14
KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP PADA PT AZINDO GUNUNG KLECO TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Diploma 3 Program Studi Akuntansi Oleh : PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH NIM : 2014410876 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2017

KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP PADA … · 3. Ibu Putri Wulanditya. SE., M.Ak., CPSAK selaku Dosen Wali dan Dosen Pembimbing yang dengan sabar memberikan banyak saran

  • Upload
    others

  • View
    7

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET

    TETAP PADA PT AZINDO GUNUNG KLECO

    TUGAS AKHIR

    Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

    Program Pendidikan Diploma 3

    Program Studi Akuntansi

    Oleh :

    PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH

    NIM : 2014410876

    SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

    SURABAYA

    2017

  • ii

    KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP PADA

    PT AZINDO GUNUNG KLECO

    Diajukan oleh:

    PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH

    NIM : 2014410876

    Tugas Akhir ini telah dibimbing

    Dan dinyatakan siap disajikan

    Dosen Pembimbing,

    Tanggal:

    (Putri Wulanditya, SE., M.Ak., CPSAK)

  • iii

    TUGAS AKHIR

    KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP

    PADA PT AZINDO GUNUNG KLECO

    Disusun Oleh

    PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH

    NIM : 2014410876

    Dipertahankan di depan Tim Penguji

    dan dinyatakan Lulus Ujian Tugas Akhir

    pada tanggal

    Tim Penguji

    Penguji I Penguji II

    (Kautsar Riza Salman, SE., Ak,. M.SA.,CA,BKP,SAS) (Supriyati, SE., M.Si., Ak.,CA.,CTA)

  • iv

    PENGESAHAN TUGAS AKHIR

    Nama : Putro Wahyu Mulyo Subarkah

    Tempat, Tanggal Lahir : Surabaya, 8 Mei 1996

    N.I.M : 2014410876

    Program Studi : Akuntansi

    Program Pendidikan : Diploma 3

    Judul : Kajian Alternatif Metode Penyusutan Aset Tetap

    Pada PT Azindo Gunung Kleco

    Disetujui dan diterima baik oleh :

    Pjs. Ketua Program Studi Diploma 3 Dosen Pembimbing,

    Tanggal : Tanggal :

    (Putri Wulanditya, SE., M.Ak., CPSAK) (Putri Wulanditya, SE., M.AK., CPSAK)

  • v

    MOTTO & PERSEMBAHAN

    Motto :

    Mengingat kebaikan orang...

    Mengingat kejahatan kita kepada orang...

    Melupakan kebaikan kita kepada orang...

    Melupakan kejahatan orang kepada kita...

    Persembahan :

    1. Allah SWT atas segala bantuan dan pertolongan-Nya

    2. Kedua orang tua dan adik tercinta yang selalu

    mendoakanku dslam mengiringi semua keberhasilanku

    3. Kak Rian yang selalu memberikan motivasi dan saran

    yang membangun demi kemajuan dalam masa

    depanku

    4. Sahabat PEAN (Putro, Enisa, Abdi, Nimade) yang

    selalu setia mendampingi dan menyemangati

    5. Keluarga Gondes yang selalu memberikan hiburan

    dan semangat disaat semangat menurun

    6. Liburan Squad yang selalu memberikan semangat dari

    awal pengerjaan Tugas Akhir sampai selesai Tugas

    Akhir

    7. Sahabat-Sahabat seperjuangan dan Teman-teman

    seangkatan 2014 D3 Akuntansi yang selalu bersama-

    sama selama 3 tahun dengan banyak kenangan indah

    bersama kalian

  • vi

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur dipanjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat

    dan karunianya sehingga dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul:

    ”KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP PADA PT

    AZINDO GUNUNG KLECO” dapat diselesaikan dengan baik dan tepat pada

    waktunya.

    Tugas Akhir ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat penyelesaian

    Studi Akuntansi Diploma III Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

    Dalam penyusunan Tugas Akhir ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan

    serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini akan

    disampaikan terimakasih kepada:

    1. Bapak Dr.Lutfi, SE.,M.Fin selaku ketua STIE Perbanas Surabaya

    2. Bapak Drs. Ec. Mohammad Farid M.M Selaku ketua program Diploma III

    STIE Perbanas Surabaya

    3. Ibu Putri Wulanditya. SE., M.Ak., CPSAK selaku Dosen Wali dan Dosen

    Pembimbing yang dengan sabar memberikan banyak saran dan bimbingan

    dalam penyusunan Tugas Akhir

    4. Bapak Azis Jefryantono selaku Direktur PT Azindo Gunung Kleco

    5. Kedua orang tua, yang selalu mendoakan agar lancar dalam pembuatan Tugas

    Akhir ini.

