33
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L K j I P ) - ESELON 3 - TAHUN 2017 BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SDM KABUPATEN BLITAR

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

  • Upload
    others

  • View
    25

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

( L K j I P )

- ESELON 3 -

TAHUN 2017

BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SDM

KABUPATEN BLITAR

Page 2: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

LAPORAN KINERJA SEKRETARIAT

BAB I

PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara

prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap

kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang

perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas

Sekretariat Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar terhadap

pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan Kinerja Tahun 2017 ini disajikan

beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun ketidakberhasilan

pencapaian kinerja Sekretariat Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten

Blitar.

Berdasarkan Peraturan Bupati Blitar Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan

Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Kabupaten Blitar, dalam melaksanakan tugas-tugas sekretariat, dipimpin oleh

Sekretaris yang mempunyai fungsi :

a. Merumuskan rencana kegiatan dan program kerja badan;

b. Mengevaluasi dan memantau hasil kerja badan;

c. Mengkoordinasi penyusunan laporan hasil pemantauan program kerja badan;

d. Mengkoordinasikan pelaksanaan tugas-tugas bidang pada badan;

e. Mengkoordinasi pengelolaan ketatausahaan, rumah tangga, kehumasan dan

keprotokolan;

f. Mengkoordinasi pelaksanaan fungsi tata usaha keuangan pada badan;

g. Mengkoordinasi pengelolaan administrasi kepegawaian dan kesejahteraan pegawai;

h. Mengkoordinasi pelaksanaan pengelolaan administrasi keuangan dan gaji pegawai;

i. Mengkoordinasi pengelolaan dan pengadministrasian perlengkapan kantor,

pemanfaatan dan perawatan inventaris kantor;

j. Mengkoordinasi pelaksanaan pelayanan teknis administrasi Kepala Badan dan semua

unit organisasi dilingkungan badan; dan

Page 3: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

k. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

Sekretariat Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Blitar mempunyai peran penting

membantu Kepala Badan dalam mengumpulkan dan mengolah data dalam menyusun rencana

program, monitoring, evaluasi dan penyusunan laporan, menyelenggarakan ketatausahaan,

administrasi kepegawaian, administrasi keuangan dan urusan umum serta memberikan

pelayanan administrasi kepada semua unit kerja di Lingkungan Badan.

.

Page 4: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA

2.1 PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2017 yang ditandatangani antara Sekretaris

dengan Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Blitar adalah dengan menyatakan

menjanjikan akan mewujudkan 1 (satu) Sasaran Program dengan 3 (tiga) Indikator Kinerja

yaitu:

1. Meningkatnya pelayanan rutin jasa administrasi perkantoran, sarana dan prasarana

perkantoran serta dokumen perencanaan, kinerja dan laporan keuangan dengan indikator

kinerja sebagai berikut :

1. Persentase Pelayanan Administrasi Perkantoran

2. Persentase Pelayanan Sarana dan Prasarana Aparatur dengan Kondisi Layak Fungsi

3. Persentase Dokumen Perencanaan, Laporan Keuangan dan Kinerja yang Tepat Waktu

2.2 CAPAIAN KINERJA

Berikut adalah ringkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2017 :

Tabel 2.2.1

Capaian Kinerja Sekretariat Semester I Tahun 2017

NO SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA TARGET REALISASI CAPAIAN

1 Meningkatnya pelayanan

rutin jasa administrasi

perkantoran, sarana dan

prasarana perkantoran serta

dokumen perencanaan,

kinerja dan laporan

keuangan

Persentase Pelayanan

Administrasi Perkantoran

100 % 50% 50%

Persentase Pelayanan Sarana

dan Prasarana Aparatur dengan

Kondisi Layak Fungsi

100 % 25% 25%

Persentase Dokumen

Perencanaan, Laporan

Keuangan dan Kinerja yang

Tepat Waktu

100 % 50% 50%

Page 5: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Tabel 2.2

Cost per outcome Sekretariat Semester I Tahun 2017

Sasaran Program Indikator

Kinerja Anggaran

Target Realisasi s/d

Semester 1 Capaian Alokasi

Realisasi s/d

semester 1 Capaian

Meningkatnya

pelayanan rutin

jasa administrasi

perkantoran,

sarana dan

prasarana

perkantoran serta

dokumen

perencanaan,

kinerja dan

laporan keuangan

Persentase

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

100% 50% 50% 301.431.377 121.851.193 40,42%

Persentase

Pelayanan Sarana

dan Prasarana

Aparatur dengan

Kondisi Layak

Fungsi

100% 25% 25% 921.888.892 120.516.149 13,07%

Persentase

Dokumen

Perencanaan,

Laporan Keuangan

dan Kinerja yang

Tepat Waktu

100% 50% 50% 11.432.000 3.688.000 32,26%

2.3 EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator

kinerja terhadap sasaran strategis program ini adalah sebagai berikut:

