27
GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 7. Pegunungan: Bongkah/Tersesarkan dan Kompleks

GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

  • Upload
    hacong

  • View
    320

  • Download
    10

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO

GL3222

7. Pegunungan:

Bongkah/Tersesarkan dan Kompleks

Page 2: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 3: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 4: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 5: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 6: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 7: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 8: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 9: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Muda

Dewasa

Tua

Page 10: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Ciri-ciri morfologi tersesarkan

tahap muda

1. Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola

punggunggan asimetri

2. Pada sesar naik, gawir-gawir bertangga dengan gejala longsoran

3. Pada sesar mendatar terdapat pergeseran aliran sungai

4. Pada sesar dengan memperlihatkan gawir (fault scarp), triangular

faset belum terbentuk karena erosi belum berjalan faset

trapezoidal tahap awal

5. Kipas aluvial belum terbentuk atau berada pada tahap awal

pembentukannya

6. Besar kemungkinan terdapat jajaran sumber-sumber air, baik di

bagian dipslope/backslope, maupun pada frontslope, atau pada

permukaan bidang hanging wall.

Page 11: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Ciri-ciri morfologi tersesarkan

tahap dewasa

1. Gawir sesar (pada sesar normal) masih terlihat terjal dan lurus, pola punggunggan asimetri, telah mengalami erosi

2. Pada sesar naik, gawir-gawir bertangga dengan gejala longsoran yang lebih intensif; relief lebih rendah

3. Pada sesar mendatar terdapat pergeseran aliran sungai dengan tahap erosi sungai lebih dewasa (lembah lebih lebar) dan relief lebih rendah

4. Pada sesar dengan memperlihatkan gawir (fault scarp), triangular facet (frontslope) terbentuk karena erosi telah berjalan flatiron pada backslope

5. Kipas aluvial berkembang

6. Besar kemungkinan terdapat jajaran sumber-sumber air, baik di bagian dipslope/backslope, maupun pada frontslope, atau pada permukaan bidang hanging wall.

Page 12: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Ciri-ciri morfologi tersesarkan

tahap tua

1. Gawir sesar (pada sesar normal) masih terlihat terjal dan lurus,

pola punggunggan asimetri, telah mengalami erosi kuat, relief

rendah

2. Pada sesar naik, gawir-gawir bertangga terdatarkan, gejala

longsoran mulai menghilang; relief hampir datar

3. Pada sesar mendatar pergeseran aliran sungai sudah sulit

didelineasi karena mirip sebagai meander biasa; morfologi datar

4. Pada sesar dengan memperlihatkan gawir (fault scarp), triangular

facet berubah menjadi lereng-lereng biasa

5. Kipas aluvial tidak terlihat lagi dan berkembang menjadi dataran

aluvial, dikenal sebagai bolson plain.

6. Jajaran sumber-sumber air menghilang.

Page 13: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 14: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 15: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 16: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 17: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 18: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 19: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Sesar Palu-Koro (sepanjang Palu-Donggala), SulTeng

Page 20: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Sesar Lembang

Page 21: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 22: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 23: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 24: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan
Page 25: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

~ 90 m

Timur Barat

Pasir Nanggarak

C i m

a h

i

3 aliran lava

bersusun

C I S A R U A

Kekar tiang

Utara Selatan

Gunung Tangkubanperahu

2084 m

Patahan Lembang

gawir setinggi ~ 150 mCiater

gelongsoran

membentuk lipatan

Magma 2

3

H.D. Tjia

Page 26: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

PATAHAN LEMBANG

sebelum bergerak

PATAHAN LEMBANG

setelah bergerak dan

bagian Lembang turun

beranjak ke barat

Alur sungai teranjak

L E M B A N G

4

UTARASELATAN

H.D. Tjia

Page 27: GEOMORFOLOGI DAN GEOLOGI FOTO GL3222 · Gawir sesar (pada sesar normal) terlihat terjal dan lurus, pola ... Kekar tiang Utara Selatan Gunung ... Dataran Denudasional Struktur Patahan

Bentuk muka bumi:

1.Punggungan Blok Sesar

(dengan gawir sesar, gawir jalur sesar/fault line scarp, faset segitiga, faset trapesoid)

2. Perbukitan/punggungan Horst

3. Perbukitan/Punggungan Zona Sesar

4. Perbukitan/Punggungan Bancuh (Melange)

5. Lembah Graben

6. Dataran Denudasional Struktur Patahan

II. BENTANG ALAM PEGUNUNGAN SESAR