KDA Sangkulirang 2011

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kda = kecamatan dalam angka

Citation preview

  • Badan Pusat Statistik

    Badan Pusat Statistik

    KECAMATAN KECAMATAN KECAMATAN KECAMATAN SANGKULIRANGSANGKULIRANGSANGKULIRANGSANGKULIRANG

    DALAM ANGKA DALAM ANGKA DALAM ANGKA DALAM ANGKA

    TAHUN 201TAHUN 201TAHUN 201TAHUN 2011111

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 i

    KECAMATAN SANGKULIRANG DALAM ANGKA TAHUN 2011 Jumlah Halaman / Pages : v + 35

    Naskah / Script : Koordinator Statistik Kecamatan Sangkulirang

    Diterbitkan oleh / Published by : Badan Pusat Statistik Kabupaten Kutai Timur

    Semua materi buku ini bebas disalin dengan menyebut sumbernya (All materials of this book may be citted with reference the source)

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 i

    KATA PENGANTAR

    Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas tersusun dan diterbitkannya publikasi Kecamatan Sangkulirang Dalam Angka 2011 yang memuat uraian singkat, data-data tentang letak geografis, kependudukan, pendidikan, kesehatan dan data lainnya guna memenuhi kebutuhan data dan informasi dalam rangka menunjang program pembangunan. Disadari dalam penerbitan publikasi ini masih banyak kekurangannya mengingat adanya keterbatasan dalam pengumpulan data, maka kritik dan saran yang konstruksif dari semua pihak sangat kami harapkan. Pada kesempatan ini pula tak lupa kami ucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada semua pihak, khususnya Bapak Camat Sangkulirang yang telah banyak membantu dalam penyusunan publikasi ini. Akhir kata, semoga publikasi ini bisa bermanfaat bagi perkembangan dan pembangunan daerah ini.

    KSK Sangkulirang,

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 ii

    SAMBUTAN CAMAT

    Dengan memanjatkan Puji syukur kehadirat Tuhan Yang

    Maha Esa, bahwa pada tahun ini telah dapat disusun dan diterbitkannya buku Kecamatan Sangkulirang Dalam Angka 2011.

    Publikasi ini dihimpun dan disusun yang diharapkan dapat memberikan gambaran secara umum tentang kondisi daerah ini, yang akhirakhir ini semakin meningkatnya konsumen data.

    Kami menyatakan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Mantis / KSK Sangkulirang khususnya dalam penyusunannya, juga kepada Dinas/Instansi/Kepala Desa diwilayah Kec. Sangkulirang pada umumnya karena telah membantu dalam memberikan data-data sehingga tersusunnya publikasi ini.

    Harapan kami semoga pada tahun-tahun mendatang buku publikasi serupa dapat diterbitkan secara kontinyu dan lebih berpariasi.

    Demikian sambutan kami, semoga buku ini bermanfaat dan dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan untuk pembangunan didaerah ini kedepan, Amin.

    Camat Sangkulirang,

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 iii

    DAFTAR TABEL

    Tabel Judul Hal.

    Kata Pengantar i Sambutan Camat ii Daftar Isi iii

    Ulasan singkat Kecamatan Sangkulirang 1-6

    1.1 Letak dan luas Kec. Sangkulirang 7 1.2 Situasi curah hujan 8 2.1 Nama Kepala Wilayah/Camat 9 2.2 Banyaknya tenaga pada Dinas/instansi 10 2.3 Banyaknya aparat Pemerintahan Desa 11 2.4 Banyaknya anggota BPD, lembaga adapt, LPM dan

    linmas 12

    3.1 Banyaknya penduduk menurut jenis kelamin 13 3.2 Ratio jenis kelamin 14 3.3 Kepadatan penduduk 15 3.4 Kepadatan Keluarga 16 3.5 Rata-rata jiwa / keluarga 17 3.6 Pesebaran penduduk / desa 18 3.7 Pesebaran keluarga / desa 19 3.8 Penduduk 3 tahun terakhir 20 4.1 Banyaknya rumah ibadah 21 4.2 Banyaknya Ponpes, majlis taklim dan Dai

    Pembangunan 22

    4.3 Nama TKA/TPA 23 5.1 Banyaknya sekolah TK dan SD sederajat 24 5.2 Banyaknya sekolah SLTP sederajat 25 5.3 Banyaknya sekolah SLTA sederajat 26 5.4 Banyaknya murid dan guru TK 27 6.1 Banyaknya kader kesehatan perdesa 28 6.2 Jumlah petugas kesehatan menurut status 29 6.3 Banyaknya Fasilitas Kesehatan 30 6.4 Data sumber daya/ tenaga medis perdesa 31

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 iv

    7.1 Banyaknya penyuluh Pertanian 32 8.1 Banyaknya personil Koramil Sangkulirang 33 8.2 Banyaknya personil Polsek Sangkulirang 34 9.1 Produksi Perikanan dan Kelautan 35

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 1

    ULASAN SINGKAT KECAMATAN SANGKULIRANG

    Sekilas Sejarah Kecamatan Sangkulirang Sebelum terbentuknya Pemerintah Kecamatan Sangkulirang yang ada seperti pada saat ini, dalam sejarahnya Sangkulirang mengalami beberapa phase Sejarah Kepemerintahan dan kepemimpinan SEJARAH KEPEMERINTAHAN.

