41
SILABUS KURIKULUM 2012 – 2016 1. Kode Mata Kuliah: JAR105 dan Jumlah SKS: 3 2. Prasyarat : - tidak ada ( Semester 1 & 2 Paket ). 3. 4. No Learning Outcome M : Mampu P : Paham S : Sadar M P S a. Memahami konsep dasar diferensial dan aplikasinya b. Memahami konsep dasar integral dan aplikasinya …. ……………………………. 1. TOPIK: a. Diferensial. b. Nilai maksimum dan minimum c. Penerapan Diferensial. d. Integral. e. Penerapan Intergal I. f. Penerapan Intergal II 2. KOMPETENSI YANG DIBINA a. b. REFERENSI: a. b. Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga Mata Kuliah: Matematika Arsitektur Tujuan Instruksional Umum (Aim): Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan Tujuan Instruksional Khusus (Learning Outcome) : Tingkat Penguasaan Mahasiswa memahami konsep dasar deferensial dan mampu menerapkan dalam perancangan arsitektur. Mahasiswa memahami konsep dasar integral dan mampu menerapkan dalam perancangan arsitektur. Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga

Gbpp Dan Sap Matematika Arsitektur

Embed Size (px)

Citation preview

SilabusSILABUS KURIKULUM 2012 2016Mata Kuliah: .1.Kode Mata Kuliah: JAR105 dan Jumlah SKS: 3Matematika Arsitektur2.Prasyarat :-tidak ada ( Semester 1 & 2 Paket ).3.Tujuan Instruksional Umum (Aim):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan4.Tujuan Instruksional Khusus (Learning Outcome) :NoLearning OutcomeTingkat PenguasaanM : MampuP : PahamS : Sadar MPSa.Memahami konsep dasar diferensial dan aplikasinyab.Memahami konsep dasar integral dan aplikasinya..1. TOPIK:a.Diferensial.b.Nilai maksimum dan minimumc.Penerapan Diferensial.d.Integral.e.Penerapan Intergal I.f.Penerapan Intergal II

2. KOMPETENSI YANG DIBINAa.Mahasiswa memahami konsep dasar deferensial dan mampu menerapkan dalam perancangan arsitektur.b.Mahasiswa memahami konsep dasar integral dan mampu menerapkan dalam perancangan arsitektur.REFERENSI:a.Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997.b.Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga

GBPPGARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN(GBPP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode/SKS:JAR 105/3 SKS (3-0)Deskripsi Singkat:Mata kuliah Matematika Arsitektur melatih mahasiswa agar memiliki pengetahuan dalam mengoptimalkan suatu perancangan

Tujuan Instruksional Umum:Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

No.Tujuan Instruksional KhususPokok BahasanSub Pokok BahasanEst. WaktuDaftar Kepustakaan(1)(2)(3)(4)(5)(6)1Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami materi apa saja yang akan di peroleh pada mata kuliah matematika arsitektur, serta mampu menyelesaikan kasus atau soal deferensial fungsi dari suatu fungsi.PendahuluanPenjelasan GBPP dan SAP1 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, ErlanggaDiferensial Fungsi dari suatu fungsi2Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal deferensial logaritmik, fungsi implisit, persamaan parametrik dan parsial.Diferensial-Diferensial logaritmik4 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga-Diferensial Fungsi implisit-Diferensial Persamaan parametrik-Diferensial parsial3Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal maksimum dan minimum dari suatu fungsi.Nilai maksimum dan minimum-Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsi1 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga-Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 19974Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal penerapan deferensial dalam perancangan arsitektur.Penerapan Diferensial-Penerapan Diferensial2 x 150 menit-Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 19975UTS1 x 150 menit6Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal integral fungsi dari suatu fungsi linear, perkalian integral, integarl pecahan parsial, trigonometri, pangkat sinus dan cosinus, serta rumus reduksi.Integral-Integral Fungsi dari Suatu Fungsi Linear3 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga--Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997-Integral suatu perkalianIntegral dengan pecahan parsialIntegral fungsi-fungsi trigonometriIntegral pangkat sin x dan cos xIntegral perkalian sinus dan cosinusRumus Reduksi7Quiz-1 x 150 menit-8Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menerapkan ilmu integral dalam perancangan arsitekturPenerapan Intergal I.

-Luas daerah bidang rata1 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga-Luas daerah antara dua kurva-Harga rata-rata (Mean)-Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

9Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menerapkan ilmu integral dalam perancangan arsitekturPenerapan Intergal II-Volume benda putar metode cakram2 x 150 menit-Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga-Volume benda putar metode cincin-Volume benda putar metode kulit tabung-Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP1SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:1 x 150 menitPertemuan ke-:1A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami materi apa saja yang akan di peroleh pada mata kuliah matematika arsitektur, serta mampu menyelesaikan kasus atau soal deferensial fungsi dari suatu fungsi.

