15
Silabus Nama Sekolah : SD NEGERI KALIMULYA 1 Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/Semester : V/1 Standar Kompetensi : 3. Mengidentifikasi cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan Kompetensi Dasar Materi Pembelajar an Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaia n Alokasi waktu Sumber Belajar Karakter (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 3.2.Mengidentif ikasi penyesuaian diri tumbuhan dengan lingkungan Penyesuaia n tumbuhan dengan lingkungan nya o Tum buhan menyesuai kan diri untuk kelangsun gan hidupnya o Tumbuhan melindung i diri dari Menyebut kan bentuk penyesuaian diri pada tumbuhan terhadap lingkungann ya, misalnya pohon jati menggugurka n daunnya pada musim kemarau Menyebut kan penyesuaian o Mendeskripsi kan ciri khusus pada beberapa tumbuhan untuk melindungi dirinya, misalnya memiliki racun, duri, atau daun yang tajam. Tugas Individu 2 x 35 menit Buku Akrab dengan Dunia IPA 5 - Char ta penyesu aian diri pada hewan - Char ta penyesu aian Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibilit y ) Dan Ketelitia n ( carefulness) 1

Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

SilabusNama Sekolah : SD NEGERI KALIMULYA 1Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamKelas/Semester : V/1Standar Kompetensi : 3. Mengidentifikasi cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan

Kompetensi Dasar

Materi Pembelaja

ran

Kegiatan Pembelajaran

IndikatorPenilaia

nAlokasi waktu

Sumber Belajar

Karakter

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)3.2. Mengidentifik

asi penyesuaian diri tumbuhan dengan lingkungan

Penyesuaian tumbuhan dengan lingkungannyao Tu

mbuhan menyesuaikan diri untuk kelangsungan hidupnya

o Tumbuhan melindungi diri dari musuhnya

Menyebutkan bentuk penyesuaian diri pada tumbuhan terhadap lingkungannya, misalnya pohon jati menggugurkan daunnya pada musim kemarau

Menyebutkan penyesuaian diri pada

o Mendeskripsikan ciri khusus pada beberapa tumbuhan untuk melindungi dirinya, misalnya memiliki racun, duri, atau daun yang tajam.

Tugas Individu

2 x 35 menit

Buku Akrab dengan Dunia IPA 5

- Charta penyesuaian diri pada hewan

- Charta penyesuaian diri pada

Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness)

1

Page 2: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

Kompetensi Dasar

Materi Pembelaja

ran

Kegiatan Pembelajaran

IndikatorPenilaia

nAlokasi waktu

Sumber Belajar

Karakter

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)tumbuhan untuk melindungi diri dari masuhnya, misalnya buah durian berkulit tebal, berduri keras,dan tajam

tumbuhan

- Alat-alat tulis

Depok, ......................20 ...Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas

DADI MULYADI , S.Pd AFIDATUL ANISNIP : 196203181983081001 NIP : 198201302010012009

2

Page 3: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( RPP )

Sekolah : SD NEGERI KALIMULYA 1Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : V/ 1Materi Pokok : Penyesuaian makhluk hidup dengan lingkungannyaWaktu : 2 x 35 menitMetode : Ceramah

A. Standar Kompetensi : 3. Mengidentifikasi cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan

lingkungan

B. Kompetensi Dasar3.2 Mengidentifikasi penyesuaian diri tumbuhan dengan lingkungan

tertentu untuk mempertahankan hidup

C. Tujuan Pembelajaran**: o Siswa dapat Memahami peta konsep tumbuhan yang menyesuaikan

dengan lingkungannyao Siswa dapat Memahami bahwa tumbuhan ada yang hidup di tanah,

gurun yuang kering dan panas dan di air.o Siswa dapat Memahami bahwa bentuk penyesuaian diri tumbuhan

berbeda-bedao Siswa dapat Memahami bahwa tumbuhan menyesuaikan diri dari

musuhnya

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness)

D. Materi EssensialPenyesuaian tumbuhan dengan lingkungannyao Tumbuhan menyesuaikan diri untuk kelangsungan hidupnya o Tumbuhan melindungi diri dari musuhnya

E. Media Belajaro Buku Akrab dengan Dunia IPA 5

F. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa1. Pendahuluan Apersepsi dan Motivasi : (5

3

Page 4: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

o Menyampaikan Indikator Pencapaian Kompetensi dan kompetensi yang diharapkan

menit)

2. Kegiatan Inti Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru: Siswa dapat Memahami peta konsep tumbuhan yang

menyesuaikan dengan lingkungannya Memahami bahwa tumbuhan ada yang hidup di tanah,

gurun yuang kering dan panas dan di air. Memahami bahwa bentuk penyesuaian diri tumbuhan

berbeda-beda- Pohon jati → merontokkan atau menggugurkan

daunnya- Kaktus → bentuk daun duri untuk

mengurangi penguapan, batang kaktus menyimpan air.

