Hubungan Antara Perilaku Hidup Bersih Sehat Dengan Angka Kejadian Demam Tifoid Di Wilayah Kalijaga 2

Embed Size (px)

DESCRIPTION

hubungan PHBS dan demam thypoid

Citation preview

HUBUNGAN ANTARA PERILAKU HIDUP BERSIH SEHAT DENGAN ANGKA KEJADIAN DEMAM TIFOID DI WILAYAH KALIJAGA1. Gambaran Pengetahuan Demam TifoidPERTANYAANPARTISIPAN

Ny. TnNy. TNy. SNy. SrNy. SaTn. NTn. MNy. SiNy. RNy.Mi

Apakah anda pernah mendengar apa itu demam tifoid atau tifus1111111111

Apakah anda tahu penyebabnya0000010000

Jika anda tahu penyebabnya, sebutkan!0000000000

Menurut anda, bagaimana cara menghindari demam tifoid/tifus1000000000

TOTAL2111121111

*Keterangan : benar = 1, salah 0KRITERIAJAWABAN

Baik 2

Buruk 8

*keterangan : baik = > 2, buruk = < 2

2. Gambaran pengetahuan perilaku hidup bersih dan sehatPERTANYAANPARTISIPAN

Ny. TnNy. TNy. SNy. SrNy. SaTn. NTn. MNy. SiNy. RNy.Mi

Apakah dirumah anda terdapat jamban1111111111

Berapa jarak antara jamban dan dapur1100111101

Kapan saja anda mencuci tangan1100101111

Apakah anda mencuci tangan dengan air mengalir dan sabun1101110111

Apakah anda sering mencuci bahan makanan sebelum diolah1111111111

Apakah anda selalu mencuci peralatan rumah tangga setelah digunakan, menggunakan air mengalir dan sabun1110011111

Darimanakah anda mendapatkan sumber air untuk kehidupan sehari-hari1111111111

Bagaimana dengan kebiasaan makan anda0111011101

*Keterangan : benar = 1, salah 0KRITERIAJAWABAN

Baik 8

Buruk 2

*keterangan : baik = > 6, buruk = < 6

3. Gambaran pengetahuan demam tifoid dan perilaku hidup bersih dan sehatPERTANYAANJawaban benar

Apakah anda pernah mendengar apa itu demam tifoid atau tifus100%

Apakah anda tahu penyebabnya10%

jika anda tahu penyebabnya, sebutkan!0%

Apakah dirumah anda terdapat jamban100%

Berapa jarak antara jamban dan dapur70%

Kapan saja anda mencuci tangan70%

Apakah anda mencuci tangan dengan air mengalir dan sabun80%

Apakah anda sering mencuci bahan makanan sebelum diolah100%

Apakah anda selalu mencuci peralatan rumah tangga setelah digunakan, menggunakan air mengalir dan sabun80%

Darimanakah anda mendapatkan sumber air untuk kehidupan sehari-hari100%

Bagaimana dengan kebiasaan makan anda70%

Menurut anda, bagaimana cara menghindari demam tifoid/tifus10%