2
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIAT JENDERAL Yth. 1. Para Direktur Jenderal; 2. Inspektur Jenderal; 3. Para Kepala Badan; 4. Para Kepala Biro/Pusat/Sekretaris Pengadilan Pajak/Sekretaris Komisi Pengawas PerpajakanlDirektur Utama Lembaga Pengelola Dana Pendidikan di lingkungan Sekretariat Jenderal 1 s.d. 4 di lingkungan Kementerian Keuangan Jakarta SURAT EDARAN NOMOR: SE-36 ISJ/2012 TENTANG HARI LlBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2013 Dalam rangka melaksanakan ketentuan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2013 guna meningkatkan efektivitas dan produktivitas kerja Pegawai Negeri Sipil sebagaimana ditetapkan dalam Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Tenaga Kerja Dan Transmigrasi, Dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2012, SKB.06/MENIVII/2012, dan 02 Tahun 2012, bersama ini kami beritahukan hal-hal sebagai berikut : 1. Hari Libur Tahun 2013 No Tanqqal Hari Keteranaan 1 1 Januari Selasa Tahun Baru 2013 2 24 Januari Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW 3 10 Februari Minggu Tahun Baru Imlek 2564 4 12 Maret Selasa Hari Rava Nvepi Tahun Baru Saka 1935 5 29 Maret Jurn'at Wafat Isa Almasih 6 9 Mei Kamis Kenaikan Isa Almasih 7 25 Mei Sabtu Hari Rava Waisak 2557 8 6 Juni Kamis lsra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 9 8 - 9 Aqustus Kamis - Jum'at Hari Raya Idul Fitri 1434 Hiirivah 10 17 Agustus Sabtu Hari Kemerdekaan RI 11 150ktober Selasa Hari Rava Idul Adha 1434 Hiirivah 12 5 November Selasa Tahun Baru 1435 Hiirivah 13 25 Desember Rabu Hari Raya Natal

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA · PDF file2 24 Januari Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW ... tahunan pegawai sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan ketentuan yang berlaku

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA · PDF file2 24 Januari Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW ... tahunan pegawai sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan ketentuan yang berlaku

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIASEKRETARIAT JENDERAL

Yth. 1. Para Direktur Jenderal;2. Inspektur Jenderal;3. Para Kepala Badan;4. Para Kepala Biro/Pusat/Sekretaris Pengadilan Pajak/Sekretaris Komisi Pengawas

PerpajakanlDirektur Utama Lembaga Pengelola Dana Pendidikan di lingkunganSekretariat Jenderal

1 s.d. 4 di lingkungan Kementerian KeuanganJakarta

SURAT EDARANNOMOR: SE-36 ISJ/2012

TENTANG

HARI LlBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2013

Dalam rangka melaksanakan ketentuan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun2013 guna meningkatkan efektivitas dan produktivitas kerja Pegawai Negeri Sipilsebagaimana ditetapkan dalam Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Tenaga KerjaDan Transmigrasi, Dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi BirokrasiRepublik Indonesia Nomor 5 Tahun 2012, SKB.06/MENIVII/2012, dan 02 Tahun 2012,bersama ini kami beritahukan hal-hal sebagai berikut :

1. Hari Libur Tahun 2013

No Tanqqal Hari Keteranaan

1 1 Januari Selasa Tahun Baru 2013

2 24 Januari Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW

3 10 Februari Minggu Tahun Baru Imlek 2564

4 12 Maret Selasa Hari Rava Nvepi Tahun Baru Saka 1935

5 29 Maret Jurn'at Wafat Isa Almasih

6 9 Mei Kamis Kenaikan Isa Almasih

7 25 Mei Sabtu Hari Rava Waisak 2557

8 6 Juni Kamis lsra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW

9 8 - 9 Aqustus Kamis - Jum'at Hari Raya Idul Fitri 1434 Hiirivah

10 17 Agustus Sabtu Hari Kemerdekaan RI

11 150ktober Selasa Hari Rava Idul Adha 1434 Hiirivah

12 5 November Selasa Tahun Baru 1435 Hiirivah

13 25 Desember Rabu Hari Raya Natal

Page 2: KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA · PDF file2 24 Januari Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW ... tahunan pegawai sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan ketentuan yang berlaku

2. Cuti Bersama Tahun 2013

No" Tancoal Hari Keterangan

1 5 - 7 Aqustus Senin - Rabu Hari Raya Idul Fitri 1434 Hijriyah

2 140ktober Senin Hari Raya Idul Adha 1434 Hijriyah

3 26 Desember Kamis Hari Raya Natal

3. Untuk kepentingan pelaksanaan ibadah Hari Raya Idul Fitri dan Hari Raya Idul Adha bagiumat Islam, tanggal 1 Ramadhan 1434 Hijriyah, Hari Raya Idul Fitri 1434 Hijriyah, danHari Raya Idul Adha 1434 Hijriyah ditetapkan kemudian dengan Keputusan MenteriAgama.

4. Unit kerja/satuan organisasi yang berfungsi memberikan pelayanan langsung kepadamasyarakat, baik di Pusat dan Kantor Vertikal di Daerah, yang mencakup kepentinganmasyarakat luas, seperti pajak dan bea cukai, dan unit kerja pelayanan lainnya yangsejenis, agar mengatur penugasan pegawainya pada hari-hari libur nasional dan cuti

. bersama yi:mg ditetapkan sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

5. Pelaksanaan cuti bersama sebagaimana dimaksud pada butir 2 mengurangi hak cutitahunan pegawai sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan ketentuan yangberlaku.

6. Sehubungan dengan hal tersebut maka :

a. Sisa hak cuti tahunan untuk tahun 2013 berjumlah 7 (tujuh) hari kerja; dan

b. Setiap Pimpinan unit eselon I agar melakukan pemantauan dan pengawasanterhadap pelaksanaan hari libur nasional dan cuti bersama di lingkungan unitorganisasi masing-masing.

Demikian kami sampaikan, untuk diberitahukan kepada seluruh pegawai dilingkungan Saudara. Atas perhatian dan kerja samanya diucapkan terima kasih.

Ditetapkan di Jakartapada tanggal 28 Desember 2012

hmad Badaruddin;;70329 197803 1 001

Tembusan:Menteri Keuangan