KATA PENGANTAR print.docx

Embed Size (px)

Citation preview

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya ucapkan kehadiran allah SWT, atas segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan skripsi penelitian ini dengan judul Hubungan pola asuh makan dengan status gizi anak prasekolah di Posyandu wilayah kerja puskesmas Biaro Kecematan ampek angkek tahun 2015.Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar serjana keperawatan STIKes yarsi sumbar bukittinggi. Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan berbagai pihak dari masa perkulihan sampai pada penyusunan skripsi ini, sangtalah sulit bagi peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, peneliti mengucapkan terima kasih kepada:1. Ibu Ns. Marlina Andriani, S.Kep,M.Kep selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Yarsi Sumbar Bukittinggi.2. Ibu Ns. Sri Hayulita S.Kep, selaku Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan Yarsi Sumbar Bukittinggi.3. Ibu Dra. Eliza Anas, Ms selaku dosen pembimbing 1 yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini. 4. Bapak Arif Bahasa, SKM selaku dosen pembimbing II yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini. 5. Bapak / ibu dosen beserta staf pengajar program studi ilmu keperawatan sekolah tinggi ilmu kesehatan yarsi sumbar bukittinggi yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan bimbingan serta nasehat selama penulis menjalani pendidikan.6. Teristimewa saya ucapkan terima kasih kepada kedua orang tua dan saudara sayayang selalu memberikan motivasi, semangat dan doa dalam penyusunan skripsi ini.7. Rekan-rekan S1 keperawatn angkatan 2011, terima kasih atas dukungan, kekompakan dan kebersamaannya selama ini.Akhir kata, saya berharap allah yang maha esa berkenan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga proposal ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu.

Bukittinggi, Mei 2015

Peneliti

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASITUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademik stikes yarsi sumbar bukittinggi, saya yang bertanda tangan dibawah ini:Nama: MAILIZANim : 1104142010211Program studi:S1 KeperawatanJenis karya : SkripsiDemi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada stikes yarsi sumbar bukittinggi hak bebas royalti noneksklusif (non-exclusive royalty-free righ) atas karya ilmiah saya yang berjudul Hubungan Pola Asuh Makan Dengan Status Gizi Anak Prasekolah Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecamatan Ampek Angkek Tahun 2015 Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan hak bebas royalti noneksklusif ini stikes yarsi sumbar bukittinggi berhak menyimpan, mengelola dalam bentuk pengkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan skripsi saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik hak cipta.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Dibuat di bukittinggi, juli 2015Yang menyatakan

MAILIZA

PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YARSI SUMBARBUKITTINGGISKRIPSI, JULI 2015

MAILIZA

Hubungan Pola Asuh Makan Dengan Status Gizi Anak Prasekolah Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecamatan Ampek Angkek Tahun 2015

Xiv + 62 halaman, 9 tabel, 2 skema, 10 lampiran

ABSTRAK

Masa anak prasekolah 3-5 tabun (36-60 bulan) adalah masa anak yang sangat membutuhkan makanan dan gizi dalam jumlah yang cukup dan memadai untuk menunjang pertumbuhan dan perkembangan anak. Pada masa ini juga anak masih benar-benar tergantung pada pengasuhan orang tua terutama ibu. Terlihat dari pengambilan data banyak ibu yang bekerja dan kurang memperhatikan anak dalam masalah makan, akibatnya status gizi akan buruk diakibatkan pola asuh makan yang kurang baik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pola asuh makan dengan status gizi anak prasekolah di posyandu ampang gadang wilayah kerja puskesmas biaro kecematan ampek angkek tahun 2015. Desain penelitian adalah cross-sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu yang mempunyai anak prasekolah sebanyak 125 ibu dan anak prasekolah, sampel sebanyak 52 ibu dan anak prasekolah dengan teknik accidental sampling. Data diperoleh dengan melakukan wawancara langsung menggunakan kuesioner pada responden, yaitu ibu yang mempunyai anak prasekolah (3-5 tahun). Pengolahan data dilakukan secara analisa statistik dengan uji chi-square pada pvalue 0,05. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan status gizi anak prasekolah di posyandu ampang gadang wilayah kerja puskesmas biaro berdasarkan indikator BB/TB, sebagian besar yaitu 51,9% status gizi normal. Sebagian besar yaitu 55,8% pola asuh makan anak prasekolah baik. Ha diterima dengan nilai p= 0,000 dan dapat disimpulkan terdapat hubungan yang bermakna pola asuh makan dengan status gizi anak prasekolah.Diharapkan kepada ibu-ibu yang sudah menerapkan pola asuh yang baik tetap mempertahankannya. Kepada ibu-ibu yang mempunyai anak balita yang berstatus gizi kurus, perlu diberikan penyuluhan oleh petugas kesehatan tentang praktek pemberian makan dan praktek kesehatan agar dapat memperbaiki status gizi anak prasekolah.

