Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

  • Upload
    neko

  • View
    220

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    1/7

    Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    Tuesday, 13 March 2012

    BAB I

    E!DA"#$#A!

    A% $atar BelakangMasyarakat Indonesia dikenal sebagai masyarakat berbudaya yang tinggi etika dalam

    pergaulan. Tapi belakangan ini hal tersebut mulai memudar dimakan budaya luar yang mulai

    menjadi tren di kalangan masyarakat Indonesia. Pemahaman akan etika banyak terlupakan

    bahkan tidak diketahui sama sekali oleh remaja yang menjadi generasi penerus bangsa.

    Budaya tauran, gengster sudah tak asing lagi di telinga kita saat ini. Bahkan banyak geng-

    geng putri yang mempunyai kebiasaan memukul dan menganiaya anggotanya.Etika (tatakrama) merupakan kebiasaan yang benar dalam pergaulan. un!i utama

    penerapan etika adalah memperlihatkan sikap penuh sopan santun, rasa hormat terhadap

    keberadaan orang lain dan mematuhi tatakrama yang berlaku pada lingkungan tempat kita

    berada.Tak dipungkiri, manusia tidak bisa terlepas dari manusia yang lain. "rtinya ia mutlak

    membutuhkan orang lain dalam hidupnya. #i sinilah, manusia tidak bisa dipisahkan dari

    kehidupan bertetangga. Islam pun telah menggariskan etika sosial untuk men!iptakan jalinan

    yang harmonis antar keluarga. $ehingga kehidupan manusia terpenuhi atmos%er yang penuh

    dengan spirit tasaamuh (toleransi), ta&a'un (tolong menolong) dalam kebaikan dan ta 'a.

    Penyakit ananiyah (egoisme), su&u han (buruk sangka), tajassus (sikap memata-matai),

    menggunjing aib orang lain, dan sederet akhlak ter!ela lainnya tidak endapatkan tempat.

    eamanan, ketentraman dan roda kehidupan yang didasari saling tepa selira dan

    menghormati dapat semakin kokoh

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    2/7

    B% &umusan Masalah*. "pa yang dimaksud dengan Etika perilaku +

    . "pa yang dimaksud dengan Etika perilaku dalam bertetangga +

    . "pa %aktor penyebab ketidak harmonisan hidup dalam bertetangga +

    . Bagaimana konsep hidup bertetangga +/. Bagaimana seharusnya Etika pergaulan dalam bertetangga +0. "pa man%aat Etika pergaulan di dalam bertetangga +

    '% Tu(uan*. 1ntuk mengetahui apa yang dimaksud dengan Etika

    . 1ntuk mengetahui yang dimaksud dengan Etika perilaku bertetangga

    . Mengetahui %aktor-%aktor penyebab ketidak harmonisan hidup dalam bertetangga

    . Mengetahui Bagaimana konsep hidup dalam bertetangga/. Mengetahui bagaimana seharusnya etika pergaulan dalam bertetangga0. 1ntuk mengetahui man%aat dari etika pergaulan dalam bertetangga

    BAB II

    EMBA"A)A!

    A% engertian EtikaEtika adalah suatu kebiasaan yang benar dalam pergaulan. un!i utama penerapan

    etika adalah memperlihatkan sikap penuh sopan santun, rasa hormat terhadap keberadaan

    orang lain dan mematuhi tatakrama yang berlaku pada lingkungan tempat kita berada. #alam

    pergaulan terdapat Beberapa aturan sopan-santun2

    *. Membiasakan mengu!apkan salam jika bertemu muka dengan orang lain seperti(assalamualaikum jika muslim, selamat pagi, siang atau malam, apa kabar, dsb)."tau dapat juga dengan melambaikan tangan dan menganggukkan badan tersenyum.

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    3/7

    . Bertutur kata dalam pergaulan sehari-hari menggunakan bahasa yang sopan mudah

    dimengerti dan benar. "rahkan mata pada la'an bi!ara, tidak memotong pembi!araan orang

    lain ke!uali bila terpaksa, namun harus dia'ali dengan permintaan maa%. 3angan berbi!ara

    dengan seseorang sambil mengerjakan pekerjaan lain.. "pabila dalam pertemuan, menghindari bi!ara se!ara berbisik-bisik dengan seseorang.

    Menghindari membi!arakan orang atau topik yang belum jelas kebenarannya.. #alam bertetangga, mengusahakan menjalin dan menjaga hubungan baik. Memberikan

    pertolongan dan perhatian kepada tetangga yang terkena musibah dalam batas-batas yang

    'ajar. Menetapkan pola hidup peduli terhadap lingkungan misalnya membersihkan halaman,

    selokan dan sampah. 3ika ingin menyelenggarakan a!ara, sebaiknya tetangga diberitahu agar

    tidak merasa terganggu./. Membiasakan berempati terhadap orang lain yang terkena musibah dengan menjenguk jika

    sakit , mengunjungi rumahnya dan memberikan semangat serta mendoakannya.

    B% Etika ergaulan dalam BertetanggaTetangga adalah sosok yang akrab dalam kehidupan kita sehari-hari. Tak jarang,

    tetangga lebih tahu keadaan kita daripada kerabat kita yang tinggal berjauhan. $aat kita sakit

    dan ditimpa musibah, tetanggalah yang pertama membantu kita. Tak heran, jika Islam begitu

    menekankan untuk berbuat baik kepada terangga, karena dampak hubungan yang harmonis

    antar tetangga mendatangkan maslahat yang begitu besar.

    Pengertian bertetangga adalah seseorang yang sangat dekat dengan kita, dan kita

    sebagian seorang muslim yang apabila benar-benar paham akan ajaran agamanya biasanya

    menjadi seorang yang terbaik dalam berhubungan dengan tetangga, paling menghormati,

    paling baik hati, dan baik budi pada mereka. $etiap orang yang rumahnya bertetangga dengan

    kita harus dihormati sehingga dapat menimbulkan kerukunan setiap orang .

    arena manusia adalah makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendirian melainkan

    masih membutuhkan sesamanya. $eorang muslim yang menyadari ajaran-ajaran agamanya

    akan menjadi pribadi yang berji'a sosial, karena dia memiliki misi dalam hidupnya. 4rang

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    4/7

    yang memiliki misi dalam hidupnya tidak akan mempunyai pilihan lain ke!uali harus

    berhubungan dengan orang lain, bergaul dan berbaur dengan mereka serta terlibat dalam

    kegiatan memberi dan menerima.

    '% *akt+r endukung Ketidak "arm+nisan "idup Bertetangga

    $etiap manusia pasti mempunyai keinginan untuk selalu harmonis dalam menjalani

    kehidupannya. 4leh karena itu agar hidup kita dengan tetangga selalu rukun harus

    membiasakan melakukan kebaikan. alau ada saudara kita yang sedang mengalami

    hidup kekurangan, 'ajib membantu meringankan beban. 5ilai persaudaraan harus tetap

    dioptimalkan mulai dari aspek materi, sosial, hingga yang bersi%at indi6idual seperti aib

    saudara kita yang harus 'ajib ditutupi agar senantiasa tidak terjadi permusuhan dalam

    kehidupan bermasyarakat.

    Bersikap dan berbuat baik pada tetangga adalah sebagian dari perilaku mulia untuk

    me'ujutkan tatanan kehidupan yang harmonis dalam skala yang lebih luas tidak saja

    dilingkungan keluarga tapi juga dalam lingkungan masyarakat, seseorang yang bisa

    men!iptakan suasana keharmonisan dalam sebuah keluarga, tapi selalu bermusuhan dengan

    tetangga tentu suatu keharmonisan yang ada dalam sebuah keluarga.

    D% K+nsep "idup Bertetangga

    onsep hidup bertetangga salah satunya adalah (enguklah tetanggamu ketika

    mereka sakit% #alam menjenguk tetangga yang sakit ada adab atau etika yang perlu

    diperhatikan2*. 3angan banyak bertanya

    . 3angan lama-lama

    . Tenangkan, sabarkan dan doakan

    .Berikan makanan alakadarnyaKalau ada tetangga yang meninggal dunia, t+l+ng li atkan diri . $esibuk apapun

    dan dimanapun bekerja, kalau mendengar ada tetangga yang meninggal maka luangkan

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    5/7

    'aktu minimal / menit tunjukkan kepedulian, jangan sampai terjebak dengan kesibukan

    yang tanpa henti , datang kepada tetangga bila perlu tele%on atasan 7maa% pak saya terlambat

    datang, karena ada tetangga yang meninggal8.

    Kalau ada tetanggamu yang memin(am sesuatu maka pin(amkanlah , dengan

    saling meminjam maka akan ada interaksi yang membuat hubungan menjadi lebih baik.

    9anya saja yang meminjam harus tahu diri jangan sampai susah mengembalikan.Kalau ada tetangga yang mendapatkan ke ahagiaan maka se agai tetangga

    yang aik datangi dan ikut senang dan ikut er ahagia% Inilah yang paling berat penyakit

    bermasyarakat, dimana tidak siap menerima kemajuan dan kesuksesan orang lain. maka harus

    ikhlas berkata sporti% setiap tetangga memiliki kebahagiaan, kita pun ikut merasakan

    kebahagiaannya itu. Bagaimana hidup bisa harmonis dengan tetangga kalau tetangga dapat

    kemajuan kita jadi sakit bahkan sampai dira'at di rumah sakit.

    E% Man-aat etika pergaulan dalam ertetangga*. "kan lebih dihargai tetangga

    . ehidupan bertetangga akan lebih hangat dan harmonis

    . Terhindarnya kon%lik yang berarti

    . "kan ter!ipta kerukunan dan rasa saling membantu/. Timbulnya empati kepada sesama tetangga0. Ter!iptanya rasa gotong royong:. Timbul keorganisasian yang berman%aat

    BAB III

    E!#T#

    Kesimpulan

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    6/7

    Etika (tatakrama) merupakan kebiasaan yang benar dalam pergaulan. un!i utama

    penerapan etika adalah memperlihatkan sikap penuh sopan santun, rasa hormat terhadap

    keberadaan orang lain dan mematuhi tatakrama yang berlaku pada lingkungan tempat kita

    berada.

    #alam pergaulan terdapat Beberapa aturan sopan-santun2*. Biasakanlah mengu!apkan salam jika bertemu muka dengan orang lain

    . Bertutur kata dalam pergaulan sehari-hari menggunakan bahasa yang sopan mudah

    dimengerti dan benar.. "pabila dalam pertemuan, hindari bi!ara se!ara berbisik-bisik dengan seseorang. 9indari

    membi!arakan orang atau topik yang belum jelas kebenarannya.. #alam bertetangga, usahakan menjalin dan menjaga hubungan baik.

    /. Biasakan berempati terhadap orang lain yang terkena musibah dengan menjenguk jika sakit

    Posted by "sih Meila at ;:2 5o !omments2Email This BlogThis< $hare to T'itter $hare to =a!ebook 9ome $ubs!ribe to2 Posts ("tom)

    Bl+g Archi.e

    • > ;* (*)

    o > Mar!h (*)

    ?

  • 8/18/2019 Etika Dalam Kehidupan Bertetangga

    7/7

    Fatermark template. Po'ered by Blogger .

    http://www.blogger.com/http://www.blogger.com/