    Secara garis besar kisah Sejarah Sangkulirang adalah sebagai berikut : 1. Adanya sebuah komunitas penduduk yang diatur secara adat

    dan budaya yang dipimpin oleh seorang yang ditokohkan bertempat di Godang Lama ( Sekarang Ex lokasi PT. Dewi Warna dan PT. Segara Timber).

    2. Tahun 1900 an Pemerintah Kerajaan Kutai mengutus seseorang yang bernama Mas Patih Abdul Manafuntuk memerintah dan mengatur Kampung Godang, dan masa Kepemimpinannya itu pula Pemerintahan kampung Godang di pindahkan ke Benua Baru, Pulau Sangkuang yang pada perkembangannya sampai sekarang di sebut Sangkulirang.

    3. Pada Jaman Pemerintahan Belanda tahun 1930 diubah menjadi LANDSCHAP yang dipimpin oleh

    4. Pejabat yang disebut Klerek, dan pejabat pertamanya adalah Awang Ishak , nama Jabatan Klerek juga mengalami perubahan menjadi Penjawat.

    5. Tahun 1950 an nama Pemerintah diubah menjadi Ka wedanan yang dipimpin oleh seorang Asisten Wedana dan yang menjadi pejabat pertama sebagai Asisten Wedana adalah : H.M Kaderi Oening

    6. Tahun 1960 an dari Pemerintah Kewedanan berubah menjadi Pemerintah Kecamatan yang dipimpin oleh Camat, dan Camat yang menjabat pertama adalah H.M.Rusli, BA

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 2

    SEJARAH KEPEMIMPINAN : Zaman Pemerintahan Kerajaan Kutai tahun 1900 an yang pernah menjabat adalah : 1) Mas Patih Abdul manaf. 2) Mas Purwo Ibrahim 3) Ahmad Samad 4) Mas Purwo Ibrahim. 5) Raden Mahmud

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 3

    Jaman Pemerintahan LANDSCHAP tahun 1930 an yang pernah menjabat : 1. Awang Ishak 2. Kutang 3. Abdul Karim 4. Abdul Mukti 5. Ibrahim 6. H. Bambang Said Agil Zaman Pemerintahan Kewedanan tahun 1950 an yang pernah menjabat menjadi Asisten Wedana adalah : 1. H.M. Kaderi Oening 2. Asnawi 3. H. Bambang Badarudin 4. Abdul Gani 5. Ibramsyah 6. Idris Seman Zaman Pemerintahan Kecamatan tahun 1960 an yang pernah menjabat : 1. H.M Rusli ( 1965 - 1970) 2. Abdullah Sani, BA ( 1970 - 1975) 3. Yusuf Japri, BA ( 1975 -1978) 4. Abdul Hamid, BA ( 1978 - 1983) 5. Sutardi, BA ( 1983 - 1985) 6. Drs.M.Husni Thamrin (1985-1990) 7. Drs. H. Acheruddin ( 1990- 1996) 8. Drs. H. Idrus Yunus ( 1996-2000 ) 9. Thamrin, BA ( 2000 - 2003 ) 10. Abdurrahman, BA (2003-2005) 11. M. Alfian, S.Sos (2005 2009)

    12. H. Hormansyah, SP (2009-sekarang)

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 4

    GEOGRAFIS

    Kecamatan Sangkulirang adalah bagian dari Wilayah Kabupaten Kutai Timur dengan luas wilayah km2 yang telah dimekarkan sejak akhir tahun 2000 menjadi 3 (tiga) kecamatan yaitu Kec. Sangkulirang, Kec. Kaliorang dan Kec. Sandaran dan pada tahun 2005 dimekarkan kembali menjadi 2 (dua) Kecamatan yaitu Kecamatan Sangkulirang dan Kecamatan Karangan. Dari wilayah yang masih cukup luas, Kec. Sangkulirang terdapat pulau-pulau yang terletak dikawasan pesisir pantai di Teluk Sangkulirang dan dibelah oleh beberapa sungai-sungai sehingga dapat dikatakan 99% jalan laut dan sungai merupakan transportasi utama juga merupakan urat nadi perekonomian bagi masyarakat di 13 desa di dalamnya. I K L I M

