24
Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Media Group 10 Agustus 2015 / 24 Syawal 1436 H / Edisi 285, Tahun ke-66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) 0751 4488700 082385321222 082390765000 Senin, Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Irvand IKLAN SIRKULASI REDAKSI >> POLISI hal 07 >> STOK hal 07 Global Tiger Day 2015 Kota Padang Kehidupan Harimau Makin Terancam Lagi, Pemkab Berhasil Gandeng Perantau Azan Jumat Perdana di SMA Negeri 3 Batusangkar EGIATAN kam- panye ini bertu- juan untuk me- ningkatkan kepe- dulian publik terhadap nasib harimau di Indonesia yang kian terancam akibat perbu- ruan dan deforestasi,” kata Siska, Koordinator Tiger Heart, jaringan relawan Fo- rum HarimauKita. Diperingatinya Global Tiger Day ini berawal dari keprihatinan atas hilangnya sebahagian habitat alami harimau akibat ekspansi manusia untuk kebutuhan pemukiman dan pertanian. Populasi harimau yang ter- sisa saat ini terdesak di petak-petak kecil hutan yang berdampak tingginya resiko inbreeding. Kecilnya petak hutan tersebut juga mening- katkan resiko perburuan. Hal ini terjadi di berbagai >> KEHIDUPAN hal 02 K AKSI flash mob oleh panitia bersama siswa-siswi SMA saat penutupan acara Global Tiger Day di kawasan GOR Agus Salim, Padang, Minggu (9/8). MAI HIDAYATI Global Tiger Day atau Hari Harimau Sedunia merupakan peringatan tahunan untuk meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap konservasi harimau sedunia. Pada tahun ini Global Tiger Day serentak dilakukan oleh 6 kota di Sumatera dan Jawa, Minggu (9/ 8), termasuk salah satunya di Kota Padang. Pasal Penghinaan Terhadap Presiden SBY Ingatkan Jokowi Tak Berlebihan JAKARTA, HALUAN — Langkah pemerintah mema- sukkan pasal penghinaan terhadap presiden dalam rancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana ke DPR, sejauh ini terus mendapat berbagai tanggapan. Kali ini, tanggapan datang dari mantan Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono. Ia mengingatkan Presiden Joko Widodo untuk tidak berlebihan dalam menyikapi penghinaan atau pencemaran nama baik terhadap presiden. Sebab, ada unsur subyektivitas dalam pasal yang mengatur mengenai penghinaan terhadap presiden dan wakil presiden tersebut. “Siapa pun, termasuk presiden, punya hak untuk menuntut seseorang yang menghina dan mencemarkan nama baiknya, tetapi janganlah berlebihan. Pasal penghinaan, pencemaran nama baik, dan tindakan tidak menyenangkan tetap ada karetnya. Artinya, ada unsur subyektivitas,” kata Yudhoyono melalui akun Twitter, Minggu (9/8). SBY lalu menceritakan pengalamannya saat menjadi presiden selama 10 tahun. Selama memerintah, dia merasa ada ratusan perkataan atau tindakan yang menghina dan mencemarkan nama baiknya. Salah satunya terjadi ketika foto resmi Yudhoyono sebagai presiden dibakar atau diinjak-injak dalam aksi unjuk rasa. Pernah juga ada aksi mengarak kerbau yang ditulisi nama SBY pada lambung kerbau tersebut. Kendati demikian, SBY tidak menggunakan haknya untuk mengadukan perbuatan itu kepada polisi. “Kalau saya gunakan hak saya untuk mengadukan ke polisi, mungkin ratusan orang sudah diperiksa dan dijadikan tersangka,” tutur Yudhoyono. Ia menilai, pengaduan ke polisi hanya akan memecah Menteri Sosial Pastikan Stok Raskin di Sumbar Aman STOK raskin secara nasional aman. Bahkan untuk Sumbar stok raskin tersedia untuk 4,5 bulan. Tanggal 1 September mendatang, secara serentak raskin didistribusikan. BUKITTINGGI, HALUAN Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indar Parawan- sa memastikan bahwa stok beras untuk warga miskin (raskin) di Sumbar dan seca- ra nasional, aman hingga awal tahun 2016 mendatang. Bahkan pada September 2015 nanti, Bulog akan me- nyerap kembali produksi padi masyarakat. “Sudah ditanya kepada kepala Bulog bahwa di Sum- bar total seluruhnya seka- rang ada 18 ribu ton, semen- tara kebutuhan perbulan- nya 4 ribu ton. Artinya, raskin di Sumbar aman sampai 4,5 bulan ke depan. Kalau 4,5 bulan ke depan, itu artinya sampai perte- ngahan Januari aman,” ujar Khofifah Indar Parawansa ketika meninjau stok raskin di Perum Bulog Sub Divre Bukittinggi, Minggu (9/8). Begitu juga secara nasio- nal, stok raskin menurut Mensos berjumlah 1,5 juta ton dan mencukupi untuk 15,5 juta Rumah Tangga Sasaran Penerima Manfaat (RTSPM) hingga awal tahun 2016 mendatang. “Saya ingin menyam- paikan kepada kita semua, bahwa kekhawatiran terha- dap kemungkinan kekeri- ngan, kemungkinan kema- rau panjang, kemungkinan gagal panen di beberapa tempat secara nasional, ras- kin aman, karena bulog ma- sih punya stok 1,5 juta ton,” jelas Mensos. Mensos Khofifah berha- rap kepada seluruh bupati/ walikota seluruh Indone- sia untuk melakukan per- cepatan penyampaian SPA (Surat Perintah Alokasi) kepada Kepala Gudang Di- vre dan Sub Divre Bulog. Jika pada akhir Agustus 2015 ini semua bupati dan walikota mampu menye- lesaikan SPA-nya, maka tanggal 1 September 2015 mendatang Mensos beren- cana untuk mendistribusi raskin secara serentak di seluruh Indonesia. “Jadi, sekarang tinggal www.harianhaluan.com Advertorial TANAH DATAR, HALUAN – Suara azan berkumandang untuk menunaikan Shalat Jumat pertama kali di Kom- plek Pendidikan Bukik Gom- bak, Batusangkar, Jumat (7/ 8). Ratusan jemaah memadati masjid indah yang bernama Ar-Raudhah tersebut. Shalat Jumat perdana sebagai tanda resminya mas- jid yang akan mendukung kegiatan-kegiatan keagama- an di kampus SMA Negeri 3 Batusangkar tersebut ber- operasi, diikuti orang nomor satu di Tanah Datar, yakni Bupati M Shadiq Pasadigoe. Turut pula dalam jemaah yang khatib pertamanya Us- tad Atif ZM tersebut Wakil Bupati H Irdinansyah Tar- mizi, Ketua DPRD Zuldafri Darma, Sekdakab H Hardi- man, Kabag Humas Setda- kab Adriyanti Rustam, to- koh perantau Tanah Datar H Erdi Moeloek dan H Nelson Darwis Dt Tungga Batuah, jajaran Dinas Pendidikan, SKPD se-Kabupaten Tanah Datar, tokoh masyarakat, keluarga besar SMAN 3 Batusangkar dan SMPN 5 Batusangkar. Masjid berukuran 18,5 x 18,5 meter yang berarsi- tektur minimalis, dan mene- lan dana lebih dari Rp1 miliar itu, dibangun atas bantuan perantau Kabu- paten Tanah Datar, keluarga besar Erdi Moeloek bersama Indo Jolito Peduli Jakarta di bawah koordinator Hj Merry Warti. “Alhamdulillah. Kami berterima kasih sekaligus mendoakan keluarga besar Bapak Erdi Moeloek dan Segera Pindahkan Utilitas di By Pass >> AZAN hal 07 Shubuh Zuhur Ashar Maghrib Isya’ Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat 05.04 12.26 15.48 18.29 19.40 Dan berikanlah kepada anak-anak yatim (yang sudah balig) harta mereka, jangan kamu menukar yang baik dengan yang buruk dan jangan kamu makan harta mereka bersama hartamu. Sesungguhnya tindakan-tindakan (menukar dan memakan) itu, adalah dosa yang besar. (QS. Annisa, Ayat 2) Pilkada Serentak Demokrat Riau Patok Target 30 Persen PEKANBARU, HALUAN — Partai Demokrat Riau tidak ingin berlebih-lebihan dalam mematok target kemena- ngan, dalam ajang Pilkada serentak tahun 2015. Target sebesar 30 persen, dinilai adalah angka yang realistis. Hal itu diungkapkan Ketua Dewan Kehormatan Partai Demokrat, Amir Syamsuddin, setelah mem- berikan materi dalam kegiatan pembekalan terhadap calon kepala daerah yang diusung partai tersebut. Tidak hanya itu, pembekalan juga diberikan kepada tim pemenangan. Menurutnya, target kemenangan 30 persen dinilai sebagi angka yang realistis, sehingga diharapkan bisa tercapai. Bahkan bila memungkin, hasilnya bisa melebihi target. Kegiatan yang digelar Sabtu akhir pekan kemarin di salah satu hotel di Pekanbaru, menghadirkan narasumber lainnya yakni Siti Zuhro, peneliti senior bidang politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia dan Sekre- taris DPD Demokrat Riau, Koko Iskandar. “Syukur Alhamdulillah kendala jelang Pemilukada tidak terjadi gejolak apa pun di Riau, saya optimis Insya Allah Pemilukada di Riau sukses. Kemudian juga memberikan kesuksesan kepada partai Demokrat,” kata dia. Sementara itu, Plt Ketua DPD Demokrat Riau yang juga Bupati Rokan Hulu, Achmad, MSi, mengatakan, dengan target yang minimal, pihaknya akan berusaha semaksimal mungkin. “Di akhir Agustus ini, kita akan lakukan survei kembali untuk mengetahui kekuatan,” ujarnya. Sedangkan terkait pembekalan, Achmad mengatakan materi yang diberikan kepada para calon kandidat untuk memberikan wawasan pengetahuan tentang masalah- masalah kepamongprajaan. Mereka juga diberi pembe- >> SBY hal 07 >> DEMOKRAT hal 07 PADANG, HALUAN — Di- nas Prasarana Jalan Tata Ruang dan Pemukiman (Dis- prasjaltarkim) Sumbar me- minta pihak Telkom dan PDAM untuk memindahkan utilitas yang saat ini masih berada di sepanjang jalan By Pass , agar tidak menghambat pengerjaan jalur II by pass. Kepala Disprasjaltarkim Suprapto kepada media me- nuturkan, pihaknya memin- ta kepada pihak Telkom, PDAM yang masih memi- liki utilitas yang ada di By Pass agar mulai dipindahan. Karena kerusakan yang mungkin terjadi selama pe- ngerjaan by pass tidak men- jadi tanggung jawab Dispras- jaltarkim. "Kita tahu pemindahan ini memang tidak bisa lang- sung seluruhnya dilakukan, hanya saja kita meminta untuk segera dilakukan pe- mindahan agar pengerjaan jalur II By Pass tidak ter- ganggu," terangnya. >> SEGERA hal 07 Polisi Tangkap Oknum TNI Pengedar Sabu PADANG, HALUAN — Ok- num TNI AD berinisial S (43) bersama rekannya berna- ma Junaidi panggilan Edi Patai (48) ditangkap tim Resnarkoba bersama TAB Narkoba Polresta Padang di Jalan Perjuangan, Kelurahan Kurao Pagang, Kecamatan Nanggalo, Padang, Minggu (9/ 8) sekitar pukul 00.30 WIB. Diduga oknum TNI ber- pangkat Serka dan temannya diduga pengedar sabu di wilayah Padang. Dari tangan mereka, petugas mengaman- kan barang bukti berupa dua paket sedang sabu, satu pa- ket besar sabu seharga Rp20 juta dan satu buah tim- bangan digital. Hingga sekarang tim ga- bungan masih melakukan pengembangan guna mem- bongkar jaringannya. Edi Patai masih diperiksa inten- sif oleh penyidik. Sedangkan oknum TNI yang dinas di Koramil 04 Cengkeh telah diserahkan ke Pom AD. Informasi yang dipe- roleh menyebutkan, penang- kapan berawal ketika petu- gas menyamar sebagai calon pembeli barang haram dan menghubungi Edi Patai un- tuk melakukan transaksi. Alhasil, transaksi pun dise- tujui Edi Patai di rumahnya. Kemudian petugas yang menyamar tiba di rumah tersebut, ternyata selain Edi Patai ada temannya. Se- dangkan beberapa tim ga- bungan menunggu di luar. Tak lama kemudian petugas pun menggerebek rumah Edi Patai, spontan dua ter- sangka tersebut terkejut dengan kedatangan petugas. Saat dilakukan penang- kapan terhadap oknum TNI, petugas mendapatkan perla- wanan. Oknum tersebut juga merebut senjata api milik polisi, sehingga petugas lain Hj MERRY Warti menggunting pita tanda diresmikannya penggunaan Masjid Ar-Raudhah di Komplek SMAN 3 Batusangkar, Jumat (7/8). FERI MAULANA KE RUMAH WARGA — Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa (kiri) berkunjung ke rumah warga yang berhak menerima bantua Penerima Manfaat Keluarga Harapan (PKH) di Desa Simalawang, Paya Kumbuh, Limapuluh Kota, Minggu (9/8). ANTARA

Haluan 10 Agustus 2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Haluan 10 Agustus 2015

Citation preview

Page 1: Haluan 10 Agustus 2015

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Media Group

10 Agustus 2015 / 24 Syawal 1436 H / Edisi 285, Tahun ke-66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)

0751 4488700082385321222082390765000

Senin,

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Irvand

IKLANSIRKULASIREDAKSI

>> POLISI hal 07

>> STOK hal 07

Global Tiger Day 2015 Kota Padang

Kehidupan Harimau Makin Terancam

Lagi, Pemkab Berhasil Gandeng Perantau

Azan Jumat Perdanadi SMA Negeri 3 Batusangkar

EGIATAN kam-panye ini bertu-juan untuk me-ningkatkan kepe-

dulian publik terhadap nasibharimau di Indonesia yangkian terancam akibat perbu-

ruan dan deforestasi,” kataSiska, Koordinator TigerHeart, jaringan relawan Fo-rum HarimauKita.

Diperingatinya GlobalTiger Day ini berawal darikeprihatinan atas hilangnya

sebahagian habitat alamiharimau akibat ekspansimanusia untuk kebutuhanpemukiman dan pertanian.Populasi harimau yang ter-sisa saat ini terdesak dipetak-petak kecil hutan yangberdampak tingginya resikoinbreeding. Kecilnya petakhutan tersebut juga mening-katkan resiko perburuan.Hal ini terjadi di berbagai

>> KEHIDUPAN hal 02

KAKSI flash mob oleh panitia bersama siswa-siswi SMA saat penutupan acaraGlobal Tiger Day di kawasan GOR Agus Salim, Padang, Minggu (9/8). MAIHIDAYATI

Global Tiger Day atau Hari Harimau Seduniamerupakan peringatan tahunan untuk meningkatkankepedulian masyarakat terhadap konservasi harimau

sedunia. Pada tahun ini Global Tiger Day serentakdilakukan oleh 6 kota di Sumatera dan Jawa, Minggu (9/

8), termasuk salah satunya di Kota Padang.

Pasal Penghinaan Terhadap Presiden

SBY Ingatkan JokowiTak BerlebihanJAKARTA, HALUAN — Langkah pemerintah mema-sukkan pasal penghinaan terhadap presiden dalamrancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana keDPR, sejauh ini terus mendapat berbagai tanggapan.

Kali ini, tanggapan datang dari mantan Presiden RI,Susilo Bambang Yudhoyono. Ia mengingatkan PresidenJoko Widodo untuk tidak berlebihan dalam menyikapipenghinaan atau pencemaran nama baik terhadappresiden. Sebab, ada unsur subyektivitas dalam pasalyang mengatur mengenai penghinaan terhadap presidendan wakil presiden tersebut.

“Siapa pun, termasuk presiden, punya hak untukmenuntut seseorang yang menghina dan mencemarkannama baiknya, tetapi janganlah berlebihan. Pasalpenghinaan, pencemaran nama baik, dan tindakan tidakmenyenangkan tetap ada karetnya. Artinya, ada unsursubyektivitas,” kata Yudhoyono melalui akun Twitter,Minggu (9/8).

SBY lalu menceritakan pengalamannya saat menjadipresiden selama 10 tahun. Selama memerintah, diamerasa ada ratusan perkataan atau tindakan yangmenghina dan mencemarkan nama baiknya.

Salah satunya terjadi ketika foto resmi Yudhoyonosebagai presiden dibakar atau diinjak-injak dalam aksiunjuk rasa. Pernah juga ada aksi mengarak kerbau yangditulisi nama SBY pada lambung kerbau tersebut.

Kendati demikian, SBY tidak menggunakan haknyauntuk mengadukan perbuatan itu kepada polisi. “Kalausaya gunakan hak saya untuk mengadukan ke polisi,mungkin ratusan orang sudah diperiksa dan dijadikantersangka,” tutur Yudhoyono.

Ia menilai, pengaduan ke polisi hanya akan memecah

Menteri Sosial Pastikan

Stok Raskin di Sumbar AmanSTOK raskin secara nasional aman. Bahkanuntuk Sumbar stok raskin tersedia untuk 4,5bulan. Tanggal 1 September mendatang,secara serentak raskin didistribusikan.

BUKITTINGGI, HALUAN— Menteri Sosial (Mensos)Khofifah Indar Parawan-sa memastikan bahwa stokberas untuk warga miskin(raskin) di Sumbar dan seca-ra nasional, aman hinggaawal tahun 2016 mendatang.Bahkan pada September

2015 nanti, Bulog akan me-nyerap kembali produksipadi masyarakat.

“Sudah ditanya kepadakepala Bulog bahwa di Sum-bar total seluruhnya seka-rang ada 18 ribu ton, semen-tara kebutuhan perbulan-nya 4 ribu ton. Artinya,

raskin di Sumbar amansampai 4,5 bulan ke depan.Kalau 4,5 bulan ke depan,itu artinya sampai perte-ngahan Januari aman,” ujarKhofifah Indar Parawansaketika meninjau stok raskindi Perum Bulog Sub DivreBukittinggi, Minggu (9/8).

Begitu juga secara nasio-nal, stok raskin menurutMensos berjumlah 1,5 jutaton dan mencukupi untuk15,5 juta Rumah TanggaSasaran Penerima Manfaat(RTSPM) hingga awal tahun

2016 mendatang.“Saya ingin menyam-

paikan kepada kita semua,bahwa kekhawatiran terha-dap kemungkinan kekeri-ngan, kemungkinan kema-rau panjang, kemungkinangagal panen di beberapatempat secara nasional, ras-kin aman, karena bulog ma-sih punya stok 1,5 juta ton,”jelas Mensos.

Mensos Khofifah berha-rap kepada seluruh bupati/walikota seluruh Indone-sia untuk melakukan per-

cepatan penyampaian SPA(Surat Perintah Alokasi)kepada Kepala Gudang Di-vre dan Sub Divre Bulog.Jika pada akhir Agustus2015 ini semua bupati danwalikota mampu menye-lesaikan SPA-nya, makatanggal 1 September 2015mendatang Mensos beren-cana untuk mendistribusiraskin secara serentak diseluruh Indonesia.

“Jadi, sekarang tinggal

www.harianhaluan.com

Advertorial

TANAH DATAR, HALUAN –Suara azan berkumandanguntuk menunaikan ShalatJumat pertama kali di Kom-plek Pendidikan Bukik Gom-bak, Batusangkar, Jumat (7/8). Ratusan jemaah memadatimasjid indah yang bernamaAr-Raudhah tersebut.

Shalat Jumat perdanasebagai tanda resminya mas-jid yang akan mendukungkegiatan-kegiatan keagama-an di kampus SMA Negeri 3Batusangkar tersebut ber-operasi, diikuti orang nomorsatu di Tanah Datar, yakniBupati M Shadiq Pasadigoe.

Turut pula dalam jemaahyang khatib pertamanya Us-tad Atif ZM tersebut WakilBupati H Irdinansyah Tar-mizi, Ketua DPRD ZuldafriDarma, Sekdakab H Hardi-man, Kabag Humas Setda-kab Adriyanti Rustam, to-koh perantau Tanah Datar HErdi Moeloek dan H Nelson

Darwis Dt Tungga Batuah,jajaran Dinas Pendidikan,SKPD se-Kabupaten TanahDatar, tokoh masyarakat,keluarga besar SMAN 3Batusangkar dan SMPN 5Batusangkar.

Masjid berukuran 18,5 x18,5 meter yang berarsi-tektur minimalis, dan mene-lan dana lebih dari Rp1miliar itu, dibangun atas

bantuan perantau Kabu-paten Tanah Datar, keluargabesar Erdi Moeloek bersamaIndo Jolito Peduli Jakarta dibawah koordinator Hj MerryWarti.

“Alhamdulillah. Kamiberterima kasih sekaligusmendoakan keluarga besarBapak Erdi Moeloek dan

Segera PindahkanUtilitas di By Pass

>> AZAN hal 07

Shubuh Zuhur Ashar Maghrib Isya’

Jadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal Sholat

05.04 12.26 15.48 18.29 19.40Dan berikanlah kepada anak-anak yatim (yang sudah balig)

harta mereka, jangan kamu menukar yang baik denganyang buruk dan jangan kamu makan harta mereka bersama

hartamu. Sesungguhnya tindakan-tindakan (menukar danmemakan) itu, adalah dosa yang besar.

(QS. Annisa, Ayat 2)

Pilkada Serentak

Demokrat Riau PatokTarget 30 PersenPEKANBARU, HALUAN — Partai Demokrat Riau tidakingin berlebih-lebihan dalam mematok target kemena-ngan, dalam ajang Pilkada serentak tahun 2015. Targetsebesar 30 persen, dinilai adalah angka yang realistis.

Hal itu diungkapkan Ketua Dewan KehormatanPartai Demokrat, Amir Syamsuddin, setelah mem-berikan materi dalam kegiatan pembekalan terhadapcalon kepala daerah yang diusung partai tersebut. Tidakhanya itu, pembekalan juga diberikan kepada timpemenangan.

Menurutnya, target kemenangan 30 persen dinilaisebagi angka yang realistis, sehingga diharapkan bisatercapai. Bahkan bila memungkin, hasilnya bisamelebihi target.

Kegiatan yang digelar Sabtu akhir pekan kemarin disalah satu hotel di Pekanbaru, menghadirkan narasumberlainnya yakni Siti Zuhro, peneliti senior bidang politikdari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia dan Sekre-taris DPD Demokrat Riau, Koko Iskandar.

“Syukur Alhamdulillah kendala jelang Pemilukadatidak terjadi gejolak apa pun di Riau, saya optimis InsyaAllah Pemilukada di Riau sukses. Kemudian jugamemberikan kesuksesan kepada partai Demokrat,” katadia. Sementara itu, Plt Ketua DPD Demokrat Riau yangjuga Bupati Rokan Hulu, Achmad, MSi, mengatakan,dengan target yang minimal, pihaknya akan berusahasemaksimal mungkin. “Di akhir Agustus ini, kita akanlakukan survei kembali untuk mengetahui kekuatan,”ujarnya.

Sedangkan terkait pembekalan, Achmad mengatakanmateri yang diberikan kepada para calon kandidat untukmemberikan wawasan pengetahuan tentang masalah-masalah kepamongprajaan. Mereka juga diberi pembe-

>> SBY hal 07

>> DEMOKRAT hal 07

PADANG, HALUAN — Di-nas Prasarana Jalan TataRuang dan Pemukiman (Dis-prasjaltarkim) Sumbar me-minta pihak Telkom danPDAM untuk memindahkanutilitas yang saat ini masihberada di sepanjang jalan ByPass, agar tidak menghambatpengerjaan jalur II by pass.

Kepala DisprasjaltarkimSuprapto kepada media me-nuturkan, pihaknya memin-ta kepada pihak Telkom,PDAM yang masih memi-liki utilitas yang ada di By

Pass agar mulai dipindahan.Karena kerusakan yangmungkin terjadi selama pe-ngerjaan by pass tidak men-jadi tanggung jawab Dispras-jaltarkim.

"Kita tahu pemindahanini memang tidak bisa lang-sung seluruhnya dilakukan,hanya saja kita memintauntuk segera dilakukan pe-mindahan agar pengerjaanjalur II By Pass tidak ter-ganggu," terangnya.

>> SEGERA hal 07

Polisi Tangkap OknumTNI Pengedar SabuPADANG, HALUAN — Ok-num TNI AD berinisial S(43) bersama rekannya berna-ma Junaidi panggilan EdiPatai (48) ditangkap timResnarkoba bersama TABNarkoba Polresta Padang diJalan Perjuangan, KelurahanKurao Pagang, KecamatanNanggalo, Padang, Minggu (9/8) sekitar pukul 00.30 WIB.

Diduga oknum TNI ber-pangkat Serka dan temannyadiduga pengedar sabu diwilayah Padang. Dari tanganmereka, petugas mengaman-kan barang bukti berupa duapaket sedang sabu, satu pa-ket besar sabu seharga Rp20juta dan satu buah tim-bangan digital.

Hingga sekarang tim ga-bungan masih melakukanpengembangan guna mem-bongkar jaringannya. EdiPatai masih diperiksa inten-sif oleh penyidik. Sedangkanoknum TNI yang dinas diKoramil 04 Cengkeh telah

diserahkan ke Pom AD.Informasi yang dipe-

roleh menyebutkan, penang-kapan berawal ketika petu-gas menyamar sebagai calonpembeli barang haram danmenghubungi Edi Patai un-tuk melakukan transaksi.Alhasil, transaksi pun dise-tujui Edi Patai di rumahnya.

Kemudian petugas yangmenyamar tiba di rumahtersebut, ternyata selain EdiPatai ada temannya. Se-dangkan beberapa tim ga-bungan menunggu di luar.Tak lama kemudian petugaspun menggerebek rumahEdi Patai, spontan dua ter-sangka tersebut terkejutdengan kedatangan petugas.

Saat dilakukan penang-kapan terhadap oknum TNI,petugas mendapatkan perla-wanan. Oknum tersebut jugamerebut senjata api milikpolisi, sehingga petugas lain

Hj MERRY Warti menggunting pita tanda diresmikannya penggunaan MasjidAr-Raudhah di Komplek SMAN 3 Batusangkar, Jumat (7/8). FERI MAULANA

KE RUMAH WARGA —Menteri Sosial KhofifahIndar Parawansa (kiri)berkunjung ke rumahwarga yang berhakmenerima bantua PenerimaManfaat Keluarga Harapan(PKH) di DesaSimalawang, PayaKumbuh, Limapuluh Kota,Minggu (9/8). ANTARA

Page 2: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Yon Erizon Layouter: Habliwww.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H2 Utama

Himpunan Alumni IkatanPelajar dan MahasiswaMinang Bogor TerbentukJAKARTA, HALUAN _ Satu lagi organisasi komunitasmasyarakat Minang terbentuk di rantau, yaitu HimpunanAlumni Ikatan Pelajar dan Mahasiswa Minang (HA-IPMM) Bogor. HP-IPMM Bogor lahir dari reuni akbaralumni IPMM, di Bogor, Sabtu (8/8).

“Sudah 30 tahun kami menantikan acara ini danAlhamdulillah, dari reuni akbar yang kita selenggarakanhari ini, kita berhasil membentuk perkumpulkan yangkita beri nama HA IPMM Bogor,” kata Ketua PanitiaZulhefi Sikumbang yang menamatkan pendidikannya diIPB. Dari reuni akbar tersebut, dipercayai sebagai ketuaumum pertama organisasi tersebut adalah Syahmuharnis.“Uda Syahmuharnis diamanahkan para alumni untukmemimpin HA-IPMM untuk pertama berdiri ini,” ujarZulhefi Sikumbang.

Gubernur Sumbar Irwan Prayitno yang sengajadatang untuk menghadiri reuni akbar alumni IPMMtersebut didaulat melantik dan mengukuhkan kepe-ngurusan HA-IPMM periode 2015-2018. Syahmuharnisdalam sambutannya menginginkan HA-IPMM menjadiorganisasi yang dicintai semua anggotanya, bisa berbuatuntuk masyarakat Minang, baik di rantau maupun di ranah.

Sebelumnya Zulhefi menjelaskan, meski selama inibelum terbentuk HA-IPMM, tapi mereka sesama alumniIPMM selalu berkomunikasi dan berkoordinasi. Darihasil komunikasi tersebut, berhasil dikumpulkan uanguntuk pembangunan asrama khusus bagi putra-putriMinang yang belajar di Kota Bogor.

Dengan modal tanah tersebut, akhirnya bisa dibangunasrama sebanyak 52 kamar dengan menggunakan APBDSumbar. Karena dibangun dengan APBD maka tanahyang dimiliki alumni IPMM tersebut harus diserahkankepada Pemprov Sumbar. ”Cita-cita kami sebagai alumniselama ini adalah untuk membangun asrama khusus bagiputra-putri Minang yang bersekolah di Bogor. Alham-dulillah keinginan itu bisa tercapai dan sekarang dalamtahapan pembangunan dan insya Allah akhir tahun inisudah bisa dipakai oleh adik-adik kita yang belajar diBogor,” jelas Zulhefi.

Sementara itu, Badan Koordinasi Ikatan KeluargaKota (Bako IKK) Padang se Jabodetabek juga menggelarhalal bi halal, di Hotel Balairung, Minggu (9/8) yangjuga dihadiri Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, WakilWalikota Padang Emzalmi, Wakil Ketua DPRD PadangWahyu Irama Putra, tokoh masyarakat Minang di Jakartaseperti Azwar Anas, Dasri Lamsuddin, Ny. Ida HasyimNingg, H. Kapa dan sederatan masyarakat asal KotaPadang. (h/sam)

MOS PembentukanKarakter AlaDiniyyah PuteriPADANGPANJANG, HALUAN — Masa OrientasiSantri (MOS) Perguruan Diniyyah Puteri Padang-panjang tahun ini lebih menekankan pada tiga karakterutama. Masing-masing; ahli ibadah, akhakul karimah,kuat dan tegar sebagai mujahid Allah, dan cerdassebagai khalifah.

Penanggungjawab Kegiatan Mos Diniyyah Puteri,Yusneli Syafari SPd yang juga Wakasis MA KMIDiniyyah Puteri di sela-sela kegiatan MOS beberapahari lalu menyebutkan, penekanan berikutnya padapenerapan dan aplikasi 18 sikap pada Mos adalah,ramah, bertanggungjawab, disiplin, amanah, mutu,sabar, dll.

Selanjutnya peserta MOS yang berjumlah 199orang yang terdiri dari MA KMI, MTS DMP danSMP Diniyyah Puteri itu dilatih cara bersosialisasiantar personal baik di lingkungan asrama maupun dilingkungan sekolah bersama Pimpinan DiniyyahPuteri Padang Panjang, Fauziah Fauzan SE Akt, Msidi aula Zainuddin Labay El Yunusiy.

Santri juga diberikan kegiatan pembentukankarakter pada permainan Outbound Fun (gembira)pada hari kedua, bersama Diniyyah Training Centre,dan School of Teacher. Semua pos permainanmemiliki filosopi dan refleksi belajar pada pem-bentukan sikap dan karakter untuk kehidupan diasrama dan sekolah. Beberapa nama pos permainangames yang diikuti santri adalah, Sabar dalam hidup(permainan ular tangga islami), Jurassic Park (jujur,rapi, bersih dan asyik), Batam (Berbagi dan tidakmubazir), mencari kalimat (membudayakan salam,menghargai, berterima kasih), dan menolong teman.

Senada dengan itu, Wakil Penanggungjawab II,Fitira Rahmi, SPd, yang juga Wakasis MTS-DMPmenyebutkan, sejak tahun 2003 Diniyyah Puterisudah melarang kegiatan MOS dalam bentukperpeloncoan, tetapi dialihkan dalam bentuk kegiatanpengembangan diri santri dengan kegiatan outboundmenyenangkan. Dalam pelaksanaan operasionalkegiatan MOS, sepenuhnya dikendalikan oleh Panitiayang terdiri dari pengurus PKM (semacam OSISSMA), pengurus PMDS (OSIS MTS-SMP), Pramukadan UKS. Ketua panitianya adalah santri MA. KMI,kelas XII IPS 1, Hasnah Lutfa dengan 50 orang panitiadari santri. (h/one)

Wagub MK PujiHendri ArnisPADANGPANJANG, HALUAN — Pembangunan pasarPadangpanjang dengan APBD dan telah dianggarkanpemko dalam APBD perubahan 2015, mendapat responpositif dari Pemprov Sumatera Barat.

“Terobosan Walikota Hendri Arnis bersama DPRDPadang Panjang membangun pasar lewat APBDmerupakan solusi cerdas. Walikota bersama anggotadewan telah berlaku fatonah. Telah mengambilkeputusan yang tepat dalam suasana yang sempit. Akantetapi sebagus apapun gagasan tanpa dukungan seluruhkomponen masyarakat semuanya tidak akan terlaksanadengan baik,” kata Wakil Gubernur Sumbar MuslimKasim usai melaksanakan Shalat Jumat (7/8) di masjidDjihad Padangpanjang.

Menurut Wagub MK, pembangunan pasar, merupakansalah satu perwujudan kesejahteraan rakyat. Karena itu,membangun pasar Padangpanjang yang representatifadalah suatu yang mutlak. Sebab, sudah lama ditunggu-tunggu masyarakat sejalan dengan visi dan misi pemimpinPadangpanjang Hendri Arnis dan Mawardi untukmewujudkan Padangpanjang yang aman dan sejahtera.

Selain itu dalam APBD Perubahan, yang telah ketukpalu baru-baru ini, Pemko Padangpanjang mem-persiapkan dana sebesar Rp 283 miliar untuk membiayaiempat program multy years raksasa seukuran KotaSerambi Mekah, di antaranya pembangunan pasar Rp120miliar. Pembangunan Rumah Susun (Rusunawa) senilaiRp26 miliar, pembangunan Islamic Centre Rp68 miliardan pembangunan Gelanggang Olahraga BancahlawehRp70 miliar. Pembangunannya dilaksanakan mulai 2015hingga 2017 mendatang. Program itu akan mengubahwajah Padangpanjang ke depan, ungkap Muslim Kasim.

Kabag Humas Setdako Padangpanjang H AmperaSalim menambahkan, usai shalat Jumat, Muslim Kasimyang didampingi Walikota Hendri Arnis beserta beberapapejabat setempat, menyampaikan ucapan permintaanmaaf kepada masyarakat Padangpanjang, sehubunganberakhirnya masa jabatan Gubernur dan WakilGubernur, 14 Agustus 2015. “Masa jabatan saya segeraakan berakhir. Saya minta maaf bila ada kesalahan atausesuatu yang tidak berkenan dari masyarakat PadangPanjang,” kata Muslim Kasim. (h/one)

Pemerintah Mesti Benahi Sektor Pertanian

RI ‘Pembuangan’ Produk Non OrganikKilas

Aksi Satpol PP, Angek-angek Cik Ayam

Oleh:Atviarni

JALAN BERSAMA — Wakil Gubernur Sumbar, Muslim Kasim berjalan bersama Walikota Padang Panjang, Hendri Arnis dan tokoh masyarakat usai mengikuti Salat Jumat di Masjid Djihad PadangPanjang, Jumat (7/8). IWAN DN

PADANG, HALUAN — Sebagai negara Agra-ris, Indonesia diharapkan lebih mengopti-malkan sektor pertanian yang sejatinyamenjadi andalan dalam mendongkrak pere-konomian bangsa.

Haluan Minggu, (9/8). Menurut Nofi, adanya

subsidi pupuk kimia itu meru-pakan kebijakan yang salahdan berdampak buruk bagilingkungan dan kesehatanmasyarakat. Lantaranitu, sudah saatnya peme-rintah memikirkan tindakanpreventif untuk mencegahmasyarakat dari berbagaimacam penyakit yang ditim-bulkan dari zat kimia.

Dia menegaskan de-mikian, karena dari hasilkunjungan DPD RI ke be-

berapa lembaga di Italiaminggu lalu untuk mem-bahas masalah pengemba-ngan pertanian di Indonesia,DPD RI mengunjungi CRAdan FAO. CRA (Consiglioper la Ricerca in Agricoltura el’Analisi dell’EconomiaAgrari) merupakan organisasiriset nasional yang berope-rasi di bawah pengawasanMenteri Pertanian dengankompetensi keilmuan umumdalam bidang pertanian,agroindustri, makanan, peri-kananan dan kehutanan.

CRA merupakan lemba-ga yang berfungsi untukmelakukan penelitian per-tanian dan juga berfungsiuntuk meningkatkan inovasidan teknologi di sektor per-tanian. CRA merupakansebuah lembaga yang jugaberperan dalam peningkatandaya saing pertanian yangsesuai dengan standar Eropadan Internasional. Misi ter-penting dari CRA adalahuntuk perlindungan tana-man dan produksi yang akandisalurkan kepada konsu-men serta menjamin kese-hatan tanaman yang akan

dikonsumsi. Namun hal me-

ngejutkan dari penjelasanCRA adalah kebijakan ne-gara-negara UNI Eropa(khususnya Italia) untukmengekspor hasil pertanianyang menggunakan pest-isida kepada negara-negarayang tidak mempunyai regu-lasi yang jelas mengenaipenggunaan pestisida nonorganik. Salah satu negaratujuan ekspor tersebut ada-lah Indonesia. Dengan katalain, Indonesia dijadikansalah tujuan pembuanganmakanan dan hasil perta-nian yang diminimalisirmereka konsumsi atau bisajuga disebut ‘pembuangan’.

Saat ini kata Nofi, In-donesia tidak mempunyairegulasi yang mengatur pes-tisida dan kadar pestisidanon organik yang digunakanuntuk hasil pertanian. Regu-lasi dan kebijakan ini harusberintegrasi dan melibatkanminimal tiga lembaga, yaitu;Kementerian Pertanian, Ke-menterian Lingkungan Hi-dup, dan Kementerian Kese-hatan. (h/ndi)

EJAK beberapa ha-ri lalu, Satpol PPKota Padang, ter-lihat ‘rajin’ mela-

kukan razia di mana-mana.Hampir semua lapak-lapakyang berada di trotoar pinggirjalan, habis oleh aksi razia ini.

Saya katakan ‘hampir’,karena, ternyata tak semualapak-lapak atau kedai yangberada di pinggir jalan, te-patnya di atas trotoar ituyang ditutup. Beberapa diantaranya, justru tetap ber-diri dengan dilengkapi ten-da-tenda yang boleh dikatasemi permanen.

Yang jelas terlihat olehsaya, adalah lokasi yang saya

lewati tiap hari untuk be-rangkat kerja. Tepatnya di Jl.Gajah Mada di depan Pus-kesmas Alai. Di lokasi ini,kiri kanan jalan dipenuhioleh lapak-lapak pedagangkaki lima. Mulai dari pe-dagang koran, CD musik,makanan kecil dan lainnya.

Sudah tiga hari ini, pe-dagang koran di depan Pus-kesmas itu dibongkar habislapaknya. Juga pedagang CDdi sebelahnya, dan pedagangbuah. Di depannya, ada tenda-tenda untuk pedagang pecellele, lontong, bakso, buburayam dan makanan lainnya.

Tenda-tenda itu terletaktak berapa jauh dari tempat

pembuangan sampah, per-sisnya di depan Kantor PosAlai. Sebagian tiangnya,ditancapkan di badan jalan.Artinya, ini sudah meng-ganggu lalulintas, minimumarena untuk pejalan kaki.

Inilah masalahnya! Jikalapak pedagang koran di-bongkar habis, mengapatenda semi permanen yangmemakan sebagian jalan danmengganggu pemandanganitu, justru dibiarkan tegapberdiri 24 jam?

Saya tak tahu apakah adapermainan antara pedagangdan petugas. Namun yangsaya rasa, ini sungguh takadil. Jika satu dibongkar

karena mengganggu peman-dangan, semestinya kan yanglain dibongkar juga. Kenapajustru ada pilih kasih dalamhal ini?

Seperti keluhan salahseorang warga Alai kepadasaya, “Aneh juga kalau lapakbiasa dibongkar. Tapi tendayang jelas-jelas mengganggulalulintas justru dibiarkan,”katanya.

Saya berharap, para pe-jabat terkait, terutama Ke-pala Satpol PP untuk bisamengawasi kerja bawahan-nya. Jangan sampai ada ke-san seolah-olah penutupanlapak terkesan tebang pilihdan ada pembeking.

Kasihan rakyat jelata danpedagang kecil, sudah nasibsusah, masih dipersulit un-tuk berusaha. Kalaupunmau ditertibkan, hendaknyadijalankan sesuai denganperaturan, dan berlaku un-tuk semua kalangan. ***

S

Namun dalam pelaksa-naannya pemerintah belummampu berbuat banyak,terutama dalam menyusunregulasi terhadap peredaranpestisida dan pupuk kimiayang dinilai berdampak bu-ruk terhadap kesehatan

masyarakat.“Pemerintah harus

mempertimbangkan kem-bali mengenai pemberiansubsidi terhadap pupuk ataupestisida non organik,” katasenator DPD RI asal Sum-bar Nofi Candra kepada

IAIN Imam Bonjol RaihAkreditasi B dari BAN-PTPADANG, HALUAN — Ke-luarga besar IAIN ImamBonjol tengah berbahagia.Pasalnya, institusi pendi-dikan tinggi itu baru sajamemperoleh Akreditasi B.Kepastian raihan akreditasitu ditetapkan melalui SuratKeputusan Badan Akredi-tasi Nasional–PerguruanTinggi (BAN-PT) Nomor,699/SK/BAN PT/Akred/PT/VII/2064.

Rektor IAIN ImamBonjol Padang, Eka PutraWirman, kepada Haluanmengatakan, raihan ini me-rupakan buah kerja kerassegenap elemen yang ada diinstitusinya. Sehingga, peni-laian tingkat institusi yangbaru pertamakali dilakukanoleh BAN-PT di kampustersebut dapat membuahkanhasil yang memuaskan.

“Ini baru kali pertamaBAN-PT berkunjung untukmelakukan penilaian secarainstitusi, dan alhamdulillah ni-lai yang didapatkan sangat ba-ik,” jelas Eka, Minggu (9/8)

Dengan diraihnya akre-ditasi B, lanjut Eka, akansangat bermanfaat bagi per-kembangan IAIN ke depan-nya, terutama bagi para alum-ni yang akan dapat menggu-nakan akreditasi kampus

untuk memenuhi permin-taan akreditasi dari perusa-haan-perusahaan yang mem-buka lowongan pekerjaan.

“Beberapa instansi danperusahaan meminta ak-reditasi secara institusi se-bagai syarat melamar pe-kerjaan di tempat mereka.Belum lagi beberapa per-guruan tinggi ternama di luarnegeri yang juga membutuh-kan akreditasi kampus asal,saat menerima mahasiswayang ingin melanjutkan pen-didikan ke tingkat S2 atau S3di kampus mereka. Olehkarena itu akreditasi institusiini tentu sangat berharga,”lanjut Eka.

Lebih lanjut lagi Ekamenekankan, akreditasi Byang diraih IAIN ImamBonjol akan berlaku hingga2020 nanti. Selama itu pulaia dan segenap civitas aka-demika IAIN Imam Bon-jol akan berusaha untukterus meningkatkan mutupendidikan tinggi diinstitusi tersebut.

“Nanti tahun 2020 akandiperbaharui lagi oleh BAN-PT. Selama lima tahun kedepan kami akan bekerjakeras untuk pengembanganIAIN. Sehingga akreditasisaat ini dapat ditingkatkan,

paling tidak dipertahankan,”jelasnya lagi.

