50
AL FAATIHAH ( Pembukaan ) Makkiyah : 6 ayat, surat yang pertama kali diturunkan secara lengkap. 1 Bismillahir Rohmaanir Rohiim 1 Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang 2 Alhamdu lillahi robil ‘aalamiin 2 Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam 3 Ar Rohmaanir Rohiim 3 Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang 4 Maaliki Yawmiddiin 4 Yang menguasai Hari Pembalasan 5 Iyyaka na’budu wa iyyaakanasta’iin 5 Hanya kepada Mu kami menyem-bah, dan hanya kepada Mu kami mohon pertolongan 6 Ihdinas Sirootol mustaqiim 6 Tunjukkan kami jalan yang lurus 7 Sirootol laziina an’amta alaihim goiril magduubi ‘alaihim waladdooliin 7 Yaitu jalan orang-orang yang telah Engkau anugrahkan nikmat kepada mereka, bukan jalan orang- orang yang dimurkai, dan bukan pula jalan mereka yang sesat AL FALAQ ( waktu subuh ) Makkiyah : 5 ayat, diturunkan sesudah Surat Al Fiil Bismillahir Rohmaanir Rohiim Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang 1 Qul a’uuzu birobbil falaq 1 Katakanlah: Saya berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh 2 Min syarril maa kholaq 2 Dari kejahatan makhluk yang diciptakan Nya 3 Wa min syarri goosiqin izaa waqob 3 Dan dari kejahatan malam( apabila telah gelap gulita ) 4 Wa min syarrin 4 dan dari kejahatan wanita-

Juz amma

Embed Size (px)

DESCRIPTION

hhh

Citation preview

Page 1: Juz amma

AL  FAATIHAH   ( Pembukaan )

Makkiyah : 6 ayat, surat yang pertama kali diturunkan

secara lengkap.1 Bismillahir Rohmaanir

Rohiim1 Dengan Nama Allah Yang Maha

Pengasih lagi Maha Penyayang2 Alhamdu lillahi robil

‘aalamiin2 Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta

alam3 Ar Rohmaanir Rohiim 3 Yang Maha Pemurah lagi Maha

Penyayang4 Maaliki Yawmiddiin 4 Yang menguasai Hari Pembalasan5 Iyyaka na’budu wa

iyyaakanasta’iin5 Hanya kepada Mu kami menyem-bah,

dan hanya kepada Mu kami mohon pertolongan

6 Ihdinas Sirootol mustaqiim 6 Tunjukkan kami jalan yang lurus7 Sirootol laziina an’amta

alaihim goiril magduubi ‘alaihim waladdooliin

7 Yaitu jalan orang-orang yang telah Engkau anugrahkan nikmat kepada mereka, bukan jalan orang-orang yang dimurkai, dan bukan pula jalan mereka yang sesat

AL  FALAQ   ( waktu subuh )

Makkiyah : 5 ayat, diturunkan sesudah Surat Al FiilBismillahir Rohmaanir Rohiim

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Qul a’uuzu birobbil falaq 1 Katakanlah: Saya berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh

2 Min syarril maa kholaq 2 Dari kejahatan makhluk yang diciptakan Nya

3 Wa min syarri goosiqin izaa waqob

3 Dan dari kejahatan malam( apabila telah gelap gulita )

4 Wa min syarrin naffaasaati fil uqod

4 dan dari kejahatan wanita-wanita tukang sihir yang mneghembus pada buhul-buhul

5 Wa min syarri haasidin izaa hasad

5 Dan dari kejahatan orang yang dengki, apabila ia dengki

AN  NAAS   ( Manusia )

Makkiyah : 6 ayat, diturunkan sesudah Surat  Al Falaq  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Qul a’uuzu bi robbinnaas 1 Katakanlah: Saya berlindung kepada Tuhan manusia

2 Malikin naas 2 Raja manusia3 Illahinnaas 3 Sembahan manusia4 Min syarril

waswaasilkhonaas4 Dari kejahatan setan yang biasa

bersembunyi5 Allazii yuwaswisu fii

suduurrinnaas5 Yang membisikkan kejahatan ke dalam

dada manusia

Page 2: Juz amma

6 Minal jinnati wannaas 6 Dari jin dan manusiaAL IKHLAAS ( Memurnikan Keesaan Allah )

Makkiyah :  4 ayat, diturunkan sesudah Surat An Naas  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Qul huwallohu ahad 1 Katakanlah: Dia lah Allah Yang Maha Esa

2 Allahus Somad 2 Hanya Allah lah tempat bergantung3 Lam yalid wa lam yuulad 3 Dia tidak beranak dan tidak

diperanakkan4 Wa lam yakullahuu

kufuwan ahad4 Dan tidak ada seorang pun yang setara

dengan DiaAL  LAHAB   ( Gejolak Api )

Makkiyah : 5 ayat, diturunkan sesudah Surat  Al Fathu  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Tabbat yadaa abii lahabiw watab

1 Celakalah kedua tangan Abu Lahab dan celakalah dia

2 Maa agnaa ‘anhu maaluhuu wa maa kasab

2 Harta bendanya dan apa yang dia usahakan tidaklah berfaedah kepadanya

3 Sayaslaa naaronz zaata lahab

3 Kelak dia akan masuk ke dalam api neraka yang menyala-nyala

4 Wamro atuhuu hammaalatal hatob

4 Dan begitu pula istrinya, pembawa kayu bakar

5 Fii jiidihaa hablum miim masad

5 Yang di lehernya ada tali dari sabut

AN   NASR   ( Pertolongan )

Makkiyah : 3 ayat, diturunkan sesudah Surat  At Tawbah  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Izaa jaa-a nasrulloohi wal fath

1 Apabila datang pertolongan Allah dan kemenangan

2 Wa roaitan naasa yadkhuluuna fii diinillahi afwaajaa

2 Dan kamu melihat manusia masuk agama Allah dengan berbondong-bondong

3 Fasobbih bihamdi robbika wastagfir, Innahuu kaana tawwaabaa

3 Maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampun kepadaNya, sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat

AL  KAAFIRUUN   ( Orang-orang Kafir )

Makkiyah : 6 ayat, diturunkan sesudah Surat  Al Maa’uun  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Qul Yaa ayyuhal kaafiruun

1 Katakanlah: Wahai orang-orang kafir !

2 Laa a’budu maa 2 Saya tidak akan menyembah apa yang

Page 3: Juz amma

ta’buduun kamu sembah3 Wa laa antum ‘aabiduuna

maa a’bud3 Dan kamu bukan penyembah Tuhan

yang saya sembah4 Wa laa ana ‘aabiduum

maa’abattum4 Dan saya tidak menjadi penyembah apa

yang kamu sembah5 Wa laa antum ‘aabiduuna

maa a’bud5 Dan kamu bukan penyembah Tuhan

yang saya sembah6 Lakum diinukum wa

liyadiin6 Bagimu agamamu dan bagiku agamaku

AL  KAWSAR   ( Nikmat yang banyak )

Makkiyah : 3 ayat, diturunkan sesudah Surat  Al Aadiyaat  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Innaa a’toinaa kal kawsar 1 Sesungguhnya Kami telah memberikan kepadamu kebaikan yang banyak.

2 Fasolli li robbika wanhar 2 Maka dirikanlah sholat karena Tuhanmu dan berkorbanlah

3 Innaa syaniaka huwal abtar

3 Sesungguhnya orang-orang yang membenci kamu dialah yang terputus.

AL MAA’UUN ( Barang-barang berguna )

Makkiyah : 7ayat, diturunkan sesudah Surat  Al Kawsar  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Aro-aitallazii yukazzibu biddiin

1 Tahukah kamu orang yang mnedustakan agama?

2 Fazaalikal lazii yadu’ul yatiim

2 Itulah orang yang merhadik anak yatim

3 Wa laa yahuddu ‘alaa to’aamil miskin

3 Dan tidak menganjurkan untuk memberi makan orang miskin

4 Fawailul lilmusoliin 4 Dan celakalah bagi orang-orang yang sholat,

5 Allaziina hum anssolaatihim saahuun

5 yaitu orang-orang yang lalai dari sholatnya

6 Allaziina hum yuroo-uun 6 Orang-orang yang berbuat riya’7 Wa yamna uunal

maa’uun7 Dan enggan menolong dengan barang

yang bergunaAL  QURAISY   ( Suku Quraisy )

Makkiyah : 4 ayat, diturunkan sesudah Surat  At Tiin  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Li iilaafi quraisyin 1 Karena kebiasaan suku quraisy2 Ilaafihim rihlatasy

syitaa’i wassoiif2 Yaitu kebiasaan mereka merantau pada

musim dingin dan musim panas3 Falya’buduu robba

haazal baiit3 Maka hendaklah mereka menyembah

Tuhan pemilik rumah ini ( Ka’bah )4 Allazii at’amahum

minjuu’iw wa aamanhum 4 Yang memberi makan mereka pada

waktu lapar dan mengamankan mereka

Page 4: Juz amma

min khowuf dari ketakutan.AL  FIIL   ( Gajah )

Makkiyah : 5 ayat, diturunkan sesudah Surat Al Kaafiruun.  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Alam taro kaifa fa’ala robbuka bi ashaabil fiil

1 Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu telah bertindak terhadap tentara bergajah ?

2 Alam yaj’al kaidahum fii tadliil

2 Bukankah Dia telah menjadikan tipu daya mereka ( untuk meng hancurkan Ka’bah ) itu sia-sia ?

3 Wa arsala alaihim toiron abaabiil

3 Dan Dia mengirimkan kepada mereka burung yang berbondong- bondong

4 Tarmiihim bihijaarotimmin sijjiil

4 Yang melempari mereka dengan batu dari tanah yang terbakar

5 Faja’alahum ka’asfim ma’kuul

5 Lalu Dia menjadikan mereka seperti daun-daun yang dimakan ulat.

AL  HUMAZAH   ( Pengumpat )

Makkiyah : 9 ayat, diturunkan sesudah Surat Al QiyaamahBismillahir Rohmaanir Rohiim

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wailul likulli humazatil lumazah

1 Celakalah bagi setiap pengumpat lagi pencela

2 Allazii jama’a maalaw wa’addadah

2 Yaitu orang yang mengumpul-kan harta dan menghitung- hitungnya.

3 Yahsabu anna maalahuu akhladah

3 Dia mengira bahwa hartanya itu dapat mengekalkannya

4 Kalla layumbazanna fil hutomah

4 Sekali-kali tidak ! Sesungguhnya dia benar-benar akan dilempar- kan ke dalam Hutomah.

5 Wa maa adrooka mal hutomah?

5 Dan tahukah kamu apakah Hutomah itu ?

6 Naarullahil muuqodah 6 Yaitu api Allah yang dinyalakan7 Allatii tattoli’u alal af-

idah7 Yang naik sampai ke hati

8 Innaha ‘alaihim mu’sodah

8 Sesungguhnya ia ( api itu ) ditutupkan atas mereka

9 Fii ‘amadim mumaddadah

9 ( Sedang mereka itu ) diikat pada tiang-tiang yang panjang.

