jaga 1b, 4 maret

  • Upload
    ayuyogi

  • View
    227

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

laporan jaga

Citation preview

Laporan Jaga RuanganSelasa, 4 Maret 2014Jaga IB : Diah Ayu AryatiJaga II Dalam : Restu Ratnaningsih

Pasien baru ruang Fresia II: 5 orangPasien baru ruang Kemuning I: 0 orangPasien baru Ruang Fresia lantai II :

1. Lia Latipah, 22 tahun MR 14002373, MRS 04-03-2014 dari EMG ke Fresia II

DK/: - HCAP - ESRD on HD Kronik tidak terjadwal

S : Sejak 3 hari SMRS, penderita merasakan sesak napas yang disertai dengan panas badan dan batuk batuk berdahak berwarna putih kekuningan. Penderita diketahui sebagai pasien gagal ginjal sejak 1,5 tahun SMRS, tetapi belum mempunyai jadwal rutin. Terakhir cuci darah hari ini, setelah cuci darah keluhan sesak tidak berkurang. Riwayat darah tinggi sejak 2 tahun SMRS, tertinggi 180/.. riwayat DM tidak ada.

O : CM, sakit sedang. TD: 150/90 mmHg. N : 108 x/menit RR: 28 x/menits: 39,1o Csat 96%Kepala : Conjungtiva anemis +/+, sklera tak ikterikLeher : JVP 5+3 cmH2O, KGB tak teraba membesarThorax : bentuk dan gerak simetris , BPH ICS V dextra peranjakan 2 cmPulmo : VF kiri=kanan, perkusi sonor kiri=kanan, VBS kiri=kanan, ronkhi +/, basah sedang nyaring, slem -/-, wheezing -/-Cor : Ictus cordis tak tampak, teraba di ICS VI 1 cm lateral LMCS tidak kuat angkat, thrill (-), Batas atas ICS III, Batas kanan Linea sternalis dextra, Batas kiri ICS V 1 cm lateral LMCS, Bunyi jantung S1, S2 N, S3 (-), S4 (-), murmur (-)Abd : cembung, lembut, hepar dan lien sulit dinilai, PS (+) PP (+), Bising usus (+) normalExt : edema +/+ pitting, akral hangat +/+, sianosis -/-, clubbing -/-

Lab: (04-03-2014)Hb 9,1/ Ht 28 / L25400 / Tr181000 /MCV 83,8/MCH 27,3/MCHC32,6Ureum 58/Kr3.93 /Na135/K3,2DC 0/0/0/79/14/7AGD : pH 7.522/pCO2 24,6/pO2 85,2/HCO3 19,8/BE -0,6/S 02 96%

Terapi: BR, setengah duduk, O2 3l/menit Pasang hepcap Diet RG 1500 kkal/hari,protein 0,8 gr/kgBB/hari Periksa sputum, gram, kultur dan resistensi Antibiotik : ceftazidin 3 x 1 gr iv (hasil kultur belum ada), cefotaxim 3 x 1 gr iv Levofloxacin 1 x 750 mg p.o/48 jam Monitor TNRS-IO

Follow Up PagiKel : sesak (+),panas (+)Kes: CM, Sakit sedangTD: 150/90 mmHg. N=HR : 104 x/menit reicRR: 28 x/menit S= 38,9 C.

2. Ny. Ai Rohaeni, 50 tahun, MR 14002337, MRS 04-03-2014 dari EMGDK/: GEA non inflamasi dengan dehidrasi sedang Ulkus Peptikum Bakteriuria asimptomatikS : BAB mencret sejak 5 hari SMRS, pasien mengeluh BAB mencret 5-6 kali/hari, darah(+) merah tua, lendir(-), tidak ada keluhan muntah.Ada keluhan mul-mual (+).Perut terasa mules.Ada keluhan panas badan. Tidak terlalu tinggi.Ada keluhan nyeri ulu hati. Tidak ada riwayat sering terbangun karena nyeri ulu hati.Pasien masuk ke poli umum dan dikatakan sakit maag. Terdapat riwayat minum jamu gendong sejak muda. Ada riwayat minum obat sakit kepala. Tidak ada penurunan berat badan dalam jangka waktu cepat. Tidak ada batuk-batuk lama. Tidak ada riwayat pengobatan TB.Tidak ada riwayat kontak dengan penderita batuk lama. O : CM, sakit sedang. TD: 100/70 mmHg. HR = Nadi: 96 x/mRR: 20 x/menit, dangkalS= 37,4 C.