    6. Kak Rian Tri Widianto A.Md, yang dengan sabar memberikan saran dan juga

    motivasi dalam penyusunan Tugas Akhir ini

  • vii

    7. Teman Kelas Y Program Studi Diploma III Akuntansi 2014 yang membantu

    memberikan informasi-informasi penting terkait Tugas Akhir

    8. Semua pihak yang belum bisa disebutkan satu per satu

    Surabaya, 13 juli 2017

    Penulis

  • viii

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

    HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI .................................................. ii

    HALAMAN LULUS UJIAN TUGAS AKHIR ............................................ iii

    HALAMAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR ........................................... iv

    HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN ................................................. v

    KATA PENGANTAR .................................................................................. vi

    DAFTAR ISI ............................................................................................... viii

    DAFTAR TABEL .......................................................................................... x

    DAFTAR GAMBAR .................................................................................... xi

    DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ xii

    ABSTRAK .................................................................................................. xiii

    BAB I PENDAHULUAN .................................................................. 1

    1.1 Latar Belakang ................................................................ 1 1.2 Penjelasan Judul .............................................................. 4 1.3 Rumusan Masalah ........................................................... 5 1.4 Tujuan Penelitian ............................................................. 5 1.5 Manfaat Penelitian ........................................................... 5 1.6 Metode Penelitian ............................................................ 6

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA ......................................................... 8

    2.1 Akuntansi ......................................................................... 8 2.2 Aset Tetap ...................................................................... 11 2.3 Penyusutan ..................................................................... 16

    BAB III GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN ............................. 28

    3.1 Sejarah Perusahaan ........................................................ 28 3.2 Visi dan Misi ................................................................. 29 3.3 Struktur Organisasi ........................................................ 30 3.4 Tugas dan Wewenang Perusahaan ................................ 31 3.5 Profil Usaha ................................................................... 33

    BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN ............................. 35

    4.1 Kebijakan Akuntansi Aset tetap .................................... 35 4.2 Perlakuan Aset Tetap PT Azindo Gunung Kleco .......... 36 4.3 Kajian Metode Penyusutan Garis Lurus dan Saldo

    Menurun Ganda ............................................................. 39

    4.4 Perhitungan Penyusutan Aset Tetap PT Azindo Gunung Kleco ................................................................ 42

    4.5 Kendala dan Solusi Penerapan Kebijakan Metode Penyusutan pada PT Azindo Gunung Kleco ................. 53

  • ix

    BAB V PENUTUP ............................................................................ 56

    5.1 Kesimpulan ..................................................................... 56

    5.2 Saran ............................................................................... 57

    5.3 Implikasi Penelitian ........................................................ 58

    DAFTAR PUSTAKA

    LAMPIRAN

  • x

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    Tabel 2.1 : Perhitungan Saldo Menurun Ganda 19

    Tabel 2.2 : Perhitungan Jumlah Aset Tetap 21

    Tabel 2.3 : Perbandingan Metode Penyusutan 23

    Tabel 2.4 : Masa Manfaat Aset Tetap dan tarif Penyusutan menurut

    Fiskal 25

    Tabel 4.1 : Perbandingan Metode Garis Lurus dan Saldo Menurun 40

    Tabel 4.2 : Perbandingan Kebijakan Akuntansi dan Kebijakan

    Perpajakan 41

    Tabel 4.3 : Daftar Aset Tetap PT Azindo Gunung Kleco 43

    Tabel 4.4 : Perhitungan Penyusutan Aset Tetap Metode Garis Lurus 45

    Tabel 4.5 : Perhitungan Penyusutan Aset Tetap Metode Saldo Menurun 46

    Tabel 4.6 : Perhitungan Penyusutan Aset Bangunan Metode saldo

    Menurun Ganda 47

    Tabel 4.7 : Perhitungan Penyusutan Aset Tetap Metode Garis Lurus

    Fiskal 48

    Tabel 4.8 : Perhitungan Penyusutan Aset Tetap Buffing Metode Saldo

    Menurun Ganda Fiskal 50

    Tabel 4.9 : Jenis-jenis Aset Tetap yang sesuai dengan beberapa

    Metode Penyusutan 51

  • xi

    DAFTAR GAMBAR

    Halaman

    Gambar 3.1 : Struktur Organisasi PT Azindo Gunung Kleco 30

    Gambar 4.1 : Nota Pembelian Tunai 38

  • xii

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran 1 : Berita Acara Wawancara