    Untuk daerah laut dan pesisir pantai udara terasa panas karena dipengaruhi oleh angin laut yang datangnya dari Selat Makassar, sedangkan pada daerah dataran/pedalaman yang semakin jauh dari pantai udaranya semakin sejuk. Curah hujan yang terjadi ditahun ini adalah 1741 mm dengan 103 hari hujan dan terbanyak terjadi di bulan April sekitar 252 mm, dan curah hujan terkecil terjadi pada bulan September karena terjadi semi kemarau sehingga pada bulan ini jumlah curah hujan adalah 7 mm. GUNUNG, SUNGAI DAN KEPULAUAN

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 5

    Dataran rendah dan dataran tinggi terdapat disekitar sungai besar pesisir pantai dan agak kehulu dengan bentuk bergelombang, sedang dipedalaman sudah agak bergunung-gunung. Dari celah pegunungan terdapat sungai sungai kecil dan sungai besar dengan mengalir kepantai timur ke Teluk Sangkulirang terus ke Selat Makassar. Sedangkan kepulauan diwilayah ini kebanyakan tidak mempunyai pantai yang landai, hal ini dikarenakan ombak laut pada musim kemarau sangat besar sehingga mengakibatkan pasir yang sudah diendapkan terkikis kembali oleh ombak dan hanyut bersamanya. T A N A H

    Jenis tanah terdiri tanah Aluvial dari bahan endapan tanah liat dan pasir yang banyak terdapat didataran dan disekitar sungai, Broown Forest Ciil dari batuan kapur, Potsolit Merah dari batuan sendimen bercampur pasir, Potsolit Merah Kuning dari batu pasir di daerah lipatan pegunungan. F L O R A Sebagian besar jenis tumbuhan hutan yang ada adalah hutan produksi yang ditumbuhi oleh beberapa jenis pohon kayu produksi (hiterogen) seperti Kapur, Meranti, Bengkirai, Ulin dan lain-lain. Dan juga ada pula hutan sejenis seperti bakau yang banyak terdapat didaerah pesisir pantai.

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 6

    Selain tumbuhan hutan juga terdapat tumbuhan yang ditanam atau yang diusahakan oleh penduduk seperti Padi/palawija, Hortikultura (sayur dan buah-buahan), Perkebunan (Kelapa, Kakao dll) maupun beberapa jenis tanaman kehutanan. F A U N A Alam sekitarnya di Kec. Sangkulirang ini masih sangat cocok sebagai habitatnya, sehingga dapat mempengaruhi kelangsungan berkembang-biaknya satwa. Bermacam-macam jenis satwa diantaranya adalah : 1. Berbagai jenis kera seperti : Orang Utan, Kaliawat, Bekantan

    dan lain sebagainya. 2. Berbagai jenis binatang buruan seperti : Rusa, Babi, Kancil,

    Menjangan, dan lain sebagainya. 3. Bermacam-macam jenis ikan seperti :

    - Ikan Laut : Udang, Tenggiri, Tongkol, Pari, Hiu, Lumba-lumba dll.

    - Ikan Sungai : Udang, Gabus, Lele, dll.

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 7

    Tabel: 1.1 LETAK DAN LUAS KECAMATAN SANGKULIRANG

    1. Kecamatan

    Sangkulirang terletak Pada

    Lintang : 1170140 BT - 11805819 BT

    Lintang 104207 LU 004715LU

    2. Batas wilayah Sebelah Utara : Kabupaten Berau

    Sebelah Timur : Kecamatan Sandaran Dan

    Kab. Berau

    Sebelah Selatan : Kecamatan Sangkulirang

    Sebelah Barat : Kecamatan Bengalon dan Kongbeng

    3. Luas wilayah 3.322,58 km2

    Sumber:

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 8

    Tabel: 1.2 SITUASI CURAH HUJAN PADA STASIUN KANTOR

    UPTD PERTANIAN SANGKULIRANG TAHUN 2010

    No. Bulan Curah Hujan Jumlah Hari

    (1) (2) (3) (4)

    1. Januari 293 15

    2. Pebruari 6 87

    3. Maret 7 93

    4. April 18 207

    5. Mei 17 174

    6. Juni 14 132

    7. Juli 16 185

    8. Agustus 6 193

    9. September 7 105

    10. Oktober 13 190

    11. November 8 128

    12. Desember 11 336

    Jumlah 416 1845

    Sumber: Ket: No. Station : 326.C

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 9

    Tabel: 2.1 NAMA-NAMA KEPALA WILAYAH/ CAMAT SAMPAI

    DENGAN TAHUN 2010

    Nama NIP Tahun Tugas

    (1) (2) (3)

