6
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sampah organik adalah jenis sampah yang dapat diurai secara alami oleh bakteri pengurai di dalam tanah. Sampah organik biasanya berasal dari sampah dapur dan sampah tumbuh-tumbuhan. Namun, dalam proses pembusukannya, sampah organik sering menimbulkan bau yang tidak sedap dan dapat mengganggu lingkungan. Oleh karenanya diperlukan penanganan dan pengelolaan yang tepat dan efektif. maka dari itu perlu kita untuk mengelola saampah organik tersebut agar menjadi sesuatu yang berguna. Dalam hal ini contohnya adalah Kulit jeruk yang biasanya dibuang di lingkungan sekitar tanpa mengetahui manfaat kulit jeruk yang sudah dianggap sampah itu, seperti dengan membuat parfum dengan sampah kulit jeruk tersebut. 1.2 Rumusan Masalah 1. Bagaimana Cara membuat Parfum dari Kulit jeruk ? 2. Sampah organik apa saja yang dapat dimanfaatkan selain kulit jeruk ? 1.3 Tujuan 1. Untuk menjelaskan bagaimana cara membuat parfum dari kulit jeruk. 2. Untuk memberi informasi apa saja sampah organik yang dapat dimanfaatkan selain kulit jeruk.

kulit jeruk.docx

Embed Size (px)

Citation preview

BAB IPENDAHULUAN1.1 Latar BelakangSampah organik adalah jenis sampah yang dapat diurai secara alami oleh bakteri pengurai di dalam tanah. Sampah organik biasanya berasal dari sampah dapur dan sampah tumbuh-tumbuhan. Namun, dalam proses pembusukannya, sampah organik sering menimbulkan bau yang tidak sedap dan dapat mengganggu lingkungan. Oleh karenanya diperlukan penanganan dan pengelolaan yang tepat dan efektif. maka dari itu perlu kita untuk mengelola saampah organik tersebut agar menjadi sesuatu yang berguna.Dalam hal ini contohnya adalah Kulit jeruk yang biasanya dibuang di lingkungan sekitar tanpa mengetahui manfaat kulit jeruk yang sudah dianggap sampah itu, seperti dengan membuat parfum dengan sampah kulit jeruk tersebut.1.2 Rumusan Masalah 1. Bagaimana Cara membuat Parfum dari Kulit jeruk ?2. Sampah organik apa saja yang dapat dimanfaatkan selain kulit jeruk ?1.3 Tujuan1. Untuk menjelaskan bagaimana cara membuat parfum dari kulit jeruk.2. Untuk memberi informasi apa saja sampah organik yang dapat dimanfaatkan selain kulit jeruk.

BAB IIPEMBAHASAN2.1 Cara membuat parfum dari Kulit jerukpertama buat minyak esensial dari kulit jeruk dengan cara destilasi yang diperlukan adalah:Alat: Alat destilasi sederhana yang terdiri dari labu erlenmeyer, pendingin labike, selang. Kompor spritus Gelas kimia (uk. 100ml) Termometer Pengaduk Batu/krikil didih Silent/pemotongBahan: Kulit jeruk Alkohol Air Korek

Langkah-langkah destilasi kulit jeruk :1. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan.2. Rakitlah labu erlenmeyer, pendingin labik, selang, gelas kimia termometer sehingga menjadi alat destilasi sederhana seperti gambar di bawah.3. Potong kecil-kecil kulit jeruk agar dapat dimasukkan kedalam labu erlenmeyer.4. Masukkan kulit jeruk, batu didih (batuh didih ini digunakan agar larutan dalam labu erlenmeyer ini tidak meledup-ledup), air, dan alkohol 30% sebagai pelarut senyawa organik ke dalam labu erlenmeyer. Yang perlu diperhatikan adalah memasukkan air dan alkohol secara bersamaan misalnya, jangan memasukkan alkohol setelah air direbus bersama kulit jeruk dan perhatikan pula tinggi permukaan air dalam labu erlenmeyer jangan melebihi dari lubang pendingin labik.5. Alirkan air ke selang dari alat destilasi sederhana . yang perlu diperhatikan adalah aliran air tidak boleh ke bawah harus keatas juga aliran air harus terus berjalan agar air tetap dingin.6. Nyalakan spritus, tunggu air yang telah dicampurkan dengan kulit jeruk dan akohol hingga mendidih7. Saat larutan sudah mendidih maka menghasilkan uap yang memiliki wangi jeruk. Uap itu akan menuju pendingn labik dan menjadi air sehingga akan menetes ke dalam gelas kimia.8. Apabila uap/air beraroma jeruk sudah tidak beraroma lagi maka minyak dari kulit jeruk telah habis, maka matikan kompor spritus.setelah minyak esential jadi baru di campukan dengan bahan laina. ambil sari kulit jeruk tersebut kira -kira 15-30% , 70-80% untuk alkoho murni dan air botol mineral 5%.b. campurkan cangkir alkohol dengan 5 tetes minyak esential kulit jeruk, setelah tercampur simpan campuran itu selama 2-30 hari. semakin lama campuran itu disimpan maka semakin kuat baunya. Setelah bau parfum sudah sesuai keinginan, mak tambahkan air secukupnya sampai baunya tidak terlalu kuat. Agar bau parfumnya lebh lam bertahan maka tambahkan gliserin secukupnya ke campuran parfum itu. Gliserin membuat parfum tetap mengental dan melarutkan lebih cepat.

2.2 Sampah Organik selain Kulit Jeruk yang dapat dimnfaatkanBerikut sampah organik yang dapat dimanfaatkan:1. Kulit pisang dapat digunakan sebagai sabun 2. Batang Pisang juga dapat digunakan sebagai shampo3. Biji nangka dapat dibuat menjadi susu4. Pelepah pisang dapat digunakan untuk bahan kerajinan dan dapat digunakan sebagai polimer.5. Sabut Kelapa dapat dibuat menjadi jok motor, mobil, busa spring bed.Dan masih banyak lagi sampah organik yang tadinya kita buang dapat menjadi sesuatau yang bermanfaat jika kita punya bakat uantuk mengolah sampah.

BAB IIIPENUTUP3.1 KesimpulanDilihat dari keuntungannya membuat parfum sangat menguntungkan karena tiap hari kita tak luput dengan menggunakan yang namanya parfum, selain dapat mengurangi masalah sampah yang menumpuk juga bermanfaat bagi masyarakat.

3.2 Saran Sebelum parfum itu digunakan alangkah baiknya jika kita mengetahui zat apa saja yang ada didalam parfum tersebu bahaya tidak jika kita hirup untuk mencegah sesuatau yang tidak diinginkan seperti parfum tersebut mengandung zat berbahaya jika dihirup.