SASARAN PROGRAM: Meningkatnya pelayanan rutin jasa administrasi perkantoran, sarana dan prasarana perkantoran

serta dokumen perencanaan, kinerja dan laporan keuangan

Pada capaian kinerja sasaran program “Meningkatnya pelayanan rutin jasa

administrasi perkantoran, sarana dan prasarana perkantoran serta dokumen perencanaan,

kinerja dan laporan keuangan” pada semester 1 ini rata-rata capaian kinerja sebesar 41,67%

dengan serapan anggaran rata-rata sebesar 28,58%, hal ini terjadi karena ada beberapa

kegiatan yang belum bisa dilaksanakan sesuai jadwal antara lain :

- Pengadaan kendaraan dinas belum terealisasi terkendala dengan harga e katalog 2017

belum diterbitkan oleh LKPP.

- Pengadaan meubelair dan personal komputer yang masih dalam proses.

Page 6: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

2.4 RENCANA TINDAK LANJUT.

Pelaksanaan program kegiatan terutama pada kegiatan yang tertunda

pelaksanaannya segera direalisasikan pada periode berikutnya dengan semaksimal mungkin

agar capaian kinerja dan serapan keuangan dapat sesuai dengan perencanaan yang telah

ditetapkan dalam Perjanjian Kinerja Sekretaris dengan Kepala OPD pada akhir tahun nantinya.

2.5 TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG.

Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain ……………………………………………………………………

……………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………….

Page 7: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Sekretariat Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar

pada Semester 1 Tahun 2017 dapat disimpulkan secara ringkas sebagai berikut:

1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Sekretariat Semester 1 Tahun 2017

dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya dimana seluruh kegiatan kemanfaatannya

digunakan untuk kepentingan internal SKPD.

2. Dalam pencapaian sasaran program yang diperjanjikan, 1 (satu) Sasaran Program dengan 3

(tiga) Indikator Kinerja dengan capaian kinerja 41,67% dan persentase serapan anggaran

28,58% menunjukkan bahwa ada beberapa kegiatan yang belum bisa terealisasi sesuai

dengan perencanaan oleh sebab itu untuk selanjutnya lebih dimaksimalkan agar capaian

kinerja dan serapan anggaran bisa sesuai dengan yang ditargetkan.

Blitar, Juli 2017

Mengetahui, ATASAN LANGSUNG

KEPALA BKPSDM KABUPATEN BLITAR

ACHMAD LAZIM, SE, MM. Pembina Utama Muda

NIP. 19600805 198903 1 013

SEKRETARIS BKPSDM KABUPATEN BLITAR

DRS. HARI PURNOMO, MM Pembina Tk. I

NIP. 19650121 199302 1 002

Page 8: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

LAPORAN KINERJA BIDANG PENGEMBANGAN APARATUR

BAB I

PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara

prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap

kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang

perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas

Bidang Pengembangan Aparatur Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten

Blitar terhadap pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan Kinerja Tahun

2017 ini disajikan beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun

ketidakberhasilan pencapaian kinerja Bidang Pengembangan Aparatur Badan Kepegawaian

dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar.

Berdasarkan Peraturan Bupati Blitar Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Blitar, dalam melaksanakan tugas-tugas

Bidang Pengembangan Aparatur, dipimpin oleh Kabid Pengembangan Aparatur yang

mempunyai fungsi :

a. Merumuskan rencana program pendidikan dan pelatihan penjenjangan dan peningkatan

kualifikasi pendidikan;

b. Merumuskan rencana program pendidikan dan pelatihan teknis dan fungsional;

c. Merumuskan rencana program pengembangan kompetensi dan sertifikasi;

d. Mengembangkan dan melaksanakan program pendidikan dan pelatihan penjenjangan

dan peningkatan kualifikasi pendidikan;

e. Mengembangkan dan melaksanakan program pendidikan dan pelatihan teknis dan

fungssional;

f. Mengembangkan dan melaksanakan program pengembangan kompetensi dan

sertifikasi;

g. Mengkoordinasikan analisis kebutuhan program pendidikan dan pelatihan;

