4
8/19/2019 Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah http://slidepdf.com/reader/full/laporan-apt-1-amina-aminatus-sholikah 1/4 1. Jurnalisme Online Jurnalisme online merupakan kegiatan jurnalistik berupa mencari dan mengumpulkan informasi atau berita, kemudian melaporkan atau mempublikasikannya dengan menggunakan media internet. Berikut beberapa karakteristik jurnalisme online, yakni antara lain : Kecepatan penyampaian informasi Menyajikan gabungan teks, gambar, audio, video dan grafis sekaligus Terdapat beberapa berita yang terkait satu sama lain Terarsipkan, dapat dikelompokkan berdasarkan kategorirubrik atau kata kunci, juga tersimpan lama yang dapat diakses kapan saja !nteraksi dengan pembaca, dapat langsung saat itu juga melalui kolom komentar dan lain" lain. #alam praktiknya, jurnalisme online tergolong tipe jurnalistik baru karena sejumla$ fitur yang ditampilkan. %itur"fitur uniknya yang menonjol adala$ teknologinya, yakni memberikan kemungkinan tidak terbatas dalam memproses dan menyebarkan berita. Jurnalisme online juga tidak bisa dibatasi ole$ ruang dan &aktu. Jadi $anya dengan menggunakan handphone yang terkoneksi dengan internet, maka semua orang dapat mengakses informasi kapanpun dan dimanapun. #an dengan jurnalisme online, kita dapat memperole$ suatu berita dengan cepat. '. (eiring pesatnya perkembangan media online, praktik jurnalisme online selalu menjadi sorotan karena sering kali dianggap tidak mengedepankan objektivitas dan etika dalam menampilkan suatu berita. Jurnalisme online kurang memper$atikan akurasi dan kelengkapan berita. Jurnalisme online pun dianggap $anya untuk mengejar keinstanan, $al inila$ yang selalu menjadi masala$. #i satu sisi media online sangat memungkinkan  penyebaran informasi jau$ lebi$ cepat dari media konvensional. )amun di sisi lain kecepatan ini mengorbankan prinsip"prinsip dasar jurnalisme diantaranya akurasi berita. Jurnalis online dituntut bekerja secara cepat se$ingga cenderung meng$asilkan berita yang tidak objektif. Jurnalis online dituntut lebi$ memper$atikan kecenderungan aktual

Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

8/19/2019 Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-apt-1-amina-aminatus-sholikah 1/4

1. Jurnalisme Online 

Jurnalisme online merupakan kegiatan jurnalistik berupa mencari dan mengumpulkan

informasi atau berita, kemudian melaporkan atau mempublikasikannya dengan

menggunakan media internet. Berikut beberapa karakteristik jurnalisme online, yakni antara

lain :

• Kecepatan penyampaian informasi

• Menyajikan gabungan teks, gambar, audio, video dan grafis sekaligus

• Terdapat beberapa berita yang terkait satu sama lain

• Terarsipkan, dapat dikelompokkan berdasarkan kategorirubrik atau kata kunci, juga

tersimpan lama yang dapat diakses kapan saja

• !nteraksi dengan pembaca, dapat langsung saat itu juga melalui kolom komentar dan lain"

lain.

#alam praktiknya, jurnalisme online tergolong tipe jurnalistik baru karena sejumla$ fitur 

yang ditampilkan. %itur"fitur uniknya yang menonjol adala$ teknologinya, yakni

memberikan kemungkinan tidak terbatas dalam memproses dan menyebarkan berita.

Jurnalisme online  juga tidak bisa dibatasi ole$ ruang dan &aktu. Jadi $anya dengan

menggunakan handphone  yang terkoneksi dengan internet, maka semua orang dapat

mengakses informasi kapanpun dan dimanapun. #an dengan jurnalisme online, kita dapat

memperole$ suatu berita dengan cepat.

'. (eiring pesatnya perkembangan media online, praktik jurnalisme online  selalu menjadi

sorotan karena sering kali dianggap tidak mengedepankan objektivitas dan etika dalam

menampilkan suatu berita. Jurnalisme online  kurang memper$atikan akurasi dan

kelengkapan berita. Jurnalisme online pun dianggap $anya untuk mengejar keinstanan, $al

inila$ yang selalu menjadi masala$. #i satu sisi media online  sangat memungkinkan

 penyebaran informasi jau$ lebi$ cepat dari media konvensional. )amun di sisi lain

kecepatan ini mengorbankan prinsip"prinsip dasar jurnalisme diantaranya akurasi berita.

Jurnalis online  dituntut bekerja secara cepat se$ingga cenderung meng$asilkan berita

yang tidak objektif. Jurnalis online  dituntut lebi$ memper$atikan kecenderungan aktual

Page 2: Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

8/19/2019 Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-apt-1-amina-aminatus-sholikah 2/4

menyangkut kredibilitas dan akurasi, serta $arus &aspada ter$adap kecepatan penyampaian

 berita yang seimbang dengan kapasitas akurasinya.

(ala$ satu bagian dari objektivitas berita adala$ akurasi. *kurasi adala$ ketepatan atau

kebenaran dan tidak terdapat kesala$an. *kurasi sangat berpengaru$ pada penilaian

kredibilitas media maupun jurnalis yang menulis berita tersebut. *kurasi berarti ketepatan

 bukan $anya pada detail spesifik tetapi juga kesan umum, cara detail yang disajikan.

Kebenaranakurasi dari suatu berita adala$ untuk menjamin kepercayaan pembaca.

+. enulisan dan penayangan jurnalisme online  $ampir sama dengan penulisan dalam

 jurnalisme konvensional -media cetak, k$ususnya surat kabar. Tetapi perbedaannya dalam

 pola pemuatannya, dimana media jurnalisme online  adala$ internet. (ementara media

 jurnalisme konvensional adala$ media yang berdimensi secara cetak seperti koran, majala$,

dan tabloid.  Berikut adala$ perbedaan antara jurnalisme online  dengan jurnalisme

konvensional :

/ Ba$asa yang digunakan

Jurnalisme online tidak terlalu terpaku pada kaida$ ba$asa yang digunakan jurnalistik 

secara umum. Ba$asanya lebi$ santai dan interaktif, namun singkat tergantung karakter 

 penulisnya. Berita konvensional cenderung menggunakan kaida$ ba$asa baku yang sesuai

dengan 0#.

/ Kredibilitas

Jurnalisme online sangat rentan dalam $al kredibilitas. Karena dunia online adala$ milik 

semua orang jadi siapa saja bisa mengakses dan mempublikasikan informasi. 2rang yang

tidak memiliki keterampilan yang memadai pun bisa bercerita le&at jurnalisme online.

!nformasi pada media konvensional yang a&ak medianya memiliki keterampilan saja

terkadang sala$ apalagi informasi dari media online.

Page 3: Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

8/19/2019 Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-apt-1-amina-aminatus-sholikah 3/4

/ anjang tulisan

Jurnalisme online  bebas sedangkan konvensional terbatas karena adanya batasan

$alaman. )amun bukan berarti jurnalisme online bisa bebas menulis informasi begitu saja

sepanjang mungkin. Jurnalisme online $arus memper$atikan penulisan berita agar tulisan

tersebut singkat dan tidak bertele"tele.

/ Multimedia

Media konvensional $anya bisa mengikutsertakan multimedia berupa gambar atau foto

saja, karena sifatnya yang cetak dan ruang yang terbatas. (edangkan media online, kita bisa

mengikutsertakan gambar atau foto, kemudian suara -audio dan ba$kan video.

● engarsipan

!nformasi dalam media online lebi$ muda$ diarsipkan dan ditelusuri di kemudian $ari

selama data tersebut belum di$apus dan &eb yang bersangkutan masi$ 3$idup4. 5ntuk media

konvensional, agak susa$ untuk mengarsipkan informasi, apalagi menyangkut topik tertentu.

Jika dalam media onlline kita $anya perlu mengetikkan kata kunci pada bagian 3 search4,

media konvensioanl butu$ ketelatenan berupa kegiatan mengkliping.

/ Link 

*tau yang bisa disebut dengan tautan, sala$ satu yang paling membedakan jurnalisme

online dengan jurnalisme konvensional adala$ tautan. #alam berita online sering ditemukan

kalimat 6berita terkait7, disana kita bisa langsung menemukan berita yang masi$

 ber$ubungan dengan berita yang sebelumnya kita baca.

/ !nteraktif 

Page 4: Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

8/19/2019 Laporan Apt 1 Amina Aminatus Sholikah

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-apt-1-amina-aminatus-sholikah 4/4

Jurnalisme online  lebi$ interaktif dengan pembaca ketimbang jurnalisme konvensional,

 pembaca bisa langsung memberi respon informasi dalam media online  secepat ia

mendapatkan informasi tersebut. Biasanya pembaca dapat langsung berinteraksi dengan

mengisi kolom komentar.