13
vii IMPLEMENTASI ASAS KEBEBASAN BERBICARA DALAM PASAL 27 AYAT (3) UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK DITINJAU DARI PASAL 28 UNDANG- UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 SKRIPSI Untuk Memenuhi sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Program Studi Ilmu Hukum Disusun oleh : DIANA NOVELICA INDRIANTO NIM: 201410110311341 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2018

SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

vii

IMPLEMENTASI ASAS KEBEBASAN BERBICARA DALAM PASAL 27 AYAT (3) UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASIDAN TRANSAKSI ELEKTRONIK DITINJAU DARI PASAL 28 UNDANG-

UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

SKRIPSI

Untuk Memenuhi sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

Program Studi Ilmu Hukum

Disusun oleh :

DIANA NOVELICA INDRIANTO

NIM: 201410110311341

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2018

Page 2: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

viii

Page 3: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

ix

Page 4: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

x

Page 5: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xi

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan Puji dan Syukur kehadirat Allah SWT atas segala

rahmat dan karunia pada penulis, akhirnya penulis dapat menyelesaikan

penyusunan tesis yang berjudul IMPLEMENTASI ASAS KEBEBASAN

BERBICARA DALAM PASAL 27 AYAT (3) UNDANG-UNDANG

NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI

ELEKTRONIK DITINJAU DARI PASAL 28 UNDANG-UNDANG DASAR

NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945.

Tugas akhir ditulis dalam rangka memenuhi sebagai persyaratan untuk

memperoleh gelar Sarjana di Universitas Muhammadiyah Malang.

Penulis menyaari bahwa tugas akhir dapat diselesaikan berkat dukungan

dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu penulis berterima kasih kepada

semua pihak yang secara langsung maupun tidak langsung memberikan kontribusi

dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

Selanjutnya Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada :

1. Yang sangat teristimewa yaitu orang tua penulis (mama dan papa) yang

telah mendoakan, mendukung setulus hati dan memotivasi tiada henti

demi kelancaran menuntut ilmu dan menyelesaikan tugas akhir ini.

Selamanya jasa beliau tidak akan hilang sampai akhir hayat. Semoga

segala usaha ini akhirnya dapat membahagiakan mereka.

2. Bapak Drs. Fauzan selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Bapak Dr. Tongat, SH., MH. selaku dekan Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Bapak Dr. Sulardi, SH., M.Si. selaku pembimbing I yang dengan

ketulusan hatinya telah membimbing dan membagikan ilmu pengetahuan

selama menyusun tugas akhir ini.

5. Ibu Catur Wido Haruni, SH., M.Si., M.Hum. selaku pembimbing II yang

dengan ketulusan hatinya telah membimbing dan membagikan ilmu

pengetahuan selama menyusun tugas akhir ini.

6. Bapak Bayu Dwi Widdy Jatmiko, SH., M.Hum selaku dosen wali yang

telah membimbing selama masa perkuliahan.

Page 6: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xii

7. Seluruh dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang yang

sangat berpengaruh penting dalam mendidik penulis selama menjadi

mahasiswa di Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang.

Semoga ilmu yang telah diberikan kembali menjadi sesuatu hal yang baik

untuk seluruh dosen tercinta.

8. Mas Rizal Akbarudin selaku kakak yang selalu menemani proses

pengerjaan tugas akhir, yang tanpa keberatan membantu, memberi

pengetahuan, serta mendukung ketika mengalami kesulitan mengerjakan

tugas akhir ini.

9. Imelda Mutaqina Mafaza, SH., dan Iid Roudlotul Jannah, S.Pd., dan Fiqi

Roudlotul Jauharoh, SH., selaku teman yang tanpa henti memberi motivasi

dukungan untuk segera menyelesaikan tugas akhir ini.

10. Fiqi Roudlotul Jauharoh, SH., Feriska Dinda Reina, dan Bunga Baliberrys

Fanny, Rama Ristanto Stria Tanjung, SH., Muhammad Indra Firdaus, SH.,

Triagus Purnama, dan teman-teman Fakultas Hukum kelas F 2014 selaku

teman seperjuangan dalam pendidikan S1 yang selalu memotivasi dan

menemati mengerjakan tugas akhir ini.

