13
  BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tanaman menyerbuk sendiri merupakan tanaman persilangan yang menghasilkan keturunan pertamanya dalam bentuk homogen. Lalu pada persilangan keduanya dapt membentuk keturunan heterogen. Penyerbukan sendiri dilakukan dengan tujuan agar mempunyai keluaran yang unggul berupa homozigot (inbrida), heterozigot (hibrida), dan multi galur. Dalam makalah ini kami mengambil contoh penyerbukan sendiri pada tanaman kentang. Pada umumnya kentang dikembangbiakkan melalui cara vegetatif. Namun, ternyata pada tanaman kentang dapat dilakukan penyerbukan sendiri, karena tanaman kentang memiliki bunga untuk melaksanakan penyerbukan. Bunga kentang termasuk sempurna (hermaprodit) atau berumah satu (monoceous). Kedudukan benang sari umumnya lebih rendah daripada putiknya, tetapi adapula yang lebih tinggi atau sama tinggi dengan putiknya. Hal ini yang memungkinkan bunganya menyerbuk sendiri ataupun menyerbuk silang. Kentang adalah salah satu komoditas pertanian hortikultura yang mempunyai prospek sangat bagus untuk dikembangkan dan mempunyai nilai ekonomis yang bisa dikatakan cukup tinggi, dimana peluang pasar masih terbuka lbar untuk pasar domestik maupun internasional. Selain itu kentang mempunyai kandungan karbohidrat yang tinggi, lebih tinggi daripada sumber karbohidrat yang lain misalnya gandum, beras, dan lain-lain. Hal tersebut menjadikan kentang sebagai prioritas alternatif yang mampu mensubtitusi kebutuhan pangan masyarakat. Bahkan untuk kalangan tertentu seperti penderita diabetes. Dan juga kentang bisa juga sebagai pengganti nasi untuk orang yang lagi menjalankan program diet, karena kandungan kadar gulanya yang rendah.

KATA PENGANTAR

Embed Size (px)

Citation preview

5/17/2018 slidepdf.com | 502: Bad gateway

http://slidepdf.com/reader/full/kata-pengantar-55b083fc84f61 1/1

Error 502 Ray ID: 41c6426d22c49f8a • 2018-05-17 12:59:07

UTC

Bad gateway

You

Browser

Working

Ashburn

Cloudflare

Working

slidepdf.com

Host

Error

What happened?

The web server reported a bad gateway error.

What can I do?

Please try again in a few minutes.

Cloudflare Ray ID: 41c6426d22c49f8a • Your IP: 2607:5300:203:be2:: • Performance & security by Cloudflare