AL ASR   ( Masa / Waktu )

Makkiyah : 3 ayat, diturunkan sesudah Surat Al Insyirooh  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wal ‘asri 1 Demi masa ( waktu )2 Innal inssaana lafii

khusrin2 Sesungguhnya manusia itu benar-benar

berada dalam kerugian3 Illal laziina aamanuu wa 3 Kecuali orang-orang yang beriman dan

Page 5: Juz amma

amilussolihaati, wa tawaasowbil haqqi wa tawaasowbis sobr.

mengerjakan amal soleh, dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan nasehat menasehati supaya menepati kesabaran.

AT  TAKAASUR   ( Bermegah-megahan )

Makkiyah : 8 ayat, diturunkan sesudah Surat Al Kawsar  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Alhaakumut takaasur 1 Kamu telah dilalaikan oleh bermegah-megahan

2 Hatta zurtumul maqoobir 2 Sampai kamu masuk ke dalam kubur3 Kalla sawfa ta’lamuun 3 Janganlah begitu, kelak kamu akan

mengetahui4 Summa kalla sawfa

ta’lamuun4 Dan jangan begitu,  kelak kamu akan

mengetahui5 Kalla lawta’lamuuna

‘ilmal yaqiin5 Janganlah begitu, jika kamu mengetahui

dengan pengetahuan yang yakin.6 Latarowunnal jahiim 6 Niscaya kamu akan benar-benar akan

melihat neraka jahanam.7 Summa latarowunnahaa

ainal yaqiin7 Dan sesungguhnya kamu benar-benar

akan melihatnya dengan ainul yakin8 Summa latus aluna

yawma izin anin na’im8 Kemudian kamu pasti akan ditanyai

pada hari itu tentang kenikmatan itu.AL  QOORI’AH   ( Hari Kiamat )

Makkiyah : 11  ayat, diturunkan sesudah Surat  Quraisy  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Al Qoori’ah 1 Hari Kiamat2 Mal Qoori’ah 2 Apakah hari kiamat itu ?3 Wa maa adrooka mal

qoori’ah3 Tahukah kamu apakah hari kiamat itu

4 Yawma yakuunun naasu kalfaroosyil mabsuus

4 Pada hari itu manusia seperti anai-anai yang bertebaran

5 Wa takuunul jibaalu kal’ihnil mamfuusy

5 Dan gunung-gunung seperti bulu yang dihambur-hamburkan

6 Fa ammaa man syaqulat mawaa ziinuhuu

6 Dan adapunorang-orang yang berat timbangan kebaikannya,

7 Fa huwa fii iisyatir roodiyah

7 Maka dia berada dalam kehidupan yang memuaskan

8 Wa amma man khoffat mawaa ziinuhuu

8 Dan adapun orang-orang yang ringan timbangan kebajikannya,

9 Fa ummuhuu Haawiyah 9 Maka tempat kembalinya adalah neraka nawiyah

10 Wa maa adrooka maahiyah

10 Dan tahukah kamu apakah neraka nawiyah itu ?

11 Naarun haamiyah 11 Yaitu api yang sangat panasAL ‘AADIYAAT ( Kuda perang yang berlari kencang )

Page 6: Juz amma

Makkiyah : 11  ayat, diturunkan sesudah Surat  Al ‘Asr  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wal ‘aadiyaati dobhaa 1 Demi kuda perang yang berlari kencang dengan terengah-engah.

2 Falmuuriyaati qodhaa 2 Dan kuda yang mnecetuskan api dengan pukulan (kukunya)

3 Falmuqiirooti subhaa 3 Dan kuda yang menyerang dengan tiba-tiba di waktu pagi

4 Fa asarna bihii naq’aa 4 Maka ia menerbangkan debu5 Fa wasatna bihii jam’aa 5 Dan menyerbu ke tengah-tengah

kumpulan musuh6 Innal insaana lirobbihii

lakanuud6 Sesungguhnya manusia itu sangat ingkar,

tidak berterima kasih kepada Tuhannya.7 Wa innahuu ‘alaa zaalika

lasyahiid7 Dan sesungguhnya manusia itu

menyaksikan ( sendiri ) keingkarannya8 Wa innahuu lihubbil

khoiri lasyadiid8 Dan sesungguhnya dia sangat bakhil

karena cintanya kepada harta.9 Afalaa ya’lamu izaa

bu’siro maa fil qubuur9 Maka apakah dia tidak mengetahui

apabila dibangkit-kan apa yang ada di dalam kubur.

10 Wa hussila maa fis suduur

10 Dan dilahirkan apa yang ada di dalam dada

11 Inna robbahum bihim yawma izil lakhobiir

11 Sesungguhnya Tuhan mereka pada hari itu Maha Mengetahui keadaan mereka.

AZ  ZALZALAH  ( Kegoncangan )

Makkiyah : 8  ayat, diturunkan di Madinah

sesudah Surat  An Nisaa  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Izaa zulzilatil ardu zilzalahaa

1 Apabila bumi digoncangkan dengan goncangannya (yang dasyat)

2 Wa akhrojatil ardu asqoolahaa

2 Dan bumi telah mengeluarkan beban-beban berat (yang dikandungnya)

3 Wa qoolal insaanu maa lahaa

3 Dan manusia bertanya: “Mengapa bumi jadi begini ?”

4 Yawma iziint tuhaddisu akhbaarohaa

4 Pada hari itu bumi menceritakan beritanya

5 Bi anna robbaka awhaalahaa

5 Karena sesungguhnya Tuhanmu telah memerin-tahkan( yang sedemikian itu ) kepadanya.

6 Yawmaizin yasdurun naasu asytaatal liyuraw a’maalahum

6 Pada hari itu, manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan yang bermacam-macam, supaya diperlihatkan kepada mereka( balasan pekerjaan mereka )

7 Fa man ya’mal misqoola 7 Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan

Page 7: Juz amma

zarrotin khoiroy yaroh seberat zaroh pun, niscaya dia akan melihat(balasan ) nya.

8 Wa man ya’mal misqoola zarrotin syaroy yaroh

8 Barangsiapa yang mengerjakan kejahatan seberat zaroh pun, niscaya dia akan melihat(balasan ) nya pula.

AL  BAYYINAH   ( Bukti )

Makkiyah : 8  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat At Tolaaq  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Lam yakunil laziina kafaruu min ahlil kitaabi wal musyrikiina, mumfakkiina hatta ta’tiyahumul bayyinah

1 Orang-orang kafir dari ahli Kitab dan orang-orang musyrik tidak akan meninggal-kan kepercayaan mereka, sebelum datang kepada mereka bukti yang nyata.

2 Rosuulum minallohi yatluu suhufam muutohharoh

2 Yaitu seorang Rosul dari Allah ( Muhammad ) yangmembacakan lembaran

3 Fiihaa kutubung qoyyimah

3 Di dalamnya terdapat isi Kitab-kitab yang lurus

4 Wa maa tafarroqol laziina uutul kitaaba illaa mimba’di maa jaa athumul bayyinah.

4 Dan tidaklah berpecah belah orang-orang yang didatangkan Al Kitab melainkan sesudah datang kepada mereka bukti nyata

5 Wa maa imiruu illaa liya’budullooha mukhlisiina , lahuddiina hunafaa’a , wa yuqiimussolaata, wa yu’tuzzakata, wa yu’tuzzakata, wa zaalika diinul qoyyimah.

5 Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepadaNya dalam menjalankan agama dengan lurus, dan supaya mereka mendirikan sholat dan menunaikan zakat, dan demikian itulah agama yang lurus.

6 Innal laziina kafaruu min ahlil kitaabi,  wal musyrikiina fii naari jahannama khoolidiina fiiha , ulaa ika hum  syarrul bariyyah.

6 Sesungguhnya orang-orang kafir ahli Kitab dan orang musyrik akan masuk ke neraka jahanan, mereka kekal di dalamnya, mereka itu adalah  seburuk- buruknya makhluk.

7 Innal laziina aamanuu wa’amilus sololihaati ulaaika hum khoirul bariyyah

7 Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal soleh, mereka itu adalah sebaik-baiknya makhluk.

8 Jazaa uhum ‘inda robbihim jannaatu ‘adnint tajrii mint tahtihal anhaaru khoolidiina fiiha abadaa. Rodiyalloohu‘anhum wa

8 Balasan mereka di sisi Tuhan mereka ialah syurga ‘And yang  mengalir di bawahnya sungai-sungai, mereka kekal di dalamnya selama- lamanya. Allah rido terhadap mereka dan mereka pun rido kepada Nya. Yang demikian itu adalah

Page 8: Juz amma

roduu ‘anhu zaalika liman khosyiya robbah.

( balasan ) bagi orang yang takut kepada Tuhannya.

AL QODR   ( Kemuliaan )

Makkiyah : 5  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah  Surat  ‘Abasa  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Inna anzzalnaahu fii lailatil qodr.

1 Sesungguhnya Kami telah menurunkannya Al Qur’an pada malam Kemuliaan

2 Wa maa adrooka maa lailatul qodr.

2 Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu ?

3 Lailatul qodri khoirum min alfi sahr.

3 Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan.

4 Tanazzalul malaaikatu warruuhu fiihaa bi-izni robbihim mingkulli amr.

4 Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan malaikat Jibril dengan ijin Tuhannya untuk mengatur segala urusan.

5 Salaamun hiya hattaa matla’il fajr.

5 Malam itu ( penuh ) kesejahteraan sampai terbit fajar.

AL ‘ALAQ   ( Segumpal darah )

Makkiyah : 19  ayat, diturunkan di Mekkah  pertama kali

( ayat 1 – 5 )  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Iqro’ bismi robbikal lazii kholaq.

1 Bacalah ! dengan menyebut nama Tuhanmu yang menciptakan.

2 Kholaqol inssaana min ‘alaq.

2 Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah.

3 Iqro’ wa robbukal akrom.

3 Bacalah ! dan Tuhanmulah Yang Paling Pemurah.

4 Allazii ‘allama bil qolam. 4 Yang mengajar manusia dengan perantaraan kalam.

5 Allamal inssaana maalam ya’lam.

5 Dia mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahuinya.

6 Kalla innal inssaana layatgoo.

6 Ketahuilah ! sesungguhnya manusia benar-benar melampaui batas.

7 Arro aahustagnaa 7 Karena dia melihat dirinya serba cukup8 Inna illa robbikar ruj’aa 8 Sesungguhnya hanya kepada

Tuhanmulah kembali.9 Aroaytal lazii yanhaa. 9 Bagaimana pendapatmu tentang orang

yang melarang10 Abdan izaa sollaa 10 Seorang hamba ketika dia mengerjakan

sholat11 Aroaita ingkaana ‘alal

hudaa11 Bagaimana pendapatmu jika orang yang

melarang itu berada di atas kebenaran ?12 Aw amaro bittaqwaa. 12 Atau dia menyuruh bertaqwa kepada

Page 9: Juz amma

Allah.13 Aroaita ingkazzaba

watawallaa.13 Bagaimana pendapatmu jika orang yang

melarang itu mendustakan dan berpaling ?

