80
HASIL KEGIATAN PROGRAM CSR Tahun 2015

Hasil Implementasi Program CSR BPI 2015 web€¢Usaha : Konveksi •PembuatanTasBPI sebanyak: 500 Pcs DOMPET •KUB WiratamaJaya •Usaha : ProduksiDompet •PembuatanDompetBPI sebanyak:

Embed Size (px)

Citation preview

HASIL KEGIATAN PROGRAM CSR Tahun 2015

LINGKUP PROGRAM CSR PT. BPITAHUN 2015

EKONOMI

INFRASTRUKTUR

PENDIDIKAN

KESEHATAN

SOSIAL BUDAYA, KEAGAMAAN

DAN LINGKUNGAN

Hasil Kegiatan CSR

BIDANG PENGEMBANGAN EKONOMI

BENTUK KEGIATAN CSR BIDANG PENGEMBANGAN EKONOMI

Pengembangan Kelompok Usaha Bersama

Pengembangan Lembaga Keuangan Mikro

Penyediaan Lapangan Kerja Sementara

Pengembangan Kapasitas Melalui Pelatihan, Pendampingan dan Pembinaan

Telah tergabung dalam

85 KUB(Kelompok Usaha Bersama)

*Data CSR-BPI per 31 Desember 2015

1.416Warga

Tas Rinjing Kain Perca

Kerupuk Payet Emping

Jenis Usaha KUB

1.416 Anggota

85 KUB

9 Desa

Type Of Business2013 2014 2015 Total

Member KUB Member KUB Member KUB Member KUB

Daily & tenant farmer in Bupati decree 336 22 336 22

Goat Fattening 108 9 26 1 17 0 151 10

Duck Farming 0 0 30 2 0 0 30 2

Loan and Saving for Trading 214 12 195 9 83 4 492 25

Eel Farming 29 2 0 0 2 0 31 2

Catfish Farming 0 0 38 3 4 0 42 3

Services (Catering & Laundry) 71 5 29 2 32 2 132 9

Mobile harvester farmers 63 3 0 0 0 0 63 3

Production ( Home Industry & tailor) 31 2 57 4 51 3 139 9

Total 516 33 375 21 525 31 1416 85

Daily & tenant

farmer in Bupati

decree, 336, 24%

Goat Fattening,

151, 11%

Duck Farming, 30,

2%

Loan and Saving for

Trading, 492, 35%

Eel Farming,

31, 2%

Catfish

Farming

42, 3%

Services

(Catering &

Laundry),

132, 9%

Mobile harvester

farmers, 63, 4%

Production ( Home

Industry & tailor),

139, 10%

Sebaran Anggota KUB

Berdasarkan lokasi Anggota Berdasarkan Jenis Kelamin

Gender2013 2014 2015 Total

Anggota Anggota Anggota Anggota

Wanita 232 284 484 1,000

Pria 284 91 41 416

Jumlah 516 375 525 1,416

Desa2013 2015 2015 Total

Anggota KUB Anggota KUB Anggota KUB Anggota KUB

Ujungnegoro 161 8 122 8 255 13 538 29

Karanggeneng 115 9 20 1 164 10 299 20

Ponowareng 164 12 30 2 70 6 264 20

Desa Lainnya 76 4 203 10 36 2 315 16

Jumlah 516 33 375 21 525 31 1,416 85

Anggota Anggota Anggota

2013 2014 2015

232284

484

284

9141

Wanita

Pria

Anggota

538

299264

315 Ujungnegoro

Karanggeneng

Ponowareng

Desa Lainnya

Profil KUB - 2015

BerkahMakmur

• 10 Anggota

• SimpanPinjam

• Ponowareng

Profil KUB - 2015

Berkah Jaya Mulyo

• 10 Anggota

• SimpanPinjam

• Ponowareng

Profil KUB - 2015

Amanah

• 11 Anggota

• SimpanPinjam

• Ponowareng

Profil KUB - 2015

AN-Nur

• 13 Anggota

• SimpanPinjam

• Simbangjati

Profil KUB - 2015

Payet LancarIndah

• AnggotaUtama : 16

• AnggotaPemayet : 75

• Jasa Payet –Simpan Pinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Payet BerkahMakmur

• AnggotaUtama : 16

• Anggotapemayet : 80

• Jasa Payet –SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015Wiratama Jaya

• 9 Anggota

• ProduksiDompetWanita

• Ponowareng

Kapasitas produksi berawal dari 30 lusin/minggu, kini telah mencapai 90 lusin/minggu