Kata kunci: pola asuh makan, status giziKepustakaan: 35, 1987 - 2014

NURSING SCIENCE STUDY PROGRAMYARSI COLLEGE OF HEALTH SCIENCEBUKITTINGGISKRIPSI, JULI 2015

MAILIZA

Related of parenting style meal with the nutritional status of preschool children in Ampang gadang Posyandu health center working area Biaro kecematan Ampek Angkek distric 2015

ABSTRACT

Preschoolers period is 3 to 5 year (36-60 months) are childhood who desperately need food and nutrients in sufficient quantity and adequate to support the growth and development of children. At this age children still totally depend on care of parents, especially mothers. The purpose of this study is to determine the related of parenting style meal with the nutritional status of preschool children in Ampang gadang Posyandu health center working area Biaro kecematan Ampek Angkek 2015. This study is designed cross-sectional study. The population in this study are all mothers who have preschool children and 125 mothers of preschool children, a sample of 52 mothers and preschoolers. Data are obtained by doing direct interview and using a questionnaire on the respondents, namely mothers with preschool children (3-5 years).Processing data is done statistically and analyzed by using SPSS and chi-square test at p value 0.05. Based on the results above,the nutritional status of preschool children in Ampang gadang Posyandu health centers working area Biaro based indicators BB / TB, most of 51.9% of normal nutritional status. Most 55.8% parenting preschoolers meal well. He received with a value of p = 0.000 and it can be concluded there is a significant relationship by parenting eating nutritional status of preschool children. Expected to all smothers who have to apply good parenting keep it. To mothers who have children under five are underweight nutritional status, should be given counseling by health professionals on feeding practices and hygiene practices in order to improve the nutritional status of preschool children.

Keywords: parenting style meal, nutritional status

DAFTAR ISIHALAMAN SAMPULHALAMAN JUDULiLEMBARAN PERSETUJUAN LISENSI PUBLIKASI SKRIPSIiiLEMBARAN PERSETUJUAN PEMBIMBINGiiiHALAMAN PENGESAHANivKATA PENGANTARvHALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASIviiABSTRAKviiiDAFTAR ISIxDAFTAR SKEMA xiiDAFTAR TABELxiiiDAFTAR LAMPIRANxiv

BAB I PENDAHULUANA. Latar Belakang1B. Rumusan Masalah7C. Tujuan Penelitian7D. Manfaat Penelitian7BAB II TINJAUAN PUSTAKAA. Pola Asuh Makan81. Definisi Pola Asuh Makan82. Bentu-Bentuk Pola Asuh103. Pola Asuh Makan Atau Gizi114. Pola Makan 125. Mengatur Pola Asuh Pemberian Makanan Anak Prasekolah146. Masalah Makan Yang Mungkin Timbul Pada Anak Prasekolah16B. Status Gizi161. Pengertian Status Gizi162. Cara Penentukan Status Gizi183. Klasifikasi Status Gizi204. Indeks Yang Digunakan235. Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Status Gizi26C. Kerangka Teori27

BAB III KERANGKA KONSEPA. Kerangka Konsep30B. Hipotesa Penelitian31

BAB IV METODOLOGI PENELITIANA. Jenis Penelitian32B. Lokasi Dan Waktu Penelitian32C. Populasi Dan Sampel32D. Kriteria Inklusi Dan Eklusi34E. Defenisi Operasional35F. Instrumen Penelitian36G. Uji Validitas Dan Reabilitas36H. Etika Penelitian37I. Metode Pengumpulan Data38J. Analisa Data40BAB V HASIL PENELITIANA. Gambaran Umun Penelitian.........44B. Analisa Univariat.........44C. Analisa Bivariat........48BAB VI PEMBAHASANA. Analisa Univariat....... 49B. Analisa Bivariat....... 53BAB VII PENUTUPA. Kesimpulan........55B. Saran........55DAFTAR PUSTAKALAMPIRAN

DAFTAR SKEMA

Skema 2.1 Kerangka Teori 29Skema 3.1 Kerangka Konsep 30

DAFTAR TABELTabel 2.1 Klasifikasi status gizi menurut lokakarya antrometri 197521Tabel 2.2 klasifikasi status gizi menurut Depkes RI 199921Tabel 2.3 klasifikasi status gizi menurut umur22Tabel 4.1 definisi operasional35Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Responden Menurut Umur Ibu Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201544Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Responden Menurut pekerjaan Ibu Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201545Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Responden Menurut pendidikan Ibu Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201545Tabel 5.4 Distribusi Frekuensi Responden Menurut jenis kelamin anak prasekolah Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201546Tabel 5.5 Distribusi Frekuensi Responden Menurut jumlah anak Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201546Tabel 5.6 Distribusi Frekuensi Responden Menurut umur anak Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201546Tabel 5.7 Distribusi Frekuensi Responden Menurut status gizi anak prasekolah Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 201547Tabel 5.8 Distribusi Frekuensi Responden Menurut pola asuh makan Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 2015.47Tabel 5.9 Hubungan Pola Asuh Makan Dengan Status Gizi Anak Prasekolah Di Posyandu Ampang Gadang Wilayah Kerja Puskesmas Biaro Kecematan Ampek Angkek Tahun 2015.48DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Planning Of ActionLampiran 2: Curriculum VitaeLampiran 3: Lembaran KonsultasiLampiran 4: Surat Permohonan Menjadi RespondenLampiran 5: Informed ConsentLampiran 6: Tabel BB/TB Untuk Menilai Status GiziLampiran 7: Kuesioner PenelitianLampiran 8: Master Tabel Lampiran 9: Surat Izin Penelitian Lampiran 10: Output SPSS

xiv