Kepala : Conjungtiva tak anemis , sklera tak ikterik, mukosa mulut dan lidah kering, tekanan bola mata kurangLeher : JVP 5+2 cmH2O,KGB tak teraba membesarThorax : bentuk dan gerak simetris , BPH ICS V dextra, peranjakan 2 cmPulmo : VF kiri=kanan, perkusi sonor kiri=kanan, VBS kiri=kanan,VR kiri=kanan ronkhi ---/-, wheezing -/-Cor : Ictus cordis tak tampak, teraba ICS V LMCS tidak kuat angkat, thrill (-), Batas atas ICS III, Batas kanan Linea sternalis dextra, Batas kiri ICS V LMCS, Bunyi jantung S1, S2 N, S3 (-), S4 (-), murmur (-)Abd : datar lembut, Hepar/Lien tak teraba , ruang traube kosong, PS (-) PP (-), Bising usus (+) normalExt : edema -/-, akral hangat+/+,capillary refill > 2, turgor kulit kembali lambat

Lab: (04-03-2014)Hb 12,3 / Ht 36 / L 19.800 / Tr 365.000 /MCV 86,8/MCH 29,9/MCHC 34,6/ur 21/kr 0,49/gds98/Na 128/ K 3,7DC 0/0/1/82/5/12Feses : Coklat lembek / darah(-),lendir (+), parasit (-), nanah(-) 3/L 2/ Telur cacing(-)/ Amuba (-)/FOBT (+)Urine : Coklat keruh/ Blood +3/BJ >1,03/PH 7/ nitrit 1+/protein 3+/glukosa (-),Keton +1/urobilinogen N/bil 1+/E banyak/L banyak/ epitel 4/bakteri (+),silinder(-)

Thoraks foto : Tidak tampak TB paru aktif Tidak Tampak Kardiomegali

Terapi: - Bedrest - Infus NaCl 0,9% 3000 cc/hari- Diet lunak 1500 kkal/hari,protein 1,2 gr/kgBB/hari- Ciprofloxacin 2x 400 mg intravena- Omeprazole 2x 20 mg po - Periksa feses dan kultur resistensi - Periksa urin CFU/kultur resistensi - Monitor TNRS IO

Follow Up PagiKel : diare (+) 1 kaliKes: CM, Sakit sedangTD: 100/70 mmHg. N= HR : 96 x/menitRR: 20 x/menitS= 37.0 cIntake : 1000cc/8 jamOutput : 160 cc/8 jamBalance : 740 cc/8 jam 3. Tn.Beben , 67 tahun, MR 14002365, MRS 04-03-2014 dari EMG DK/- PPOK Eksaserbasi akut - AKI stage 1 - HHD AF NVR DC ki=ka FC sulit dinilai

S : Penderita merasakan sesak nafas Sejak 1 minggu SMRS ,sesak nafas yang dirasakan terus-menerus dan tidak disertai dengan mengi. Sesak nafas tidak dipengaruhi oleh posisi atau aktivitas. Sesak nafas disertai disertai dengan dahak yang berwarna kuning kental kehijauan . Ada demam yang tidak terlalu tinggi dirasakan hilang timbul. Penderita juga merasakan jantung berdebar-debar tanpa pusing atau pingsan. Sesak nafas awalnya telah dirasakan sejak 5 bulan yang lalu yang muncul terutama setelah beraktivitas seperti bekerja atau jalan menanjak. Penderita tidur dengan 3 bantal yang ditumpuk. Ada riwayat terbangun di malam hari karena sesak nafas. Ada bengkak di kaki. Penderita memiliki riwayat merokok sejak 30 tahun yang lalu, 2 bungkus perhari. Ada riwayat darah tinggi sejak 10 tahun yang lalu. Tidak ada riwayat penyakit kencing manis.