11. Seluruh teman-teman fakultas hukum Universitas Muhammadiyah

Malang.

12. Seluruh teman-teman kos putri yang selalu memberikan dorongan ketika

mengerjakan tugas akhir.

Semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat untuk pengembangan ilmu

pengetahuan khususnya di bidang Ilmu Hukum di sekolah maupun di perguruan

tinggi serta bermanfaat bagi para pembaca. Amin ya Robbal Alamin.

Malang, 11 Juli 2018

Penulis

Diana Novelica Indrianto

Page 7: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xiii

DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... i

SURAT PERNYATAAN ............................................................................... ii

UNGKAPAN PRIBADI ................................................................................ iii

ABSTRAKSI .................................................................................................. iv

ABSTRACT ................................................................................................... v

KATA PENGANTAR ................................................................................... vi

DAFTAR ISI .................................................................................................. viii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ................................................................. 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 8

C. Tujuan Penelitian ............................................................................ 9

D. Kegunaan Penelitian ....................................................................... 9

E. Manfaat Penelitian .......................................................................... 10

F. Metode Penelitian ........................................................................... 11

G. Sistematika Penulisan ..................................................................... 15

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................... 17

A. Tinjauan Umum Kebebasan Berbicara ........................................... 17

1. Sejarah Kebebasan Berbicara .................................................. 17

2. Pengertian Kebebasan Berbicara ............................................. 19

3. Asas Kebebasan Berbicara ...................................................... 23

B. Pengertian Perlindungan Hukum .................................................... 26

C. Pengertian Kontruksi Hukum ......................................................... 30

D. Tinjauan Umum tentang Informasi dan Transaksi Elektronik ....... 31

E. Pengaturan Kebebasan Berbicara dari Berbagai Peraturan

Perundang-undangan ...................................................................... 44

Page 8: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xiv

BAB III PEMBAHASAN .............................................................................. 51

A. Implementasi Asas Kebebasan Berbicara dalam Pasal 27

ayat (3) Undang-Undang Nomor 11 tahun 2008 tentang ITE

ditinjau dari Pasal 28 UUD 1945 .................................................... 51

B. Bentuk Perlindungan Hukum Terhadap Kebebasan Berbicara

Melalui Media Massa Elektronik bagi Warga Negara Indonesia ... 76

1. Kebebasan Berbicara Dalam Konstitusi .................................. 77

2. Kebebasan berbicara dalam Deklarasi Universal Hak

Asasi Manusia (DUHAM) ...................................................... 78

3. Kebebasan berbicara dalam Undang-Undang Nomor 39

Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia ................................ 80

4. Kebebasan Berbicara dalam Undang-Undang Nomor 14

tahun 2008 tentang Keterbukan Informasi Publik (KIP) ........ 82

5. Kebebasan berbicara dalam Undang-Undang Nomor 40

Tahun 1999 tentang Pers ......................................................... 84

6. Kebebasan Berbicara dalam Undang-Undang Nomor 36

Tahun 1999 tentang Telekomunikasi ...................................... 84

C. Kontruksi Hukum Ideal Terhadap Pengaturan Kebebasan

Berbicara Melalui Media Massa Elektonik .................................... 92

BAB IV PENUTUP ........................................................................................ 99

A. Kesimpulan ..................................................................................... 99

B. Saran ............................................................................................... 102

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 105

Page 9: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xv

DAFTAR PUSTAKA

A. Mansyur Effendi dan Taufani Sukmana Evandri. HAM Dalam Dimensi/Dinamika Yuridis, Sosial, Politik, dan Proses Penyusunan/Aplikasi Ha-Kham (Hukum Hak Asasi) Dalam Masyarakat. Bogor: Ghalia Indonesia.

Adami Chazawi. 2009. Hukum Pidana Positif Penghinaan. Surabaya: ITS Press.