Ketika disinggung me-ngenai rencana IAIN menjadiUniversitas Islam Negeri(UIN) Imam Bonjol, Ekamenjelaskan bahwa raihanakreditasi institusi merupa-kan salah satu jalan menuju kesana. Di samping pengurusanIAIN menjadi UIN tetapberjalan, civitas akademikaakan terus mengembangkandiri agar siap saat waktubertransformasi itu tiba.

“Tentu ini ada kaitannyadengan IAIN menuju UIN.Saat ini prosesnya sudahsampai di KementerianPenerangan. Nanti Kemen-terian Keuangan (Kemen-keu), Kementerian BadanPerencaranaan Pembangu-nan Nasional (Bappenas),dan Kementrian Agama(Kemenag) juga akan ter-libat dalam keputusannya.Selagi proses itu masih ber-jalan, kami akan terus me-ngembangkan mutu, salahsatunya dengan mening-katkan kualitas sumber-daya manusia (SDM),seperti upgrade dosen gunamenyambut rencanapembentukan jurusan danfakultas baru,” tutup Eka.(h/mg-isq)

Page 3: Haluan 10 Agustus 2015

www.harianhaluan.com

3Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Redaktur: Atviarni Layouter: Rahmi

“Mulai merintis usahasebagai salah satu penyediaproduk furnitur di Padangsekitar tahun 2000-an. Awal-nya hanya ada satu toko,tetapi berkat kerja keras dankegigihan, Alhamdulillahsekarang memiliki tiga show-room/toko,”terang Pimpi-nan Win Mebelindo Perkasa,Ediono kepada Haluan,Minggu (9/8).

Tidak hanya menjuallangsung kepada konsumen,bahkan untuk memenuhikebutuhan toko-toko pe-ngecer.

Sebagai salah satudistributor furnitur, denganpasokan skala besar di Su-matera Barat (Sumbar) WinMebelindo Perkasa sudahmendapatkan kepercayaandi hati konsumen.

Ditambahkan Ediono,keberhasilan tersebut berkattiga poin penting. Yaitu,Sumber Daya Manusia(SDM), dengan kualitasSDM yang ulet,jujur dan

Win Furniture

Dipercaya Oleh KonsumenPADANG,HALUAN —Win Furniture dibawah naunganCV.Win MebelindoPerkasa, merupakansalah satu distributormebel atau furnituryang memiliki tigashowroom terbilangsukses menjalankanusaha furnitur di KotaPadang.

bertanggungjawab terhadappekerjaan.

Sistim kerja, jika sistemtelah dibentuk maka,pekerjaan yang dikerjakanterasa lebih mudah danterakhir adalah manaj-emen.

“Tiga poin tersebutlahyang kudu diperhatikanuntuk menciptakan keber-hasilan didalam dunia usa-ha,” ditambahkan Ediono.

Saat ini,CV Win Me-belindo Per-kasa telahmemiliki se-banyak enampuluh orangk a r y a w a nyang terse-bar di tigas h o w r o o mWin Furni-ture dan

Kantor Pusat jalanKampung Kalawi.

Untuk menda-patkan mebel de-ngan harga dan ku-alitas yang kompe-tit if , konsumendapat mengunjungitiga showroom yangada dipadang, JalanVeteran No 68 B,Jalan Raya BandarBuat No 8 A, dan

Jalan Gajah Mada No 11A.

“Selain harga dan kua-litas yang kompetitif, ke-tersedian barang lebih ba-nyak model sehingga bisamemilih sesuai selera, danjenispun lebih komplit.Produk-produk seperti,Kursi, sofa,meja, lemaridan aneka produk mebellainnya,” jelas Ediono.(h/jef)

JAKARTA, HALUAN —Xiaomi lagi-lagi menjadiprodusen smartphone ter-besar di Tiongkok. Setelahdilengserkan Apple padakuartal pertama 2015,Xiaomi kembali merebuttakhta tertinggi padakuartal kedua.

Apple sendiri merosot keposisi ketiga. Sementara itu,posisi kedua ditempativendor yang juga berbasisTiongkok, Huawei.

Dihimpun dari Zdnetpecan lalu, Xiaomi danHuawei memimpin pangsapasar smartphone di Ti-ongkok dengan persentase15,9 persen dan 15,7 per-sen. Setelah Apple, Sam-sung dan Vivo menyusul di

WIN FURNITURE — Toko perabot Win Furniture menyediakan aneka produk mebel dengan kualitas dan harga yang kompetitif. Salah satunya dishowroom Win Furniture di jalan Gajah Mada No 11 A, Gunung Pangilun, Padang.JEFLI

Ford Boyong Tiga ModelBaru pada IIMS 2015JAKARTA, HALUAN — Ford Motor Indonesia (FMI)memastikan akan memboyong tiga model terbarunyauntuk memeriahkan gelaran Indonesia InternationalMotor Show (IIMS) di JIExpo, Kemayoran, JakartaPusat, 20-30 Agustus 2015. Ketiga model ini adalah AllNew Everest, New Focus, dan New Ranger.

“Hanya model Everest yang menyandang ‘all new’,sedangkan dua lainnya hanya ‘new’. Untuk rupa produkbaru ini, kita lihat saja nanti saat pameran,” ujar LeaKartika Indra, Communication Director Ford MotorIndonesia, akhir pekan lalu.

Lea menambahkan, selain memajang produk terbaru,Ford juga akan menampilkan jajaran produk yang sudahada, seperti Ford Eco Sport dan Ford Fiesta. Selain itu,mereka juga akan menyediakan produk-produk denganpenawaran-penawaran yang cukup menarik.“Namanyajuga pameran, pastinya selalu ada trik-trik yang sifatnyasales promotion, seperti penambahan aksesori atau paket-paket lainnya. Terkait hal tersebut, kami tidak bisa beritahukan pastinya,” kata Lea.

Saat ditanyakan mengenai target penjualan selamaIIMS nanti, Lea mengatakan, Ford tidak mendiskusikansoal itu. (h/kcm)

Xiaomi Geser Posisi Apple

EDIONO

posisi keempat dan kelima.Upaya Xiaomi meng-

geser kedudukan Apple se-dikit banyak berpengaruhpula pada Samsung. Popu-laritas phablet murah MiNote Pro mau tak mau me-maksa Samsung menurun-kan harga flagship Galaxy S6dan Galaxy Note 4.

Tampaknya, perilakukonsumen Tiongkok kem-bali ke asalnya, yakni cen-derung memilih ponsel pa-ling murah. Diketahui, padakuartal pertama 2015, kalaApple menjadi penjualsmartphone terbesar di Ti-ongkok, banyak yang ter-kejut.

Sebab, konsumen Tiong-kok selama ini terkenal

sebagai penikmat ponselkelas menengah. Apple ke-mudian datang denganiPhone 6 dan 6 Plus yangmenarik perhatian ma-syarakat Tiongkok untukberalih ke perangkat high-end.

Hasilnya, perusahaan-perusahaan lokal Tiongkokmengalami masa sulit kalaitu. Lenovo, Yulong, danZTE terpaksa lengser dariposisi lima besar penjualsmartphone di wilayah sen-diri.

Menurut analis CanalysJingwen Wang, pasarsmartphone Tiongkok terusmenunjukkan kedewasaandengan dinamisnya perilakupasar. Persaingan kuartal per

kuartal antar-vendor besarsemakin intens.

“Huawei mencatat se-jarah perusahaan denganmenduduki posisi kedua.Xiaomi berada di bawahtekanan untuk terus mem-pertahankan posisinya,” kataWang.

Sementara itu, walaukedudukan Apple menu-run, pabrikan Cupertinotersebut mengklaim angkapenjualan iPhone mening-kat hingga 87 persen diTiongkok. CEO Apple TimCook mengatakan, angkapendapatan penjualaniPhone mencapai 13 miliardollar AS atau sekitarRp175 triliun di Tiongkok.(h/kcm)

Wika Naikkan Belanja ModalJAKARTA, HALUAN — Lembaga keuangan danperbankan rencananya akan mengurangi kredit untuksektor infrastruktur. Dengan begitu seluruh perusahaanBUMN karya di bidang infrastruktur harus mencaripendanaan dari tempat lain.

PT Wijaya Karya (persero) Tbk saat ini akan menaikkanbelanja modal (capital expenditure/capex) dari 1,7 triliunmenjadi 4,4 triliun. Kendati demikian perseroan masihmembutuhkan dana lebih untuk membangun proyekinfrastruktur seperti listrik dan kereta api.

“Beberapa proyek infrastruktur investasi kelistrikan,jalan tol dan perkeretaapian,” ujar Sekretaris PerusahaanPT Wijaya Karya Tbk (WIKA), Suradi kepadaTribunnews.com, Jumat (7/8/2015).

Suradi memaparkan salah satu cara mendapatkanpembiayaan berasal dari suntikan dana dari PenyertaanModal. WIKA pada awal tahun sudah mengajukanNegara (PMN) Rp3 sampai Rp 7 triliun, namun belumdisetujui oleh DPR Komisi VI.

Suradi menambahkan sebelum lembaga keuangan danperbankan merevisi penyaluran kredit, perseroan sudahmeminjam bank nasional Rp2 triliun. Saat ini WIKAmengerjakan proyeknya menggunakan pendanaan modalkerja dari uang muka. (h/trn)

Page 4: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Redaktur: Atviarni Layouter: Rahmi

4

www.harianhaluan.com

Ekbis

Kilas

Salah seorang pedagangdi Sawahlunto Sumiati me-ngatakan, lonjakan ini di-karenakan naiknya hargadasar modal beli pemasokdari Payakumbuh, denganalasan naiknya harga pakanayam, sehingga modal pro-duksi juga naik.

“Kenaikan ini cukupberimbas pada minat belimasyarakat yang sedikitmenurun, karena naiknyacukup tajam Rp2.000 per-butirnya,” kata Sumiati ke-pada Haluan.

Pantauan Haluan dibe-berapa pasar tradisionalSawahlunto, naiknya harga jualtelur juga diringi oleh kenaikankebutuhan pokok lainnyaseperti cabai merah keriting,sempat turun di kisaranRp32.000 perkilo sekarangkembali melonjak menjadiRp48.000 hingga Rp50.000perkilonya.cabe rawit juga naiktajam dari harga minggu laluRp40.000 naik menjadiRp60.000 perkilonya.Khusus

Sido Muncul Ikuti PPI 2015SURABAYA, HALUAN — Pameran Produk Indonesia(PPI) 2015 di Grand City mall & Convex Surabayaberlangsung sukses. Pameran yang digelar sejak 6-9Agustus ini, diikuti oleh ratusan perusahaan di tanahair.

Salah satu perusahaan yang selalu ambil bagian padapameran ini adalah PT Industri Jamu dan Farmasi SidoMuncul, Tbk. Keikutsertaan Sido Muncul gunamemperkenalkan produk-produk unggulan, sepertiTolak Angin, Kuku Bima Energi, Alang Sari Plus, KopiGingseng Kuku Bima, Kopi Jahe, Susu Jahe, JamuKomplit, Kunyit Asam, juga produk-produk baru SidoMuncul, seperti Tolak Linu dan Tolak Angin Care.

Dalam siaran persnya kepada Haluan, Sabtu (8/8),Rheno Hidayat Marketing Manager Sido Munculmenyebutkan, sangat mendukung ajang seperti ini. Sebabdi sini, semua perusahaan nasional bisa memperkenalkanproduksi mereka.

“Kita berharap, pemerintah terus mendukungproduk-produk dalam negeri, agar jadi tuan rumah dinegeri sendiri,” harapnya. (h/atv)

RHENO Hidayat Marketing Manager PT Sido Muncul, Tbk bersamaMenteri Perindustrian RI Saleh Husin dan Gubenur Jawa Timur Dr. H.Soekarwo, S.H, M.hum di arena PPI 2015

TELUR AYAM — Harga telur ayam saat ini mengalami kenaikan Rp200 per butir di Sawahlunto, dari Rp1.200 menjadi Rp1.400 . DOK. HASWANDI

Harga Telur dan CabaiMelonjak Tajam di SawahluntoSAWAHLUNTO,HALUAN — Sempatbertahan beberapawaktu dari sebelumRamadhan dansetelah Idul Fitri,namun memasukiminggu keduaAgustus harga jualtelur ayam rasmengalami kenaikan.Dari biasanyaRp1.200 perbutirmelonjak menjadiRp1.400 perbutirnya.

untuk ini sering terjadifluktuasi harga kadang naikdan seringkali beberapa hariberikutnya turun kembali.

“Harga jual cabai sangattergantung pada pasokandari daerah pemasok, se-dangkan dari pemasok sen-diri akan sangat tergantungpula dari hasil panen yangdidapat, namun biasanyajika terjadi kemarau yangcukup panjang seperti seka-rang, hasil panen akan ber-kurang termasuk pasokanketingkat pedagang pun

menjadi berkurang,” kataNovi (32) salah seorangpedagang cabai di pasar baruSawahlunto.

Daerah pemasok sendirisebut Novi, selain dari dae-rah disekitar Sawahluntoseperti kabupaten Solok,tanah datar biasanya paso-kan cabai yang masuk keSawahlunto juga datang dariluar provinsi seperti lam-pung dan pulau jawa.

“namun karena terjadikekeringan atau musim ke-marau yang hampir merata

diseluruh Indonesia, ratarata hasil panen didaerahtersebut juga mengalamipenurunan, sehingga ber-dampak pada naiknya har-ga,”sebutnya.

Harga sayuran yangminggu lalu mengalamikenaikan seperti timun naikdari Rp12 ribu perkilonyanaik menjadi Rp14.000 per-kilo, wortel semula Rp6.000naik menjadi Rp 10.000,-perkilo,, Kol dari Rp.4.000,-naik menjadi Rp6.000 per-kilo,kentang naik dari

Rp6.000 menjadi Rp7.000,sawi dari Rp4.000 naikmenjadi Rp5.000 perkilo,sedangkan buncis Rp7.000perkilo sekarang Rp8.000perkilonya.untuk mingguini tetap bertahan dikisaranharga tersebut.

Sementara untuk hargaberas dan kebutuhan lain-nya seperti gula, minyakgoreng curah, daging sapi,daging ayam dan ikan masihterpantau normal danbertahan seperti biasa-nya.(h/mg-rki)

BANDUNG, HALUAN —Otoritas Jasa Keuangan(OJK) menyiapkan per-aturan tentang bisnis gadaiterutama untuk menjangkaubisnis gadai oleh pihak swas-ta yang saat ini banyak ber-munculan.

“Memang perlu langkahterobosan dalam rangkamenyediakan kredit denganproses yang cepat untukmasyarakat,” kata KepalaEksekutif Pengawas Indus-tri Keuangan Non BankOJK, Firdaus Djaelani, Sab-tu (8/8).

Ia menyebutkan penga-turan tentang bisnis gadaiidealnya dalam bentuk Un-dang-undang.

Namun karena prosespenyusunan undang-undangakan lama maka pihaknyaakan menyiapkan aturansesuai dengan kewenanganlembaga itu yaitu peraturanOtoritas Jasa Keuangan(OJK).

Ia menyebutkan padamasa Hindia Belanda sekitartahun 1928-an sudah adaUndang-undang yang me-ngatur tentang bisnis gadai.

“Berdasar Undang-un-dang itu, gadai hanya bolehdilakukan oleh negara,”katanya.

Ia menyebutkan penyia-

OJK Siapkan Peraturanuntuk Bisnis Gadai

pan aturan bisnis gadai ituantara lain dalam rangkaperlindungan terhadap ma-syarakat khususnya nasabah.

“Saat ini banyak ber-munculan gadai swasta de-ngan promosi yang gencar,kita ingin mereka terdaftar,”katanya.

Ia menyebutkan harusada standar minimum yangdimiliki pelaku bisnis gadai.

“Misalnya mereka haruspunya juru taksir untukmenaksir nilai jaminan, kitaingin menciptakan perusa-haan pegadaian yang baikdan sehat,” katanya.

Ia menyebutkan ada ren-cana untuk mengaktifkankembali sekolah khusus un-tuk mencetak pekerja yangahli di bidang pegadaian.

“Sebelum ke sana, de-ngan bekerja sama denganPT Pegadaian kita inginmemberikan pelatihan dansertifikasi untuk merekayang menangani bisnis ga-dai,” kata Firdaus dalamFocus Group on DiscussionPeran OJK di Industri JasaKeuangan dalam Mendu-kung Perekonomian Nasi-onal.

Ia juga menyebutkan nan-ti perusahaan gadai swastahanya boleh berusaha dalambisnis gadai saja.(h/trn)

JAKARTA, HALUAN —Menteri Keuangan Bam-bang Brodjonegoro mene-tapkan besaran subsidibunga kredit usaha rakyat(KUR) tiga sampai 12 per-sen. Hal itu diberikan ke-pada bank pelaksana yangditunjuk Menko Pere-konomian selaku KetuaKomite Kebijakan Pem-biayaan Bagi Usaha Mikro,Kecil, dan Menengah(UMKM).

Mengutip laman resmiSekretariat Kabinet, aturantersebut tertuang dalamPeraturan Menteri Keua-ngan (PMK) Nomor 146/PMK 05/2015 tentang TataCara Pelaksanaan Subsidi

JAKARTA, HALUAN —Menteri Keuangan BambangBrodjonegoro mengatakan,meski mengalami penuru-nan, pertumbuhan ekonomiIndonesia di kuartal kedua2015 merupakan kelimatertinggi di dunia. Bambangmenyebut, kondisi perlam-baan ekonomi terjadi hampirdi semua negara dunia.

Demikian dikatakanBambang saat ditemui usaibermain bulutangkis diKantor Ditjen Bea danCukai, Rawamangun, Ja-

Subsidi Bunga KUR 3 Sampai 12 PersenBunga untuk Kredit UsahaRakyat, yang ditetapkanMenteri Keuangan Bam-bang Brodjonegoro, pada30 Juli 2015.

“Pembayaran subsidibunga yang dilaksanakanmelalui kerja sama pem-biayaan KUR yang ditu-angkan dalam PerjanjianKerja Sama Pembiayaanantara Kuasa PenggunaAnggaran (KPA) yang dite-tapkan Menteri Keuangandengan Bank PelaksanaKUR yang ditunjuk MenkoPerekonomian,” demikianbunyi Pasal 4 PMK 146/PMK 05/2015.

Berdasarkan PMK,plafon penyaluran KUR

yang ditetapkan KomiteKebijakan dan Outs -tanding KUR yang masihberjalan merupakan batastertinggi dasar perhitunganpembayaran subsidi bunga.Adapun selisih lebih daripenyaluran KUR, yangmelampaui plafon pe -nyaluran tahunan KURtidak mendapatkan subsidibunga.

Besaran subsidi bungayang dibayarkan kepadabank pelaksana adalahkredit mikro sebesar 7persen per tahun, kredit ritel(3 persen/tahun), dan kreditTenaga Kerja Indonesia(TKI) sebesar 12 persenper tahun. (h/trn)

Ekonomi RI Tumbuh 4,67%karta, Minggu (9/8).

“Kalau melihat per-tumbuhan absolut tanpamembela diri, Indonesiapertumbuhan ekonomi dikuartal II-nya merupakankelima tertinggi di dunia,”kata Bambang.

Dia mengatakan, meskiturun dari 4,72% di kuartalpertama menjadi 4,67% dikuartal kedua ini, peme-rintah masih terus berupayamenjaga pertumbuhan agartak turun lebih jauh lagi.

“Mungkin masih ba-

nyak yang anggap kuartalkedua ini lebih jatuh lagidari 4,7%, tapi kita masihbisa jaga di sekitar 4,67%tadi,” jelasnya.

Dia juga menampikanggapan bahwa investorsedikit kecewa dengan kon-disi perlambatan ekonomidi Indonesia.

“Menurut saya agakberlebihan kalau dianggapkecewa, karena fenomenaperlambatan ini terjadi dihampir semua negara didunia,” ungkapnya.(h/dtc)

Mata Uang Nilai Kurs Jual Kurs Beli

AUD 1.00 10,835.42 10,038.92BND 1.00 10,241.25 9,489.89CAD 1.00 11,183.93 10,360.65CHF 1.00 14,602.07 13,525.14DKK 1.00 2,042.95 1,893.21EUR 1.00 15,238.20 14,119.60GBP 1.00 21,217.02 19,663.55HKD 1.00 1,763.22 1,634.18JPY 100.00 11,313.52 10,483.24NOK 1.00 1,815.39 1,679.68NZD 1.00 10,068.59 9,326.92PGK 1.00 5,139.54 4,576.04SGD 1.00 10,241.25 9,489.89THB 1.00 408.03 377.95USD 1.00 13,669.00 12,669.00 Sumber : Bank Indonesia Jumat (7/8)

NILAI TUKAR RUPIAH

HARGA BAHAN POKOKKOMODITAS HARGA

Cabai Merah Rp40.000/kgCabai Rawit Rp38.000/kgBawang Merah Rp32.000/kgCabai hijau Rp24.000/kgBawang putih Rp20.000/kgKentang Rp6.000/kgTomat Rp14.000/kgGula Pasir Rp12.000/kgMinyak Goreng Rp12.000/kgTepung Terigu Rp9.000/kgIkan Tongkol Rp40.000/kgDaging Rp95.000/kg

Sumber : Pedagang Pasar Raya Padang Minggu (9/8)

Page 5: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

5Opini

Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

CEO:H. Basrizal Koto

Pemimpin Umum/Penanggungjawab:

Zul EffendiPemimpin Redaksi:

Yon ErizonWakil Pemimpin Perusahaan:

David RamadianRedaktur Pelaksana:

Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

Koordinator Minggu:Afrianita

Koordinator Liputan:Devi Diany

Kabag Produksi:Mai Hendri

Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. HasrilChaniago, Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD,Rakhmatul Akbar, Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice,Redaktur: Rudi Antono, Atviarni, Dodi Nurja, NovaAnggraini, Nasrizal. Asisten Redaktur: Ade BudiKurniati, Heldi Satria, Rahmadhani. Reporter Padang:Parwis Nst, Rivo Septi Andreas, Osniwati PerwakilanBukittinggi: Yursil Masri (Plt Kepala), Haswandi,Ridwan, Pariaman/Padang Pariaman : Dedi Salim,Trisnaldi, Payakumbuh/Limapuluh Kota : Zulkifl i,Dadang Pasaman: Icol Dianto, Atos Indria, Ahdi Susanto,Welina, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi, PadangPanjang : Iwan DN, Ryan Syair, Tanah Datar :Yuldaveri, Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat :Suryandika, M. Junir (non aktif), Gusmizar, PesisirSelatan: M. Joni, Haridman, Kabupaten Solok/KotaSolok: Alfian, Marnus Chaniago, Eri Satri Solok Selatan:Holly Adib, Sawahlunto : Fadilla Jusman, Sijunjung :

Azneldi, Dharmasraya : Maryadi Biro Jakarta : SyafrilAmir, Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau : Moralis, BiroKepri: Andi. Tim Kerja Usaha : Kabag Iklan: Yunasbi,Kabag Sirkulasi : Nofriza, Kabag Keuangan:Gustirahmita, Tata Letak/Desain : Nurfandri, Rahmi,Syamsul Hidayat, Jefli, Habli, Wide Ilyas, Ilham TaufiqKartunis : Muhammad Taufik, HRD : Mista Sonya,Umum : Nurmi , Kasir : Desy, TI : Teguh , Pra Cetak: Sawal Marjuni HRP, Cetak : Mardianto (Koordinator),Afandi, Rudi Kurniawan.Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur:H Desfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. KebunKacang XXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021)3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Iklan danSirkulasi: (0751) 4488700, Alamat Redaksi/Bisnis:Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp.(0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax(0751) 4488704 Email: [email protected],[email protected],

website: http/harianhaluan.com, Harga Langganan/iklan: Harga langganan bulanan dalam kota PadangRp78.000, Harga eceran Rp3.500,- Tarif iklan: TarifIklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom,Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom,Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom,Display halaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom,Iklan SC :Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan SelamatFC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW:Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom,Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, IklanKolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000, AdvertorialFC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mm kolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama PadangRek No: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan SumbarMandiri Dicetak oleh Unit Percetakan PT HaluanSumbar Mandir i Padang. Kl ik http:/ /www.harianhaluan.com

Setiap artikel/opini yang dikirim ke RedaksiHaluan, panjang tulisan minimal 1.000 words(kata) dan maksimal 1.350 words (kata).

Hendaknya artikel tak dikirim secarabersamaan ke media lain yang terbit di KotaPadang. Setelah 15 hari jika artikel tak dimuat,maka tulisan tersebut kami nilai tak layak muat.

Terima kasih

Tajuk

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

PEMBERITAHUAN

HALUANISME

D

Memper(tanya)kan Nurani BPJSEWASA ini, sudahheboh beredar dimedia massa dansosial gerakan ko-

in untuk BPJS guna me-ngembalikan senyum Khi-ren. Bayi malang yang se-dang menderita jantung bo-cor, yang orang tuanya harusmenanggung beban jutaanrupiah. Akibat, terlambatmengurusi Surat EligibilitasPeserta(SEP), akhirnyaorang tua Khiren, harusberhutang kepada RumahSakit Harapan Kita. (Repu-blika, 07 Agustus 2015).

Sebenarnya, BPJS seba-gai instrumen kesehatanyang akan mempermudahmasyarakat. Jauh dari tu-juan itu, dari beberapa ka-sus BPJS hanya sistem ad-ministratif yang tetap se-perti “robot”. Tentu banyakyang berharap, bahwa de-ngan bergantung padaBPJS—urusan sakit—yangtidak bisa diduga tentu akanmemberatkan bagi masya-rakat, jika hal itu ditanganidengan dana pribadi. Apa-lagi, hal yang menimpaKhiren, persoalan “admi-nistratif” mengenyamping-kan masalah nurani—se-hingga peran BPJS sebagaisarana kesehatan yang mu-rah, sangat jauh panggangdari api.

Ruang PublikMenghukum BPJS

Seyogyanya, BPJS harushati-hati akhir-akhir ini.Berkembanganya persoalanini ke ruang publik, secaratak langsung BPJS telahmenghukum dirinya sendiri.Menolak atau tidak, daribeberapa kasus yang ada,gerakan peduli atas “protes”masyarakat terhadap nuranilembaga kesehatan mena-ngani masyarakatnya. Bukanlagi satu atau dua kali, tetapisudah beberapa kali. Sehing-ga, dana talangan dari masya-rakat, berupa “koin”—bisamenggerakan masyarakatuntuk peduli—bahwa lem-baga kesehatan di Indonesia,cendrung gagal menunjuk-kan sikap “penyelamat”,yang biasanya kita dengardari dongeng anak-anak di-waktu kecil.

Dengan sudah menye-barnya wacana ke ruangpublik. Seharusnya, Men-teri Kesehatan sudah meres-pon gerakan ini. Akibat,SEP yang terlambat dalamm e n g u r u s i n y a — m a k aorang tua Khiren haruskehilangan asetnya, demimelunasi hutang-hutangtersebut. Secara nurani,betapa gagalnya Indonesiamemaknai tetang “keseha-tan”. Yang seharusnya, me-mang didahulukan maknakemanusian dari pada yanglain. Sehingga wajar, bebe-rapa rumah sakit kita diIndonesia, banyak menolakorang sakit, hanya karenapersoalan pasien tak mam-pu membayar, apabila telahsembuh. Ada juga, rumah

Razia PelajarKeluyuran ke Mall

KEPADA Yth Pak Walikota Padang dan Satpol PPKota Padang. Mohon tertibkan pelajar yang main di

mall dan pasar ketika jam pelajaran, karenakemungkinan mereka membolos. Serta, berikan sanksi

yang membuat mereka efek jera.Pengirim: 0811663581

Jawab:Razia Rutin DilakukanKami rutin melakukan penertiban terhadap pelajar yang

membolos, dan menindak mereka yang keluyuran di saat jampelajaran, seperti bermain ke mall atau pasar. Bahkan, jika

tertangkap kami datangkan orang tua dan guru yangbersangkutan. Nanti, pihak sekolah akan memberikan

hukaman yang sesuai perbuatannya.Kepala Satpol PP Kota Padang

Firdaus Ilyas

Bangkitkan NasionalismeKibarkan Merah Putih

ENABUHAN awal genderang Pilkada seren-tak tahun 2015, bersamaan dengan mo-mentum peringatan Hari Ulang Tahun (HUT)Kemerdekaan Republik Indonesia ke-70 (17

Agustus 1945-17 Agustus 2015). Semangat nasio-nalisme dan rasa cinta Tanah Air diharapkan merasukke hati sanubari dan jiwa para calon kepala dan wakilkepala daerah yang akan berkompetisi pada 9 De-sember 2015 mendatang.

Tentu saja masyarakat berharap, para kandidatberkompetisi demi untuk kemajuan daerah, pem-bangunan daerah dan peningkatan kesejahteraanmasyarakat. Bukan untuk memperkaya diri sendiri,kelompok, atau golongan tertentu saja. Tentu kita amatsadar, bahwa rasa nasionalisme sebagian dari kitasudah mulai luntur. Kepedulian dan kecintaan kepadaNKRI sudah mulai bergeser kepada kecintaan padakelompok dan etnis tertentu, bahkan ada yang karenakepentingan individu semata.

Dalam tahapan Pilkada yang akan dilalui barangkaliada perdebatan dan persaingan politik yang dapatmengganggu tali persaudaraan di antara kita sebangsadan setanah air. Maka pada momen HUT KemerdekaanRI ke-70, marilah kita landasi tahapan Pilkada serentakyang akan dilaksanakan dengan semangat persaudaraandan rasa cinta tanah air. Pilkada hanyalah sebuah alatdan proses untuk bisa mewujudkan tujuan kemerdekaanyang sesungguhnya.

Saatnya beberapa hari ke depan kita bergembiramemperingati hari kemerdekaan bangsa yang kitacintai. Marilah kibarkan bendera mereh putih danlaksanakan berbagai kegiatan untuk meramaikanperayaan peringatan hari kemerdekaan yang telahdicapai susah payah oleh para pejuang terdahulu.Semua itu tentunya adalah bahagian dari bukti syukurkita kepada Allah SWT atas nikmat dan rahmatkemerdekaan Indonesia.

Peringatan HUT Kemerdekaan RI perlu diisidengan hal-hal yang bermanfaat. Cara dan medianyatentu saja bisa beragam. Bisa saja dengan upacarabendera, seminar, diskusi, lokakarya, workshop¸renungan suci, bergotong-royong, menggelar berbagaipermainan rakyat yang bernafaskan syukur ataskemerdekaan dan lain sebagainya.

Selain dari berbagai kegiatan di atas, hal yang palingmudah yang bisa dilakukan sebagai wujud syukur atasKemerdekaan Republik Indonesia adalah dengan caramengibarkan bendera merah putih di depan rumah,kantor, warung, toko, hotel milik masing-masing.Bendera itu juga bisa dilengkapi dengan spanduk/balihobertema peringatan hari kemerdekaan atau juga umbul-umbul dan lain sebagainya.

Kenyataannya dalam beberapa tahun terakhir diKota Padang, ternyata kesadaran wargha kotamengibarkan bendera merah putih saat peringatanHari Kemerdekaan RI sangat rendah. Tak sampai 10persen warga yang mengibarkan bendera. Di jalan-jalan utama atau protokol di Kota Padang danberbagai kota/ kabupaten lainnya di Sumatera Barat,sangat sepi dengan bendera, spanduk, umbul-umbulmerah putih. Jika tahun lalu yang mendominasi justruspanduk dan baliho para calon anggota legislatif(caleg) tahun ini justru baliho, spanduk dan umbulpara calon gubernur/wakil gubernur, calon Bupatidan Walikota.

Realitas tersebut sangat berbeda dengan suasanasebelum tahun 2000-an. Karena dulunya, HUTKemerdekaan RI benar-benar diperingati dengan sukacita oleh seluruh rakyat Indonesia. Berbagai kegiatanpun digelar. Bendera merah putih juga tampak berkibardengan gagah di mana-mana.

Kita perlu menyadari bahwa kita adalah bagian dariorang-orang yang kurang menyukuri nikmat ke-merdekaan RI yang dicapai dengan susah payah olehpara pejuang kita yang terdahulu. Mengibarkan benderamerah putih selama enam hari (H-3 hingga H+3) sajakita masih tidak bisa. **

P

Polisi Tangkap Oknum TNIPengedar SabuMerusak citra saja?

Stok Raskin di Sumbar AmanKualitasnya bagaimana ?

sakit mensengketakan pasienke ranah hukum. Beberapakasus itu, sudah menun-jukkan bahwa “kesehatan”yang seharusnya diakses de-ngan mudah oleh masya-rakat—malahan menjadi ru-ang elit—yang ekslusif.

BPJS memang merupa-kan hal yang baru. Lembagaini lahir dari amanat Un-dang-Undang Dasar (UUD)1945 pasal 24 ayat 32, yakninegara berkewajiban mem-berikan jaminan sosial. Apa-bila kondisi yang dihadapiKhiren, BPJS sangat berjau-han dari “perannya” itu. Se-hingga, BPJS harus menya-dari kembali, dari asal-usulkeberangkatannya sebagailembaga kesehatan yang se-perti dikemukan di atas.

Kita tak akan masuk padaperdebatan BPJS yang sem-pat diharamkan MUI. Ada-nya rekomendasi, akanmembentuk BPJS Syariah.Mungkin ada kata lain, bah-wa BPJS yang selama ini

tidak terlalu “merakyat”—sehingga bermunculan pulaistilah “BPJS” Syariah.

Sesungguhnya, kita ter-lalu lama berdebat padapersoalan ini. Sehingga,lembaga kesehatan yangseharusnya menunjukan ke-peduliannya. Malahan se-cara empirik, ia menjadiaktor yang memperburuk“makna kesehatan” yangseharusnya “memanusia-kan” manusia.

Kembali, pada hal yangdikemukakan dimuka. Per-soalan pelayanan kesehatanyang dihadapi Khiren, harusmenjadi perhatian banyakpihak. Bahwa, untuk kedepan pemerintah harus“serius” membahas per-soalan yang berhubungandengan kesehatan “masya-

rakat”. Lembaga kesehatanyang katanya berpihak padagolongan bawah. Janganhanya menjadi dentumanpenarik hati “rakyat” saja,tetapi secara realita takpernah terlaksana.

Banyak pelajaran yangbisa kita petik sebenarnya.Bahwa sejak negara ini didi-rikan oleh bapak bangsa.Dari ke rezim ke rezim halyang tak pernah berubahadalah “birokrasinya”. Ba-nyak hal, misalnya, yangberhubungan dengan biro-krasi. Semuanya selalu men-jadi hal bermasalah, sehing-ga “kesehatan” pun bagianyang tak bisa di elakkan dariboborknya “sistem admi-nistraif ”kita—ia jauh dari“nurani”. Yang seharusnyaada—sebab—lembaga biasa

yang hal ini dipersoalkanwajar, tetapi ketika kese-hatan yang sekelas BPJS,mentiadakan “toleransi”,karena beralasan ketelatan.Apabila hal ini tetap ada,program kesehatan yangbernada “ untuk rakyat”—harus kembali kita cermati,apakah benar-benar serius,atau hanya diktum biasa saja.

Ratusan petisi yang di-tandatangi Netizen, me-nunjukkan secara jelas bah-wa masalah ini bukanlahpersoalan biasa lagi. Maka-nya, kita harus berusahauntuk mengembalikan “se-nyum” dedek Khireni. Marikita bergerak bersama untukmengumpulkan koin untukBPJS, sebagai bukti bahwakita mampu untuk mela-kukan gerakan saat peme-rintah gagal meringkan be-ban kesehatan kepada ma-syarakatnya. Apalagi BPJS,yang terkenal sebagai ikonlembaga kesehatan murah.Ayo berjuang bersama. **

OLEH: ARIFKIPemerhati Sosial FISIP Universitas Andalas, Padang

Page 6: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H6

Pariaman Expo 2015,Ajang UKM Mengembangkan Diri

enutupan PariamanExpo di KomplekTerminal dan PasarJati, Sabtu Malam (8/8) berlangsung me-

riah dan memukau pengun-jung. Bagaimana tidak, ha-dirnya Nadya, artis KDI dansalah seorang peserta MissIndonesia 2015, RengganisPurwa Kinanti telah menarikperhatian pengunjung.

Tak hanya sekedar hi-buran, Pariaman Expo inijuga telah menjadikan eko-nomi masyarakat hidup,hubungan dagang antarapengusaha dengan pengrajinyang tampil di sejumlahstand-stand yang ada mem-bias ke arah makro.

Dibalik suksesnya penye-lenggaraan Pariaman Expotahun 2015, memang masihperlu peningkatan untukterus melaju dengan me-lahirkan terobosan dan me-nciptakan karya inovatif.

Gelanggang promosi pe-mbangunan yang lahir darikeberadaan stand-stand ber-bagai dinas maupun instansidan produk UKM sertaUMKM, terutama dari KotaPariaman, telah menim-bulkan geliat ekonomi.

Konsultasi dagang ter-jadi, karena pertemuan lan-gsung produsen (pengrajin),buyers dan usahawan, hu-bungan dagang ke arah mak-ro membias.

“Semua itu muncul daristand, tempat tenda-tendapromosi dagang serta lapakyang digelar di PariamanExpo,” kata Kepala DinasKoperindag Kota Pariaman,Gusniyeti Zaunit di acarapenutupan itu.

Kegiatan dilaksanakandalam rangka HUT KotaPariaman ke-13 dan HUTRI tahun ini. Bekerja samadengan IO PT Salindo DutaConvex.

Kegiatan ini juga disu-guhi dengan kesenian daripelajar SMP Negeri 2 Paria-man, kehadiran artis NadyaKDI, Miss Indonesia Reng-ganis Purwa Kinanti, danlenggang lenggok peragawati

dengan busana rancanganpengrajin yang dibina Dek-ranasda Kota Pariaman,berjalan diatas cat walk.Suguhan ini telah menyitaperhatian banyak pengun-jung di malam minggu yangcerah tersebut.

“Tampilan ajang pro-mosi usaha, kegiatan pem-bangunan di acara ini, suatulangkah bagus untuk lebihmeraih harapan besar kedepan,” kata Walikota Pa-riaman, Mukhlis R, di pe-nutupan acara.

Namun lanjutnya, darikegiatan yang dilakukanperlu evaluasi untuk menge-tahui tingkat keberhasilandan kelemahan untuk ke-

majuan ke depan.Kegiatan Pariaman Expo

menurutnya, jelas berhasildan gebyar. Roda pereko-nomian disini berputar,terlihat jelas dari keramaianyang datang, semua diunda-ng dan datang, tidak hanya

pengusaha dengan tampilanproduk yang dihasilkannya,pengusaha dengan rangkai-an program usahanya sertapenyajian kuliner, mengun-dang orang datang, ber-kunjung untuk melihat.

“Harapan kita itu ten-

tulah hantaran uang yangmereka bawa dengan caraberbelanja dari produk yangtersaji. Namun kita tetapmengimbau untuk kema-juan Kota Pariaman, maribersama-sama bangun kotadan perekonomian. Peme-rintah, pengusaha dan ma-syarakat, semua harus ber-satu padu bergandeng tangandalam satu misi, maju mem-bangun,” ucap Mukhlis.

Usaha Kecil Menengah(UKM) dapat menjawab danmembangkitkan ekonomidaerah ke arah yang mandiri.Diperlukan berbagai per-baikan ke arah tersebut,seperti menguasai teknologi.Dengan membuka toko on-line, jangkuan pasar jadi lebihluas. UKM bisa meman-faatkan konsultasi bisnis yangsudah ada di Kota Pariaman,yang berada di Kantor Ko-perindag Pariaman.

“Terus kembangkan ke-mitraan usaha, tingkatkanterus kualitas produk, SDM,untuk mempemulus jalanmeraup geliat ekonomi yanglebih makro dan semogaPariaman Expo mem-berikan manfaat bagi ke-majuan Pariaman ke depan,”pesan Mukhlis. ***

P

KADIS Koperindag Gusniyeti Zaunit sedang membacakan laporan kegiatan dipenutupan Pariaman Expo tahun 2015WALIKOTA Mukhlis R, memberi sambutan di penutupan Pariaman Expo

KETUA KNPI Kota Pariaman, Reza Saputra tampil bareng dengan NadyaKDI

PENGUNJUNG tersenyum ria, ketika menyaksikan acara tampilan Nadyaartis KDI

SALAH seorang peragawati di atas catwalk bersama Ketua Dekranasda KotaPariaman, Ny Reny Mukhlis

WALIKOTA Pariaman, Mukhlis R dan Wakil Walikota, Genius Umar foto bersama dengan peragawati di ujungacara

SEJUMLAH peragawati dengan karya pengrajin Kota Pariaman, sebelumberlenggang-lenggok di atas catwalk .

PKL Kelok 9 Kembali Berjualan

Komisi IV Minta PemkabLimapuluh Kota Bertindak Serius

omisi IV DewanPerwakilan RakyatDaerah (DPRD)Sumatera Baratmeminta keserius-

an Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Limapuluh Kotadan dinas terkait untuk me-nertibkan Pedagang KakiLima (PKL) yang berjualand i Fly Over Kelok 9.

PKL Fly Over Kelok 9yang beberapa waktu lalutelah komitmen untuk pin-dah, baru-baru ini kembaliberjualan ke tempa yang la-ma. Pedagang yang beberapawaktu lalu telah membong-kar pondok-pondok merekakembali ke tempat lama danberjualan dengan mengguna-kan payung dan becak motor.Hal ini sungguh membuatKomisi IV DPRD Sumbargeram.

“Pedagang yang telahkomitmen untuk pindahusai Idul Fitri kemarin ter-nyata pindah lagi ke sini(ke sisi jalan Fly Over, red).Hal ini tentu sangat kitasayangkan,” ujar Wakil Ke-tua Komisi IV DPRD Sum-bar, Rafdinal di sela-selatinjauan komisi yang me-nangani bidang pembangu-nan, Jumat (7/8).

Dari pengakuan para-pedagang kepada rom-bongan Komisi IV dike-tahui, mereka kembali ber-jualan di lokasi tersebutdikarenakan tempat yangbaru tak memadai untukparkir. Itu mengakibatkanpengunjung yang datangberkurang dan omzet me-reka juga menurun.

Rafdinal menyebutkan,terkait persoalan ini, PKLtak bisa sepenuhnya disalah-kan. Sebab yang membuatmereka berjualan di sanaadalah persoalan ekonomi.

Untuk hal ini, lanjutnya,dalam mengatasinya harusada penanganan yang per-suasif dan komperensif yangdiambil semua pihak. Iameminta Pemkab menjalinkoordinasi yang baik dengandinas provinsi terkait sertabalai jalan guna mencarisolusi.

Salah satu konsep yangdinilai tepat untuk menga-tasi persoalan tersebut di-antaranya Pemerintah Ka-bupaten Limapuluh Kotadisarankan membuat pe-nampungan pedagang kakilima (PKL), yang dipadukandengan konsep wisata padatempat yang baru.

Masih untuk menanganipersoalan ini ia menyebut,Komisi IV juga tak akantinggal diam. Ia mengatakan,dalam waktu dekat KomisiIV akan mengatur pertemu-an dengan Pemkab Lima-puluh Kota untuk mem-bahas hal tersebut.

“Dalam waktu dekat ka-mi akan atur jadwal per-temuan dengan PemkabLimapuluh Kota guna mem-bicarakan masalah ini. Kedepan kami menginginkanada penanganan yang kom-prehensif. PKL tidak di-rugikan, arus lalu lintas disini juga tak terganggu,”pungkasnya.

Di lain pihak, WalinagariUlu Aia, Kabupaten Lima-puluh Kota, Iskarmon Bas-yir mengatakan, masyarakatkembali berjualan dikarena-kan tempat baru dinilai takmenjanjikan. Selain tak ter-sedia tempat parkir, padatempat baru juga tak tersedialokasi yang bisa diman-faatkan pengunjung berfoto.