14 Alam ya’lam biannalloha yaroo.

14 Tidakkah dia mengetahui bahwa sesungguhnya Allah melihat segala perbuatannya ?

15 Kalla la ilam yantahi lanas fa’am binnasasiyah.

15 Ketahuilah, sungguh jika dia tidak berhenti berbuat demikian niscaya Kami tarik ubun- ubunnya.

16 Naasiyating kaazibatin khooti’ah.

16 Yaitu ubun-ubun orang yang mendustakan lagi durhaka.

17 Falyad’u naadiyah. 17 Maka biarlah dia memanggil golongannya untuk menolongnya.

18 Sanad’uzzabaaniyah. 18 Kelak Kami akan memanggil malaikat Zabaniyah.

19 Kalla, laa tuti’hu wasjud waqtarib.

19 Sekali-kali jangan, janganlah kamu patuh kepadanya, dan sujudlah dan dekatkanlah dirimu kepada Tuhan.

AT  TIIN   ( Buah Tiin )

Makkiyah : 8  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat  Al Buruuj  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wattiini waz zaituun 1 Demi buah tiin dan buah zaitun2 Wa tuurisiiniina 2 Dan demi bukit Sinai3 Wa haazal baladil amiin 3 Dan demi kota Mekkah ini aman4 La qod kholaqnal

inssaana fii ahsani taqwiim

4 Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya

5 Summa rodadnaahu asfala saafiliin

5 Kemudian Kami kembalikan dia ke tempat yang serendah-rendahnya (neraka)

6 Illallaziina aamanuu wa’amilusaoolihaati falahum ajrun goiru mamnuun

6 Kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal soleh maka bagi mereka pahala yang tiada putus- putusnya.

7 Famaa yukazzibuka ba’du biddiin.

7 Maka apakah yang menyebab-kan kamu mendustakan hari pembalasan sesudah adanya keterangan-keterangan itu.

8 Alaisalloohu biahkamil haakimiin.

8 Bukankah Allah Hakim yang seadil-adilnya.

AL INSYIROOH   ( Kelapangan )

Makkiyah : 8  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat  Ad Duhaa.  Bismillahir Rohmaanir Dengan Nama Allah Yang Maha

Page 10: Juz amma

Rohiim Pengasih lagi Maha Penyayang1 Alam nasyroh laka

sodrok.1 Bukankah Kami telah melapangkan

dadamu untukmu ?2 Wa wado’naa ‘angka

wizrok.2 Dan Kami telah menghilangkan

bebanmu darimu ?3 Allazii angqodo zohrok. 3 yang memberatkan punggungmu ?4 Wa rofa’naa laka zikrok 4 Dan Kami tinggikan sebutan namamu

bagimu ?5 Fa inna ma’al ‘usri yusro 5 Karena sesungguhnya sesudah kesulitan

itu ada kemudahan6 Inna ma’al ‘usri yusroo 6 Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada

kemudahan7 Fa izaa farogta fanssob 7 Maka apabila kamu telah selesai  ( dari

suatu urusan ), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh ( urusan ) yang lain

8 Wa ilaa robbika fargob. 8 Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.

AD  DUHAA   ( Waktu matahari sepenggalan naik )

Makkiyah :  11  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Fajr.  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wad duhaa 1 Demi waktu matahari sepenggalan naik,2 Wallaili izaa sajaa 2 Dan demi malam apabila telah sunyi3 Maa wadda’aka robbuka

wamaa qolaa3 Tuhanmu tiada meninggalkan kamu dan

tiada benci kepadamu4 Wa lal aakhirotu khoirul

laka minal uula4 Dan sesungguhnya akhir itu lebih baik

bagimu daripada permulaan5 Wa lasawfa yu’tiika

robbuka fatardoo5 Dan kelak Tuhanmu pasti memberikan

karuniaNya kepadamu, lalu hati kamu menjadi puas.

6 Alam yajidka yatiimam fa aawaa

6 Bukankah Dia mendapatimu dalam keadaan yatim, lalu Dia melindungimu.

7 Wa wajadaka doollam fahadaa

7 Dan Dia mnedapatimu dalam keadaan bingung, lalu Dia memberikan petunjuk

8 Wa wajadaka ‘aailam fa agna

8 Dan Dia mnedapatimu dalam keadaan miskin, lalu Dia memberikan kecukupan.

9 Fa ammalyatiima falaa taqhar

9 Adapun terhadap anak yatim maka janganlah kamu berlaku sewenang-wenang.

10 Wa ammas saa-ila falaa tanhar.

10 Dan terhadap orang yang meminta-minta, maka janganlah kamu menghardiknya.

11 Wa ammas bini’mati robbika fahaddis.

11 Dan terhadap nikmat Tuhanmu, maka hendaklah kamu menyebut- nyebutnya( dengan bersyukur ).

AL  LAIL   ( Malam )

Page 11: Juz amma

Makkiyah :  21  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al A’laa  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wal lail izaa yagsyaa 1 Demi malam apabila menutupi cahaya siang

2 Wan nahaari izaa tajallaa 2 Dan siang apabila terang benderang3 Wa maa kholaqoz-zakaro

wal unssaa3 Dan penciptaan laki-laki dan perempuan

4 Inna sa’yakum lasyattaa 4 Sesungguhnya usaha kamu memang berbeda-beda

5 Fa amma man a’too wattaqoo

5 Adapun orang yang memberikan ( hartanya di jalan Allah ) dan bertaqwa

6 Wa soddaqo bil husnaa 6 Dan membenarkan adanya pahala yang terbaik ( syurga )

7 Fa sanuyassiruhuu lilyusroo

7 Maka Kami kelak akan menyiap-kan baginya jalan yang mudah

8 Wa amma mambakhila wastagnaa

8 Dan adapun orang-orang yang bakhil dan merasa dirinya cukup

9 Wakazzaba bil husnaa 9 serta mendustakan pahala yang terbaik10 Fa sanuyassiruhuu

lil’usroo10 Maka kelak Kami akan menyiapkan

baginya jalan yang sukar11 Wa maa yugnii ‘anhu

maaluhuu izaa taroddaa.11 Dan hartanya tidak bermanfaat baginya

apabila ia telah binasa.12 Inna ‘alainaa lalhudaa 12 Sesungguhnya kewajiban Kami lah

memberi petunjuk13 Wa inna lanaa lal

aakhirota wal uulaa13 Dan sesungguhnya kepunyaan Kami lah

akhirat dan dunia14 Fa anzartukum naaront

talazzaa14 Maka Kami memperingatkan kamu

dengan neraka yang menyala-nyala.15 Laa yaslaahaa illal asyqoo 15 Tidak ada yang masuk ke dalamnya

kecuali orang-orang yang paling celaka16 Allazii kazzaba wa

tawallaa16 yang mendustakan kebenaran dan

berpaling dari iman17 Wa sayujannabuhal atqoo 17 Dan kelak akan dijauhkan orang yang

paling taqwa dari neraka itu18 Allazi yu’tii maalahu

yatazakka18 yang menafkahkan hartanya ( di jalan

Allah ) untuk membersih-kannya.19 Wa maa li-ahadin

‘indahuu min ni’matint-tujzaa

19 Padahal tidak ada seorang pun memberikan suatu nikmat kepadanya yang harus dibalasnya.

20 Illabtigoo’a wajhi robbihil a’laa

20 Tetapi ( dia memberikan itu semata-mata ) karena mencari keridoannya Tuhan Yang Maha Tinggi.

21 Wa lasawfa yardoo. 21 Dan kelak dia benar-benar mendapat kepuasan.

ASY  SYAMSI    ( Matahari )

Page 12: Juz amma

Makkiyah :  15  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Qodr  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wasy syamsi wa duhaahaa

1 Demi matahari dan cahayanya di pagi hari

2 Wal qomari izaa talaahaa 2 dan bulan apabila mengiringinya3 Wannahaari izaa

jallaahaa3 dan siang apabila menampakkannya

4 Wal laili izaa yagsyaahaa 4 dan malam apabila menutupinya5 Was samaa-i wa maa

banaahaa5 dan langit serta pembinaanya

6 Wal ardi wa maa tohaahaa

6 dan bumi serta pengamparannya

7 Wa nafsiw wamaa sawwaahaa

7 dan jiwa serta penyempur-naannya (ciptaannya )

8 Fa alhamahaa fujuurohaa wa taqwaahaa

8 Maka Allah mengilhamkan kepada jiwa ( jalan ) kefasikan dan ketaqwaannya.

9 Qod aflaha manz zakkaahaa

9 Sesungguhnya beruntunglahorang yang mensucikan jiwa itu

10 Wa qod khooba mand dassaahaa

10 dan sesungguhnya merugikanorang mengotorinya

11 Kazzabat samuudu bitogwaahaa

11 ( Kaum ) Samud telah mendustakan ( rosulnya )karena mereka melampaui batas.

12 Izim ba’asa asyqoohaa 12 Ketika bangkit orang yang paling celaka diantara mereka

13 Fa qoola lahum rosuululloohi naaqotalloohi wasuqyaahaa

13 Lalu Rosul Allah  ( Soleh ) berkata kepada mereka :  ” Biarkanlah unta betina Allah  dan minumannya “

14 Fa kazzabuuhu fa’aqoruuhaa tadamdama ‘alaihim robbuhum bizambihim fasawwaahaa

14 Lalu mereka mendustakannya dan menyem-belih unta itu, maka Tuhan mereka membina-sakan mereka, disebabkan dosa mereka , lalu Allah menyama-ratakan mereka dengan tanah.

15 Walla yakhoofu ‘uqbaahaa.

15 Dan Allah tidak takut terhadap tindakanNya itu.

AL BALAD     ( Kota )

Makkiyah :  20  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Qoof  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Laa uqsimu bihaazal balad

1 Aku benar-benar bersumpah dengan kota ini( Mekkah )

2 Wa antta hillum bihaazal 2 dan kamu ( Muhammad ) bertempat di

Page 13: Juz amma

balad kota Mekkah ini.3 Wa walidiw wamaa

walad3 dan demi bapak dan anaknya

4 Laqod kholaqnal inssaana fii kabad

4 Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia berada dalam susah payah

5 Ayahsabu allanyaqdiro ‘alaihi ahad

5 Apakah manusia menyangka bahwa sekali-kali tiada seorang pun yang berkuasa atasnya ?

6 Yaquulu ahlaktu maalaallubadaa

6 Dia mengatakan : ” Aku telah menghabiskan harta yang banyak “.

7 Ayahsabu allam yarohuu ahad

7 Apakah dia menyangka bahwa sekali-kali tiada seorang pun yang berkuasa atasnya ?

8 Alam yaj’al lahuu’ainain 8 Bukankah Kami telah memberikan kepadanya dua buah mata

9 Wa lisaanaw wasyafatain 9 lidah dan dua buah bibir10 Wa hadainaahum najdain10 Dan Kami telah menunjukkan

kepadanya dua jalan11 Falaqtahamal ‘aqobah 11 Tetapi dia tiada menempuh jalan yang

mendaki lagi sukar12 Wa maa adrooka

mal’aqobah12 Tahukah kamu apakah jalan yang

mendaki  lagi sukar itu ?13 Fakku roqobah 13 ( yaitu ) melepaskan budak dari

perbudakan14 Aw it’aamum fii

yawmizzii masgobah14 atau memberi makan pad ahari kelaparan

15 Yatiiman zzaa maqrobah 15 kepada anak yatim yang ada hubungan kerabat,

16 Aw miskiinan zaa matrobah

16 atau orang miskin yang sangat fakir

17 Summa kaana minal laziina aamanu wa tawaasow bissobri wa tawassow bilmarhamah

17 Dan dia tidak pula termasuk orang-orang yang beriman dan saling berpesan untuk bersabar dan saling berpesan untuk berkasih sayang.