Page 9: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

h. Mengkorrdinasikan dengan lembaga terkait dalam pelaksanaan program pendidikan dan

pelatihan;

i. Memonitoring dan mengevaluasi program;

j. Merumuskan laporan hasil pelaksanaan program pendidikan dan pelatihan; dan

k. Melaksanakan tugas dinas lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

Bidang Pengembangan Aparatur BKPSDM Kabupaten Blitar mempunyai peran penting

dalam membantu Kepala Badan dalam menyelenggarakan sebagian urusan di bidang

pendidikan dan pelatihan penjenjangan, pendidikan dan pelatihan teknis, pendidikan dan

pelatihan fungsional serta pengembangan kompetensi.

Page 10: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA

2.1 PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2017 yang ditandatangani antara Bidang

Pengembangan Aparatur dengan Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM

Kabupaten Blitar adalah dengan menyatakan menjanjikan akan mewujudkan 1 (Satu) Sasaran

Program dengan 1 (satu) Indikator Kinerja Program yaitu :

1. Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Aparatur dengan indikator kinerja :

a. Persentase peserta yang mengikuti Pendidikan dan Pelatihan

2.2. CAPAIAN KINERJA

Berikut adalah ringkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2017:

Tabel 2.2.1

Capaian Kinerja Bidang Pengembangan Aparatur Semester I Tahun 2017

NO SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA TARGET REALISASI CAPAIAN

1 Meningkatnya Kapasitas

Sumber Daya Aparatur

Persentase peserta yang

mengikuti Pendidikan dan

Pelatihan

100% 36,8% 36,8%

Tabel 2.2

Cost per outcome Bidang Pengembangan Aparatur Semester I Tahun 2017

Sasaran

Program Indikator

Kinerja Anggaran

Target Realisasi Capaian Alokasi Realisasi Capaian

Meningkatnya

Kapasitas

Sumber Daya

Aparatur

Persentase

peserta yang

mengikuti

Pendidikan dan

Pelatihan

100% 36,8% 36,8% 3.210.628.196 842.685.440 26,25%

Page 11: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

1.2 EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator

kinerja terhadap sasaran strategis program ini adalah sebagai berikut:

SASARAN PROGRAM: Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Pada capaian kinerja sasaran program “Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya

Aparatur” pada semester 1 ini capaian kinerja sebesar 36,8% dengan serapan anggaran

sebesar 26,25%, hal ini terjadi karena ada beberapa kegiatan yang belum bisa dilaksanakan

antara lain :

- Pengiriman Peserta Diklat Pim Tk II sebanyak 2 orang ke Bandiklat Prov Jatim

- Pengiriman peserta Diklat Fungsional dari Dishub Kab Blitar (Diklat KIR dan PKB) ke

Pusdiklat Kementerian Perhubungan di Ciawi yang telah dianggarkan tidak bisa terserap

karena Diklat tersebut saat ini dianggarkan oleh Kementerian Perhubungan.

- Belum bisa dilaksanakannya Kegiatan Assesment untuk pengisian jabatan Eselon II .

1.3 RENCANA TINDAK LANJUT.

1. Penyelesaian admisistrasi kegiatan (SPJ) untuk segera diselesaikan agar serapan

anggaran sesuai dengan capaian kinerja.

2. Untuk periode berikutnya lebih dimaksimalkan pelaksanaan kegiatan pada Bidang

Pengembangan Aparatur agar capaian kinerja dan serapan anggaran pada akhir tahun

dapat memenuhi atau bahkan melampaui target yang ditetapkan

2. TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG.

Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain …………………………………………………………………

Page 12: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Bidang Pengembangan Aparatur Semester 1 Tahun 2017 dapat

disimpulkan secara ringkas sebagai berikut:

1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Bidang Pengembangan Aparatur

Semester 1 Tahun 2017 dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya.’

2. Dalam pencapaian sasaran program yang diperjanjikan, 1 (satu) Sasaran Program

dengan 1 (satu) Indikator Kinerja dengan capaian kinerja 36,8% dan capaian serapan

anggaran 26,25% belum sesuai harapan sebagai tindak lanjut Bidang Pengembangan

Aparatur pada periode berikutnya akan melaksanakan kegiatan secara maksimal agar

capaian kinerja dan serapan anggaran pada akhir tahun dapat memenuhi atau bahkan

melampaui target yang ditetapkan.

Blitar, Juli 2017

Mengetahui, ATASAN LANGSUNG

KEPALA BKPSDM KABUPATEN BLITAR

ACHMAD LAZIM, SE, MM.

