6
KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr.Wb. Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan kegiatan praktikum serta menyusun Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis I (SIG I) Basis Data dengan baik. Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG) Basis Data ini berisi mengenai hasil kegiatan praktikum Sistem Informasi Geografis yang telah dilaksanakan selama empat hari. Penyusunan laporan bertujuan untuk memenuhi nilai praktikum Sistem Informasi Geografis di semester tiga ini dan sebagai implementasi dari kegiatan perkuliahan secara teoritis di dalam kelas sehingga mahasiswa dapat mengetahui dan lebih terampil dalam melakukan pengolahan data spasial, khususnya menggunakan software ArcGIS 9.3. Penyusunan laporan ini tidak dapat terselesaikan dengan baik tanpa bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, penyusun menyampaikan terima kasih kepada : 1. Drs. R. Suharyadi, M.Sc, selaku dosen mata kuliah Sistem Informasi Geografis 1

Kata Pengantar

Embed Size (px)

Citation preview

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan kegiatan praktikum serta menyusun Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis I (SIG I) Basis Data dengan baik. Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG) Basis Data ini berisi mengenai hasil kegiatan praktikum Sistem Informasi Geografis yang telah dilaksanakan selama empat hari. Penyusunan laporan bertujuan untuk memenuhi nilai praktikum Sistem Informasi Geografis di semester tiga ini dan sebagai implementasi dari kegiatan perkuliahan secara teoritis di dalam kelas sehingga mahasiswa dapat mengetahui dan lebih terampil dalam melakukan pengolahan data spasial, khususnya menggunakan software ArcGIS 9.3.Penyusunan laporan ini tidak dapat terselesaikan dengan baik tanpa bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, penyusun menyampaikan terima kasih kepada :1. Drs. R. Suharyadi, M.Sc, selaku dosen mata kuliah Sistem Informasi Geografis2. Asisten Praktikum Sistem Informasi Geografis 1 yaitu Wayan Damar Windu K., Prama Ardha A., Miftahul H.F., Putri Marulina Sari, Muh.Hanifuddin, Diyan Prabandaka, Angga, Tommy, yang telah membimbing selama praktikum berlangsung3. Teman-teman Praktikum SIG, terutama Citra Ridhani selaku partner selama praktikum4. Orang tua yang telah memberikan doa dan dukungan kepada penyusun5. Pihak-pihak yang tidak dapat penyusun sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam kegiatan praktikum dan penyusunan laporan iniSemoga Allah SWT membalas segala kebaikan yang telah diperbuat untuk membantu terselesaikannya kegiatan dan penyusunan laporan ini.Tak ada manusia yang sempurna, begitu pula dengan laporan ini yang masih memiliki banyak kekurangan. Untuk itu, pemberian kritik dan saran yang membangun senantiasa penyusun harapkan demi perbaikan laporan ini. Semoga laporan praktikum SIG ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Terima kasih. Wassalamualaikum Wr.Wb.

Yogyakarta, 23 Nopember 2011

Eksi Hapsari

3

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................DAFTAR ISI.................................................................................

BAB I.PENDAHULUAN1.1 Tujuan .................................................................................1.2 Alat & Bahan.....................................................................BAB II.DASAR TEORI.....................................................................BAB III.CARA KERJA 3.1 Membuat Geodatabase........................................................3.2 Input data................................................................................3.3 Editing data atribut (Tabel)............................................3.4 Pengolahan data tabuler........................................................3.5 Query................................................................................3.6 Overlay peta....................................................................3.7 Layout peta....................................................................BAB IV.HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Praktikum ......................................................................4.2 Pembahasan....................................................................BAB V.KESIMPULAN....................................................................

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................LAMPIRAN................................................................................