18 Ulaa ika ashaabul maimanah

18 Mereka ( orang-orang yang beriman dan saling berpesan itu ) adalah golongan kanan.

19 Wallaziina kafaruu biaayaatinaa hum ashaabul masy-amah

19 Dan orang-orang yang kafir kepada ayat-ayat Kami, mereka itulah golongan kiri.

20 Alaihim naarum mu’sodah

20 Mereka berada dalam neraka yang ditutup rapat

AL FAJR     ( Fajar )

Makkiyah :  30  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Lail  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wal fajri 1 Demi fajar

Page 14: Juz amma

2 Wa layaalin ‘asyr 2 dan malam yang sepuluh3 Wasy syaf’I walwatr 3 dan yang genap dan yang ganjil4 wal laili izaa yasr 4 dan malam bila berlalu5 Hal fii zaalika

qosamullizii hijr5 Pada yang demikian itu terdapat sumpah

( yang dapat diterima ) oleh orang-orang yang berakal

6 Alam taro kaifa fa’ala robbuka bi’aad

6 Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu berbuat terhadap kaum ‘Aad ?

7 Iroma zaatil ‘imaad 7 ( yaitu ) penduduk Iram yang mempunyai bangunan-bangunan yang tinggi.

8 Allatii lam yukhlaq misluhaa fil bilaad

8 yang belum pernah dibangun ( suatu kota ) seperti itu, di negeri-negeri lain.

9 Wa samuudal laziina jaabussokhro bilwaad

9 dan kaum Samuud yang me-motong batu-batu besar di lembah

10 Wa fir’awna zil awtaad 10 dan kaum Fir’aun yang mem-punyai pasak-pasak ( tentara yang banyak )

11 Allaziina togow fil bilaad 11 yang berbuat sewenang-wenang dalam negeri

12 Fa-aksaruu fiihal fasaad 12 lalu mereka berbuat banyak kerusakan dalam negeri itu

13 Fasobba ‘alihim robbuka sawto ‘azaab

13 Karena itu Tuhanmu menimpakan kepada mereka cemeti azab

14 Inna robbaka labil mirsood

14 sesungguhnya Tuhanmu benar-benar mengawasi.

15 Fa-ammal insaanu izaa mabtalaahu robbuhuu faakromahuu wana ‘amahuufayaquulu robbii akroman

15 Adapun manusia apabila Tuhannya mengujinya lalu dimuliakanNya dan diberinya kesenangan, maka dia berkata: “Tuhanku telah memuliakanku”

16 Wa ammaa izaa mantalaahu faqodaro ‘alaihi rizqohuu fayaquullu robbii ahaanan

16 Adapun bila Tuannya mengujinya lalu membatasi rizkinya, maka dia berkata: ” Tuhanku menghinakanku”

17 Kallaa bal laa tikrimuunal yatiim

17 Sekali-kali tidak ( demikian ), sebenarnya kamu tidak memuliakan anak yatim

18 Wa laa tahaadduuna ‘alaa to’aamil miskiin

18 dan kamu tidak saling mengajak memberi makan orang miskin,

19 Wa ta’kuluunat turooda aklal lammaa

19 dan kamu memakan harta pusaka dengan cara mencampur baurkan ( yang halal dan yang batil ),

20 Wa tuhibbuunal maala hubbanjjammaa

20 dan kamu mencintai harta benda dengan kecintaan yang berlebihan.

21 Kalla izaa dukkatil ardu dakkan dakkaa

21 Jangan ( berbuat demikian ) apabila bumi digoncangkan berturut-turut.

22 Wa jaa-a robbuka walmalaku soffan soffaa

22 dan datanglah Tuhanmu; sedang malaikat berbaris-baris

Page 15: Juz amma

23 Wajii-a yawma-izim bijahannama yawma izin yatazakkarul insaanu wa annaa lahuz zikroo

23 dan pada hari itu diperlihatkan neraka jahanam, dan pada hari itu ingatlah manusia, akan tetapi tidak berguna lagi mengingat itu baginya.

24 Yaquulu yaa laitanii qoddamtu lihayaatii

24 Dia mengatakan: “Alangkah baiknya kiranya aku dahulu mengerjakan ( amal soleh ) untuk hidupku ini.”

25 Fayawma izilaayu azzibu azaabahuu ahad

25 Maka pada hari itu tiada seorang pun yang menyiksa seperti siksaNya.

26 Wa laa yuusiqu wasaaqohuu ahad

26 dan tiada seorang pun yang mengingat seperti ikatanNya

27 Yaa ayyatuhannafsul mutmainnah

27 Hai jiwa yang tenang

28 Irji’ii ilaa robbiki roodiyatam mardiyyah

28 Kembalilah kepada Tuhanmu dengan hati yang puas lagi diridoiNya

29 Fadkhulii fii ‘ibaadii 29 Maka masuklah ke dalam jama’ah hamba-hambaKu,

30 Wadkhulii jannatii 30 dan masuklah ke dalam surgakuAL  GOOSYIYAH   ( Hari Pembalasan )

Makkiyah : 26  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Az Zaariyaat  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Hal ataaka hadiisul goosyiyah

1 Sudah datangkah kepadamu berita (tentang) hari pembalasan ?

2 Wujuuhuy yawma izin khoosyi’ah

2 Banyak muka pada hari itu tunduk terhina

3 Aamilatul naasibah 3 bekerja keras lagi kepayahan4 Taslaa naaron haamiyah 4 memasuki api yang sangat panas

(neraka)5 Tusqo min ‘ainin aaniyah5 diberi minum (dengan air) dari sumber

yang sangat panas6 Laisa lahum to’aamun

illaa min dorii6 Mereka tiada memperoleh makanan

selain dari pohon yang berduri7 Laa yusminu wa laa

yugnii min juu’7 yang tidak menggemukkan dan tidak

pula menghilangkan lapar8 Wujuuhuy yawma izin

naa’imah8 Banyak muka pada waktu itu berseri-

seri,9 Lisa’yihaa roodiyah 9 merasa senang karena usahanya,10 Fii jannatin ‘aaliyah 10 dalam surga yang tinggi,11 Laa tasma’u fiihaa

laagiyah11 tidak kamu dengar di dalamnya

perkataan yang tidak berguna12 Fiihaa ‘ainun jaariyah 12 Di dalamnya ada mata air yang mengalir13 Fiihaa surrum marfuu’ah13 Di dalamnya ada tahta-tahta yang

ditinggikan,14 Wa akwaabum

mawaduu’ah14 dan gelas-gelas yang teratur

15 Wa namaariqu 15 dan bantal-bantal sandaran yang tersusun

Page 16: Juz amma

masfuu’ah16 Wa zaroobiyyu

mabsuusah16 dan permadani-permadani yang

terhampar17 Afala yan zuruuna ilal

ibili kaifa khuliqot17 Maka apakah mereka tidak memperhati-

kan unta bagaimana diciptakan18 Wa ilas samaa-I kaifa

rufi’at18 Dan langit bagaimana ia ditinggikan ?

19 Wa ilal jibaali kaifa nusibat

19 Dan gunung-gunung bagaiman ia ditegakkan ?

20 Wa ilal ardi kaifa sutihat 20 Dan bumi bagaimana ia dihamparkan ?21 Fa zakkir, innamaa anta

muzakkir21 Maka berilah peringatan, karena

sesungguhnya kamu hanyalah orang yang memberi peringatan.

22 Lasta ‘alaihim bimusoitir 22 Kamu bukanlah orang yang berkuasa atas mereka

23 illa manttawallaa wakafar

23 tetapi orang yang berpaling dan kafir

24 Fa yu’azzibuhulloohul ‘azaabal akbar

24 maka Allah akan mengazabnya dengan azab yang besar

25 Inna ialinaa iyaabahum 25 Sesungguhnya kepada Kami lah kembali mereka

26 Summa inna ‘alainaa hisaabahum

26 kemudian sesungguhnya kewajiban Kami lah menghisab mereka

AL  A’LAA   ( Yang Paling Tinggi )

Makkiyah : 19  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat At Takwiir  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Sabbihisma robbikal a’laa

1 Sucikanlah nama Tuhanmu Yang Paling Tinggi

2 allzii kholaqo fa sawwaa 2 yang menciptakan, dan menyem-purnakan ( penciptaanNya )

3 Wallazii qoddara fa hadaa

3 dan yang menentukan kadar (masing-masing) dan memberi petunjuk

4 Wallazii akhrojal mar’aa 4 dan yang menumbuhkan rumput-rumputan,

5 Fa ja’alahuu gusaa-an ahwaa

5 lalu dijadikanNya rumput-rumput itu kering kehitam-hitaman.

6 Sanuqri-uka falaa tansaa 6 Dan akan membacakan (Al Qur’an) kepadamu ( Muhammad ) maka kamu tidak akan lupa,

7 illaa maasyaa Alloh. Innahuu ya’lamul jahro wamaa yakhfaa

7 Kecuali kalau Allah menghendaki. Sesungguhnya Dia mengetahui yang terang dan yang tersembunyi.

8 Wa nuyassiruka lil yusroo8 Dan Kami akan memberi kamu taufik kepada jalan yang mudah.

9 Fa zakkir inna fa’atizzikroo

9 Oleh sebab itu berikanlah peringatan karena peringatan itu bermanfaat,

Page 17: Juz amma

10 Sayazzakkaru man yakhsyaa

10 Orang yang takut (kepada Allah) akan mendapat pelajaran,

11 Wa yatajannatbuhal asyqoo

11 orang-orang yang celaka (kafir) akan menjauhinya

12 Allazii yaslannaarol kobroo

12 (Yaitu) orang yang akan memasuki api yang besar (neraka)

13 Summa laa yamuutu fiihaa wa laa yahyaa

13 Kemudian dia tidak mati di dalamnya dan tidak pula hidup

14 Qod aflaha man tazakkaa 14 Sesungguhnya beruntunglah orang yang membersihkan diri ( dengan beriman )

15 Wa zakarosma robbihii fa sollaa

15 dan dia ingat nama Tuhannya, lalu dia sholat

16 Bal tu’siruunal hayaatad dunyaa

16 Tetapi kamu (orang-orang kafir) memilih kehidupan duniawi.

17 Wal aakhirotu khoiruw wa abqoo

17 Sedang kehidupan akhirat adalah lebih baik dan lebih kekal

18 Inna haazaa lafis suhufil uulaa

18 Sesungguhnya ini benar-benar terdapat dalam kitab-kitab yang terdahulu

19 Suhufi ibroohiima wa muusa.

19 (Yaitu) kitab-kitab Ibrahim dan Musa.

