28
LAMPIRAN 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I Mata Pelajaran : IPS Kelas/Semester : IV/II Pokok Bahasan : Koperasi Sub Pokok Bahasan : Tujuan dan Manfaat Koperasi Waktu : 2 x 45 menit Standar Kompetensi Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi, dan kemajuan teknologi di lingkungan Kabupaten / Kota dan Propinsi Kompetensi Dasar 2.2. Mengenal pentingnya koperasi dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indikator - Menjelaskan tujuan koperasi; - Mengidentifikasi manfaat koperasi; I. Tujuan Pembelajaran a. Melalui tanya jawab, siswa mampu menjelaskan tujuan koperasi

Lampiran Ips

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Lampiran Ips

LAMPIRAN 1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Siklus I

Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : IV/II

Pokok Bahasan : Koperasi

Sub Pokok Bahasan : Tujuan dan Manfaat Koperasi

Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi

Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi, dan kemajuan teknologi di

lingkungan Kabupaten / Kota dan Propinsi

Kompetensi Dasar

2.2. Mengenal pentingnya koperasi dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Indikator

- Menjelaskan tujuan koperasi;

- Mengidentifikasi manfaat koperasi;

I. Tujuan Pembelajaran

a. Melalui tanya jawab, siswa mampu menjelaskan tujuan koperasi

b. Melalui tanya jawab, siswa mampu mengidentifikasi manfaat koperasi

II. Materi

a. Pengertian lambang koperasi

b. Fungsi dan tujuan koperasi

III. Pendekatan, Metode, dan Media

Pendekatan : Inkuiri

Metode : Tanya jawab, ceramah, dan penugasan

Media : LDS (Lembar Diskusi Siswa)

Page 2: Lampiran Ips

IV. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (15 menit)

a. Apersepsi

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran tentang koperasi

c. Tanya jawab tentang koperasi

- Bentuk usaha yang berdasarkan asas kekeluargaan

- Sebutkan perngertian koperasi

- Jelaskan amnfaat koperasi

2. Kegiatan inti (60 menit)

a. Guru menjelaskan tentang pengertian koperasi dan membandingkan

koperasi dengan jenis lainnya

b. Siswa mengadakan tanya jawab tentang koperasi

c. Guru membimbing siswa dalam melakukan tanya jawab

d. Guru memberikan penguatan

e. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan

materi yang belum dipahami

3. Kegiatan akhir (15 menit)

a. Siswa bersama guru menyimpulkan pelajaran

b. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkerja

dengan baik.

c. Guru melakukan evaluasi

d. Tindak lanjut

V. Sumber

Depdiknas. 2007. Pengembangan silabus dan program pembelajaran

kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) sekolah dasar (SD).

Jakarta: Depdiknas

Haryanto. 2004. IPS untuk sekolah dasar kelas IV. Jakarta: Erlangga

VI. Evaluasi

a. Prosedur

1. Penilaian proses dan sikap

Page 3: Lampiran Ips

2. Penilaian hasil belajar

b. Alat Penilaian

1. Lembar observasi siswa (terlampir)

2. Lembar tes essay

Pertanyaan :

1. Sebutkan pengertian koperasi!

2. Siapakah nama Bapak Koperasi Indonesia?

3. Kapan Koperasi Indonesia didirikan?

4. Usaha yang terus menerus dilambangkan dengan apa?

5. Sebutkan pengertian koperasi?

Mengetahui

Supervisor

Dr. Endang Widi Winarni, M.Pd

NIP.131 661 047

Bengkulu, 14 Mei 2009

Mahasiswa

Nurhasana

NIM 814735297

Mengetahui

Kepala SDN 22 Kota Bengkulu

Nusirwan Zainul

NIP 130 614 243

Page 4: Lampiran Ips

LAMPIRAN 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Siklus II

Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : IV/II

Pokok Bahasan : Koperasi

Sub Pokok Bahasan : Sejarah Berdirinya Koperasi di Indonesia

Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi

Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi, dan kemajuan teknologi di