- Teratai → Daun berbentuk lebar dan tipis, batangnya

- Tumbuhan kantong semarmemiliki rongga udara

→ Daun berbentuk kantong

Memahami bahwa tumbuhan menyesuaikan diri dari musuhnya- Bunga mawar → Batang bunga mawar memiliki

duri-duri kecil- Bunga

bugenvil → memiliki duri-duri panjang-

panjang- Pohon

mangga,k

Mengeluarkan getah

- Buah durian → Memiliki kulit berduri Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap

kegiatan pembelajaran; dan memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di

laboratorium, studio, atau lapangan. Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru: Melakukan tugas memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi

yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;

memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja

(50 menit)

4

Page 5: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

individual maupun kelompok; Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru: Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum

diketahui siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan

kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Penutup o Bagian tubuh tumbuhan yang berupa duri dan getah

digunakan tumbuhan untuk melindungi diri dari musuhnya.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

G. Penilaian:Indikator

Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk Instrume

nInstrumen/ Soal

o Mendeskripsikan ciri khusus pada beberapa tumbuhan untuk melindungi dirinya, misalnya memiliki racun, duri, atau daun yang tajam.

Tugas Individu

Laporan

Uraian Objektif

o Jelaskanlah ciri khusus pada beberapa tumbuhan untuk melindungi dirinya, misalnya memiliki racun, duri, atau daun yang tajam.

FORMAT KRITERIA PENILAIAN Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar* sebagian kecil benar* semua salah

4321

Performansi No. Aspek Kriteria Skor1. Pengetahuan * Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan* tidak Pengetahuan

421

5

Page 6: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

2.

3.

Praktek

Sikap

* aktif Praktek* kadang-kadang aktif* tidak aktif

* Sikap* kadang-kadang Sikap* tidak Sikap

421

421

LEMBAR PENILAIAN

No

Nama SiswaPerforman

Produk

Jumlah

Skor

NilaiPengetahu

anPrakt

ekSika

p1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.

CATATAN : Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10. Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka

diadakan Remedial.

Depok, ......................20 ...Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas

DADI MULYADI , S.Pd AFIDATUL ANISNIP : 196203181983081001 NIP : 198201302010012009

6

Page 7: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

7

Page 8: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SD NEGERI KALIMULYA 1

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN ( PKN )

Kelas : VI

Semester : 1

STANDAR KOMPETENSI : 2. Memahami sistem pemerintahan Republik Indonesia

Kompetensi

Dasar

Materi Pokok

dan Uraian

Materi

Pengalaman Belajar

Indikator

Pencapaian

Kompetensi

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber/ Bahan/

AlatJenis

Tagiha

n

Bentuk

Instrume

n

Contoh

Instrumen

2.2.Mendeskripsikan lembaga-lembaga negara sesuai UUD 1945 hasil amandemen.

Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR).

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Dewan Perwakilan Daerah (DPD).

Presiden. Badan

Pemeriksa Keuangan (BPK).

Kekuasaan Kehakiman.

Membahas Lembaga-lembaga negara sesuai UUD 1945 hasil amandemen dan fungsinya masing-masing.

Mengetahui fungsi dan tugas-tugas MPR.

Membahas Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Membahas DPD.

Menyebut-kan hasil amandemen UUD 1945 tentang kepresiden.

Menyebut-kan lembaga-lembaga negara sesuai UUD 1945 hasil amandemen.

Menyebutkan wewenang MPR.

Menyebutkan tugas, fungsi, dan hak-hak DPR.

Menyebutkan tugas-tugas DPD.

Menyebutkan tugas-tugas legislatif Presiden bersama DPR.

Tugas Individu

Penilaian tulisan.

Menjelas-kan mengapa dalam suatu negara diperlukan lembaga-lembaga negara (eksekutif, legislatif, dan yudikatif).

2 x 35 menit

Gambar/foto lembaga-lembaga negara.

Buku paket (buku Pendidikan Kewarganegaraan untuk Sekolah Dasar Kelas VI, terbitan ESIS, karangan Dra. Dyah Sriwilujeng, M.pd.)

Surat Kabar, dst.

Karakter siswa yang diharapkan : Dapat dipercaya ( Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ), Integritas ( integrity ), Peduli ( caring ), Jujur ( fairnes ) dan Kewarganegaraan ( citizenship )

8

Page 9: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

Depok, ......................2013Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas

DADI MULYADI , S.Pd TITIN PRIHATINI.Am.PdNIP : 196203181983081001 NIP : 198310062011012000

9

Page 10: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( R P P )

Nama Sekolah : SD NEGERI KALIMULYA 1Mata Pelajaran : Pendidikan KewarganegaraanKelas : VI (Enam)Semester : I (Satu)Alokasi Waktu : 2x 35 menit (1 pertemuan).