AT TOORIQ   ( Yang datang di malam hari )

Makkiyah : 17  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Balad  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Was samaa-I wat tooriq 1 Demi langit dan yang datang pada malam hari.

2 Wa maa adrooka mat tooriq

2 Tahukah kamu, apakah yang datang pada malam hari itu ?

3 Annajmus saaqib 3 Yaitu binatang yang cahayanya menembus

4 Ingkullu nafsil lammaa ‘alaihaa haafiz

4 Tidak ada suatu jiwa pun (diri) melainkan ada penjaganya

5 Fal yan zuril insaanu mimma khuliq

5 Maka hendaklah manusia memperhatikan dari apakah dia diciptakan ?

6 Khuliqo mimmaa-in daaliq6 Dia diciptakan dari air yang terpancar,7 Yakhruju mimbainis sulbi

wattaroo-ib7 yang keluar dari antara tulang belakang

laki-laki dan tulang rusuk perempuan.8 Innahuu ‘alaa roj’ihii

laqoodir8 Sesungguhnya Allah benar-benar kuasa

untuk mengembali-kannya ( hidup sesudah mati)

9 Yawma tublas saroo-ir 9 Pada hari ditampakkannya seluruh rahasia.

10 Fa maa lahuu mingquwwatiw wa laa naasir

10 Maka sekali-kali tidak ada bagi manusia itu suatu kekuatan pun dan tidak pula seorang penolong.

11 Was samaa-I zaatir rof’i 11 Demi langit yang mengandung hujan,

Page 18: Juz amma

12 Wal ardi zaatis sod’i 12 dan bumi yang mempunyai tumbuh-tumbuhan,

13 Innahuu laqowlum fazl 13 Sesungguhnya Al Qur’an itu benar-benar firman yang memisahkan antara yang hak dan yang batil,

14 Wa maa huwa bil hazl 14 dan sekali-kali dia bukanlah senda gurau.

15 Innahum yakiiduuna kaidaa

15 Sesungguhnya orang kafir itu merencana-kan tipu daya yang jahat dengan sebenar-benarnya.

16 Wa akiidu kaida 16 Dan Aku pun membuat rencana pula dengan sebenar-benarnya.

17 Fa mahhilil kaafiriina amhilhum ruwaidaa.

17 karena itu beri tangguhlah orang-orang kafir itu, yaitu beri tangguhlah mereka itu barang sebentar.

AL BURUUJ     ( Gugusan Bintang )

Makkiyah : 22  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Asy Syamsi  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Was samaa-I zaatil buruuj

1 Demi langit yang mempunyai gugusan bintang.

2 Wal yawmil maw’uud 2 dan hari yang dijanjikan3 Wa ayaahidiw wa

masyhuud3 dan yang menyaksikan dan yang

disaksikan4 Qutila ashaabul ukhduud 4 Telah dibinasakan orang-orang yang

membuat parit5 Annari zaatil waquud 5 yang berapi (dinyalakan dengan) kayu

bakar,6 Iz hum ‘alaihaa qu’uud 6 ketika mereka duduk disekitarnya,7 Wa hum ‘alaa maa

yaf’aluuna bilmu’miniina syuhuud

7 sedang mereka menyaksikan apa yang mereka perbuat terhadap orang-orang yang beriman

8 Wa maa naqomuu minhum illan ayyu’minuu billaahi l ‘aziizil hamiid

8 Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji.

9 Allazii lahuu mulkus samaawaati wal ard. Walloohu ‘alaa kulli syain syahiid

9 Yang mempunyai kerajaan langit dan bumi; dan Allah Maha Menyaksikan segala sesuatu.

10 Innal laziina fatanul mu’miniina wal mu’minaati summa lam yatuubuu fa lahum ‘azaabu jahannama walahum ‘azaabul hariiq.

10 Sesungguhnya orang-orang yang mendatangkan cobaan kepada orang-orang mukmin laki-laki dan perempuan kemudian mereka tidak beratubat, maka bagi mereka azab jahanam dan bagi mereka azab (neraka) yang membakar.

11 Innal laziina aamanuu 11 Sesungguhnya orang-orang yang

Page 19: Juz amma

wa’amilus-solihaati lahum jannatun tajrii mintahtihal anhaar. Zaalikal fawzul kabiir.

beriman dan mengerjakan amal-amal soleh bagi mereka surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai; itulah keberuntungan yang besar.

12 Inna vatsya robbika lasyadiid

12 Sesungguhnya azab Tuhanmu benar-benar keras.

13 Innahu huwa yubdi-u wa yu’iid

13 Sesungguhnya Dia lah yang mencipta-kan makhluk dari permulaan dan menghidupkannya kembali.

14 Wa huwal gofuurul waduud

14 Dia lah Yang Maha Pengampun lagi Maha Pengasih

15 Zul’arsyid majiid 15 Yang mempunyai singgasana, lagi Maha Mulia.

16 Fa’aalul limaa yuriid 16 Maha Kuasa berbuat apa yang dikehendakiNya.

17 Hal ataaka hadiisul junuud

17 Sudahkah datang kepadamu berita kaum-kaum penentang,

18 Fir’awna wa samuud 18 Yaitu kaum Fir’aun dan kaum Samud ?19 Balil laziina kafaruu fii

takziib19 Sesungguhnya orang-orang kafir selalu

mendustakan,20 Walloohu miw waroo-

ihim muhiit20 padahal Allah mengepung mereka dari

belakang mereka.21 Bal huwa qur’aanum

majiid21 Bahkan yang didustakan mereka itu

ialahAl Qur’an yang mulia.22 Fii lawhim mahfuuz 22 yang tersimpan dalam Lauhul Mahfuz.

AL INSY SYIQOOQ   ( Terbelah )

Makkiyah : 25  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Imfitoor  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Izas samaa unsy syaaqqot

1 Apabila langit terbelah,

2 Wa azinat lirobbihaa wa huqqot

2 dan patuh kepada Tuhannya, dan sudah semestinya langit itu patuh,

3 Wa izal ardu muddat 3 dan apabila bumi diratakan,4 Wa alqot maa fiihaa wa

takhoilat4 dan dilemparkannya dan menjadi kosong,

5 Wa azinat lirobbihaa wa huqqot

5 dan patuh kepada Tuhannya, dan sudah semestinya bumi itu patuh, ( pada waktu itu manusia akan mengetahui akibat perbuatannya )

6 Yaa ayyuhal inssaanu innaka kaadihun ilaa robbika kadham famulaaqiih

6 Hai manusia, sesungguhnya kamu telah bekerja dengan sungguh-sungguh menuju Tuhanmu, maka pasti kamu akan menemuiNya.

7 Wa ammaa man uutiya kitaa bahuu biyamiinihii

7 Adapun orang yang diberikan kitabnya dari sebelah kanannya,

Page 20: Juz amma

8 Fa sawfa yuhaasabu hisaabayyasiiroo

8 maka dia akan diperiksa dengan pemeriksaan yang mudah,

9 Wa yangqolibu ilaa ahlihii masruuroo

9 dan dia akan kembalikepada kaumnya (yang sama-sama beriman) dengan gembira.

10 Wa ammaa man uutiya kitabahuu waroo-a zahrihii

10 Adapun orang yang diberikan kitabnya dari belakang,

11 Fa sawfa yad’uu subuuroo

11 maka dia akan berteriak: “celakalah aku.”

12 Wa yaslaa sa’iiroo 12 Dan dia akan masuk ke dalam api yang menyala-nyala (neraka)

13 Innahuu kaana fii ahlihii masruuroo

13 Sesungguhnya dia dahulu (di dunia) bergembira di kalangan kaumnya (yang sama-sama kafir)

14 Innahuu zanna allay yahuur

14 Sesungguhnya dia menyangka bahwa dia sekali-kali tidak akan kembali (kepada Tuhannya)

15 Balaa inna robbahuu kaana bihii basiiroo

15 (Bukan demikian) yang benar, sesungguhnya Tuhannya selalu melihatnya.

16 Falla uqsimu bisyyafaq 16 Maka sesungguhnya Aku bersumpah dengan cahaya merah di waktu senja,

17 Wallaili wa maa wasaq 17 dan dengan malam dan dengan apa yang diselubunginya,

18 Walqomari izattasaq 18 dan dengan bulan apabila jadi purnama,19 Latarkabunna tobaqon

‘anttobaq19 Sesungguhnya kamu melalui tingkat demi

tingkat (dalam kehidupan)20 Fa maa lahum laa

yu’minuun20 Mengapa mereka tidak mau beriman ?

21 Wa izaa quri’a ‘alaihimul qur’aanu laa yasjuduun

21 dan apabila Al Qur’an dibacakan kepada mereka, mereka tidak bersujud,

22 Balil laziina kafaruu yukazzibuun

22 bahkan orang-orang kafir itu mendustakannya.

23 Walloohu a’lamu bimaa yuu’uun

23 Padahal Allah mengetahui apa yang mereka sembunyikan (dalam hati mereka)

24 Fa basysyirhum bi’azaabin aliim

24 Maka beri kabar gembiralah mereka dengan azab yang pedih.

25 illal laziina aamanu wa’amilius soolihaati lahum ajrun goiru mamnuun

25 Tetapi orang-orang yang beriman dan beramal soleh, bagi mereka pahala yang tidak putus-putusnya,

AL  MUTOFFIFIIN   ( Orang-orang yang curang )

Makkiyah : 36  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Angkabuut  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

Page 21: Juz amma

1 Wailul lilmutoffifiin 1 Kecelakaanbesarlah bagi orang-orang yang curang,

2 Allaziina izaktaaluu ‘alan naasi yastawfuun

2 (yaitu) orang-orang yang apabila menerima takaran dari orang lain mereka minta dipenuhi

3 Wa izaa kaaluuhum aw wazanuuhum yukhsiruun

3 dan apabila mereka menakar atau menimbang untuk orang lain, mereka mengurangi.

4 Alaa yazunuu ulaaika annahum mab;uusuun

4 Tidakkah orang-orang itu menyangka, bahwa sesungguhnya mereka akan

5 Li yawmin ‘aziim 5 pada suatu hari yang besar,6 Yawma yaquumun

naasu lirobbil ‘aalamiin6 (yaitu) hari ketika manudia berdiri

menghadap Tuhan semesta alam.7 Kalla inna kitaabal

fujjaari lafii sijjiin7 Sekali-kali jangan curang , karena

sesungguh-nya kitab orang durhaka tersimpan dalam sijiiin.

8 Wa maa adrooka maa sijjiin

8 Tahukah kamu apa sijjiin itu ?

9 Kitaabum marquum 9 (ialah) kitab yang bertulis10 Wailuy yawma izil

lilmukazzibiin10 Kecelakaan yang besarlah pada hari itu

bagi orang-orang yang mendustakan,11 Allaziinaa

yukazzibuuna bi yawmiddiin

11 yaitu orang-orang yang mendustakan hari pembalasan

12 Wamaa yukazzibu bihii illaa kullu mu’tadin asiim

12 Dan tidak ada yang mendustakan hari pembalasan itu melainkan setiap orang yang melampaui batas lagi berdosa

13 Izaa tutlaa ‘alaihi aayaatunaa qoola asaaturul awwaliin

13 yang apabila dibacakan kepadanya ayat-ayat Kami, ia berkata : “itu adalah dongengan orang-orang yang dahulu.”