lingkungan Kabupaten / Kota dan Propinsi

Kompetensi Dasar

2.2. Mengenal pentingnya koperasi dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Indikator

a. Menjelaskan pengertian koperasi, macam-macam koperasi, dan arti lambang

koperasi

b. Menceritakan kembali sejarah berdirinya koperasi

c. Menyebutkan tokoh-tokoh yang berperan dalam pendirian koperasi

I. Tujuan Pembelajaran

a. Melalui tanya jawab dan diskuis klasikal, siswa mampu Menjelaskan

pengertian koperasi, macam-macam koperasi, dan arti lambang koperasi

b. Melalui tanya jawab dan diskuis klasikal, siswa mampu menceritakan

kembali sejarah berdirinya koperasi

c. Melalui tanya jawab dan diskuis klasikal, siswa mampu Menyebutkan

tokoh-tokoh yang berperan dalam pendirian koperasi

II. Materi

a. Pengertian Koperasi

Page 5: Lampiran Ips

b. Macam-Macam Koperasi

c. Pengertian Lambang Koperasi

III. Pendekatan, Metode, dan Media

Pendekatan : Inkuiri

Metode : Tanya jawab, ceramah, dan penugasan

Media : LDS (Lembar Diskusi Siswa)

IV. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Kegiatan awal (15 menit)

a. Apersepsi

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran

c. Tanya jawab tentang koprasi

- Kata koperasi berasal dari bahasa Inggris Cooperation yang

artinya….

- Koperasi pertama kali didirikan oleh…..

- Koperasi pada jaman jepang dikenal dengan nama…..

2. Kegiatan inti (60 menit)

a. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa untuk mengetahui

pengertian koperasi dan lambing koperasi

b. Guru menjelaskan sejarah berdirinya koperasi di Indonesia

c. Guru melakukan Tanya jawab kepada siswa tentang koperasi

d. Guru membimbing siswa dalam melakukan tanya jawab

e. Guru memberikan penguatan

f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan

materi yang belum dipahami

3. Kegiatan Akhir (15 menit)

a. Guru bersama siswa menyimpulkan materi pelajaran tentang koperasi

b. Guru melakukan evaluasi

c. Guru memberikan tindak lanjut (memberikan (PR)

Page 6: Lampiran Ips

V. Sumber

Depdiknas. 2007. Pengembangan silabus dan program pembelajaran

kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) sekolah dasar (SD).

Jakarta: Depdiknas

Haryanto. 2004. IPS untuk sekolah dasar kelas IV. Jakarta: Erlangga

VI. Evaluasi

a. Prosedur

1. Penilaian proses dan sikap

2. Penilaian hasil belajar

b. Alat Penilaian

1. Lembar observasi siswa (terlampir)

2. Lembar tes essay

Pertanyaan :