Standar Kompetensi**2. Memahami sistem pemerintahan Republik Indonesia.

Kompetensi Dasar2.2 Mendeskripsikan lembaga-lembaga negara sesuai UUD 1945 hasil

amandemen.

A. Tujuan Pembelajaran Siswa mampu menyebutkan lembaga-lembaga negara sesuai UUD

1945 hasil amandemen. Siswa mampu menyebutkan wewenang MPR. Siswa mampu menyebutkan tugas, fungsi, dan hak-hak DPR. Siswa mampu menyebutkan tugas-tugas DPD. Siswa mampu menyebutkan tugas-tugas legislatif Presiden bersama

DPR. Siswa mampu menyebutkan tugas BPK. Siswa mampu menyebutkan tugas-tugas Mahkamah Agung (MA). Siswa mampu menyebutkan kewenangan MK. Siswa mampu menyebutkan fungsi Komisi Yudisial.

Karakter siswa yang diharapkan : Dapat dipercaya ( Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ), Integritas ( integrity ), Peduli ( caring ), Jujur ( fairnes ) dan Kewarganegaraan ( citizenship )

B. Materi Ajar Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Presiden. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

10

Page 11: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

Kekuasaan Kehakiman.

C. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Pendekatan kontekstual. Pendekatan Cooperatif Learning. Diskusi dengan teman sebangku. Tanya jawab. Penugasan.

D. Langkah-langkah KegiatanPertemuan pertama Kegiatan Awal

Mengajak semua siswa berdoa sesuai dengan agama, presensi, apersepsi dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.

Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran Membahas tugas yang pekerjaan rumah. Dilanjutkan dengan bertanya jawab tentang pelajaran terakhir

yang dipelajari pada pertemuan sebelumnya. Kegiatan Inti

EksplorasiDalam kegiatan eksplorasi, guru: Semua siswa diminta menyimak teks yang dibaca oleh siswa

yang ditunjuk Semua siswa diminta menyimak teks yang dibaca oleh siswa yang ditunjuk secara bergiliran mengenai Lembaga-lembaga Negara.

Guru bertanya tentang fungsi lembaga negara. Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru: Berdiskusi mengenai suasana suatu negara apabila tidak

memiliki pemerintah. Guru menjelaskan lembaga-lembaga negara RI. Berdiskusi mengenai sistem pemerintahan negara RI. Siswa diminta untuk mengamati bagan hubungan lembaga

negara RI. Guru menjelaskan bagan hubungan lembaga negara RI. Guru menjelaskan asas pemerintahan Indonesia.

Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru: Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui

siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan

pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Kegiatan Penutup

11

Page 12: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

Dalam kegiatan penutup, guru: Siswa dan guru bertanya jawab tentang materi yang telah

dipelajari selama pertemuan itu untuk mengetahui pencapaian Indikator Pencapaian Kompetensi dan Kompetensi Dasar.

Siswa dan guru membuat kesimpulan materi yang telah dipelajari.

Siswa dan guru berdoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.

E. Sumber/Bahan Belajar Gambar/foto lembaga-lembaga negara. Buku paket (buku Pendidikan Kewarganegaraan untuk Sekolah

Dasar Kelas VI, terbitan ESIS, karangan Dra. Dyah Sriwilujeng, M.pd.)

Surat Kabar, dst.

F. Penilaian

Indikator PencapaianKompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Instrumen/ Soal

-Menyebut-kan lembaga-lembaga negara sesuai UUD 1945 hasil amandemen.

Menyebutkan wewenang MPR.

Menyebutkan tugas, fungsi, dan hak-hak DPR.

Menyebutkan tugas-tugas DPD.

Menyebutkan tugas-tugas legislatif Presiden bersama DPR.

Tugas Individu

Penilaian tulisan.

Menjelas-kan mengapa dalam suatu negara diperlukan lembaga-lembaga negara (eksekutif, legislatif, dan yudikatif).

Format Kriteria Penilaian Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar* sebagian besar benar* sebagian kecil benar* semua salah

4321

12

Page 13: Lampiran 12.b. Perangkat Pembelajaran Guru Yunior 1 Dan 2

PERFORMANSI

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

Pengetahuan

Sikap

* Pengetahuan* kadang-kadang Pengetahuan* tidak Pengetahuan

* Sikap* kadang-kadang Sikap* tidak Sikap

421

421

Lembar Penilaian

No

Nama SiswaPerforman

Produk

Jumlah Skor

NilaiPengetahuan

Sikap

1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.

CATATAN : Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10. Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka

diadakan Remedial.Depok, ......................2013

MengetahuiKepala Sekolah Guru Kelas

DADI MULYADI , S.Pd TITIN PRIHATINI.Am.PdNIP : 196203181983081001 NIP : 198310062011012000

13