    Lampiran 2 : Surat ijin Penelitian

    Lampiran 3 : Surat Pernyataan Plagiasi

    Lampiran 4 : Daftar Perbaikan Tugas Akhir

    Lampiran 5 : Plagiasi

  • xiii

    KAJIAN ALTERNATIF METODE PENYUSUTAN ASET TETAP PADA

    PT AZINDO GUNUNG KLECO

    PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH

    2014410876

    [email protected]

    ABSTRAK

    Kajian terhadap metode penyusutan aset tetap dapat membantu PT Azindo

    Gunung Kleco dalam hal perlakuan akuntansi terhadap aset tetapnya.Penelitian ini

    bertujuan mengetahui perlakuan aset tetap pada PT Azindo Gunung Kleco,

    mengetahui analisis perbandingan metode garis lurus dan saldo menurun ganda,

    dan mengetahui kendala beserta solusi penerapan kebijakan metode penyusutan

    pada PT Azindo Gunung Kleco.Metode yang digunakan dalam penelitian ini

    adalah data primer dan data sekunder yaitu wawancara dengan pemilik

    perusahaan dan studi pustaka yang diperoleh dari buku dan jurnal-jurnal.Hasil

    penelitian menunjukkan bahwa PT Azindo Gunung Kleco masih belum

    menerapkan perhitungan penyusutan aset tetap dalam kegiatan

    operasionalnya.Setelah melakukan kajian metode penyusutan, dapat disimpulkan

    bahwa metode penyusutan yang disarankan adalah metode penyusutan Garis

    Lurus sesuai peraturan perpajakan dengan pertimbangan dari segi efisiensi

    perhitungan dan pelaporan pajaknya. Dalam penerapan kebijakan metode

    penyusutan pihak perusahaan mengalami beberapa kendala yaitu keterbatasan

    ilmu di bidang akuntansi dan kegiatan operasional yang tidak menentu akan tetapi

    perusahaan memiliki solusi atas kendala tersebut yaitu mengeneralisasi

    perhitungan penyusutan aset tetap dan berdiskusi dengan mahasiswa magang

    berlatar belakang akuntansi.

    Kata Kunci: Metode Penyusutan, Aset Tetap, PT Azindo Gunung kleco

    mailto:[email protected]

  • xiv

    AN ALTERNATIVE STUDY OF FIXED ASSET DEPRECIATION

    METHOD IN PT AZINDO GUNUNG KLECO

    PUTRO WAHYU MULYO SUBARKAH

    2014410876

    [email protected]

    ABSTRACT

    The review of fixed asset depreciation method may assist PT Azindo Gunung

    Kleco in terms of accounting treatment for its property, plant and equipment. This

    study aims to determine the treatment of fixed assets at PT Azindo Gunung Kleco,

    to know comparative analysis of straight line method and double declining

    method, and to know the constraints and solutions of depreciation method

    implementation method at PT Azindo Gunung Kleco. The method used in this

    study is primary data and secondary data is the interview with the owner of the

    company and literature study obtained from books and journals. The results

    showed that PT Azindo Gunung Kleco still did not apply the calculation of

    depreciation of fixed assets in its operational activities. After reviewing the

    method of depreciation, it can be concluded that the depreciation method

    suggested is Straight-line depreciation method in accordance with the tax laws in

    terms of efficiency considerations calculation and reporting of taxes. In applying

    the method of depreciation policy the company experienced some obstacles, such

    as limited knowledge in the field of accounting and operations are erratic but the

    company has a solution to these obstacles is to generalize the calculation of

    depreciation of fixed assets and discussion with student interns accounting

    background.

    Keywords: Depreciation Method, Fixed Asset, PT Azindo Gunung kleco

    mailto:[email protected]