38
2 LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur ke Hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas Rahmat dan karunia-Nya, kami telah dapat menyelesaikan penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKj IP) Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2018. LKj IP Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2018 merupakan bentuk komitmen nyata Kantor Camat Giriwoyo dalam mengimplementasikan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang baik sebagaimana diamanatkan dalam Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Negara Nomor 239 Tahun 2003 tentang Penyempurnaan Pedoman Penyusunan LKj IP. LKjIP adalah wujud pertanggungjawaban pejabat publik kepada masyarakat tentang kinerja lembaga pemerintah selama satu tahun anggaran. Proses kinerja SKPD Kantor Camat Giriwoyo telah diukur, dievaluasi, dianalisis dan dijabarkan dalam bentuk LKj IP. Adapun tujuan penyusunan LKj IP adalah untuk menggambarkan penerapan Rencana Srategis (Renstra) dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi organisasi., serta keberhasilan capaian saat ini untuk percepatan dalam meningkatkan kualitas capaian kinerja yang diharapkan pada tahun yang akan datang. Melalui penyusunan LKj IP juga dapat memberikan gambaran penerapan prinsip-prinsip good governance, yaitu dalam rangka terwujudnya transparansi dan akuntabilitas di lingkungan pemerintah. Demikian LKj IP ini kami susun semoga dapat digunakan sebagai bahan bagi pihak-pihak yang berkepentingan khususnya untuk peningkatan kinerja di masa mendatang. Giriwoyo, Januari 2019 CAMAT GIRIWOYO H. SARIMAN, S.Sos.,MM Pembina Tk I NIP. 19630212 198503 1 014

KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

2

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur ke Hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas

Rahmat dan karunia-Nya, kami telah dapat menyelesaikan penyusunan Laporan

Kinerja Instansi Pemerintah (LKj IP) Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2018. LKj IP Kantor

Camat Giriwoyo Tahun 2018 merupakan bentuk komitmen nyata Kantor Camat

Giriwoyo dalam mengimplementasikan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah (SAKIP) yang baik sebagaimana diamanatkan dalam Instruksi Presiden

Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Negara Nomor 239 Tahun 2003 tentang

Penyempurnaan Pedoman Penyusunan LKj IP.

LKjIP adalah wujud pertanggungjawaban pejabat publik kepada

masyarakat tentang kinerja lembaga pemerintah selama satu tahun anggaran.

Proses kinerja SKPD Kantor Camat Giriwoyo telah diukur, dievaluasi, dianalisis dan

dijabarkan dalam bentuk LKj IP.

Adapun tujuan penyusunan LKj IP adalah untuk menggambarkan penerapan

Rencana Srategis (Renstra) dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi organisasi.,

serta keberhasilan capaian saat ini untuk percepatan dalam meningkatkan kualitas

capaian kinerja yang diharapkan pada tahun yang akan datang. Melalui

penyusunan LKj IP juga dapat memberikan gambaran penerapan prinsip-prinsip

good governance, yaitu dalam rangka terwujudnya transparansi dan akuntabilitas

di lingkungan pemerintah.

Demikian LKj IP ini kami susun semoga dapat digunakan sebagai bahan bagi

pihak-pihak yang berkepentingan khususnya untuk peningkatan kinerja di masa

mendatang.

Giriwoyo, Januari 2019

CAMAT GIRIWOYO

H. SARIMAN, S.Sos.,MM

Pembina Tk I

NIP. 19630212 198503 1 014

Page 2: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

3

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

DAFTAR ISI

Halaman Judul ........................................................................................................... 1

Kata Pengantar ......................................................................................................... 2

Daftar Isi..................................................................................................................... 3

Ikhtisar Eksekutif.......................................................................................................... 4

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG...................................................................... 5

B. LANDASAN HUKUM.................................................................... 7

C. MAKSUD DAN TUJUAN............................................................... 8

D. GAMBARAN UMUM ORGANISASI............................................. 8

E. SUSUNAN KEPEGAWAIAN DAN SARANA PRASARANA ........ . 8

BAB II PERENCANAAN KINERJA

A. RENCANA STRATEGIK................................................................... 12

B. RENCANA KINERJA TAHUN (RKT) TAHUN.................................... 17

C. PERJANJIAN KINERJA (PK) TAHUN 2017 ..................................... 19

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA

A. CAPAIAN KINERJA ORGANISASI ………..................................... 27

B. REALISASI ANGGARAN …… ........................................................ 35

BAB IV PENUTUP

A. TINJAUAN UMUM KEBERHASILAN.................................................. 37

B. PERMASALAHAN ATAU KENDALA YANG BERKAITAN DENGAN

PENCAPAIAN KINERJA.................................................................... 37

C. STRATEGI PEMECAHAN MASALAH................................................ 37

LAMPIRAN-LAMPIRAN .......................................................................... 39

Page 3: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

4

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

IKHTISAR EKSEKUTIF

Kantor Camat Giriwoyo sebagai perangkat daerah Kabupaten Wonogiri

dalam melaksanakan tugas dan fungsinya berdasaarkan pada Peraturan Daerah

Kabupaten Wonogiri Nomor 25 tahun 2012 tentang Perubahan Atas Peraturan

Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor 11 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata

Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Wonogiri beserta peraturan pelaksanaan

lainnya.

Kantor Camat Giriwoyo dalam kurun waktu Tahun 2016 s.d 2021 secara

bertahap bermaksud mewujudkam manajemen pemerintahan dan pembangunan

yang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada

masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d 2021 yaitu

“Terwujudnya Pelayanan Prima Yang Profesional, Efektif dan Inovatif di Kecamatan

Giriwoyo Kabupaten Wonogiri”

Mengacu pada visi dimaksud maka terdapat 7 (tujuh) prioritas sasaran yang

ingin dicapai, yaitu :

1. Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi.

2. Meningkatnya sarana dan prasarana.

3. Meningkatnya Disiplin Aparatur.

4. Meningkatnya Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan.

5. Meningkatnya pembangunan infrastruktur pedesaan

6. Meningkatnya Pemanfaatan Ruang

7. Meningkatnya kapasitas kelembagaan dan ketatalaksanaan kecamatan`

Selanjutnya guna mewujudkan pertanggungjawaban pencapaian kegiatan

dan aspek keuangan yang berasal dari APBD Kabupaten Wonogiri tahun anggaran

2017 secara akuntabel dan transparan, maka disusun Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah pada Kantor Camat Giriwoyo tahun 2018, yang berupa kegiatan

Bidang Pemerintahan, Bidang Pembangunan, Bidang Kesejahteraan Rakyat dan

Sekretariat, dengan biaya sebagaimana berikut :

1. Belanja tidak langsung : Rp. 2.297.296.000

2. Belanja langsung : Rp. 1.706.161.600

Giriwoyo, Januari 2019

CAMAT GIRIWOYO

Pembina Tk .I

NIP.196302121985031014

Page 4: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

5

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dengan diberlakukannya Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014

tentang Pemerintah Daerah dan Undang-undang Nomor 33 tahun 2004

tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah

Daerah, memberikan kewenangan kepada daerah untuk mengurus dan

memajukan daerahnya sendiri. Hal ini diarahkan untuk mempercepat

terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan dan

pemberdayaan peran serta masyarakat.

Dalam pelayanan di bidang pemerintahan Camat memiliki tugas

pokok melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh

bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah dan

menyelenggarakan tugas umum pemerintahan berdasarkan Undang-

undang Republik Indonesia nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara;

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional; Undang-undang Republik Indonesia

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah; Undang-undang Republik

Indonesia Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara

Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah; Peraturan Pemerintah Nomor 8

Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tata cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; Peraturan

Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008 Tentang Kecamatan.

Dalam Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor 25 Tahun 2012,

tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor 11

Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kabupaten

Wonogiri ditegaskan bahwa Kecamatan merupakan wilayah kerja Camat

sebagai Perangkat Daerah dipimpin oleh seorang Camat yang

berkedudukan di bawah dan bertanggungjawab kepada Bupati melalui

Sekretaris Daerah.

Berdasarkan Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 64 Tahun 2012 Tentang

Pelimpahan Sebagian Wewenang Bupati Kepada Camat ditegaskan bahwa

salah satu tugas camat adalah melaksanakan pelayanan masyarakat yang

menjadi ruang lingkup tugasnya dan/atau yang belum dapat dilaksanakan

pemerintah desa atau kelurahan.

Wewenang Camat sebagaimana dimaksu diatas semakin bertambah

dengan adanya kebijakan baru di bidang pelayanan publik sebagai tindak

lanjut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 4 Tahun 2010 tendang

Pedoman Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan (PATEN) yang

pelaksanaannya dimulai pada awal tahun 2015. Penyelenggaraan PATEN

Page 5: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

6

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

dimaksudkan agar kepentingan / keperluan masyarakat dapat dilayani

dengan lebih cepat, mudah, murah, transparan dan akuntabel serta

masyarakat bisa mendapatkan informasi layanan yang lebih baik, selain itu

juga bertujuan untuk mendekatkan pelayanan kepada masyarakat. Sistem

pelayanan ini diharapkan dapat memicu perkembangan dan atau

peningkatan sosial ekonomi serta kesejahteraan masyarakat.

Penyelenggaraan PATEN di Kantor Camat Giriwoyo dilandasi dengan

2 (dua) Peraturan Bupati yaitu Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 72 Tahun

2013 tentang Pedoman Pelayanan Perijinan dan Non Perijinan di Kecamatan

dan Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 73 Tahun 2013 tentang Standar

Pelayanan Perijinan di Kecamatan.

Adapun kewenangan Bupati dibidang pelayanan yang dilimpahkan

kepada Camat meliputi 3 (tiga) aspek yaitu :

1. Aspek Perijinan, meliputi :

Ijin mendirikan bangunan.

Ijin gangguan.

Ijin usaha industri.

Ijin usaha perdagangan.

Ijin toko obat.

Ijin usaha salon.

Ijin reklame.

2. Aspek Non Perijinan, meliputi :

a. Rekomendasi :

Rekomendasi permohonan pendirian organisasi masyarakat

dan lembaga swadaya masyarakat.

Rekomendasi permohonan pendirian panti sosial.

Rekomendasi permohonan pemanfaatan lahan bekas jalan

dan kali mati.

Rekomendasi permohonan pengesahan surat keterangan

domisili.

Rekomendasi permohonan ijin penelitian untuk kepentingan

pendidikan.

Rekomendasi permohonan bantuan bidang sosial, pendidikan,

keagamaan, kepemudaan, pembangunan, keolahragaan,

usaha dan lain-lain

Rekomendasi permohonan ijin perdamaian.

b. Koordinasi :

Meliputi pengkoordinasian, perencanaan dan pelaksanaan

progran/kegiatan pembangunan dari swadaya masyarakat dan dari

APBN, APDB maupun pihak lain.

c. Pembinaan :

Meliputi pembinaan kepada lembaga kemasyarakatan

desa/kelurahan, kepemudaan dan olahraga dan sejenisnya.

Page 6: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

7

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

d. Pengawasan :

Meliputi pengawasan pelaksanaan program/kegiatan pembangunan

dari swadaya masyarakat dan dari APBN, APBD maupun pihak lain,

pemanfaatan hasil hutan non kayu, kegiatan eksplorasi dan eksploitasi

sumberdaya alam dan lain-lain.

e. Fasilitasi :

Meliputi legalisasi pengantar permohonan surat keterangan catatan

kepolisian (SKCK), surat keterangan jalan/boro/merantau, surat

keterangan tidak mampu dan keperluan masyarakat lainnya.

f. Penetapan :

Meliputi penetapan juara lomba, penetapan desa/kelurahan terbaik

tingkat kecamatan, pembentukan tim dan lain-lain.

g. Penyelenggaraan :

Meliputi penyelenggaraan lelang tanah eks bondo desa, pendataan

pedagang kaki lima, lomba desa/kelurahan, musrenbang kecamatan,

pemungutan pajak reklame sekala kecil,pengambilan sumpah dan

pelantikan Badan Permusyawaratan Desa dan lain-lain.

Agar berbagai program dan kegiatan yang akan dilaksanakan

dimasa mendatang dapat berhasil dengan baik, maka harus disusun dalam

suatu perencanaan yang matang dengan mempertimbangkan keadaan

yang ada dan memprediksikan keadaan yang akan datang dengan

berbagai dukungan dan hambatan yang akan timbul.

B. Landasan hukum

Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah SKDP

Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2017 dilandasi dengan dasar hukum sebagai

berikut :

1. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Laporan Keuangan

dan Akuntabilitas Kinerja Instansi pemerintah;

2. Instruksi Presiden Nomor 7 tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah;

3. Permen PAN dan RB Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman

Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah;

4. Keputusan Kepala LAN No. 239/IX/6/8/2003 tentang Perbaikan Pedoman

Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

5. Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor 25 Tahun 2012 tentang

Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor 11 tahun

2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kabupaten

Wonogiri.

6. Peraturan Bupati Wonogiri nomor :101 tahun 2012 tentang uraian Tugas

Jabatan Struktural dan Jabatan Fungsional Umum pada kecamatan;

Page 7: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

8

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

7. Peraturan Bupati Wonogiri Nomor : 83 Tahun 2015 tentang Penjabaran

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah kabupaten Wonogiri Tahun

Anggaran 2016;

8. Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri Nomor : 58 tahun 2016 tentang

Penjabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

Kabupaten Wonogiri Tahun Anggaran 2016;

9. Peraturan Bupati Wonogiri Nomor : 61 tahun 2013 tentang Pedoman

penatausahaan Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja

Daerah Kabupaten Wonogiri Tahun 2015`

C. Maksud dan Tujuan

Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah (LKj IP) Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2017 adalah :

1. Agar dapat diketahui capaian kegiatan yang telah dilaksanakan;

2. Sebagai bahan analisa dan evaluasi terhadap kegiatan yang telah

dilaksanakan;

3. Sebagai acuan untuk perencanaan kegiatan di tahun mendatang;

4. Agar tercipta tertib administasi kegiatan;

5. Sebagai bukti pelaporan program dan hasil kegiatan kepada publik.

D. Gambaran Umum Organisasi

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Wonogiri nomor 25 tahun

2012 tentang Perubahan Atas Peraturan Darah Kabupaten Wonogiri Nomor

11 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah

Kabupaten Wonogiri dan Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 101 tahun 2012

tentang Uraian Tugas Jabatan Struktural dan Jabatan Fungsional Umum

pada Kecamatan ditegaskan bahwa tugas Camat adalah

menyelenggarakan tugas umum pemerintahan dan melaksanakan

kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani

sebagian urusan otonomi daerah.

Adapun uraian secara lengkap tentang tugas, tanggungjawab dan

wewenang Camat beserta para pejabat lain di Kantor Camat Giriwoyo

sebagaimana diatur dalam Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 101 tahun 2012

tentang uraian Tugas Jabatan Struktural dan Jabatan Fungsional Umum

Pada Kecamatan.

E. Susunan Kepegawaian dan sarana dan prasarana

a. Susunan Kepegawaian :

Secara keseluruhan jumlah pegawai Kantor Camat Giriwoyo

sampai dengan bulan Desember 2018, adalah sebanyak : 16 orang

dengan komposisi pegawai menurut status, pangkat/golongan, serta

pendidikan dan jabatanya adalah sebagai berikut :

Page 8: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

9

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

1) Pegawai menurut status.

Pegawai menurut status kepegawaiannya terdiri dari :

28 orang berstatus PNS.

13 orang berstatus Honorer Daerah.

2) Pegawai menurutpangkat/golongan :

Juru Tk. I/I/d = 1

Pengatur Muda (II/a) = 1

Pengatur Muda Tk.I (II/b) = 1

Pengatur Tk. I (II/c) = 4

Penata Muda (III/a) = 1

Penata (III/c) = 3

Penata Tk.I (III/d) = 2

Pembina (IV/a) = 2

Pembina Tk I (IV/b) = 1

3) Pegawai menurut pendidikan

SMA = 9

S I = 3

S II = 4

4) Pegawai menurut jabatannya :

No Nama Pagkat /Gol. Jabatan

1. H. SARIMAN, S.Sos, MM Pembina Tk.I

(IV/b) Camat

2. DWI MARTANTO Y,S.Pd.MM Pembina (IV/a) Sekretaris camat

3 AMIR SUKAMDI, S.Pd.M.Si Pembina ( IV/a ) Kasi Pembangunan dan

Pemberdayaan Masyarakat

4. NURUL FARIDILLA, S.IP, MM Penata Tk.I

(III/d) Kasi Pelayanan Umum

5. SURIPTO, S.Sos Penata Tk.I

(III/d) Kasi Tata Pemerintahan

6. TUTIK HANDAYANI, SE Penata Muda

Tk.I (III/c) Kasi Kesejahteraan Rakyat

7. NANIK SUMIYATI, SE Penata (III/c) Ka Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

8. SITI SULAIMAH Penata ( III/c ) Ka Sub Bag Perencanaan

dan Keuangan

9. SUYONO Penata Muda

(III/a)

Pengadministrasi

Kependudukan

10. DARMANTO Pengatur (II/c) Pengadministrasi

Pemerintahan

11. WIDODO Pengatur (II/c) Pengadministrasi dan

Pengolah Data Trantibun

12. MM.RATRININGSIH Pengatur Muda

Tk.I (II/b)

Pembantu Bendahara

Pengeluaran

13. SLAMET IBNU MAS’UD Pengatur Muda

Tk.I(II/b) Bendahara Pengeluaran

14. TRIYONO Pengatur Muda

(II/a) Pramu kantor

Page 9: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

10

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

15. SUWARNO Pengatur Muda

(II/a)

Pengadministrasi

Kepegawaian dan Barang

16. SIGIT ADITYA FITROH Juru Tk I (I/d) Pengadministrasi

Kesejahteraan Rakyat

KELURAHAN GIRIWOYO

17. SOEGIH MASTIKA,SE Penata (III/c) Lurah

18. KURNIYAH Penata (III/c) Sekretaris Kelurahan

19. ROHMADI Penata Muda

Tk.I (III/b)

Kasi Pemerintahan dan

Pelayanan Umum

20. YUDI SUBAGYO Penata (II/c) Pengadministrasi Umum

KELURAHAN GIRIKIKIS

21. JUMADI, SE Penata (III/c) Lurah

22. TARNO Penata (III/c) Sekretaris Kelurahan

23. SRIYONO Penata (II/c) Pengadministrasi Umum

24. SURYO SUMPENO HADI Pengatur (II/c)

Pengadministrasi

Pemberdayaan dan

Kesejahteraan Rakyat

Sedangkan gambaran bagan tentang susunan organisasi kecamatan

Giriwoyo adalah sebagai berikut :

b. Sarana dan Prasarana :

CAMAT

H. SARIMAN, S.Sos.MM

SEKRETARIS KECAMATAN

DWI MARTANTO

YUNIARSO,S.Pd.MM

Ka.Sub Bag.

PERENCANAAN DAN

KEUANGAN

SITI SULAIMAH

Ka.Sub Bag.

UMUM DAN

KEPEGAWAIAN

NANIK SUMIYATI, SE

KASI TATA

PEMERINTAHAN

SURIPTO,S.Sos

KASI PEMBANGUNAN DAN

PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT

AMIR SUKAMDI, S.Pd.M.Si

KASI PELAYANAN UMUM

NURUL FARIDILLA, S.IP.MM

KASI KESEJAHTERAAN

RAKYAT

TUTIK HANDAYANI, SE

JABATAN

FUNGSIONAL

Page 10: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

11

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Perlengkapan atau sarana dan prasarana merupakan salah satu

penunjang kelancaran pelaksanaan tugas.sarana dan prasrana di kantor

Camat Giriwoyo dilihat dari jumlah dan kualitasnya dibandingkan dengan

bertambahnya beban kerja masih jauh dari mencukupi, sehingga

keadaan tersebut mempengaruhi kinerja para pegawainya.

Secara keseluruhan jumlah aset atau sarana dan prasarana yang

dikelola oleh Kantor Camat Giriwoyo dalam rangka mendukung tugas pokok

dan fungsi organisasi senilai total Rp. 1.110.224.822,-- yang di dalam nya

mencakup beberapa bangunan dan barang sebagai inventaris kantor.

Sarana dan Prasarana yang ada di Kantor Camat Giriwoyo yang

merupakan aset tetap adalah sebagai berikut:

a. Tanah seluas 1.690 m2

b. Bangunan

Rumah Dinas Camat dengan luas 174 m2

Kantor Camat, Dinas Nivo, dan Sekretariat dengan luas 752m2

Ruang data dan ruang PKK dengan luas 120m2

Pendopo Kecamatan dengan luas 120m2

c. Perlengkapan Kantor :

Komputer sebanyak 6 unit, yaitu 4 unit inventaris kecamatan, 2 unit

untuk KTP/KK

Printer sebanyak 7 unit

Telephon sebanyak 2 unit

Mesin faximile sebanyak 1 unit

d. Kondisi Sarana dan Prasarana

No Sarana dan Prasarana Kondisi

1 Rumah Dinas Camat dengan luas 174m2 Rusak Berat

2 Kantor Camat, Dinas Nivo, dan Sekretariat

dengan luas 752m2

Baik

3 Mushola dan Ruang PKK dengan luas 60m2 Baik

4 Pendopo kecamatan dengan luas 120m2 Baik

5 Komputer sebanyak 6 unit Baik : 2 Rusak Berat : 4

6 Printer sebanyak 7 unit Baik : 4 Rusak Berat : 3

7 Telephone sebanyak 2 unit Baik

8 Mesin faximile sebanyak 1 unit Baik

1

Page 11: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

12

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

BAB II

RENCANA STRATEJIK DAN PERJANJIAN KINERJA

Dalam rangka melaksanakan tugas pokok dan fungsi, Kantor Camat

Giriwoyo pada tahun 2017 menetapkan sasaran yang hendak dicapai kaitannya

dengan pencapaian visi dan misi organisasi.

Visi organisasi yang telah ditetapkan mengandung muatan yang

menunjukan keseimbangan aspek yang hendak diwujudkan dalam lima (5)tahun

mendatang, yaitu ; (i) Aspek Pemerintahan dan (ii) Aspek Masyarakat. Sasaran atau

keadaan yang hendak dicapai adalah kredibel dan efektif, diawali dengan proses

perencanaan yang sistematis dan terukur, selanjutnya sumber daya pemerintah

baik sumber daya manusia (SDM) maupun sumber daya dana dijalankan secara

optimal, realistis dan dapat dipercaya sehingga menghasilkan pelayanan terbaik

(pelayanan prima) bagi masyarakat, dan berdampak pada meningkatnya

kesejahteraan masyarakat.

Sedangkan untuk misi sebagai berikut:

a. Meningkatnya pelayanan administrasi.

b. Meningkatnya sarana dan prasarana aparatur.

c. Meningkatnya pembangunan infrastruktur pedesaan

d. Meningkatnya kapasitas kelembagaan dan ketatalaksanaan kecamatan.

e. Meningkatnya sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan

A. Rencana Stratejik

Rencana stratejik merupakan suatu proses yang berorientasi pada

hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu satu sampai dengan lima tahun

dengan memperhitungkan potensi, peluang, tantangan dan hambatan

yang timbul. Rencana Stratejik Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s/d 2021

merupakan bagian integral dari kebijakan dan program pemerintah serta

merupakan landasan dan pedoman bagi seluruh aparat dalam

pelaksanaan tugas penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan

selama kurun waktu 5 (lima) tahun yaitu sejak Tahun 2016 s/d 2021

Untuk mewujudkan Rensta tentu perlu ditunjang dengan Visi dan Misi

yang Rasional. Untuk itu dapat diperhatikan Visi dan Misi Kantor Camat

Giriwoyo, sebagai berikut :

1. Visi

Visi merupakan suatu keadaan atau harapan yang hendak

diwujudkan pada masa yang akan datang. Seperti diketahui bahwa

Visi Pemerintah Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 yaitu :

Page 12: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

13

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

“terwujudnya pemerintahan Wonogiri yang kredibel dan efektif demi

terciptanya kehidupan masyarakat yang berkualitas dan derakhlak

mulia, bebas dari kemiskinan”. Dengan mengacu pada Visi tersebut,

maka Visi Kantor Camat Giriwoyo adalah :

“PROFESIONAL DALAM MANAJEMEN PEMERINTAHAN DAN

PEMBANGUNAN UNTUK TERWUJUDNYA PELAYANAN PRIMA KEPADA

MASYARAKAT”.

Penjabaran secara makro dari Visi Kantor Camat Giriwoyo

adalah:

a) Pelayanan Prima, mengandung makna :

Bahwa sebagai pelayan publik maka Kantor Camat Giriwoyo harus

bisa memberikan pelayanan yang memuaskan kepada

masyarakat yang memerlukan dan terhindar dari unsur KKN

(korupsi, kolusi, dan nepotisme)

b) Profesional, mengandung makna :

1. Good governance ( supremasi hukum, akuntabilita, partisipatif,

transparan, kesetaraan);

2. Peningkatan kemampuan SDM pegawai Kantor Camat

Giriwoyo;

3. Pemahaman aturan dan prosedur;

4. Sikap dan perilaku sebagai birokrat dan pelayan ;

c) Responsif, mengandung makna ;

1. Daya tangkap atas permasalahan dan tuntutan masyarakat;

2. Cepat bertindak dan cepat menyesuaikan (dengan lingkungan

dan tuntutan pekerjaan);

3. Aspiratif dan akomodatif terhadap kritik dan saran dari

masyarakat

4. Keinginan untuk memberikan pelayanan terbaik.

d) Efektif, mengandung makna :

1. Peran fungsi koordinatif;

2. Sinergis/sinkronisasi

e) Inovatif, mengandung makna :

1. Pengendalian dan pengembangan potensi sumber daya yang

ada;

2. Perencanaan dan pemberdayaan;.

Pernyataan Visi diatas dimaksudkan untuk menjadikan Kantor Camat

Giriwoyo sebagai lembaga yang berkompeten dalam pelayanan prima,

kredibel, efektif dan profesional dengan tetap memperhatikan peraturan

perundangan yang berlaku sesuai dengan tuntutan global namun tetap

mengedepankan nilai-nilai kemartabatan, dalam rangka mendukung

terwujudnya Pemerintahan Wonogiri yang kredibel dan efektif demi

terciptanya kehidupan masyarakat yang berkualitas dan berakhlak mulia

Page 13: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

14

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

bebas dari kemiskinan. Untuk itu kantor Camat Giriwoyo berupaya

menerapkan dan mendistribusikan nilai-nilai :

a. Disiplin dan bermartabat.

Disiplin adalah bentuk kepatuhan dan ketaatan terhadap setiap aturan

dan ketentuan yang berlaku. Bermartabat secara umum diartikan sifat

baik, dalam setiap menentukan sikap selalu mempertimbangkan

disamping kebenaran juga dampak akibat sikap tersebut.

b. Proaktif, Kreatif, dan Inovatif.

Proaktif dapat diartikan sikap tanggap, peduli dan cekatan, Kreatif dapat

diartikan kemampuan dalam menciptakan ide positif, Inovatif adalah

kemampuan untuk melakukan perubahan.

c. Berjiwa wirausaha (entrepreunership)

Sikap untuk mendayagunakan potensi kemampuan yang dimiliki guna

mencapai hasil kerja yang optimal dengan dilandasi prinsip efisien dan

efektif, dalam bekerja seorang yang berjiwa wirausaha selalu memegang

prinsip termurah dari segi biaya, tercepat dari segi waktu, termudah dari

segi prosedur, terbaik dari segi kualitas.

d. Berorientasi pada prestasi.

Prestasi akan lahir dari kerja keras yang tak kenal lelah. Seorang yang

berorientasi pada prestasi dalam bekerja berupaya dengan segala daya

agar hasil yang diperoleh meningkat bahkan prestisius (tidak asal-asalan)

e. Haus akan ilmu pengetahuan.

Orang yang haus akan ilmu pengetahuan selalu berusaha menjadi sosok

generalis (serba bisa) selalu memacu ilmu pengetahuan, mengasah

ketrampilan, dan memperkuat keimanan, sehingga diperoleh

kemampuan untuk memecahkan dan menanggulangi persoalan, baik

sekarang maupun masa mendatang.

f. Berorientasi pada masa depan.

Orang yang berfikir masa depan tidak bekerja spekulatif, bekerja dengan

perencanaan yang matang, selalu menciptakan ide, gagasan, pemikiran

dan hasil kerja yang bersifat kondisional, tidak situasional atau kebutuhan

sesaat.

g. Berdedikasi dan penuh tanggung jawab.

Dedikasi adalah pengabdian tugas kewajiban dan ukuran bagi

seseorang yang mengabdikan tugasnya demi keberhasilan tugas atau

pekerjaan. Bagi seorang pegawai yang berdedikasi tinggi, keterbatasan

sarana prasarana atau fasilitas tidak dinilai sebagai hambatan yang

menyebabkan proses kegiatan kerja menjadi terhambat. Justru ditengah-

tengah keterbatasan itu secara kreatif mampu mendayagunakan untuk

mencapai produktivitas yang setinggi tingginya. Konsekuen adalah sikap

berani mengambil resiko atas pekerjaan yang dilaksanakan serta

mempertanggungjawabkannya.

Page 14: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

15

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

2. Misi

Guna mewujudkan Visi tersebut terdapat Misi yang harus

dilaksanakan, yaitu :

a. Melaksanakan kegiatan pemberdayaan masyarakat;

b. Melaksanakan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban

umum;

c. Melaksanakan penerapan dan penegakan peraturan perundang-

undangan;

d. Melaksanakan pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum;

e. Mengoptimalkan penyelenggaraan kegiatan pemerintah di tingkat

kecamatan;

f. Mengoptimalkan pembinaan penyelenggaraan pemerintahan desa /

kelurahan; dan

g. Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat;

3. Tujuan

Guna mewujudkan misi tersebut, terdapat Tujuan yang akan dicapai

oleh SKPD Kantor Camat Giriwoyo, yaitu :

1) Meningkatkan kegiatan pemberdayaan masyarakat;

2) Meningkatkan ketentraman dan ketertiban umum;

3) Meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam penerapan

dan penegakan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

4) Meningkatkan kwantitas dan kualitas prasarana dan fasilitas pelayanan

umum

5) Meningkatkan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat

kecamatan;

6) Meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan desa/ kelurahan

7) Meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat

4. Stratejik

Dalam rangka mempercepat terwujudnya tujuan pembangunan

sebagaimana terjabarkan dalam visi dan misi Kantor Camat Giriwoyo, maka

perlu didukung dengan strategi sekaligus sebagai kebijakan sebagai berikut:

a. Melaksanakan kegiatan pemerintahan,pembangunan dan membinaan

masyarakat secara transparan dan akuntabel dalam rangka

mewujudkan pemerintahan yang bersih dan berwibawa (good

goverment and clear goverment)

b. Meningkatkan kuantitas dan kualitas aparatur;

c. Memaksimalkan pengembangan potensi SDM aparatur yang telah

dimiliki, meningkatkan fungsi koordinasi, pelaksanaan reward and

punisment serta penegakan prinsip-prinsip good local governance;

Page 15: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

16

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

d. Mengusulkan peningkatan alokasi anggaran bagi pelaksanaan tugas

pokok dan fungsi organisasi;

e. Meningkatkan kualitas dan penyediaan fasilitas pelayanan;

f. Meningkatkan partisipasi aktif dari masyarakat dan sektor pelayanan;

5. Sasaran

Adapun sasaran yang hendak dicapai atau dihasilkan dalam kurun

waktu 5 (lima) tahun adalah sebagai berikut :

1. Terwujudnya peningkatan kesadaran dan partisipasi masyarakat, dengan

indikator swadaya gotong-royong masyarakat meningkat;

2. Terwujudnya ketentraman dan ketertiban umum,, dengan indikator

menurunnya angka gangguan ketertiban umum;

3. Terwujudnya kesadaran dan partisipasi dalam penerapan dan

penegakan peraturan perundang-undangan yang berlaku, dengan

indikator menurunnya pelanggaran peraturan;

4. Terwujudnya peningkatan kualitas dan kuantitas prasarana dan fasilitas

pelayanan umum, dengan indikator meningkatnya kualitas pelayanan

umum;

5. Terwujudnya peningkatan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di

tingkat kecamatan, dengan indikator meningkatnya kinerja;

6. Meningkatnya efektivitas dan evisiensi penyelenggaraan tugas

pemerintahan, dengan indikator terselesaikannya secara lebih cepat

tugas-tugas penyelenggaraan pemerintahan;

7. Meningkatnya kualitas penyusunan laporan penyelenggaraan tugas

pemerintahan, dengan indikator laporan penyelenggaraan tugas

pemerintahan dan tertib administrasi semakin baik;

8. Terwujudnya peningkatan penyelenggaraan pemerintahan Desa,

dengan indikator meningkatnya kinerja pemerintahan desa, tertib

administrasi keuangan dan pelaporan;

9. Meningkatnya fungsi BPD (Badan Permusyawaran Desa), dengan

indikator meningkatnya kualitas dan kuantitas peraturan desa yang

dihasilkan;

10. Meningkatnya pembangunan di desa, dengan indikator meningkatnya

kuwalitas dan kuwantitas pembangunan infrastruktur di desa;

11. Terwujudnya peningkatan kualitas pelayanan masyarakat, dengan

indikator meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap pelayanan;

12. Terwujudnya kompetensi aparatur pemerintahan yang mengarahkan

pada profesionalitas aparat, dengan indikator jumlah SDM terampil

meningkat secara kualitas;

Page 16: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

17

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

B. Rencana Kinerja Tahun (RKT) 2017

Dalam rencana kinerja tahun 2017 SKPD Kantor Camat Giriwoyo, sasaran, indikator,

dan target, adalah sebagaimana terlihat dalam tabel sebagai berikut :

Sasaran strategis Indikator kinerja Target

(1) (2) (3)

Meningkatkan kualitas

pelayanan

administrasi

perkantoran.

1. %Surat menyurat

2. %komunikasi, Sumber Daya air

dan listrik.

3. %Jasa Kebersihan kantor

4. %alat tulis kantor

5. %barang cetakan dan

penggandaan

6. %komponen instalasi listrik dan

penerangan.

7. %peralatan dan kelengkapan

komputer.

8. %bahan bacaan dan peraturan

perundangan.

9. %makanan dan minuman rapat

koordinasi.

10. %rapat koordinasi dan konsultasi

ke luar daerah.

11. %rapat koordinasi dan konsultasi

ke dalam daerah.

12. %honorarium pegawai honorer.

13. %jasa keamanan

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

Meningkatnya sarana

dan prasarana

aparatur.

1. Perlengkapan gedung kantor

2. Peralatan gedung kantor

3. Pemeliharaan rutin/berkala

gedung kantor

4. Pemeliharaan rutin berkala

kendaraan dinas.

5. Pemeliharaan peralatan gedung

kantor.

6. Pemeliharaan rutin/berkala

meubelair.

7. Pemeliharaan rutin/ berkala

halaman/ pagar/ gapuro/

taman.

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

Meningkatnya disiplin

aparatur

1. Penyusunan data kepegawaian.

2. Penyusunan bazzeting.

1 buah

2 buah

Meningkatnya

kapasitas Sumber

Daya Aparatur

Pendidikan dan pelatihan formal. 1 paket

Meningkatkan dan

mengembangkan

sistem pelaporan

capaian kinerja dan

keuangan

1. Jumlah laporan capaian kinerja

dan ihktisar realisasi kinerja SKPD.

2. Volume laporan keuangan

semesteran.

3. Volume laporan keuangan akhir

1 bh

2 kali

1 kali

Page 17: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

18

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

tahun.

4. Jumlah rencana kerja (Renja)

5. Penyusunan rencana strategis

6. Volume laporan keuangan

bulanan

7. Jumlah LKJIP

1 buah

1 paket

12 kali

1bh

Program

pengendalian

pemanfaatan ruang

Penataan lingkungan kecamatan 1 pkt

Program peningkatan

kapasitas

kelembagaan dan

ketatalaksanaan

kecamatan.

1. Pembinaan desa/kelurahan.

2. Fasilitas musrenbang

desa/kelurahan

3. Penyelenggaraan lomba desa

4. Penyelenggaraan musrenbang

kecamatan

5. Biaya penyelenggaraan

pemerintahan Kelurahan

Giriwoyo

6. Biaya penyelenggaraan

pemerintahan kelurahan girikikis.

7. Penyusunan

lap.penyelenggaraan tugas

umum dan kewenangan

kecamatan.

8. Fasilitas pemberdayaan dan

pelestarian nilai-nilai

kemerdekaan RI

9. Fasilitas pemberdayaan dan

pelestarian nilai-nilai perjuangan

raden mas said

10. Fasilitas penyusunan APBDesa

11. Penyusunan profil desa/

kelurahan.

12. Fasilitas intensifikasi penarikan PBB

ke desa/kelurahan

13. Pembinaan keamana dan

ketertiban umum

14. Mitigasi bencana alam

15. Penyelenggaraan bulan bhakti

gotong royong

16. Pembinaan TP PKK kecamatan

17. Lomba MTQ tingkat kecamatan

18. Pembinaan karang taruna

19. Pembinaan / evaluasi koperasi RT

20. Fasilitas PATEN

21. Lomba FASI tingkat kec.

22. Pemanfaatan penerimaan sewa

tanah eks Bondo Desa untuk kec.

23. Pemanfaatan penerimaan sewa

tanah eks Bondo Desa untuk

kelurahan Giriwoyo

14 desa, 2 kel

14 desa, 2 kel

14 desa, 2 kel

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

14 desa

1 paket

1 paket

2 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

Page 18: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

19

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

24. Pemanfaatan penerimaan sewa

tanah eks Bondo Desa untuk kel

girikikis.

25. Pengadaan bahan pakaian

batik untuk RT/RW kelurahan

26. Lomba koperasi RT Tk.kecamatan

27. Pembinaan, penyuluhan dan

koordinasi bidang lingkungan

hidup

28. Pembinaan dan koordinasi

bidang penegakan peraturan

perundang-undangan

29. Pembinaan koordinasi bidang

pembangunan

30. Pembinaan, penyuluhan dan

koordinator bidang

pemberdayaan masyarakat

31. Pembinaan, penyuluhan dan

koordinator bidang kesra

32. Forum komunikasi pimpinan

kecamatan

33. Fasilitas asistensi dana desa

34. BOP KPMD

35. Monitoring dan evaluasi PIP

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

1 paket

Program

pembangunan

insfrastruktur kelurahan

1. Rabat jalan lingkungan ngrombo

kel. Girikikis

2. Rabat jalan lingkungan gude kel.

Girikikis

3. Rabat jalan lingkungan ngrombo

kel. Girikikis

4. Rabat jalan lingkungan tail kel.

Girikikis

5. Rabat jalan lingkungan demesan

kel. Giriwoyo

6. Rabat jalan lingkungan kamalan

kel. Giriwoyo

7. Saluran irigasi lingkungan

maguan kel. Giriwoyo

8. ]saluran irigasi lingkungan

kamalan lor kel. Giriwoyo

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

C. Perjanjian kinerja (PK) tahun 2018

Setelah melalui berbagai tahapan, dengan mempertimbangkan berbagai aspek,

maka rencana kinerja tahunan Tahun 2018 sebagaimana telah ditetapkan dalam

Perjanjian Kinerja (PK) yang telah disepakati antara Camat Giriwoyo dengan Bupati

Wonogiri Tahun 2018, adalah sebagai berikut :

Page 19: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

20

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Sasaran Strategi Indikator Kinerja Target Program/Kegiatan Anggaran

(1) (2) (3) (4) (5) Meningkatkan

kualitas

pelayanan

administrasi

perkantoran.

1. %Surat menyurat

2. %Komunikasi,

sumber daya air dan

listrik.

3. %kebersihan kantor

4. %alat tulis kantor

5. %barang cetakan

dan penggandaan

6. %komponen instalasi

listrik dan

penerangan

7. %peralatan dan

perlengkapan

komputer

8. Bahan bacaan dan

peraturan

perundangan

9. %makanan dan

minuman rapat

koordinasi

10. %rapat koordinasi

dan konsultasi ke

luar daerah

11. %rapat koordinasi

dan konsultasi ke

dalam daerah

12. %honorarium

pegawai honorer

13. %jasa keamanan

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

100%

Program pelayanan

administrasi

perkantoran :

1. Penyediaan

surat menyurat

2. Penyediaan

jasa komunikasi,

Sumber Daya

Air dan listrik

3. Jasa kebersihan

kantor

4. Penyediaan

alat tulis kantor

5. Penyediaan

barang cetakan

dan

penggandaan

6. Penyediaan

komponen

instalasi listrik

dan

penerangan

7. Penyediaan

barang dan

perlengkapan

kantor

8. Penyediaan

bahan bacaan

dan peraturan

perundangan

9. Penyediaan

makanan dan

minuman

10. Rapat – rapar

koordinasi dan

konsultasi ke luar

daerah.

11. Rapat – rapar

koordinasi dan

konsultasi ke

dalam daerah.

12. Penyediaan

jasa tenaga

kerja non

pegawai.

354.886.600

1.000.000

16.000.000

11.900.000

10.000.000

5.000.000

2.000.000

2.000.000

1.500.000

11.500.000

14.000.000

24.000.000

255.986.600

Page 20: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

21

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Meningkatnya

sarana dan

prasarana

aparatur.

1. Pengadaan

perlengkapan

gedung kantor

2. Pengadaan

peralatan gedung

kantor

3. Pemeliharaan rutin

berkala gedung

kantor

4. Pemeliharaan rutin

berkala kendaraan

dinas

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

Program peningkatan

sarana dan prasarana

aparatur

1. Pengadaan

perlengkapan

gedung kantor

2. Pengadaan

peralatan

gedung kantor

3. Pemeliharaan

rutin berkala

gedung kantor

4. Pemeliharaan

rutin berkala

kendaraan

dinas

24.000.000

5.000.000

5.000.000

4.000.000

10.000.000

Meningkatnya

disiplin aparatur

1. Penyusan data

kepegawaian

2. Penyusunan

bazzeting

1 bh

2 bh

Program peningkatan

disiplin aparatur :

1. Penyusunan

data

kepegawaian

2. Penyusunan

bazzeting

Meningkatkan

dan

mengembanga

n sistem

pelaporan

capaian kinerja

dan keuangan.

1. Jumlah laporan

capaian kinerja dan

ikhtisar realisasi

kinerja SKPD

2. Volume laporan

keuangan

semesteran

3. Volume laporan

keuangan akhir

tahun

4. Jumlah recana kerja

(renja)

5. Rensta

6. Volume laporan

keuangan bulanan

7. Jumlah LKJIP

1 bh

2 kali

1 kali

1 bh

1 pkt

12 kali

1 bh

Program peningkatan

pengembangan sistem

pelaporan capaian

kinerja dan keuangan :

1. Penyusunan

laporan

capaian kinerja

dan ikhtisar

realisasi kinerja

SKPD

2. Penyusunan

laporan

keuangan

semesteran

3. Penyusunan

laporan

keuangan akhir

tahun

4. Penyusunan

rencana kerja

(renja) SKPD

5. Penyusunan

renstra

4.500.000

1.000.000

2.000.000

500.000

Page 21: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

22

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

6. Penyusunan

laporan

keuangan

bulanan

7. Penyusunan

LKJIP

1.000.000

program

pengendalian

pemanfaatan

ruang

Penataan lingkungan

kecamatan

1 pkt Program pengendalian

pemanfaatan ruang :

Penataan lingkungan

kata kecamatan

50.000.000

50.000.000

Program

Pembangunan

Insfrastruktur

Perdesaan

Pembangunan Infrastruktur

Kelurahan

1 pkt Program Pembangunan

Infrastruktur Perdesaan:

Pembangunan

Infrastruktur Kelurahan

600.000.000

600.000.000

Program

peningkatan

kapasitas

kelembagaan

dan

ketatalaksanaa

n kecamatan

1. Pembinaan desa /

kelurahan

2. Fasilitas musrenbang

desa / kelurahan

3. Penyelenggaraan

lomba desa

4. Penyelenggaraan

musrenbang

kecamatan

5. Biaya

penyelenggaraan

pemerintahan

kelurahan giriwoyo

6. Biaya

penyelenggaraan

pemerintahan

kelurahan girikikis

7. Penyusunan laporan

penyelenggaraan

tugas umum dan

kewenangan

kecamatan

8. Fasilitas

pemberdayaan dan

pelestarian nilai-nilai

kemerdekaan RI

9. Fasilitas

pemberdayaan dan

pelestarian nilai-nilai

perjuangan raden

mas said

10. Fasilitas

npenyusunan

APBDesa

11. Penyusunan profil

desa/kelurahan

12. Fasilitas intensifikasi

penarikan PBB ke

desa/kelurahan

13. Pembinaan

14 desa,

2 kel

14 desa

2kel

14 desa,

2 kel

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

14 desa,

2 kel

14 desa

2 kel

1 pkt

Program peningkatan

kapasitas

kelembagaan dan

ketatalaksanaan

kecamatan :

1. Pembinaan

desa /

kelurahan

2. Fasilitas

musrenbang

desa /

kelurahan

3. Penyelenggara

an lomba desa

4. Penyelenggara

an musrenbang

kecamatan

5. Penyusunan

profil Desa

6. Biaya

penyelenggara

an

pemerintahan

kelurahan

giriwoyo

7. Biaya

penyelenggara

an

pemerintahan

kelurahan

girikikis

8. Penyusunan

laporan

penyelenggara

an tugas umum

dan

kewenangan

kecamatan

9. Fasilitas

pemberdayaan

480.700.000

67.000.000

11.000.000

700.000

141.500.000

146.300.000

8.000.000

Page 22: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

23

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

keamanan dan

ketertiban umum

14. Mitigasi bencana

15. Penyelenggaraan

bulan bhakti gotong

royong

16. Pembinaan TP.PKK

kecamatan

17. Lomba MTQ tingkat

kecamatan

18. Pembinaan karang

taruna

19. Pembinaan /

evaluasi koperasi RT

20. Fasilitas PATEN

21. Lomba FASI tingkat

kec.

22. Pemanfaatan

penerimaan sewa

tanah eks bondo

desa untuk kec.

23. Pemanfaatan

penerimaan sewa

tanah eks bondo

desa untuk kel.

Giriwoyo

24. Pemanfaatan

penerimaan sewa

tanah eks bando

desa untuk kel.

Girikikis

25. Pengadaan bahan

pakaian batik untuk

RT/RW kelurahan

26. Lomba koperasi RT

Tk. Kecamatan

27. Pembinaan,

penyuluhan dan

koordinasi bidang

lingkungan hidup

28. Pembinaan dan

koordinasi bidang

penegakan

peraturan

perundangan

29. Pembinaan

koordinasi bidang

pembangunan

30. Pembinaan

penyuluhan dan

koordinator bidang

pemberdayaan

masyarakat

31. Pembinaan

penyuluhan dan

koordinator bidang

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

dan pelestarian

nilai-nilai

kemerdekaan RI

10. Fasilitas

pemberdayaan

dan pelestarian

nilai-nilai

perjuangan

raden mas said

11. Fasilitas

npenyusunan

APBDesa

12. Penyusunan

profil

desa/kelurahan

13. Fasilitas

intensifikasi

penarikan PBB

ke

desa/kelurahan

14. Pembinaan

keamanan dan

ketertiban

umum

15. Mitigasi

bencana Alam

16. Penyelenggara

an bulan bhakti

gotong royong

17. Pembinaan

TP.PKK

kecamatan

18. Lomba MTQ

tingkat

kecamatan

19. Pembinaan

karang taruna

20. Pembinaan /

evaluasi

koperasi RT

21. Fasilitas PATEN

22. Lomba FASI

tingkat kec.

23. Revitalisasi

Sarpras Kantor

Kelurahan.

24. Pemanfaatan

penerimaan

sewa tanah eks

bondo desa

untuk kec.

25. Pemanfaatan

penerimaan

sewa tanah eks

bondo desa

untuk kel.

6.000.000

3.200.000

2.000.000

1.500.000

27.500.000

8.000.000

7.000.000

2.000.000

22.000.000

7.000.000

Page 23: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

24

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

kesra

32. Forum komunikasi

pimpinan

kecamatan

33. Fasilitas asistensi

dana desa

34. BOP bantuan desa

pemula dan

prakarsa

35. Monitoring dan

evaluasi PIP

1 pkt

1 pkt

1 pkt

1 pkt

Giriwoyo

26. Pemanfaatan

penerimaan

sewa tanah eks

bando desa

untuk kel.

Girikikis

27. Pengadaan

bahan pakaian

batik untuk

RT/RW

kelurahan

28. Lomba koperasi

RT Tk.

Kecamatan

29. Pembinaan,

penyuluhan dan

koordinasi

bidang

lingkungan

hidup

30. Pembinaan

koordinasi

bidang

pembangunan

31. Pembinaan

penyuluhan dan

koordinator

bidang

pemberdayaan

masyarakat

32. Pembinaan

penyuluhan dan

koordinator

bidang kesra

33. Fasilitasi Asistensi

Desa

Program

pembangunan

insfrastuktur

pedesaan.

1. Belanja rabat

jalan lingk

Kamalan Lor

2. Belanja rabat

jalan Lingk

Maguan Rt.03/04

3. Belanja rabat

jalan Lingk Tail Rt

01/04

4. Belanja rabat

jalan Lingk

Ngrombe Rt

04/04

5. Belanja rabat

jalan Lingk

Sembung Rt

05/03

1 pkt

1 pkt

1 pkt

program

pembangunan

insfrastruktur pedesaan:

1. Belanja

rabat jalan

lingk

Kamalan Lor

2. Belanja

rabat jalan

Lingk

Maguan

Rt.03/04

3. Belanja

rabat jalan

Lingk Tail Rt

01/04

4. Belanja

rabat jalan

Lingk

600.000.000

100.000.000

50.000.000

40.000.000

40.000.000

Page 24: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

25

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

NNgrombe

Rt 04/04

5. Belanja

rabat jalan

Lingk

Sembung Rt

05/03

40.000.000

Page 25: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

26

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA TAHUN 2018

Akuntabilitas kinerja dapat diartikan sebagai kewajiban untuk

mempertanggungjawabkan secara transparan mengenai keberhasilan atau

kegagalan dalam melaksanakan misi organisasi kepada pihak-pihak yang

berwenang menerima pelaporan akuntabilitas.

Pengukuran kinerja digunakan sebagai dasar untuk penelitian keberhasilan

dan kegagalan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan tujuan sasaran yang akan

dicapai, yang telah ditetapkan dalam Visi dan Misi SKPD Kantor Camat Giriwoyo,

pengukuran dimaksud merupakan suatu hasil dari suatu penilaian yang sistematis

dan didasarkan pada kelompok indikator kinerja kegiatan berupa masukan,

keluaran, hasil, manfaat dan dampak.

Penilaian dimaksud tidak terlepas dari kegiatan mengolah masukan untuk

diproses menjadi keluaran penting dan berpengaruh terhadap pencapaian tujuan

dan sasaran.

Pada pembahasan akuntabilitas kinerja tahun 2018 ada 3 (tiga) aspek yang

akan di bahas, yaitu :

1. Pengukuran Pencapaian Sasaran (PPS)

2. Akuntabilitas Keuangan

3. Evaluasi dan Analisis Akuntabilitas

Untuk memudahkan interpretasi atas pencapaian sasaran dipergunakan

interval nilai sebagai berikut :

90-100 =amat baik

80-89 = baik

50-79 = cukup baik

< = kurang

A. Pengukuran Pencapaian Sasaran

Sampai pada akhir tahun 2018, Kecamatan Giriwoyo telah melaksanakan seluruh

kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya. Adapun seluruh capaian tujuan yang

diuraikan dalam capaian sasaran dapat dilihat sebagai berikut :

Pembandingan realisasi dengan target.

Tabel 3.1

Evaluasi pencapaian sasaran 1

Meningkatnya Pelayanan Administrasi Perkantoran.

Page 26: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

27

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Sasaran

strategis

Indikator kinerja target Realisasi % % capaian

tahun

sebelumnya

Meningkatkan

kualitas

pelayanan

administrasi

perkantoran

Jumlah surat

masuk dan keluar

1.000.000 990.000 99 99

Jumlah

penggunaan

telepon, air, listrik

16.000.000 10.059.756 63 55

Jumlah jasa

kebersihan kantor

11.900.000 9.983.500 84 58

Jumlah jenis alat

tulis kantor

10.000.000 6.672.000 67 46.80

Jumlah jenis

barang

cetakan/jilidan

5.000.000 3.260.000 65 81

Jumlah jenis

instalasi linstrik,

penerangan

2.000.000 1.110.000 56 32

Tersedianya

bahan dan

kelengkapan

komputer

2.000.000 0 0

Jumlah bahan

bacaan dan

peraturan

perundang-

undangan

1.000.000 0 0

Jumlah

penyelenggaraan

rapat-rapat

Jumlah

perjalanan dinas

ke luar daerah

0 0 0

Jumlah

perjalanan dinas

dalam daerah

0 0 0

Jumlah tenaga

non PNS

255.986.600 190.682.910 74 57

JUMLAH 304.886.600 222.758.166 50.80 42.88

Dari 13 indikator sasaran tersebut diatas setelah dievaluasi, diperoleh

gambaran bahwa paling tinggi adalah pada indikator sasaran jumlah tenaga non

PNS dengan capaian 99.28 % dan paling rendah ada 4 indikator sasaran, dengan

poin yang dicapai 0%. Dari 13 indikator sasaran yang di tetapkan menghasilkan

capaian kineja kurang yaitu dengan nilai rata-rata 40.05%

Page 27: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

28

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Tabel 3.2

Evaluasi Pencapaian Sasaran 2

Meningakatnya sarana dan prasarana aparatur

Sasaran

strategis

Indikator kinerja target Realisasi % %capaian

tahun

sebelumnya

Meningkatnya

sarana dan

prasarana

aparatur

Jumlah

pengadaan

Perlengkapan

Gedung Kantor

5.000.000 4.950.000 99 91

Jumlah

Pengadaan

Peralatan

Gedung Kantor

5.000.000 4.900.000 98 91

Jumlah

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung Kantor

4.000.000 3.825.000 96 98

Jumlah

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

kendaraan

Dinas/Operasional

10.000.000 3.211.750 32 77

Jumlah

pemeliharaan

berkala

perlengkapan

gedung kantor

0 0 75

Jumlah

pemeliharaan

meubeler

0 0 50

Jumlah

pemeliharaan

halaman / pagar

/ gapuro / taman

0 0 100

Pemanfaatan

sewa tanan eks

bondo Desa

Kec.Giriwoyo

0 0 91

Pemanfaatan

sewa tanah eks

bondo Desa

Kel.Giriwoyo

0 0 87

Pemanfaatan

sewa tanah eks

bondo desa kel.

Girikikis

0 0 0

JUMLAH 24.000.000 16.886.750 32.50 54.41

Page 28: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

29

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Berdasarkan data pada tabel diatas menunjukkan bahwa 10 (sepuluh)

kegiatan sarana dan prasarana di kecamatan Giriwoyo dapat terpelihara dengan

cukup baik, hal ini ditunjukkan dengan angka :54.41% program pemeliharaan

sarana dan prasarana terlaksana. Capaian indikator sasaran tertinggi dengan tidak

dilakukancapaian 97.50% dan indikator sasaran terendah dengan capaian 0%

dengan alasan perawatan peralatan gedung kantor masih layak pakai sampai

tahun anggaran habis.

Tabel 3.3

Evaluasi Pencapaian Sasaran 3

Meningkatnya disiplin aparatur

Sasaran

strategis

Indikator

kinerja

target Realisasi % % capaian tahun

sebelumnya

Meningkatnya

disiplin

aparatur

Jumlah 4 set

lap.

Penyusunan

data

kepegawaian

1.750.000 65.67

Jumlah 4 set

lap.

Penyusunan

bezeting

Tabel 3.4

Evaluasi pencapaian Sasaran 4

Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Sasaran

strategis

Indikator kinerja target Realisasi % % capaian

tahun

sebelumnya

Meningkatnya

Kapasitas

Sumber Daya

Aparatur

Jumlah sumber

daya aparatur

yang mengikuti

bintek

5.000.000 0

Page 29: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

30

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Tabel 3.5

Evaluasi pencapaian sasaran 5

Meningkatnya Peningkatan Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan Keuangan

Sasaran

strategis

Indikator

kinerja

target Realisasi % % capaian

tahun

sebelumnya

Meningkatnya

Peningkatan

Sistem

Pelaporan

Capaian

Kinerja dan

Keuangan

Jumlah lap.

Capaian

kinerja dan

iktisar

realisasi

1.000.000 717.000 72 78

Jumlah 2

set lap.

Keuangan

semesteran

2.000.000 866.000 43 47

Jumlah 1

set lap.

Keuanagan

akhir tahun

65.17

Jumlah 1

buku Renja

SKPD

500.000 265.000 53 58

Jumlah 1

buku Rensta

0

Jumlah 12 65.17

Laporan

keuangan

bulanan

0

Jumlah 1

buku LKj IP

1.000.000 59,00

49.52

Dari indikator sasaran tersebut diatas setelah dievaluasi, diperoleh

gambaran bahwa paling tinggi adalah pada indikator sarsaran dengan poin 65,17

% dan paling rendah, dengan poin yang dicapai 0%. Dari 7 indikator sasaran yang

ditetapkan menghasilkan capaian kinerja kurang yaitu dengan nilai rata-rata

49.52%

Page 30: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

31

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Tabel 3.6

Evaluasi Pencapaian Sasaran 6

Meningkatnya Pembangunan Insfrastruktur Desa

Sasaran

strategis

Indikator

kinerja

target Realisasi % % capaian

tahun

sebelumnya

Meningkatnya

Pembangunan

Insfrastruktur

Desa

Belanja

Rabat Jalan

Lingk

Kamalan

Lor

100.000.000 100.000.000 100 -

Rabat jalan

Lingk

Maguan

Rt.03/04

50.000.000 50.000.000 100

Rabat Jalan

Lingk Tail Rt

01/04

40.000.000 40.000.000 100

Rabat jalan

Lingk

Ngrombo

Rt.04/04

40.000.000 40.000.000 100 -

Rabat Jalan

Lingk

Sembung Rt

05/03

40.000.000 40.000.000 100 -

Saluran

irigasi Lingk

Ngrembang

100.000.000 100.000.000 100

Perpipaan

Air Minum

Lingk

Bamban

Rt.02/03

90.000.000 90.000.000 100

Perpipaan

Air Minum

Linhk

Jambe

Wangi Rt.03

40.000.000 40.000.000 100

Saluran

drainase

Lingk

Ngebrak lor

100.000.000 100.000.000 100

600.000.000 600.000.000 100

Page 31: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

32

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Berdasarkan data pada tabel diatas menunjukkan bahwa pelaksanaan

Rabat Jalan di kecamatan Giriwoyo dapat terlaksana dengan amat baik. Hal ini

ditunjukkan dengan 100% program peningkatan insfrastruktur Perdesaan Terlaksana.

Tabel 3.7

Evaluasi Pencapaian Sasaran 7

Meningkatnya Kapasitas Kelembagaan dan Ketatalaksanaan Kecamatan

Sasaran strategis Indikator kinerja Target Realisasi % % capaian

tahun

sebelumny

a

Meningkatnya

Kapasitas

Kelembagaan

dan

Ketatalaksanaa

n Kecamatan

Jumlah

pembinaan desa

/ Kelurahan

67.000.000 8.563.000 13 59

Jumlah fasilitasi

musrenbang

Desa/ kel 16 kali

Jumlah

penyelenggaraa

n lomba desa

Jumlah

penyelenggaraa

n musrenbang

kec.

11.000.000 8.502.000 77 15

Jumlah

penyelenggaraa

n pemerintahan

kelurahan

Giriwoyo

141.500.000 136.149.920 98 94

Jumlah

penyelenggaraa

n pemerintahan

kelurahan Girikikis

146.300.000 136.475.368 93 91

Tersusunnya

Laporan

penyelenggaraa

n Tugas umum

dan kewenangan

kecamatan

1.000.000 0 0

Fasilitasi

Pemberdayaan

dan Pelestarian

Nilai nilai

Kemerdekaan

8.000.000 7.525.000 94 98

Fasilitasi

pemberdayaan

6.000.000 3.775.000 63 92

Page 32: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

33

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

dan pelestarian

nilai-nilai

perjuangan RM

said

Fasilitasi

Penyusunan

APBDes

3.200.000 2.725.000 85 75

Jumlah

penyusunan profil

0 0 0

Fasilitas

intensifikasi

penarikan PBB

2.000.000 2.000.000 100 58

Jumlah

pembinaan

keamanan dan

ketertiban umum

1.500.000 1.430.000 95 0

Fasilitas mitigasi

bencana alam

27.500.000 2.130.000 8

Penyelenggaraan

bulan bakti

gotong royong

0 0

Pembinaan TP

PKK kecamatan

8.000.000 7.115.000 89 90

Lomba MTQ

tingkat

kecamatan

7.000.000 7.000.000 100 0

Pembinaan

karang taruna

2.000.000 1.425.000 71 81

Pembinaan /

evaluasi koperasi

RT

0 0 0

Fasilitasi PATEN 22.000.000 13.310.000 61 30

Fasilitasi lomba

FASI tingkat

kecamatan

7.000.000 3.402.000 49 0

Alokasi

pemanfaatan

penerimaan sewa

tanah eks bondo

desa untuk

kecamatan

16.000.000

14.230.000

89 0

Alokasi

pemanfaatan

penerimaan sewa

tanah eks bondo

desa untuk

kelurahan

giriwoyo

0 0

Alokasi

pemanfaatan

penerimaan sewa

0 0 100

Page 33: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

34

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

tanah eks bondo

desa untuk

kelurahan

giriwoyo

Meningkatnya

kapasitas

kelembagaan

dan

ketatalaksanaan

kecamatan

Pengadaan

bahan pakaian

batik untuk

perangkat RT/RW

93

Lomba kopersi RT

tingkat

kecamatan

Pembinaan,

penyuluhan dan

koordinasi bidang

lingkungan hidup

0

Pembinaan dan

koordinasi bidang

penegakan

peraturan

perundang-

undangan

0

Pembinaan

koordinasi bidang

pembangunan

0 0 0

pembinaan,

penyuluhan dan

bidang koordinasi

bidang

pemberdayaan

masyarakat

0 0

Pembinaan,

penyuluhan dan

koordinator

bidang

kesejahteraan

rakyat

0 0

Forum komunikasi

pimpinan

kecamatan

0

Fasilitas asistensi

desa

BOP bantuan

desa pemula dan

prakarsa

0

Monitoring dan

evaluasi

pembangunan

infrastruktur

pedesaan

0

JUMLAH

Page 34: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

35

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

Berdasarkan hasil pengukuran indikator kinerja sasaran tergambar bahwa

secara umum capaian kinerja dari indikator kinerja belum dicapai sesuai dengan

target yang telah ditetapkan.