“Kami dari pemerinta-han nagari meminta tempatyang baru ditata dululah,

baru kemudian pedagangdipindahkan. Jika lokasiyang disediakan tak mam-pu mendukung untuk ke-ramaian, kami tak bisa jaminpedagang bisa bertahanlama di sana. Jangan sa-lahkan pedagang jika me-reka kembali berjualan di sini,” tutupnya.

Pejabat Pembuat Komit-men Wilayah Payakumbuh,Balai Besar Jalan NasionalWilayah II Padang, NoorArias Syamsu, mengata-kan, di sekitar Fly Overmemang perlu dibuatkansarana pendukung wisatayang juga dapat dimanfaat-kan oleh pengendara.

“Dari master pland nyapembangunan Kelok 9, hal itu

sebenarnya sudah ada. Na-mun untuk melaksanakan-nya itu perlu dukungan Pem-kab. Pemkab sendiri sebetul-nya sudah pernah kita un-dang untuk membicarakanini, namun mereka tidakhadir,” ungkap Syamsu.

Saat ini, tambahnya, su-dah diajukan izin ke Kemen-trian Kehutanan, dan me-nunggu izin keluar. Jikarampung, Kementerian PUmelalui anggaran yang adasiap membantu pembangu-nan infrastruktur penun-jang yang masuk dalamkewenangan pihaknya.

“Untuk sarana pen-dukung disarankan Pem-da setempat memulai duludengan program dan konsep

mereka. Agar tidak dibilangkementerian PU mengambilalih,” tukasnya.

Tak hanya itu, lanjutSyamsu, perlu juga dibentukjuga lembaga atau semacamkoperasi PKL, agar semuakompak dan lebih bisa di-atur. Kemudian bisa jugadioperasikan bus wisata de-ngan atap terbuka untukmemenuhi keinginan masya-rakat menjajal Kelok 9. Un-tuk hal itu pengelolaannyabisa diakomodir koperasi.

Terkait kunjungan hari itu,selain Rafdinal, ikut hadir Sekre-taris Komisi IV DPRD Sumbar,Saiful Ardi, Anggota Komisi IVEndarmy, Prof Erman Mawardi,Yulfitni Djasiran, dan Ismunan-di Sofyan. ***

K

WAKIL Ketua Komisi IV Rafdinal dan Anggota Komisi IV Ismunandi Sofyan saat berbincang dengan pedagang Kelok 9

ROMBONGAN Komisi IV saat meninjau Kelok 9

ROMBONGAN Komisi IV berfoto bersama saat tinjauan ke Kelok 9

ROMBONGAN Komisi IV DPRD rapat koordinasi dengan Walinagari Ulu AiaKabupaten Limapuluh Kota tentang penanganan PKL Kelok 9

BARU beberapa waktu yang lalu ditertibkan, PKL kembali berjualan di sisi FlyOver Kelok 9

Page 7: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201524 Syawal 1436 HUtama 7

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Azan .............................................. Dari Halaman. 1

Polisi ............................................ Dari Halaman. 1

Demokrat ...................................... Dari Halaman. 1

Kehidupan .................................... Dari Halaman. 1habitat harimau di berbagainegara, tak terkecuali diIndonesia, terutama di Sumaterayang menjadi habitat harimauterakhir Indonesia.

Kampanye dengan tema “ACTNOW! Keep The Forest ForTigers” ini dimulai dari kantorBKSDA Sumbar menuju Lapa-ngan GOR Agus Salim pukul08.00 WIB. Dengan arakan-arakanpatung harimau, para dancer danatribut lainnya yang berisi kalimat-kalimat perlindungan terhadapharimau seperti “Harimau Suma-tera, Akankah Punah?”, “MelawanPerdagangan Harimau!,” dankalimat provokasi lainnya.

“Tahun lalu acara ini hanyasekedar kampanye di lingkunganJam Gadang Bukittinggi, tapitahun ini diadakan di Kota Pa-dang dengan mengajak 5 SekolahMenengah Atas (SMA) untuk ikutberpartisipasi, di antaranya SMA

PB, SMA Kartika, SMA Negeri5, dan SMTI. Kegiatan ini jugadidukung oleh Dinas Kehutanandan disponsori oleh Disney Con-servation Fund salah satunya,”kata Nadila Sevalina, panitiapenyelenggara acara.

Berbagai kegiatan seperti lombaface painting, lomba mewarnai, danlomba yel-yel pun ikut menye-marakkan kegiatan ini. “Walaupunkegiatan kita kecil, diikuti olehrakyat-rakyat kecil, namun dapatmemberi dampak dan efek yangbesar buat negara kita hendaknya,”kata vokalis Band Lalang yang ikutmeramaikan acara ini.

Gita Fadila (mahasiswa Bio-logi Unand) selaku Ketua PanitiaPelaksana mengatakan kepadaHaluan dengan berlangsungnyaacara ini hendaknya dapat mena-rik perhatian pemerintah untuklebih mengajak masyarakat dalammengambil bagian dalam melin-

dungi aset bangsa dengan menjagadan melestarikan hutan sebagaihabitanya, dan semoga untuktahun mendatang acara ini tidakhanya diikuti oleh adik-adik SMAtapi juga teman-teman mahasiswadan para pemerintah daerah lain-nya”. Adapun tujuan mengajakadik-adik SMA adalah karenamereka sebagai generasi penerusagar mengetahui bahwa populasiharimau di negara sendiri sudahhampir punah,” sebutnya.

Ia berharap kampanye inidapat perhatian oleh pemerintahdaerah dan diterapkan melaluikebijakan-kebijakan pembangu-nan, terutama tata ruang daerahyang berbasis ekosistem danlingkungan. Dengan melestarikanharimau sumatera, besar ke-mungkinan hutan-hutan diSumatera terjaga keutuhannya,agar pembangunan selanjutnyaberdiri lebih baik. (h/mg- mai)

kalan mengenai masalah peme-rintahan, strategi dan analisaterhadap perundang-undangan.

“Ini merupakan antisipasi,sehingga dengan adanya pembe-kalan ini kepercayaan diri merekabertambah, spirit mereka bertam-bah, kebersamaan kita terlebih-lebih menjadi solid dan terbentukdalam pemenangan ini. Kita majuuntuk menang, bukan untuk kalah,untuk itu perlu sungguh- sungguhdan kebersamaan,” katanya.

Mulai TerasaDari Pelalawan, suhu politik

disebut-sebut sudah mulai me-manas. Untuk diketahui, Pilkadakali ini di Pelalawan hanya diikutidua pasangan, atau terjadi duelhead to head.

Sejauh ini, tim dari dua kubudisebut sudah mulai melakukangerakan dan pendekatan untukmerebut hati masyarakat Pela-lawan.

“Tampaknya Pilkada akan.Kemarin, tim calon sudah mulai

jalan ke rumah-rumah, memintapandangan masyarakat, mena-nyakan apa keinginan masyarakatuntuk pelalawan kedepan,” terangsalah seorang warga PangkalanKerinci, Amri.

Nada optimis juga diung-kapkan masing-masing kubu.Pasalnya, pasangan M Harris -Zardewan dinilai memiliki se-jumlah kelebihan. Begitu pulapasangan lainnya, Zukri Misran-Anas Badrun. Sejumlah tim peme-nangan dari masing-masing kubu,ketika dikonfirmasi akhir pekankemarin mengaku optimis calonyang mereka usung bisa meraihhasil maksimal dalam PilkadaDesember mendatang.

Siapkan PengawalanMasih terkait Pilkada, Polda

Riau terus mematangkan persia-pan pengawalan terhadap paracalon kepala daerah. Setelahpasangan ditetapkan, maka ma-sing-masing mereka akan dikawaldua pengawal pribadi dari Ke-

polisian.Guna mempersiapkan petugas

pengawalan yang handal untukmencegah terjadinya tindakanyang tidak diinginkan, Polda Riauakan melatih personil tersebut.

“Ketika calonnya sudah dite-tapkan, dia akan dikawal personilkita. Kita rencanakan satu calondua. Sebelumnya memulai penga-walan pribadi, mereka akandilatih di Brimobda Riau,” ujarGuntur.

Pelatihan personil yang bertu-gas melakukan pengawalan terse-but dilakukan di Brimobda Riauagar personil dapat fokus mem-pelajari berbagai prosedur pe-ngawalan untuk mengantisipasikejadian yang tidak diinginkan.Tindak pengancaman ataupunkekerasan fisik lainnya bisa sajamuncul saat masa kampanye nanti.

“Kita inginkan situasi kon-dusif, tetapi tentu saja personilkita siapkan secara maksimal,”lanjut Guntur. (hr)

Ibu Merry Warti, beserta segenapkeluarga besar Indo Jolito Pedulidan perantau yang tidak bisadisebutkan satu-persatu selaludalam lindungan-Nya. Masjidmegah ini berhasil dibangundalam waktu yang kurang daritiga bulan,” ujar Bupati Shadiqdalam sambutannya pada kegiatanperesmian tersebut.

Shadiq menceritakan, mem-bangun masjid di kampus lem-baga pendidikan berbasis ke-unggulan tersebut merupakanbuah perjuangan panjang. Ditengah upaya Pemkab TanahDatar mencari para donatur,jelasnya, tiba-tiba saja datangrahmat dari Allah melalui keluar-ga besar Merry Warti.

Semula, jelas Shadiq, pihak-nya hanya berniat membangunsebuah mushalla dan Hj Merrytelah menyediakan bantuanRp250 juta, namun setelah terusdibahas dan Pemkab Tanah Datarmelakukan pendekatan intensif,akhirnya pemilik Hotel EmersiaLampung itu malah menaikkanjumlah bantuan, dan langsungmendirikan masjid.

“Ini merupakan bantuan yangamat besar. Semoga Allah mem-balasinya dengan pahala yangsetimpal. Bila Pemkab TanahDatar yang akan membangunmasjid semegah ini, mungkinsampai kini belum bisa terwujud,sementara kehadirannya amatdibutuhkan untuk meningkatkankualitas pendidikan di sekolah-sekolah yang ada di komplekpendidikan ini,” ujar Shadiq.

Hj. Merry pada kesempatan

itu menceritakan, betapa BupatiShadiq amat gigih berjuang untukmenghadirkan masjid tersebut.Mulanya, kata dia, pihaknya takyakin di kawasan itu bisa diba-ngun masjid karena kondisi tanah-nya yang di puncak perbukitan.Namun, tegasnya, Bupati Shadiqterus meyakinkan, hingga padaakhirnya niat itu terealisasi de-ngan baik.

Pendekatan yang dilakukanShadiq terhadap para perantau,menurut Hj Merry, terbilang amatluar biasa. Dia bersama perantaulain, terus dimotivasi sang bupatiagar senantiasa meningkatkandarma bakti dan partisipasi untukmembangun kampung halaman.

“Terkadang kami berniat un-tuk membantu pembangunan dikampung halaman, tetapi jalan-nya tidak nampak. Nah, jalanitulah yang dibukakan BupatiShadiq. Pendekatan yang luarbiasa ini, kami harap, bisa dilan-jutkan oleh bupati penggantinyananti,” katanya.

Hj. Merry yang kini sedangberinvestasi di Batusangkar de-ngan membangun Hotel Emersiaberbintang empat itu berharap,keluarga besar SMAN 3 Batu-sangkar dan sekolah-sekolah diKomplek Pendidikan BukikGombak itu bisa memanfaatkanmasjid tersebut dengan sebaik-baiknya.

Mengenai rencana pembangu-nan masjid raya, Merry Warti jugamenjelaskan hal tersebut sangatdibutuhkan lantaran PemkabTanah Datar belum memilikimasjid raya. “Rencana tersebut

memang sudah lama kita idam-idamkan, kita di Tanah Datarbelum memiliki masjid raya ini,sementara daerah lain rata-ratasudah punya, dalam waktu dekatkami ingin segera melakukanpeletakan batu pertamanya,”sebut Merry Warti.

“Selain menjadi sarana penye-lenggaraan ibadah, baik shalatberjamaah lima waktu dan shalatJumat, kami juga berharap, mas-jid ini bisa jadi basis utama pem-binaan karakter generasi muda,peningkatan kompetensi keaga-maan pelajar, dan memakmur-kannya sesuai dengan tuntunanRasulullah SAW,” katanya.

Kepala SMAN 3 BatusangkarAsrul pada kesempatan itu men-jelaskan, sekolah berbasis keung-gulan itu memang membutuhkanbanyak sarana pendukung. Apa-lagi, tuturnya, dalam waktu dekat,sekolah ini juga akan dilengkapidengan asrama.

“Dengan program layanankeunggulan tersebut, kita berharap,sekolah ini bisa menjadi harapanbagi masa depan Tanah Datar yanglebih baik. Sudah sembilan kali kitamenamatkan alumni. Empat ang-katan pertama kini telah memasukdunia kerja,” katanya.

Tamatan sekolah ini, rata-rataberhasil diterima di berbagaiperguruan tinggi negeri (PTN).Untuk tahun ini, tambahnya, dari73 tamatan, sebanyak 69 di anta-ranya sudah memastikan PTNpilihan mereka, sementara sisa-nya sedang mempertimbangkanpilihan dari berbagai alternatifPTN yang menerima mereka.(*)

terpaksa mengeluarkan tembakanperingatan sebanyak tiga kali danakhirnya S dapat ditangkap. Ke-mudian petugas melakukan peng-geledahan dan menemukan be-berapa barang bukti tersebut.

Setelah itu, tim gabunganResnarkoba Polresta Padangmenggelandangnya ke Mapol-resta Padang bersama barangbukti untuk dilakukan pengem-bangan.

Kapolresta Padang KombesPol Wisnu Andayana melaluiKasat Narkoba Polresta PadangKompol Daeng Rahman menga-takan, kedua tersangka telahmenjadi target polisi dan salahsatu di antaranya adalah oknumaparat.

“Saat melakukan penangka-pan, memang petugas menda-patkan perlawanan dari tersangkaberinisial S. Meski demikian,anggota berhasil menangkapnya,”kata Daeng kepada wartawan,Minggu (9/8).

Dikatakannya, kedua tersangkabelum mau memberikan ketera-ngan dari mana asal barang haramitu dan sapa saja jaringannya.Makanya, penyidik terus berupayamengorek keterangan dari EdiPatai. Sedangkan oknum tersebuttelah diserahkan ke Pom AD.

“Tersangka Edi Patai barukeluar dari Lapas sekitar tiga

bulan yang lalu dalam kasusnarkoba jenis ganja. Kini kamimasih melakukan pengembanganuntuk membongkar jaringannya,”ungkap mantan Kapolsek Pauh.

Pesta Sabu di PayakumbuhSementara itu, Satuan Reserse

Narkoba Polres Payakumbuhkembali menciduk tersangkanarkoba yang tengah melakukanpesta sabu pekan lalu. Penang-kapan dilakukan di KelurahanTanjuang Gadang, Nagari KotoNan Ompek, Payakumbuh Barat.Dalam operasi itu, berhasil puladibekuk salah seorang tersangkayang sudah lama jadi DPO PolresPayakumbuh.

“Penangkapan ini berhasildilakukan berkat bantuan masya-rakat. Tiga tersangka pemakaisekaligus pengedar narkoba kitaamankan. Satu di antaranyamerupakan DPO kita,” ujar Kapol-res Payakumbuh AKBP Yulianiserta AKP Russirwan KepalaReserse Narkoba, Minggu (9/8).

Ketiga tersangka tersebut,yakni Riki Herman (32) war-ga Balai Panjang, PayakumbuhSelatan, Indri Kurniadi (21)warga Padang Tinggi Kecama-tan Payakumbuh Barat dan YudiFirdaus (27) warga KelurahanPadang Tinggi, PayakumbuhBarat. “Riki Herman adalahDPO,” ujar AKBP Yuliani.

Penangkapan berawal, ketikaadanya informasi dari masyarakattentang bakal adanya pesta sabudi rumah salah seorang warga.Beranjak dari laporan tersebut,petugas langsung melakukanpenyelidikan. Hingga malam hari,petugas berpakaian preman terusmengintai rumah yang akan di-jadikan lokasi pesta sabu.

Menjelang dini hari, ternyatalaporan dari masyarakat tersebutbenar adanya. Rumah yang sehari-hari tergolong ramai tersebut,turut didatangi oleh sejumlahpemuda. Tak beberapa lama,terpantau adanya pesta sabu diTKP dan polisi pun langsungmenggerebek rumah tersebut.

“Tersangka kita tangkap te-ngah menghisab sabu. Saat ditang-kap, 3 tersangka sempat pa-nik,”ujar AKP Russiwan.

Di TKP, polisi turut menyita1 buah bong, 3 mencis, 1 cottonbut dibungkus plastik dan 1 paketganja, 1 paket kecil sabu-sabu, 2jarum, 1 bungkus plastik pem-bungkus sabu dalam plastik putih,1 buah pipet dan barang buktilainnya.

“Ketiga tersangka melang-gar UU Nomor 35 tahun 2009tentang narkotika dengan anca-man hingga 15 tahun kuru-ngan penjara,”tegas AKBPYuliani. (h/mg-isq/ddg)

Segera........................................... Dari Halaman. 1Pemindahan ini kata Suprapto

sudah sesuai dengan perjanjiansebelumnya, dimana sepanjangjalur By Pass boleh memasangutilitas seperti Telkom danPDAM. "Hanya saja ketika kitabutuhkan harus dipindahkan,"ujarnya.

Untuk kerusakan selama pe-ngerjaan Suprapto kembali mene-gaskan tidak menjadi tanggung

jawab Disprasjaltarkim.Sementara itu, untuk penger-

jaan jalur II By Pass masih terusdilakukan meski dibawah anca-man penalti oleh pihak kon-traktor karena lahan yang belumbebas hingga saat ini.

Demi kesuksesan proyek de-ngan total dana Rp600 miliarlebih ini Pemprov Sumbar danKota Padang terus melakukan

pembebasan lahan agar proyek inibisa tuntas pada tenggat waktuyang ditentukan.

Dari hasil rapat Pemprov Sum-bar dengan Pemko Padang terung-kap ada sebanyak 74 titik lagi yangbelum bebas di Kota Padang.Yakni, 12 titik di Kecamatan Pauh,57 titik di Kecamatan Kuranji dan5 titik di Koto Tangah denganjumlah 135 orang. (h/mg-isr)

SBY ............................................... Dari Halaman. 1konsentrasinya dalam bekerjasebagai presiden ketika itu. “An-dai itu terjadi, mungkin rakyat takberani kritik, bicara keras, takutdipidanakan, dijadikan tersangka.Saya jadi tidak tahu apa pendapatrakyat,” sambung Yudhoyono.

Di lain pihak, Yudhoyono jugamengingatkan masyarakat untukmenyampaikan kritik kepadapresiden dan wakil presiden

secara santun, bukan melaluitindakan atau perkataan yangmenghina atau mencemarkannama baik kepala negara.

Masih melalui akun Twitter,Yudhoyono juga berpendapatbahwa hinaan terhadap presidenyang kerap dia terima dulu tidaklagi terjadi pada era Jokowi. SBYpun menyebut hal ini sebagaipertanda baik.

“Sekarang saya amati, halseperti itu hampir tak ada. Baikitu unjuk rasa disertaipenghinaan kepada presidenmaupun berita kasar di media. Inipertanda baik. Perlakuan ‘negatif’berlebihan kepada saya dulu takperlu dilakukan kepada PakJokowi biar beliau bisa bekerjadengan baik,” ucap Yudhoyono.(kom/ sis)

percepatan Surat Perintah Alo-kasi dari masing-masing bupati/walikota seluruh Indonesia,agar per-1 September distribusiraskin bulan September bisa di-lakukan secara serentak seluruhIndonesia . Ini untuk me-mastikan bahwa stok raskinaman,” lanjut Mensos Khafifah.

Mensos juga mengimbau ke-pada pihak terkait, agar bisa me-mastikan kualitas standar raskinsebelum beras itu terdistribusihingga nantinya sampai ke titikdistribusi ke titik Rumah TanggaSasaran Penerima Manfaat.

“Tolong seluruh kepala desa,RT, RW, ngecek bahwa standaryang diterima oleh masyarakatsama seperti standar ketika berasitu baru dikeluarkan dari gudang.Karena ada indikasi kemung-kinan dari gudang, di jalan itukemudian berganti kendaraansehingga berganti kualitas. Dibeberapa tempat ada indikasiseperti itu, sehingga peran daritim pikor raskin masing-masingkabupaten kota menjadi penting,”harap Khafifah.

Jika memang nantinya dite-mukan kualitas raskin yang beru-bah, maka masyarakat penerimaraskin menurut Mensos, bisa

mengadukan hal tersebut keBulog, dalam waktu satu kali 24jam. Jika ditemukan kasus itu,maka Bulog akan menggantiraskin sesuai standar.

Terkait jumlah raskin yangharus diterima RTSPM, Mensosmenyebut bahwa masing-masingRTSPM akan menerima 15 kilo.Tapi jumlah itu menurutnya sa-ngat variatif, karena ada beberapadaerah yang memberi tambahansubsidi bagi RTSPM.

Manfaat Kartu SaktiMenteri Sosial Khofifah Indar

Parawansa menjelaskan fungsikartu sakti yang dikeluarkan olehpemerintahan Jokowi-JK kepadaratusan masyarakat KabupatenLimapuluh Kota. Pencerahan ter-hadap kartu sakti yang diper-untukkan bagi keluarga miskin,disampikan Menteri Sosial saatmengunjungi Pondok PesantrenMa’Arif Assa’adyiah, Nagari Sima-langgang, Kabupaten LimapuluhKota, Minggu (9/8) kemarin.

“Sebenarnya ini programpemerintahan Jokowi-JK khususbagi keluarga kurang mampu diIndonesia. Program ini dina-makan dengan program PrimaHarapan yang lebih dikenal de-ngan kartu sakti. Terdiri dari

Kartu Indonesia Pintar , KartuIndonesia Sehat dan Kartu Ke-luarga Sejahtera,”jelas Mensos.

Kartu Indonesia Pintar kata-nya, khusus diperuntukkan bagianak didik dengan latar belakangkeluarga tidak mampu. Sehingga,dengan adanya kartu tersebut,keluarga kurang mampu bisamelanjutkan pendidikan anak-anak mereka ke jenjang lebihtinggi.

Kemudian, Kartu IndonesiaSehat digunakan untuk meringan-kan biaya pengobatan keluargakurang mampu di rumah sakitataupun di puskesmas. Dan KartuKeluarga Sejahtera untuk menun-jang perekonomian masyarakatkurang mampu dengan bentukuang subsidi bagi masyarakatkurang mampu.

“Kita minta, pemerintahan ditingkat nagari, kecamatan hinggake tingkat daerah, tidak mem-persulit masyarakat kurang mam-pu dalam proses mendapatkan Program Prima Harapan ini.Begitu juga instansi yang ditun-jung dalam pencairan dana, tidakmemotong uang masyarakat ku-rang mampu yang mendapatkanbantuan ini,”tegas Khofifah IndarParawansa. (h/wan/ddg)

Stok ............................................... Dari Halaman. 1

Peringatan HUT ke-58 Provinsi Riau

Jadikan RiauLokomotifPerekonomianPEKANBARU, HALUAN — Te-pat pada hari Minggu (9/8) ke-marin, Provinsi Riau genap ber-usia 58 tahun. Sebuah usia yangtentu saja tidak lagi muda danseharusnya sudah kenyang denganberbagai pengalaman.

Terkait kondisi Riau saat ini,Plt Gubernur Riau Arsyadju-liandi Rachman mengimbauseluruh lapisan masyarakat diBumi Lancang Kuning, turutberperan dalam menjadikan Riausebagai lokomotifnya pereko-nomian bagi daerah lain, yangkental dengan budaya Melayu.Imbauan itu dilontarkannya saattampil sebagai inspektur upacaraperingatan HUT ke-58 ProvinsiRiau, Minggu (9/8) di halamanKantor Gubernur Riau. Sedang-kan komandan upacara diembanPenjabat (Pj) Bupati KepulauanMeranti, Edy Kusdarwanto.HUT Riau kali ini mengambiltema The Homeland of Melayu.

Menurut Plt Gubri, untukmenjadikan Riau sebagai bagiandari Indonesia yang bisa diper-

hitungkan, tentunya perlu duku-ngan semua pihak. Khususnyamasyarakat Riau. “Mari kitajadikan Riau sebagai negeri yangtamadun, sehingga ke depan Riaubisa menjadi lokomotif di bagianIndonesia bagian barat, sebagaipusat perekonomian,” papar Andi.

Namun begitu diingatkanpula, masih banyak pekerjaanrumah dan tantangan yang belumtuntas dilaksanakan. Karena itu,Andi mengajak kepada semuapihak agar disiplin pantang me-nyerah dalam bertindak. Sema-ngat berkorban serta menjadikanmoto bahwa tidak ada yang gratisdibawah matahari perlu dipa-hami. “Jika tidak kita siapa lagi,mari wujudkan Riau menjadipusat perekonomian yang ter-depan,” ujarnya.

IntrospeksiSementara itu, Ketua DPRD

Riau, Suparman, mengimbausemua pihak untuk melaukanintrospeksi terhadap diri sendiri.

“Mari kita jadikan hari jadikali ini sebagai momentum untuk

intropeksi bersama. Intropeksikesalahan yang selama ini kitalaksanakan untuk menjadi lebihbaik ke depannya,” ujarnya, usairapat paripurna DPRD Riauterkait HUT ke-58 Riau.

Selain itu, seluruh masyarakatRiau juga diingatkan agar se-nantiasa tidak melupakan jasapara pendiri Riau. Menurutnya,banyak jasa para pendiri Riaudahulunya.

“Apa yang dicapai hari inimerupakan buah keikhlasankebersamaan dalam mewujudkancita-cita para pendiri Riau. Silihberganti masalah merupakansuatu keniscayaan untuk kitarenungkan bersama,” ungkapnya.

Selain itu, tema HUT Riaukali ini, “The Homeland OfMelayu” diharapkan bisa menjadimotivasi bersama oleh seluruhpemangku kepentingan di Riaudalam mewujudkannya. “Semogaapa yang kita citakan bersamabisa terwujud. Terutama dalammewujudkan visi Riau 2020,”tutunya. (hr)

PENGAMANAN KEBAKARAN LAHAN — Dua anggota Koramil 09 Langgam berjaga-jaga kawasan yang terbakar di Desa Gondai,Kabupaten Pelalawan, Riau, Sabtu (8/8). Kebakaran di kawasan tersebut menghanguskan 200 hektare lebih sehingga dampak asapnya membahayakan dan mengganggu aktivitas masyarakat. ANTARA

Page 8: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

8 Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Partai Pengusung Azan Mulai Atur Strategi

Hari Ini

Bawaslu Umumkan Hasil SengketaGolkar dan KPU Sumbar

PADANG, HALUAN — Hari ini, Senin (10/8)Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumbarakan memutuskan sengketa yang melandaKPU Sumbar dengan DPD Golkar Sumbar.Bawaslu akan memplenokan hasl klarifikasiyang telah dilaksanakan Jumat (7/8), padakedua belah pihak yakni kedua kubu Golkarsebagai pelapor dan Komisi Pemilihan Umum(KPU) Sumbar sebagai pihak terlapor.

Koordinator Divisi Penin-dakan dan Pelaporan Bawas-lu S u m b a r Aermadepa ,Minggu (9/8) mengatakan, se-tiap laporan yang masuk keBawaslu akan diproses seba-gaimana mestinya dan sesuaiaturannya. Sebelumnya pi-haknya sudah melakukanpemeriksaan berkas laporandari Partai Golkar yangmenyatakan bahwa pihaknya

merasa dirugikan dengandieliminirnya Golkar untukmengusung pasanganMuslim Kasim-Fauzi Baharpada pendaftaran ke KPUSumbar.

“Kami sudah memintakedua belah pihak untukdatang, dan sudah dilakukanklarifikasi. Untuk pihakyang melaporkan (Golkar)memnghadirkan dua orang

saksi dan dari KPU sendiriadalah Ketua Panitia AgusCatur Rianto,” jelasnya.

Armadepa juga menga-takan, setelah dilakukanpleno akan diumumkan nan-tinya apakah laporan ter-sebut masuk dalam kategoripelanggaran (pelanggaranetik, pidana, atau adminis-trasi) atau kategori bukanpelanggaran. Artinya kalauBawaslu memutuskan hasil-nya masuk dalam kategoribukan pelanggaran tentunyalaporan Partai Golkar terse-but tidak diproses atau de-ngan bahasa lain ditolak.

“Sebelum mempleno-kan kami juga sudah mela-kukan beberapa pengkajianpada laporan Partai Golkartersebut,” ulasnya.

Diberitakan sebelum-nya, kedua kubu Partai Gol-kar bersatu melaporkan

KPU Sumbar ke Bawaslukarena pihaknya merasadirugikan oleh KPU. Pasal-nya dieliminir sebagai partaipengusung paslon MK-FB.

Sementara itu, KetuaKPU Sumbar Amnasmenmengatakan ditolaknya Par-tai Golkar sebagai partaipengusung karena diperkuatdengan Surat Edaran (SE)KPU nomor 396, dan SEKPU nomor 402.

“Penegasan dalam duaSE itu lebih kurang ber-bunyi, bahwa syarat pen-calonan oleh parpol dancalon dalam proses pen-calonan yang sah adalahform pencalonan oleh par-pol harus ditandatanganioleh kedua kubu ketua dansekretaris parpol,” ujarnya.

Sementara, form penca-lonan parpol tidak diisi olehkedua kubu. (h/mg-rin)

SEMANGATI KADER — Ketua DPD Golkar Limapuluh Kota Safaruddin turut semangati kader dan simpatisanpartai untuk memenangkan Azwar Chesputra-Yunirwan Khatib saat menggelar silaturahmi dan rapat pemenangan,di Sekretariat Golkar, Minggu (9/8). DADANG ESMANA

LIMAPULUH KOTA, HA-LUAN — Niat tulus pasa-ngan Azwar Chesputra-Yu-nirwan Khatib untuk me-mimpin Kabupaten Lima-puluh Kota ke depan, mulaimenaruh simpatik. Teru-tama dari kader dan sim-patisan partai pengusungpasangan yang akrab disapaAzan tersebut.

Buktinya saja, denganikhlas, ribuan kader dansimpatisan dari partai pe-ngusung Azwar Chesputra-Yunirwan Khatib yang ter-diri dari Golkar, Demokrat,Hanura, PKS dan PBB mu-lai berkumpul untuk menga-tus strategi kemengan Azandalam Pilkada 9 Desembermendatang.

Pada Sabtu, (8/8), kaderPartai Demokrat dari ting-kat kepengurusan di jorong,

nagari, ranting hingga ketingkat DPC Partai Demo-krat Kabupaten LimapuluhKota saling berdiskusi un-tuk kemenangan pasanganAzwar Chesputra-Yunir-wan Khatib.

Temu ramah antar ka-der partai berlambangmercy tersebut turut di-hadiri Ketua DPC PartaiDemokrat KabupatenLimapuluh Kota, DarmanSahladi serta pengurus intidi tingkat DPC.

“Mari, bersama-samakita berjuang untuk meme-nangkan pasangan Azanmendatang,” kata DarmanSahladi saat memberi se-mangat ke kader Partai De-mokrat Limapuluh Kota.

Sehari berikutnya, Ming-gu (9/8), dukungan terhadappasangan Azwar Chesputra-

Yunirwan Khatib mengalirdari kader Partai Golkar danPKS yang tersebar di Kabu-paten Limapuluh Kota. Da-lam waktu yang berbeda,kader dari kedua partai pe-ngusung tersebut, akan mati-matian untuk memenangkanpasangan Azwar Chesputra-Yunirwan Khatib.

“Pemimpin seperti Az-war Chesputra-YunirwanKhatib lah dibutuhkan Ka-bupaten Limapuluh Kotakedepan. Selain cerdas jugamemiliki jaringan kuathingga ke tingkat nasional.Sehingga nantinya bisamerubah Kabupaten Li-mapuluh Kota ke arah yanglebih maju,” ujar RonalAhyar, kader Partai GolkarKabupaten Limapuluhkota.

Ketua DPD Golkar Ka-

bupaten Limapuluh Kota,Safaruddin turut menye-mangati kader Golkar Kabu-paten Limapuluh Kota.

Sementara, Azwar Ches-putra mengungkapkan akanberkumpul dengan seluruhkader partai pengusung. Se-lain bersilaturahmi, seka-ligus mengatur strategi un-tuk kemenangan Azan da-lam Pilkada ke depan.

“Kami salut dengan ka-der partai yang saat ini,mereka terbuka untuk siapmemenangkan Azan ke de-pan. Kami juga akan me-ngadakan pertemuan de-ngan seluruh kader dansimpatisan partai pengu-sung, terutama Partai Ha-nura dan PBB yang belumterlaksana,” kata AzwarChesputra dan YunirwanKhatib. (h/ddg)

Page 9: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Nasrizal Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

9Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Anggota DPR RI Kunjungi YBNI Sumbar

Pembangunan Sekolah dan PondokPesantren Dhuafa Bakal DilanjutkanYAYASAN Bakti Nusantara Isafat (YBNI) Sum-bar dan SMK Dhuafa Nusantara Padang dibawah binaan Ikatan Sosial Anak Yatim, FakirMiskin dan Anak Terlantar (ISAFAT) Sumbar,mendapatkan harapan serta pencerahan saatdidatangi tokoh dan sekaligus anggota DPRRI Fraksi Gerindra Daerah Pemilihan (Dapil)Sumbar wilayah I, Dr Suir Syam MKes, Sabtu(8/8).

U N J U N G A Npertama di SMKDhuafa Nusan-tara Padang

disambut antusias para siswa,majelis guru, Ketua IsafatPadang dan sesepuh pengu-rus YBNI. Setelah itu, dilan-jutkan mengunjungi PantiAsuhan Adzikra, Jalan SutanSyahril, Kelurahan SeberangPadang, Kecamatan PadangSelatan, Padang.

Menurut Suir Syam saattemu ramah di ruangan ma-jelis guru di SMK DhuafaNusantara Padang, perjua-ngan yang dilakukan sejaktahun 1997 hingga sekarangoleh Drs Ibrahim MM (alm)untuk mengangkat masadepan anak-anak dhuafa dananak-anak yang putussekolah, perlu diteruskan.

"Perjuangan beliau begitumulia dan cita-citanya yangbelum sampai, siapa lagi yangakan meneruskannya, kalaubukan kita," kata Ketua De-wan Pimpinan Wilayah(DPW) Gerindra Sumbar,Sabtu (8/8).

Saat ada dana aspirasi dipusat, tambah Suir Syam,dengan sekejap dia mengi-ngat YBNI untuk memba-ngun pembangunan sekolahdan panti yang masih ter-bengkalai. Sebab, pendiri

YBNI Sumbar adalah temanseperjuangannya, karenadari beliaulah dia bisa berki-prah dikancah politik saat ini.

"Alhamdulilah, sejauhini proposal sudah masukdan telah disetujui BadanAnggaran DPR RI, hanyasaja menunggu persetujuanpencairan dari Presiden.Kita berharap dan berdoakepada seluruh masyarakatSumbar, semoga Allah SWTmembuka hati Presiden Jo-kowi segera memberikanpersetujuan pencarian danatersebut, agar bisa diguna-kan untuk kelanjutan pem-

bangunan SMK Dhuafa danPondok Pesantren DhuafaPadang," harap Suir Syam.

Kepala SMK DhuafaNusantara Padang, Syam-surizal, SHum menjelaskan,di bawah naungan YBNI adaempat bagian, di antaranyaSMK Dhuafa Nusantara,MTSs Dhuafa, Panti AsuhanAdzikra dan panti An-nisa.Kesemuanya ini, tentu mem-butuhkan biaya yang besar,baik itu untuk kebutuhansekolah maupun kebutuhanharian anak-anak panti.

"Diharapkan dengankedatangan seorang anggotalegislatif dari pusat ke SMKDhuafa, khususnya mem-perjuangkan YBNI dapatmembawa angin segar bagikelangsungan kaum dhuafake depan," harap Syam-surizal.

Sementara Rahmadho-ni SPdi, Ketua YBNI me-ngucapkan rasa syukur danberterima kasih atas keda-tangan, perhatian serta per-juangan Suir Syam kepadaYBNI Sumbar, yang sudahmemperjuangkan, mem-perhatikan nasib kaumdhuafa di pusat, semogaperjuangan ini dikabulkanoleh Tuhan Yang Maha Esadan tidak ada kendala se-dikitpun. (*)

FOTO bersama majelis guru dan pengurus YBNI.

K

Dr Suir Syam saat diskusi di SMK Dhuafa Nusantara Padang Foto bersama dewan pengurus Isafat dan YBNI. Dr Suir Syam berbincang dengan Syamsurizal

SUIR Syam meninjau pembangunan Panti Asuhan Adzikra SISWA MTSs Dhuafa bersalaman dengan Suir Syam.

Jalan Lingkar TimurSolusi KemacetanPADANG, HALUAN — Padatnya arus lalulintas ditengah Kota Padang membuat Pemerintah Kota (Pemko)Padang harus menyiasati keadaan demikian. Salahsatucara yang dilakukan, yakni menambah jalur atau jalansebagai alternatif bagi pengendara.

Walikota Padang, Mahyeldi Ansharullahmenyebutkan, pembangunan jalan kini tengah dirancang,yakni jalan lingkar timur. "Ke depan, kita melaksanakanpembangunan jalan lingkar timur mulai dari batas kotaarah utara sampai ke Bungus," kata walikota.

Walikota mengatakan, dengan dibangunnya jalanlingkar timur ini akan menjadi salah satu solusipenyediaan fasilitas transportasi pada masa yang akandatang. "Ini sebagai antisipasi meningkatnya tekananlalulintas pada sistem jaringan jalan yang ada sebagaiakibat tingginya mobilisasi arus orang dan barang di KotaPadang, baik yang berasal dari dalam kota maupun yangdatang dan melintas dari arah luar kota," ulasnya.

Selain itu, walikota menuturkan, jalur Bypass saatini tengah dilakukan pengerjaan dua jalur. Pemko Padangmasih berupaya melakukan pembebasan lahan danbangunan yang berada di atas jalur Bypass tersebut.

"Jalur Bypass akan menjadi bagian terpenting darifasilitas kota yang kita miliki," ujar Mahyeldi.

Pertumbuhan Ekonomi MeningkatWalikota Padang mengatakan, pertumbuhan

ekonomi Kota Padang terus mengalami peningkatan daritahun ke tahun. Pada tahun 2011, trend positifpeningkatan ekonomi Kota Padang tercatat 6,41 persen.Pada tahun 2012 menjadi 6,61 persen, tahun 2013 (6,48persen), dan tahun 2014 menjadi 6,32 persen.

"Di tahun 2014 memang sedikit terjadi penurunandibanding tahun sebelumnya. Akan tetapi PDRBperkapita kita naik dari Rp32.503,59 pada tahun 2012menjadi Rp35.929,76 di tahun 2013. Serta menjadiRp38.299,08 di tahun 2014," kata walikota.

Bangkitnya kondisi perekonomian Kota Padang taklain dan tak bukan, karena terdapatnya dua "pintugerbang" pelabuhan dan bandara. "Pelabuhan TelukBayur dan Bandara Internasional Minangkabau (BIM)telah menjadi pintu gerbang yang sebenarnya bagibangkitnya kembali Kota Padang," terangnya. (h/ows)

Isbanda Bank NagariGelar Halal Bihalal

Lingkar Seragam dan Karcis tak Ada

Parkir Pasar Raya Capai Rp5.000

Pantauan Haluan di PasarRaya beberapa hari terakhir,juru parkir di dekat Fase VIIBundaran Air Mancur me-mungut tarif Rp3.000 dantanpa tiket. Jika diberikanRp2.000, juru parkir tidakmau menerimanya denganalasan tarif parkir sudah naiksetelah Lebaran.

"Siap Lebaran tarif parkirnaik, masak bayar Rp2.000juga. Kalau Rp2.000 tidakusah bayar saja sekalian,"dengus Datuak, juru parkir.

Ketika ditanya apakahsudah ada keputusan naiknyatarif parkir, Datuak berkilah,memang tidak ada pemberi-tahuan. Tetapi, jadi juru parkiritu tidak mudah, hari panasdan susah mengatur kenda-raan. "Jadi juru parkir initidak mudah, makanya tarifparkir naik," ulasnya lagi.

Kemudian juru parkir didepan Pasar Raya Barat, An-ton mengatakan, memangtidak memastikan tarif parkirkepada pengendara. Berapapun yang dibayar oleh pemilikkendaraan selalu dia terima.

"Dibayar Rp2.000 takapa, dikasih Rp3.000 sayaterima juga. Tapi karcis me-mang lagi habis, soalnya hariSabtu dan Minggu kantorDishub tutup," pungkasnya.

Rintho, pengendara rodadua yang ditemui di JalanPermindo, mengaku tidaktahu berapa tarif resmi par-kir sesuai perda. Ia selalumembayar parkir Rp2.000untuk sekali parkir. Dia

menganggap tarif tersebuttelah sesuai perda.

"Selama saya parkir di-berbagai tempat di PasarRaya, tarifnya Rp2.000.Pernah saya membayarRp1.000 karena tidak adauang receh, juru parkirnyatidak terima dan minta tam-bah," kata mahasiswa eko-nomi sebuah perguruaantinggi di Padang.

Rintho berharap instansiterkait menertibkan tarifparkir kendaraan yang bera-gam itu. Jika dinilai masalahuang, memang terbilang keciluntuk biaya parkir. "Bagi saya,taat aturan yang terpenting.Lagi pula, kebanyakan korupsiitu terjadi dari hal kecil se-perti ini," ujar pria yang ber-niat membeli buku di sebuahtoko di Jalan Permindo.

Sementara Kepala Dis-hub Kominfo Padang, RudyRinaldy melalui KepalaUPT Parkir Bastiar mene-gaskan, tarif parkir masihtetap sesuai perda sebesarRp1.000 untuk sepeda mo-tor dan Rp3.000 untuk rodaempat (khusus untuk kawa-san Pasar Raya). Belum adaaturan yang menaikan tarifparkir setelah Lebaran. Jikatarif parkir naik, itu hanyakeinginan dari juru parkirsaja."Belum ada aturan tarifparkir naik," paparnya.

Persoalan tarif parkirtidak merata dan tidak ada-nya karcis parkir yang dibe-rikan, kata Bastiar, pihaknyaakan tertibkan nanti. (h/ows)

PADANG, HALUAN — Persoalan layanan dantarif parkir di Pasar Raya Padang tidak me-ngacu kepada Peraturan Daerah (Perda). Pasal-nya, tarif kendaraan roda dua dipungut sebesarRp3.000 dan untuk roda empat Rp5.000.Sedangkan dalam perda bagi roda dua Rp1.000dan untuk roda empat sebesar Rp3.000.

PADANG, HALUAN — Ikatan Istri BankPembangunan Daerah (Isbanda) BankNagari, menggelar halal bihalal di GrandInna Muara Hotel, Sabtu (8/8). Kegiatanyang diikuti seluruh anggota Isbanda itu,mendapat respon positif para Direksimaupun Komisaris Bank Nagari. Terbukti,Dirut Bank Nagari, Suryadi Asmi, jajarandireksi lainnya serta para komisaris, hadirdan membaur di sana.

Ketua Isbanda, Ny. May Suryadi Asmipada kesempatan itu mengajak seluruhanggota Isbanda meningkatkan hubungansilaturahmi dengan sesama anggota dan turutmemberikan sumbangsih dalam mem-besarkan organisasi. Isbanda pun, takketinggalan ikut memberikan perhatian padasegenap anggotanya maupun menggelarkegiatan sosial bagi lingkungannya.

Sementara itu, Pembina Isbanda sekaligusDirektur Utama Bank Nagari, Suryadi Asmidalam sambutannya, mengingatkan agarseluruh pengurus dan anggota Ikatan IstriBank Pembangunan Daerah (Isbanda) BankNagari dilarang 'berpolitik' dan melakukankeberpihakan pada salah satu kontestanpeserta pilkada 2015.

"Isbanda sebagai organisasi sosial,Isbanda harus netral pada pilkada yangakan digelar secara serentak pada 9Desember mendatang. Kita harus netral,baik dalam pemilihan calon gubernur danwakil gubernur, pemilihan bupati danwakil bupati, pemilihan walikota

dan wakil walikota, pada 14 pilkadaserentak di Sumbar," kata Suryadi.

"Karena Isbanda merupakan organisasisosial, maka seluruh pengurus dan anggo-tanya tidak boleh melakukan keberpiha-kan, apalagi membawa nama Isbanda,"tegasnya. Dalam kesempatan itu, DirutSuryadi mengatakan, sejalan denganmeningkatnya kinerja Bank Nagari daritahun ke tahun, tak terlepas dari kontribusipara istri karyawan Bank Nagari.

"Jika para istri terus memberikanmotivasi pada suami, tentu ini akanmemberikan spirit kepada para suami yangbekerja di Bank Nagari, untuk bekerja lebihbaik," katanya. Dirut juga menilai, Isbandasejalan dengan gerakan sosialnya telahmemberikan yang terbaik untukmasyarakat, di samping memberdayakanpara anggotanya. (h/atv)

ISBANDA BANKNAGARI — KetuaIsbanda Bank Nagari,Ny. May SuryadiAsmi bersamaPembina Isbanda,Suryadi Asmi sertaseluruh pengurusIsbanda foto bersamausai halal bihalalIsbanda di Grand InnaMuara Hotel, Sabtu (8/8). IST

Ilustrasi

Page 10: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

www.harianhaluan.com Redaktur: Nasrizal Layouter: Syamsul Hidayat

10 Padang

54 Mahasiswa Diwisuda

Lenggogeni Padang Bakal Buka Program Studi Baru

Spesialis Pencuri Barangdi Jok Motor Dihajar MassaPADANG, HALUAN — Spesialis pencuri barang di bawahjok motor, Rudi (31) dihajar massa saat tertangkap basahmencuri di Parak Laweh, Kelurahan Parak Laweh,Kecamatan Lubuk Begalung (Lubeg), Padang, Jumat (7/8) sekitar pukul 08.00 WIB.

Akibatnya tersangka mendapatkan luka lebamdisekujur tubuhnya dan kini Rudi telah diamankanbersama barang bukti berupa 39 dompet berbagai merek,tiga BPKB sepeda motor dan 13 STNK sepeda motor diMapolsek Lubeg.

Kapolresta Padang Kombes Pol Wisnu Andayanamelalui Kapolsek Lubeg Kompol Aljufri menyebutkan,peristiwa tersebut berawal pihaknya mendapatkan kabarada salah seorang pelaku pencurian ditangkap warga dandihajar masyarakat. Dari laporan tersebut langsungmenuju ke lokasi tersebut.

Setelah diamankan dari amukan warga, kata Aljufi,petugas melakukan pengembangan di rumahnya, JalanSutomo, Marapalam, Kecamatan Padang Timur. Di sana,petugas menemukan barang bukti di lemari dalam tasberisi 39 dompet, tiga BPKB sepeda motor dan 13 STNKsepeda motor.

Dikatakannya, dari keterangan warga di lokasikejadian bahwa tersangka melakukan aksi di salah satuwarung lontong tersebut tidak sendirian, melainkanberdua. Namun, rekan tersangka berhasil melarikan diri.

“Tersangka merupakan target operasi kami selamaini, karena kami mendapatkan CCTV di depan UPImelakukan dengan modus mengambil barang berhargadi dalam jok motor dengan cara memasukan tangan,”kata Aljufri, kemarin.

Dilanjutkan Aljufri, tersangka ini mempunyaikomplotan spesialis pencuri barang di bawah jok motor.Selain itu, tersangka mengaku telah menjalankan aksinyasebanyak 12 TKP di beberapa wilayah Kota Padang.

“Kami mengimbau kepada warga yang merasakehilangan dompet, ATM, STNK, BPKB dan KTPsilahkan datang ke Polsek Lubeg dengan membawa suratkehilangan,” imbaunya.

Sementara penuturan Rudi mengaku, ia telah duatahun mengeluti pekerjaan sebagai kuli bangunan, karenagaji dari pekerjaanya sehari-hari tidak mencukupi, iaterpaksa melakukan pekerjaan melanggar hukum.

“Barang bukti yang ditemukan di rumah saya adalahbekas aksi tindak kejahatan bersama teman. Saya sudahmelakukan 12 kali di Padang,” katanya. (h/mg-isq)

Rangkaian Lustrum XII Fdok Unand

Kanker Payudara Sumbang Kematian Terbesar

Wisuda ke-64 UBH

Tidak Ada Lagi Dikotomi PTN dan PTS

PADANG, HALUAN — Fakultas Ke-dokteran Universitas Andalas (Una-nd) kembali menggelar simposiumtentang kanker, Sabtu (8/8) di Pange-ran Beach Hotel. Simposium kali inimengangkat tema “Padang OncologyUpdate, All About Breast”.

Sebagaimana diketahui, kanker payudaratidak menular dan paling banyak menyerang kaumwanita. Penyakit ini merupakan, penyumbangkematian terbesar bagi perempuan usia 18 hingga54 tahun, di mana risiko penyakit meningkat 25persen pada perempuan usia 45 tahun.

Karena itulah, Ketua Panitia dr Daan KhambriSpB(K)Onk menyebutkan, update deteksi dantatalaksana kanker payudara sangat pentingfungsinya dalam melakukan upaya pengobatanterhadap penyakit yang diderita pasien.

“Simposium ini diharapkan dapat menjadiwadah dalam menambah keilmuan dalampenanganan masalah kanker payudara,” katanya.

Dokter Edi Harris mewakili Dirut RSUP M.Djamil menyebutkan, sangat mendukungkegiatan yang bertujuan menambah ilmupengetahuan tentang kanker ini.

Dr dr Wirsma Arif Harahap, SpB(K) Onk,tampil sebagai pembicara pertama denganmoderator, dr Daan Khambri, SpB(K) Onk. Iamenyajikan materi “Cancer Pain Management”,yang lebih banyak membahas tentang nyeri dancara mengatasi nyeri pada pasien penderitakanker.

Selain Wirsma Arif, pembicara lain yangtampil pada simposium, antara lain dr EffifSyofra Tripiadi, SpB(K)Onk, dengan materi“benign breast tumor”. Kemudian, dr NozaHilbertina M. Biomed, Sp PA, dengan materi“the role of pathology in diagnostik breasttumor”. Juga sejumlah dokter ahli lainnyadengan materi yang menarik.

Simposium yang dibuka Dekan FdokUnand, Dr dr Masrul SpG(K)Onk ini ,di ikut i sekitar 100 lebih peserta dariberbagai daerah di Sumbar, Riau, Jambi danBengkulu. Menurut Masrul, kegiatan yangdigelar Divis i Bedah Onkologi BagianBedah Fakultas Kedokteran Unand, RSUPDr. M. Djamil bekerja sama dengan PeraboiCabang Padang, merupakan bagian darirangkaian Lustrum XII Fdok Unand. Juga,bagian dari wujud Tri Dharma perguruantinggi untuk terus meningkatkan dan berbagiilmu. (h/atv)

PADANG, HALUAN — Ke-tua STIKes Lenggogeni Pa-dang, Dra Hj Agustin Dar-wis, BSC. MARS menga-takan, dalam waktu dekatakan menambah beberapaprogram studi yang dianggapmemiliki peluang yang be-sar pada dunia kerja dankebutuhan masyarakat.

“Kalau untuk bidan saatini kan sudah banyak, jadikita berencana akan menam-bah program studi yang di-butuhkan saat ini. Namun,baru dalam tahap pembi-caraan dan mungkin dalamwaktu dekat kita akan ambilkeputusannya, tapi tidaktahun ini pelaksanaannya,”katanya, saat acara wisudadan pelantikan lulusan DIIIKebidanan STIKes Leng-gogeni di Ballroom Andro-meda Mercure Hotel Pa-dang, Minggu (8/8).

Dikatakan Agustin, un-tuk menambah program stu-di membutuhkan waktuyang panjang dan prosesyang banyak, makanya harus

dipersiapkan dengan benar-benar matang. “Untuk se-karang, kami fokus dulupada program studi ilmukesehatan masyarakat StrataI (SI), yang sudah berjalandan Insyaallah tahun depanlulusannya,” ulas wanitayang pernah mendapatkanpenghargaan dari Kemen-terian Pendidikan RI ka-tegori sebagai Wanita ter-baik dalam pembangunanSDM di Bidang Kesehatantahun 2009 dan 2012.

Terkait fasilitas dan sa-rana prasarana untuk tahunini, pihaknya belum adarencana untuk memberikantambahan peralatan ataugedung, karena untuk ruang-an belajar dan praktek dirasasudah mencukupi, “Kampuskita kan ada dua, di Purusdan Patimura,” ujarnya.

Dengan di wisudanya 54mahasiswa pada angkatanXI tahun ajaran 2014-2015,ia berharap dapat mem-berikan manfaat pada ma-syarakat dengan ilmu yang

dimiliknya. Selain itu, dapatmemberikan pelayanan pri-ma bagi ibu melahirkan danhamil, serta dapat mem-berikan pemahaman gunamenekan angka kematianibu melahirkan.

Sementara Ketua Ya-yasan STIKes LenggogeniPadang, Dr Bobby IndraUtama, SpOG mengatakan,sejak didirikan tahun 2005hingga sekarang lulusanLenggogeni berjumlah 854wisudawan dengan programstudi DIII Kebidanan, “Awa-lnya, kami memang mem-batasi jumlah mahasiswa,yakni 60 orang, karena se-lain keterbatasan lokal jugatenaga pendidik. Tapi, se-karang Alhamdulillah sudahberkembang dan tambahanlokal pun sudah banyak,”ujarnya.

Menurutnya, tantanganmenjadi seorang bidan saatini sangat berat, salah satu-nya harus mendapatkan Su-rat Ijin Praktek Bidan (SI-PB) bidan harus dinyatakan

lulus uji kompetensi. Yangtentunya, akan diuji ke-terampilan bidan dalammemberikan pelayanan padapersalinan ibu hamil.

“Kompetensi ini dilaku-kan guna mendapatkan ser-tifikat kompetensi, sebagaibukti bahwa bidan telahmemenuhi syarat bekerja,”jelasnya.

Ia berharap bagi lulusan

STIKes Lenggogeni Padang,supaya dapat menjadi abdimasyarakat dan memberi-kan pelayanan terbaik padasemua lapisan tanpa mem-bedakan. Dengan ilmu yangdimiliki dan kemampuanyang telah didapat selamamenimba ilmu menjadi ber-kah tidak hanya bagi dirisendiri, tapi juga lingkungan.(h/mg-rin)

SUASANA Wisuda dan pelantikan angkatan XI lulusan DIII KebidananSTIKes Lenggogeni Padang di Ballroom Andromeda Mercure Hotel Padang,Minggu (8/8). RINA

Lingkar

PADANG, HALUAN — Koor-dinator Kopertis Wilayah X,Prof Ganefri, MPd, PhDmenyatakan, saat ini semuaperguruan tinggi memiliki ke-dudukan yang sama dalam halmembangun pendidikan tinggi.Tidak ada lagi dikotomi antaraPerguruan Tinggi Negeri(PTN) dan Perguruan TinggiSwasta (PTS). Hal itu dibukti-kan, dengan akreditasi programstudi setiap perguruan tinggi.

Dengan telah terakreditasi-nya program studi baik PTSmaupun PTN, artinya telahmemiliki standar yang samamenyangkut tenaga pendidik,sarana dan mutu lulusan yangdihasilkan.

Hal itu dituturkan Ganefri,dalam sambutannya saat wisudake-64 Universitas Bung Hatta(UBH) di GOR Kampus IIUBH, Jalan Bypass Aia Pacah,Sabtu (8/7).

“Hal itu dimaksudkan, agarsemua perguruan tinggi memilikikesempatan yang sama dan salingberlomba dalam hal perkembanganpendidikan tinggi,” tegasnya.

Disebutkan juga, dari 826program studi diberbagai per-guruan tinggi Kopertis WilayahX, 21 persen di antaranya telahterakreditasi B, dan UBH adalahpenyumbang terbesarnya. “De-ngan demikian, para orang tuatidak perlu lagi menguliahkanputra-putrinya ke pulau Jawa,lulusan PTN atau PTS di pulauJawa akan sama dengan lulusan

UBH, karena sudah sama-samaterakreditasi,” imbuhnya lagi.

Sementara Rektor Universi-tas Bung Hatta, Prof Dr NikiLukviarman, SE, Akt, MBA,dalam sambutannya menyebut-kan, pada wisuda ke-64 se-banyak 826 wisudawan, yangterdiri dari 40 orang programpascasarjana (S-2), 768 orangprogram sarjana (S-1) dan satuorang Diploma III (D-3). De-ngan demikian secara keselu-ruhan UBH telah meluluskanalumni sebanyak 36.015 orang.(h/ita)

SUASANA SIMPOSIUM — Dr dr Wirsma Arif Harahap SpB(K) Onk, saat tampil sebagai pembicara pertama dengan moderator drDaan Khambri SpB(K) Onk, pada simposium yang digelar Fdok Unand, di Pangeran Beach Hotel, Sabtu (8/8). IST

SEBANYAK826 mahasiswaUBH diwisuda

di GORKampus II

UBH, JalanBypass Aia

Pacah, Sabtu (8/7). ITA

IKAPTK Sumbar DirikanMonumen PendidikanPamong PrajaPADANG, HALUAN — Sejumlah kepala daerah lulusanpendidikan tinggi kepamongprajaan menghadiri halalbihalal di Istana Bung Hatta, Bukittinggi, Sabtu (8/8).Termasuk Walikota Padang, Mahyeldi yang barudidaulat sebagai Alumnus Kehormatan Purna Praja dariInstitut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Jatinangor,ikut hadir.

Menurut Ketua Ikatan Keluarga Alumni PendidikanTinggi Kepamongprajaan (IKAPTK) Sumatera Barat,Aristo Munandar, halal bihalal untuk memperkokohsilaturahim dan mempererat persatuan sesama alumniguna mewujudkan Sumbar lebih baik dan sejahtera kedepan.

Momen yang tak kalah penting dalam rangkaian halalbihalal adalah peletakan batu pertama pembangunanmonumen pendidikan pamong praja di bekas gedungAPDN, Jalan Merapi. Sebagai alumni kehormatan,Walikota Mahyeldi mendapat kesempatan meletakkanbatu pertama pembangunan monumen tersebut.

Mahyeldi mengaku, pendidikan kepamongprajaansuatu yang dibutuhkan untuk melahirkan aparatur yangcakap dalam pemerintahan. “Saya rasa, dengan pem-bangunan monumen ini akan mengingatkan generasi kedepan bahwa pendidikan kepamongprajaan telahmemberikan andil besar dalam pembangunan bangsa,khususnya Sumatera Barat,” ujarnya.

Selain kepala daerah, hampir seluruh pejabat lulusankepamongprajaan di Sumbar turut menghadiri acara ini.Di antaranya ada yang telah menjabat Sekretaris Daerah,kepala SKPD, camat dan pejabat eselon lainnya. (h/ows)

Page 11: Haluan 10 Agustus 2015

Kampus 11

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Wide

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

MACBERRY, Menjual bermacammerk HP. Jl. Niaga No. 146 Padang.Telp. (0751) 892096, HP.

RUKO DIJUAL, Luas Bangunan 4,8M X 16 M, 2 Lantai, SIsa Tanah LebihKurang 7 M2. Parkir 4M. Jln. AdinegoroKel Ganting, Koto Tangah. Harga 950Juta. Cocok untuk tempat usaha Hubungi. ONE PIECE VARIASI, Masang Kaca

film, stiker, branding, dll. Jl. ST. Syahrir.No. Hp. 081374315278

DIJUAL RUMAH

DIJUAL MOBIL

FORD RANGER DOUBLE CABIN4X4Tahun ‘08, 2 unit, warna silverdan hitam,plat BA, kondisi mobilbagus, mulus, mesin terawat dansiap pakai, orisinil, Asuransi All Risk,nego. Hub: 087895733338,081267333302

RS SITI RESWARI, menerimapersalinan umum dan BPJS, danReswari Florist menerima pesanankarangan bunga, Hub. 0852 6371

ADVERTISING BERLIAN, mengerjakan billboard, neon box, papan merek,promotion, percetakan, digital printing. Jl.Dobil No. 25 Padang. Telpn. 0751-7889392, HP. 081266502225. e-mail:[email protected]

DIJUAL TANAH, Kebun Sawit, Kurang lebih14 HA di daerah Pasaman Barat, SimpangEmpat, SHM. bagi yang berminat Hub.

DIJUAL TANAH, 1. Tanah luas 16.744 M2,di Lubuk Minturun Jl. ke Solok(Pinggir Jalan),ada Villa, Kolam Ikan air deras, kebun naga,sudah panen, 2. Tanah seluas 16.514 M2, diLubuk Minturun jlan ke Solok (pinggir jalan)ada tanaman Gaharu jenis AqualariaMalacensis untuk investasi 7 tahun kuranlebih 1.500 Btg (umur 1,7 tahun) 3. Tanahseluas 7.611 m2 (Kurang lebih 170 x 44),SHM di By Pass Km. 25, depan Basarnas.

SOFTWARE SERVER PULSA MURAH, tapi bukan murahan sudah terujikehandalannya, langsung diinstalkandan tinggal pakai.Hub Wardoyo Jln.Tanjung Indah V Blok C/36 LapaiPadang. Hub. (0751) 7055027,085263978000

TRADITIONAL MASSAGE,MELAYANI PIJAT KEBUGARAN DANPENGOBATAN, PEMIJATPROFESSIONAL PRIA, HUBUNGI. 0822 8497 6339

PUSAT HERBAL INT , sed iaberbaga i p roduk he rba l , i z i nBPOM, MUI ser ta ha la l . Insy aA l lah dapa t menyembuhkanberbagai penyakit . J ln. J ihad VKubu Dalam RT/RW 01 ( PerumKharisma 3 ) .

BROTHER MASSAGE, Pijat Refleksi,tradisional dan capek2.oleh tenaga priaprofesional dan berpengalaman.bersedia dipanggil ke tempat. Hub.0896 8626 5667

STOCKIST XAMTHONE PLUS ,sedia paket hemat dan delivery,Dahsya t ! , I nsya A l l ahmenyembuhkan . J ln GangSinggalang 4 Depan Rs. Ibnu SinaPadang , Ca l l . 085274336308

DEONA FASHION , menjualberbagai jenis pakaian dari segalamodel terbaru. Jl. Sisingamangaraja

JASA INSTAL LAPTOP, denganberbagai windows seperti win xp,win7dan win 8, harga terjangkau, Jl GelugurRT 001 RW 04, Kubu Dalam PadangTimur, Padang

OLISINDO SERVICE , melayaniService, ganti oli, cucian mobil, dll.jln. Adinegoro No. 38, Depanperumahan Lubuk Gading Permai, arahke Lubuk Buaya. Saat ini dibukalowongan untuk tenaga kasir, datanglangsung ke alamat Kami. Hub: BapakReza 081266840106

BARCELONA CAFE, Nobar,Ja janan Bo fe t De l l a ( Nas iGoreng, Aneka Jus, Sup Darekdl l ) Menyediakan tempat acaraultah, makan bersama, buka 24jam. Jln Dr. Wahidin No.1 (depanKantor PLN Sawahan. Hub. 0823 88467417

TOKO ASTAGFIRULLAH, menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl.Lubuk Lintah No. 22. Hub. 0812 6614

ARAW FILM, KACA FILM & CUTTINGSTIKER, melayani penjualan danpemasangan kaca film, aneka stickersamblas dan cutting stiker. Jl. VeteranNo. 91 Padang. Hub. 085264697457

CV. CINTA RASA CATERING , MenerimaPesanan untuk Pesta Perkawinan, Penatarandan Peresmian Kantor, menyediakanpesanan untuk rendang, gulai kalio ayam,Samba buruk2 (lado tanak, samba ladobawok, lado terasi, lado bada, dll. Alamat Jln.Pasir Putih Blok M No. 2. Telp. (0751) 447592,0813 74100 307-0812 76123 679

PT. BUNDA WISATA NUSANTARA,melayani penjualan tiket pesawat semuamaskapai. Harga bersahabat. Jl. RayaPitameh No. 1 Telp. 0751-74154, Hp.08126772460-081374809222 Padang

ALFA RENTAL MOBIL, antar jemputbandara, rental kendaraan harian,mingguan, bulanan, Avanza, Xenia,Innova, APV, Fortuner, Harga relatif, Unitready, Hub. 0751-9970033,

CV DORA SATYA INSANI, usaha jasaangkuatan sewa melayani: Padang (P.Sidempuan, P. Siantar, R. Perapat, Medan,Aceh, Bengkulu). Jl. Lapai samping kantorINTEL TNI AD. Padang. Hp. 081263385860

PT RATU JAYA TOUR & TRAVEL,Jl. S.Parman No 123 Ulak Karang.Telp. (0751) 7058386, 8260961,8260878

AL HAADI ZIARAH TOUR &TRAVEL, Penyelenggara resmi hajikhusus dan umrah. Jl. S. Parman No.152 A. Telp. (0751) 7057746 / 7057747.Hp. 08126764737

SERVICE HP, Terima servis hp,PC, laptop siap antar jemput untukwi layah padang, kunjungi tokokami di jln Kampung Kalawi No.

SPESIALIS RAYAP / ANAI-ANAI,Rumah/Bangunan anda dirusak Rayap/Anai-Anai? Hub. Segera : Nurzal Nurdin,Jl. Pinang Sori III No. 22 Air Tawar Timur- Padang. Telp : (0751) 7056336, HP.0813 6354 5399

PEMASANGAN GIPSUM & CAT RUMAH,bisa untuk kantor/ruko, dengan hargapemasangannya bisa diatur, mauharian/mingguan silahkan hubungi viatlp/sms 085264797936

SEJAHTERA ALLUMINIUM, mene-rima pesanan konsen alluminium,partisi alluminium, pintu swing alluminium,jendela kesmen dll. Jl. SimpangGaruda Tunggul hitam No.9 Padang,hp: 08126727396

SPESIALIS TUKANG BANGUNANDAN RENOVASI RUMAH di Pdg lainwilayah Sumbar. Jujur, Amanah danProfesional. Tukang &kuli bangunanyg kami miliki berpengalamanmengerjakan proyek, Hub.081267772422/0751-9587995

LAMPU LED US, dengan Kipas,tinggal colok ke power bank ataulaptop. Juga terima jasa installap top /kompute r, game pc /a n d r o i d / i p a d / i p h o n e , h u b081261888142 (sms)

OLISINDO SERVICE, melayanisalon mobil, cuci mobil, cuci karpet,tukar tambah ban plat . J l .Adinegoro No. 30, Arah LubukBuaya (Depan Perumahan LubukGading. HP. 0812 6684 0106

TOKO ASTAGFIRULLAH ,menjual sparkpart mobil, ol i,service dll. Jl. Lubuk Lintah No.22. Hub. 0812 6614 9972 STNKBA 3835 LF a/n HAMNI. hilangsekitar Jl. By Pass Gulai BancahBukittinggi. Bagi yang menemukanharap melapor ke Pos Polisi terdekat.

SERVICE AC ( AIR CONDITIONER),special AC mobil & Spare Part.Melayani pemasangan AC, antarjemput ke alamat. Jln. Ujung Gurun No.77 Padang. Hub: 0751-7814716

Mampir yook di Cafe Break..! jln. agussalim no.14 padang (samping BCAsawahan) bisa nobar, buka bareng, wifi,karaoke keluarga, nuansa tempodoeloe. harga terjangkau dan rasamemuaskan. open full time.

MON ACCESORIES MOBIL,menerima pasang kaca film, alarm,central jok, power window, audiomobil, service dll. Jl. Ujung GurunNo. 148 Padang.

AN NABAWY RENT CAR, Melayaniantar jemput ke bandara, carteranperorangan dan rombongan, mobil pesiardalam & luar kota serta rental mobil. Jl.Veteran No. 51. Hub: (0751) 22000,

TIVA TOKO BANGUNAN,melayani cat bangunan dll. Jl. AdiNegoro No. 3A. Hp. 0813 6333 2828

PT. FAFA TOUR AND TRAVEL,Melayani penjualan tiket pesawat semuamaskapai. Jl. Palmerah No. 3 Air TawarTimur, Simpang Tunggul Hitam. Hub.

Dibutuhkan segera TEKNISI dengansyarat: Pria, Umur max 30 th,Pendidikan min STM/SMK,Jujur,bertanggung jawab & disipilin tinggi.Lamaran diantar lansung ke Jl. Nipah

DIJUAL TANAH, Luas 220 m SHM,Lokasi dibelakang kampus TeknikBung Hatta samping Polsek Nanggalo(Gunung Panggilun). berminathubungi Hp. 0812 6750 6532

Dikontrakkan Rumah Permanen . 4Kt. 2 Km. Dapur. Bisa Untuk Kantor.Alamat Komplek Perumahan GunungMas. Masuk Dari Sman 3. (BelakangTower) Gunung Pangilun Padang. YangBerminat Hub Hp 081394565262.

ARWANA BRAS , pusatnya kunci &Handle di Padang & Lampung. Menjualberbagai jenis kunci & handle dengangrosir dan eceren. Alamat Jl. HarapanNo. 4 Belakang Klinik Annisa BandarOlo Padang Telp. 0751 - 977231

TOKO BANGUNAN RAVICOI, jualberbagai macam bahan bangunan, Jl.Adinegoro No. 1 samping SD GantingNo. 10 Padang. Telp. (0751) 4855333.HP. 082174870914

DIJUAL I UNIT RUKO, di Jln. AhmadYani No. 103 E Kampung Cina Bukittinggi,L 113 M2, Hub. Firman, 0823 90797959, 0813 6306 7459

1 (satu) bidang tanah seluas 9.000 m2,Nagari sungai Buluah, Kec. BatangAnai, dekat SD, rencana Pesantrendan Jln Aspal, SHM, Harga 75.000 m2.Minat Hub Telp. 0852 7478

DIJUALT U R U N H A R G A ! ! T U R U NH A R G A ! ! DIJ U A L TA N A HJ L N . PA R A K G A D A N G R AYAN0. 31 LUAS 4 .630 M2 , SHMH U B U N G I J E F F R Y :0818209868

1 (satu) bidang tanah Hak milik ,luas 1.125 m2, lokasi dekat masjid danperumahan dekat pusat kota, kel.Anduringt, Kec. Kuranji. Harga Nego &1 (satu) bidang tanah Hak Milik, luas1.000 m2, Kel. korong Gadang, Kec.Kuranji. Minat Hub.0813 6358 0062

1 (satu) bidang tanah seluas 630 m2,Kel Kubu Dalam, Parak Karakah,Kec. Padang Timur, SHM a/n Sendiri,lokasi dekat perumahan Jl. Jihad 2.Minat Hub Hp: 0812 6711 0099

DIJUAL TANAH, lokasi di Bukittinggi+ Losmen Lama, SHM, LT 337 m2, Jl.Ahmad Yani, HP. 0818-18-5678

DIJUAL RUMAH, LT. 136 M2, LB87 M2, Lokasi Pusat Kota. alamat.Jl. Agus Salim II No. 13. Sawahan,Kota Padang. Hp. 0813 6737 8716

DIJUAL TANAH

DI JUAL MOBIL SUZUKI ERTIGAGX 13 BA PADANG, Double Blower,Putih, Pajak Baru, KM 34 Ribu , denganharga 155 Jt Nego. Hub: 086718200

DIJUAL MOBIL

DIJUAL TANAH, Hak milik, luastanah kurang lebih 1800 m2, lokasidekat Simp. Aia Pacah, Hub: 08126668 8156, tampa perantara

DIJUAL HONDA JAZZ 2007, IDSIMATIC SILVER, PLAT B, TANGANPERTAMA, HARGA 100 JUTA,NEGO HUBUNGI: 085274499976

DIJUAL RUMAH

1 (satu) bidang tanah seluas 9.000m2, Nagari sungai Buluah, Kec.Batang Anai, dekat SD, rencanaPesantren dan Jln Aspal, SHM, Harga75.000 m2. Minat Hub Telp. 08527478

DIJUAL RUMAH TINGGAL , Di Jl.Dobi V No. I padang, kampungPondok - Kota, ukuran panjang 16m, lebar 9 m, SHM, Harga 1 MilyarNego. Minat hub: 0852 1574 1549 /0823 9099 6930

DIJUAL RUMAH : LUAS TANAH 600 M(SIAP PAKAI) LUAS BANGUNAN 450 M,KAMAR TIDUR 9 KAMAR ( 7 KAMARPAKAI AC/K. MANDI). LISTRIK 4500 W,AIR SUMUR BOR. DALAM GARASEMOBIL BISA MASUK 4 UNIT, DALAMPAGAR BISA PARKIR 6 UNIT. BISA UNTUKRUMAH TINGGAL / KANTOR, DLL.ALAMAT : JLN. AIR CAMAR 2/3 PADANG.TELO. HUBUNGI : 0812.66957.620 /0813.7470.2763. BISA SMS TERLEBIHDAHULU. TANPA PERANTARA.

DIJUAL MOBIL FORTUNER 2.7 GA/T TH 2011. WARNA ABU-ABU.HUB: 081374243390

KEHILANGAN

STNK BA 5808 AF, A/N DARMAEKA PUTRA . Hilang disekitaran kotaPadang. Bagi yang menemukanharap melapor ke Pos Polisi terdekat

STNK Honda Vario BA 6725, A.nYulhendra, Jumat 7 Agustus 2015, karenadijambret di depan KFC Ambacang, Jl.Bundo Kanduang, Padang. Jika ada yangmenemukan mohon dikembalikan sesuaidengan alamat yang tertera di STNK

Dijual cepat untuk investasi,dijualsebidang tanah luas 994 M2 (besertifikat)lokasi Jl. By Pass Gulai Bancah KotaBukittinggi, Hubungi : 0813 7468 4484

“Dalam pembicaraanitu, kami menjajaki per-tukaran pelajar SMA milikNagoya, Super Science Scho-ol dengan MA KMI Diniy-yah Puteri, program magangguru kedua sekolah tersebutdan pertukaran mahasiswaserta dosen Nagoya Uni-versity dengan dosen STITDiniyyah Puteri,” ujar Fau-ziah Fauzan SE, Akt, MSi,Pimpinan Perguruan Diniy-yah Puteri, usai melakukanmeeting bersama antara dualembaga, pada Kamis lalu diruang biru perguruan.

Dalam lawatan itu, ke-tiga tamu dari negara Sakuraitu juga diajak menikmatialam Ranah Minang sepertiSawahlunto, Tanah Datar,Maninjau, Bukittinggi danbeberapa daerah dan men-cicipi durian.

Kepada Oktavi Hendro,Manager Eksternal DiniyyahEnglish Centre (DEC), danZulmairici, staf public Re-lation Diniyyah Puteri, man-tan uda-uni Tanah Datar ini,Morichi mengakui betapaindahnya pemandanganalam dan lezatnya durianSumatera Barat.

“Sebagaimana diketahui,

Mahasiswa KKN UnandSukseskan Mabit Pemudadi BatipuahBATIPUH, HALUAN — Mahasiswa dari berbagai jurusandari Unand Padang yang tengah melaksanakan KKN HibahDikti di Kecamatan Batipuh Tanahdatar mendukungsepenuhnya program pembinaan generasi muda melaluiacara Mabit (malam pembinaan Iman dan Takwa) di MasjidMakmur Ladanglaweh Batipuah Baruah.

Pembinaan generasi muda yang berlangsung 2 haritersebut dibuka secara resmi Wakil Bupati TanahdatarIrdinansyah Tarmizi, Sabtu (8/8).

Wakil Bupati Tanahdatar dalam sambutannyamenyatakan apresiasi kepada Wali Jorong Ladanglawehbersama mahasiswa KKN hibah Dikti karena sudahmendukung program pemerintah Tanahdatar yang tetapeksis membina generasi muda di bidang adat budayadan agama sejalan dengan filosofi adat basandi syarak,syarak basandi kitabullah.

Irdinansyah Tarmizi juga menyatakan bahwa pem-binaan generasi di bidang agama lewat mabit selama duahari ini akan menjadi benteng terhadap berbagai pengaruhnegatif yang kini semakin mengkhawatirkan, sepertinarkoba yang sudah mulai meresahkan dan sudah mulaimasuk ke Tanahdatar akibat terdesak di kota-kota besar.

Ketua panitia Mabit Mirna Mawarni Indah, salahseorang mahasiswa KKN hibah Dikti, dalam laporannyamenyampaikan, peserta mabit akan mengikuti prosesiibadah antara lain tablig akbar, muhasabah dan salattahajut karena semua peserta akan sama-sama menginapdi Masjid Makmur. Tablig akbar akan disampaikan olehustaz Mhd Irsyad (mualaf) dan Mhd Taufik SH.

Ketua pengurus Masjid Makmur Ladanglaweh, HNDt Simarajo mengaku bangga karena dalam beberapakali kegiatan ternyata Mabit ini paling ramai.

“Ini membuktikan bahwa pembinaan ini terlaksanadengan baik. Diharapkan semua generasi muda ikut aktifhingga acara ini semua selesa,” ujar HN Dt Simarajomenyampaikan. Wali Jorong Ladanglaweh Wisrizal Dt LeoSutan menyatakan bangga atas kedatangan Wakil BupatiTanahdatar Irdinansyah Tarmizi yang sudah 3 kali hadirdalam agenda pembinaan generasi muda seperti ini.(h/one)

PERTEMUAN — Suasana pertemuan pimpinan perguruan Diniyyah Puteri Padangpanjang dengan 3 guru besar DariNagoya University Jepang di ruang biru Diniyyah, Kamis lalu. IWAN DN

Nagoya University Jajaki KerjaSama dengan Diniyyah PuteriPADANGPANJANG, HALUAN — Tiga orangguru besar Nagoya University Jepang,masing-masing Morica, Mina Hatari danNishino melakukan lawatan ke PerguruanDiniyyah Puteri Padang Panjang untukpenjajakan hubungan kerja sama pertukaranpelajar, dosen, mahasiswa dan programpendidikan antara Nagoya University denganPerguruan Diniyyah Puteri, Kamis lalu.

orang Jepang sangat alergidengan durian, tetapi sakingpenasarannya, sengaja disu-guhkan buah durian kepadatamu itu,” sambung Hendroyang pernah tiga tahun me-netap di Jepang.

“Andai saja PemerintahIndonesia mengeksor du-rian ke Jepang, kami sang-gup membayarnya untuksatu durian seharga Rp 500ribu,” ungkap Morichi de-ngan nada senangnya.

Karyawan yang bertugaskhusus mendampingi tamudari luar negeri ini menje-laskan tujuan kunjungan iniadalah sebagai tindak lanjutdari kunjungan beruntunperguruan ke Jepang be-berapa waktu lalu.

Diniyyah Puteri dalamsetahun 3-4 kali melakukankunjungan edukatif ke ber-bagai sekolah, lembaga pen-didikan, universitas danpusat tekonologi di negerimatahari terbit tersebut.

Kepala Public RelationDiniyyah Puteri, SyafriniFitri turut menambahkan,perguruan Diniyyah Puteriini bila dibandingkan de-ngan ribuan pesantren atausekolah di Indonesia, adalah

terbilang aktif berkunjungke Jepang dalam rombo-ngan besar, karena di dalam-nya ada santri, guru, dosendan karyawan.

“Dalam tiga minggu ini,kami juga membawa rom-bongan beberapa sekolah diJakarta bergabung denganrombongan Diniyyah Puteriuntuk melihat pusat pen-didikan dan teknologi disana. Rombongan dipimpinlangsung oleh Ibu FauziahFauzan,” ujar praktisi Mas-ter Ceremony berpengala-

man ini.Dia juga menambahkan,

selain itu ada satu rom-bongan terpisah, yang me-mang sedang mengikutiJambore Pramuka Duniake- 23 di Jepang.

“Saking seringnya kamiberkunjung ke negeri Ma-tahari terbit, utusan DutaBesar Jepang Shintani Nao-yomi, untuk Indonesia jugadatang ke Diniyyah Puteriuntuk memberikan apre-siasi dan membantu Diniy-yah membangun hubungan

lebih luas lagi,” ujarnya.Dalam kunjungan akhir

tahun lalu, sang utusan du-bes juga turut mengucapkanterima kasih telah bersediamenerima kedatangannya diperguruan ini.

“Utusan Dubes Jepangpun diajak berkeliling me-lihat lingkungan SekolahPerguruan Diniyyah Puteribersama pimpinan,” ujarAchmad Rifai, pimpinanDiniyyah Training Centre(DTC) menyampaikan. (h/one)

WAKIL Bupati Tanahdatar Irdinansyah Tarmizi saat membuka mabit generasimuda di Masjid Makmur Ladanglaweh Batipuah Baruah, Sabtu (8/8). IWAN DN

Dijual Rumah luas tanah: 220 m, luasbangunan kurang lebih 280 m, 3 Kamartidur & 2 kamar mandi dilantai 1, 3 kamartidur & 1 kamar mandi dilantai 2, 1 dapur,1 ruang tamu, listrik & air ada, graseuntuk 2 mobil, tempat strategis, tampaperantara. alamat: Wisma Indah II Lapai,Jln. Nangka Blok 1. No. 2 Hp.0812 67239239/0813 6334 4803

DI JUAL 2 (dua) unit mobil NissanPKC 211 Tahun 2004, besertadengan tangki Kapasitas 14. 000 liter,harga 155jt (nego). Tanpa PerantaraHub : 0812 6690 3003

Page 12: Haluan 10 Agustus 2015

Payakumbuh dan Limapuluh KotaSenin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H1212

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Habli

Payakumbuh Jadi Sentra Cabai Sumbar

Keltan Bina Bersama Pilot ProyekAreal Fly Over AkanTerang BenderangLIMAPULUH KOTA, HALUAN — Lampu jalan di arealFlay Over Kelok IX, Kecamatan Harau, KabupatenLimapuluh Kota, akan terang benderang, selambatnyatahun mendatang. Pasalnya, pihak Satker PeningkatanJalan Nasional (PJN) Wilayah 1 Sumatera Barat, sudahbertekat untuk menghidupkan lampu jalan tersebut.

“Pihak Kementrian Pekerjaan Umum sudah mela-kukan revisi anggaran. Mudah mudahan kawasan KelokIX Sumatera Barat, tahun 2016 mendatang menjaditerang benderang,”ungkap Satker PJN Wilayah 1Sumbar, Dahler melalui PPK 07 Wilayah KotaPayakumbuh dan Limapuluh Kota, Noor Arias Syam-su,ST.Msi dalam percakapan dengan Haluan di Paya-kumbuh, beberapa hari yang lalu.

Dikatakan, bila lampu jalan sudah hidup makakawasan Kelok IX akan semakin indah diwaktu malamhari. Sekaligus akan sangat membantu pengendarakendaraan bermotor berbagai jenis yang melewati arealKelok IX tersebut, seperti mobil pribadi, bus, truk,angkutan umum lainnya dan sepeda motor.

Sekaitan pembebasan pinggir Fly Over Kelok IX dariPKL, Noor Arias Syamsu menyebutkan, Senin lalu, pihakPPK 07 telah menurunkan anggotanya sebanyak 25orang ke lokasi jalan layang kelok IX, dalam kerangkagotong royong guna membantu para PKL membersihkankawasan itu dari pekayuan bekas bangunan liar yangmasih tersisa di pinggir jalan tersebut.

Untuk lebih tertibnya kawasan yang ditinggalkanPKL, maka langkah langkah yang dilakukan, kepada paraPKL perlu membentuk kelembagaan. Mereka diharap-kan saling mengingatkan, untuk mencegah PKL berjualanlagi di Ply Over, walau warung tempat mereka berjulanansebelumnya mayoritas sudah dibongkar dengan kesa-daran sendiri.

Dikatakan, mereka pindah secara sukarela, hal ituterjadi berkat peran aktif tokoh masyarakat setempat,Dt.Gading, Walinagari setempat Iskarman yang selalumemberikan pemahaman dan pengertian kepada PKL,bahwa berjualan di pinggir jalan layang sangat berbahayapenuh resiko, lagi pula sangat mengganggu pemandangan.

Bagi PKL yang masih berjualan di kawasan tersebut,anggota Tim sudah melakukan pendekatan dan mem-berikan pengertian kepada mereka, bahwa di lokasi jalanlayang kelok IX terlarang untuk berjualan. Walaupunmemakai payung sekalipun, jika ada yang masih berjualanakan mengundang PKL yang lain untuk ikut ikutanberjualan. “Intinya di pinggiran flay over kelok IX bukantempat berjualan, sudah ada baliho peringatan di lokasiitu, “ulasnya.

Diharapkannya, keseluruhan areal Flya Over terbebasdari PKL, karena jalan tersebut digunakan hanya untukaktivitas lalulintas. Untuk mengantisipasi tumpukansampah, maka pihak PJN akan menempatkan tempatpembuangan sampah sementara (TPSS) setiap 10 meterdi lokasi itu, sehingga pengunjung yang datang akanmudah membuang sampah ke tempatnya.

Seharusnya Pemkab Limapuluh Kota, terlibat untukmencarikan solusi begaimana mengelola PKL sertamemanfaatkan peluang objek wisata yang sangat potensialdi kawasan itu. Misalnya, mengelola tempat parkir, lokasiuntuk berfoto pengunjung. Kalau perlu disediakan busterbuka bagi pengunjung untuk berkeliling di kawasantersebut untuk menyaksikan pemndangan alam yang indah,ulas Noor Arias Syamsu menambahkan. (h/zkf)

Khofifah Terharu di Ponpes Ma’arif Assa’adyiah

Fasilitas Memprihatinkan Tapi Kaya Prestasi

BERSIH — Goromembersihkankawasan Flay OverKelok IX yangdipimpin PPK 07WilayahPayakumbuh danLimapuluh Kota,Noor AriasSyamsu,ST.MSi..ZULKIFLI

Masyarakat Mulai PatuhMengembalikan BukuPAYAKUMBUH, HALUAN — Masyarakat Kota Paya-kumbuh yang meminjam berbagai jenis buku di KantorArsip dan Perpustakaan setempat, sudah mulai patuhuntuk mengembalikan buku yang dipinjam. Partisipasimasyarakat tinggi, mereka datang ke perpustakaandaerah seraya menyerahkan buku yang dipinjamnya

Kepala kantor Arsip dan Perpustakaan KotaPayakumbuh, Drs. Zulrefri diruang perpustakaan,Jum’at (7/8), mengatakan, buku yang masih beradaditengah masyarakat itu terhitung sejak tahun 2013hingga ke tahun 2015 ini, tercatat saat ini tinggal lebihkurang 1.800 buku yang dipinjam oleh sejumlahmasyarakat yang belum dikembalikan.

Dikatakan, secara beransur-ansur, dari 1.800 bukuyang sudah lama berada ditangan masyarakat itu, hinggakemarin sudah banyak yang mengembalikannya,diperkirakan dalam beberapa bulan ini, buku-bukutersebut segera dikembalikan masyarakat dan akantersusun rapi lagi di rak perpustakaan. Meskipun buku-buku itu sudah ada yang robek dan terlihat kusam.

