6
LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH NEGERI 01 KOTA SERANG TAHUN AJARAN 2020/2021 NO KI/KD MATERI KEGIATAN KETERANGAN 1 KI Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, membaca dan menanyakan berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, kegiatannya, dan lingkungan sekitar KD Bertanggung jawab terhadap keselamatan diri sendiri, orang lain dan lingkungan sekitar serta dalam penggunaan sarana prasarana pembelajaran. Indikator Disajikan Komik sebagai media pembelajaran, Siswa dapat berliterasi secara mandiri. (membaca, menulis, berbicara, menghitung dan memecahkan masalah sesuai dengan tahapan perkembanganya dalam kehidupan sehari-hari. Berolah raga bersama Guru memberikan kata pembukaan sebagai bentuk terimakasih dan permohonan kepada orang tua untuk dapat bekerja sama dalam melaksanakan pembelajaran dirumah. Guru meminta orang tua membimbing dan mendampingi kegiatan berolahraga pagi sebagai bagian pembelajaran di rumah. Guru mengirim file bahan ajar Komik tentang berolah raga bersama. Siswa dapat secara mandiri berliterasi sesuai dengan tahapan perkembangan dan kemampuanya masing masing. Guru meminta orang tua mendokumentasikan kegiatan berolahraga bersama dan mengirimnya ke grup wa kelas Dilaksanakan secara daring lewat grup wa, pada hari Senin, 26 -27 Oktober 2020 Mengetahui Plt. Kepala Sekolah Giyatno, S.Pd NIP. 19711013 200604 1006 Serang, 26 Oktober 2020 Guru Kelas/Mapel Uyun Siti Syarifah, S.Pd NIP. 196907102008012014

LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

  • Upload
    others

  • View
    8

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH

SKH NEGERI 01 KOTA SERANG TAHUN AJARAN 2020/2021

NO KI/KD MATERI KEGIATAN KETERANGAN

1 KI

Memahami pengetahuan

faktual dengan cara

mengamati, membaca dan

menanyakan berdasarkan rasa

ingin tahu tentang dirinya,

kegiatannya, dan lingkungan

sekitar

KD

Bertanggung jawab terhadap

keselamatan diri sendiri,

orang lain dan lingkungan

sekitar serta dalam

penggunaan sarana prasarana

pembelajaran.

Indikator

Disajikan Komik sebagai

media pembelajaran, Siswa

dapat berliterasi secara

mandiri. (membaca, menulis,

berbicara, menghitung dan

memecahkan masalah sesuai

dengan tahapan

perkembanganya dalam

kehidupan sehari-hari.

Berolah raga bersama

Guru memberikan kata pembukaan sebagai bentuk terimakasih dan permohonan kepada orang tua untuk dapat bekerja sama dalam melaksanakan pembelajaran dirumah.

Guru meminta orang tua membimbing dan mendampingi kegiatan berolahraga pagi sebagai bagian pembelajaran di rumah.

Guru mengirim file bahan ajar Komik tentang berolah raga bersama.

Siswa dapat secara mandiri berliterasi sesuai dengan tahapan perkembangan dan kemampuanya masing masing.

Guru meminta orang tua mendokumentasikan kegiatan berolahraga bersama dan mengirimnya ke grup wa kelas

Dilaksanakan secara daring lewat grup wa, pada hari Senin, 26 -27 Oktober 2020

Mengetahui Plt. Kepala Sekolah Giyatno, S.Pd NIP. 19711013 200604 1006

Serang, 26 Oktober 2020 Guru Kelas/Mapel Uyun Siti Syarifah, S.Pd NIP. 196907102008012014

Page 2: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Satuan Pendidikan : SKHN 01 Kota Serang

Mata Pelajaran : Tematik

Kelas Semester : V C/ 1 ( satu)

Materi Pokok : Olah Raga Bersama

Metode : Daring

Hari/ tanggal : 26-27 Oktober 2020

A. Tujuan Pembelajaran

• Peserta didik dapat berliterasi secara mandiri.

• Peserta didik dapat mengerjakan tugas bahan ajar dengan benar..

• Peserta didik dapat mengirimkan dokumentasi hasil pekerjaannya di WAG kelas.

B. Langkah- langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Alat dan Bahan.

• Buku Guru, Buku Siswa, Laptop, Komik Pembelajaran Olah Raga Bersama.

• File tugas bahan ajar untuk membantu pemahaman siswa.

2. Kegiatan Pendahuluan

• Guru memberikan kata pembukaan sebagai bentuk terimakasih dan permohonan kepada

orang tua untuk dapat bekerja sama dalam melaksanakan pembelajaran dirumah.

3. Kegiatan Inti

• Guru meminta orang tua mengajak sampai mendampingi anak berkegiatan olah raga

bersama di rumah.

• Guru mengirim file bahan ajar tentang berolahraga bersama sebagai pendamping

membantu pemahaman siswa dalam pengerjaan tugasnya.

• Guru membuat komik dari dokumentasi kegiatan olah raga bersama di rumah yang

dikirim orang tua siswa, sebagai bahan pembelajaran pembiasaan berliterasi dalam

kehidupan sehari hari.

4. Penutup

• Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya

mengikuti dan mendampimgi siswa dalam pembelajaran.

Page 3: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

• Guru meminta orang tua mendokumentasikan kegiatan belajar anak dan

mengirimkanya ke grup WA kelas.

C. Penilaian

• Sikap spiritual : Berdo’a sebelum dan sesudah melakukan kegiatan.

• Sikap Sosial : Membangun hubungan sosial, kerjasama, toling menolong.

• Pengetahuan : Membuat kalimat tanya. Menghubungkan waktu dalam bacaan.

Mengetahui

Plt. Kepala Sekolah

Giyatno, S.Pd

NIP. 19711013 200604 1006

Serang, 27 Oktober 2020

Guru Kelas/Mapel

Uyun Siti Syarifah, S.Pd

NIP. 196907102008012014

Page 4: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi
Page 5: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

Media komik

Page 6: LAPORAN KEGIATAN BELAJARA DARI RUMAH SKH ......kehidupan sehari hari. 4. Penutup • Guru mengucapkan terimakasih pada orang tua dan peserta didik untuk waktunya mengikuti dan mendampimgi

Dokumentasi