Adapun hambatan dan kendala dalam pencapaian sasaran, diantaranya

adalah :

1. Terbatasnya sumber daya manusia baik kualitas dan kuantitas di bidang

administrasi pemerintahan;

2. Kurangnya pemahaman masyarakat terhadap alur pelayanan dan

persyaratan administratif yang harus dipenuhi.

3. Terbatasnya sarana dan prasarana penunjang tugas pelayanan, baik dari sisi

kualitas maupun kuantitas .

4. Minimnya dana untuk setiap item program dan kegiatan.

5. Tidak adanya Pejabat Pengadaan Barang yang memiliki sertifikat

Pengadaan Barang.

6. Keterlambatan dalam penyerapan pada penyelenggaraan pemerintahan

kelurahan yang disebabkan karena kurangnya pemahaman perangkat

kelurahan dalam merespon mekanisme penyerahan dan pelaksanaan

kegiatan.

Dalam rangka meningkatkan capaian kinerja SKPD Kantor Camat

Giriwoyo, upaya yang telah dilakukan adalah sebagai berikut :

1. Optimalisasi SDM yang ada guna penyelesaian tugas pelayanan

masyarakat dan administrasi pemerintahan secara umum.

2. Memberikan keteladanan dari pucuk pimpinan kepada bawahan untuk

senantiasa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

3. Memberdayakan keberadaan perangkat desa / kelurahan untuk

memberikan sosialisasi kepada masyarakat tentang standar operasional

prosedur pelayanan.

4. Optimalisasi sarana dan prasarana yang ada seefektif mungkin.

5. Melakukan asistensi dan suvervisi kepada staf untuk menggunakan waktu

yang ada sebaik mungkin, dalam menyelesaikan laporan sesuai limit

waktu yang yang ditentukan.

Sehubungan dengan hal tersebut ke depan dalam rangka

meningkatkan capaian kinerja tahun mendatang maka akan ditempuh

strategi sebagai berikut :

1. Optimalisasi sumber daya manusia

2. Leadership dan pelayanan prima (excellent service)

3. Optimalisasi sarana dan prasarana kerja

4. Asistensi dan supervisi

5. Sosialisasi pro-aktif

Page 35: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

36

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

B.Akuntabilitas Keuangan

Pada tahun 2018 SKPD Kantor Camat Giriwoyo ,mendapatkan

Anggaran sebesar Rp 4.003.457.600,- namun dalam realisasinya anggaran

tersebut terserap sebanyak Rp 3.294.898.654.- atau 82 % ,sehingga terdapat

sisa anggaran sebanyak Rp 708.558.946,- Hal ini merupakan hasil dari upaya

untuk melakukan efisiensi anggaran tanpa mengurangi kualitas dan kuantitas

hasil kegiatan.

Apabila dilihat dari jenis anggaran,maka realisasi belanja tidak

langsung adalah sebanyak Rp 1.866.741.390,- (satu milyard delapan ratus

enam puluh enam juta tujuh ratus empat puluh satu ribu tiga ratus Sembilan

puluh rupiah), sedangkan belanja langsung direalisasikan sebesar

Rp 1.428.157.264.- (Satu milyard empat ratus dua puluh delapan juta seratus

lima puluh tujuh ribu dua ratus enam puluh empat rupiah).

C. Evaluasi dan Analisis

a. Evaluasi

Berdasarkan pada hasil perhitungan pengukuran pencapaian sasaran

(PPS) dan pengukuran kinerja kegiatan (PPK) yang telah dilakukan diatas

dengan membandingkan antara rencana pencapaian target dengan

realisasi yang dapat dicapai berdasarkan indikator-indikator yang telah

ditetapkan,dapat diketahui bahwa SKPD Kantor Camat Giriwoyo dalam

melaksanakan tugas pokok dan fungsinya pada Tahun Anggaran 2018

dikategorikan baik.

b. Analisis Akuntabilitas

Sumber keuangan kantor Camat Giriwoyo berasal dari APBD

Kabupaten Wonogiri ,yang memiliki peran sangat penting dalam

pembiayaan penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan

pembangunan.Untuk mencapai sasaran yang telah ditetapkan ,maka telah

disusun RKA tahun 2018 yang meliputi belanja tidak langsung ,belanja

langsung dan belanja modal `

Adapun uraian penggunaan anggaran sebagaimana dalam lampiran LKJ IP.

Page 36: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

37

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

BAB IV

PENUTUP

A. Tinjauan Umum keberhasilan

Kantor Camat Giriwoyo merupakan SKPD yang mempunyai tugas

melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan bupati untuk

menangani sebagian urusan otonomi daerah dan menyelenggarakan tugas

umum pemerintahan. Agar pelaksanaan tugas tersebut berjalan secara

optimal maka diperlukan pengelolaan SDM, sumber dana dan sarana secara

efektif dan seefisien mungkin.

Dengan memperlihatkan uraian dan beberapa data tersebut diatas,

maka Kantor Camat Giriwoyo dalam melaksanakan tugasnya dapat

dikatakan berhasil, karena semua target sasaran yang telah ditetapkan

dicapai dengan amat baik. Hal tersebut didukung dengan data sebagai

berikut :

Hasil pengukuran pencapaian sasaran (PPS) dicapai (82%)

b.Kantor Camat Giriwoyo berhasil melakukan efisiensi anggaran yang

disediakan.

B. Permasalahan atau kendala yang berkaitan dengan pencapaian kinerja

Permasalahan atau kendala yang ditemui dalam pelaksanaan

kegiatan guna mencapai kinerja yang telah ditargetkan, diantaranya :

1. Terbatasnya sumber daya manusia baik kualitas dan kuantitas di bidang

administrasi pemerintahan dan keuangan.

2. Kurangnya pemahaman masyarakat terhadap alur pelayanan dan

persyaratan administratif yang harus dipenuhi.

3. Terbatasnya sarana dan prasarana penunjang tugas pelayanan, baik dari

sisi kualitas maupun kuantitas.

4. Kurangnya pemahaman aparatur terhadap sistematika maupun substansi

laporan yang harus dipenuhi

5. Kejenuhan terhadap penyelenggaraan musrenbang baik di tingkat desa

maupun kecamatan.

6. Minimnya dana untuk setiap item program dan kegiatan.

C. Strategi pemecahan masalah

Strategi yang dilaksanakan dalam menghadapi permasalahan

tersebut adalah :

1. Optimalisasi SDM yang ada guna penyelesaian tugas pelayanan

masyarakat dan administrasi pemerintahan secara umum.

Page 37: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

38

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo

2. Memberikan keteladanan dari pucuk pimpinan kepada bawahan untuk

senantiasa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

3. Memberdayakan keberadaan perangkat desa / kelurahan untuk

memberikan sosialisasi kepada masyarakat tentang standar operasional

prosedur pelayanan.

4. Optimalisasi sarana dan prasarana yang ada seefektif mungkin.

5. Memberikan wawasan, pemahaman dan semangat kepada semua

pihak tentang arti penting suatu proses pembangunan.

6. Melakukan asistensi dan supervisi kepada staf untuk menggunakan waktu

yang ada sebaik mungkin, dalam menyelesaikan laporan sesuai limit

waktu yang ditentukan.

Demikian laporan kinerja istansi pemerintah tahun 2018 Kantor Camat

Giriwoyo, semoga dapat menjadi bahan pertimbangan / evaluasi untuk

kegiatan / kinerja yang akan datang.

Sekian dan terima kasih.

Giriwoyo, Januari 2019

CAMAT GIRIWOYO

H. SARIMAN, S.Sos, MM Pembina Tk I

NIP. 19630212 198503 1 014

Page 38: KATA PENGANTAR - ppid.wonogirikab.go.id fileyang Profesional untuk mewujudkan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan visi Kantor Camat Giriwoyo Tahun 2016 s.d

39

LKJ IP 2018 Kecamatan Giriwoyo