O : CM, sakit sedang. TD: 130/80 mmHg. HR = 97 x / menit iregulerNadi : 79 x/menit iregulerly iregular,isi cukupRR: 28 x/menit, dangkalS= 37,4 C.Kepala : Conjungtiva tak anemis , sklera tak ikterikLeher : JVP 5+4 cmH2O, retraksi sternokleidomastoideus dan supraclavicula (-), HJR(-) ,trakea di tengah, KGB tak teraba membesarThorax : bentuk barrel chest dan gerak simetris , BPH ICS VII, peranjakan sulit dinilai, sela iga melebar, sudut epigastrik > 90Pulmo : VF kiri=kanan, perkusi hipersonor kiri=kanan, VBS kiri=kanan,VR kiri=kanan ronkhi ---/-, wheezing +/+Cor : Ictus cordis tak tampak, teraba ICS VI 1 cm lateral LMCS tidak kuat angkat, thrill (-), Batas atas ICS III, Batas kanan Linea sternalis dextra, Batas kiri ICS VI 1 cm lateral LMCS, Bunyi jantung S1, S2 N, S3 (-), S4 (-), murmur (-)Abd : datar lembut, hepar teraba 3 cm bac 4 cm bpx,tumpul, rata dan lien tak teraba, ruang traube kosong, PS (-) PP (-), Bising usus (+) normalExt : edema +/+ pitting pretibial, akral hangat+/+, sianosis -/-, clubbing -/-

Lab: (04-03-2014)Hb 14,2 / Ht 40 / L 11.300 / Tr 136.000 /MCV 76,1/MCH 26,7/MCHC 35,1/ur 39/kr 1,28/gds138/Na 133/ K 4,5AGD: PH 7,505/Pco2 19,5/ Po2 89/ Hco3 29,2/Sat o2 97,6%Thoraks foto : Bronchitis Kardiomegali dengan bendungan paru

Terapi : - Bedrest, posisi setengah duduk, 02 3 l/menit - Minum ad libitum - Diet lunak 1500 kkal/hr,protein 1 gr/kgbb/hari - Nebulisasi dengan combivent + Nacl 0,9% 3 cc/ 6 jam - Levofloxacin 1 x 750 mg p.o - Periksa sputum, gram, kultur dan resistensi - Metilprednisolon 3 x 8 mg p.o - Furosemid 1 x 40 mg p.o- Captopril 3 x 12,5 mg p.o- Periksa Ur/Cr /24 jam- Monitor TNRS IO- R/ TFP

Follow Up PagiKel : sesak nafas (-) berkurangKes: CM, Sakit sedangTD: 120/70 mmHg. N= 72 x/menit, iregularly iregulerHR : 108x/menit iregulerRR: 20x/menit ekspirasi memanjang S= 36,3C.

4. Dani Nurzaman ,21 tahun , MR 14002376, MRS 04-03-2014 dari EMGDK/- Dengue fever with warning sign

S : Penderita merasakan panas badan mendadak tinggi sejak 6 hari SMRS disertai mual-mual,sakit kepala dan pegal- pegal. Tidak ada mimisan, perdarahan gusi, dan bintik-bintik kemerahan di kulit. Panas badan saat ini saat ini sudah turun, pasien masih merasa lemah dan pusing. BAB dan BAK tidak ada kelainan.