Ahmad M. Ramli, Pager Gunung, dan Indra Apriyadi. 2005. Menuju Kepastian Hukum di Bidang : Informasi dan Transaksi Elektronik. Jakarta: Departemen Komunikasi dan Informatika RI.

Alimudin. 2014. Teori Efek Media Massa Televisi. Jakarta: Gramedia.

Ardial, H. 2013. Paradigma Dan Model Penelitian Komunikasi. Jakarta: Bumi aksara.

Arief, Barda Nawawi. 2005. Tindak Pidana Mayantara Perkembangan Kajian Cyber Crime di Indonesia. Jakarta: Raja Grafindo.

Badan Pembinaan Hukum Naisonal. 2004. Laporan Tim Forum Dialog Hukum dan Non Hukum Kelompok Kerja Bidang Hukum dan Teknologi.

C. George Boeree. 2008. General Psychology. Yogyakarta: Prismasophie.

Depdikbud. 1996. Tujuan Pembelajaran Matematika SD.

Dudu Duswara Machmudin. 2013. Pengantar Ilmu Hukum (Sebuah Sketsa). Bandung: PT Refika Aditama.

E. Ultrecht. 1986. Hukum Pidana Internasional. Bandung: Pustaka Tinta Mas.

El Muhtaj Majda. 2007. Hak Asasi Manusia dalam Konstitusi Indonesia. Jakarta: Kencana.

Fadli Firas Muhadjid Kossah. 2012. Analisis Yuridis Tindak Pidana Pemaksaan Sesuai Degan Pasal 335 KUHP. Malang: Universitas Brawijaya.

Habernas Jurgen. 2007. Ruang Publik Dalam Terjemahan Yudh Santoso. Yogyakarta: PT. Kreasikencana.

Hamid Basyaib. 2006. Membela Kebebasan. Jakarta: Freedom Institute.

Hans Kelsen. 2009. Dasar-dasar Hukum Normatif. Jakarta: Nusamedia.

Jalalludin Rahmat. 2013. Psikologi Komunikasi. Bandung: PT Renaja Rosdakarya.

Jalalludin Rahmat. 2013. Teori Komunikasi Massa. Bogor: Ghalia Indonesia.

Jimly Ashiddqie. 2006. Kemerdekaan Berserikat, Pembubaran Partai Politik dan Mahkamah Konstitusi. Jakarta: Konstitusi Pers.

Jimly Asshiddiqie dan M. Ali Safa’at. 2006. Teori Hans Kelsen Tentang Hukum. Jakarta: Sekretariat Jenderal dan Kepaniteran MK RI.

Page 10: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xvi

John W, Johnson. 2001. “Peran Media Bebas”. Demokrasi. Office of International Informtion Programs U.S. Departement of States

Krisna Harahap. 2003. HAM dan Upaya Penegakkannya di Indonesia. Bandung: Grafiti.

Kunia, S. S. 2005. Jurnalisme Kontemporer. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Laden Marpaung. 2005. Asas-Teori-Praktik Hukum Pidana. Jakarta: Sinar Grafika.

Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat. 2013. Kebebasan Berekspresi di Internet. Jakarta: Elsam.

Lorenz Bagus. 2002. Kamus Filsafat. Gramedia: Jakarta.

Mahrus Ali. 2012. Dasar-dasar Hukum Pidana. Sinar Grafika: Jakarta.

Miftahul Jannah. Tindak Pidana Pencemaran Nama Baik Melalui Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) Ditinjau dari Undang-Undang No. 11 Tahun 2008. Jakarta: Dinar Grafika.

Moeljatno. 1993. Asas-asas Hukum Pidana. Jakarta: Rineka Cipta.

Morissan, dkk. 2013. Teori Komunikasi Massa. Bogor: Ghalia Indonesia.

Muchsin. 2003. Perlindungan dan Kepastian Hukum Bagi Investor di Indonesia. Surakarta: Disertasi s2 Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.

