3
Hukum Pascal, Bunyi Dan Penerapannya Redaksi | January 4, 2013 Hukum Pascal Hukum Pascal, Bunyi Dan Penerapannya – Indobeta Dalam hukum pascal disebutkan : Tekanan yang diberikan oleh zat cair yang terkurung dalam ruang tertutup akan diteruskan ke segala arah dan semua bidang ruang dengan tekanan sama besar. Hukum pascal dinyatakan oleh ahli matematika dan fisika Prancis, Blaise Pascal. Penerapan Hukum Pascal Penerapan dari hukum ini bisa kita lihat dalam : 1. Dongkrak Hidrolik

Hukum Pascal

Embed Size (px)

DESCRIPTION

nhuiklkuhi

Citation preview

Page 1: Hukum Pascal

Hukum Pascal, Bunyi Dan PenerapannyaRedaksi | January 4, 2013

Hukum Pascal

Hukum Pascal, Bunyi Dan Penerapannya – Indobeta

 

Dalam hukum pascal disebutkan :

Tekanan yang diberikan oleh zat cair yang terkurung dalam ruang tertutup akan diteruskan ke segala arah dan semua bidang ruang dengan tekanan sama besar.

Hukum pascal dinyatakan oleh ahli matematika dan fisika Prancis, Blaise Pascal.

 

Penerapan Hukum Pascal

Penerapan dari hukum ini bisa kita lihat dalam :

1. Dongkrak Hidrolik

Prinsip kerja alat ini yang menggambarkan hukum pascal adalah :

Saat pengisap kecil yang berada dalam dongkrak ini diberikan tekanan, gaya tersebut akan diteruskan oleh minyak (fluida) yang terdapat dalam pompa.

Page 2: Hukum Pascal

Kemudian, sesuai dengan hukum pascal, minyak yang berada dalam dongkrak akan memberikan tekanan sama besar pada penghisap besar sehingga bisa mengangkat beban yang berada di atasnya.

2. Mesin Hidrolik Pengangkat Mobil

Prinsip kerja yang diguanakan pada alat ini serupa dengan prinsip kerja pada dongkrak hidrolik. Perbedaannya hanya pada luas penghisap yang digunakan.

Perbandingan luas penghisap pada alat ini sangat besar, hingga penghisap besar mampu mengangkat mobil.

3. Rem Hidrolik

Prinsip kerja pada alat ini adalah :

Saat pengemudi menekan pedal rem, gaya atau tekanan yang diberikan pada pedal akan diteruskan oleh ke silinder utama yang berisi minyak.

Minyak tersebut kemudian menerkan bantalan rem yang terhubung dengan piringan logam yang akan menghasilkan gaya gesek antara bantalan rem dengan piringan logam, yang kemudian digunakan untuk menghentikan putaran roda.Alat – alat lain yang menggunakan prinsip kerja dari hukum pascal adalah :

pompa hidrolik alat press hidrolik tensimeter atau sfigomanometer. (nn)