7

Click here to load reader

Hadits Mutawatir

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Hadits Mutawatir

HADITS MUTAWATIR

Page 2: Hadits Mutawatir

Pembagian Hadits

Page 3: Hadits Mutawatir

Pembagian Hadits (kwantitas dan kwalitas)

Hadits

kwantitas

kwalitas

Ahad

MutawatirMa’nawi

Lafzhi

Masyhur

Aziz

Gharib

Maqbul

Mardud

Shahih

Hasan

Dha’if

Page 4: Hadits Mutawatir

Pembagian Hadits (kwantitas kwalitas)

Hadits

Mutawatir

Ahad

Ma’nawi

Lafzi

Masyhur

Aziz

Gharib

Kwantitas

Kwalitas

Shahih

Hasan

Dha’if

Page 5: Hadits Mutawatir

Hadits Mutawatir: Hadits yang diriwayatkan oleh sejumlah orang menurut adat mustahil mereka bersepakat untuk berbohong dari awal sanad

sampai akhir dan didasarkan pada panca indera

Lafdzi

• Mutawatir periwayatannya dengan satu lafadz/mutawatir lafadz dan ma’nanya

• من كذب علي متعمدا فليتبوأ مقعده من النار

Ma’nawi

• Mutawatir ma’nanya saja

• رفع اليدين في الدعاء

Page 6: Hadits Mutawatir

Syarat Mutawatir

• Diriwayatkan oleh banyak rawi (terdapat perbedaan jumlah minimalnya)

• Jumlah tersebut terdapat dalam setiap tingkatan

• Secara adat tidak mungkin para rawinya bersepakat untuk berbohong

• Dalam proses transformasi disandarkan kepada panca indera

Page 7: Hadits Mutawatir

Sumber Hadits Mutawatir

المتناثرة في األخبار المتواترةاألزهار•قطف األزهار•