Mursito. 2006. Memahami Institusi Media (Sebuah Pengantar). Surakarta : Lindu Pustaka.

Nurudin. 2007. Pengantar Komunikasi Massa. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Pratiwi Utami. 2009. Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik Nomor 11 Tahun 2008. Yogyakarta: Meida Perkasa.

R. Soesilo. 1991. Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) Serta Komentarnya Lengkap Pasal Demi Pasal. Bogor: Politea.

R. Tresna. 1994. Asas-asas Hukum Pidana. Bandung: Pustaka Tinta Mas.

Rizki Ariestandi Irmansyah. 2013. Hukum, Hak Asasi Manusia, dan Demokrasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Rosa Agustina. 2003. Perbuatan Melawan Hukum. Jakarta: Pasca Sarjana Fakultas Hukum Universitas Indonesia.

Sarwiji Suwandi. 2008. Semantik Pengantar Kajian Makna. Yogyakarta: Meida Perkasa.

Satjipro Raharjo. 2003. Sisi-sisi Lain dari Hukum di Indonesia. Jakarta: Kompas.

Page 11: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xvii

Setiono. 2004. Rule of Law. Surakarta: Disertsdi s2 Universitas Sebelas Mret.

Siswanto Sunarso. Hukum Informasi dan Transaksi Elektronik. Studi Kasus Prita Mulyasari. Yogyakarta: Liberty.

Sudikdo Mertokusumo. 2002. Mengenal Hukum, suatu pengantar. Yogyakarta: Liberty.

Tata Wijayanta. 2006. Asas Kepastian hukum, Keadilan dan Kemanfaatan dalam Kaitannya dengan Putusan Kepailitan Pengadilan Niaga. Yogyakarta: Meida Perkasa.

Teguh Prasetyo. 2013. Hukum Pidana, cet 4. Rajawali Pers: Jakarta.

Tim Redaksi BIP. Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik.

Wiryono Prodjodikoro. 2003. Asas-asas Hukum Pidana. Bandung: Sinar Ghalia.

Zarella, D. 2010. The Social Media Marketing Book. Jakarta: PT Serambi Ilmu Semesta Anggota IKAPI.

Majalah/Koran/Jurnal:

Ahmad Rifai. 2008. Kemerdekaan Informasi dalam UU Keterbukaan Informasi Publik. Jurnal Dakwah, Vol IX No 2.

Amira Rahma Sabela, Dina Wahyu Pritaningtias. 2017. “Kajian FreedomofSpeechand

Expression dalam Perlindungan Hukum terhadap Demonstran di Indonesia”, Lex Scientia Law Review. Volume 1 No. 1.

Anis Widyawati. 2014. Kajian Hukum Internasioanl tentang HAM. Jurnal

Pandecta. Semarang: Fakultas Hukum UNNES.

Dimas Indra Swadana. 2014. Implikasi Yuridis dari Perubahan Pasal 335 KUHP ayat (1) Butir ke-1 Tentang Perbuatan Tidak Menyenangkan Oleh Mahkamah Konstitusi Berdasarkan Putusan Nomor: 1/PUU-XI/2013 Tentang Penghapusan Frase Perbuatan Tidak Menyenangkan. Jurnal Ilmiah. Malang: Fakultas Hukum UB.

Effendi, M. 2010. Peranan Internet Sebagai Media Komunikasi. Jurnal Dakwah dan Komunikasi Vol. 4 No. 1.

Febi Trafena Talika. 2016. Manfaat Internet Sebagai Media Kominikasi Bagi

Remaja Di Desa Air Mangga Kecamatan Laiwui Kabupaten Halmahera Selatan. E-jurnal “Acta Diurna”. Vol. 5 No. 1.

Laissa Huda. Surat Edaran Kebencian Bukan Hambat Kebebasan Bicara. Jakarta:

Tempo. Edisi 14 Juni 2009

Page 12: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xviii

M. Aliamsyah. 2008. Kebebasan Memperoleh dan Menyampaikan Informasi dalam Perspektif Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik. Jurnal Legislasi Indonesia. Vol. 5. No.4.