    1. Kadri Oening - -

    2. M Rusli, BA - 1965 1970

    3. Abdullah Sani, BA - 1970 - 1975

    4. M. Jafri Yusuf, BA - 1975 1978

    5. Abdullah Hamid, BA

    010032033 1978 1983

    6. Sutardi, BA 010053055 1983 1985

    7. Drs. M. Husni Thamrin

    010080370 1985 1990

    8. Drs. H. Acheruddin 010081801 1990 1996

    9. Drs. Idrus Yunus 010092792 1996 2000

    10.Thamrin, S.Sos 010181939 2000 2003

    11.Aburrahman, BA 010 177 821 2003 2005

    12. M. Alfian, S. Sos 010 230 148 2005 - 2009

    13.H.Hormansyah, SP 195908281981031006 2009 - sekarang

    Sumber: kecamatan

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 10

    Tabel: 2.2 BANYAKNYA TENAGA PADA DINAS

    INSTANSI/UNIT PEMERINTAH

    Dinas/instansi/unit Tenaga Kerja

    PNS/TNI/POLRI HONOR/PTT

    (1) (2) (3)

    1. KANTOR CAMAT 22 17

    2. POLSEK SANGKULIRANG 33 2

    3. POS POL AIR 5 -

    4. TNI AD ( KORAMIL ) 18 -

    5. TNI AL ( POSAL ) 5 -

    6. PUSKESMAS / KESEHATAN 28 7

    7. UPTD PENDIDIKAN 9 3

    8. KUA 2 1

    9. UPTD PERTANIAN - -

    10. UPTD PERKEBUNAN 3 -

    11. KANTOR PELABUHAN 12 2

    12. MANTIS/KSK SANGKULIRANG - -

    13. PEGAWAI SD Sangkulirang - -

    14. PEGAWAI SLTP Skl - -

    15. PEGAWAI SLTA Skl - -

    Sumber:

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 11

    Tabel: 2.3 BANYAKNYA APARAT PEMERINTAHAN DESA,

    DUSUN DAN RT

    Desa Aparat Desa Dusun RT

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 6 2 10

    2 Benua Baru Ilir 7 5 26

    3 Sempayau 6 1 3

    4 Tepian Terap 6 - 3

    5 Pelawan 7 - 2

    6 Mandu Dalam 6 - 2

    7 Saka 7 2 5

    8 Peridan 7 2 6

    9 Tanjung Manis 7 2 4

    10 Maloy 6 1 6

    11 Benua Baru Ulu

    7 3 14

    12 Kolek 6 1 3

    13 Pulau Miang 7 1 3

    14 Perupuk 5 2 5

    15 Mandu PS 6 1 4

    JUMLAH 96 23 96

    Sumber: Kantor camat Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 12

    Tabel : 2.4. BANYAKNYA ANGGOTA BPD, LEMBAGA ADAT, LPM

    DAN LINMAS PERDESA 2010

    Desa BPD LEMB. ADAT

    LPM LINMAS

    (1) (2) (3) (4) (5)

    1 Kerayaan 7 5 9 5

    2 Benua Baru Ilir 11 5 5 5

    3 Sempayau 5 5 5 5

    4 Tepian Terap 5 5 5 5

    5 Pelawan 5 5 4 5

    6 Mandu Dalam 5 5 3 5

    7 Saka 5 5 5 5

    8 Peridan 7 5 - 5

    9 Tanjung Manis 5 5 5 5

    10 Maloy 5 5 6 5

    11 Benua Baru Ulu 6 5 5 5

    12 Kolek 5 5 5 5

    13 Pulau Miang 5 5 5 5

    14 Perupuk 5 5 5 5

    15 Mandu PS 5 5 5 5

    JUMLAH 86 75 72 75

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 13

    Tabel: 3.1 BANYAKNYA PENDUDUK MENURUT JENIS

    KELAMIN 2010

    Desa Laki-laki Perempuan Penduduk

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 646 599 1245

    2 Benua Baru Ilir 2485 2232 4717

    3 Sempayau 251 202 453

    4 Tepian Terap 289 257 546

    5 Pelawan 541 473 1014

    6 Mandu Dalam 155 151 306

    7 Saka 404 352 756

    8 Peridan 720 523 1243

    9 Tanjung Manis 172 153 325

    10 Maloy 453 416 869

    11 Benua Baru Ulu 1124 1121 2245

    12 Kolek 298 234 532

    13 Pulau Miang 226 207 433

    14 Perupuk 379 291 670

    15 Mandu PS 417 345 762

    JUMLAH 8560 7556 16116

    Sumber: Kantor camat Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 14

    Tabel: 3.2 RASIO JENIS KELAMIN (SEX RATIO)

    Desa Laki-laki Perempuan Sex Ratio

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 646 599 1245

    2 Benua Baru Ilir 2485 2232 4717

    3 Sempayau 251 202 453

    4 Tepian Terap 289 257 546

    5 Pelawan 541 473 1014

    6 Mandu Dalam 155 151 306

    7 Saka 404 352 756

    8 Peridan 720 523 1243

    9 Tanjung Manis 172 153 325

    10 Maloy 453 416 869

    11 Benua Baru Ulu 1124 1121 2245

    12 Kolek 298 234 532

    13 Pulau Miang 226 207 433

    14 Perupuk 379 291 670

    15 Mandu PS 417 345 762

    JUMLAH 8560 7556 16116

    Sumber:KECAMATAN

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 15

    Tabel: 3.3 BANYAKNYA PENDUDUK, LUAS WILAYAH DAN

    KEPADATAN PENDUDUK 2010

    Desa Penduduk Luas

    Wilayah (km

    2)