O : CM, sakit sedang. TD: 130/80 mmHg. HR =Nadi : 88 x/menit reicRR: 20x/menit S= 36,8C.Kepala : Conjungtiva tak anemis , sklera tak ikterik, PCH (-), SPO (-)Leher : JVP 5+2 cmH2O, KGB tak teraba membesarThorax : bentuk dan gerak simetris ,BPH ICS V dextra, peranjakan 2 cmPulmo : VF kiri=kanan, perkusi sonor kiri=kanan, VBS kiri=kanan, ronkhi -/-,wheezing /-Cor : Ictus cordis tak tampak, teraba ICS V,LMCS tidak kuat angkat, thrill (-), Batas atas ICS III, Batas kanan Linea sternalis dextra, Batas kiri ICS V, LMCS, Bunyi jantung S1, S2 N, S3 (-), S4 (-), murmur (-)Abd : datar lembut, hepar dan lien tak teraba, ruang traube kosong, PS (-) PP (-), Bising usus (+) normalExt : edema -/-, akral hangat +/+, capillary refill < 2, sianosis -/-, clubbing -/-

Lab: (04-03-2014)Hb 15.2 / Ht 42 / L 7.200 / Tr 47.000 /MCV 84,9/MCH 30,6/MCHC 36,1DC 1/0/0/69/23/7

Thoraks foto : -Terapi: - Bedrest- Infus RL 2700 cc/hari- Minum ad lib- Diet lunak 1500 kkal/hari - Periksa Sysmex/ 24 jam - Periksa Ig G dan Ig G anti dengue tgl 5/3/2014 - Monitor TNRS IO

5. Tn.Rustaman ,50 tahun , MR 14002371, MRS 04-03-2014 dari EMGDK/- Tumor paru dextra (Small Cell carcinoma) dgn VCSS dan paraneoplastik syndrome( leukositosis)- Hiponatremia e.c SIADH

S : Penderita merasakan sesak nafas sejak 5 tahun SMRS hilang timbul, memberat sejak 4 bulan terakhir, ada batuk (+), demam hilang timbul, penurunan berat badan 2 kg. Karena keluhan tersebut penderita berobat ke RS Rotinsulu dirawat 15 hari dikatakan Tumor paru dan dirujuk ke RSHS untuk rencana Kemoterapi.

O : CM, sakit sedang. TD: 130/70 mmHg. HR =Nadi : 88 x/menit reicRR: 20x/menit S= 36,8C.Kepala : Conjungtiva tak anemis , sklera tak ikterik, PCH (-), SPO (-)Leher : JVP penuh, KGB tak teraba membesar,venektasi (+)Thorax : bentuk dan gerak simetris venektasi (+) ,BPH ICS V dextra, peranjakan 2 cmPulmo : Hemithoraks dextra mulai ICS I III :VF menurun , perkusi dull, VBS menurun,VR menurun, ronkhi -/-, wheezing -/-Cor : Ictus cordis tak tampak, teraba ICS V,LMCS tidak kuat angkat, thrill (-), Batas atas ICS III, Batas kanan Linea sternalis dextra, Batas kiri ICS V, LMCS, Bunyi jantung S1, S2 N, S3 (-), S4 (-), murmur (-)Abd : datar lembut, hepar dan lien tak teraba, ruang traube kosong, PS (-) PP (-), Bising usus (+) normalExt : edema +/+, akral hangat +/+, sianosis -/-, clubbing -/-

Lab: (04-03-2014)Hb 15.7 / Ht 43 / E 5.09/L 14.500 / Tr 296.000 /MCV 85,1/MCH 30,8/MCHC 36,3DC 0/1/0/80/9/10Ur 51/kr 1.02/GDS 131/ Na 127/k 3,6AGD: PH 7,497/Pco2 28,6/Po2 60,2/Hco3 22,1/Tco2 42,2/BE 0,3/S o2 93,2%

Thoraks foto : -Terapi: - Bedrest,O2 3l/menit- Infus Nacl 0,9% 500 cc/hari- Minum ad libitumi- Diet lunak 1500 kkal/hari, protein 1 gr/kgbb/hari - Dexametason 4 x 2 ampul intravena- Omeprazol 1 x 40 mg intravena - Heparin profilaksis 2 x 5000 Unit SC- Periksa AGD - Monitor TNRS IO

Follow Up:S : sesak (+)O : CM,sakit sedangT : 130/70 mmhgRR : 20 x/menit dangkalN : 88 x/menitS : 36,8 C

MENGETAHUISupervisor Jaga Jaga II Dalam Jaga 1B

dr. Een Hendarsih , SpPD dr. Restu Ratnaningsih dr. Diah Ayu