14 Kalla barroona ‘alaaquluubihim maa kaanuu yaksibuun

14 Sekali-kali tidak (demikian), sebeanrnya apa yang selalu mereka usahakan itu menutupi hati mereka.

15 Kalla innahum ‘arrobbihim yawma- izil lamahjuubuun

15 Sekali-kali tidak, sesungguhnya mereka pada hari itu benar-benar tertutup dari rahmat Tuhan mereka

16 Summa innahum lasooluljahiim

16 Kemudian, sesungguhnya mereka benar-benar masuk neraka

17 Summa yuqoolu haazal lazii kuntum bihii tukazzibuun

17 Kemudian, dikatakan (kepada mereka) : “Inilah azab yang dahulu selalu kamu dustakan.”

18 Kalla inna kitaabal abroori lafii ‘illiyyiin

18 Sekali-kali tidak, sesungguhnya kitab orang-orang berbakti itu (tersimpan) dalam ‘illiyyiin,

19 Wa maa adrooka maa ‘illiyyuun

19 Tahukah kamu apakah ‘illiyyiin itu ?

20 Kitaabun marquum 20 (yaitu) kitab yang tertulis,21 Yasyhaduhul

muqorrobuun21 yang disaksikan oleh malaikat-malaikat

ayng didekatkan (kepada Allah)22 Innal abrooro lafii 22 Sesungguhnya orang yang berbakti itu

Page 22: Juz amma

na’iim benar-benar berada dalam kenikmatan yang besar (surga)

23 Alal aroo-iki yanzzuruun

23 mereka (duduk) di atas dipan-dipan sambil memandang.

24 Ta’rifu fii wujuuhihim nazrotan na’iim

24 Kamu dapat mengetahui dari wajah mereka kesenangan hidup mereka yang penuh kenikmatan

25 Yusqawna mir rohiiqim makhtuum

25 Mereka diberi minum dari khamar murni yang dilak (tempatnya)

26 Khitaamuhu miskun wa fii zaalika falyatanaa fasil mutanaa fisuun

26 Laknya adalah kesturi, dan untk yang demikian itu hendaknya orang berlomba lomba.

27 Wa mizaajuhuu min tasniim

27 Dasn campuran khamar murni itu adalah dari tasniim

28 Ainay yasyrobu bihalmuqorrobuun

28 yaitu mata air yang minum darinya orang-ornag yang didekatkan kepada Allah.

29 Innal laziina ajromuu kaanuu minal laziina aamanuu yadhakuun

29 Sesungguhnya orang-orang yang berdosa adalah mereka yang menertawa-kan orang-orang yang beriman.

30 Wa izaa marruu bihim yatagoo mazuun

30 Dan apabila orang-orang yang beriman lalu di hadapan mereka, mereka saling mengedip-ngedipkan mata

31 Wa izangqolabuu ilaa ahlihi mungqolabuu fakihiin

31 Dan apabila orang-orang berdosa itu kembali kepada kaumnya, mereka kembali dengan gembira

32 Wa izaa ro-awhum qooluu inna haa-ulaa-I ladoolluun

32 Dan apabila mereka melihat orang-orang mukmin, mereka mengatakan: “Sesungguhnya mereka itu benar-benar orang-orang yang sesat.”

33 Wa maa ursiluu ‘alaihim haafiziin

33 padahal orang-orang yang berdosa  itu tidak dikirim untuk penjaga bagi orang-orang mukmin.

34 Falyawmal laziina aamanuu minalkuffari yadhakuun

34 Maka pada hari ini, orang-orang yang beriman mentertawakan orang-orang kafir.

35 Alal aroo-iki yanzzuruun

35 mereka duduk diatas dipan-dipan sambil memandang.

36 Hal suwwibal kuffaru maa kaanuu yuf’aluun

36 Sesungguhnya orang-orang kafir telah diberi ganjaran terhadap apa yang dahulu mereka kerjakan.

AL  INFFITOOR   ( Terbelah )

Makkiyah :  19  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat An Naazi’aat  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Izas samaa-unffatorot 1 Apabila langit terbelah2 Wa izal kawaakibun

tasarot2 dan apabila bintang-bintang jatuh

berserakan,

Page 23: Juz amma

3 Wa izal bihaaru fujjirot 3 dan apabila lautan itu diluapkan,4 Wa izal kubuuru

bu’sirot4 dan apabila kuburan-kuburandibongkar,

5 Alimat nafsum maa qoddamat wa akhkhorot

5 maka tiap-tiap jiwa akan mengetahuiapa yang telah dikerjakan dan apa  yang dilalaikannya.

6 Yaa ayyuhal inssaanu maa gorroka birobbikal kariim

6 Hai manusia, apakah yang telah memperdayakan kamu ( berbuatdurhaka ) terhadapTuhanmu Yang Maha Pemurah.

7 Allazii kholaqoka fasawwaaka fa’adalak

7 Yang telah menciptakan kamu lalu menyem-purnakan kejadianmu dan menjadi kan ( susunan tubuh) mu seimbang,

8 Fii ayyi suurotim maasyaa-a rokkabak

8 dalam bentuk apa saja yang Dia kehendaki, Dia menyusun tubuhmu.

9 Kalla bal tukazzibuuna biddiin

9 Bukan hanya durhaka saja, bahkan kamu mendustakan hari pembalasan.

10 Wa inna alaikum lahaafiziin

10 Padahal sesungguhnya bagi kamu ada( malaikat-malaikat ) yang mengawasi (pekerjaanmu)

11 Kiroomang kaatibiin 11 yang mulia ( di sisi Allah ) dan yang mencatat ( pekerjaan-pekerjaanmu itu )

12 Ya’lamuuna ma taf’aluun

12 mereka mengetahui apa yang kamu kerjakan.

13 Innal abrooro lafii na’iim

13 Sesungguhnya orang-orang yang banyak berbakti benar-benar berada dalam surga yang penuh kenikmatan,

14 Wa innal fujjararo lafii jahiim

14 dan sesungguhnya orang-orang yang durhaka benar-benar berada dalam neraka.

15 Yaslawnahaa yawmaddiin

15 Mereka masuk ke dalamnya pada hari pembalasan.

16 Wa maa hum ‘anhaa bigoo-ibiin

16 Dan mereka sekali-kali tidak dapat keluar dari neraka itu.

17 Wa maa adrooka  maa yawmuddiin

17 Tahukah kamu apakah hari pembalasan itu?

18 Summa maa adrooka maa yawmuddiin

18 Sekali lagi, tahukah kamu apakah hari pembalasan itu ?

19 Yawma laa tamliku nafsullinasy syai-aa. Wal amru yawma-izil lillah.

19 ( Yaitu ) hari ketika seorang tidak berdaya sedikit pun untuk menolong orang lain. Dan segala urusan pada hari itu dalam kekuasaan Allah.

AT  TAKWIIR   ( Meruntuhkan)

Makkiyah :  29  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Masaad  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

Page 24: Juz amma

1 Izasy syamsu kuwwirot 1 Apabila matahari diruntuhkan,2 Wa izan nujuunung

kadarot2 dan apabila bintang-bintang berjatuhan,

3 Wa izal jibaalu suyyirot 3 dan apabila gunung-gunung dihancurkan,

4 Wa izal ‘isyaaru ‘uttilat 4 dan apabila unta-unta yang bunting ditinggalkan (tidak diperdulikan )

5 Wa izal wuhuusyu husyirot

5 dan apabila bintang-bintang liar dikumpulkan,

6 Wa izal bihaaru sujjirot 6 dan apabila lautan itu diluapkan,7 Wa izan nufuusu

zuwwijat7 dan apabila ruh-ruh dipertemukan

( dengan tubuh )8 Wa izal maw-uudatu su-

ilat8 apabila bayi-bayi perempuan yang

dikubur hidup-hidup ditanya,9 Biayyi zambing qutilat 9 karena dosa apakah dia dibunuh,10 Wa izas suhufu nusyirot 10 dan apabila catatan-catatan ( amal

perbuatan manusia ) dibuka,11 Wa izas samaa-u

kusyitot11 dan apabila langit dilenyapkan,

12 Wa izal jahiimu su’irot 12 dan apabila neraka jahanam dinyalakan,13 Wa izal jannatu uzlifat 13 dan apabila surga didekatkan,14 Alimat nafsum maa

ahdorot14 maka tiap-tiap jiwa akan mengetahui apa

yang telah dikerjakannya.15 Falaa uqsimu bilkhunnas15 Sungguh, Aku bersumpah dengan

bintang-bintang,16 Aljawaaril kunnas 16 yang beredar dan terbenam,17 Wallaili izaa ‘as’as 17 demi malam apabila telah hampir

meninggal-kan gelapnya,18 Wassubhi izaa tanaffas 18 dan demi subuh apabila telah fajarnya

mulai menyingsing,19 Innahu laqowlu

rosuuling kariim19 Sesungguhnya Al Qur’an itu benar-benar

firman ( Allah yang dibawa oleh ) utusan yang mulia ( Jibril )

20 Zii quwwatin ‘inda zil’arsyi makiin

20 yang mempunyai kekuatan, yang mempunyai kedudukan tinggi di sisi Allah yang mempunyai ‘Arsy,

21 Mutoo’inssamma amiin 21 yang ditaati di sana ( di alam malaikat ) lagi dipercaya.

22 Wa maa soohibukum bimajnuun

22 Dan temanmu ( Muhammad ) itubukanlah sekali-kali orang yang gila.

23 Wa laqod ro-aahu bil-ufukil mubiin

23 Dan sesungguhnya Muhammad melihat Jibril di ufuk yang terang.

24 Wa maa huwa’alalgoibi bidoniin

24 Dan dia ( Muhammad ) bukanlahseorang yang bakhil untuk menerangkan yang goib.

25 Wa maa huwa biqowli syaitoonir rojiim

25 Dan Al Qur’an itu bukanlah perkataan setan yang terkutuk.

26 Fa aina tazhabuun 26 maka kemanakah kamu akan pergi ?27 In huwa illaa zikrul

lil’aalamiin27 Al  Qur’an itu tiada lain hanyalah

peringatan bagi semesta alam

Page 25: Juz amma

28 Limansy syaa-a mingkum ayyastaqiim

28 ( yaitu ) bagi siapa diantara kamu yang mau menempuh jalan yang lurus.

29 Wa maa tasyaa-uuna illaa ayyasya-alloohu robbul ‘aalamiin

29 Dan kamu tidak dapat menghendaki ( menem-puh jalan itu ) kecuali apabila dikehendaki Allah, Tuhan semesta alam.

‘ABASA   ( Ia bermuka masam)

Makkiyah :  42  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat An Najm  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Abasa wa tawallaa 1 Dia (Muhammad ) bermuka masam dan berpaling,

2 Anjjaa-ahul a’maa 2 karena telah datamg seorang buta kepadanya.

3 Wa maa yudriika la’allohuu yazzakkaa

3 Tahukah kamu barangkali ia ingin membersihkan dirinya ( dari dosa ),

4 Aw yazzakkaru fatamfafa’ahuzzikroo

4 atau ia ingin mendapatkan pengajaran, lalu pengajaran itu memberi manfaat kepadanya ?