B.Pokok Bahasan:Diferensial

C.Sub Pokok Bahasan:1Penjelasan GBPP dan SAP2Diferensial Fungsi dari suatu fungsi

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-1MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari matematika arsitektur bagi mahasiswa sebagai calon arsitek.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-1MemperhatikanLaptop dan ProyektorPenyajian4.Menjelaskan GBPP dan SAPa.Menampilkan GBPP dan SAP matematika arsitektur yang akan dipakai selama masa perkuliahanMemperhatikanLaptop dan Proyektorb.Menjelaskan Pokok-pokok bahasan yang akan diberikan pada matakuliah iniMemperhatikanLaptop dan Proyektorc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamaiBertanya

d. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanLaptop dan Proyektor

5Menjelaskan mengenai diferensial fungsi dari suatu fungsia.Menjelaskan mengenai diferensial fungsi dari suatu fungsiMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai diferensial fungsi dari suatu fungsiMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup6Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

7Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

8Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP2SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:4 x 150 menitPertemuan ke-:2, 3 ,4 dan 5A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal deferensial logaritmik, fungsi implisit, persamaan parametrik dan parsial.

B.Pokok Bahasan:Diferensial

C.Sub Pokok Bahasan:1Diferensial logaritmik2Diferensial Fungsi implisit3Diferensial Persamaan parametrik4Diferensial parsial

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-2, 3, 4 dan 5MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari deferensial bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-2, 3, 4 dan 5MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai diferensial logaritmik, fungsi implisit, persamaan parametrik dan parsiala.Menjelaskan mengenai diferensial logaritmik, fungsi implisit, persamaan parametrik dan parsialMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai diferensial logaritmik, fungsi implisit, persamaan parametrik dan parsialMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP3SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:1 x 150 menitPertemuan ke-:6A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal maksimum dan minimum dari suatu fungsi.

B.Pokok Bahasan:Nilai maksimum dan minimum

C.Sub Pokok Bahasan:1Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsi

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-6MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsi bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-6MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsia.Menjelaskan mengenai Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsiMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai mengenai Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsiMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP4SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:2 x 150 menitPertemuan ke-:7 dan 8A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal penerapan deferensial dalam perancangan arsitektur.

B.Pokok Bahasan:Penerapan Diferensial

C.Sub Pokok Bahasan:1Penerapan Diferensial

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-7 dan 8MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari penerapan diferensial bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-7 dn 8MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai penerapan diferensiala.Menjelaskan mengenai penerapan diferensialMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai penerapan diferensialMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP5SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:3 x 150 menitPertemuan ke-:10, 11 dan 12A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menyelesaikan kasus atau soal integral fungsi dari suatu fungsi linear, perkalian integral, integarl pecahan parsial, trigonometri, pangkat sinus dan cosinus, serta rumus reduksi.

B.Pokok Bahasan:Integral

C.Sub Pokok Bahasan:1Integral Fungsi dari Suatu Fungsi Linear20304Integral suatu perkalian5Integral dengan pecahan parsial6Integral fungsi-fungsi trigonometri7Integral pangkat sin x dan cos x8Integral perkalian sinus dan cosinus9Rumus Reduksi

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-10, 11 dan 12MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari integral bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-10, 11 dan 12MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai integrala.Menjelaskan mengenai integralMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai integralMemperhatikanPapan Tulisc.Menayakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP6)SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:1 x 150 menitPertemuan ke-:14A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menerapkan ilmu integral dalam perancangan arsitektur

B.Pokok Bahasan:Penerapan Intergal I.

C.Sub Pokok Bahasan:1Luas daerah bidang rata2Luas daerah antara dua kurva3Harga rata-rata (Mean)

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-14MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari penerapan intergal bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-14MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai penerapan intergala.Menjelaskan mengenai penerapan intergalMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai penerapan intergalMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang.MemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

SAP7SATUAN ACARA PENGAJARAN(SAP)Mata Kuliah:Matematika ArsitekturKode Mata Kuliah:JAR 105/3 SKS (3-0)SKS:3 SKSWaktu Pertemuan:2 x 150 menitPertemuan ke-:15 dan 16A.Tujuan:1Tujuan Instruksional Umum (TIU):Mengembangkan pemahaman tentang konsep-konsep matematika dan mengembangkan kemampuan menyelesaikan persoalan matematika yang terkait dengan rancangan, dan perancangan arsitektur dalam bentuk sajian lisan dan tulisan

2Tujuan Instruksional Khusus (TIK):Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan memahami dan mampu menerapkan ilmu integral dalam perancangan arsitektur

B.Pokok Bahasan:Penerapan Intergal II

C.Sub Pokok Bahasan:1Volume benda putar metode cakram2Volume benda putar metode cincin3Volume benda putar metode kulit tabung

D.Kegiatan Belajar MengajarTahapKegiatan MengajarKegiatan MahasiswaMedia dan Alat Pengajaran

(1)(2)(3)(4)Pendahuluan1.Menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan ke-15 dan 16MemperhatikanLaptop dan Proyektor

2.Menjelaskan manfaat mempelajari penerapan intergal bagi mahasiswa sebagai calon arsitekMemperhatikanLaptop dan Proyektor

3.Menjelaskan TIU dan TIK untuk pertemuan ke-15 dan 16MemperhatikanLaptop dan Proyektor

Penyajian4Menjelaskan mengenai penerapan intergala.Menjelaskan mengenai penerapan intergalMemperhatikanPapan Tulisb.Memberikan beberapa contoh penyelesaian kasus atau soal mengenai penerapan intergalMemperhatikanPapan Tulisc.Menanyakan kepada mahasiswa apakah ada yang tidak dipahamiBertanyad. Memberi penjelasan atas pertanyaan mahasiswaMemperhatikanPapan Tulis

Penutup5Menutup pertemuana.Mengundang komentar atau pertanyaan dari mahasiswa.Memberikan komentar atau pertanyaan.

b.Menjawab atau menanggapi pertanyaan/komentar berkaitan dengan materi kuliah hari ini.MemperhatikanPapan Tulis

6Menugaskan mahasiswa untuk mengerjakan latihan di rumah sesuai dengan materi yang telah diajarkanMemperhatikan dan menanyakan hal yang kurang jelas dan mencatat.Papan Tulis

7Memberikan gambaran umum tentang apa saja yang akan di uji pada waktu ujian FinalMemperhatikanLaptop dan Proyektor

E.Evaluasi:1Memberikan soal latihan untuk dikerjakan oleh mahasiswa di kelas2Meminta satu mahasiswa mengerjakan soal di depan kelasF.Referensi:1Kastroud, 1989, Matematika untuk Teknik, Erlangga2Edwin J. Purcell, 1997, Kalkulus dan Geometri Analisis, Erlangga 1997

kisi2KISI-KISI TES URAIAN

Program studi/jurusan:Teknik ArsitekturMata Kuliah:Matematika ArsitekturSemester/tahun:Genab/2013Lama Ujian:90 menitBentuk Tes:Jumlah Butir Tes:4 (Empat)

No.Pokok Bahasan dan Sub Pokok BahasanJumlah Soal Proses Berpikir MaksimalJumlah Butir Soal%C2C3C4C5C6(1)(2)(3)(4)(5)(6)(7)(8)(9)1Diferensial Fungsi dari suatu fungsi2Diferensial logaritmik3Diferensial Fungsi implisit1104Diferensial Persamaan parametrik5Diferensial parsial6Nilai Maksimum dan minimum dari suatu fungsi7Penerapan Diferensial1308Integral Fungsi dari Suatu Fungsi Linear91011Integral suatu perkalian12Integral dengan pecahan parsial13Integral fungsi-fungsi trigonometri14Integral pangkat sin x dan cos x15Integral perkalian sinus dan cosinus16Rumus Reduksi17Luas daerah bidang rata13018Luas daerah antara dua kurva19Harga rata-rata (Mean)20Volume benda putar metode cakram13021Volume benda putar metode cincin22Volume benda putar metode kulit tabungJumlahButir Soal5Prosentase100100Keterangan :C2:Proses berpikir pemahamanC3:Proses berpikir penerapanC4:Proses berpikir analisisC5:Proses berpikir sintesisC6:Proses berpikir evaluasiPokok/Sub Pokok Bahasan di kolom 2 diambil dari Garis-garis Besar Program Pengajaran (GBPP) yang ditarik dari Tujuan Instruksional Khusus (TIK).

soalSEPERANGKAT SOAL FINALProgram studi/jurusan:Teknik ArsitekturMata Kuliah:Matematika ArsitekturSemester/tahun:Genab/2013Hari/tanggal ujian final:Lama Ujian:90 menitBentuk Tes:PerhitunganJumlah Butir Tes:41Sebuah surat selembar memuat 50 cm2 bahan cetakan. Jalur bebas cetak diatas dan di bawah selebar 4 cm dan disamping kiri dan kanan selebar 2 cm. Berapakah ukuran surat selembaran tersebut yang membutuhkan kertas sedikit mungkin?

2Hitung dy/dx dari persamaan berikut ini

3Hitung luas daerah yg dibatasi oleh Y = 0,5(X - 1)2 2, sumbu X dan ordinat X = 1 dan X = 6

4Hitunglah volume benda putar yang terbentuk apabila daerah yang dibatasi oleh kurva Y = 3(X -10)2 - 10, dan Y = 2,5(X -10)2 - 9 diputar mengelilingi Sb X