1. Koperasi telah ada di Indonesia sejak zaman penjajahan…

a. Belanda

b. Jepang

c. Inggris

d. Portugis

2. Koperasi pertama didirikan oleh…

a. Drs. Moh. Hatta

b. Ir. Soekarno

c. Raden Aria Wiraatmaja

d. Raden Aria Wiraraja

3. Kata koperasi berasal dari bahasa…

a. Inggris

b. Belanda

c. Sansekerta

d. Jawa

4. Tujuan pendirian koperasi pertama di Indonesia adalah untuk…

a. Membantu ekonomi bangsa

b. Membantu para pegawai rendahan

Page 7: Lampiran Ips

c. Alat perjuangan dalam melawan Belanda

d. Mengumpulkan pajak dari rakyat

5. Bentuk usaha yang sesuai dengan pasal 33 UUD 1945 adalah…

a. Toko c. Koperasi

b. Pasar d. BUMN

Kunci Jawaban

1. A 2. C 3. A 4. A 5. C

Mengetahui

Supervisor

Dr. Endang Widi Winarni, M.Pd

NIP.131 661 047

Bengkulu, 21 Mei 2009

Mahasiswa

Nurhasana

NIM 814735297

Mengetahui

Kepala SDN 22 Kota Bengkulu

Nusirwan Zainul

NIP 130 614 243

Page 8: Lampiran Ips

Lampiran 3

HASIL TES SISWA

PADA SIKLUS I DAN SIKLUS II

No Nama Siswa Nilai Siklus I Nilai Siklus II

1 Aan jevi 7 8

2 Agung Tri Putra 9 9

3 Ahmad Suryadi 5 7

4 Aisyah Rahma D 7 10

5 Aldiano Danu N 4 8

6 Ade Saputra 6 7

7 Bayu Gunawan 5 7

8 Dahlia Habibah 4 7

9 Desi Triyanti 4 7

10 Dian Aristanto 8 8

11 Dian Sahara 9 8

12 Dea Meiliza P 4 6

13 Endah Putri Utami 6 9

14 Friska Pricilia 7 10

15 Fatya Hayati 8 8

16 Hanifatul Safira 10 10

17 Hafiz Sanjaya 6 7

18 Heru Putra Pratama 7 10

19 Hendi Herdiansayah 0 8

20 Hari Rahman Takwin 6 9

21 Jagat Ari Kerniawan 4 7

22 Lia Riani 7 8

23 M. Abrar 7 8

24 M. Hasbi Ash- Shiidiqi 6 10

25 m. Trio Febriansyah 6 7

26 M. Wahyu Meizon 7 9

27 Nikita Greynada Puspa 6 8

28 Nurfat Meila Octary 6 7

Page 9: Lampiran Ips

29 Rama Raimonza 5 8

30 Rima Maria Octavia.s 7 8

31 Rizky devita sari 9 10

32 Selly liana nadira 3 6

33 Saperizal mukmin 9 10

34 Suryati 9 10

35 Tisa Pratiwi 6 7

36 Titin Purnama Sella 7 8

37 Thio Satriadi 6 7

Lampiran 4

Page 10: Lampiran Ips

KETUNTASAN BELAJAR SISWA

PADA SKLUS I DAN SIKLUS II

No Nama Siswa Siklus I Siklus II

Nilai Ketuntasan Nilai Ketuntasan

1 Aan jevi 7 Tuntas 8 Tuntas

2 Agung Tri Putra 9 Tuntas 9 Tuntas

3 Ahmad Suryadi 5 Tidak tuntas 7 Tuntas

4 Aisyah Rahma D 7 Tuntas 10 Tuntas

5 A ldiano Danu N 4 Tidak tuntas 8 Tuntas

6 Ade Saputra 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

7 Bayu Gunawan 5 Tidak tuntas 7 Tuntas

8 Dahlia Habibah 4 Tidak tuntas 7 Tuntas

9 Desi Triyanti 4 Tidak tuntas 7 Tuntas

10 Dian Aristanto 8 Tuntas 8 Tuntas

11 Dian Sahara 9 Tuntas 8 Tuntas

12 Dea Meiliza P 4 Tidak tuntas 6 Tidak tuntas

13 Endah Putri Utami 6 Tidak tuntas 9 Tuntas

14 Friska Pricilia 7 Tuntas 10 Tuntas

15 Fatya Hayati 8 Tuntas 8 Tuntas

16 Hanifatul Safira 10 Tuntas 10 Tuntas

17 Hafiz Sanjaya 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

18 Heru Putra Pratama 7 Tuntas 10 Tuntas

19 Hendi Herdiansayah 9 Tuntas 8 Tuntas

20 Hari Rahman Takwin 6 Tidak tuntas 9 Tuntas

21 Jagat Ari Kerniawan 4 Tidak tuntas 7 Tuntas

22 Lia Riani 7 Tuntas 8 Tuntas

23 M. Abrar 7 Tuntas 8 Tuntas

24 M. Hasbi Ash- Shiidiqi 6 Tidak tuntas 10 Tuntas

25 M. Trio Febriansyah 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

26 M. Wahyu Meizon 7 Tuntas 9 Tuntas

Page 11: Lampiran Ips

27 Nikita Greynada Puspa 6 Tidak tuntas 8 Tuntas

28 Nurfat Meila Octary 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

29 Rama Raimonza 5 Tidak tuntas 8 Tuntas

30 Rima Maria Octavia.s 7 Tuntas 8 Tuntas

31 Rizky devita sari 9 Tuntas 10 Tuntas

32 Selly liana nadira 3 Tidak tuntas 6 Tidak tuntas

33 Saperizal mukmin 9 Tuntas 10 Tuntas

34 Suryati 9 Tuntas 10 Tuntas

35 Tisa Pratiwi 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

36 Titin Purnama Sella 7 Tuntas 8 Tuntas

37 Thio Satriadi 6 Tidak tuntas 7 Tuntas

Lampiran 5

DATA OBSERVASI AKTIVITAS GURU

Page 12: Lampiran Ips

PADA SIKLUS I DAN II

No Aspek Siklus I Siklus II

1 Guru memberikan apersepsi dan

motivasi

3 3

2 Guru menjelaskan tujuan dan

indikator yang harus dicapai oleh

siswa

3 3

3 Guru menyediakan alat dan bahan

yang diperlukan untuk kegiatan

pembelajaran

3 3

4 Guru mengarahkan dan

membimbing siswa dalam

melakukan kegiatan

2 3

5 Guru membimbing siswa

menyajikan hasil pengamatan

2 2

6 Guru memberikan kesempatan

kepada siswa untuk bertanya

3 3

7 Guru membimbing siswa menarik

kesimpulan

3 3

8 Guru memberikan evaluasi 3 3

Jumlah 22 23

Kriteria Baik Baik

Lampiran 6

DATA OBSERVASI AKTIVITAS SISWA

Page 13: Lampiran Ips

PADA SIKLUS I DAN II

No Aspek Siklus I Siklus II

1 Siswa menanggapi apersepsi dan

motivasi yang diberikan oleh guru

2 3

2 Siswa berpartisipasi dalam kegiatan

pembelajaran

2 3

3 Siswa mencatat hasil penemuan 2 3

4 Siswa menyajikan hasil penemuan 2 3

5 Siswa menarik kesimpulan 2 2

6 Siswa mengerjakan soal pos tes 2 3

Jumlah 12 17

Kriteria Cukup Baik

Lampiran 7

LEMBAR OBSERVASI GURU

Page 14: Lampiran Ips

Nama Observer : Dra. Yuliustuti

Siklus : I

Kompetensi dasar : Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap

pelestarian lingkungan

Konsep : Sumber daya alam

Tanggal Observasi : Kamis, 14 Mei 2009

No Aspek yang diamatiKriteriaPenilaianB C K3 2 1

1 Guru memberikan apersepsi dan motivasi √2 Guru menjelaskan tujuan dan indikator yang harus

dicapai siswa √

3 Guru menyediakan alat dan bahan yang diperlukan untuk kegiatan pembelajaran

4 Guru mengarahkan dan membimbing siswa dalam melakukan kegiatan

5 Guru membimbing siswa menyajikan hasil pengamatan

6 Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya √7 Guru membimbing siswa dalam menarik

kesimpulan √

8 Guru memberikan evaluasi √Jumlah 22Kategori Baik

Keterangan:

K = Kurang = 1

C = Cukup = 2

B = Baik = 3

Interval kategori penilaian Pengamat

Kurang = 8 - 13

Cukup = 14 – 19

Baik = 20 - 24 Dra. Yuliustuti

NIP 132 292 547

Lampiran 8

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Page 15: Lampiran Ips

Nama Observer : Dra. Yuliustuti

Siklus : I

Kompetensi dasar : Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap

pelestarian lingkungan

Konsep : Sumber daya alam

Tanggal Observasi : Kamis, 14 Mei 2009

No Aspek yang diamatiKriteriaPenilaianB C K3 2 1

1 Siswa menanggapi apersepsi dan motivasi yang diberikan guru

2 Siswa berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran √3 Siswa mencatat hasil penemuan √4 Siswa berpartisipasi dalam kegiatan demonstrasi √5 Siswa menarik kesimpulan √6 Siswa mengerjakan soal post tes √Jumlah 12Kategori Cukup

Keterangan:

K = Kurang = 1

C = Cukup = 2

B = Baik = 3

Interval kategori penilaian Pengamat

Kurang = 6 – 10

Cukup = 11 - 14

Baik = 15 – 18 Dra Yuliustuti

NIP 132 292 547

Lampiran 9

LEMBAR OBSERVASI GURU

Page 16: Lampiran Ips

Nama Observer : Dra Yuliustuti

Siklus : II

Kompetensi dasar : Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap

pelestarian lingkungan

Konsep : Sumber daya alam

Tanggal Observasi : Kamis, 21 Mei 2009

No Aspek yang diamatiKriteriaPenilaianB C K3 2 1

1 Guru memberikan apersepsi dan motivasi √2 Guru menjelaskan tujuan dan indikator yang harus

dicapai siswa √

3 Guru menyediakan alat dan bahan yang diperlukan untuk kegiatan pembelajaran

4 Guru mengarahkan dan membimbing siswa dalam melakukan kegiatan

5 Guru membimbing siswa menyajikan hasil pengamatan

6 Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya √7 Guru membimbing siswa dalam menarik

kesimpulan √

8 Guru memberikan evaluasi √Jumlah 23Kategori Baik

Keterangan:

K = Kurang = 1

C = Cukup = 2

B = Baik = 3

Interval kategori penilaian Pengamat

Kurang = 8 - 13

Cukup = 14 – 19

Baik = 20 - 24 Dra. Yuliustuti

NIP 132 292 547

Lampiran 10

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Page 17: Lampiran Ips

Nama Observer : Dra Yuliustuti

Siklus : II

Kompetensi dasar : Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap

pelestarian lingkungan

Konsep : Sumber daya alam

Tanggal Observasi : Kamis, 21 Mei 2009

No Aspek yang diamatiKriteriaPenilaianB C K3 2 1

1 Siswa menanggapi apersepsi dan motivasi yang diberikan guru

2 Siswa berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran √3 Siswa mencatat hasil penemuan √4 Siswa berpartisipasi dalam kegiatan demonstrasi √5 Siswa menarik kesimpulan √6 Siswa mengerjakan soal post tes √Jumlah 17Kategori Baik

Keterangan:

K = Kurang = 1

C = Cukup = 2

B = Baik = 3

Interval kategori penilaian Pengamat

Kurang = 6 – 10

Cukup = 11 - 14

Baik = 15 – 18 Dra. Yuliustuti

NIP 132 292 547

LAMPIRAN 11

SURAT PERNYATAAN

Page 18: Lampiran Ips

KESEDIAN SEBAGAI TEMAN SEJAWAT DALAM

PENYALENGGARAN PKP

Yang bertanda tangan dibawah ini, menerangkan bahwa :

Nama : NURHASANA

NIM : 814735297

Tempat mengajar : SD Negeri 22 Kota Bengkulu

Menyatakan bahwa :

Nama : Dra. Yuliustuti

NIP : 132 292 547

Tempat Mengajar : SD Negeri 22 Kota Bengkulu

Adalah teman sejawat yang akan membantu dalam pelaksanaan perbaikan

pembelajaran yang merupakan tugas mata kuliah PGSD 4412 Pemantapan

Kemampuan Profesional (PKP)

Demikian agar surat pernyatan ini dapat digunakan sebagai mana mestinya.

Menyetujui

Teman Sejawat

Dra. Yuliustuti

NIP. 132 292 547

Bengkulu, Mei 2009

Yang Membuat Pernyataan

Mahasiswa

NURHASANA

NIM. 814735297

Lampiran 12

SISTEMATIKA LAPORAN

Page 19: Lampiran Ips

Mata pelajaran : IPS

Kelas : IV (Empat)

Waktu : 1 x 45 menit (1 x pertemuan)

Masalah yang di atasi :

Perbaikan kualitas proses pembelajaran dan prestasi belajar siswa pada

mata pelajaran IPS.

Cara Mengatasi:

Dengan menerapkan metode diskusi dan tanya jawab untuk

meningkatkan kualitas proses pembelajaran dan meningkatkan prestasi belajar

siswa pada mata pelajaran IPS di IV SD Negeri 22 Kota Bengkulu.

Hasil:

Hasil yang diperoleh setelah menerapkan pendekatan lingkungan pada

mata pelajaran IPS yakni:

1. Pembelajarn Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dengan menggunakan metode

diskusi dapat meningkatakan hasil belajar siswa. Pada siklus I nilai rata-

rata siswa 6,5, daya serap 65% ketuntasan belajar secara klasikal 48%.

Pada siklus II meningkat nilai rata-rata 8,1, daya serap 81% ketuntasan

belajar 94%.

2. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dengan mengguanakan

metode diskusi dapat meningkatakan proses pembelajaran. Pada siklus I

nilai rata-rata aktivitas siswa 12 dengan katagori cukup. Pada siklus II

nilai rata-rata aktivitas siswa meningkat menjadi 17 dengan katagori baik.

LAMPIRAN 13

LAPORAN HASIL PERBAIKAN

Page 20: Lampiran Ips

Nama : NURHASANA

NIM : 814735297

Jurusan : SI PGSD

Tempat mengajar : SD Negeri 22 Kota Bengkulu

Jumlah Perbaikan : 2 siklus

Tempat : SD Negeri 22 Kota Bengkulu

Tanggal Pelaksanaan : 14 Mei 2009 dan 21 Mei 2009

Masalah yang merupakan fokus perbaikan

1. Pelaksanaan metode diskusi dan tanya jawab untuk meningkatkan kualitas

proses pembelajaran IPS kelas IV di SD Negeri 22 Kota Bengkulu.

2. Meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS melalui metode

diskusi dan tanya jawab di kelas IV Sekolah Dasar Negeri 22 Kota Bengkulu.

Mengetahui

Supervisor

Dr. Endang Widi Winarni, M.Pd

NIP. 131 661 047

Bengkulu, Mei 2009

Mahasiswa

Nurhasana

NIM 814735297

Mengetahui

Kepala SDN 22 Kota Bengkulu

Nusirwan Zainul

NIP. 130614243