5 Amma manistagnaa 5 Adapun orang yang merasa dirinya serba cukup,

6 Fa-antta lahuu tasoddaa 6 maka kamu melayaninya.7 Wa maa ‘alaika allaa

yazzakkaa7 Padahal tidak ada ( celaan ) atasmu

kalau dia tidak membersihkan diri ( beriman )

8 Wa amma manjjaa-aka yas’aa

8 Dan adapun orang yang datang kepadamu dengan bersegera ( untuk mendapatkan pengajaran )

9 Wa huwa yakhsyaa 9 sedang ia takut kepada Allah,10 Fa antta ‘anhu talahhaa 10 maka kamu mengabaikannya.11 Kalla innahaa tazkiroh 11 Sekali-kali jangan ( demikian )

Sesungguhnys ajaran-ajaran Tuhan itu adalah suatu peringatan,

12 Fa mansy syaa-a zakaroh12 maka barang siapa yang menghendaki, tentulah ia memperahtikannya,

13 Fii suhufim mukarromah

13 di dalam kitab-kitab yang diluliakan,

14 Marfuu’atim mutohharoh

14 yang ditinggikan lagi disucikan,

15 Bi-aydii safaroh 15 di tangan para penulis ( utusan ),16 Kiroomim baroroh 16 yang mulia lagi berbakti.17 Qutilal inssaanu maa

akfaroh17 Binasalah manusia, alangkah amat

sangat kekafirannya ?18 Min ayyi syain kholaqoh 18 Dari apakah Allah menciptakannya ?19 Min nutfatin kholaqohuu

faqoddroh19 Dari setetes mani, Allah menciptakannya

lalu menentukannya.20 Summas sabilla yassaroh 20 Kemudian Dia memudahkan jalannya,21 Summa amaatahuu fa- 21 kemudian Dia mematikannya dan

Page 26: Juz amma

aqbaroh memasukkannya ke dalam kubur,22 Summa izaa zyaa-a ansy

syaroh22 kemudian bila Dia menghendaki,Dia

membangkitkannya kembali.23 Kalla lammaa yaqdi

maa-amaroh23 Sekali-kali jangan, manusia itu belum

melaksanakan apa yang diperintahkan Allah kepadanya.

24 Falyan zuril inssaanu ilaa to’aamih

24 maka manusia itu memperhatikan makanannya.

25 Annaa sobabnal maa-a sobbaa

25 Sesungguhnya Kami benar-benar telah mencurahkan air ( dari langit ),

26 Summa syaqoqnal ardo syaqqoo

26 Kemudian Kami belah bumi dengan sebaik-baiknya,

27 Fa ambatnaa fiihaa habbaa

27 lalu Kami tumbuhkan biji-bijian di bumi itu,

28 Wa ‘inabaw waqodbaa 28 anggur dan sayur-sayuran,29 Wa zaituunaw

wanakhlaa29 zaitun dsn pohon kurma,

30 Wa hadaa-iqo gulbaa 30 kebun-kebun yang lebat,31 Wa faakihataw wa-

abbaa31 dan buah-buahan serta rumput-

rumputan,32 Mataa’al lakum wa

lian’aamikum32 Untuk kesenangan bagimu danbinatang-

binatang ternakmu.33 Fa izaa jaa-atissookh-

khoh33 Maka apabila datang suara yang

memekakkan ( tiupan sangkakala yang kedua )

34 Yawma yafirrul mar-u min akhiih

34 pada hari itu seseorang lari dari saudaranya,

35 Wa ummihii wa abiih 35 dari ibu dan bapaknya,36 Wa soohibatihii wa

baniih36 dari istri dan anak-anaknya,

37 Likullim ri-im minhum yawmaizin sya’nuyyugniih

37 Setiap orang pada hari itu mempunyai urusan yang menyibukkan dirinya.

38 Wujuuhuy yawma-izim musfiroh

38 Banyak muka pada hari itu berseri-seri,

39 Doohikatum mustabsyiroh

39 tertawa dan gembira ria,

40 Wujuuhuy yawma-izin ‘alaihaa gobaroh

40 dan banyak pula muka pada hari itu tertutup debu,

41 Tarhaquhaa qotaroh 41 dan ditutup lagi oleh kegelapan.42 Ulaa-ika humul

kafarotul fajaroh42 Mereka itulah orang-orang kafir lagi

durhaka.AN  NAAZI’AAT   ( Malaikat-malaikat yang mencabut)

Makkiyah :  46  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat An Naba’  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Wannaazi’aati gorqoo 1 Demi (malaikat-malaikat )

Page 27: Juz amma

yangmencabut nyawa dengan keras,2 Wannaasyitooti nasytoo 2 Dan  (malaikat-malaikat ) yangmencabut

nyawa dengan lemah lembut,3 Wassaabihaati sabhaa 3 Dan  (malaikat-malaikat ) yang turundari

langit dengan cepat,4 Fassabiqooti sabqoo 4 Dan  (malaikat-malaikat )

yangmendahului dengan kencang5 Falmudabbirooti amro 5 Dan  (malaikat-malaikat ) yangmengatur

urusan ( dunia )6 Yawma tarjufur roojifah 6 ( Sesungguhnya  kamu akan

dibangkitkan ) pada hari itu tiupan yang pertama menggoncangkan alam.

7 Tatba’uhar roodifah 7 Tiupan pertama itu diringi oleh tiupan yang kedua.

8 Quluubuy yawma iziw waajifah

8 Hati manusia pada waktu itu sangat takut,

9 Absooruhaa khoosyi’ah 9 pandangannya tunduk.10 Yaquuluuna ainnaa

lamarduuna fil haafiroh10 ( orang-orang kafir ) berkata : “Apakah

sesungguhnya kami benar-benar dikembalikan kepad akehidupan yang semula ?

11 Aizaa kunna ‘izaaman nakhiroh

11 Apakah ( akan dibangkitkan juga ) apabila kami telah menjadi tulang belulang  yang hancur lumat ?”

12 Qooluu tilka izang karrotun khoosiroh

12 Mereka berkata: ” Kalau demikian, itu adalah suatu pengembalian yang  merugikan.”

13 Fa innamaa hiya zairotuw waahidah

13 Sesungguhnya pengembalian itu hanyalah dengan satu kali tiupan saja.

14 Fa izaa hum bisaahiroh 14 Maka dengan serta merta mereka hidup kembali di permukaan bumi.

15 Hal ataaka hadiisu muusaa

15 Sudahkah sampai kepadamu ( ya Muhammad ) kisah Musa.

16 Iz naadaahu robbuhuu bil waadilmuqoddasi tuwaa

16 Tatkala Tuhannya memanggil-nya di lembah suci Tuwaa.

17 Izhab ilaa fir’awna innahuu togoo

17 ” Pergilah kamu kepada Fir’aun, sesungguhnya dia telah melampaui batas.”

18 Faqul hal laka ilaa anttazakkaa

18 dan katakanlah ( kepada FIr’aun ) : ” Adakah keinginan bagimu untuk membersihkan diri  ( dari kesesatan ) “

19 Wa ahdiyaka ilaa robbika fatkhsyaa

19 Dan kamu akn kupimpin ke jalanTuhanmu agar supaya kamu takut kepadaNya ?”

20 Fa aroohu aayatal kubroo

20 Lalu Musa memperlihatkan kepadanya mujizat yang besar.

21 Fa kazzaba wa ‘asoo 21 Tetapi Fir’aun mendustakan dan mendurhakai.

22 Summa adbaro yas;aa 22 Kemudian ia berpaling seraya berusaha

Page 28: Juz amma

menantang ( Musa )23 Fa hasyaro fanaadaa 23 Maka dia mengumpulkan ( pembesar-

pembesarnya ) lalu berseru memanggil kaumnya.

24 Fa qoola ana robbukumul a’laa

24 Seraya berkata: ” Akulah Tuhanmu yang paling tinggi “

25 Fa akhzahulloohu nakaalal nakhiroti wal uulaa

25 Maka Allah mengazabnya dengan azab di akhirat dan azab di dunia.

26 Inna fii zaalika la’ibrotal limayyakhsyaa

26 Sesungguhnya pada yang demikian itu terdapat pelajaran bagi orang yang takut ( kepada Tuhannya )

27 A anttum asyaddu khoqon amissamaa-u banaahaa

27 Apakah kamu yang lebih sulit menciptakan-nya ataukah langit ?Allah telah membinanya

28 Rofa’a samkahaa fasawwaahaa

28 Dia meninggikan bangunannya lalu mempergunakannya

29 Wa-agtosya lailahaa waakhroja duhaahaa

29 dan Dia menjadikan malamnya gelap gulita, dan menjadikan siangnya terang benderang.

30 Wal ardo ba’da zaalika dahaahaa

30 Dan bumi sesudah itu dihamparkanNya.

31 Akhroja minhaa maa-ahaa wa mar’aahaa

31 Ia memancarkan darinya mata airnya, dan menumbuhkan tumbuh-tumbuhannya.

32 Waljibaala arsaahaa 32 Dan gunung-gunung dipancangkanNya denghan teguh.

33 Mataa’al lakum wa li-an’aamikum

33 Semua itu untuk kesenanganmu dan untuk binatang-binatang ternakmu.

34 Fa izaa jaa-atittoommatul kubroo

34 Maka apabila malapetaka yang sangat besar ( hari kiamat ) telah datang.

35 Yawma yatazakkarul inssaanu maa sa’aa

35 Pada hari ( ketika ) manusia teringat akan apa yang telah dikerjakannya.

36 Wa burrizatiljahiimu limayyaroo

36 dan diperlihatkan neraka dengan jelas kepada setiap orang yang melihatnya.

37 Fa ammaa manttogoo 37 Adapun orang yang melampaui batas,38 Wa aasarol

hayaataddunyaa38 dan lebih mengutamakan kehidupan

dunia,39 Fa innal jahiima

hiyalma’waa39 maka sesungguhnya neraka lah tempat

tinggalnya.40 Wa amma man khoofa

maqooma robbihi wa nahan nafsa’anil hawaa

40 Dan adapun orang-orang yang takut kepada kebesaran Tuhannya dan menahan diri dari keinginan hawa nafsunya,

41 Fa innal jannata hiyalma’waa

41 maka sesungguhnya surgalah tempat tinggalnya.

42 Yas-aluunaka ‘anissaa’ati ayyaana mursaahaa

42 ( Orang-orang kafir ) bertanya kepadamu ( Muhammad ) tentang hari berbangkit,  kapankah terjadinya ?