Profil KUB - 2015Sekarwangi

• 19 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Mekarwangi

• 16 Anggota

• Buruh tani -Simpan Pinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

NandurSejahtera

• 11 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Melati

• 14 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Jaya Berkah

• 15 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Sumber Rejeki

• Ketua : Cokro

• 13 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

BerkahGembira

• Ketua : Biyanti

• 25 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Batu Bata

• 13 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Subur Makmur

• 22 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Mawar Merah

• 21 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Karya BersamaBerkah

• 16 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Mawar Stasiun

• 14 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Mawar Indah

• 18 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Bunga Cempaka

• 12 Anggota

• Buruh tani -Simpan Pinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Pelangi Indah

• 10 Anggota

• Buruh tani -Simpan Pinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015

Barokah

• 10 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Berkah

• 15 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Kenanga

• 10 Anggota

• Buruh tani -Simpan Pinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Orbuk Mutiara

• 11 Anggota

• Buruh tani -Konveksi

• Ponowareng

Profil KUB - 2015Mekar Sari

• 13 Anggota

• Buruh tani -Simpan Pinjam

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015

Timbul Jaya

• 19 Anggota

• Buruh tani -SimpanPinjam

• Ujungnegoro

Profil KUB - 2015Berkah Jaya

Makmur

• 16 Anggota

• Buruh tani –Produksi TasRinjing

• Karanggeneng

Profil KUB - 2015Sumber Rejeki

• 23 Anggota

• Produksi KainPerca

• Wonokerso

Profil KUB - 2015

Rosa Indah

• 12 Anggota

• Buruh tani –Produksi KainPerca

• Ujungnegoro

KUB Nelayan Ujungnegoro (Bantuan Bengkel Las)

KUB Nelayan MAESO RUKUN

Training Motivasi Usaha & Kewirausahaan bagi KUB

20

300

3

KUB

ANGGOTA

DESA

Training Kewirausahaan Sosial bagi 8 KUB Kader Kesehatan Desa

3 Kali –3 Bulan

137 Anggota

8 KUB Kader

Wringingintung

Tulis

Wonokerso

Beji

Simbangjati

Kenconorejo

Ujungnegoro

Karanggeneng

Training Lembaga Keuangan Mikro

bagi 6 KUB Kader Kesehatan

Kader Desa Wonokerso Kader Desa Kenconorejo

Kader Desa Simbangjati Kader Desa Tulis Kader Desa Wringingintung

Kader Desa Beji

Total peserta yang mengikuti kegiatan pelatihan sebanyak 137 anggota KUB kader kesehatan

Pertumbuhan Usaha 3 KOPERASI

di 3 Desa (Ujungnegoro, Karanggeneng, dan Ponowareng)

2,655

3,462

4,021

2013 2014 2015

Pertumbuhan AnggotaPENYALURAN

PINJAMAN

SIMPANAN

MASYARAKAT

ASSET

2013

2014

2015

Kegiatan Studi Banding bagi 3 KOPERASI

(Ujungnegoro, Karanggeneng, dan Ponowareng)

Tanggal : 11-12 Februari 2015

Peserta : 18 orang

Koperasi yang dikunjungi :

• Koperasi Bina Raharja – Batang

• Koperasi IndoArtha -

Temanggung

Pelatihan Kewirausahaan bagi Anggota 3 KOPERASI TAHAP I

(Ujungnegoro, Karanggeneng, dan Ponowareng)

169 Anggota

3

KSP

3 Desa

Pelatihan Kewirausahaan bagi Anggota 3 KOPERASI TAHAP II

(Ujungnegoro, Karanggeneng, dan Ponowareng)

158 Anggota

3

KSP

3 Desa

KOPERASI MITRA DHUAFA – PEMBIAYAAN MODEL GRAMEEN BANK

Latihan Wajib Kumpulan (LWK) Pencairan Pinjaman

Pertemuan Rutin Mingguan

Bergerak dalam

bidang jasa keuangan

mikro untuk kaum

perempuan dengan

Sistem Grameen Bank

(tanggung renteng)

Pertumbuhan Usaha KOPERASI MITRA DHUAFA

(PEMBIAYAAN USAHA MIKRO MODEL GRAMEEN BANK)

Per 31 Desember 2015

REMARKS 31-Dec-13 31-Dec-14 31-Dec-15

TOTAL PEMINJAM 937 individual 1.538 individual 2.703 individual

TOTAL KELOMPOK WANITA 184 women groups 249 women groups 389 women groups

TOTAL CENTER 67 Center 95 Center 146 Center

TOTAL PENYALURAN PEMBIAYAAN Rp. 915.900.000,- Rp. 2.738.100.000,- 6,300,100,000

TOTAL SIMPANAN Rp. 91.427.876,- Rp. 214.580.220,- 500,040,473

DESA JANGKAUAN 13 villages 20 villages 34 villages

937

1538

2,703

TOTAL BORROWER

2013 2014 2015

184

249

389

TOTAL WOMEN GROUP

13

20

34

VILLAGE COVERAGE

2013 2014 2015

2013 2014 2015

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Tahap I bagi Anggota KOMIDA Batang

Kantor KOMIDA Cabang Batang - Rabu, 21 April 2015, materi kesehatan reproduksi & lingkungan

serta kewirausahaan

34

3

Anggota

Desa

� Ujungnegoro

� Ponowareng

� Kenconorejo

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Tahap II bagi Anggota KOMIDA Batang

Kantor KOMIDA Cabang Batang - Rabu, 28 Oktober 2015 di Aula Balai Desa Kenconorejo ,

materi kesehatan reproduksi & lingkungan serta kewirausahaan

97

6

Anggota

Desa

� Ujungnegoro

� Ponowareng

� Kenconorejo

� Simbangjati

� Wonokerso

� Tulis

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pelatihan Pembuatan Tas Rinjing

4

99

20

3

Angkatan

Peserta

DESA

KUB

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pelatihan Pembuatan EMPING

4

39

2

KUB

PESERTA

DESA

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pelatihan Produksi Kain Perca

3

45

3

KUB

PESERTA

DESA

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

MENYAMBUNG BENANG SERAT NANAS – KERAJINAN BATIK

Jumlah tenaga kerja : 10 Orang

Asal tenaga kerja : Desa Ponowareng

Kapasitas pekerjaan : Mulai 1 Kg serat

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pembuatan Tas dan Dompet - BPI

TAS

• KUB Cahaya Berkah

• Usaha : Konveksi

• Pembuatan Tas BPI sebanyak : 500 Pcs

DOMPET

• KUB Wiratama Jaya

• Usaha : Produksi Dompet

• Pembuatan Dompet BPI sebanyak : 500 Pcs

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pembuatan Infrastruktur Furnitur Sekolah

NoPenerima Manfaat

(Vendor)Desa Jumlah Pekerjaan Keterangan

1 Sawiyan Ujungnegoro6 Lemari

Buruh Tani70 Meja Dampar

2 Rohani Karanggeneng 100 Meja Dampar Buruh Tani

3 Caryo Edi Kenconorejo 40Paket (Meja + Kursi)

Belajar

Petani

Penggarap

4 Dasut/Dasmoan Ujungnegoro60 Meja dampar

Buruh Tani11 Lemari

5 Waluyo Karanggeneng 40 Meja dampar Buruh Tani

6 PardiKaranggeneng 40 Meja dampar

Buruh TaniKaranggeneng 4 Lemari

7 Sadeli /LatifKaranggeneng 3 Lemari Petani

PenggarapKaranggeneng 50 Meja dampar

8 Pajari Ujungnegoro

4 LemariPetani

Penggarap50 Meja dampar

1 Pintu

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

Pembuatan Infrastruktur Furnitur PUSTU/PKD

NONAMA PENERIMA MANFAAT

(VENDOR)ALAMAT UNIT PEKERJAAN

1Pajari (PETANI

PENGGARAP)Ujungnegoro

20 Meja Kursi Belajar

2 Lemari

2 Waluyo (BURUH TANI) Karanggeneng

1 - Lemari Arsip

2 - Meja

2 - Kursi Panjang

6 - Kursi Pendek

1 - Ranjang Pasien

3Caryo Edi (PETANI

PENGGARAP)Kenconorejo

2 - Lemari

3 - Kursi Panjang

10 - Kursi pendek

2 - Ranjang Pasien

2 - Meja

4Sadeli /Latif (PETANI

PENGGARAP)Karanggeneng

3 - Lemari

4 - Meja

2 - Kursi Panjang

9 - Kursi Pendek

1 - Ranjang Pasien

PENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARAPENYEDIAAN LAPANGAN PEKERJAAN SEMENTARA

MANUAL LAND CLEARING

NO PEKERJAAN WAKTU PEKERJA

1 Pembersihan lahan puri gajah I 2 hari 31 orang 3 KUB

2 Pembersihan lahan puri gajah II 4 Hari 56 orang 8 KUB

3 Pembersihan lahan pasca “Kickoff” 1 Hari 9 orang 4 KUB

4 Pembuatan Saluran Irigasi 6 Hari 10 orang 3 KUB

5 Pemasangan Gorong-gorong 3 Hari 6 orang 5 KUB

112 Pekerja

24 KUB

3 Desa

Hasil Kegiatan CSR

BIDANG INFRASTRUKTUR

NO PROGRAM 2012 2013 2014 2015 TOTAL

1Clean Water Installation &

Community Toilet4 9 13

2 Religious Site/Mosques 6 21 5 10 42

3 Health Care Building 2 2

4 School Infrastructure 1 11 6 18

5 Others 2 1 4 7

TOTAL 13 44 5 20 82

HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015

Clean Water

Installation &

Community Toilet,

13, 16%

Religious

Site/Mosques, 42,

51%

Health Care

Building, 2, 2%

School

Infrastructure, 18,

22%

Others, 7, 9%

HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015

Renovasi Mushola/Masjid

Masjid AL AMIN

DESA JURAGANMasjid BAITURROHMAN

DESA BAKALAN

Masjid DARUL MUKHLISIN

DESA WONOKERSO

Masjid SYECH THOLABUDIN

DESA DEPOKMasjid AL KAROMAH

DESA UJUNGNEGORO

Masjid AL MUNAWIR

DESA KARANGGENENG

HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015

Infrastruktur Furnitur untuk Sekolah TPA/TPQ

No Desa Sekolah Penerima Bentuk Bantuan

1 Juragan 2 TPQ Meja dampar, Pintu, dan Whiteboard

2 Bakalan 1 Madin Meja dampar, Lemari, dan Whiteboard

3 Wonokerso 2 TPQ Meja dampar, Lemari, dan Whiteboard

4 Simbangjati 1 TPQ Karpet dan Whiteboard

5 Kenconorejo 4 TPQ Meja dampar, Lemari, dan Whiteboard

6 Tulis 3 TPQ dan 2 Madin Meja dampar, Lemari, dan Whiteboard

HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015

Infrastruktur Furnitur untuk PUSTU/PKD dan PAUD

NO PUSTU/PKD/PAUDBENTUK BANTUAN

INFRASTRUKTUR

1PAUD DAHLIA -

KARANGGENENGMeja Kursi dan Lemari

2 UJUNGNEGOROLemari Arsip, Meja, Kursi Panjang,

Kursi Pendek, dan Ranjang Pasien

3 SIMBANGJATILemari, Kursi panjang, Kursi pendek,

dan Ranjang pasien

4 TULISLemari, Meja, Kursi panjang, Kursi

pendek, dan Ranjang pasien.

5 KARANGGENENGLemari, Meja, Kursi panjang, Kursi

pendek, dan Ranjang pasien.

6 KENCONOREJO Lemari, Meja, dan Kursi

HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015HASIL PROGRAM CSR INFRASTRUKTUR 2015

Bantuan infrastruktur untuk mendukung perbaikan jembatan Desa Beji

Hasil Kegiatan CSR

BIDANG PENDIDIKAN

HASIL PROGRAM CSR PENDIDIKAN 2015HASIL PROGRAM CSR PENDIDIKAN 2015

No Desa Sekolah Penerima

1 Juragan 2 TPQ

2 Bakalan 1 Madin

3 Wonokerso 2 TPQ

4 Simbangjati 1 TPQ

5 Kenconorejo 4 TPQ

6 Tulis 3 TPQ dan 2 Madin

Bantuan sarana

belajar -

mengajar kepada

15 Sekolah (TPQ

& Madin)

HASIL PROGRAM CSR PENDIDIKAN 2015HASIL PROGRAM CSR PENDIDIKAN 2015

Program PERPUSERU – Kemitraan dengan PERPUSDA

Kab. Batang dan Coca Cola Foundation (hibah Bill &

Melinda Gates Foundation)

Tahap awal kegiatan

dilaksanakan

pengembangan

perpustakan di 2 Desa

Desa Ujungnegoro dan

Karanggeneng

Kunjungan ke Pepuseru

Desa Rejosari - Tersono

Kunjungan ke Pepuseru

Desa Mentosari - Gringsing

Hasil Kegiatan CSR

BIDANG KESEHATAN

Bantuan PMT bagi Posyandu & Pos Lansia

Capacity Building

Bantuan Infrastruktur

Aksi Bersih Kader Kesehatan Desa

BENTUK KEGIATAN CSR BIDANG KESEHATAN

HASIL PROGRAM CSR KESEHATAN 2015

8 Desa

8 KUB Kader

182 Kader

Program dukungan PMT berkelanjutan

Pelatihan Kewirausahaan Sosial Pelatihan Keuangan Mikro Bantuan Tahap III

Pelatihan Pengembangan Kapasitas Kader Kesehatan di 8 Desa

Di bidang Penyuluhan Kesehatan Lingkungan

No Mitra PenyelenggaraPosyandu

(Desa)

∑ Kader

PosyanduLokasi Pelatihan

1

UPTD PUskesmas

Tulis

Simbangjati 15 Balai Desa

2 Kenconorejo 20 Balai Desa

3 Wringin Gintung 25 Balai Desa

4 Tulis 25 Balai Desa

5 Beji 20 Balai Desa

6UPTD Puskesmas

Kandeman

Ujungnegoro 35 Rumah Kader Posyandu - Rusmiatun

7 Karanggeneng 15 Rumah Kader Posyandu - Winti

8 Wonokerso 20 Balai Desa

Total 175

HASIL PROGRAM CSR KESEHATAN 2015

Pelatihan Pengembangan Kapasitas Bidan Desa di 9 Desa di Bidang Ibu Melahirkan

23 Peserta

9 Desa

2 UPTD

HASIL PROGRAM CSR KESEHATAN 2015

Sesi ke- Materi

1

- Penyampaian Materi Sosialisasi PLTU

- Penyampaian hasil kegiatan program kesehatan ibu

dan anak puskesmas Tulis dan Kandeman tahun 2015

2- Materi Penanganan Perdarahan dan Preeklampsia Ibu

Melahirkan oleh Dr. H. Dicky Zulkarnain, Sp .OG

3- Praktek Penanganan Perdarahan dan Preeklampsia Ibu

Melahirkan oleh Dr. H. Dicky Zulkarnain, Sp .OG

BANTUAN INFRASTRUKTUR FURNITUR KEPADA PUSTU/PKD

HASIL PROGRAM CSR KESEHATAN 2015

NO PUSTU/PKDBENTUK BANTUAN

INFRASTRUKTUR

1PAUD DAHLIA -

KARANGGENENG

20 Meja Kursi Periksa

2 Lemari

2 UJUNGNEGORO

1 - Lemari Arsip

2 - Meja

2 - Kursi Panjang

6 - Kursi Pendek

1 - Ranjang Pasien

3

SIMBANGJATI

1 - Lemari

1 - Kursi Panjang

4 - Kursi pendek

1 - Ranjang Pasien

TULIS

1 - Lemari

2 - Meja

2 - Kursi Panjang

6 - Kursi Pendek

1 - Ranjang Pasien

4

KARANGGENENG

2 - Lemari

2 - Meja

2 - Kursi Panjang

4 - Kursi Pendek

1 - Ranjang Pasien

KENCONOREJO

1 - Lemari

2 - Meja

5 - Kursi

Aksi Bersih Kader Kesehatan di 8 Desa

260 Peserta

8 Desa

2 UPTD

HASIL PROGRAM CSR KESEHATAN 2015

Kegiatan Aksi diawali dengan penyuluhan kesehatan lingkungan oleh UPTD Tulis dan Kandeman

Hasil Kegiatan CSR BIDANG SOSIAL BUDAYA, KEAGAMAAN, DAN LINGKUNGAN

AKSI JUMAT BERSIH KARYAWAN PT BPI

AKSI BERSIH SISWA

KEMITRAAN PENANAMAN POHON

BENTUK KEGIATAN CSR BIDANG LINGKUNGAN

AKSI JUMAT BERSIH KARYAWAN PT BPI

DI AREA MAKAM SYEKH MAULANA MAGHRIBI

120 Peserta

HASIL PROGRAM CSR LINGKUNGAN 2015

Pengurus makam, Perangkat Desa, A5, TNI-POLRI, IRMASUN

AKSI BERSIH SISWA MI Al IKHSAN UJUNGNEGORO

DI AREA MAKAM SYEKH MAULANA MAGHRIBI

49 Peserta

HASIL PROGRAM CSR LINGKUNGAN 2015

Penyuluhan dan Lomba Kebersihan Hasil Lomba Kebersihan Aksi Bersih

AKSI BERSIH SISWA MI Al IKHSAN UJUNGNEGORO

DI AREA MAKAM SYEKH MAULANA MAGHRIBI

71 Peserta

HASIL PROGRAM CSR LINGKUNGAN 2015

Penyuluhan dan Lomba Kebersihan Hasil Lomba Kebersihan Aksi Bersih

KEMITRAAN KEGIATAN PENANAMAN POHON PENEDUH DI JALAN SIGANDU

UJUNGNEGORO BERSAMA PEMDA KABUPATEN BATANG

HASIL PROGRAM CSR LINGKUNGAN 2015

No Jenis Pohon Jumlah

1 Kuku Bima 250

2 Biola Cinta 190

3 Bungur 60

4 Flamboyan 40

Jumlah 540

Kegiatan telah dimulai sejak 24 Desember 2015