    Kapadatan Penduduk

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 1245 455.74 2.73

    2 Benua Baru Ilir 4717 368 12.82

    3 Sempayau 453 384.16 1.18

    4 Tepian Terap 546 482.08 1.13

    5 Pelawan 1014 544.96 1.86

    6 Mandu Dalam 306 419.20 0.73

    7 Saka 756 166.54 4.54

    8 Peridan 1243 205.41 6.05

    9 Tanjung Manis 325 126.53 2.57

    10 Maloy 869 11.05 78.6

    11 Benua Baru Ulu 2245 17.46 128.58

    12 Kolek 532 29.39 18.10

    13 Pulau Miang 433 22.26 19.45

    14 Perupuk 670 60.71 11.04

    15 Mandu PS 762 29.09 26.19

    JUMLAH 16116 3322.58 4.85

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 16

    Tabel: 3.4 BANYAKNYA KELUARGA (KK), LUAS WILAYAH

    DAN KEPADATAN PENDUDUK PERKELUARGA

    Desa Jumlah

    Keluarga

    Luas Wilayah

    (km2)

    Kapadatan Keluarga

    1 Kerayaan 369 455.74 0.81

    2 Benua Baru Ilir 1113 368 3.02

    3 Sempayau 170 384.16 0.44

    4 Tepian Terap 156 482.08 0.32

    5 Pelawan 283 544.96 0.52

    6 Mandu Dalam 88 419.20 0.21

    7 Saka 260 166.54 1.56

    8 Peridan 387 205.41 1.88

    9 Tanjung Manis 105 126.53 0.83

    10 Maloy 228 11.05 20.63

    11 Benua Baru Ulu 562 17.46 32.19

    12 Kolek 162 29.39 5.51

    13 Pulau Miang 116 22.26 5.21

    14 Perupuk 162 60.71 2.67

    15 Mandu PS 215 29.09 7.39

    JUMLAH 4376 3322.58 1.32

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 17

    Tabel: 3.5 RATA-RATA JIWA PER KELUARGA 2010

    Desa Jumlah

    Penduduk Jumlah

    Keluarga Rata-rata jiwa/KK

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 1245 369 0.30

    2 Benua Baru Ilir 4717 1113 0.24

    3 Sempayau 453 170 0.36

    4 Tepian Terap 546 156 0.29

    5 Pelawan 1014 283 0.28

    6 Mandu Dalam 306 88 0.29

    7 Saka 756 260 0.34

    8 Peridan 1243 387 0.31

    9 Tanjung Manis 325 105 0.32

    10 Maloy 869 228 0.26

    11 Benua Baru Ulu 2245 562 0.25

    12 Kolek 532 162 0.30

    13 Pulau Miang 433 116 0.27

    14 Perupuk 670 162 0.24

    15 Mandu PS 762 215 0.28

    JUMLAH 16116 4376 100

    Sumber: KECAMATAN

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 18

    Tabel: 3.6 PERSEBARAN PENDUDUK PADA DESA-DESA DI

    KECAMATAN SANGKULIRANG 2010

    Desa Jumlah

    Penduduk Persebaran

    Penduduk (%)

    (1) (2) (3)

    1 Kerayaan 1245 7.72

    2 Benua Baru Ilir 4417 27.4

    3 Sempayau 453 2.81

    4 Tepian Terap 546 3.38

    5 Pelawan 1014 6.29

    6 Mandu Dalam 306 1.89

    7 Saka 756 2.47

    8 Peridan 1243 7.71

    9 Tanjung Manis 325 2.01

    10 Maloy 869 5.39

    11 Benua Baru Ulu 2245 13.9

    12 Kolek 532 3.31

    13 Pulau Miang 433 2.68

    14 Perupuk 670 4.15

    15 Mandu PS 762 4.72

    JUMLAH 16116 100

    Sumber: KECAMATAN

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 19

    Tabel: 3.7 PERSEBARAN KELUARGA PADA DESA-DESA DI

    KECAMATAN SANGKULIRANG

    Desa Jumlah

    Keluarga Persebaran

    Keluarga (%)

    (1) (2) (3)