Mahrus Ali. 2010. Pencemaran Nama Baik Melalui Sarana Informasi dan

Transaksi Elektronik. Jurnal Konstitusi. Volume 7 Nomor 6. Marcelly M. Kantjai. 2016. Pasal 335 ayat (1) ke-1 Undang-Undang Hukum

Pidana dari Aspek Lex Certa pada Asas Legalitas. Lex Crimen. Vol. V. No. 1.

Mudzakir. 2009. ASPEK Hukum Pidana Pasal 27 ayat (3) Undang-Undang

Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. Makalah disampaikan pada Sosialisasi UU No 11 tahun 2008 tentang ITE yang diselenggarakan oleh Ditjen Aplikasi Telekomunikasi Departemen Komunikasi dan Informatika bekerjasama dengan FH UII. Yogyakarta.

Mulawaman dan Aldila Dyas Nurfitri. 2017. Perilaku Pengguna Media Sosial

Beserta Implikasinya Ditinjau Dari Perspektif Psikologi Sosial Terapan. Buletin Psikologi. Vol. 25 No 1.

R. Herlambang Perdana Wiratraman. 2009. “Kebebasan Berekspresi, Penelusuran

dalam Konstitusi Indonesia”. Jurnal Konstitusi. Vol 6, No. 1. Rafael La Porta. 1999. Investor Protection and Cororate Governance. Journal of

Financial Economics. no. 58. Sartini. 2008. Etika Kebebasan Beragama. Jurnal Filsafat. Vol 18 No 3. Tony Yuri Rahmanto. 2016. Kebebasan Berekspresi Dalam Perspektif Hak Asasi

Manusia: Perlindungan, Permasalahan dan Implementasinya di Provinsi Jawa Barat. Jurnal Hak Asasi Manusia. Vol 7 No 1.

Tony Yuri Rahmanto. 2016. Kebebasan Berekspresi Dalam Perspektif Hak Asasi

Manusia: Perlindungan, Permasalahan dan Implementasinya di Provinsi Jawa Barat. Jurnal Hak Asasi Manusia. Vol 7 No 1.

Veronica Agnes Sianipar. 2014. Tinjauan Yuridis Perlindungan Hukum Hak Asasi Manusia Dalam Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2013 Tentang Organisasi Kemasyarakatan. E-Journal Lentera Hukum.

Page 13: SKRIPSIeprints.umm.ac.id/38850/1/Pendahuluan.pdfvii implementasi asas kebebasan berbicara dalam pasal 27 ayat (3)undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik

xix

Internet:

Jimly Ashiddqie. Makalah & Rangkuman Lokakarya Nasional 10 Tahun Reformasi. www. Komnasham. Go.id. diakses tanggal 8 April 2018.

JPR, FITLAW. 2009. Penerapan Pasal 335 KUHP (ONLINE). http:// kejaribanyumas. blogspot. com. diakses tanggal 20 Juli 2014.

Rahayu. 2009. Pengangkutan Orang. Peraturan RI Nomor 2 Tahun 2002 Tentang Tata cara Perlindungan Korban dan Saksi Dalam Pelanggaran Hak Asasi Manusia yang Berat Undang-Undang RI, Nomor 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Etd.eprints.ums.ac.id.diakses tanggal 14 Juni 2018.

Yesaya Sandang. Positivisme Hukum dan Sociological Jurisprudence. http ://solitedolataire.

wordpress. com diakses tanggal 2 Desember 2017.

Perundang-undangan:

Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia

Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945

International Covenant on Civil and Political Rights.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 tahun 1998 tentang Kemerdekaan Mengemukakan Pendapat di Muka Umum

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 39 tahun 1999 tentang Hak Asasi

Manusia Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers Undang-Undang Republik Indonesia tahun 2005 tentang Convenant of Civil And

Political Rights Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan

Informasi Publik Putusan Mahkamah Konstitusi No. 2/PUU-VII/2009. Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Indonesia