Terhadap buku-buku yang robek dan rusak, dapatdilestarikan lagi dengan cara membuat sampul yang barudan ditambahkan lagi dengan kertas karton, kemudiandi lem dan disusun lagi. Yang jelas petugas perpustakaanharus jelimet memperhatikan buku-buku yang rusak.“Jika buku yang rusak tidak dilestarikan secepatnya akanbertambah rusak, bisa-bisa tidak dapat lagi dipergu-nakan,”sebutnya.

Disamping tingginya partisipasi masyarakat untukmengembalikan buku yang dipinjamnya, maka pegawaikantor Arsip dan Perpustakaan Payakumbuh, jugabersedia untuk menjemput buku yang belum di-kembalikan ke rumah masing masing. “Kini, kami sudahmembentuk tim verifikasi pengembalian buku,”ujarZulrefri. (h/zkf)

Botiah

KHOFIFAH INDAR PARAWANSA

Menteri Sosial

Laporan:Dadang Esmana

SIAPA sangka, dengan fa-silitas yang memprihatinkandan hanya apa adanya. Un-tuk proses belajar-mengajarsaja, Pondok PesantrenMa’arif Assa’adyiah yangterletak di perdalam NagariSimalanggang, KecamatanPayakumbuh, KabupatenLimapuluh Kota, satu ruangkelas terpaksa dimanfaatkanmenjadi beberapa ruanngkelas. Dengan disekat, saturuangan kelas ditempatioleh dua rombongan belajar.

Begitu juga dengan kon-disi kamar tidur bagi para

santri menginap, meski ber-sih tapi masih terlihat ku-muh dan tidak terurus akibatfactor bangunan yang sudahtua. Begitu juga dengankondisi WC serta toilet,hanya apa adanya. Semuanyaitu dipengaruhi oleh mi-nimnya anggaran pemba-ngunan yang dimiliki olehpesantren khusus bagi ke-luarga kurang mampu ter-sebut.

“Beginilah kondisi pe-santren kita. Hanya apa ada-nya. Tetapi kita tetap ber-syukur bisa mendidik anak-anak yang kurang mampu diKabupaten Limapuluh Ko-ta,”ujar Sudirman SyairPembina Ponpes Ma’arif

Assa’adyiah dihadapanMenteri sosial KhofifahIndar Parawansa.

Meski kondisi ponpesyang dibangun melalui sila-turahmi sangat mempri-hatinkan, tetapi tidak mem-buat para santri yang me-nempuh pendidikan disanajadi putus asa untuk terusbelajar. Hampir setiap ta-hun, Ponpes Ma’arif Assa’a-dyiah selalu menorah pres-tasi yang membanggakan.Tak hanya bagi pondok pe-santren melainkan bagi Ka-bupaten Limapuluh Kota.

Hal itu yang membuatMenteri Sosial KhofifahIndar Parawansa jadi terharudengan Ponpes Ma’arif As-

sa’adyiah. “Tahun kemarin,Ponpes kita peringkat I UNdi Kabupaten LimapuluhKota. Begitu juga, kita be-rada di peringkat 15 dariseluruh sekolah di Sumbarini,”ungkap Sudirman Syair.

Dengan kehadiran Men-teri Sosial ke Ponpes terse-but, Sudirman Syair jugaturut merasa bangga. Pasal-nya, semenjak ponpes ber-diri, baru kali ini dikunjungioleh Kementrian. “ini seja-rah baru bagi Ponpes Ma’a-rif Assa’adyiah,”terangnya.

Menteri Sosial KhofifahIndar Parawansa merasaterharu terhadap PonpesMa’arif Assa’adyiah dengankondisi memprihatinkan

tetapi bisa meraih prestasiyang membanggakan. Ke-depan, pengurus inti Nah-datul Ulama (NU) tersebutberupaya untuk memper-hatikan pondok pesantrendalam melengkapi fasilitasdalam menunjang prosesbelajar mengajar. ***

PAYAKUMBUH, HALUAN — Perwakilan BankIndonesia (BI) Sumatera Barat, akan menja-dikan Kota Payakumbuh, sebagai pengem-bangan klaster hortikultura di Daerah TuahSakato ini. Kota Payakumbuh diharapkan BI,sebagai kota penyangga cabai dan tanamansayuran lainnya di Sumatera Barat, dalamrangka menekan inflasi di provinsi ini.

Tak ada pembatasan jum-lah areal tanam. JajaranDinas Tanaman Pangan Per-kebunan dan Kehutanan(Distanbunhut) diminta un-tuk membudidayakan tana-man cabai dan horticultura

lain seluas-luasnya. “Tan-tangan ini sangat kita hargaidan akan diwujudkan se-gera,” ungkap Sekdako Paya-kumbuh, H. Benni Warlisdan Sekretaris DistanbunhutIr. Syahril, Minggu (9/8).

Dikatakannya, KantorPerwakilan BI Sumbar, akanmembina dan membimbingpetani dalam membudi-dayakan tanaman cabai danhorticultura, sejak dari huluhingga ke hilir. Tahap awal,Kelompok Tani Bina Ber-sama Kelurahan Koto BaruPayobasung di KecamatanPayakumbuh Timur, men-jadi pilot proyeknya. “Kedepan, kita akan dorongkeltan-keltan lainnya terli-bat mengembangkan klastercabe atau tanaman horti-kultura ini,” tegasnya.

Menurut dia, dalammembudidayakan tananam

dimaksud, BI memberikanbantuan teknis serta pra-sarana dan sarana pertanian.“Jika kelompok tani butuhmodal, BI akan memfasi-litasinya dengan perbankan.Petani tak akan galau denganmasalah permodalan, ka-rena dijamin BI,” tambahSyahril.

Seandainya keltan ter-kendala dengan sumber dayamanusia dan tekhnologi per-tanian, BI juga akan men-datangkan tekhnorat per-tanian dari Balai PengkajianTekhnologi Pertanian (BP-TP) Suka Rami Solok. Se-luruh petani akan dibimbing

dan diberikan ilmu untukmengembangkan tanamandimaksud, katanya.

Begitu juga dalam halpemasaran, BI juga ikutberperan. BI akan ikut ber-tanggung jawab mencarikanpelemparan tanaman cabedan hortikultura itu ke-provinsi lainnya atau kesejumlah pasar modern. Ka-rena, BI tak ingin, kelangkaancabe dan tanaman hor-tikultura ini menjadi pe-nyumbang inflasi di Su-matera Barat. Program ter-sebut akan berlangsung sela-ma tiga tahun ke depan, sebutsekdako dan Syahril. (h/zkf)

KWT dan Dasawisma Sepakati Kerja Sama Ketahanan PanganPAYAKUMBUH, HALUAN— Walikota PayakumbuhRiza Falepi dan Ketua TP-PKK Ny. Henny, menan-datangani nota kesepaha-man atau perjanjian kerja-sama, untuk meningkatkanketahanan pangan di kotaini, dalam acara Rakor De-wan Ketahanan Pangan Pa-yakumbuh, di aula Balaikotadi Bukik Sibaluik Paya-kumbuh.

Ketua TP-PKK Paya-kumbuh, Ny. Henny, me-ngatakan, pihaknyaakan mendo-rong seluruhke lompok

wanita tani (KWT) dan dasa-wisma kelurahan, untukmemanfaatkan lahan-lahankosong dan lahan peka-rangan dengan berbagaianeka tanaman. Bagi yangtak memiliki lahan kosong,dapat diganti dengan me-manfaatkan polybag.

Menurut dia, kehadiranKWT dan Dasawisma dise-tiap kelurahan, cukup ba-nyak membantu pendapatankeluarga. Disejumlah kelu-

rahan, KWTmampu me-

n a m b a hp e n g -

hasilan keluarga, minimalRp1 sampai Rp1,5 juta/bulan. Tanaman yang di-kelolanya, di antaranya cabekopay, sayur-sayuran dantanaman holtikultura lain,tambahnya.

“Dalam rangka merang-sang KWT dan dasawismauntuk mengembangkan tana-man pangan, pemko bersamaPemprov Sumatera Barat,telah mengucurkan bantuankepada sejumlah KWT dikota ini,” ulas Ny.Henny.

Sebelumnya digelar Ra-kor Kantor Ketahanan Pa-ngan Payakumbuh, diikuti40 peserta, yang merupakan anggota dewan ketahananpangan kota ini. Turut diha-diri Kepala Badan Keta-hanan Pangan Sumbar, Ir.Efendi, MP, Kepala KantorKetahanan Pangan Ir.An-toni Jaya, Kadis Perikanandan Peternakan Ir.Depi Sas-tra, Kadis Pertanian, Perke-bunan dan Kehutanan Ir.Zulinda Kamal, pimpinanSKPD, Camat dan undanganlainnya.

Walikota Payakumbuh

Riza Falepi saat membukakegiatan ini menyebutkansesuai dengan program na-sional dalam 3 tahun kedepan, target swasembadapangan harus tercapai diTanah Air, termasuk di Paya-kumbuh. “Ssukses ketaha-nan pangan, akan mampumenekan angka inflasi se-cara nasional.,”sebutnya.

Walikota mencontohkan,hanya dari satu sektor saja,seperti produksi cabe yangturun, akan memacu inflasilebih tinggi di setiap provinsi.Karena itu, peran masya-

rakat lewat kelompok wanitatani (KWT) dan Dasawisma,diharapkan mampumeningkatkan swasembadapangan, seperti menanamcabe kopay, jagung dan lain.

“Saat ini kita juga mem-buat pilot projec jagung 1Hektare lahan dengan me-nggandeng TNI. Kedepan, sebanyak 50 Hektare lahantidur akan dimanfaatkan se-bagai kawasan jagung lestaridengan sistim pompanisasiair, dengan target produksiyang diharapkan seberat5.000 ton,”jelasnya. (h/zkf)

Page 13: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Widewww.harianhaluan.com

1313Bukittinggi dan AgamKilas

Cegah Bencana Galodo

Hutbun dan Mahasiswa Hijaukan Nagari

Wako Ismet AmzisSerahkan BantuanBUKITTINGGI, HALUAN — Walikota BukittinggiIsmet Amzis, serahkan bantuan seragam sekolah kepada19 orang anak yatim siswa Pesantren H. MuhammadNadis Bukittinggi, Sabtu (08/08).

19 orang anak yatim yang menerima bantuan ituterdiri dari 10 orang siswa laki-laki dan 9 orangf siswaperempuan. Hadir dalam kegiatan penyerahan SekretarisDaerah Kota Bukittinggi, Asisten II, dan beberapaKepala SKPD, Anggota DPRD Propinsi Nofrizon,Kepala Sekolah serta Ketua Yayasan H. Nelson Septiadi.

Menurut Ismet, pendirian pesantren H. MuhammadNadis sangat membantu visi dan misi Kota Bukittinggidalam mewujudkan Pendidikan karakter yangberbasiskan Aqidah. Untuk itulah Pemko Bukittinggiberusaha meringankan beban siswa yatim yangbersekolah di Pesantren H. Muhammad nadis ini denganbantuan seragam sekolah.

“Semoga bantuan seragam yang diberikan ini akansemakin meningkatkan semangat siswa dalam belajar.Kita berharap semoga Pesantren H. Muhammad Nadissemakin digemari, semakin kreatif dan semakin banyakmurid yang belajar di pesantren ini,” ujar Ismet.

Kepala Sekolah Pesantren H. Muhammad Nadismengucapkan banyak terima kasih atas perhatian dankepedulian Pemko Bukittinggi selama ini. Termasuk atasbantuan seragam sekolah bagi siswa anak yatim. Semogabantuan yang diterima siswa ini dapat dipergunakansebagaimana mestinya. (h/tot)

TANAM POHON — Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Agam Yulnasri bersama mahasiswa KKN mengambil bibit untuk ditanam pada lahan kritis Nagari Sungai Batang Kecamatan TanjungRaya. Kasra Scorpi

AGAM, HALUAN — Dinas Kehutanan danPerkebunan Kabupaten Agam melibatkanmahasiswa KKN Universitas Andalas NegeriPadang (UNAND) dan Universitas Hasanuddin(UNHAS) menanam lebih kurang 1.500 batangbibit pohon Mahoni dan Kulit Manis, diNagari Sungai Batang, Sabtu (8/8). Kegiatanini bertujuan untuk mensosialisasikanmemberikan pemahaman betapa pentingnyamenanam bagi masyarakat.

mamfaat bagi lingkungan.Adanya Kerja bakti darimahasiswa KKN Unanddan Hunhas sangat mem-bantu program pemerintahdalam menggerakkan pro-

gram Agam Menyemai.Selain ituDilakukan penanaman di

nagari Sungai Batang Sangatperlu karena nagari tersebutcukup rawan bencana.

Menurut Kepala DinasKehutanan dan PerkebunanKabupaten Agam Yulnasriyang memfasilitasi kegiatandengan membantu penga-daan bibit, penanaman po-hon ini sangat bermanfaatuntuk memberikan peng-hijauan di salingka DanauManinjau dan untuk men-sosialisasikan serta mem-berikan pembinaan kepadamasyarakat akan pentingnyapohon dan tanaman untukmenciptakan lingkunganyang lestari dan terhindar

dari musibah, longsor. Apa-lagi bagi Sungai Batang yangmerupakan nagari rawanbencana.

Menurut Yulnasri, bebe-rapa waktu lalu Hutbun jugatelah membagikan tanamanpohon dan buah-buahankepada masyarakat yangberada di Sungai Batang,dan kecamatan lainnya se-perti di sepanjang SungaiBatang dan Tiku DurianKapeh sebanyak 350 batang.

Ia berharap pada masamendatang masyarakat bisamemahami dan mening-katkan rasa kepeduliannyaterhadap lingkungan.

Ia menilai Kehadiranmahasiswa di tengah-tengahmasyarakat memberikan

juga turut memberikan arti.Dengan kebersamaan mela-kukan penanaman pohonsemoga mampu semakinmenggerakkan dan memo-tivasi masyarakat ikut me-nanam. Untuk semakinmendorong masyarakat me-nanam Hutbun siap untukmembantu bibit pohon.

Ketua Rombongan JakaAulia Permata (mahasiswaKKN Unand), mengatakan,ada sebanyak 45 orang di-antaranya, 41 dari MahasiswaUnand dan 4 orang dari Ma-hasiswa Unhas yang me-ngikuti KKN Di nagari SungaiBatang. Menurutnya, darijumlah tersebut tergabung dibeberapa Fakultas antara lainSastra Indonesia, FakultasPertanian, Peternakan.

Ia mengatakan, pena-naman pohon ini dilakukandiberbagai titik yang ter-sebar di beberapa jorong diSungai Batang, diantaranyaJorong Tanjung Sani, JorongLabuah, Jorong Kubu danJorong Data Kampuang Da-dok. Penanaman sangatmendapatkan respon positifdari masyarakat setempat.Mudah-mudahan pohonyang ditanam bisa tumbuhdengan baik sehingga mem-berikan mamfaat yang besar.

Dipilihnya Sungai Ba-tang sebagai tempat KKNkarena mereka ingin mem-baktikan diri terhadap ke-lestarian lingkungan DanauManinjau yang merupakansalah satu objek wisata me-narik dan juga sebagai tem-pat kelahiran ulama dansastrawan besar Buya Ham-ka.”Kita KKN di sini selama40 hari. Ini minggu yang te-rakhir. Kami Juga mengu-capkan atas penerimaanmasyarakat Nagari SungaiBatang, yang sangat baik,dan Pemerintah KabupatenAgam yang sudah memfasi-litasi dan memberikan ban-tuan bibit pohon,” ung-kapnya. (h/yat/ks)

Kepala Dinas Kehuta-nan Kabupaten Agam, Yul-nasri, mengatakan, pena-naman pohon sangat pentingbagi kehidupan. Satu batangpohon, sangat memberikan

Taslim-Marpendi

Bertekad Wujudkan Bukittinggi NyamanBUKITTINGGI, HALUAN— Untuk membangun kotaBukittinggi, dibutuhkan ke-

bersamaan dan jaringanyang kuat. Jika hanya me-nganggarkan dana APBD

untuk pembangunan ter-sebut maka kota Bukittinggitidak akan mengalami pe-rubahan.”Bukittinggi mem-butuhkan pemimpin yangmempunyai jaringan yangkuat, baik ditingkat provinsimaupun ditingkat pusat.Sebab, dengan memelikijaringan yang kuat di pusatmaka dana yang ada dipusatbisa dibawa ke Bukittinggiuntuk pembangunan,” ujarCalon Walikota Bukittinggi,Taslim Chaniago ketika sila-turahmi dan diskusi dengansejumlah wartawan Bukit-tinggi, Minggu (9/8).

Oleh karena itu ujar Tas-lim, pasangan Calon Wa-likota dan Wakil WalikotaBukittinggi, Taslim-Mar-pendi bertekat untuk me-wujudkan Bukittinggi lebihbaik lagi dari sebelumnya,dengan membangun keber-samaan dengan segala pihaktermasuk membangun jari-ngan dari berbagai sisi, ter-masuk investor.

Dengan pengalaman yangdimiliki sebagai anggotaDPRD Sumbar dan DPR RI,

dirinya memiliki jaringanyang kuat dipusat yang bisadirangkul untuk memba-ngun Kota Bukittinggi. Se-bab, jika pembangunan yangdilaksanakan hanya meng-gunakan anggaran APBDpasti anggarannya sangatterbatas, karna sebagian darianggran APBD digunakanuntuk belanja pemerintahan.

“Pasangan Taslim-Mar-fendi tidak memberikan ha-rapan-harapan, namun ber-tekad untuk benar benarbekerja untuk Bukittinggidengan merangkul semualapisan stakeholder. Danhasil kerja itulah nantinyayang akan membuktikan.Bukittinggi itu milik kitasemua, sesuai dengan Taglineyang kita usung yaitu “Bu-kittinggi Kita”, ujar Taslimyang didampingi Marpendi.

Menurutnya, keinginan-nya untuk maju sebagai Ca-lon Walikota Bukittinggidengan tekat untuk mem-bangun kota Bukittinggi agarlebih baik lagi dari sebe-lumnya. Sekaligus untukmembenahi berbagai per-

soalan yang ada selama ini,seperti masalah kebersihankota, kemacetan, kesem-rautan parkir hingga keter-sediaan air bersih bagi ma-syarakat.

Untuk mengatasi ber-bagai permaslahan itu, ujartaslim, dibutuhkan pemim-pin yang berani, tegas danmemiliki pemikiran yangjernih. Apabila pasanganTaslim-Marfendi diamanah-kan oleh masyarakat untukmemimpin Kota Bukittinggi,maka secara bertahab dirinyaakan mencarikan solusi ter-hadap persoalan yang adatersebut dengan melibatkansemua pihak.

“Tagline Bukittinggi Ki-ta yang diusung pasanganTaslim-Marfendi, untuk me-wujudkan Bukittinggi Nya-man, Disiplin, Sejahtera danBerakhlak Mulia. Sebab,jika kenyamanan dan ke-disiplinan itu telah diwu-judkan maka masyarakatBukittinggi akan sejahtera,dan memiliki akhlak yangmulia,” jelas Taslim. (h/tot/wan)

275 JCH Berangkat 24 AgustusBUKITTINGGI, HALUAN — Se-banyak 275 Jemaah Calon Haji(JCH) Kota Bukittinggi, yangtergabung dalam Kelompok ter-bang (Kloter) IV Sumbar , akandiberangkatkan ketanah suci padatanggal 24 Agustus 2015.

Kloter IV Sumbar ini terdiridari Jamaah Calon Haji KotaBukittinggi, Pesisir Selatan danKota Padang. Kloter IV yang di-pimpin oleh Drs. Syahrun, KepalaKantor Kemenag Pesisir Selatannantinya berada dalam gelombangI kloter Jamaah Calon Haji In-donesia. “Dari 275 JCH KotaBukittinggi yang akan diberang-katkan, 94 JCH dinataranya laki-laki dan 163 JCH perempuan. JCHtertua atas nama Bachtiar AhmadPado dengan usia 85 tahun danJCH termuda atas nama MentariAstria Asril dengan usia 23 tahun,”ujar Kepala Kemenag Kota Bu-kittinggi yang diwakili KasiBimbingan Islam Zulfikar, S.Ag,pada pelepasan JCH kota Bu-kittinggi oleh Walikota Bukittinggi,Ismet Amzis di Masjid RaudhatulJannah Gulai Bancah, Sabtu (8/8).

Menurut Zulfikar, dalam pem-berangkatan JCH tahun ini adabeberapa perbedaan pelaksa-naannya dibanding tahun-tahunsebelumnya. Dari segi biaya lebihkurang dari tahun- tahun sebelum-nya. JCH Sumbar yang tergabungdalam kloter gelombang I In-donesia akan berangkat langsung keMadinah dan tidak lagi mendaratdulu di Jeddah. Begitu juga saatpulang nanti. Jamaah Haji akanberangkat pulang langsung dariMakkah langsung ke bandara, tidaksinggah dan menginap dulu diJeddah.

“Dengan perbedaan tersebuttentunya menghemat waktu danmenjaga fisik jamaah agar tidakterlalu lelah. Disamping itu tahunini Pemerintah juga akan me-nyediakan makan siang untuk JCHdi Makkah selama 15 hari. Se-hingga Jamaah tidak perlu mem-bawa beras terlalu banyak,” jelasZulfikar.

Walikota Bukittinggi H. IsmetAmzis, SH dalam kesempatan itujuga berpesan kepada JCH KotaBukittinggi agar selama menjalankan

ibadah haji untuk dapat beribadahsecara maksimal sehingga menjadihaji yang mabrur. Disamping ituselalu menjaga kekompakan satudengan yang lainnya.

Menurutnya, dalam melak-sanakan ibadah haji sangat dibu-tuhkan persiapan fisik, mental dankesehatan yang prima, supayasemua rukun haji terjalankandengan sempurna. Untuk itu perludijaga kesehatan. Dan yang lebihpenting lagi bagaimana JCH KotaBukittinggi mampu menjadi tela-dan bagi jemah lainnya.

“Setiap tahun jumlah JCH kotaBukittinggi selalu meningkat. Hal initentunya bukti kesungguhan wargaBukittinggi untuk menjadi hambayang bertaqwa dalam meningkatkankeimanan. Sebagai hamba yangdipanggil Allah dalam melaksanakanibadah Haji, kita patut bersyukur.Karna tidak semua orang dapatdipanggil oleh Allah untuk melak-sanakan ibadah haji. Walaupun orangtersebut kekayaan melimpah, tetapijika belum terpanggil maka tidak adakeinginan mereka untuk melak-sanakannya,” jelas Ismet. (h/tot)

Berkas Ramlan Nurmatias-Irwandi Dinyatakan LengkapBUKITTINGGI, HALUAN — KPU Bukittinggimemastikan bahwa lima pasangan calon kepala daerah(cakada) telah melengkapi seluruh berkas sesuai aturan.Untuk selanjutnya, KPU Bukittinggi akan melakukanverifikasi faktual dan verifikasi lapangan mulai tanggal8 hingga 14 Agustus 2015 mendatang. “Untuk tahapverifikasi, kami akan meneliti berkas-berkas pasangancalon, seperti keabsahan ijazah, keabsahan surat daripengadilan, pajak dan lain sebagainya. Jika nanti dalamverifikasi ditemukan ada yang palsu atau tidak sesuaidengan kenyataannya, maka pasangan itu dinayatakantidak memenuhi syarat dan tidak akan ditetapkan sebagaipasangan calon pada 24 Agustus 2015 mendatang,” ujarKetua KPU Bukittinggi, Lemmasrizal.

Khusus bagi pasangan calon perseorangan atauindependen, yakni Ramlan Nurmatias-Irwandi, KomisionerDivisi Teknis KPU Bukittinggi, Yasrul menambahkan,pasangan itu telah menyerahkan kekurangan fotokopi KTPdan syarat dukungan sebanyak 6.284 lembar.Sebelumnyapasangan ini kekurangan surat dukungan dan KTPsebanyak 3.814 lembar. Awalnya, fotocopy KTP dan suratdukungan telah diserahkan oleh pasangan Ramlan-Irwandisebanyak 12.028 lembar, namun setelah diverifikasi dilapangan terdapat 1.907 KTP dicoret oleh KPU. Olehkarena itu pasangan Ramlan-Irwandi harus menyerahkanlagi dua kali lipat dari jumlah yang dicoret.

Terkait masalah ini, Ramlan Nurmatias menjelaskan,bahwa fotocopy KTP dan surat dukungan yang diserahkan itutelah diverifikasi oleh timnya terlebih dulu. Ia yakin dokumenyang serahkan itu telah valid dan berharap ketika diverifikasidi lapangan tidak akan menjadi kendala. (h/wan/ril)

CALON Wakil Walikota Bukittinggi Irwandi Dt. Batujuah menyerahkanfotocopy KTP dan surat dukungan tambahan kepada Ketua KPU BukittinggiLemmasrizal serta disaksikan oleh calon walikota Bukittinggi RamlanNurmatias Dt. Nan Basa di Kantor KPU Bukittinggi, Jumat. YURSIL

Page 14: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H14141414 Wanita dan Keluarga

Permintaan tersebutlangsung disampaikan Ke-tua Umum Dewan Keraji-nan Nasional (Dekranas)Mufida Jusuf Kalla, dalampertemuan singkat denganKetua TP PKK Sawahlunto,Yenny Ali Yusuf, usai me-nyerahkan Pakarti III PHBSnasional 2015.

“Keberhasilan ini hen-daknya bisa disebarluaskanke setiap desa dan kelurahanyang ada,” ujar Yenny AliYusuf, menirukan permint-aan yang disampaikan Mu-fida Jusuf Kalla, dalam per-temuan singkat sekitar se-puluh menit itu, Kamis (6/8).

Mufida mengharapkan,perilaku hidup bersih dansehat bisa tumbuh mengakardan menjadi keseharian ditengah masyarakat Sawah-lunto. Apalagi, terang wanitaasal Lintau Tanahdatar itu,Sawahlunto merupakan dae-rah tujuan pariwisata diSumatera Barat.

Kepada Haluan, Yennymengatakan, melalui kaderPKK yang ada, telah dila-kukan penerapan hidup ber-sih dan sehat, dari setiaprumah. Bukan hanya dise-babkan menerima peng-hargaan, namun perilakuhidup bersih dan sehat diu-payakan menjadi budayamasyarakat.

Sawahlunto sendiri tam-pil sebagai pemenang Pa-karti Utama III, lomba PH-BS nasional 2015, melaluiKelurahan Tanah LapangKecamatan Lembah Segar‘Kota Arang’.

Kelurahan berpenduduk1.402 jiwa dari 350 kepalakeluarga, yang mendiamipemukiman seluas lebihkurang 15 hektar itu, meraihpenghargaan pada kategorirumah tangga, setelah men-

BERSAMA — Ketua TP PKK Sawahlunto Ny. Yenny Ali Yusuf bersama Mufida Jusuf Kalla. DOK. HUMAS

Mufida Jusuf Kalla

Sawahlunto Harus Sebarkan ‘Virus’ PHBSSAWAHLUNTO, HALUAN — Terimapenghargaan Pakarti Utama III Perilaku HidupBersih dan Sehat (PHBS) nasional 2015, KetuaTim Penggerak PKK Sawahlunto Yenny AliYusuf diminta untuk bisa menyebarluaskan‘virus’ PHBS, ke setiap desa dan kelurahan.

jadi salah satu dari enamnominator yang dinilai timnasional.

Ny. Yenny Ali Yusuf me-ngungkapkan, pencapaiansecara nasional tersebut,merupakan kado dari kaderPKK Sawahlunto terhadapdua tahun kepemimpinanAli Yusuf – Ismed.

“Penghargaan ini, me-rupakan buah kerja keraskader PKK Sawahlunto,yang dipersembahkan untukdua tahun kepemimpinanAli Yusuf – Ismed,” ungkapYenny.

Menurut Ibu tiga anakitu, kerja keras, kerja cerdasdan kerja ikhlas kader PKKyang berbuah manis itu,hendaknya menjadi motivasibagi seluruh kader PKK desadan kelurahan lainnya.

Sebab, perilaku hidupbersih dan sehat bukan ha-nya bertujuan untuk men-capai penghargaan. Melain-kan, untuk dijadikan peri-laku sehari-hari, yang harusditerapkan dalam setiapkehidupan keluarga.

Terpilihnya Tanah LapangSawahlunto sebagai pemenangPakarti Utama III PHBSnasional 2015, ditetapkanmelalui surat keputusan KetuaUmum TP PKK Nasionalnomor 04/KEP/PKK.Pst/VII/2015, yangditandatangani dr. Ny. ErniGuntarti Tjahjo Kumolo.

Kawasan Kelurahan Ta-nah Lapang memiliki dere-tan rumah-rumah mungilyang mendominasi kawasandi bekas tambang kolonialBelanda itu, selain tertatarapi juga nyaman dan rin-dang pepohonan itu, jugadilengkapi dengan fasilitaskesehatan.

Mulai dari yang berskalarumah tangga, lebih dari 75persen rumah warga me-

ngikuti cuci tangan pakaisabun. Baik di depan pagarmaupun di areal halamanmini mereka, berdiri fasilitascuci tangan sekaligus sabun.

Tidak hanya programcuci tangan pakai sabun sajatentunya, kelurahan yangtersebar pada 4 RT dan 2RW itu juga menggulirkanprogram persalinan tenagakesehatan, pemberian airsusu ibu eksklusif, penim-bangan bayi dan bali setiapbulan.

Warga juga diarahkanmenggunakan air bersih,

yang berasal dari PerusahaanAir Minum Daerah (PD-AM) dan sumber mata airlingkungan. Begitu juga de-ngan jamban, 100 persenrumah warga telah menggu-nakan jamban leher angsa.

Meski dengan keterbata-san lahan, warga malah bisamemproduksi sayur danbuah untuk memenuhi kebu-tuhan sendiri dari lahanpekarangan mereka. Raksayur dan polibek tampakberjejer menghiasi depanrumah warga.

Di sisi kesehatan, kelu-

rahan yang kini juga menjadipercontohan Kampung Hi-jau itu, ditunjang denganberbagai fasilitas kesehatan.Mulai dari lapangan bolahingga lapangan voli, sertasanggar senam erobik.

Tidak kalah menariknya,kawasan yang berada di ping-gir aliran Batang Lunto itu,juga menerapkan merokoktidak di dalam rumah, de-ngan menyediakan pondokrokok. Sehingga, ruang ru-mah yang dihuni seluruhanggota keluarga memilikiudara sehat.(h/dil)

Festival Sate dan Soto Nusantara Digelar di Padang

JAKARTA, HALUAN — Da-lam upaya mengembangkankuliner Indonesia sebagaisalah satu sumber daya pa-riwisata, Kementerian Pa-riwisata bekerjasama denganPemerintah Kota Padangakan menggelar FestivalSoto dan Sate Nusantara, diPadang tanggal 4 – 5 Sep-

Diasuh oleh:MUINA ENGLO

(Pengusaha Otomotif, Pemimpin Ford Padang)

KONSULTASIBISNIS DAN KEUANGAN

Kerja Sedikit, Duitnya BanyakSERING kita dengar orang berkata : "Duh gimanamungkin mau bekerja sedikit tapi kaya raya." yang dalambahasa minang selalu diistilahkan : " karajo nio saketekpitih nio banyak"

Sebenarnya tidak ada yang salah dengan pepatah itudan itu harapan atau impian setiap orang. Namun realitanya,hal itu sering tidak di temui dalam kehidupan sehari - hari.Tapi apakah itu berarti tidak ada situasi seperti itu ?

Nyatanya ada ! Tidak sedikit orang memang bekerjasedikit dan punya uang yang banyak. Nah lho kog bisa ? Yamemang bisa ! Kita telah dianugerahkah begitu banyakkemampuan oleh Allah SWT yang tinggal kita pakai secaramaximal akan menghasilkan apa yang kita inginkan. Cobapikir, kita dibekali oleh Tuhan dengan akal budi yangmembedakan kita dengan mahkluk lainnya. Dengan akalbudi kita diminta untuk survive lebih baik daripada mahklulain , dan dengan akal budi itu, kita diminta MENCARIDAN MENEMUKAN SOLUSI atas kesulitan yang kitaalami dalam pekerjaan kita.

Setelah kita menguasai solusi-solusi itu, kita sudah pastilebih mahir daripada orang yang tidak bisa menemukan solusiitu. Hal inilah yang disebut dengan PENGALAMAN.

Orang berpengalaman akan bekerja lebih effisien,lebih tepat sasaran, lebih berqualitas, lebih menghasilkankinerja yang baik. Nah orang yang berpengalaman yangbisa melayani PEMBERI REJEKI akan sukses dengancepat, karena IA DIBUTUHKAN. Orang yang dibu-tuhkan pasti lebih mahal daripada orang yang mem-butuhkan. Pemberi rejeki hanya minta : DILAYANILEBIH DARI HARAPANnya.

Saat rejeki telah banyak , semua kebutuhan hidup akanterpenuhi bahkan berlimpah sampai bisa memenuhikeinginan- keinginan. Saat rejeki semakin banyak, anda pastiakan membutuhkan asisten / karyawan. Saat posisi andasemakin tinggi, kemampuan diri anda semakin tinggi, rejekianda akan pasti semakin banyak, anda punya banyak asisten.Bukankah saat itu, pekerjaan anda tidak lagi terlalu banyakkarena dibantu orang lain, pendapatan yang anda hasilkanjauh lebih besar ?

Keinginan ini hanya bisa dicapai oleh orang yangcerdas menjalani kehidupan ini. Orang cerdaslah yangberhak menikmati keadaan ini. Orang cerdas tahubagaimana meminimalisir resiko dan menghasilkanpenghasilan yang sebesar-besarnya.

Dengan mengetahui bahwa kecerdasan diperlukan,maka bekerjalah untuk menjadi semakin cerdas(berpengalaman). Kata pepatah : "kalau hanya makan,baruak di hutanpun makan ", maksudnya , kita diharapakanbukan bekerja hanya untuk makan saja melainkan untukpeningkatan taraf hidup menjadi "karajo saketek pitih banyak".

Orang selalu memandang bos tidak bekerja ataupunkalau bekerja hanya sedikit saja tapi penghasilan seeorangbos besar. Nah itu dia, karena dia berpengalamanmenemukan solusi - solusi permasalahan dalampekerjaannya. Jadi BUKAN seperti yanga dilihat oranglain yaitu tidak berbuat apa - apa namun punya uang banyak.

Seorang bos atau pimpinan atau orang yang sudahada di level tertentu, bekerja lebih sedikit tapibertanggung jawab lebih besar dan ia mampumeningkatkan kinerjanya sesuai tanggung jawabnya,sehingga terkesan kerjanya sedikit tapi ia dibayar mahal.Sebenarnya ia dibayar mahal dengan kerja yang terkesansedikit itu karena PENGALAMANNYA.

Pertanyaan sebaliknya : "apakah mungkin tanpabekerja, tanpa menjadi cerdas (berpengalaman yangberqualitas), orang bisa hidup senang-senang dengansemua kebutuhan dan keinginannya tercapai ?"

Akhirnya untuk bekerja sedikit dan berpenghasilanbesar, caranya sederhana :

" Bekerja sungguh - sungguh dengan visi yang jelasyaitu ingin mencapai kehidupan yang lebih dari cukupuntuk membiayai kebutuhan + keingianan dan berlebih

" Sadari bahwa orang yang berqualitaslah akanmenikmati semua fasilitas keindahan hidup ini. Qualitasini disebut PENGALAMAN.

" Sadari ORANG YANG BERTANGGUNG JAWABDIHARGAI LEBIH MAHAL DALAM KEHIDUPANINI. Maka jadilah orang yang bertanggung jawab.

Mari kita capai "karajo nio saketek pitih nio banyak".Tidak ada yang tidak mungkin dan Tuhan telah meng-anugerahkan semuanya untuk kebahagiaan hidup kita.

Salam sukses selalu,MUINA ENGLO dan Team FORD Padang

Sumatera Barat

tember 2015 mendatang.“Sate, soto dan rendang

adalah makaman yang sudahmasuk di dalam 30 IkonKuliner Tradional Indonesia(IKTI). Pemilihan 30 IKTItersebut merupakan langkahawal untuk mengembangkandan memfokuskan pengem-bangan kuliner Indonesia,”

kata Asistem Deputi Pe-ngembangan Segman PasarPersonal Kementerian Pari-wisatu Raseno Arya, di kan-tor Kementerian Pariwisata,Kamis (6/8).

Alasan dipilihnya KotaPadang untuk penyelengga-raan festival tersebut karenadianggap sebagai salah satukota memiliki kuliner yangsangat beragam dan cocokdengan lidah masyarakatIndonesia. “Lokasi festival dijalan Diponegoro Padang,”jelas Raseno Arya didam-pingi Kasi SPA dan Kulinerpada Deputi PengembangPemasaran Promosi Pari-wisata Nusantara Suheriyah.

“Kegiatan ini bertujuanuntuk meningkatkan rasacinta dan minat masyarakatterhadap kuliner tradisionalnusantara serta mendorongpemerintah daerah besertastakeholder terkait untuk

membangun destinasi kuli-ner dan berdaya saing sertasekaligus mempromosikanKota Padang menjadi tujuanwisata kuliner yang setaradengan daerah lain,” terangRaseno Arya.

Dijelaskan Raseno, In-donesia sangat berpotensisebagai wisata makanankarena memiliki etnis bu-daya yang masing-masingmemiliki khas tersendiri.Potensi tersebut merupakanpeluang yang sangat besarbagi masyarakat Indonesiauntuk mengembangkan ma-kanan dan minuman khasIndonesia ke mancanegara.

Disebutkan, target kun-jungan wisata mancanegaratahun 2015 ke Indonesia 10juta dan wisatawan nusantara255 pergerakan dengan rata-rata pengeluaran 1.100 dolarbagi wisman dan Rp750 ribubagi wisatawan nusantara/

kunjungan/orang. Jumlahtersebut sangat membukapasar wisata makanan bagiberkembangnya para gour-mands (pecinta makanandengan cita rasa khas).

“Makanan dan minumanini sangat penting sebagaipenunjang pariwisata. Bah-kan menempatkan kulinerdan bahari sebagai quickwins-nya bapak PresidenJokowi dan mengangkat 30ikon kulier makanan asliIndonesia di 15 provinsi,salah satunya Sumatera Ba-rat,” kata Raseno.

Raseno mengharapkankegiatan tersebut dapatmemberikan semangat ma-syarakat untuk semakinmencintai budaya Indonesiamelalui makanan serta men-dorong pemerintah daerahuntuk ikut aktif mengem-bangkan potensi wisata kuli-ner di daerahnya. (h/sam)

www.harianhaluan.com Redaktur: Atviarni Layouter: Rahmi

Page 15: Haluan 10 Agustus 2015

128 Calhaj Dibantu Biaya Domestik

Padang Panjang

www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Habli

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H 15

Pemko Alokasikan Rp100 Juta

Tingkatkan Kualitas Kemasan Produk IKMMeriahkan HUT RI ke-70GOW Gelar Lomba BacaNaskah UUD

PADANG PANJANG,HALUAN — GabunganOrganisasi Wanita(GOW) Kota Padang-panjang akan menggelarlomba membaca naskahUndang Undang Dasar1945 dan merangkai bu-nga, dalam rangka me-meriahkan Hari UlangTahun (HUT) Kemer-dekaan Republik In-donesia ke-70.

Ketua GOW KotaPadangpanjang Ny. Agus-nilra Mawardi ketikakegiatan Halal BihalalGOW Kota Padangpan-jang, Kamis kemarin,bertempat di Rumah

Dinas Wawako menyampaikan, GOW melaksanakanberbagai kegiatan dalam rangka memeriahkan peringatanhari kemerdekaan RI yang ke 70 yang akan dipusatkandi SMA 1 Padangpanjang.

“Kegiatan yang akan kita rencanakan, lombamembaca Teks Undang-Undang 1945 dan lombamerangkai bunga, peserta kegiatan tersebut berasal darikader-kader di tingkat kecamatan dan kelurahan,” kataNy. Agusnilra Mawardi.

Disampaikannya, kegiatan Halal Bihalal yang diikutioleh 22 organisasi kewanitaan yang ada di Padangpanjangtersebut, selain untuk meningkatkan hubungan sila-turrahmi sesama organisasi kewanitaan, juga untukmerumuskan sejumlah kegiatan-kegiatan pemberdayaankemasyarakatan.

“GOW memiliki peran yang cukup strategis dalammemberikan pembinaan kepada masyarakat, apalagiorganisasi ini merupakan gabungan dari berbagaiorganisasi antar instansi di Padangpanjang,” sebutnya.

Selain menggelar kegiatan di tingkat kota, lanjutnya,organisasi kewanitaan lintas instansi tersebut, juga akanmenggelar kegiatan-kegiatan di masing-masing orga-nisasi. Tergantung kesiapan organisasi dan jenis kegiatanyang akan dilaksanakan.

Sementara itu, Wakil Wali Kota PadangpanjangMawardi sangat menyambut positif berbagai kegiatan yangakan dilaksanakan oleh GOW Kota Padangpanjang, apalagitujuan kegiatan tersebut juga untuk mensosialisasikansejumlah kegiatan yang dilaksanakan di Padangpanjang.“Selain menunjang tugas pokok suami, mereka jugamemiliki peran yang cukup besar dalam meningkatkankesejahteraan masyarakat. Apalagi, organisasi kewanitaantersebut tersebar di sejumlah instansi dan tingkat kecamatanserta kelurahan,” sebut Mawardi.

Mawardi juga berharap, kegiatan yang dilaksanakanoleh GOW tersebut juga mendapatkan dukungan darisejumlah pihak. Sehingga, bisa terlaksana dengan baikdan berjalan sesuai perencanaan. (h/mg-pis)

Kilas

DAYA SAING — Walikota Padang Panjang, Hendri Arnis (kanan), didampingi Kepala Dinas Koperasi, UMKM dan Perindag Kota PadangPanjang, Reflis (dua kiri), saat mengunjungi salah satu rumah usaha IKM di daerah itu beberapa waktu lalu. Pemko Padang Panjang sendiri, terusakan memberikan support bagi IKM, khususnya dalam meningkatkan kualitas dan daya saing produk. RYAN SYAIR

PADANG PANJANG, HALUAN— Pemerintah Kota PadangPanjang mengalokasikandana sebesar Rp100 jutauntuk operasional mesinkemasan bantuan dariKementerian Perindustrian.Mesin kemasan tersebut,selanjutnya akandipergunakan para pelakuIndustri Kecil Menengah(IKM) yang ada di PadangPanjang dalam menunjangpemasaran produk mereka.

“Kami sudah mengalokasi danapendamping bantuan mesin kemasandari Kemenperin di Anggaran Pen-dapatan Belanja Daerah (APBD),” kataKepala Dinas Koperasi UMKM Pe-rindustrian dan Perdagangan KotaPadang Panjang, Reflis.

Dengan mempergunakan mesinkemasan itu sebut Reflis, produk yangdihasilkan oleh IKM akan dikemasdengan rapi dan menarik, sehinggadiharapkan akan bernilai jual tinggi.Menurutnya, selama ini kemasanproduk IKM di Padang Panjang belummaksimal tampilannya, sehingga ku-rang manarik konsumen untuk me-liriknya. “Dengan adanya mesin ke-masan itu, maka produk IKM di-harapkan bisa berkompetisi di pasaran,baik itu pasar tradisional maupunmodern,” sebutnya.

Mesin itu nantinya kata dia, akandisediakan tempat dan ruangan khusus,sehingga pelaku usaha yang ada diPadang Panjang tidak kesulitan mem-pergunakannya. “Lokasinya di kawasanpondok desain dan promosi yangberada di Kelurahan Bukit Surunganatau yang dinamakan sekarang senjakenangan,” katanya.

Inovasi ProdukPada kesempetan itu, Reflis juga

meminta agar pelaku usaha yang adadi Kota Padang Panjang untuk selaluberinovasi dalam menghasilkan pro-duk. “Selain inovatif juga berkualitas,sehingga bisa menimbulkan kecintaankonsumen terhadap produk lokal,”harapnya.

Inovatif dengan mengikuti per-kembangan dan peningkatan kualitastersebut kata dia, supaya mampubersaing di pasar global untuk menarikkonsumen. Jika hal itu dapat dipenuhi,produk barang dan jasa yang dihasilkandi dalam negeri akan meningkat dimasa yang akan datang.

“Dalam era globalisasi saat ini,tidak dapat dipungkiri bahwa berbagaiproduk mancanegara akan menjadipesaing bagi produk yang dihasilkanoleh industri dalam negeri termasukPadang Panjang sendiri,” tandas Reflis.

Untuk itu, berbagai produk yangdihasilkan oleh pelaku usaha PadangPanjang harus mampu bersaing. Tidakhanya di pasar dalam negeri tetapi jugadi pasar internasional. Untuk pasardalam negeri pelaku usaha harusmampu meyakinkan konsumen akankualitas yang dihasilkan oleh bangsasendiri.

Selain mengajak pelaku usaha agarselalu inovatif, Pemkot Padang Panjangjuga sudah memberikan perhatiankepada pelaku usaha supaya masya-rakat bisa mencinai produk lokal.“Untuk lebih meyakinkan konsumen,Pemkot sudah memberikan bantuandalam pengurusan label halal dan HakAtas Kekayaan Intelektual (HAKI)bagi pelaku usaha,” jelasnya. (h/yan)

AGUSNILRA MAWARDI

PADANG PANJANG, HALUAN —Pemerintah Kota Padang Panjang,memberikan bantuan biaya do-mestik untuk para calon haji(calhaj) daerah itu yang akanberangkat ke tanah suci Mekkahtahun 2015 ini.

“Itu sudah merupakan kewajibanpemerintah daerah dalam mem-perhatikan masyarakatnya, termasukbantuan domestik dalam menu-naikan ibadah haji,” kata KepalaBagian Kesejahteraan Rakyat Sekre-tariat Daerah Padang Panjang, Eri.

Dia mengatakan, dengan ada-nya bantuan itu, setidaknya sudahbisa meringankan beban calon hajidari segi finansial, meski nilainyatidak seberapa. Bantuan domestik

yang diberikan oleh Pemkot Pa-dang Panjang itu, jelas dia, berupatransportasi dan pengiriman ba-rang melalui PT Pos Indonesia.

“Kami sudah menyiapkan se-banyak empat bus dan pengirimanbarang melalui jasa PT Pos In-donesia yang ada di Padang Pan-jang,” ujarnya.

Kepala Seksi PenyelenggaraHaji dan Umroh KementrianAgama Padang Panjang SyaifulArifin mengatakan, calon haji yangberasal dari daerah itu diren-canakan berangkat ke tanah suciMekkah pada 2 September 2015nanti. “Itu jadwal keberangkatancalon haji dari Padang Panjangmenuju asrama di embarkasi

Padang. Sedangkan berangkat ketanah suci pada 3 September2015,” ujarnya.

Keberangkatan calon haji dariPadang Panjang tersebut, menurutdia, termasuk gelombang I yangtergabung dalam kelompok ter-bang (kloter) X. “Calon HajiPadang Panjang akan bergabungdengan Kota Padang dan Ka-bupaten Limapuluh Kota. Satukloter berjumlah sekitar 450orang,” sebutnya.

Untuk Padang Panjang, katadia, data sementara memberang-katkan 128 orang calon haji pada2015 ini yang berasal dari sebagiandaerah Tanah Datar bagian barat.(h/yan)

Wawako Ajak Warga Tingkatkan SolidaritasPADANG PANJANG, HALUAN— Wakil Wali Kota PadangPanjang, Mawardi, mengimbaumasyarakat setempat agar selalumeningkatkan solidaritas dansaling menghargai. Hal tersebutbertujuan untuk menciptakankeamanan dan ketertiban, sertaterwujudnya suasana kondusif ditengah-tengah masyarakat.

“Apalagi tahun ini masya-rakat Sumbar melaksanakanpesta demokrasi pemilihanGubernur dan Wakil Gubernur,serta sejumlah kepala daerahtingkat II, maka kebersamaandan saling menghargai sangatdibutuhkan,” kata Mawardi.

Mawardi mengatakan, per-

bedaan pendapat dalam me-nentukan pilihan pada Pilkada itusudah biasa, namun jangan sampaiperbedaan itu membawa konflikantara sesama. “Jadilah masya-rakat yang cerdas menyikapi sua-sana dan jangan terpancing oleh isuyang tidak bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya,” ujarnya.

Menurut dia, jika masyarakattidak saling menghargai satu de-ngan yang lainnya, maka potensikonflik akan bisa terjadi, baik diPadang Panjang maupun di Sum-bar ini. Untuk menghindari hal ituterjadi tambah dia, di perlukansikap masyarakat yang arif dan bi-jaksana dalam mengambil kepu-tusan diberbagai permasalahan.

“Sudah saatnya masyarakatarif menyikapi suasana yangakan bisa memecah tali per-saudaraan antar sesama suku,agama ataupun berbeda ke-percayaan,” sebutnya.

Tidak itu saja Wawako jugamemberdayakan Forum Keru-kunan Umat Beragama (FKUB)yang ada di daerah itu, untukmenciptakan suasana kondusifjelang Pemilu Kepala Daerahserentak 2015.

Secara umum kata dia, kon-disi sosial antar umat beragamadi Sumbar masih kondusif se-jauh ini, sehingga hal itu perludijaga untuk selama-lamanya.

“Meski sudah kondusif, na-

mun kita patut meningkatkankewaspadaan jika ada indikasisabotase dan bentuk kekacauandari oknum atau orang-orangyang tidak bertanggungjawabyang bisa memecah persau-daraan dan merusak hubunganantar umat beragama,” ujarnya.

Anggota DPRD PadangPanjang, Nasrullah Nukmanmendukung himbauan yangdilakukan oleh pihak eksekutiftersebut. Sehingga daerah itubisa aman dan kondusif padapelaksanaan Pilkada serentakDesember 2015 mendatang.

Menurut dia, kondusifnyasuasana antar sesama di Sumbardan khususnya di Padang Pan-

jang tidak terlepas dari peranmasyarakat dan stakeholder.“Termasuk pelaksanaan Pilkadaserentak yang akan dilaksanakantahun ini. Mudah-mudahanmasyarakat bisa saling meng-hargai satu sama lainnya,” ujarNasrullah. (h/yan)

MAWARDI

Kota Serambi Mekkah

Page 16: Haluan 10 Agustus 2015

www.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H16

Redaktur: Afrianita Layouter: Ilham Taufiq

Ayusitha

Target IP Minimal 3,5DIAM-DIAM bintang cantik Ayusitha tengahmempersiapkan diri untuk mengambilpendidikan di jenjang yang lebih tinggi lagi.Pada bulan September mendatang, ia bakalkuliah S2 di jurusan Corporate Communication,London School of Public Relations (LSPR).

“S2-nya kemarin sebe-nernya aku sudah mulaiApril ya, tapi karena satudan lain hal karena komit-men yang tinggi aku post-poned dan aku baru mulailagi September. InsyaAllahharus bisa selesai dalamwaktu 1,5 tahun karena kanini beasiswa. ya dan akutargetnya minimal IP-nyaharus 3,5. Berusaha sekerasmungkin untuk dapat nilaiyang baik,” tutur Ayushi-ta ditemui di Pacifik Place,

SCBD, Jakarta Selatan,Kamis (6/8).

Jurusan S2 yang diambiloleh Ayushita ini senadadengan pendidikan yangdiambilnya di S1. Jika saha-bat-sahabat di usianya sudahbingung pasangan, Ayu-shita malah sibuk menguruspendidikan.

“Karena aku S1-nya ko-munikasi cuman ini lebih kecorporate communication,siapa tahu aku beberapatahun ke depan punya peru-

sahaan sendiri atau bantuinperusahaan siapa. Menurutaku ilmu apa pun yang dipe-lajarin akan ada gunanya,”jelasnya.

Bakal mulai kuliah lagidan memberikan target ting-gi untuk diri sendiri, Ayu-shita memiliki beberapakendala. Karena materi yangdiberikan secara online, iakhawatir jika tengah syutingdi daerah terpencil maka iaakan ketinggalan.

“Pertamanya sih sistemyang aku ikutin biasanyaonline, kadang kalau kelasoffline aja ketemu dosenlangsung suka bingung,mau nanya segala macam.Kalau aku syutingnya lagiagak di pelosok, sinyalinternetnya nggak bagus,aku jadi susah,” tandasnya.(h/kpl)

Billy Bersiap UmrahDI tengah padatnya jadualsyuting, Billy Syahputramemiliki niatan untuk ber-kunjung ke Tanah Suci. Niatuntuk menjalankan ibadah

umroh ini memang sudahtercetus sejak lama, namunbaru bisa terwujud tahun ini.

Tak hanya pergi seorangdiri, pria berusia 24 tahun itujuga mengajak serta ayah danibunya. Berbagai persiapantelah dilakukan, bahkan adikkandung Olga Syahputra itutelah meminta khusus kepa-da pihak manajemen untukmengosongkan waktu.

“Rencana pergi umrohakhir tahun ini, antara No-

vember dan Desember,tergantung pihak

travelnya. Jad-wal umroh-

nya sedangdiatur pi-hak ma-najemen.

Billy pasti siap lahir batin,namanya berkunjung ke Ru-mah Allah, apalagi bisa ba-reng keluarga,” ungkap Billydi kawasan Mampang, Jakar-ta Selatan, Kamis (6/8).

Niat Billy berkeunjungke Tanah Suci memang takterlepas dari amanat men-diang Olga Syahputra.

Lantas, benarkah Billyjuga akan mengumrohkansang kakak?

“Sebelum Olga mening-gal selalu berpesan untuktidak meninggalkan salatdan selalu ingat Sang Pen-cipta. Kalau diizinkan Billyberencana untuk umrohkanOlga juga, semoga semualancar dan mohon doanya,”pungkas Billy. (h/ccm)

Page 17: Haluan 10 Agustus 2015

www.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H 17

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Syamsul Hidayat

Kisruh Olahraga Nasional

Sawahlunto Tetap GelarKompetisi dan Pembinaan

eolah tidak terpe-ngaruh kisruh yangmelanda persepak-bolaan di negeri ini,dimana kompetisi

liga Indonesia tidak berjalan,pembinaan dan kompetisiSepakbola di Kota Sawah-lunto tetap bergulir sebagai-mana mestinya.

Terbukti, kompetisi an-tar klub se-Kota Sawahluntoterus digelar di tengah carut-marut kondisi sepakbolanasional. Tercatat 18 timyang berada di bawah PSSISawahlunto ikut dalam tur-namen yang bertajuk Wali-kota Sawahlunto Cup.

“Kita ingin membukti-kan, kisruh sepakbola nasio-nal tidak mempengaruhikita di daerah untuk terusmelakukan kompetisi, pem-binaan, serta dalam rangkamemberikan hiburan olah-raga sepakbola kepada ma-

syarakat,” kata WalikotaSawahlunto Ali Yusuf.

Walikota Sawahluntoketujuh yang memang ‘gila’bola ini, tak peduli bagai-mana kondisi sepakbola diIndonesia sekarang. Baginyapembinaan olah raga sepak-bola, harus terus dilakukan.

Sekurang-kurangnya, te-rang pria kelahiran 11 Mei1970 itu, atlit sepakbola dae-rah bisa terus mengasah ke-mampuannya, dengan ber-kompetisi sekaligus membe-rikan tontonan kepada masya-rakat pecinta sepakbola.

“Sayang jika talenta-ta-lenta berbakat sepakbolayang ada tidak terus kita bina,juga banyak lapangan bolayang tidak digunakan, bahkandialihfungsikan. Tentu akansemakin membuat miris se-mangat dari sepakbola itusendiri,” tambahnya.

Seluruh pihak, sangat

ingin sepakbola ini terusberjalan. Sawahlunto men-doakan agar perselisihanyang terjadi bisa segera ter-selesaikan. Sehingga duniasepakbola Indonesia kem-bali semarak dan tidak me-rugikan bagi pelaku di bi-dang sepakbola ini.

“Sepakbola itu mediapemersatu bangsa, olah-raganya seluruh masyarakat,biarkan permasalahan yangterjadi diselesaikan. Janganpula membuat semangat kitakendor dikarenakan hal itusemua,” ungkap ManagerPS. Talawi Putra itu.

Yang sangat penting, lan-jut Ali Yusuf, sepakbolaharus tetap maju, Sawah-lunto bersemangat menatapmasa depan sepakbola ini,jadikan konflik sebagai pe-micu untuk tetap bersatu,berjuang bersama memaju-kan Indonesia.

Beragam upaya dilaku-kan dalam mendorong ke-majuan sepakbola di KotaSawahlunto. Mulai denganmelaksanakan kompetisi dilevel kota, mendatangkanklub-klub terbaik untukujicoba, bahkan mendatang-kan atlet nasional guna ujitanding.

Bagi Ali Yusuf, olahragatanpa pembinaan dan kom-petisi tidak akan pernahmengalami perbaikan danpeningkatan. Untuk itu,meskipun PSSI secaranasional tengah kisruh,Sawahlunto akan tetapmelakukan kompetisi danpembinaan.

Tidak hanya sepakbola,semua cabang olahraga di-dorong untuk terus meng-gelar kompetisi, termasukbola voli, tenis, bulutangkis,dan olahraga lainnya, yangmemang memiliki peng-

gemar di tengah masyarakat.“Kompetisi itu sebuah

alat yang dapat mengukur,sampai dimana latihan me-mberikan hasil. Jika tidakada kompetisi, tentu akansangat sulit untuk menentu-kan keberhasilan yang telahdicapai,” ujar Ali Yusuf.

Makanya, lanjut alumniFakultas Peternakan Uni-versitas Andalas itu, pe-merintah terus mendorongseluruh cabang olahraga,untuk menggelar seluruhkompetisi, baik yang bersifatlokal, nasional, maupuninternasional diSawahlunto.

Ali Yusuf menilai, olah-raga tidak hanya memberi-kan kepuasan kepada peng-gemar dan pecintanya. Na-mun juga bisa berkontribusidalam pengembangan sektorpariwisata, maupun eko-nomi daerah. (h/adv)

S

BOLA Voli Sawahlunto

GOLF Sawahlunto

TENIS Lapangan

BULUTANGKIS Sawahlunto

TENDANGAN Pertama Iven Sepakbola SawahluntoBOLA Sawahlunto

Pada pertandingan di Emi-rates Stadium, Minggu (9/8)malam WIB, gol-gol West Hamtercipta di masing-masing ba-bak. Cheikhou Kouyate mem-bawa tim tamu memimpin be-berapa menit sebelum turunminum yang digandakan olehMauro Zarate setelah restart.

Statistik ESPNFC menca-tat, Arsenal tampil mendo-minasi pertandingan tapi justruWest Ham bermain efisiensehingga berhasil keluar sebagaipemenang.

Dengan 62 persen pengu-asaan bola, The Gunners men-ciptakan 21 percobaan denganlima upaya mengarah ke gawang.Sedangkan The Hammers me-miliki 38 persen penguasaanbola menciptakan delapan per-cobaan dengan empat upayamengarah ke gawang, termasukdua gol yang terlahir.

Kekalahan ini membuat Ar-senal terperosok ke peringkatterbawah klasemen sementaratanpa mengantongi angka sedang-kan West Ham berada di pering-

Hasil Mengecewakan untuk Arsenal

kat ketiga dengan nilai tiga.Jalannya Pertandingan

Tekanan demi tekanan dila-kukan Arsenal ke pertahananWest Ham. Di menit ke-12,sepakan voli Oxlade-Chamber-lain melambung tipis dari sudutatas gawang Adrian.

Sebelumnya, Laurent Kos-cielny menebar ancaman denansundulannya setelah menyong-song bola umpan silang MathieuDebuchy.

Peluang berbahaya pertamayang didapat West Ham di menitke-20. Crossing Payet menemuiSakho yang berada di mukagawang tapi sontekannya belummenguji Petr Cech.

Oxlade-Chamberlain me-liuk-liuk melewati beberapapemain lawan sebelum mele-paskan umpan silang dari sisikanan. Bola diterima SantiCazorla tapi tendangan voli kakikirinya hanya bersarang di atasjala gawang West Ham.

Di menit ke-31, tendanganAaron Ramsey menghantammistar gawang West Ham sebe-

lum menghasilkan sepak pojok.Setelahnya, bola sepak pojokdisundul Per Mertesacker didalam kotak, bola sempat lepasdari tangkapan Adrian sebelumbisa diamankan.

Memasuki menit ke-39, Ram-sey mengancam lagi. OperanFrancis Coquelin diterima Rams-ey di luar kotak penalti yangditeruskan dengan tendanganmendatar tapi masih melenceng.

Di menit ke-43, West Hamjustru mampu mencuri gol.Berawal dari tendangan bebas,Cheikhou Kouyate menyarang-kan bola ke gawang setelah Cechterlambat mencegat bola. WestHam unggul 1-0 dari Arsenal.

Selepas turun minum, um-pan mendatar Oezil dari sisikiri menemui Giroud di dalam

kotak. Penyerang Prancis itumengontrol bola sebelum me-lepaskan tembakan keras tapihanya bersarang di sisi luargawang West Ham.

Giroud mengancam lagi dimenit ke-56 tapi tembakannyamasih belum sanggup menakluk-kan Adrian. Semenit kemu-dan, Arsenal justru kebo-bolan lagi.

Berawal dari kegagalanArsenal dalam mengaman-kan bola, Zarate men-yongsong bola dengantembakan mendatar yangtidak mampu dijangkauCech. West Ham unggul2-0 sekarang.

Untuk menam-bah daya gedor, Ar-senal menarik Co-

quelin dan Debuchy untukdigantikan oleh Theo Walcottdan Alexis Sanchez.

Memasuki 10 menit terakhir,Diafra Sakho menusuk kotakpenalti sebelum bola yang digi-ringnya dipotong Cech. Oxlade-Chamberlain melepaskan ten-dangan kencang tapi hanyabersarang di sisi luar jala gawang.

Di masa injury time, San-chez mencoba peruntungannyadengan melakukan tendanganmendatar di dalam kotak. Adri-an masih sigap menangkapbola. (h/dtc)

LONDON, HALUAN — Arsenal membuka PremierLeague 2015-16 dengan hasil mengecewakan.Tampil di depan publiknya sendiri, anak asuhanArsene Wenger itu dikalahkan West Ham Uniteddengan skor akhir 0-2.

Dortmund Menang atas ChemnitzerCHEMNITZ, HALUAN —Borussia Dortmund me-mulai kiprahnya di DFB-Pokal dengan kemenangan2-0 atas tim divisi tiga LigaJerman, Chemnitzer. Duagol kemenangan Die Borus-sen diciptakan oleh Pierre-Emerick Aubameyang danHenrikh Mkhitaryan.

Bertandang ke Stadionan der Gellertstrasse, Che-mnitz, Minggu (9/8/2015)malam WIB, Dortmundtampil amat mendominasidengan penguasaan bolamencapai 73%. Mereka me-lepaskan total 14 tembakan

dengan lima mengarah sa-saran, sedang tuan rumahpunya delapan percobaandan tiga tepat target sepertidilansir ESPN.

Dortmund membukakeunggulan di menit ke-25lewat sundulan Aubame-yang menyambut umpansilang Mkhitaryan. Skor 1-0bertahan lama, sampai ke-mudian dua pemain tersebutkembali mengkreasikan goldi menit ke-82.

Kali ini giliran Auba-meyang yang memberikanassist di Mkhitaryan di sisikiri di dalam kotak penalti.Gelandang 26 tahun itumengarahkan tendangan kepojok kanan bawah gawangdan masuk.

Tak ada gol lain hingga

laga usai, anak asuhThomas Tuchel punmemastikan dirimelangkah ke babakkedua DFB -Pokal.Hasil ini sekaligusmelanjutkan startapik Dortmund dimusim 2015-2016, di mana se-belumnya merekamenang atas Wol-fsberger dalamlaga dua leg diajang kualifi-kasi LigaEuropa. (h/dtc)

Page 18: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Widewww.harianhaluan.com

18Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H Olahraga18

Pemuda Padang SibusukGelar Turnamen SepakbolaSIJUNJUNG,HALUAN — Menyambut peringatan 70Tahun Hari Kemerdekaan RI, pemuda kenagarianPadang Sibusuk Kecamatan Kupitan yang didukung olehCV.Montella Group, rencananya akan menggelarturnamen sepak bola antar jorong dan memperebutkanpiala Wali Nagari Cup 2 yang akan dimulai, Selasa (11/8) di Lapangan Padang Sibusuk, Kecamatan Kupitan.

"Turnamen bola ini sebenarnya untuk menyambutHUT RI, istilahnya ini untuk memeriahkan kegiatanpara pemuda dan warga," ujar Tullo Montella selaku ketuapanitia penyelenggara, Minggu, (9/8).

Tullo juga mengatakan, kompetisi yang berlangsungselama kurang lebih seminggu tersebut rencananya akandiikuti oleh Jorong Simancung, Jorong Kapalo Koto,Jorong Ladang Kapeh, Jorong Guguk Tinggi dan JorongTapi Balai serta tim dari SMK 5 Sijunjung, SMA 4Sijunjung dan MAN Padang Sibusuk.

"Karena kegiatan ini cuma digelar selama seminggu,turnamen hanya diikuti oleh lima Jorong dan tiga sekolahyang ada di kenagarian padang Sibusuk denganmenggunakan sistem gugur," jelasnya.

Menurutnya, penyelenggaraan turnamen sepak bolaini ditujukan sebagai salah satu apresiasi para pecintasepak bola di nagarinya yang saat ini mulai agak redup."Dulu setiap Jorong punya tim, tetapi karena setelahsekian lama tidak ada turnamen jadi peminat sepak bolaitu mulai jarang," terangnya.

Lebih lanjut, pria yang hobi sepak bola tersebutmengharapkan, dengan adanya turnamen pendektersebut, ke depannya penggemar olah raga sejuta umatini akan terus berlanjut."Ya, semoga harapannya nantiada turnamen yang diagendakan dua kali dalam setahun,dan dalam turnamen ini, sang juaranya nanti akanmendapatkan uang pembinaan Rp. 2 juta bagi juarapertama," pungkasnya. (h/ogi)

Pembalap TdS Lalui Tujuh Kecamatan di Agam

Laga Kedua Liga Desa Indonesia

Sumbar Telan Pil Pahit

Inkanas SumbarSiapkan 83 Karateka

Darmawi PimpinPRSI SumbarPADANG, HALUAN — Darmawi terpilih untukmemimpin Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PRSI)Sumbar periode 2015-2019. Darmawi yang merupakanWakil Ketua DPRD Sumbar ini, menjadi Ketua PRSISumbar setelah terpilih secara aklamasi dalamMusyawarah Provinsi (Musprov) pada Sabtu (8/8) diHotel Grand Zuri.

Dalam Musprov tersebut sempat muncul nama lainyaitu Edward. Namun nama tersebut gugur karena tidakdatang. Ada tujuh daerah yang menghadiri Musprovtersebut. "Yang hadir adalah Padang, Dharmasraya,Solok Selatan, Kabupaten Solok, Bukitinggi, Agam, danPadang Panjang," ujar salah satu formatur terpilih yaituMaidison kemarin.

Lebih lanjut Maidison mengatakan bahwa formaturakan menyusun kepengurusan PRSI Sumbar dalam waktudua minggu kedepan. "Setelah terbentuk kepengrusanmaka kami akan mengajukan SK untuk para pengurustersebut," sambungnya.

Musprov sendiri dibuka oleh Sekretaris KONISumbar Indra Jaya. Dalam harapanya Indra Jayamengharapkan para pengurus PRSI Sumbar mampumeluangkan waktu, tenaga dan pikiranya untuk kemajuanPRSI Sumbar." Kami ingin PRSI Sumbar bisa mencapaiprestasi yang lebih dimasa kepengurusan yang baru," ujarSekum KONI Sumbar Indra Jaya usai membukaMusprov PRSI Sumbar.

Selain itu Indra Jaya juga menantang para pengurusyang baru untuk menciptakan kembali atlet-atlet renangyang yang pernah mengharumkan nama Sumbar. "Kamitentunya menginginkan para pengurus yang baru mampumenciptakan Yosita dan Harizal yang baru," ujarnya.

Indra Jaya mengatakan, Ketua terpilih nantinya jugaharus menambah basis renang di seluruh kabupaten dankota di Sumbar. Mengingat Pengkab dan Pengkot PRSIhanya 13 kabupaten dan kota saja, kedepan bisaditingkatkan menjadi 19 kabupaten dan kota. "Denganbanyaknya basis renang, akan semakin banyak potensiatlet. (h/mg-san)

Lingkar

PADANG, HALUAN-Tim Sumbar yangbermaterikan pemainPSP Padang U-23harus mengakuikeunggulan dariMaluku Utara dalamlaga kedua Liga DesaIndonesia (LIDI).

Anak asuh Arjoni Mulyaitu, harus menelan pil pahitsetelah kalah dengan skor 1-4 dalam laga yang digelarSabtu (8/8) di BangkaBelitung.

Arjoni mengakui kalauMaluku Utara memang ba-gus dan layak meraih keme-nangan dari Sumbar. Selainitu Arjoni mengatakan keka-lahan juga disebabkan kare-na banyaknya kesalahansendiri yang diciptakan parapemain Sumbar, sehinggalawan mampu memanfaat-kan kesalahan tersebut un-tuk menciptakan gol.

"Memang lemahnya bari-san pertahanan kami mem-buat lawan mudah menem-bus permainan kami. Selainitu ada beberapa kesalahandari pemain yang seharusnyatidak perlu terjadi dan akhir-nya dimanfaatkan lawanuntuk mencetak gol," ujar

pelatih Sumbar Arjoni Mul-ya kemarin.

Arjoni juga menyorotikepemimpinan wasit yangmemimpin laga antara Sum-bar melawan Maluku Utaratersebut. Dia mengatakankalau wasit memimpin ku-rang bagus. "Pertandinganberlangsung keras. Bahkanada pemain kami yang kepala-nya sampai berdarah yaituArdian Tores. Hal ini sangatdisayangkan," ujarnya lagi.

Satu-satunya gol dariSumbar dihasilkan olehRudi Doang. Pada babakpertama Maluku Utara su-dah mampu meraih keme-nangan dengan skor 3-0."Pada 30 menit terakhirbabak kedua baru anak-anakmampu menampilkan per-mainan terbaiknya.

Namun sayangnya mere-ka tidak mampu mengejarketertinggalan untuk meraihkemenangan," sambung pe-

gawai Dinas PerhubunganKota Padang ini.

Sumbar masih memilikipeluang untuk lolos ke ba-bak delapan besar. Namunpada laga terakhir harusmati-matian dan wajib me-raih kemenangan dari Papuayang akan dimainkan padaSelasa depan. "Kami masihmemiliki peluang untuklolos ke babak delapan be-sar," sambungnya.

Dijelaskan oleh Arjoni

kalau jumlah grup pada LigaDesa Indonesia kali ini yaitusebanyak tiga grup.

Grup A ada tiga tim,grup B empat tim dan grupC dengan empat tim."Menurut informasi yangsaya dapat grup B dan Cmeloloskan sampai tiga timke babak delapan besar.Sebab jika hanya melolos-kan dua tim maka hanyaakan ada enam tim,"ujarnya. (h/mg-san)

TELAN KEKALAHAN — Tim Sumbar mengalami kekalahan 1-4 dari Maluku Utara pada laga kedua Liga Desa Indonesia (LIDI) Sabtu (8/8) di BangkaBelitung. SANI

Sumbar Raih 8 Medali di Kejurnas TaekwondoPADANG, HALUAN — Timtaekwondo Pusat Pendidi-kan dan Latihan Pelajar(PPLP) Sumbar berhasilmeraih dua medali emas,dua perak dan empat pe-runggu dalam Kejurnas an-tar PPLP yang digelar diBanten 6-10 Agustus. De-ngan torehan ini tim taek-wondo melebihi target yangdipancang saat diawal ke-berangkatan yaitu satu me-dali emas saja.

Dua medali emas diha-silkan oleh Marstio Em-brian Hidayatullah dikelas51 Kg putra setelah menga-lahkan Felix dari Kaltimdengan skor 20-2. Emaskedua di sumbangkan oleh

Farel Lucky di kelas under68 Kg putra. Farel meraihemas setelah mengalahkanAfrizal dari Jawa Tengahdengan skor 4-2.

Dua perak dihasilkanoleh Intania Putri Sakinahdikelas -59 Kg putri setelahdifinal kalah oleh Safira dariJawa Barat dengan skor 0-13. Perak kedua dihasilkanoleh Albert Erianto dikelas-73 Kg putra setelah kalahdifinal oleh M.Ridwan de-ngan skor 9-11.

Empat medali perunggudihasilkan oleh M. Alhavissetelah disemifinal kalah olehKhairullah dari KabupatenBogor dengan skor 9-20.Perunggu kedua dihasilkan

oleh Dyah Nurlia Sari setelahdi semifinal kalah oleh Aryanidari Kabupaten Muna denganskor tipis 22-23.

Perunggu ketiga dihasil-kan oleh Melliyani dikelas -46 Kg putri setelah disemi-final kalah oleh Dean dariJawa Barat kalah denganskor 2-12. Perunggu ke em-pat dihasilkan oleh ZonaSriwahyuni setelah di semi-final kalah oleh Yuni dariBanten dengan skor 2-9.

Atas keberhasilan inipelatih taekwondo PPLPSumbar Budi Ilyas sangatbersyukur. "Para atlet sudahmenampilkan permainanterbaiknya sehingga kamiberhasil melampaui target

yang dipasang saat awalkeberangkatan dulu. Selainitu kami mengucapkan teri-makasih kepada seluruhmasyarakat Sumbar atasdoanya," ujarnya.

Pada Kejurnas tahunlalu PPLP Sumbar berhasilmeraih dua medali emas,dua perak dan tigaperunggu. Atlet yangdibawa untuk bertanding keKejurnas ini adalahMaysitah El Minagi, ZonaSri Wahyuni, Meliyani,Intania Putri Sakinah, DyahNurlia Sari, Muhamad AlHavis, Farel Lucky, AlbertErianto, Marstio EmbrianHidayatullah, Tengku Ich-san. (h/mg-san)

AGAM, HALUAN — Pembalap Tourde Singkarak (TdS) direncanakanbakal melalui lebih kurang sebanyaktujuh dari 16 kecamatan di KabupatenAgam. Ketujuh kecamatan tersebutakan dilalui pembalap, pada etapelima, enam dan delapan. Etape kelimaberlansung pada Rabu (7/10), denganrute dimulai dari Jam Gadang KotaBukittinggi dan berakhir di Istano BasaPagaruyung Kabupaten Tanah Datar.

Kepala Dinas Kebudayaan danPariwisata Kabupaten Agam, HadiSuryadi di Lubuk Basung, Minggu (9/8)mengatakan, dalam waktu dekat inipanitia dari pusat akan meninjau ruteyang akan dilalui pembalap. Pada TdStahun ini Kabupaten Agam juga meru-pakan lokasi finis pada etape delapan.

Ia menjelaskan, adapun ketujuhkecamatan agam yang di lalui, adalahLubuk Basung, Tanjung Raya, Matur,Baso, Tilatang Kamang, Ampek Kotodan Malalak. Jalur yang harus ditem-

puh para pembalap pada stage limaadalah, Jam Gadang Bukittinggi -Kapau - Ngarai Sianok - Panta - Ma-lalak - Sicincin - Lembah Anai - PadangPanjang – Rambatan – Tanah Datar.

Pada stage keenam pada Kamis (8/10), dengan rute dimulai dari NgalauIndah, Payakumbuh dan berakhir diHarau Kabupaten Limapuluh. Jaluryang harus ditempuh para peserta yaitu,Ngalau Indah Payakumbuh - PakanRabaa - Balai Tangah - Puncak Pato -Batusangkar - Baso - Payakumbuh -Harau Limapuluh Kota.

Sedangkan etape kedelapan padaSabtu (10/10), dengan rute dimulaidari Simpang Ampek KabupatenPasaman Barat dan berakhir di PuncakLawang Kabupaten Agam. Jalur yangharus ditempuh para peserta yaitu,Simpang Ampat - Kinali - LubukBasung - Muko muko - Kelok 44 -Puncak Lawang.

Pada TdS 2013, pebalap TdS

melewati 10 kecamatan di KabupatenAgam yakni, Kecamatan Tilatang Matur,Ampek Koto, Banuhampu, Sungai Puadan Baso, Kamang, Palupuh, TanjungMutiara, Lubukbasung, Tanjung Raya.Sementara TdS 2014, pembalap mele-wati sebanyak enam kecamatan yakni,Baso, Lubuk Basung, Tanjung Raya,Matur, Banuhampu dan Sungai Pua.

“Kita berharap pelaksanaan TdSbisa berjalan dengan baik sesuai denganyang diharapkan. Jadwal tersebutmerupakan keputusan dari panitiapusat, karena setiap tahun jalur yangdilalui selalu berbeda,” katanya.

Ia menambahkan, Para peserta Tourde Singkarak (TdS) 2015, akan berlagapada 3-11 Oktober 2015 denganpanjang sekitar 1.300 kilometer. Grandstar etape satu dilakukan di PesisirSelatan, Sabtu (3/10), kemudian parapebalap akan melewati Padang danberakhir di Pariaman dengan rute yangdilalui sepanjang 136 kilometer. (h/yat)

Turnamen Persigura Cup 2015

Bima Bukittinggi BantaiBadar Mas MalaloBATIPUH, HALUAN —Ke-sebelasan Bima Bukittinggiakhirnya menang 3-1 (0-0)lewat adu finalty melawanBadar Mas Fc Malalo dalampertandingan pembukaanturnamen Persigura Cup2015 di lapangan PersiguraGunungrajo Batipuh, Ming-gu (9/8).

Turnamen PersiguraCup 2015 diikuti 12 kese-belasan, masing-masing Bi-ma FC Bukittinggi, BadarMas Malalo, Pornas Sum-pur, Proklamator Padang,PSR Rambatan, PSBK Pa-dangpanjang, Boca UnitetPadangpanjang juara Turna-men Persigura Cup 2014.Bina Putra Solok, Pagaru-yung FC, Persigura A danPersigura B tuan rumah.

Open Turnamen Persi-gura Cup 2015 ini dibukasecara resmi calon WakilBupati Tanah Datar periode2016-2021, Taufiq Idris SHpengusaha di Batam yangturun ke kampung untukmembangun Tanah kela-

hirannya. Untuk kegiatanini, Taufiq Idris membantupanitia Rp2 juta.

Meski di babak awal danbabak kedua, pertandinganyang dipimpin wasit ArifJohan ini imbang tanpa gol,namun kedua kesebelasanmampu menampilkan per-mainan cantik dengan over-ran-overan pendek dari kakike kaki. Beberapa penontonmengaku puas lantaran kedua

kesebelasan baik Badar MasMalalo maupun PS BimaBukittinggi, benar-benarmemberikan hiburan lewatbola kaki kepada masyarakat.

“Kita berharap agar per-tandingan ini dapat lebihmeningkatkan silaturrahmidan menggiatkan olahraga,khususnya sepakbola di Ta-nahdatar dan Gunung Rajo,”kata Taufiq Idris SH saatmembuka turnamen. (h/one)

PADANG, HALUAN— Un-tuk menghadapi Ghasuku(latihan gabungan) karate danujian kenaikan tingkat DANNasional Wilayah SumateraBarat yang akan digelar pada20-23 Agustus mendatang diBASO Bukittinggi, PengdaInkanas Sumbarmempersiapkan 83 karateka.

“Para karateka itu sen-diri berasal dari 19 kabu-paten dan kota yang ada diSumatera Barat. Mereka inimerupakan karateka yangdipersiapkan untuk kegiatanlatihan gabungan dan ujiankenaikan sabuk DAN Na-sional,” ujar ketua InkanasSumbar, Suprapto didam-pingi Sekum Inkanas IndraYurmansyah kemarin.

Dijelaskannya bahwapersiapan para karatekasudah dilakukan semenjakdua minggu yang lalu. “Ka-mi sangat serius untuk me-ngikuti kegiatan ini. Kamitidak mau asal-asalan. Un-tuk latihan persiapan sendirikami gelar di halaman kan-tor Gubernur Sumatera Ba-rat,” sambungnya.

Untuk koordinator per-siapan tersebut InkanasSumbar mempercayakan

kepada orang-orang yangmemang kompeten dibi-dangnya seperti senpai Su-barnito Yusuf yang diawasilangsung oleh Komisi Tek-nis (Komtek) yaitu Efriadi,karateka senior yaitu Eri-danus dan Syafrizal.

Untuk Minggu (16/8)mendatang akan digelarseleksi dengan materi fisik,teknik, kihon, kata dan be-regu. “Bagi mereka yanglulus seleksi maka akankami kirim untuk mengikutiujian kenaikan sabuk DANyang akan digelar di Basotersebut,” sambungnya.

Menurut bidang ghasukudan ujian kenaikan sabukDAN, senpai Sunarnito Yu-suf karateka yang akan me-ngikuti ujian kenaikan ting-kat adalah 53 karateka darisabuk coklat ke DAN I,DAN I ke DAN II 16 kara-teka dan DAN II ke DANIII sebanyak 14 karateka.

Sumbar menjadi tuanrumah ghasuku dan ujiankenaikan tingkat DAN na-sional wilayah SumateraBarat berdasarkan surat dariPB Inkanas nomor 89/PB.INK/2015 tanggal 14Juli 2015. (h/mg-san)

TAUFIQ Idris memberikan sambutan saat membuka Turnamen PersiguraCup 2015, yang pada tahun ini diikuti sebanyak 12 kesebelasan. IWAN DN

Page 19: Haluan 10 Agustus 2015

www.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 HNasional dan Internasional 19

Redaktur: Devi Diany Layouter: Ilham Taufiq

Notes

4.000 Pengungsi Suriah Rayakan Pernikahan Pengantin TurkiKILIS, HALUAN — Sepa-sang pengantin Turki me-mutuskan untuk berbagisukacita pada hari pernika-han mereka dengan mengun-dang 4.000 pengungsi Suriahmakan dan berpesta ber-sama di Kilis, Turki selatan.

Pasangan itu, FethullahUzumcuoglu dan Esra Polat,yang menikah di provinsiyang terletak dekat perba-tasan Suriah pekan lalu,mengundang para pengungsiyang melarikan diri darinegara mereka sejak perang

saudara dimulai empat ta-hun lalu.

Turki telah menerimahampir dua juta pengungsiSuriah dan di Kilis ada 4.000pengungsi yang ditampungdan diberi makan oleh Kim-se Yok Mu, sebuah badanamal Turki yang membe-rikan bantuan kepada jutaanorang di seluruh dunia.

Kimse Yok Mu bera-filiasi dengan gerakan Gu-len, dikenal juga sebagaigerakan Hizmet, yang terins-pirasi oleh ajaran Fethullah

Gulen, seorang pengkhot-bah Islam Turki yang beradadi pengasingan di Pennsyl-vania, AS.

Secara total, sekitar empatjuta pengungsi Suriah telahmelarikan diri dari negaramereka. PBB telah melu-kiskan hal itu sebagai krisispengungsi terburuk dalamsatu generasi. Masih menurutPBB bulan lalu, sekitar de-lapan juta orang mengungsi didalam Suriah sendiri.

Ide untuk berbagi padahari spesial pasangan itu

dengan orang-orang yangkurang beruntung berasaldari ayah sang mempelaipria, yaitu Ali Uzumcuoglu.Dia mengatakan kepadaharian Serhat Kilis bahwadirinya berharap orang lainbisa melakukan hal yangsama dan berbagi pesta per-nikahan mereka dengan parasaudari dan saudara mereka,orang-orang Suriah.

“Kami berpikir bahwapada hari yang bahagia se-macam itu, kita mesti ber-bagi sukacita pernikahandengan saudara dan saudarikita dari Suriah. Kami pikirini hal terbaik yang dila-kukan bersama Kimse YokMu yang bisa menyediakansebuah truk. Insya Allah, halini akan mendorong oranglain melakukan hal yangsama dan memberikan ma-kanan bagi saudari-saudaradari Suriah ini. Bagi kami,itu merupakan sebuah ja-muan malam pernikahanyang menarik.”

Sang ayah juga menga-takan, dia senang bahwapasangan tersebut memulaikehidupan baru mereka“dengan tindakan tanpapamrih”. Makanan disajikandalam sejumlah truk. Me-reka yang menyediakan ma-kanan itu termasuk pasa-ngan pengantin sendiri.

Hatice Avci, juru bicara

Kimse Yok Mu, mengatakankepadai100.co.uk pada Ka-mis (30/7/2015) lalu bahwapasangan tersebut meng-gunakan uang yang merekaterima dari keluarganyauntuk menyelenggarakanpesta bersama para pengung-si yang tinggal di dalam dansekitar kota.

Pengantin perempuan,Polat, mengatakan kepadaI100 bahwa itu merupakansebuah pengalaman yangindah serta betapa baha-gianya dia bisa berbagi ma-kanan dengan mereka yangmembutuhkan. “Saya ter-kejut ketika Fethullah per-tama kali bercerita tentanggagasan tersebut tetapi ke-mudian saya menerimanya.Itu sebuah pengalaman yangindah. Saya senang bahwakami berkesempatan berba-gi pesta pernikahan kami de-ngan orang-orang yang nyatamembutuhkan,” kata dia.

Pengantin pria, Uzum-cuoglu, mengatakan meru-pakan perasaan yang luarbiasa bisa membuat oranglain bahagia. “Melihat keba-hagiaan di mata anak-anakpengungsi Suriah tak ter-nilai harganya. Kami memu-lai perjalanan kami menujukebahagiaan dengan mem-buat orang lain bahagia danitu perasaan yang hebat,”katanya. (h/kcm)

Banyak Keluhan

Komisi IX DPR RI Akan Bentuk Panja BPJS

Peristiwa besar dalam sejarahyang terjadi 10 Agustus

1990 : Pesawat luar angkasa Magellan memasukiorbit elips di sekitar Venus; pesawat ini terus mengorbitplanet lebih dari 15.000 kali, menyurvei 98% daripermukaannya.

1966 : Amerika Serikat meluncurkan misi LunarOrbiter pertama (dari lima misi) untuk memetakanpermukaan bulan.

1945 : Sehari setelah bom atom kedua dijatuhkandi Jepang, negara ini menuntut perdamaian dengan syaratbahwa posisi kaisar sebagai penguasa berdaulatdipertahankan; hari berikutnya Sekutu menjawab bahwamasa depan kaisar harus ditentukan oleh Sekutu, danpada tanggal 14 Agustus, Perang Dunia II berakhirdengan menyerahnya Jepang tanpa syarat.

1944 : Selama Perang Dunia II, pembebasan AS atasGuam dari Jepang selesai.

1920 : Perjanjian Sèvres ditandatangani, secaraefektif memecah Kekaisaran Ottoman dan hanyamenyisakan Anatolia (minus Izmir) di bawah kendaliTurki; penyelesaian pasca-Perang Dunia I ini dinego-siasikan dalam Konferensi Perdamaian Paris dan ditolakoleh pemimpin nasionalis Turki Kemal Atatürk, dandigantikan oleh Perjanjian Lausanne pada tahun 1923.

1792 : Selama Revolusi Perancis, massa Parismenyerbu Tuileries Palace dan Raja Louis XVIdipenjarakan atas perintah Komune baru yang revo-lusioner dari Paris.

1680 : Dipimpin oleh Popé, seorang ahli pengobatanTewa, suku Pueblo Indian di New Mexico memberontakterhadap orang-orang Spanyol, menewaskan sekitar 400misionaris dan penjajah dan mengusir orang Spanyollainnya ke selatan hingga El Paso, Texas. (h/net)

PANJA BPJS — Anggota Komisi IX DPR RI berdiskusi dengan Forum Alumni Aktivia PPMI membahas pengaduanmasyarakat tentang BPJS Kesehatan. Komisi IX DPR RI akan membentuk Panitia Kerja (Panja) guna menjadisolusinya. NET

PENCARIAN SERPIHAN BOM — Aparat J-BOM Brimob Jeulikat melakukan pencarian serpihan bom di lokasi ledakan yang melukai 8 warga di sekitar pos ronda Desa Ujong Pacu, Muara Satu,Lhokseumawe, Aceh, Minggu (9/8) dini hari. Dugaan sementara ledakan dua unit bom rakitan itu dilakukan kompotan bandar narkoba yang terusik karena bisnisnya terganggu oleh warga. ANTARA

JAKARTA, HALUAN — Anggota Komisi IX DPRRI, Siti Masrifah mengungkapkan banyaknyakeluhan terkait Jaminan Kesehatan Nasionalyang dikelola oleh BPJS Kesehatan. Olehkarena itu Komisi IX membentuk panitia kerjaguna mencari solusi.

“Pada masa persidangankelima dan keenam nanti kitaakan bentuk panja. Nantinyapanja ini arahnya adalah kemasyarakat agar BPJS lebihbaik,” kata Siti dalam diskusibersama Forum AlumniAktivia PPMI di Pasar Fes-tival, Kuningan, Jakarta Sela-tan, Minggu (9/8/2015).

Siti menjelaskan bahwaPenerima Bantuan Iuran(PBI) dari JKN yang dikelolaBPJS Kesehatan tersebutseharusnya jumlahnya ditam-bah. Menurut dia PBI itumerupakan peserta yang tak

mendaftar secara mandiri.“Kemudian soal ang-

garan, saat ini APBN kitamasih menganggarkan ku-rang dari 5 persen. Idealnyamemang 5 persen, tapi kalaubisa semakin ditambah lagi.Padahal anggaran pendidi-kan bisa kok sampai 20persen,” ungkap Siti.

Jika anggaran sudah di-tingkatkan, maka masya-rakat bisa jadi tak membayariuran. Tetapi masalah kemu-dian muncul ketika tak se-mua wajib pajak taat ter-hadap kewajibannya.

“Dari puluhan juta wajibpajak, hanya 11 persen sajayang taat pajak. Jadi bagai-mana bisa negara menang-gung sepenuhnya biaya kese-hatan?” imbuh dia.

Siti tak menampik bahwabanyak pula keluhan daritenaga kesehatan. Dianta-ranya adalah pasien yangmenjadi manja dan mintadirawat inap meski tak se-suai prosedur. Ada pula pa-sien yang meminta rongent,padahal tak semua penyakitmembutuhkan rongent.

Presidium Dokter Indo-nesia Bersatu, dr Yadi Per-mana juga menambahkansoal imbalan yang diterimaoleh dokter swasta. Dia me-nyebutkan bahwa upah yangditerima baik dokter swastamaupun PNS dipukul rata.

“Setiap pasien BPJS,kami menerima Rp 2.000setelah menangani mereka.

Kalau saya yang dokter PNSmungkin tak terlalu masalahkarena saya juga dapat gajidari pemerintah. Tetapi re-kan-rekan yang di swastakadang mengeluh karenadengan bayaran segitu, ba-nyak pasien yang minta ba-nyak fasilitas,” tutur Yadi.

Sementara itu, pengamatsosial Maftuchan kemudianmenanggapi soal upah ter-sebut. Menurut dia selainmenyoroti angka Rp 2.000,seharusnya dibicarakan pulafasilitas lain yang didapat.

“Dokter itu kan jugamendapat gaji dan fasilitaslainnya. Saya sepakat bahwaBPJS ini memang bertujuansosial, sebuah jaminan sosial.Tapi memang sistemnya sea-kan-akan seperti asuransi.Kalau kita bicara asuransi,maka identik dengan profit.Tapi BPJS ini non-profit,”kata Maftuchan. (h/dtc)

Wacana Pasal Penghinaan Presiden

Jika Disahkan, PolriAkan KerepotanJAKARTA, HALUAN — Ketua Presidium IndonesiaPolice Watch, Neta S Pane mengatakan, wacanamenghidupkan kembali pasal penghinaan terhadappresiden dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana(KUHP) akan menimbulkan stigma negatif publikterhadap kinerja Polri.

“Jika pasal penghinaan terhadap presiden “dihi-dupkan” lagi di KUHP, Polri yang akan kerepotan,” kataNeta, Minggu (9/8/2015).

Dia menjelaskan, stigma negatif tersebut dapat terjadibila Polri memproses pengaduan menyangkut pasaltersebut bahkan tidak menutup kemungkinan Polri akandituding sebagai alat presiden untuk mengkriminalisasipara pengeritik atau lawan-lawan politiknya.

“Sama seperti Polri memproses pengaduan Sarpin,Polri dituding melakukan kriminalisasi pada KomisiYudisial,” cetusnya.

Neta menilai, pasal penghinaan presiden tidak perludimasukkan dalam KUHP. Sebab pasal tersebut sudahdicabut Mahkamah Konstitusi dan posisi warga negarasama di depan hukum sehingga presiden sangat tidakpantas diistimewakan secara hukum.

“Memberi keistimewaan hukum pada presiden samaartinya melakukan diskriminasi terhadap rakyat danhukum itu sendiri,” pungkasnya.

SBY Angkat BicaraMantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)

akhirnya turut berpendapat terkait polemik meng-hidupkan kembali pasal penghinaan terhadap presiden.SBY menyampaikan pendapatnya itu melalui akuntwitternya @SBYudhoyono, Minggu (9/8/2015).“Menanggapi apa yang sedang diperdebatkan masyarakat,penghinaan terhadap Presiden, izinkan saya menyam-paikan pandangan saya,” tulis SBY.

Menurut dia, pada dasarnya masyarakat dimintasupaya tetap mengontrol apabila ingin menyampaikankritik kepada penguasa meskipun saat ini zamanreformasi dan demokrasi.

“Prinsipnya, janganlah kita suka berkata danbertindak melampui batas. Hak dan kebebasan adabatasnya. Kekuasaan pun juga ada batasnya,” katanya.Di satu sisi, kata SBY, perkataan dan tindakan menghina,mencemarkan nama baik apalagi menfitnah orang laintermasuk kepada presiden, itu tidak baik.

“Di sisi lain, penggunaan kekuasaan (apalagiberlebihan) untuk perkarakan orang yang dinilaimenghina termasuk oleh Presiden, itu juga tidak baik,”ujarnya. Ia menambahkan, penggunaan hak dan kebe-basan termasuk menghina orang lain ada pembatasannya.Pahami Universal Declaration of Human Rights danUUD 1945.

“Dalam demokrasi memang kita bebas bicara danlakukan kritik termasuk kepada presiden, tapi tak harusdengan menghina dan cemarkan nama baiknya,” kataSBY lagi. Sebaliknya, lanjut dia, siapa pun termasukpresiden punya hak untuk tuntut seseorang yangmenghina dan cemarkan nama baiknya. “Tapi, janganlahberlebihan. Pasal penghinaan, pencemaran nama baikdan tindakan tidak menyenangkan tetap ada “karetnya”.Artinya, ada unsur subyektifitasnya,” tandasnya. (h/inl)

FETHULLAH Uzumcuoglu dan Esra Polat saat memberi makan para pengungsi Suriah pada hari pesta pernikahanmereka. NET

9 Napi Terorisme Ribut dengan Petugas LP

9 Napi terorisme Lapas Kelas I Lowokwaru, Malang, mendadak dipindah kelapas lain, Sabtu (8/8) malam. Alasannya, mereka terlibat perselisihan denganpetugas lapas. NET

MALANG, HALUAN —Sembilan narapidana kasusterorisme dievakuasi men-jelang tengah malam denganmenggunakan rantis bara-cuda dan pengawalan ketatBrimob.

Para napi tersebut dipin-dahkan terpisah di limalapas yang ada di Jawa Ti-mur. Penyebabnya didugaterlibat perkelahian denganpetugas Lapas dan napi yanglainnya di ruang besuk LP

Lowokwaru, Kota Malang.“Kami bertugas menga-

wal pemindahan sembilannapi kasus terorisme,” ujarKapolresta Malang AKBPSinggamata, Minggu (9/8/2015).

Kini, LP Lowokwarusudah tidak dihuni lagi olehnapi kasus terorisme. “Se-muanya sudah dipindahsudah tidak ada lagi napikasus terorisme di LP Lowo-kwaru,” ujarnya.

Kesembilan Napi ter-sebut adalah William Mak-sum, Agung Hamid, FadilBin Syamsudin, Budi Uto-mo, Budi Supriyanto, AgungFauzi, Wagiono, dan Fadilbin Syarifudin.

Singgamata menyangkaladanya perkelahian tersebut.“Sembilan napi dipindah dilima lapas di Jawa Timurmereka tidak berkelahi cu-ma adu mulut saja,” kata dia.(h/inl)

Page 20: Haluan 10 Agustus 2015

20

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: Rahmiwww.harianhaluan.com

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Kilas

Padang Pariaman

PADANG PARIAMAN,HALUAN — KetersediaanSumber Daya Manusia(SDM) harus mengiringikemajuan pembangunanPadang Pariaman, sehinggamasyarakat Padang Paria-man tidak menjadi penon-ton dalam pembangunantersebut.

Hal tersebut disampai-kan anggota DPR RI, JonKenedi Azis (JKA), saatbincang-bincang dengan

Selain itu, juga banyakbermunculan pusat pem-bangunan berskala nasional,dan semua itu tidak terlepasdari kelihaian kepala daerahmelakukan lobi-lobi ke pu-sat.

Tujuan dari wujud pem-bangunan demikian, adalahmenyejahterakan masya-rakat itu sendiri. Lewatpembangunan itulah berge-raknya ekonomi, terbukanyalapangan pekerjaan bagianak nagari.

Wakil Ketua Bidang Per-tambangan Kamar Dagangdan Industri (Kadin) Kabu-paten Padang Pariaman,Aljufri, SH memberikanapresiasi yang sangat luarbiasa kepada Bupati AliMukhni dan Wabup Dam-suar Datuak Bandaro Putiah.

Apalagi, jelang berakhir-nya jabatan kepala daerah ini,pembangunan seolah-olahberpacu dengan waktu.Semuanya berjalan denganmulus. Sebut saja BP2IPsedang dalam pembangunan,MAN Insan Cedikia telahhampir selesai pem-bangunannya. Sedangkanasrama haji dan Islamit Cen-ter juga telah dimulai, danpembangunan besar lainnyajuga menunggu antrean untuksiap dilakukan pengerjaannya.

Dia mengatakan, wacanaakan dibangunnya Kota In-dustri Kreatif di LubuakAluang telah dapat perse-tujuan dari pusat. Artinya,kemajuan akan bertambahdengan telah tersedianyalahan untuk itu seluas 2.000hektare di Lubuk Alung.

“Kalau hal demikianterwujud, kita bisa bayang-

JON Kenedi Azis anggota DPR RI asal Dapil Sumbar II, saat bincang-bincang dengan masyarakat Padang Pariaman dan Kota Pariaman, Kamiskemarin di Pariaman. Dia berharap masyarakat kedua daerah harus siapdengan kemajuan pembangunan di Padang Pariaman. DEDI SALIM

Wacana ‘Padang PariamanKota Industri’ Disambut BaikPADANG PARIAMAN,HALUAN — WacanaKabupaten PadangPariaman menjadikota industrimendapat sambutanbaik olehmasyarakat, karenadengan ini akanmenghidupkanekonomi masyarakat.

kan bahwa Padang Paria-man akan seperti kawasanindustri lainnya di nusantaraini. Sebut saja seperti diCikarang, Provinsi Banten,dan kawasan lainnya,” kataAljufri yang juga Ketua BPDHimpunan Pengusaha Mu-da Indonesia (Hipmi) Su-matera Barat.

Dia menjelaskan, masya-rakat Lubuak Aluang de-ngan antusias telah membe-rikan tanah seluas itu. Se-dangkan pembangunan sara-na olahraga yang tak jauhdari rencana pembangunanKota Industri Kreatif, yakniMain Stadion untuk pelak-sanaan PON tahun 2024nanti juga telah selesai pro-sesnya. Tinggal lagi, me-mulai pembangunannya.Lengkaplah sudah saranaprasarana yang akan me-nunjang jalannya roda pere-konomian masyarakat.

Kemudian katanya, pro-yek yang sebesar itu, peng-usaha anak nagari PadangPariaman harus ikut. Satosakaki istilah urang awak.

Di samping ikut, anaknagari juga diminta untukberpartisipasi aktif bersamaPemkab mengawal jalannyapembangunan. Itu pemba-ngunan jangka panjang, yangharus menjadi cerminanmaju dan berkembangnyamasyarakat, khususnya ba-gian timur Lubuak Aluang,tempat Kota Industri Kreatifdan Main Stadion yang akandibangun itu.

Untuk itu katanya, Pem-kab harus sering melakukansosialisasi terhadap masya-rakat tentang Kredit UsahaRakyat (KUR). Masih ba-nyak para pelaku UKM ataumasyarakat biasa yang inginmerubah nasibnya dapatkesulitan dalam masalah

itu.“Kadin siap melakukan

kerjasama dengan PemkabPadang Pariaman soal pem-bangunan ekonomi masya-rakat kecil demikian. De-ngan pembangunan UKMini, kita tingkatkan dan ku-rangi angka kemiskinan ditengah masyarakat daerahini,” terangnya.

Dia juga mengatakan, se-cara pribadi Bupati AliMukhni layak disebut ‘Ba-pak Pembangunan PadangPariaman’. Karena semasakepemimpinnya daerah ini-lah lahir dan berkembang-nya berbagai pembangunan,baik berskala nasional mau-pun yang didanai oleh AP-BD provinsi dan kabupaten.

Gelagat pembangunanyang kita lihat saat ini, telahmerubah wajah daerah ini.Bayangkan, Ali Mukhnimulai bertugas pas pada saat

pascagempa dahsyat 2009yang telah memunahkanribuan tempat tinggal ma-syarakat, serta sarana prasa-rana yang menjadi tulangpunggung perekonomianmasyarakat itu sendiri.

“Lima tahun sudah AliMukhni bersama Damsuarmemimpin daerah ini. Ha-nya hitungan hari, dia akanmengakhiri masa jabatan-nya. Masa satu periode itu,tentu banyak penilaian yangdiberikan oleh masyarakat-nya sendiri. Terlepas daripro dan kontra, yang jelaspertumbuhan ekonomi Pa-dang Pariaman terus menan-jak naik sejak dia bertugas,bahkan mencapai rata-ratapertumbuhan ekonomi pro-vinsi dan nasional. Sebuahlompatan yang sangat luarbiasa sekali dalam sejarahPadang Pariaman,” ulasnya.(h/bus)

Anggota DPR RI John Kenedy Azis

Masyarakat Piaman Jangan Hanya Jadi Penonton

Haluan, Kamis kemarin diPariaman.

Menurut putra SungaiGeringging Kabupaten Pa-dang Pariaman yang akrabdipanggil Ajo ini, pemba-ngunan Padang Pariamandalam lima tahun terakhirini mengalami kemajuanyang cukup pesat.

Kemajuan tersebut da-lam segala bidang, baikbidang pembangunan fisikmaupun mental. Hal terse-

but dapat dilihat dari saranaprasarana pembangunanyang telah mulai dibangun didaerah ini, serta data diBadan Pusat Statistik (BPS)yang grafiknya mengalamipeningkatan. Seperti pe-ningkatan pertumbuhanekonomi.

Dengan kemajuan pem-bangunan ini, kata Ajo, ja-ngan menjadikan masyara-kat bangga kalau tidak di-manfaatkan oleh masyarakatPadang Pariaman itu sen-diri. “Untuk itu mari kitapersiapkan diri untuk bisajadi pemain dalam menik-mati hasil pembangunanini,” ajak Ajo JKA.

Untuk bisa menjadi pe-main dalam menikmati hasilpembangunan itu, aku AjoJKA, harus mempersiapkanSDM generasi muda sedinimungkin. Sehingga hasilpembangunan itu tidak di-nikmati oleh orang luarPadang Pariaman ataupunorang luar Sumatera Barat.

Dicontohkan Ajo JKA,pembangunan sekolah

MAN Insan Cendikia diKecamatan Sintuak TobohGadang dan BP2IP di Ti-ram. Dua tempat ini meru-pakan sarana untuk men-ciptakan generasi yang han-dal di masa yang akan da-tang.

“Kalau masyarakat Pa-dang Pariaman atau Sumbartidak siap, maka dua tempatmenimba ilmu ini akan diisioleh orang luar Sumbar,”katanya.

Pada kesempatan itu Ajojuga menghimbau masya-rakat untuk sama sama me-nyukseskan Pilkada PadangPariaman, karena kesuk-sesan dan keamanan Pilkadasangat menentukan kema-juan daerah itu Sendiri.

“Siapapun yang akanterpilih pada Pilkada Pa-dang Pariaman nanti, pe-mimpin tersebut harus pe-mimpin yang mampu me-lanjutkan pembangunan saatini,” kata politisi Golkar ini.

Disampaikannya, dia se-bagai putra daerah yangdipercaya sebagai wakil rak-

yat dari daerah Dapil Sum-bar II, akan berjuang padapemerintah pusat untukmemajukan daerah di Da-pilnya. “Apapun kebutuhanuntuk kemajuan daerah kitaakan bekerja semaksimalmungkin untuk mewujud-kannya,” terang Ajo.

Tentunya kebutuhan da-erah ini sesuai dengan prog-ram yang telah dituangkandalam rencana pembangu-nan daerahnya masing-ma-sing. “Dan mengajak kitasebagai mitranya dalammendorong percepatanpembangunan tersebut,”jelasnya.

Salah satu programdaerah yang akan dia dorongpercepatan pembangunan-nya, yakni pembangunanpelabuhan Tiram di PadangPariaman.

“Bupati Ali Mukhni sa-ngat gigih untuk kelanjutanpembangunan pelabuhan inidan kita sebagai mitranyaakan mendukung untuk me-wujudkannya,” ungkapnya.(h/ded)

Bupati Ajak MasyarakatDukung PembangunanMain StadionPADANG PARIAMAN, HALUAN — Bupati PadangPariaman, H. Ali Mukhni mengajak masyarakat untuksama-sama mendukung pembangunan main stadion diSikabu Nagari Lubuk Alung.

Ajakan tersebut disampaikan Bupati Ali Mukhnipada Haluan, usai ground breaking lokasi main standionoleh Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, Kamis kemarin.

Menurut bupati, dengan adanya acara groundbreaking ini merupakan tahap awal dimulainyapembangunan main stadion yang dipersiapan untuksarana Pekan Olahraga Nasional (PON) di SumateraBarat.

Dengan dibangunannya sarana ini di daerah PadangPariaman, harus disambut bersama dengan rasa syukur,karena pembangunan ini merupakan salah satu faktorpendukung kemajuan di Padang Pariaman.

Salah satu ujud rasa syukur itu ajak bupati yaknidengan ikut mensukseskan dan menjaga keamananselama pembangunan ini dilaksanakan. Karenapembangunan ini tidak akan bisa diujudkan PemkabPadang Pariaman, kalau tidak dibantu dengan danaAPBN dan APBD Provinsi.

Dikatakan bupati, untuk kelancaran pembangunanini tugas Pemkab Padang Pariaman dengan masyarakathanya, membantu penyedian lahan dan menjagakeamanan. “Pengantian lahan yang terkena olehpembangunan ini juga diganti oleh pemerintah provinsi,”aku Ali Mukhni.

Bupati Ali Mukhni sangat yakin, kalau masyarakatmampu memberikan kenyamanan dalam setiap pem-bangunan yang dilaksanakan, baik itu oleh pemerintahmaupun oleh pihak swasta, maka daerah ini akan semakinmaju pembangunannya.

Untuk itu bupati mengajak masyarakat untuk selalumenjaga keamanan dalam setiap agenda pembangunanyang dilaksanakan. “Kalau ada persoalan mari disele-saikan dengan cara bermusyawarah/mufakat,” ajak AliMukhni. (h/ded).

Awal PBM di SMAN 1 V KotoKampuang Dalam LancarPADANG PARIAMAN, HALUAN — Sebanyak 756 siswadan siswi Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 VKoto Kampuang Dalam pada hari pertama sekolah tidakada yang menjadi kendala, artinya seluruh siswa dan gurunampak semangat untuk melakukan aktivitas dan prosesbelajar mengajar (PBM).

Kepala SMAN 1 Kampuang Dalam, Afrizal Syafrulmenyebutkan setelah dimulai proses belajar beberapahari yang lalu, semua berjalan aman.

“Tidak ada kendala setelah dimulai sekolah setelahlibur lebaran, dan sekarang ini ada sekitar 756 orangsiswa dengan 26 rombel di SMAN ini, yaitu sembilanrombel kelas X, sembilan rombel kelas XI dan delapanrombel kelas XII, dengan jumlah guru 68 orang,” ujarnya.

Dia menjelaskan, pada hari pertama itu semua guru-guru dan pegawai langsung mengadakan pertemuanuntuk membahas program-program pendidikan yangharus dilaksanakan yang dihadiri juga dari PengawasPendidikan, H. Zaldi.

Untuk itu katanya, kepada semua guru-guru harusmengajar sesuai dengan tugas masing-masing, karenasemua ini untuk menjadikan sekolah yang bermutu diPadang Pariaman ini. “Dengan kebersamaan kita jadikanSMAN 1 Kampuang Dalam ini menjadi sekolah yangbermutu,” ulasnya. (h/bus)

AKN Padang PariamanSemakin DiminatiPADANG PARIAMAN, HALUAN — Hingga saat iniAkademi Komunitas Negeri (AKN) Padang Pariamansemakin diminati oleh calon mahasiswa, dan ini dilihatdari banyaknya mahasiswa baru yang mendaftar.

Pendaftaran dibuka hingga 15 Agustus mendatang,dan pendaftaran bisa melalui website AkademiKomunitas, http:/d2.smpb.unp.ac.id, sekarang ini sudahada sekitar 70 orang lebih yang telah mendaftar.

Hal itu dikatakan oleh Kordinator AkademiKomunitas Padang Pariaman, Isrul Idrus beberapa harilalu, menyebutkan, selain melalui website, pendaftarandibuka di sekretariat Akademi Komunitas, TK-SDModel, Limpato, Kecamatan VII Koto Sungai Sariak.

“Syarat pendaftaran, lulusan SMA, SMK dan MA.Dan juga lulusan Paket C, semua jurusan. Kemudian,fotokopi rapor dari semester I hingga V. Terus, fotokopiijazah, SKHU dan pas foto digital serta uang pendaftaranRp 100.000,” ujarnya.

Dia menjelaskan, di Akademi Komunitas ini ada duaprogram studi yang dibuka, yaitu Perhotelan danProgram Teknik Elektronika.

Peminat terlihat jauh meningkat dibanding tahunlalu. Ini menandakan bahwa mutu pendidikan diAkademi Komunitas pun tidak kalah lebih baikdibanding perguruan-perguruan tinggi lainnya.

“Akademi Komunitas ini statusnya negeri, biayakuliah di Akademi Komunitas binaan Universitas NegeriPadang (UNP) ini sangat murah. Uang kuliahnya cumaRp 500 ribu persemester dan ini terjangkau bagi keluargayang ekonomi lemah,” ulasnya. (h/bus)

JARING ASPIRASI — Bupati Ali Mukhni duduk di pasir bersama masyarakat saat menjaring aspirasi masyarakat secara langsung di Kecamatan UlakanTapakis, baru-baru ini. DEDI SALIM

Page 21: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H 21

Redaktur: Holy Adib Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Solok Selatan

Dilaporkan ke Polisi oleh Kader

Sekretaris DPC Demokrat Solsel Balik Melapor

Senin-Jumat

Dua Pansus Bahas Dua Ranperda

Panwascam AkanLantik 39 PPLPADANGARO, HALUAN — Ketua Panitia PengawasPemilu (Panwaslu) Solok Selatan (Solsel), M. Ansyarmengatakan Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam)akan melantik 39 orang Panitia Pengawas Lapangan(PPL) pada Jumat (13/8) nanti. Saat ini, Panwascammasih melakukan proses perekrutan PPL tersebut.

“Meski tugas PPL adalah mengawasi proses pe-milihan bupati/wakil bupati Solok Selatan dan pemilihangubernur/wakil gubernur Sumatera Barat yang digelarpada hari yang sama, namun jumlah PPL untuk satunagari di Solsel hanya satu orang. Jumlah nagari dikabupaten ini sebanyak 39 nagari,” ujarnya M. Ansyarsaat dihubungi Haluan, Minggu (9/8).

Ia mengatakan, proses perekrutan PPL tersebut sudahdimulai oleh Panwascam di tujuh kecamatan di Solsel,sejak awal Agustus.

Sementara itu, tambah M. Ansyar, Panwascam diSolsel berjumlah tujuh. Satu Panwascam memiliki tigakomisioner. Ia berharap Panwascam dapat merekrutorang yang ditujuk sebagai PPL, merupakan orang yangjujur dan mau bekerja keras, mengingat di beberapanagari di Solsel, medan dan kondisi alamnya cukup sulituntuk dilalui. (h/dib)

10.661 Rumah di SolselBelum Dialiri Listrik

PADANGARO, HALUAN — Sekretaris DPCDemokrat Solok Selatan (Solsel), Kamislihat,melaporkan Syafri, Ketua DPAC DemokratSangir ke Polres setempat, Sabtu (8/8).Kamislihat melaporkan Syafri atas tuduhanpencemaran nama baik karena merasa dihina,difitnah memalsukan tandatangan untukpencairan dana partai di pemerintah daerahsetempat.

KPU: Persyaratan TigaBacakada Sudah LengkapPADANGARO, HALUAN — KPUD Solok Selatan (Solsel)menyatakan, tiga pasang Bakal Calon Kepala Daerah(Bacakada) di daerah itu sudah lengkap. Hal itudiputuskan pada hari terakhir Bacalon melengkapipersyaratan, Jumat (7/8). Tiga pasang Bacakada tersebutadalah Muzni Zakaria-Abdul Rahman, Khairunas-EdiSusanto, dan Boy Iswarmen-Fachril Murad.

Ketua KPUD Solsel, Isyuliardi Maas mengatakan,semua persyaratan Bacakada sudah lengkap. Namununtuk calon independen, masih ada verifikasi dukunganKTP.

“Pasangan independen menyerahkan tambahandukungan KTP sebanyak 6.111 soft copy pada Rabu (5/8). Dukungan KTP yang diserahkan ini melebihi targetyang kami minta, yakni sebanyak 5.728 KTP karenapasangan independen kekurangan 2.854 KTP setelahkami verifikasi. Untuk bisa ditetapkan sebagai calon,pasangan independen mesti memenuhi bukti dukunganKTP minimal sebanyak 17.450 KTP. Untuk itu, kamiakan memeverifikasi bukti dukungan tambahan tersebut.Pada 12 hingga 16 Agustus, verifikasi berlangsung di PPS,17 hingga 18 Agustus di PPK dan 19 hingga 20 Agustusdi KPUD Solsel,” tutur Isyuliardi saat dihubungi Haluan,Minggu (9/8).

Isyuliardi juga mengimbau masing-masing bakal calonmenyiapkan desain bahan alat peraga kampanye untukuntuk diserahkan ke KPUD setempat. Desain alat peragakampanye tersebut diserahkan paling lambat 14 Agustus,karena bahan itu nantinya akan direkap oleh KPUD danakan ditenderkan melalui Unit Layananan Pengadaan(ULP) Pemkab Pessel.

Desain alat peraga kampanye tersebut, katanya, harusdibuat seperti brosur, selebaran, dan bentuk alat peragalainnya. Setelah diserahkan, KPUD akanmengadakan danmencetak sesuai jumlah kepala keluarga yang ada.

“Hingga saat ini, sudah ada dua pasangan bakal calonyang menyerahkan desain alat peraga kampanye, yakniMuzni Zakaria-Abdul Rahman dan Khairunas-EdiSusanto,” ujarnya.

Ia menjelaskan, untuk Pilkada tahun ini berbedadengan Pilkada sebelumnya. Saat ini alat peraga diadakanoleh KPU dengan tujuan tertib administrasi danpengurangan biaya bacalon.

Pihaknyajuga akan mengatur zona penyebaran bahankampanye seperti baliho dan spanduk. Mengenai zonapemasangan alat peraga kampanye tersebut, pihaknyaakan membicarakannya dengan Pemkab Solsel. (h/dib)

Perihal pelaporan itu,Kamislihat menuturkan, halitu dilakukannya agar kaderDPC Demokrat memper-timbangkan segala sesua-tunya sebelum menuduhorang. “Kan bisa dicek duluatau mengonfirmasi terhadaporang yang dituduh,” ujaranggota DPRD Solsel itu.

Saat ini, Kamislihat danSyafri sama-sama menungguproses hukum, karena mere-ka saling melapor ke polisidengan masing-masing tu-duhan.

Sebelumnya, Syafri me-laporkan Ketua dan sekre-tarisDPC Demokrat Solselke Polres pada Rabu (5/8),dengan tudingan melakukandugaan pemalsuan tanda-tangan untuk pencairan danapartai di pemerintah daerah.

Syafri baru mengetahuibahwa tandatangannya di-duga dipalsukan oleh ter-lapor setelah melihat SuratPertanggungjawaban (SPj)yang diberikan partai kepadakantor Kesatuan Bangsa,Politik dan PerlindunganMasyarakat (Kesbangpoldan Linmas). Syafri merasatidak pernah membubuhkantandatangannya pada SPJtersebut dan uang pembi-naannya juga tidak dite-rimanya.

Ia mengatakan, dalam SPJtersebut terdapat 13 orangyang tandatangannya didugadipalsukan oleh kedua pe-tinggi Demokrat tersebut.

Atas tudingan pemal-suan tandatangan tersebut,Kamis lihat membeberkan,pihaknya sudah mencairkanuang pembinaan terhadapketua DPAC Demokrat danpengurus DPC DemokratSolsel, berdasarkan daftarhadir pada setiap rapat DPC.Yang diberikan dana adalahorang yang hadir pada rapatdan membubuhkan tanda-tangan. Dana tersebut jugatelah diberikan kepadaSyafri.

“Persoalan ini sebenar-nya sepele dan tidak perludibeberkan ke publik, karenaini masalah internal DPCDemokrat Solsel. Dana par-tai dari Pemkab Solsel untukDPC Demokrat Solsel telahcair sebanyak Rp72 juta.Uang itu berdasarkan jumlahkursi di DPRD dan jumlahsuara pada Pileg tahun lalu.

Persoalannya adalah, danaini terlambat dicairkan ka-rena dana dipegang olehbendahara. Standar Opera-sional Prosedur di setiap par-tai berbeda. Di DPC De-mokrat Solsel, yang mem-buat SPJ adalah bendahara,yang kemudian disetujui olehpimpinan DPC. SPJ tersebutkemudian diserahkan keKesbangpolinmas. Tak adainstruksi pimpinan untukmemalsukan tandatangan,”ujarnya.

Sementara itu, Syafri yangdihubungi terpisah menje-laskan, pihaknya melaporkandugaan pemalsuan tanda-tangan tersebut mengatas-namakan 13 orang rekan-rekannya. Laporan tersebutadalah atas nama pribadirekan-rekannya, bukan me-ngatasnamakan partai.

“Saya dan rekan-rekanyang semuanya berjumlah13 orang, mendatangi Polrespada Rabu (5/8). Karena takseorang pun mau maju untukmelaporkan, maka saya yangmaju karena saya ditudingpula oleh rekan-rekan ber-sekongkol dengan pimpinanpartai dan menerima danatersebut, padahal saya tidakmenerimanya dan tanda-tangan di SPJ tersebut bu-kan tandatangan saya. Yangkami persoalkan di sinibukan soal apakah kamimendapatkan dana atau ti-dak, tapi pemalsuan tan-datangan. Kronologis pe-laporan ini, sebanyak 21orang yang terdiri dari pe-ngurus DPC dan DPAC,menemukan nama merekatertulis di SPJ sebagai pe-nerima uang. Maka ber-kumpul kami. Dari per-temuan itu, tak seorang punyang menyatakan bahwapernah menandatangani SPJsejak Januari hingga Desem-ber 2014,” paparnya.

Ia menambahkan, SPJyang di dalamnya terdapatnama dan tandatangan re-kan-rekannya yang didugadipalsukan itu adalah SPJpelatihan politik pada 15Mei 2014. Sementara pi-haknya mengetahui bahwapelatihan itu tidak ada.

Kapolres Solsel, AKBPAhmad Basahil mengata-kan, pihaknya akan menin-daklanjuti dua laporan terse-but sekaligus. (h/dib)

PADANGARO, HALUAN —Dua panitia khusus (Pansus)DPRD Solok Selatan (Solsel),mulai membahas dua ran-cangan peraturan daerah(Ranperda) mulai Senin (10/8) hingga Jumat (14/8).

Sekretaris DPRD Solsel,Hamudis Husein mengin-formasikan, dua Ranperdatersebut adalah RanperdaPertanggungjawaban APBD2014. Ranperda ini mem-bahas target dan realisasipendapatan, belanja dan pem-biayaan APBD 2014. Ran-perda ini adalah Ranperdarutin tahunan yang diusulkanoleh Pemkab. Sedangkan yangkedua adalah Ranperda Pem-bentukan Lembaga Penyiaran(Radio) Publik Saribu Ru-mah Gadang.

Ia menyebutkan, Ran-perda PertanggungjawabanAPBD 2014 dibahas oleh Pa-nsus I. Sementara RanperdaPembentukan Lembaga Pe-nyiaran (Radio) Publik Sa-

ribu Rumah Gadang dibahasoleh Pansus II.

“Setelah pembahasantingkat pertama dua Ran-perda ini selesai, yakni kon-sultasi Pansus ke dua Jakartapada Selasa (4/8) hinggaJumat (7/8), maka mulaiSenin hingga Jumat ini di-adakan pembahasan di ting-kat Pansus. Dua Ranperdatersebut disahkan pada Sela-sa (18/8) atau Rabu (19/8),”ujar Hamudis saat dihubungiHaluan, Minggu (9/8).

Sebelumnya, kata Hamu-dis, dua Pansus DPRD Solselberkonsultasi ke Jakarta.Pansus I di hari pertamaberkonsultasi ke Ditjen Ke-uangan Daerah Kemendagri.Pada hari kedua, Pansus I ber-konsultasi ke Ditjen Perim-bangan Keuangan DaerahKementerian Keuangan.

Sementara Pansus II ber-konsultasi ke Ditjen PPI Ke-menterian Komunikasi danInformatika. Pada hari kedua,

berkonsultasi ke kantor RadioRepublik Indonesia pusat.

Hamudis menjelaskan,setelah pengesahan duaRanperda tersebut, DPRDSolsel akan membahas Kebi-jakan Umum Anggaran danPriorotas Plafon AnggaranSementara (KUA-PPAS)APBD Perubahan 2015.

“Cepat atau lambatnyapembahasan KUA-PPAS danRanperda APBD Perubahan2015 ini, tergantung kesiapanPemkab Solsel. Pemkab Solselbaru menyerahkan KUA padaawal Agustus ini. KUA tidakakan dibahas sebelum Ran-perda PertanggungjawabanAPBD 2014,” tutur Hamudis.

Ia berharap Pemkab Sol-sel segera memasukkan PPASdan Ranperda APBD Peru-bahan 2015, agar tahapanpembahasan KUA, PPAS,Ranperda APBD Perubahan2015 pada akhir Agutustus inibisa dilaksanakan oleh DP-RD. (h/dib)

PADANGARO, HALUAN —Sebanyak 10.661 dari 34.357unit rumah penduduk diKabupaten Solok Selatan(Solsel), belum teraliri lis-trik. Dari angka 10.661 ter-sebut, 2.530 unit rumah ter-dapat di Kecamatan Sangir.

Kepala Seksi KelistrikanDinas ESDM Solsel, Zil-hamri menyebutkan, rumahyang belum teraliri listrik itubaik dari PLN, PembangkitListrik Tenaga Mikrohidro(PLTMH), pembangkit lis-trik tenaga surya (PLTS)maupun pembangkit listriktenaga diesel (PLTD).

Dari 10.661 rumah terse-but, terbanyak di KecamatanSangir dengan jumlah 2.530rumah, Sangir Batang Hari2.142 rumah, Koto ParikGadang Diateh 1.554 ru-mah. Lalu Kecamatan PauhDuo sebanyak 1.413 rumah,Sangir Balai Janggo 1.059rumah dan Sangir Jujuan1.000 rumah. SementaraKecamatan Sungai Pagucuma 963 rumah.

Ia menyebutkan, peme-rintah setempat dalam limatahun terakhir mengalokasianggaran melalui APBDuntuk pembangunan jari-ngan listrik baru setiap tahun.Pada 2010, pemerintah dae-rah membuat jaringan listrikbaru untuk jaringan teganganmenengah (JTM) sepanjang

1 kilometer, sedangkan jari-ngan tegangan rendah (JTR)1,5 kilometer.

Pada 2011, JTM sepan-jang 2,8 kilometer dan JTR2,25 kilometer. Pada 2012,untuk JTM 950 meter danJTR sebanyak tiga kali de-ngan panjang masing-masingsepanjang 1,9 kilometer, 350meter dan 950 meter.

Pada 2013, yang hanyadibangun JTR sepanjang 3,3kilometer, 2014 untuk JTMsepanjang 600 meter danJTR 2,4 kilometer. Semen-tara pada tahun 2015 ren-cana pembangunan jaringanbaru untuk JTM 700 meterdan JTR 900 meter.

“Pemkab dengan alokasiAPBD pernah membangunjaringan untuk satu nagari,yakni Padang Limau SundaiKecamatan Sangir Jujuan,mulai 2011-2013 denganalokasi Rp800 juta sebanyak12 tiang,” katanya di PadangAro, Sabtu (8/8).

Selain membangun jari-ngan baru, katanya, pemkabjuga membuat gardu trafosebanyak enam unit, dengankekuatan 50 kilo volt am-pere (KVA) sebanyak limaunit dan 25 KVA satu unit.

“Dari pemerintah pusatSolok Selatan juga men-dapatkan pembangunan jari-ngan melalui program listrikdesa,” ujarnya.

Ia menambahkan, sejak2008 hingga 2010 peme-rintah pusat juga telah mem-bantu pembangkit listriktenaga surya (PLTS) ke dae-rah itu dengan jumlah 284unit. PLTS tersebut dipasangdi daerah yang tidak ter-jangkau oleh jaringan listrik,lalu diprediksi dalam limatahun ke depan belum bisamasuk listrik PLN dan tidakmemiliki potensi untuk di-bangun pembangkit listrik.

“Seperti Pinti Kayu Ta-ngah, Koto Parik GadangDiateh,” sebutnya.

Kepala Jorong (Dusun)Kampung Baru, NagariAlam Pauh Duo, KecamatanPauh Duo, Yuliadi, me-nyebutkan puluhan rumahwarganya belum mendapat-kan aliran listrik PT PLNsejak puluhan tahun lalu.

“Dari jumlah KepalaKeluarga (KK) di KampungBaru sebanyak 267, sekitar40 persen warga kami belummendapatkan aliran listrikdari PLN,” katanya.

Ia menyebutkan, wargayang paling banyak belummendapatkan aliran listrikdari PLN berada di kawasanGOR Kampung Baru yangmencapai 30 rumah lebihserta Kampung Tengah Da-lam Kampung Baru yangjuga sekitar sepuluh rumah.(h/ans)

Gelar Turnamen Voli

Mahasiswa KKN UnandSemarakkan Nagari BomasSUNGAIPAGU, HALUAN — Se-kelompok mahasiswa Unand yangtergabung dalam kelompok KKNBomas-Sungai Pagu, sukses me-nyemarakkan nagari lewat tur-namen voli. Turnamen tingkatnagari ini diselenggarakan selamasejak Minggu (3/8) hingga Kamis(6/8) di Jorong Sungai Durian,Nagari Bomas. Lewat turnamentersebut, mahasiswa KKN me-nerima apresiasi dan tanggapanpositif dari masyarakat serta parapemangku pemerintahan di NagariBomas.

Walinagari Bomas, Zamzamimengatakan, turnamen voli ter-sebut mampu menarik perhatiansegenap elemen masyarakat. Ter-bukti dengan ramainya masyarakatyang datang ke lapangan per-tandingan, baik golongan tua,pemuda maupun anak-anak. Me-reka begitu antusias mengikutipertandingan demi pertandingan,menyemangati tim kebanggaanmasing-masing.

“Kegiatan ini memberi nuan-sa baru bagi masyarakat nagari.Pasalnya, tiga jorong yang ada diNagari Bomas yang selama inicenderung dipisahkan jarak geo-grafis dan kesibukan yang berbeda.Kini mereka disatukan oleh se-buah pertandingan olahraga,” ujarZamzami.

Jefri, Ketua Pelaksana tur-namen mengatakan, tiga jorongyang ada di Bomas, yakni MatoAie, Bangko dan Sungai Durian,mendaftarkan empat tim untukikut berlaga. Selain itu, tim darigabungan Ketua jorong se-Bomas,

juga ikut bertanding.“Turnamen ini kami buat

agar mahasiswa KKN dan ma-syarakat semakin mudah ber-baur. Dengan datang bersama-sama ke acara, mahasiswa akanlebih akrab dengan masyarakat,saling bekerja sama, dan salingmelengkapi. Selain itu, acara inijuga akan mempererat silaturah-mi tiap-tiap jorong yang ada diBomas,” tutur Jefri.

Selain itu, katanya, dalam me-nyiapkan turnamen voli, mahasiswaKKN turut dibantu oleh para pe-muda nagari Bomas, terutamapemuda Jorong Sungai Duriansebagai tuan rumah.

Hal senada juga dikemukakanDeki, salah-seorang pemuda Jo-rong Sungai Durian. Baginya,kegiatan-kegiatan seperti inisangat menarik. Tidak pedulisiapa yang menang atau siapa yangkalah, yang penting masyarakatbisa saling berkumpul. “Ini se-benarnya pertandingan persa-habatan. Meskipun kalah, kamitetap senang karena telah bisabermain voli dan bersilaturahmidengan kawan-kawan dari Bang-ko,” tutur Deki.

Senada dengan Deki, Mai-rusni, ibu rumah tangga sekaligusistri kepala Jorong Bangko, me-ngakui bahwa keramaian dalampertandingan voli sangat menarikuntuk diikuti. Ia bisa salingbertatap muka dengan saudaradari Jorong lain, dan bersama-sama meneriakkan semangatolahraga dari tepi lapangan per-tandingan. (h/rel/dib)

SEORANG pemain voli melakukan smash terhadap tim lawan pada pertandingan voli antar jorong di Nagari Bomas, Kecamatan Sungai Pagu, beberapa waktu lalu. Pertandingantersebut digelar oleh mahasiswa Unand yang mengikuti KKN di nagari tersebut. Foto IST

Page 22: Haluan 10 Agustus 2015

Politik

www.harianhaluan.com Redaktur: Rahmadhani Layouter: Wide

22

Tak Usung Calon di Pilkada,Parpol Dilarang Ikut Pemilu

KPU Segera RampungkanHasil Coklit PPDPPADANG, HALUAN — Tahapan Pencocokan danPenelitian Data Pemilih (coklit) yang dilaksanakan diseluruh kabupaten kota oleh Komisi Pemilihan Umum(KPU) sudah mencapai 80 persen. Artinya, tahapan coklitbisa dilanjutkan ke tingkat provinsi, untuk mendapatkandata yang akurat. “Coklit sudah berjalan sejak beberapapekan lalu di seluruh kabupaten kota, dan sekarang PetugasPemutakhiran Data Pemilih (PPDP) masih bekerja,” kataKoordinator Divisi Logistik dan Keuangan KPU SumbarFikon Sikumbang, Minggu (9/8).

Pihaknya menargetkan pada awal September men-datang sudah dilakukan rekap data pemilih pada tingkatprovinsi, dan untuk proses coklit pada jangka waktu yangtelah diberikan pada PPDP hingga pada 19 Agustus 2015sudah harus selesai.

Diketahui, data yang diberikan oleh KPU pada PPDPmenjadi bahan rujukan untuk mecocokkan di lapangansaat melakukan coklit dengan cara mendatangi rumah kerumah warga (doo to door). Hal ini bertujuan untukmengetahui kesesuaian dan kecocokan data sekaligusmengetahui informasi-informasi lainnya. Misalnya, jikaada warga yang pindah memilih, alih status TNI/Polri,meninggal dunia dan hal-hal lainnya yang menghilangkanhak memilih masyarakat.

“Nanti setelah anggota PPDP coklit maka langsungdiserahkan pada tingkat PPS dilakukan rekap setelah itubaru PPS menyerahkan pada PPK, nanti PPK akanmenyerahkan pada KPU kabupaten kota, dan begituseterusnya dilakukan berjenjang,” ujarnya.

Terkait kendala yang dihadapi, menurut laporan yangditerimanya dari hasil monitor ke kabupaten kota bahwapetugas kesulitan pada beberapa kasus seperti adanyapemilih yang belum mengurus surat pindahnya.

“Misalnya ada warga Padang Panjang yang sudah duatahun lebih tapi masih memakai KK dan KTP tempatsebelumnya tinggal, dan ada yang mempunyai identitasganda juga,” jelasnya.

Menurut Fikon, untuk hal demikian pihaknyamenyarankan pada warga supaya mengurus surat pindahatau KK dan KTP dimana tempat menetap sekarang.Paling tidak anggota PPDP mendapatkan kode resi daricatatan sipil setempat. (h/mg-rin)

Hari Pertama, Belum Ada Pesaing Pasangan Calon Tunggal

PAN Beri Sinyal Bergabung ke Pemerintahan Jokowi

Lingkar

SBY: Penghinaan TerhadapPresiden Tak Perlu DigubrisJAKARTA, HALUAN — Ketua Umum Partai De-mokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)menyatakan kritik rakyat terhadap presiden ituperlu. Sebab, dari kritik itu maka pemerintah tahukeinginan rakyat yang sesungguhnya. “Andai ituterjadi (pasal penghinaan presiden dihidupkan)mungkin rakyat tak berani kritik, bicara keras.Takut dipidanakan, dijadikan tersangka. Saya jaditidak tahu apa pendapat rakyat. Kalau pemimpintak tahu perasaan dan pendapat rakyat, apalagimedia juga diam dan tak bersuara, saya malah takutjadi ‘bom waktu’,” kata SBY lewat akun Twitternya@SBYudhoyono dikutip merdeka.com, Minggu(8/9).

Menurutnya, dalam dua periode menjadi presidenbanyak sekali penghinaan yang didapat. Di antaranyaunjuk rasa yang membawa kerbau bertuliskannamanya dan membakar foto resmi presiden.

“Terus terang, selama 10 tahun jadi Presiden, adaratusan perkataan dan tindakan yang menghina, takmenyenangkan dan cemarkan nama baik saya. Fotoresmi Presiden dibakar, diinjak-injak, mengarakkerbau yang pantatnya ditulisi ‘SBY’ dan kata-kata kasarpenuh hinaan di media dan ruang publik,” terang dia.

Lebih jauh, dia menyebutkan tak menggubris hal-hal yang berbau penghinaan itu. Lantaran, waktumengurus pemerintahan akan tersita jika fokus padahal-hal tersebut.

“Kalau saya gunakan hak saya untuk adukan kepolisi (karena delik aduan), mungkin ratusan orangsudah diperiksa dan dijadikan tersangka. Barangkalisaya juga justru tidak bisa bekerja, karena sibukmengadu ke polisi. Konsentrasi saya akan terpecah,”pungkas dia.

Diketahui, Pemerintahan Presiden Joko Widodo(Jokowi) dan Wapres Jusuf Kalla berupaya meng-hidupkan kembali pasal penghinaan terhadap presidendan wapres melalui revisi Kitab Undang-undangHukum Pidana (KUHP). Dalam draf revisi KUHP,pemerintah memasukkan kembali pasal yang telahdibatalkan Mahkamah Konstitusi (MK) tersebut.

Smentara itu, Ketua Presidium Indonesia PoliceWatch (IPW) Neta S Pane menilai pasal penghinaanterhadap presiden tidak perlu dimasukkan ke dalamKitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP). “Adadua alasan, yakni pasal itu sudah dicabut MahkamahKonstitusi,” katanya di Jakarta, Minggu (9/8).

Kemudian, kata dia, bila pasal itu diberlakukanmaka sama saja dengan mengistimewakan presiden.Padahal tiap warga termasuk presiden memilikikedudukan yang sama di mata hukum.

“Posisi warga negara sama di depan hukumsehingga presiden tidak pantas diistimewakan secarahukum, memberi keistimewaan hukum pada presidensama artinya mendiskriminasi rakyat dan hukum itusendiri,” ujarnya.

Ia pun menambahkan pasal yang mengatur perkarapenghinaan dan pencemaran nama baik sudahtercantum dalam KUHP. Karena itu, pasal peng-hinaan terhadap presiden tidak perlu ada.

“Jika merasa dihina, presiden bisa melapor kepolisi dengan menggunakan pasal penghinaan danpencemaran nama baik, sama seperti kasus HakimSarpin yang melaporkan dua hakim KY dengantuduhan penghinaan dan pencemaran nama baik,”katanya. (h/mdk/inl)

JAKARTA, HALUAN — Pil-kada serentak tahun ini ditujuh daerah, untuk ketigakalinya, mengalami per-panjangan waktu pendaf-taran pasangan calon. Sebab,hingga kini tujuh daerahtersebut masih memilikipasangan calon tunggal se-hingga tak memenuhi syaratpelaksanaan Pilkada. Per-panjangan ini dibuka sejakhari ini (9/8) hingga Selasa(11/8).

Pantauan KPU Pusat,

hingga sore hari usai ditu-tupnya pendaftaran hari per-tama, belum ada partai-partaiataupun koalisi yang men-daftarkan pasangan pesaingcalon tunggal di tujuh daerah.Demikian ditegaskan komi-sioner KPU Ida Budhiati.

“Sampai pukul 16.00(WIB) belum ada yang men-daftar di tujuh daerah,” ujarIda Budhiati, Ahad (9/8),dalam pesan singkatnya.

Tercatat, tujuh daerahyang menyisakan pasangan

calon tunggal untuk gelaranPilkada serentak, yakni KotaSurabaya, Kabupaten Ta-sikmalaya, Kabupaten Pa-citan, Kota Samarinda, Ka-bupaten Timor Tengah Uta-ra, Kabupaten Blitar, danPacitan. Tak hanya itu, KPUjuga didera masalah denganbertambahnya calon tunggaldi daerah lain. Yakni KotaDenpasar.

Penambahan ini terjadikarena pasangan Ketut Su-wandi-Made Arjaya memilih

tidak melanjutkan tahapanPilkada Kota Denpasar. Aki-batnya, pasangan petahanaIda Bagus Rai DharmawijayaMantra-IGN Jaya Negara(Dharma-Negara) tidak pu-nya lawan alias menjadi ca-lon tunggal.

Suwandi beralasan pe-ngunduran diri dilakukankarena melihat banyak ke-timpangan di lapangan je-lang pilkada.

“Bukan kami takut, na-mun untuk apa melangkah

sia-sia jika pihak sebelah justrumelakukan penggiringan,”ungkap Suwandi, di rumahnya,Denpasar, Jumat (7/8).

Suwandi-Arjaya diusungoleh Koalisi Bali Mandara(KBM) yakni Golkar, De-mokrat dan PAN ini me-mutuskan mundur. Jika sean-dainya pilkada harus ditundahingga 2017 karena calontunggal, pasangan itu siapberlaga menghadapi Dharma-Negara, yang diusung PDIP,NasDem dan Hanura, pada

dua tahun mendatang.Menurut Suwandi, kon-

disi jelang Pilkada di KotaDenpasar saat ini sudahsangat tidak kondusif.

“Telah terjadi penggi-ringan massa secara masifmulai dari kepala lingku-ngan, kepala dusun, kepaladesa dan lurah, SKPD, sertaseluruh BUMD dan paraDirut PD di seluruh KotaDenpasar. Saat mendaftarjuga, pasangan petahanadiantar langsung oleh para

Dirut PD, para PNS dansebagainya,” ujarnya.

Keduanya beralasan,pertarungan ini adalah per-tarungan yang tidak sehatdan tidak seimbang.

“Ibarat perang, kita ma-sih menggunakan bamburuncing, pihak lawan meng-gunakan senjata canggih.Arena pertarungan pun su-dah ditutup semuanya.Ruang pertarungan jugasudah dihabisi oleh peta-hana,” ujarnya. (h/rol/mdk)

JAKARTA, HALUAN — Wa-kil Sekretaris Jenderal (Wa-sekjen) DPP PAN Teguh Ju-warno mengatakan, PresidenJoko Widodo (Jokowi) ha-rus segera mengambil tin-dakan dalam menata jajarankabinetnya. Menurutnya,ada kenyataan di publikyang sudah merespons keke-cewaan terhadap kinerjadari kabinet tersebut.

Menurutnya, hal ini dici-rikan atas hasil dari sejumlahsurvei, yang mengatakanbahwa kepercayaan publikterhadap kabinet ternyatamemang sudah turun, akibatadanya sejumlah dinamikadi sektor ekonomi mikro.

“Kita juga lihat bagai-mana pasar merespons ne-gatif kinerja kabinet selama

sembilan bulan ini, salahsatunya adalah bagaimananilai tukar rupiah terus ter-puruk. Hal itu pula yangmenyebabkan industri ma-nufaktur kita tidak mampubekerja, sampai terjadi PHKdi mana-mana,” ujar Teguhdalam sebuah diskusi dikawasan Menteng, JakartaPusat, Sabtu (8/8).

“Hal inilah yang di-anggap cukup sebagai in-dikator, di mana presidenharus segera bertindak, te-rutama di jajaran kemen-teriannya yang langsungbersentuhan dengan sektorekonomi mikro,” katanyamenambahkan.

Ketika ditanya apakahPAN siap jika ada kadernyayang kemudian ditunjuk se-

bagai menteri di jajaran ka-binet Jokowi, Teguh menga-ku belum ada pembahasandemikian di internal par-tainya. Namun dirinya me-ngatakan, dalam membangunbangsa yang besar ini memangdibutuhkan kerja sama yangbaik, antar setiap elemen yangada di dalamnya.

“Kita di sini memangbukan dalam posisi menyo-dor-nyodorkan atau mena-warkan. Tapi yang pasti,meskipun saat ini PAN ada diluar kabinet, kami tetap inginPresiden Jokowi sukses. Ka-rena kesuksesan seorang pre-siden akan membawa ke-sejahteraan pula kepada ma-syarakatnya,” ujar Teguh.

“Yang pasti, mengurusbangsa yang besar dan ma-

jemuk ini kan tidak mudah.Maka kalau kita berbicarakonteks koalisi antara KIH-KMP pun kan ternyata su-dah cair juga. Di parlemenpun dalam sejumlah ke-bijakan kan juga sudah se-ring sejalan. Jadi sebenarnyatekanan politis dari par-lemen terhadap kabinet punkan sudah makin kecil. De-ngan kata lain, siapa saja kanbisa (dipilih),” pungkasnya.

Di lokasi sama, penga-mat birokrasi dan kebijakanpublik Medrial Alamsyahmengatakan, butuhnya per-cepatan dalam hal perbaikansistem dan birokrasi di ka-binet pemerintahan, menjadisalah satu tantangan nyatabagi pemerintahan Jokowi.

Dirinya menyebut, se-

jumlah langkah yang ditem-puh pemerintah dalam me-reformasi aparaturnya, me-ngalami sejumlah kendala dilapangan. Terkait adanyatuntutan mekanisme yangharus dilakukan secara trans-paran, dan rentang waktuyang dibutuhkan guna me-realisasikannya.

“Kita kan tahu bahwamemang ada perubahanstruktural di beberapa ke-menterian, seperti peru-bahan nomenklatur dan se-bagainya, yang itu saja be-lum selesai. Padahal tar-getnya tiga bulan. Hal itu di-lakukan juga demi mentaatiadanya UU ASN, dimanasemua hal itu harus dila-kukan secara transparan,”ujar Medrial. (h/mdk)

JAKARTA, HALUAN — WakilPresiden Jusuf Kalla (JK)menilai penerbitan peraturanpemerintah pengganti un-dang-undang (Perppu) untukmenyelesaikan permasalahancalon tunggal dalam Pilkadaserentak, belum diperlukan.

Masyarakat diminta untuk bersabarmenunggu sampai akhir pendaftarancalon kepala daerah yang kembalidibuka Komisi Pemilihan Umum(KPU) dari tanggal 9-11 Agustusmendatang.

“Penerbitan Perppu merupakan hakpenuh Presiden Joko Widodo (Jokowi).Kita tunggu saja sampai minggu depan,setelah selesai pendaftaran di KPU,”ujar JK usai menghadiri puncak Pe-ringatan 33 Tahun Pondok PesantrenModern Islam (PPMI) Assalaam DesaPabelan, Kartasura, Sukoharjo, Solo,Sabtu (8/8).

JK yang hadir didampingi istri,Mufidah Kalla meyakini masalah calontunggal di tujuh daerah tersebut bisadiselesaikan. Apalagi banyak partaipolitik yang akan mengusung calonpotensialnya saat perpanjangan waktupendaftaran KPU. Bahkan, lanjut JK,koalisi pendukung pemerintah, KoalisiIndonesia Hebat (KIH), sering me-lakukan pertemuan.

Sebelumnya, JK menilai untukmengantisipasi calon tunggal, partaiakan diberi sanksi jika tak mengusungcalon di Pilkada, yaitu tidak diikut-sertakan dalam Pemilu. Hal ini me-nurut JK, harus di atur dan masukdalam revisi UU Pilkada ke depan.

Menurutnya, penyelenggaraanPilkada serentak masih banyak me-nimbulkan persoalan. Khususnyaregulasi calon tunggal yang meng-haruskan Pilkada ditunda ke 2017.Partai politik dituding menjadi akarpermasalahan munculnya calontunggal di tujuh daerah. Partaidisebut tak mau usung calon mela-wan incumbent karena peluang me-nang yang tipis.

Akan tetapi, usulan ini mendapatpenolakan keras dari partai yang adadi DPR. Bahkan partai pemerintahseperti NasDem, PKB dan Hanuramenolak wacana itu.

Mereka kompak, partai tak bisadisalahkan karena di pilkada hanya adacalon tunggal. Tapi pandangan berbedadiungkapkan oleh PAN. Bahkan partaipimpinan Zulkifli Hasan ini punya ideyang cukup ekstrem.

PAN menantang, parpol yang takusung calon di pilkada, tak boleh ikutpemilu legislatif. Hal ini yang ingindituangkan dalam revisi UU Pilkadananti.

Ketua DPP PAN Yandri Susantomenjelaskan, mau tidak mau harus adarevisi jika dalam perpanjangan waktupendaftaran ini tak ada calon yangmendaftar. Dalam revisi itu, partaiyang tidak mengusung calon harusdiberi sanksi.

“Kalau ada revisi UU Nomor 8secara terbatas mesti dicantum khu-sus parpol wajib calonkan kader atauusung ikut Pilkada. Jika tidak adaharus diberi sanksi, yakni tidak ikutPilkada dan pileg berikutnya lagi,”ujar Yandri di Gedung Bawaslu, Jl.MH. Thamrin, Jakarta Pusat, Jumat(7/8). (h/mdk)

Paslon Mulai Gencar Lakukan Sosialisasi

Alshefline ke Langki, Irdinansyah ke Lima Kaum

AKRAB DENGAN PEMUDA — Bakal Calon Bupati Sijunjung Ashelfine terlihat akrab dengan masyarakat, Sabtu (8/8) saat mengunjungiKenagarian Langki mengahadiri acara kepemudaan. OGI

SIJUNJUNG, HALUAN — Setelahmelakukan pendaftaran sebagaipasangan bakal calon (Paslon)Bupati dan Wakil Bupati Sijunjungke KPU Sijunjung beberapa waktulalu, Ashelfine dan Alpian Kasiryang diusung Hanura-PKS, Sabtu(8/8), menyambangi kegiatan ke-pemudaan dalam menyambutHUT kemerdekaan RI ke-70 diKenagarian Langki, KecamatanTanjung Gadang.

Dalam kunjungannya, calonBupati Ashelfine yang mengusungslogan Generasi Baru, SijunjungBaru Bersama Bersahabat Ber-tumbuh, Religius, Sejahtera danBermartabat itu tak sungkan-sung-kan bergaul langsung dengan paramasyarakat. Ketika turun darimobil sampai ke tempat acara,Ashelfine yang akrab disapa Pepentersebut kerap menyapa dan ber-salaman langsung dengan masya-rakat. Bersentuhan langsung de-ngan masyarakat layaknya yangsudah kenal dekat.

Kedatangan kedua calon pe-mimpin masa depan KabupatenSijunjung ini mendapat sambutanyang antusias dari masyarakat.Pihaknya juga sangat mendukungkegiatan yang dilaksanakan masya-rakat Kenagarian Langki tersebutdan salah satu bentuk dukungan

yang ia tunjukan dengan mem-berikan sumbangan sebesar Rp2juta.

“Kita ini bersaudara, sama-sama masyarakat Kabupaten Si-junjung, jadi wajib bagi kami untukterus saling menjaga persaudaraanini. Kalaupun ada perbedaan pen-dapat atau perbedaan pandangan,itu harus disikapi dengan sesuatuhal yang wajar,” ujarnya bijak.

Dirinya mengucapkan terima-kasih dan juga mengapresiasi ke-giatan yag dilaksanakan para pemudadan masyarakat Kenagarian Langki.Menurutnya, kebersamaan yangtelah terbangun dengan baik harusdapat terus dijaga hingga akhir masa.

Sementara itu, salah seorangtokoh masyarakat KenagarianLangki, Hendri Susanto memintaagar pasangan Ashelfine-AlpianKasir bekerja serius membangunKabupaten Sijunjung jika nantidipercaya masyarakat dalam Pil-kada 9 Desember 2015.

“Saya melihat pasangan inimemiliki visi dan misi yang jauhke depan membangun KabupatenSijunjung. Mereka figur muda danberprestasi yang siap memajukanKabupaten Sijunjung,” ujarnya.

Sementara di Tanah Datar, halyang sama juga dilakukan pasanganIrdinanasyah Tarmizi dan Zuldafri

Darma. Di tengah kesibukan ke-duanya sebagai Wakil Bupati danKetua DPRD, tetap gencar me-ngunjungi masyarakat di setiappenjuru Tanah Datar.

Terakhir usai rapat paripurnaDPRD Kabupaten Tanah Datarpada Jumat (7/8) lalu, pasangantersebut sama-sama menghadiriperesmian masjid Ar-RaudhahSMAN 3 Batusangkar di BukitGombak Kecamatan Lima Kaum.Irdinansyah dan Zuldafri Darmamelaksanakan Salat Jumat perdanadi masjid itu.

Di tengah-tengah kesibukannyaitu, sorenya Irdinansyah-Zuldafribersantai ria sejenak di salah satupondok kopi kawa daun di Sim-puruik, Batusangkar. Keduanyadigerumuni kawula muda yang jugasedang berkunjung ke pondok kawadaun tersebut, mereka satu persatubergantian bersalaman denganIrdinansyah dan Zuldafri.

“Pak Zuldafri maju bersama kitasebagai wakil bupati, ini sebuahpengorbanan yang luar biasa beliaulakukan. Demi pengabdian yanglebih besar di eksekutif beliaumerelakan untuk meninggalkanjabatan empuk sebagai KetuaDPRD Tanah Datar, patut kitahargai dan apresiasi bersama,” sebutIrdinansyah. (h/ogi/fma)

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Page 23: Haluan 10 Agustus 2015

Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Redaktur: Heldi Satria Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

23 23Sumbar

Pasaman Pertanyakan BSPS dari Pusat

Camaba Ikuti Ujian Jalur Mandiridi STAIN Batusangkar

Warga Keluhkan PemutusanInstalasi Air Sepihak dari PDAMSOLOK, HALUAN — Ratusan konsumen air bersihPDAM Kota Solok, di Kenagarian Selayo, KecamatanKubung dan Kelurahan Tanah Garam, Kota Solokmenjerit karena aliran air ke rumahnya sejak 3 hari laluJumat, Sabtu dan Minggu (7-9/8) terputus. Tidak adapemberitahuan maupun kabar dari PDAM mengenaipemutusan aliran air tersebut.

Beberapa orang konsumen air bersih PDAM KotaSolok kepada Haluan Minggu (9/8) menuturkan,buruknya pelayanan PDAM Kota Solok sudah dirasakansejak 5 bulan terakhir ini. Air PDAM yang biasanya nonstop 24 jam kini sudah sering mati. Pada hal bagikonsumen di nagari Selayo dan Tanah Garam, air bersihsudah menjadi salah satu kebutuhan utama.

Akibat sering matinya air bersih ke rumah-rumah,konsumen banyak yang jengkel karena untuk mandi,mencuci dan memasak terpaksa mencari air ke rumahtetangga ataupun membeli air mineral yang ada di depot-depot air. Ya habis bagaimana lagi, pelayanan PDAMmakin buruk saja, tidak biasanya air hidup-hidup matiditempat saya, ujar Rahmi seorang ibu rumahtangga padaHaluan Minggu kemaren di Kota Solok.

Sementara itu, untuk mengkonfirmasi mengenaipemutusan sepihak yang dilakukan PDAM terhadapjaringan pelanggan ini, Haluan berusaha menghubungiDirektur PDAM Kota Solok, Ridwan. Namun hingga beritaini diturunkan telepon genggamnya tidak aktif. (h/alf)

PASAMAN, HALUAN — Pemerintah Kabu-paten Pasaman masih menunggu realisasiprogram pemerintah pusat untuk masyarakatpenerima Bantuan Stimulan PembangunanSwadaya (BSPS). Saat ini, pemerintah se-tempat masih belum mendapat kepastianterkait program BSPS yang diperuntukanuntuk bantuan rehab rumah bagi wargamiskin di daerah ini.

Program ini merupakanluncuran program tahun2014 lalu, dimana PemkabPasaman melalui Dinas Pe-kerjaan Umum sudah me-ngusulkan penerima BSPSsebanyak 255 Rumah Tang-ga Sasaran (RTS) yang terda-pat di dua kecamatan, yakniLubuk Sikaping dan Bonjol.

"Program ini memanguntuk dua kecamatan saja,dalam rangka penuntasanpemukiman warga perko-taan. Usulan tahap awal pada2014 lalu, sebanyak 255

Rumah Tangga Sasaran(RTS) telah disampaikan.Namun, informasi yang di-sampaikan Pemerintah Pu-sat, tidak semua usulan terse-but yang dapat ditampungoleh program BSPS. Jumlahyang diusulkan mengalamipengurangan menjadi 233KK," kata Kepala Dinas Pe-kerjaan Umum KabupatenPasaman, Ewilda, kemarin.

Ia mengatakan bahwabantuan itu bersumber daridana tugas perbantuan pusat.Setiap rumah tangga sasaran

dibantu sebesar Rp15 jutauntuk biaya pembangunanrumah tidak layak huni men-jadi layak huni.

"Dulu programnya keca-matan tuntas, sasaran tahappertama ada di dua keca-matan itu. Tapi kini diku-rangi, penyebabnya kitatidak tahu. Satu rumah tang-ga dibantu sebesar Rp15juta, dananya langsung diki-rim ke rekening masing-masing penerima," ujarnya.

Ewilda menyebutkan, su-dah meminta camat dan wa-linagari melakukan verifikasiulang terkait calon penerimabantuan itu. Ia berharap, tidakada gejolak akibat pengu-rangan kuota penerimaprogram BSPS tersebut.

Ewilda menambahkan,bahwa pihaknya siap menga-wasi penggunaan dana ban-tuan BSPS itu. Ia mengata-kan, dana tersebut harusdibangunkan untuk perbai-kan rumah, bukan keperluankonsumtif lainnya. (h/col)

TANAH DATAR, HALUAN — Pascamenempuh jalur SPAN-PTKIN danUM-PTKIN, para calon mahasiswabaru (camaba) dalam menembusperguruan tinggi negeri (PTN) mu-lai menempuh jalur mandiri sebagaisalah satu syarat terakhir telahdilaksanakan oleh STAIN Batu-sangkar selama tiga hari terakhir.

Di STAIN Batusangkar, jalurmandiri tersebut telah dilaksanakansejak tanggal 5 hingga 7 Agustuskemarin, setiap hari dimulai pada pukul 07.30 hingga 16.00 WIB untukmengikuti beberapa tes.

Pada hari pertama para pesertamengikuti tes tulis meliputi pe-ngetahuan agama, bahasa yaitu ba-hasa Inggris, Arab dan bahasaIndonesia, sedangkan pengetahuan

umum (IPA, IPS dan IPC) dan padahari kedua peserta mengikuti teswawancara

Ketua penerima mahasiswa baru,Nasfizar Gupendri kepada Haluan,Sabtu (8/8) mengatakan, di STAINBatusangkar sekitar 768 calon ma-hasiswa baru telah mengikuti ujianselama tiga hari kemarin.

“Mereka calon mahasiswa ituakan memperebutkan 500 kuota yangtersisa untuk tahun ini,” ujarnya

Setelah melaksanakan ujianjalur mandiri, peserta dapat me-ngetahui hasil pengumuman kelu-lusan secara online pada tanggal 14Agustus ini di website www.pmbStainbatusangkar. ac.id, lalu pesertayang dinyatakan lulus akanmelakukan registrasi ulang dan

validasi serta verifikasi berkas padatanggal 18 hingga 21 Agustus diSTAIN Batusangkar.

“Ke depan, proses penerimaanmahasiswa baru melalui jalur SPAN-PTKIN, UM-PTKIN dan jalur man-diri masih banyak yang harus di-evaluasi terkait dengan sistem pen-daftaran, penerimaan dan verifikasi.Kami akan berusaha untuk bisa lebihbaik lagi untuk tahun berikutnya,”sebut Nasfizar

Berdasarkan data yang dihimpun,penerimaan mahasiswa STAIN Batu-sangkar tetap stabil, calon mahasiswabaru dari jalur Selekasi PenerimaanAkademik Prestasi Nasioanal, Se-leksi Masuk Bersama PTAIN danjalur mandiri, meminati 1.552 kuotaSTAIN Batusangkar. (h/fma)

Mahasiswa KKN PPMGelar Gerak Jalan Ceria

DPRD Tanah Datar Terima UsulanPemberhentian Kepala DaerahTANAH DATAR, HALUAN — DewanPerwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabu-paten Tanah Datar, dalam sidang paripurna,Jumat (7/8) sepakat menyetujui suratpemberhentian Bupati dan Wakil BupatiTanah Datar periode 2010 - 2015, M. ShadiqPasadigoe dan Irdinansyah Tarmizi.

Ketua DPRD, Zuldafri Darma saatmemimpin sidang tersebut mengatakan,sidang Dewan tersebut dilakukan berda-sarkan peraturan yang berlaku dimanaproses pemberhentian kepala daerah harusmendapatkan persetujuan DPRD palinglambat 30 hari sebelum masa jabatan kepaladaerah berakhir.

Dikatakan, sebelum dikeluarkannyakeputusan dewan ini, kepala daerah harusmembuat surat pengunduran diri tentangpemberhentian kepala daerah paling lambatenam bulan sebelum masa jabatan berakhir.

“Sebanyak 27 orang dari 35 oranganggota DPRD dapat menyetujui pem-berhentian kepala daerah berdasarkan SuratKeputusan DPRD Tanah Datar No. 11/Kpts/DPRD-TD/2015 tanggal 7 Agustus 2015,”sebutnya. Sementara itu, Bupati M. Shadiqmenyampaikan terima kasih atas kerjasamayang sudah terjalin selama ia memimpinKabupaten Tanah Datar.

“Selama 10 tahun ini, keberhasilanpembangunan Tanah Datar tidak terlepasdari kerjasama semua pihak, DPRD,Forkopinda, partai politik, perguruan tinggi,pers, tokoh masyarakat, bundo kanduang,dan jajaran pemerintahan daerah,” katanya.

Ia mengharapkan ke depan bersamakepala daerah yang baru dapat menjadikandaerah Tanah Datar sebagai salah satu daerahberkembang dan dapat mensejahterahkanmasyarakatnya. (h/fma)

Lingkar Ikapas Sawahlunto Gelar Halal Bihalal

JALUR MANDIRI — Ketua STAIN Batusangkar, Kasmuri sedang memantau pelaksanaan ujian jalur mandiri calon mahasiswa baru. FERI MAULANA

SAWAHLUNTO, HALUAN — Ika-tan Keluarga Pasaman (Ikapas)Kota Sawahlunto menggelar halal bihalal sebagai ajang silaturahmikeluarga asal Pasaman di GedungPusat kebudayaan (GPK) setempat,Minggu (9/8).

Halal bi halal tersebut jugadihadiri oleh bupati Pasaman yangdiwakili oleh Sekretaris Daerah(Sekdakab) Pasaman, MuhammadSyafi’I Siregar, Sekdako SawahluntoRovaly Abdams, Pimpinan DPRD

yang diwakili anggota DPRD Afdal,serta seluruh pengurus dan keluargabesar Ikapas Sawahlunto.

Ketua Ikapas Sawahlunto, Mah-yudin menyebutkan, kegiatan rutinsetiap tahun setelah idul fitri itumerupakan ajang dan sarana men-jalin silaturahmi, serta menyambungkomunikasi antar warga asal Pasa-man yang telah berdomisili diSawahlunto.

“Sampai saat ini jumlah peran-tau asal Pasaman yang tergabung

dalam Ikapas Sawahlunto tercatatsebanyak 115 kepala keluarga, yangdiantaranya telah bermukim dikotaini semenjak tahun 60 sampai 70an,” katanya kepada Haluan.

Senada dengan itu, SekdakabPasaman, Muhammad Syafi’I Siregarmenuturkan, sangat mengapresiasikegiatan halal bi halal Ikapas Sa-wahlunto, dalam rangka membangunrajutan hati untuk bersama samamembangun kota tempat berdomisiliserta ikut pula memberikan sum-

bangsih pada pembangunan kampunghalaman sebagai bentuk kepeduliankepada daerah asalnya.

Sementara itu Sekdako Sawah-lunto, Rovanly Abdams mengatakan,para perantau Pasaman yang tergabungdalam Ikapas dirasakan sangat men-dukung setiap kebijakan pemba-ngunan yang ada dikota ini, untuk ituatas nama pemerintah kota diucapkanterimakasih, dan sinergitas yang telahterbangun selama ini agar terus dijalandan ditingkatkan. (h/mg-rki)

DHARMASRAYA, HA-LUAN— Bupati Dharmas-raya, H.Adi Gunawan, lepasgerak jalan santai ceria yangdigelar oleh mahasiswaKKN PPM Unand di Naga-ri Gunung Medan, Minggu(9/8). Kegiatan ini diikutiratusan warga Gunung Me-dan. Gerak jalan santai dansenam berama serta peme-riksaan kesehatan gratistersebut juga dihadiri Wali-

nagari Gunung Medan, Ya-kub, Tokoh Masyrakatsetempat, Khairul RasyidDt.Sinaro, Ketua PemudaNagari, Sharial, KepalaJorong se-Gunung Medanserta warga setempat.

Menurut Ketua KKNPPM Gunung Medan, Asri-zal Ricelline, kegiatan terse-but merupakan kegiatanuntuk menjalin hubungansialturrahmi antara maha-siswa yang sedang menja-lankan tugas kuliah kerjanyata dengan masyarakatsetempat.

Salah satu kegiatan KKNyang digelar tersebut terse-lenggara berkat kerjasamamahasiswa dengan pemudanagari setempat. "Alham-dulillah gerak jalan santaiceria tersebut mendapatsambutan hangat dari mas-yarakat Gunung Medan danBupati Dharmasraya H.AdiGunawan yang juga wargaGunung Medan," imbuhnya.

Ia memberikan apresiasi

kepada Bupati DharmasrayaH.Adi Gunawan yang sangatrespon terhadap kegiatanpemuda dan sangat perhatiandengan dunia pendidikan diKabupaten Dharmasrayayang ia pimpin.

Bupati DharmasrayaH.Adi Gunawan dalam ke-sempatan itu mengatakan, iasangat salut terhadap kegiatanpositif yang digelar olehmahasiswa KKN, karenakegiatan serupa sangat sulitdiadakan karena didikuti olehratusan warga. "jarang jarangada mahasiswa KKN yangbisa mengumpulkan orangsekian banyak," ulas bupati.

Ia berharap apa yangdidapat dalam perkuliahandapat di aplikasikan di te-ngah tengah masyarakat,minimal dapat menyesuai-kan diri dengan masyarakat,karena karakter masyarakatberbeda dengan karaktermahasiwa yang dikungkungdengan dunia ilmu penge-tahuan. (h/mdi)

BUPATI Dharmasraya, H.Adi Gunawan melepas peserta gerak jalan santaiceria yang digelar Mahasiswa KKN PPM Unand di Nagari Gunung Medandari Lapangan Sepak Bola dan finish di Halaman Kantor Walinagari setempat.MARYADI

Pasangan Sakinah Pasaman Duta Sumbar Tingkat NasionalPASAMAN, HALUAN —Pasangansuami-istri asal Pasaman, H BujangPaman dan Hj Elisabet, terpilih sebagaipemuncak lomba keluarga sakinah ditingkat Provinsi Sumatera Barat 2015,sekaligus sebagai duta Sumbar untukbersaing di tingkat Nasional.

Kepala Kantor KementerianAgama Kabupaten Pasaman, HAbdel Haq, usai menggelar acarahala bihalal di Aula Kantor Keme-nag Lubuk Sikaping, Jumat kema-rin, menyebutkan, dari hasil peni-

laian yang dilakukan oleh timprovinsi beberapa bulan lalu dari 6nominasi keluarga sakinah, pemilikYayasan Raudhatul Ibadah itu men-dapatkan nilai tertinggi dan dite-tapkan sebagai juara pertama.

Abdel Haq menyebutkan, me-ngayuh bahtera rumah tangga tidak-lah mudah. Banyak aral melintangyang bisa saja menenggelamkanserta menghancurkan hubungansuami-istri. Apalagi dalam hal inginmewujudkan keharmonisan dan

kesakinahan keluarga, tidak segam-pang membalikkan kedua telapaktangan. Semuanya itu bergantungkepada pasutri itu sendiri.

Terwujudnya dambaan keluargayang harmonis, rukun, sejahtera apabilapasutri memahami dan melaksanakanhak dan kewajibannya secara baik,keduanya juga harus saling mengerti.

"Begitu pula suami istri itu harussaling menjaga, tidak saling menya-lahkan, tidak egois dan membukakelemahan atau aib masing-masing

dan cenderung selalu melakukanintropeksi atau muhasabah diri,"paparnya.

Bupati Pasaman H. Benny Uta-ma memberi apresiasi atas capaiantersebut. Ia menyampaikan doa dandukungan agar prestasi yang diraihkepala seksi PAIS Kemenag itu, dapatmenularkan virus-virus sakinah sertamenjadi teladan di tengah-tengahmasyarakat Pasaman, untukmewujudkan keluarga yang sakinah,mawaddah warahmah. (h/col)

Page 24: Haluan 10 Agustus 2015

Redaktur: Heldi Satria Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

24 Senin, 10 Agustus 201525 Syawal 1436 H

Pungli Kembali Marak

Pemkab dan Polisi Diminta Bertindak Tegas

Nofi Candra Tampung Aspirasi Masyarakat Sijunjung

SIJUNJUNG, HALUAN — Kondisi jalan per-lintasan Kabupaten Sijunjung-Dharmasrayayang saat ini mengalami perbaikan diman-faatkan oleh sejumlah oknum untuk mencarikeuntungan pribadi. Hampir disejumlah titikterlihat aksi pungli yang meresahkan peng-guna jalan.

Dari informasi yang di-himpun, diketahui untukmobil truk, pelaku pungli inimeminta uang sebesar Rp10ribu rupiah. Sedangkan un-tuk mobil pribadi dan se-peda motor dikenakan pung-li masing-masing sebesarRp5 ribu dan Rp2 ribu perkendaraan.

"Memang benar, hamperdisejumlah titik terdapatsekumpulan orang yang me-lakukan pungli. Kejadian inisudah berlangsung sejakawal Ramadan lalu," sebutHendri (33), salah seorangwarga saat ditanya Haluan.

Anehnya, lanjut Hendri,aksi pungli yang dimotorisejumlah pemuda ini dila-

kukan dengan cara memak-sa. "Jika tidak diberikanoleh pengendara, pelakupungli akan menghardikpengendara tersebut. Bah-kan tak jarang mereka akanmemukul bodo kendaraanyang tidak memberikan uangyang mereka minta," lanjutHendri lagi.

Dirinya pun menyatakanbahwa para sopir serta mas-yarakat yang menjadi peng-guna jalan, meminta kepadapihak terkait seperti kepo-lisian dan Dinas Perhubu-ngan serta Satpol PP Kabu-paten Sijunjung, agar sece-patnya mengambil tindakantegas untuk menertibkanpungutan liar (pungli) yangsangat meresahkan peng-

guna jalan tersebut.Hal senada juga diung-

kapkan Marwan, warga lainyang kebetulan melintasilokasi pungli. Dikatakannya,aksi yang dilakukan olehsejumlah pemuda ini sudahbisa dikatakan perbuatanpidana. Pasalnya, merekameminta uang dengan carapaksaan dan tak jarang de-ngan kekerasan.

"Mereka minta sumba-ngan atau memeras penggu-na jalan. Kalau sumbanganitu sifatnya sukarela, tapikalau bentuknya paksaansudah masuh ranah pidanadan polisi sudah bisa ber-tindak," sebut Marwan de-ngan nada jengkel.

Aksi pungli ini, kata

Marwan lagi tidak terjadidalam satu atau dua hari inisaja. Namun sudah terjadisejak beberapa bulan ter-

akhir. "Pemkab dan polisiharus segera bertindak. Jikatidak, aksi pungli ini bisamemperburuk citra Kabu-

paten Dharmasraya dimatapendatang yang melintasijalan lintas Sumatera ini,"pungkasnya. (h/ogi/hel)

SIJUNJUNG, HALUAN —Pemerintah diharapkanmendorong peningkatanperekonomian masyarakatmelalui hasil pertanian danperkebunan, melalui regu-lasi atau kebijakan yangberpihak kepada masya-rakat. Harapan tersebutmengemuka dihadapan ang-gota DPD RI, H. Nofi Can-dra, yang membuka ruangpenyerapan aspirasi meman-faatkan masa reses ke II bulanAgustus bersama masyarakatdan mahasiswa di NagariSijunjung, Kabupaten Sijun-jung, Jumat (7/8) kemaren.

Susi, salah seorang maha-siswa IAIN Imam BonjolPadang menyebutkan, peme-rintah harus dengan sung-guh-sungguh memperhati-kan petani. Ia menyebutkankondisi kebanyakan petanidi daerah itu saat ini banyakyang kewalahan kala musimpanas datang. Kurangnyajaringan irigasi yang me-madai menjadi persoalanmendasar yang harus segeradibenahi oleh pemerintah.

Disamping itu kata dia,Masalah tataniaga dan di-stribusi pupuk bersubsidimasih menjadi momok bagipetani dalam peningkatankwalitas hasil pertanian danperkebunan di daerah itu."Kita ingin pemerintah be-tul-betul serius memper-hatikan kebutuhan petaniini, karena tersedianya sara-na dan prasarana yang ter-jangkau bagi masyarakatsangat berpengaruh kepadahasil pertanian yang berim-bas kepada peningkatanperekonomian itu sendiri,"bebernya.

Sementara itu, Wali-

nagari Sijunjung, Efendi,memperkuat argumen mas-yarakat terhadap kebutuhanpada pengairan yang perma-nen. Petani tanpa pengairanyang mantap tidak bisa mela-kukan budidaya untuk me-ningkatkan produktivitas."Kecuali pengairan, masalahinfrastruktur perekonomianjuga perlu diperhatikan,"tambah Efendi.

Menanggapi harapan-harapan masyarakat, senatorasal Sumatera Barat itu me-mastikan terdapat tiga masa-lah yang selalu menghantuipetani di Sumatera Barat.Permasalahan itu meliputimodal, pemasaran hasil danketersediaan sarana pro-duksi pertanian, seperti be-nih, pupuk dan pestisida.

Sebagai anggota KomiteII DPD-RI yang menbidangiPertanian,perternakan, pere-kebunan dan perekonomian,Nofi Candra memandangupaya peningkatan kesejah-

teraan petani bisa dilakukanbila pemerintah mampumenjawab kebutuhan-kebu-tuhan tedrsebut. "Setiapturun menjeput aspirasi,perbaikan sistim distribusidan tataniaga pupuk danpeningkatan kualitas irigasiterus menjadi harapan peta-ni. Kita telah melaporkanhal ini dan akan selalu ber-juang untuk mendesak de-partemen terkait melaluikopmite II agar melakukanpembenahan," tutur Nofi.

Terhadap ketersediaanpupuk, Nofi menyebutkansetidaknya petani di Indo-nesia membutuhkan 21 jutaton pupuk setiap tahun. Te-tapi yang disubsidi hanyasekitar 7,7 jt ton. Jumlahtersebut tentu sangat terba-tas. " Tetapi yang sebenarnyadiinginkan petani bukansemata soal subsisdi denganharga rendah, tetapi lebihkepada tataniaga agar kebu-tuhan petani terpenuhi,"

jelasnya.Pihaknya bahkan berha-

rap kepada masyarakat un-tuk tidak bergantung kepadapenggunaan pestisida danpupuk non organik, karenaselain mahal, juga mem-berikan dampak buruk ter-hadap kesehatan dan lingku-ngan yang ada. "Pola ini jugaharus kita kembangkan,melalui penggunaan pupukorganik bagi lahan perta-nian. Kapan perlu kita akandorong pemerintah untukjuga mensubsidi distribusipupuk organik bagi mas-yarakat," kata Nofi.

Sebagai anggota DPD RIyang notabene wakil daerahdi pemerintah pusat, masya-rakat berharap Nofi Candralebih keras memperjuangkanmasyarakat petani. AnggotaDPD yang juga duduk dilembaga MPR RI itu me-ngaku akan bekerja maksi-mal, meski sampai di luar ke-wenangan sekalipun. (h/ndi)

TAMPUNG ASPIRASI — Senator DPD RI asal Sumbar, Nofi Candra didampingi Walinagari dan Camat Sijunjungbersama dengan mahasiswa selepas berdiskusi pada kegiatan reses anggota DPD RI di Nagari Sijunjung, Kab.Sijunjung, Jumat (7/8). YUTIS WANDI