    1 Kerayaan 369 8.43

    2 Benua Baru Ilir 1113 25.4

    3 Sempayau 170 3.88

    4 Tepian Terap 156 3.56

    5 Pelawan 283 6.46

    6 Mandu Dalam 88 2.01

    7 Saka 260 5.94

    8 Peridan 387 8.84

    9 Tanjung Manis 105 2.39

    10 Maloy 228 5.21

    11 Benua Baru Ulu 562 12.8

    12 Kolek 162 3.71

    13 Pulau Miang 116 2.65

    14 Perupuk 162 3.71

    15 Mandu PS 215 4.91

    JUMLAH 4376 100

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 20

    Tabel: 3.8 BANYAKNYA PENDUDUK 3 (TIGA) TAHUN

    TERAKHIR

    Desa 2008 2009 2010

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan 1244 1245 1245

    2 Benua Baru Ilir 4744 4730 4717

    3 Sempayau 453 543 453

    4 Tepian Terap 669 540 546

    5 Pelawan 1385 998 1014

    6 Mandu Dalam 335 238 306

    7 Saka 1496 919 756

    8 Peridan 678 970 1243

    9 Tanjung Manis 268 325 325

    10 Maloy 796 819 869

    11 Benua Baru Ulu 2115 2231 2245

    12 Kolek 508 532 532

    13 Pulau Miang 434 434 433

    14 Perupuk 670 670 670

    15 Mandu PS 704 703 762

    JUMLAH 16499 15897 16116

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 21

    Tabel: 4.1 BANYAKNYA RUMAH IBADAH PER DESA

    Desa Masjid Lang gar

    Mush

    ola Gereja

    protestan

    Gereja

    Katholik

    (1) (2) (3) (4) (5) (6)

    1 Kerayaan 4 - - - -

    2 Benua Baru Ilir 3 5 - - -

    3 Sempayau 1 - - - -

    4 Tepian Terap 1 1 - 1 -

    5 Pelawan 2 - - 1 -

    6 Mandu Dalam 1 - - - -

    7 Saka 2 - - - -

    8 Peridan 2 - - - -

    9 Tanjung Manis 1 1 - - -

    10 Maloy 2 - - - -

    11 Benua Baru Ulu

    - 3 - 1 1

    12 Kolek 1 1 - - -

    13 Pulau Miang 1 - - - -

    14 Perupuk 3 - - - -

    15 Mandu PS 2 - - - -

    JUMLAH 25 11 - 3 1

    Sumber: KUA

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 22

    Tabel: 4.2 BANYAKNYA PONDOK PESANTREN, MAJELIS

    TAKLIM DAN DAI PEMBANGUNAN

    Desa Pondok

    Pesantren Majlis Taklim

    Dai Pembangunan

    (1) (2) (3) (4)

    1 Kerayaan - 1 1

    2 Benua Baru Ilir 1 13 2

    3 Sempayau - 1 1

    4 Tepian Terap - 1 1

    5 Pelawan - 1 1

    6 Mandu Dalam - 1 1

    7 Saka - 1 1

    8 Peridan - 1 1

    9 Tanjung Manis - 1 1

    10 Maloy - 1 1

    11 Benua Baru Ulu - 1 1

    12 Kolek - 1 1

    13 Pulau Miang - 1 1

    14 Perupuk - 1 1

    15 Mandu PS - 1 1

    JUMLAH 1 33 16

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 23

    Tabel : 4.3 NAMA TKA/TPA DIKECAMATAN SANGKULIRANG

    NAMA TKA/TPA A L A M A T

    1 AL-IKHSAN BENUA BARU ILIR

    2 SIRAJUL ISLAM BENUA BARU ILIR

    3 AL IMAN BENUA BARU ILIR

    4 AL FIRDAUS BENUA BARU ILIR

    5 AR RAHMAN BENUA BARU ILIR

    6 TALIMUL QURAN BENUA BARU ILIR

    7 SIRATHAL MUSTAQIM

    BENUA BARU ULU

    8 AL MUSLIMUN BENUA BARU ULU

    9 HAYATUL ISLAM MALOY

    10 NURUL HUDA MALOY KM 5

    11 AL IKHLAS SAKA

    12 NURUL IMAN SAKA

    13 AL HIDAYAH MANDU PANTAI SEJAHTERA

    14 NUR RAMADAN MANDU PANTAI SEJAHTERA

    15 AL IRSYAD BUAL BUAL

    16 AL IKSAN PULAU MIANG

    17 HAYATUL ISLAM PELAWAN

    18 AL ISTIQOMAH TEPIAN TERAP

    19 AT TAQWA PERUPUK

    20 AL - MUJAHIDIN PERUPUK

    21 AN NUUR PERUPUK

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 24

    Tabel: 5.1 BANYAKNYA SEKOLAH TIAP DESA MENURUT TK

    DAN SD SEDERAJAT

    Desa TK Sekolah Dasar MadrasahIbtidayah

    Negeri Swasta Negeri Swasta

    (1) (2) (3) (4) (5) (6)

    1 Kerayaan 1 1 - - -

    2 Benua Baru Ilir 2 4 - 1 -

    3 Sempayau - 1 - - -

    4 Tepian Terap 1 1 1 - -

    5 Pelawan 1 1 1 - -

    6 Mandu Dalam - 1 - - -

    7 Saka - 1 - - -

    8 Peridan - 1 - - -

    9 Tanjung Manis - 1 - - -

    10 Maloy 1 1 - - -

    11 Benua Baru Ulu 1 1 - - -

    12 Kolek - 1 - - -

    13 Pulau Miang 1 1 - - -

    14 Perupuk - 2 - - -

    15 Mandu PS 1 1 - - -

    JUMLAH 9 19 1 1 -

    Sumber: UPTD Pendidikan Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 25

    Tabel: 5.2 BANYAKNYA SEKOLAH TIAP DESA MENURUT

    TINGKAT SLTP SEDERAJAT

    Desa SLTP

    Madrasah

    Tsanawiyah

    Negeri Swasta Negeri Swasta

    (1) (2) (3) (4 (5)

    1 Kerayaan 1 1 - -

    2 Benua Baru Ilir - 1 - 1

    3 Sempayau - - - -

    4 Tepian Terap - - - -

    5 Pelawan 1 - - -

    6 Mandu Dalam - - - -

    7 Saka - - - -

    8 Peridan - - - -

    9 Tanjung Manis - - - -

    10 Maloy - - - -

    11 Benua Baru Ulu 1 - - -

    12 Kolek - - - -

    13 Pulau Miang - - - -

    14 Perupuk - - - -

    15 Mandu PS 1 - - -

    JUMLAH 4 2 - 1

    Sumber: UPTD Pendidikan Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 26

    Tabel: 5.3 BANYAKNYA SEKOLAH TIAP DESA MENURUT

    TINGKAT SLTA SEDERAJAT

    Desa SLTA / SMK Madrasah Aliyah

    Negeri Swasta Negeri Swasta

    (1) (2) (3) (4) (5)

    1 Kerayaan - - - -

    2 Benua Baru Ilir 1 1 - 1

    3 Sempayau - - - -

    4 Tepian Terap - - - -

    5 Pelawan - - - -

    6 Mandu Dalam - - - -

    7 Saka - - - -

    8 Peridan - - - -

    9 Tanjung Manis - - - -

    10 Maloy - - - -

    11 Benua Baru Ulu - - - -

    12 Kolek - - - -

    13 Pulau Miang - - - -

    14 Perupuk - - - -

    15 Mandu PS - - - -

    JUMLAH 1 1 - 1

    Sumber: UPTD Pendidikan Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 27

    Tabel: 5.4 BANYAKNYA MURID DAN GURU TK PER DESA

    Desa TK

    Murid Guru

    (1) 2 3

    1 Kerayaan 32 4

    2 Benua Baru Ilir 70 5

    3 Sempayau - -

    4 Tepian Terap 20 3

    5 Pelawan 33 3

    6 Mandu Dalam - -

    7 Saka 30 2

    8 Peridan - -

    9 Tanjung Manis - -

    10 Maloy 36 5

    11 Benua Baru Ulu 90 8

    12 Kolek - -

    13 Pulau Miang - -

    14 Perupuk - -

    15 Mandu PS 55 4

    JUMLAH 366 34

    Sumber: UPTD Pendidikan Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 28

    Tabel: 6.1 BANYAKNYA KADER KESEHATAN MENURUT DESA

    Desa Jumlah Posyandu

    Kader Posyandu Dukun Bayi

    Terlatih

    Aktif Terlati

    h Aktif

    (1) (2) (3) (4) (5) (6)

    1 Kerayaan 1 3 3 - -

    2 Benua Baru Ilir

    3 15 15 - -

    3 Sempayau 1 2 - - -

    4 Tepian Terap 1 - - - -

    5 Pelawan 1 2 - - -

    6 Mandu Dalam - - - - -

    7 Saka 1 5 3 - -

    8 Peridan 1 3 - - -

    9 Tanjung Manis

    1 - - - -

    10 Maloy 1 3 3 - -

    11 Benua Baru Ulu

    2 10 10 - -

    12 Kolek 1 3 3 - -

    13 Pulau Miang 1 - - - -

    14 Perupuk 1 - - - -

    15 Mandu PS 1 5 3 - -

    JUMLAH 17 54 43 - -

    Sumber: Puskesmas Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 29

    Tabel : 6.2 Jumlah Petugas Kesehatan Menurut Status

    Petugas Kesehatan

    PNS PTT/Honor Jumlah

    L P L P

    (1) (2) (3) (4) (5) (6)

    Dokter Umum 3 - - - 3

    Dokter Gigi - 1 - - 1

    Perawat 2 6 1 5 14

    Pembantu perawat

    - - - - -

    Bidan - 5 - - 5

    Pekarya kesehatan

    - - - - -

    Sanitarian 1 - 1 - 2

    Lainnya 5 2 - - 7

    JUMLAH 9 14 2 5 32

    Sumber : Puskesmas Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 30

    Tabel: 6.3 BANYAKNYA FASILITAS KESEHATAN MILIK

    PEMERINTAH DAN SWASTA 2010

    Desa PUKESMAS POLINDES PUSTU PUSLING

    (1) 2 3 4 5

    1 Kerayaan - - 1 -

    2 Tanjung Manis - - - -

    3 Peridan - - 1 -

    4 Saka - - - -

    5 Mandu Dalam - - - -

    6 Benua Baru Ilir 1 - - -

    7 Sempayau - - - -

    8 Pelawan - - 1 -

    9 Tepian Terap - - 1 -

    10 Maloy - - - -

    11 Benua Baru Ulu - - - -

    12 Kolek - 1 - -

    13 Pulau Miang - - 1 -

    14 Perupuk - - - -

    15 Mandu PS - - 1 -

    JUMLAH 1 1 6 -

    Sumber: Puskesmas Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 31

    Tabel: 6.4 DATA SUMBER DAYA/TENAGA MEDIS DI

    PUSKESMAS DAN PUSTU 2010

    Desa Dokter Umum

    Dokter

    Gigi

    Petugas

    Kesehat

    an

    (1) 2 3 4

    1 Kerayaan - - 1

    2 Benua Baru Ilir 3 1 25

    3 Sempayau - - 1

    4 Tepian Terap - - 2

    5 Pelawan - - -

    6 Mandu Dalam - - 1

    7 Saka - - 1

    8 Peridan - - -

    9 Tanjung Manis - - -

    10 Maloy - - 1

    11 Benua Baru Ulu 1 - 1

    12 Kolek - - 1

    13 Pulau Miang - - -

    14 Perupuk - - -

    15 Mandu PS - - -

    JUMLAH 4 1 34

    Sumber: Puskesmas Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 32

    Tabel: 7.1 BANYAKNYA PENYULUH PERTANIAN

    Desa

    Pemyuluh Pertanian

    Tan.

    Pangan

    Perkebu

    nan

    Perikan

    an

    (1) 2 3 4

    1 Kerayaan 1 - -

    2 Benua Baru Ilir - 1 1

    3 Sempayau 1 - -

    4 Tepian Terap 1 - -

    5 Pelawan 1 - -

    6 Mandu Dalam 1 - -

    7 Saka 1 - -

    8 Peridan 1 - -

    9 Tanjung Manis 1 - -

    10 Maloy - - -

    11 Benua Baru Ulu 1 - -

    12 Kolek 1 1 -

    13 Pulau Miang - - 1

    14 Perupuk 1 1 -

    15 Mandu PS 1 - -

    JUMLAH 12 3 3

    Sumber : UPTD Kec. Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 33

    Tabel: 8.1 BANYAKNYA PERSONIL KORAMILSANGKULIRANG

    Desa Perwira Bintara Tamtama Sipil

    (1) (2) (3) (4) (5)

    1 Kerayaan - - - -

    2 Benua Baru Ilir - - - -

    3 Sempayau - - - -

    4 Tepian Terap - 1 - -

    5 Pelawan - - - -

    6 Mandu Dalam - - - -

    7 Saka - 1 - -

    8 Peridan - - - -

    9 Tanjung Manis - - - -

    10 Maloy - 1 - -

    11 Benua Baru Ulu

    1 1 - -

    12 Kolek - - - -

    13 Pulau Miang - - - -

    14 Perupuk - - - -

    15 Mandu PS - - - -

    JUMLAH 1 4 - -

    Sumber: Koramil Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 34

    Tabel: 8.2 BANYAKNYA PERSONIL POLSEK SANGKULIRANG

    Desa Perwira Bintara Tamtama Sipil

    (1) (2) (3) (4) (5)

    1 Kerayaan - - - -

    2 Benua Baru Ilir 1 21 - -

    3 Sempayau - - - -

    4 Tepian Terap - - - -

    5 Pelawan - - - -

    6 Mandu Dalam - - - -

    7 Saka - - - -

    8 Peridan - - - -

    9 Tanjung Manis - - - -

    10 Maloy - - - -

    11 Benua Baru Ulu - - - -

    12 Kolek - - - -

    13 Pulau Miang - - - -

    14 Perupuk - - - -

    15 Mandu PS - - - -

    JUMLAH 1 21 - -

    Sumber: Polsek Sangkulirang

  • ____________________________________________________________

    Kecamatan Sangkulirang dalam Angka 2011 35

    Tabel: 9.1 PRODUKSI PERIKANAN DAN KELAUTAN

    Kegiatan Komoditi Produksi (Ton)

    (1) (2) (3)

    1 Budidaya Udang 40.70

    Bandeng 73.00

    2 Karamba Kerapu 29.00

    Udang Lobster 9.80

    3 Penangkapan Semua Jenis

    Ikan 711.00

    4 Pengolahan Kerupuk 0.65

    Ikan Asin 0.99

    Sumber : kecamatan

    Microsoft Word - Cover Sangkulirang 2011.pdfKDA Sangkulirang 2011