16
KEMISKINAN DI JAWA TENGAH KEMISKINAN DI JAWA TENGAH DAN UPAYA DAN UPAYA PENANGGULANNGANNYA PENANGGULANNGANNYA OLEH OLEH PURBAYU BUDI SANTOSA PURBAYU BUDI SANTOSA

Kemiskinan Di Jateng

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pembangunan

Citation preview

  • KEMISKINAN DI JAWA TENGAH DAN UPAYA PENANGGULANNGANNYA

    OLEHPURBAYU BUDI SANTOSA

  • Tingkat Pengangguran dan Jumlah Penduduk Miskin di Indonesia

    NoKeterangan2005200620071Tingkat Pengangguran10,8510,5510,01 (Agust)2Jumlah PendMiskin (jt or)36,2039,2937,16

  • Jumlah Rumah Tangga Miskin 2006 (Jateng, SM 13 Okt 08)

    KategoriJumlah RTMJumlah JiwaSangat Miskin0,34 juta RTM1,30 juta jiwaMiskin1,54 juta RTM6,16 juta jiwaHampir Miskin0,34 juta RTM5,08 juta jiwaJumlah3,15 juta RTM12,63 jt jiwa

  • Jumlah penduduk miskin di Jateng

  • Tingkat Kemiskinan di Perdesaan Jateng

    TahunTingkat Kemiskinan199928,05 %200224,96 %200323,19 %200423,64 %200523,57 %200625,28 %200723,45 %200821,96 %200919,89 %

  • PEMBANGUNAN TANPA PEMBANGUNAN ?Kesalahan strategi pemb Ina ada tiga, yaitu:Footlose industryHytech industryModal dari luar negeriDijajah Halus ?4. Mengandalkan strategi trickle down effect, yg terjadi bisa kebalikannya

  • Terlalu percaya kepada asing, kurang percaya pada diri sendiri. Akibatnya muncul paradoksal Indonesia, yaitu negara yang sangat kaya sumber daya alamnya akan tetapi siapa yang menikmati ?Kemiskinan, Pengangguran, Distribusi Pendapatan Timpang, Kerusakan Lingkungan, Patologi Sosial dst

  • UPAYA MENGATASIMelihat kenyataan yang terjadi, mk perlu dilakukan kebijakan ekononomi yang dapat mendukung perekonomian rakyat /desa. Bali Ndeso Mbangun Deso sangatlah tepatADLI (Agricultural Demand Led Industrialization) penerapan Bali Ndeso Mbangun DesoEko rakyat menurut Mubyarto adl kancah kegiatan orang kecil, yg merup kegiatan keluarga, tdk merup usaha formal berbadan hkm, tdk resmi diakui sbg sektor ekonomi yg berperan penting di dlm perekonomian nas.

  • Ciri ek.rkyt mnrt Bambang Ismawan adl informalitas, mobilitas, satu kelg melakukan bbrp pek, kemandirian dan memp hub diam-diam dg sektor formal.Keberadaannya bisa di daerah perkotaan dan perdesaanJk diberdayakan mas kemiskinan dan pengangguran bisa diatasi, dus kesej rkyt bisa tercapai.Sebenarnya merup aspek potensial dlm perek nas

  • Kebijakan ek yg tepat dilakukan adl pemberdayaan ek rkytPemberdayaan adalah bagian dari paradigma pembangunan yang memfokuskan perhatiannya kpd semua pihak yang prinsipial dari manusia di lingkungannya yakni dari aspek intelektual (SDM), aspek meterial dan fisik, sampai kpd aspek manajerial. Jadi pendekatannya bersifat holistik. Bisa pakai PRA maupun metod partisipasi lain

  • -Melihat kepada struktur perek. Perdesaan, mk pemberdayaan masy dilakukan pd sektor pertanian dan UKMK. - Prioritas kegiatan misal bisa Pengemb Usaha Produktif (UEP) dan Usaha Kesejahteraan Sos (UKS) mel-i Kelp Usaha Bersama (KUBE)bagi fakir miskinPengemb Lemb Keuang Mikro KUBE sejahtera yg didirikan di setiap desa miskin / wil yg memerlukan.

  • Disertasi SBY: Bbg Kebij Fiskal untuk Atasi Masalah Pertanian dan Perdesaan.Ann Dunham: Akademisi dan Pengambil Kebij di Ina terperangkap pikiran Asing yg bisa jadi menjeratnhya.Lombart dan Sutherland : Pejabat selalu untung

  • Seluruh Stakeholders (unsur yg terkait dg program) hrs komitmen dgKomitmen pd profesionalismeKomitmen pd keterbukaanKomitmen pd kejujuranKomitmen pd kebersamaan & kerjasamaKomitmen pd kemitraanKomitmen pd kepentingan pembelajaran & mencari keuntungan bersama dlm bentuk pola horisonal.

  • Bisa pakai puisi klasik Cina, Lao TzuPergi dan temulilah masyarakatmu,Hiduplah dan tinggallah bersama mereka,Cintai dan berkaryalah dg mereka,Mulailah dari apa yg mrk miliki,Buat renc dan bangunlah renc ituDari apa yg mrk ketahuiSampai akhirnya ketika pekerjaan usai,Mereka akan berkata:Kami yang telah mengerjakannya.

  • PENUTUPDlm menghadapi globalisasi , mk pemb di Indonesia harus berpihak kpd ek rkyt (glokalisasi).Jepang sbg contoh, di mana dunia kesulitan pangan, malahan surplus beras. Singapura eksportir rempah2, salah siapa ?Brasilia yg kaya sda spti Ina berhasil mengatasi mas bbm dan maju agribisnisnyaPemberdayaan ekonomi rkyt merupakan kunci strategis dlm pemb Indonesia, termasuk Jateng.Kebij fiskal, moneter dan keuangan hrs mendukung kemaj ek rkyt, yg berdampak pd kesej rkyt.

  • TERIMA KASIH

    [email protected] @ yahoo.compurbayubs.multiply.com

    Demak ; 15 April 2010