43 Fiima antta 43 Siapakah kamu maka dapat

Page 29: Juz amma

minzzikroohaa menyebutkan waktunya ?44 Inna ilaa robbika

munttahaahaa44 Kepada Tuhanmu lah dikembali-kan

kesudahannya ( ketentuan waktunya )45 Innamaa antta

munzzikru mayyakhsyaa45 Kamu hanyalah pemberi peringatan bagi

siapa yang takut kepadanya ( hari berbangkit )

46 Ka-annahum yawma yarownahan lam yalbasuu illaa’asyiyyatan aw duhaahaa.

46 Pada hari mereka melihat hari berbangkit itu, mereka merasa seakan-akan tidak tinggal di dunia melainkan sebentar saja di waktu sore atau pagi hari.

AN NABA’   ( Berita besar)

Makkiyah :  40  ayat, diturunkan di Mekkah

sesudah Surat Al Ma’aarijBismillahir Rohmaanir Rohiim

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Amma yatasaa-aluun 1 Tentang apakah mereka salingbertanya-tanya ?

2 Anin nabail ‘aziim 2 Tentang berita yang besar,3 Allazii hum fiihi

mukhtalifuun3 yang mereka perselisihkan tentang ini.

4 Kalla saya’lamuun 4 Sekali-kali tidak, kelak mereka akan mengetahui.

5 Summa kalla saya’lamuun

5 kemudian sekali-kali tidak, kelak mereka mengetahui.

6 Alam naj’alil ardo mihaadaa

6 Bukankah Kami menjadikan bumisebagai hamparan ?

7 Wal jibaala awtaadaa 7 dan gunung-gunung sebagai pasak,8 Wa kholaqnaakum

azwaajaa8 dan Kami jadikan kamu berpasang-

pasangan,9 Wa ja’alnaa nawmakum

subaataa9 dan Kami jadikan tidurmu untuk

istirahat,10 Wa ja’alnal laila libaasaa10 dan Kami jadikan malam

sebagaipakaian,11 Wa ja’alnan nahaaro

ma’aasyaa11 dan Kami jadikan siang untuk mencari

penghidupan,12 Wa banainaa fawqokum

sab’ansysyidaadaa12 dan Kami bina di atas kamu tujuh buah

lagit yang kokoh,13 Wa ja’alnaa siroojaw

wahhaajaa13 dan  Kami jadikan pelita yang amat

terang  ( matahari ),14 Wa anzzalnaa minal

mu’sirooti maa-anssajjaajaa

14 dan Kami turunkan dari awan air yang banyak tercurah.

15 Linukhrija bihii habbaw wa nabaataa

15 Supaya Kami tumbuhkan dengan air itu biji-bijian dan tumbuh-tumbuhan,

16 Wa jannaatin alfaafaa 16 dan kebun-kebun yang lebar.17 Inna yawmal fasli kaana

miiqootaa17 Sesungguhnya Hari Keputusan adalah

suatu  waktu yang ditetapkan,

Page 30: Juz amma

18 Yawma yumfakhu fissuuri fata’tuuna afwaajaa

18 yaitu hari yang pada waktu itu ditiup sangkakala lalu kamu datang  berkelompok- kelompok.

19 Wa futihatis samaa-u fakaanat abwaabaa

19 dan dibukalah langit, maka terdapatlah beberapa pintu,

20 Wa suyyirotil jibaalu fa kaanat saroobaa

20 dan dijalankanlah gunung-gunung, maka menjadi fatamorganalah ia.

21 Inna jahannama kaanat mirsoodaa

21 Sesungguhnya neraka jahanam itu ada tempat pengintai,

22 Littoogiina ma-aabaa 22 lagi menjadi tempat kembali bagi orang-orang yang melampaui batas,

23 Laabissiina fiihaa ahqoobaa

23 mereka tinggal di dalamnya berabad-abad lamanya,

24 Laa yazuuquuna fiihaa bardaw wa laa syaroobaa

24 mereka tidak merasakan kesejukan di dalamnya dan tidak pula mendapat  minuman

25 Illaa hamiimaw wa gossaaqoo

25 selain air yang mendidih dan nanah,

26 Jazaa-aw wifaaqoo 26 sebagai pembalasan yang setimpal.27 Innahum kaanuu laa

yarjuuna hisaabaa27 Sesungguhnya mereka tidak takut

kepada hisab,28 Wa kazzabuu bi-

aayaatinaa kizzaabaa28 dan mereka mendustakan ayat-ayat

Kami dengan sesungguh-sungguhnya.29 Wa kulla syai-in

ahsoinaahu kitaabaa29 Dan segala sesuatu telah Kami catat

dalam suatu kitab.30 Fa zuuquu falannazii-

dakum  illaa ‘azaabaa30 Karena itu rasakanlah.Dan Kami sekali-

kali tidak akan menambah kepada kamu selain dari azab.

31 Innalil muttaqiina mafaazaa

31 Sesungguhnya orang-orang yang bertaqwa mendapat kemenangan

32 Hadaa-iqo wa a’naabaa 32 Yaitu kebun-kebun dan buah anggur,33 Wa kawaa’iba atroobaa 33 dan gadis-gadis remaja yang sebaya,34 Wa ka’sanddihaaqoo 34 dan gelas-gelas yang penuh35 Laa yasma’uuna fiihaa

lagwaw wa laa kizzaabaa35 Di dalamnya mereka tidak mendengar

perkataan yang sia-sia dan tidak pulaperkataan dusta.

36 Jazaa-am mirrobbika ‘atoo anhisaabaa

36 Sebagai balasan dari Tuhanmu dan pemberian yang cukup banyak,

37 Robbissamaawaati wal ardi wa maa bainahumar Rohmaani laa yamlikuuna minhu khitoobaa

37 Tuhan yang memelihara langit dan bumi dan apa yang ada diantara keduanya Yang Maha Pemurah. Mereka tidak dapat  berbicara dengan Dia.

38 Yawma yaquumur ruuhu wal malaaikatu soffaa. Laayatakallamuuna illa man azina lahurrohmaanu wa qoola sowaabaa

38 Pada hari, ketika ruh dan para malaikat berdiri bersaf-saf, mereka tidak berkata-kata, kecuali siapa yang telah diberi ijin kepadanya oleh Tuhan Yang  Maha Pemurah, dan ia mengucapkan kata yang  benar.

Page 31: Juz amma

39 Zaalikal yawmulhaq. Famansysyaa-attakhoza ilaa robbihi ma-aabaa

39 Itulah hari yang  pasti terjadi. Maka barangsiapa yang menghendaki, niscaya ia menempuh jalan kembali kepada Tuhannya.

40 Innaa anzzarnaakum ‘azaabangqoriibaa. Yawma yanzzurul mar-u maa qoddamat yadaahu wa yaquulul kaafiru yaa laitanii kuntu turoobaa.

40 Sesungguhnya Kami telah mem-peringatkan kepadamu ( hai orang kafir ) siksa yang dekat, pada hari manusia melihat apa yang telah diperbuat oleh kedua tangannya, dan orang kafir berkata: ” Alangkah baiknya sekiranya aku dahulu adalah tanah”

DOA QUNUT

Dibaca pada roka’at ke dua sholat subuh, saat berdiri setelah melaksanakan I’tidal  ( Sami’alloohu liman hamidah )

Bismillahir Rohmaanir Rohiim

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Allohumah dinii fiiman hadait

1 Ya Allah, berilah aku petunjuk seperti orang-orang yang telah Engkau beri petunjuk.

2 Wa afinii fiiman ‘aafait 2 Dan berilah aku kesehatan seperti yang telah Engkau beri kesehatan

3 Wa tawallanii fiman tawallait

3 Dan berilah berkah pada segala apa yang telah Engkau berikan kepadaku

4 Wa baariklii fiima a’thoit Waqinii birahmatika syarra maa qodlait

4 Dan peliharalah aku dari kejahatan yang Engkau pastikan, sesungguhnya Engkaulah yang memutuskanEngkaulah yang memutuskan

5 Fa innaka taqdii walaa yuqdoo  ‘alaik

5 Sesungguhnya tidak akan hina orang yang telah Engkau  beri kekuasaan

6 Wa innahu laa yazillu man waalaitwa laa ya’izzu man ‘aadait

6 Dan tidak akan mulia orang yangEngkau musuhi

7 Tabaarakta robbana wata’aalait, falakalhamdu ‘alaamaa qodlait

7 Maha berkahlah Engkau dan Maha luhurlah Engkau , segala puji bagiMu atas yang telah Engkau pastikan.

8 Astagfiruka wa atuubu ilaik

8 Aku mohon ampun dan bertobatkepada Engkau.

9 Wasallallohu ‘alaa sayyidinaa aalihii washobihi wasallam.

9 Semoga Allah memberi rahmat, berkah dan salam atas Nabi Muhammad serta keluarganya.

BACAAN SEBELUM  SALAMBismillahir Rohmaanir Rohiim

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

1 Alloohumma innii a’uuzubika min ‘azaabil qobri,

1 Ya Allah, aku berlindung kepadaMu dari siksa kubur,

2 wa  a’uuzubika min fitnatil masiihid dajjaal,

2 dan aku berlindung kepadaMu dari fitnah Dajjal,

3 wa a’uuzubika min fitnatil 3 dan aku berlindung kepadaMu

Page 32: Juz amma

mahyaa wa fitnatil mamaati,

dari cobaan waktu hidup dan cobaan waktu mati,

4 Allohumma innii a’uuzubika minal maghromi wal ma’sami.

4 Ya Allah, aku berlindung kepadaMu dari lilitan hutang dan dosa.

5 Allohummagfirlii zunuubi wali walidayya

5 Ya Allah, ampunilah segala dosaku dan dosa kedua orang tuaku,

6 war ham humaa kamaa robbayaanii shagiroo

6 kasihanilah mereka sebagaimana merekamengasihi aku ketika masih kecil.

7 Allohumma inni ‘audzu bika minal hammi wal hazani

7 Ya Allah, aku berlindung padaMu dari kecemasan dan kesusahan

8 Wa ‘audzu bika minal ‘ajzi  wal kasli

8 Dan dari kelemahan dan rasa malas

9 Wa ‘audzu bika minal jubni  wal bukhli

9 Dan dari sifat pengecut dan bakhil

10 Wa ‘audzu bika min golabatid daini wa-qohrir rijaal.

10 Dan dari banyak hutang dan pemaksaan.

BACAAN SETELAH SHOLAT  Bismillahir Rohmaanir

RohiimDengan Nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

Astaghfirulloohal ‘aziim ( 3 kali )

Aku memohon ampun kepada Allah Yang  Maha  Agung

Allohumma antas salaam wa minkas salaam, tabaarakta yaa zal jalaali wal ikroom

Ya Allah, Engkau lah Yang Maha Sejahtera dan dari Engkaulah segala kesejahteraan. Engkaulah Yang Maha Mulia wahai zat yang penuh dengan kemegahan dan kemuliaan.

Subhaanalloh ( 33 x ) Maha Suci Allah.Alhamdulillaah ( 33 x ) Segala Puji bagi Allah.Allohu Akbar ( 33 x ) Allah Maha Besar.Laa ilaaha illallooh ( 1 kali ) Tidak ada Tuhan selain Allah,wahdahu laa syarika lah, lahul mulku, wa lahul hamdu,  wa huwa ‘alaa kulli syai-in qodiir.

tidak ada sekutu bagiNya, Dia lah yang mempunyai kerajaan dari segala pujian, Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu.