20
KEKUASAAN, WEWENANG, DAN KEPEMIMPINAN

KEKUASAAN, WEWENANG, DAN KEPEMIMPINANwidiastianavw.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/69826...SIFAT DAN HAKIKAT KEKUASAAN SIMETRIS 1. Hubungan persahabatan 2. Hubungan sehari-hari

  • Upload
    others

  • View
    34

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • KEKUASAAN,WEWENANG,DANKEPEMIMPINAN

  • KEKUASAAN

    ❑ Sosiologi tidak memandangkekuasaan sebagai suatu yang baikatau buruk, namun sosiologimengakui kekuasaan sebagai unsuryang penting dalam kehidupan suatumasyarakat.

    ❑ Kekuasaan ada dalam setiap bentukmasyarakat, baik yang bersahajamaupun masyarakat yang kompleks.

    2

  • KEKUASAAN

    ❑ Adanya kekuasaan tergantung darihubungan antara yang berkuasa dan yang dikuasai/ antara pihak yang memilikikemampuan untuk melancarkan pengaruhdan pihak lain yang menerima pengaruhdengan rela/ terpaksa.

    ❑ Apabila kekuasaan dijelmakan pada diriseseorang, biasanya orang itu dinamakanpemimpin, dan mereka yang menerimapengaruhnya adalah pengikut-pengikutnya. 3

  • WEWENANGAdalah kekuasan yang ada pada seseorang atausekelompok orang yang mendapat pengakuanmasyarakat.

    4

  • SIFAT DAN HAKIKAT KEKUASAAN

    SIMETRIS

    1. Hubungan persahabatan2. Hubungan sehari-hari3. Hubungan yang bersifat

    ambivalen

    4. Pertentangan antaramereka yang sejajarkedudukannya

    5

    ASIMETRIS

    1. Popularitas2. Peniruan3. Mengikuti perintah4. Tunduk pada pemimpin formal

    atau informal

    5. Tunduk pada seorang ahli

    6. Pertentangan antara mereka yang tidak sejajar kedudukannya

    7. Hubungan sehari-hari

  • SUMBER

    1. Militer, polisi, kriminal

    2. Ekonomi

    3. Politik

    4. Hukum

    5. Tradisi

    6. Ideologi

    7. “Diversionary power”

    SUMBER KEKUASAAN

    6

    KEGUNAAN

    1. Pengendalian kekerasaan

    2. Mengendalikan tanah, buruh, kekayaan material, produksi

    3. Pengambilan keputusan

    4. Mempertahankan, mengubah, melancarkan interaksi

    5. Sistem kepercayaan dan nilai-nilai

    6. Pandangan hidup

    7. Kepentingan rekreatif

  • KEKUASAAN TERTINGGIKekuasaan tertinggi dalam masyarakat dinamakan pula kedaulatan(sovereignity) yang biasanya dijalankan oleh segolongan kecil masyarakat.Gaentoni Mosca menyebutnya sebagai the rulling class.

  • UNSUR-UNSUR POKOK KEKUASAAN

    1. Rasa takut

    2. Rasa cinta

    3. Kepercayaan

    4. Pemujaan

    8

  • SALURAN-SALURAN KEKUASAAN

    1. Saluran militer

    2. Saluran ekonomi

    3. Saluran politik

    4. Saluran tradisi

    5. Saluran ideologi

    6. Saluran lainnya (misalnya alat-alat komunikasi massa)

    9

  • 10

    • D• C

    • B• A

    Kekuasaannegara/

    pemerintahan

    Adat, kaidah, ideologi,

    wewenang

    Intimidasi, provokasi,

    desas-desus

    Tiranitindakankriminal

    SAH

    TIDAK

    SAH

    TANPA

    KEKERASAANKEKERASAAN

    DENGAN

  • CARA-CARA MEMPERTAHANKAN KEKUASAAN

    1. Dengan jalan meninggalkan segenap peraturan-peraturan lama, terutama dalam bidang politik, yang merugikan kedudukan penguasa

    2. Mengadakan sistem-sistem kepercayaan3. Pelaksanaan administrasi dan birokrasi yang baik4. Mengadakan konsolidasi secara horizontal dan vertikal

    11

  • CARA-CARA MEMPERKUAT KEDUDUKAN

    1. Menguasai bidang-bidang kehidupan tertentu2. Penguasaan bidang-bidang kehidupan dalam masyarakat yang

    dilakukan dengan paksa dan kekerasaan

    12

  • BENTUK LAPISAN KEKUASAAN – TIPE KASTA

    13

    Robert M. Mac Iver

  • BENTUK LAPISAN KEKUASAAN – TIPE OLIGARKI

    14

    Robert M. Mac Iver

  • BENTUK LAPISAN KEKUASAAN – TIPE DEMOKRATIS

    15

    Robert M. Mac Iver

  • “ Max Weber menjelaskanwewenang adalah suatu hak yangtelah ditetapkan dalam tata tertib

    sosial untuk menetapkankebijaksanaan, menentukan

    keputusan mengenai persoalanpenting dan untuk menyelesaikan

    pertentangan.

    16

  • BENTUK WEWENANG

    WewenangKarismatis,Tradisional,

    Rasional

    17

    Wewenang Resmi danTidak Resmi

    Wewenang Pribadi danTeritorial

    WewenangTerbatas dan Menyeluruh

  • “Kepemimpinan adalah

    kemampuan seseorang untukmemengaruhi orang lain sehinggabertingkah laku sebagaimana yang

    dikehendaki oleh pemimpintersebut.

    18

  • KEPEMIMPINAN DIBEDAKAN MENJADI:

    1. Sebagai kedudukan, kepemimpinan merupakan suatu kompleks darihak-hak dan kewajiban-kewajiban yang dapat dimiliki oleh suatuorang atau badan

    2. Sebagai proses sosial, kepemimpinan meliputi segala tindakan yang dilakukan seseorang atau instansi, yang menyebabkan gerak dariwarga masyarakat.

    19

  • SIFAT KEPEMIMPINAN

    1. Resmi (formal leadership), yaitu kepemimpinan yang tersimpul didalam suatu jabatan.

    2. Tidak resmi (informal leadership), yaitu kepemimpinan karenapengakuan masyarakat dan kemampuan seseotang untukmenjalankan kepemimpinan.

    20