Pembina Utama Muda NIP. 19600805 198903 1 013

KEPALA BIDANG PEMGEMBANGAN APARATUR

IEKA SUPRAPTI, S.STP, MM Pembina

NIP. 19780526 199802 2 001

Page 13: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

LAPORAN KINERJA BIDANG PENGADAAN, PEMBINAAN DAN PEMBERHENTIAN

BAB I

PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara

prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap

kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang

perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas

Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Badan Kepegawaian dan Pengembangan

SDM Kabupaten Blitar terhadap pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan

Kinerja Tahun 2017 ini disajikan beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan

maupun ketidakberhasilan pencapaian kinerja Bidang Pengadaan, Pembinaan dan

Pemberhentian Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar.

Berdasarkan Peraturan Bupati Blitar Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Blitar, dalam melaksanakan tugas-tugas

Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian, dipimpin oleh Kabid Bidang Pengadaan,

Pembinaan dan Pemberhentian yang mempunyai fungsi :

a. Merumuskan rencana kerja bidang pengadaan, pembinaan dan pemberhentian Aparatur

Sipil Negara;

b. Mengkoordinasikan pelaksanaan dan mensosialisasikan pembinaan Aparatur Sipil

Negara;

c. Merumuskan dan melaksanakan Orientasi Aparatur Sipil Negara;

d. Mengkordinasikan sosialisasi Penilaian Prestasi Kerja Aparatur Sipil Negara;

e. Melaksanakan tugas dinas lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

f. Melaksanakan evaluasi dan pelaporan dalam bidang pengadaan, pembinaan dan

pemberhentian Aparatur Sipil Negara; dan

g. Melaksanakan tugas dinas lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

Page 14: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian BKPSDM Kabupaten Blitar

mempunyai peran penting dalam membantu Kepala Badan dalam urusan di bidang formasi,

pengadaan, pembinaan pegawai, pengangkatan dan pensiun.

Page 15: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA

2.1 PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2017 yang ditandatangani antara Bidang

Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian dengan Kepala Badan Kepegawaian dan

Pengembangan SDM Kabupaten Blitar adalah dengan menyatakan menjanjikan akan

mewujudkan 1 (Satu) Sasaran Program dengan 1 (satu) Indikator Kinerja Program yaitu :

1. Meningkatnya Pembinaan dan Pengembangan Aparatur Sipil Negara dengan indikator

kinerja :

a. Persentase Aparatur yang Memperoleh Pembinaan dan Pengembangan Aparatur

2.3. CAPAIAN KINERJA

Berikut adalah ringkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2017:

Tabel 2.2.1

Capaian Kinerja Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Semester I Tahun 2017

NO SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA TARGET REALISASI CAPAIAN

1 Meningkatnya Pembinaan dan

Pengembangan Aparatur Sipil

Negara

Persentase Aparatur yang

Memperoleh Pembinaan

dan Pengembangan

Aparatur

100% 40,25% 40,25%

Tabel 2.2

Cost per outcome Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Semester I Tahun 2017

Sasaran

Program Indikator

Kinerja Anggaran

Target Realisasi Capaian Alokasi Realisasi Capaian

Meningkatnya

Pembinaan dan

Pengembangan

Aparatur Sipil

Negara

Persentase

Aparatur yang

Memperoleh

Pembinaan dan

Pengembangan

Aparatur

100% 40,25% 40,25% 933.645.825 291.817.271 30,20%

Page 16: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

2.2 EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator

kinerja terhadap sasaran strategis program ini adalah sebagai berikut:

SASARAN PROGRAM: Meningkatnya Pembinaan dan Pengembangan Aparatur Sipil Negara

Pada capaian kinerja sasaran program “Meningkatnya Pembinaan dan

Pengembangan Aparatur Sipil Negara” pada semester 1 ini capaian kinerja sebesar 40,25%

dengan serapan anggaran sebesar 30,20%, hal ini terjadi karena kegiatan sudah dilaksanakan

dengan baik akan tetapi administrasi keuangannya masih dalam proses penyelesaian sehingga

serapan anggaran lebih kecil dari capaian kinerja.

2.3 RENCANA TINDAK LANJUT.

Secara terus menerus dan berkelanjutan memberikan pelayanan terbaik dalam

pelayanan administrasi kepegawaian diantaranya pelayanan pensiun, karis/karsu, karpeg, dan

bapertarum serta pembinaan ASN, sehingga pada akhir tahun dapat memenuhi atau bahkan

melampaui target yang ditetapkan.

3. TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG.

Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain ……………………………………………………………………

Page 17: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Semester 1 Tahun

2017 dapat disimpulkan secara ringkas sebagai berikut:

1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Bidang Pengadaan, Pembinaan dan

Pemberhentian Semester 1 Tahun 2017 dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya.

2. Dalam pencapaian sasaran program yang diperjanjikan, 1 (satu) Sasaran Program dengan 1

(satu) Indikator Kinerja dengan capaian kinerja 40,25% dan persentase serapan anggaran

30,20% untuk selanjutnya pelaksanaan kegiatan dan pengadministrasian keuangan lebih

dimaksimalkan agar capaian kinerja dan serapan anggaran bisa sesuai dengan yang

ditetapkan.

Blitar, Juli 2017

Mengetahui, ATASAN LANGSUNG

KEPALA BKPSDM KABUPATEN BLITAR

ACHMAD LAZIM, SE, MM.

Pembina Utama Muda NIP. 19600805 198903 1 013

KEPALA BIDANG PENGADAAN, PEMBINAAN DAN PEMBERHENTIAN

BENNY SETYOHADI, SH, MH

Pembina NIP. 19680830 198903 1 006

Page 18: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

LAPORAN KINERJA BIDANG KESEJAHTERAAN DAN INKA

BAB I

PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara

prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap

kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang

perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas

Bidang Kesejahteraan dan INKA Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten

Blitar terhadap pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan Kinerja Tahun

2017 ini disajikan beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun

ketidakberhasilan pencapaian kinerja Bidang Kesejahteraan dan INKA Badan Kepegawaian dan

Pengembangan SDM Kabupaten Blitar.

Berdasarkan Peraturan Bupati Blitar Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Blitar, dalam melaksanakan tugas-tugas

Bidang Kesejahteraan dan INKA, dipimpin oleh Kabid Bidang Kesejahteraan dan INKA yang

mempunyai fungsi :

a. Merumuskan rencana kerja bidang kesejahteraan dan informasi kepegawaian;

b. Merumuskan rencana kerja program perencanaan sistem pengelolaan data dan sistem

informasi kepegawaian;

c. Merumuskan rencana kerja dan program dalam rangka peningkatan kesejahteraan ASN;

d. Melaksanakan administrasi fasilitasi kepegawaian meliputi laporan Pajak-Pajak Pribadi,

pemberian penghargaan dan tanda jasa, jaminan perlindungan, pengelolaan sistem

kehadiran dan sistem pelaporan absensi ASN dan tugas-tugas kesekretariatan Korps

ASN;

e. Melaksanakan evaluasi dan pelaporan dalam bidang kesejahteraan dan informasi

kepegawaian; dan

f. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

Page 19: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Bidang Kesejahteraan dan INKA BKPSDM Kabupaten Blitar mempunyai peran

penting dalam membantu Kepala Badan urusan di bidang kesejahteraan, Informasi

kepegawaian dan fasilitasi ASN.

Page 20: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA

2.1 PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2017 yang ditandatangani antara Bidang

Kesejahteraan dan INKA dengan Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM

Kabupaten Blitar adalah dengan menyatakan menjanjikan akan mewujudkan 1 (Satu) Sasaran

Program dengan 1 (satu) Indikator Kinerja Program yaitu :

1. Meningkatnya Pengembangan Data/ Informasi Kepegawaian yang diupdate tepat

waktu:

- Persentase Pengembangan Data/Informasi Kepegawaian

2.4. CAPAIAN KINERJA

Berikut adalah ringkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2017:

Tabel 2.2.1

Capaian Kinerja Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Semester I Tahun 2017

NO SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA TARGET REALISASI CAPAIAN

1 Meningkatnya Pengembangan

Data/ Informasi Kepegawaian

yang diupdate tepat waktu

Persentase Pengembangan

Data/Informasi

Kepegawaian

100% 37,5% 37,5%

Tabel 2.2

Cost per outcome Bidang Pengadaan, Pembinaan dan Pemberhentian Semester I Tahun 2017

Sasaran

Program Indikator

Kinerja Anggaran

Target Realisasi Capaian Alokasi Realisasi Capaian

Meningkatnya

Pengembangan

Data/ Informasi

Kepegawaian

yang diupdate

tepat waktu

Persentase

Pengembangan

Data/Informasi

Kepegawaian

100% 37,5% 37,5% 1.268.620.700 380.437.500 35,40%

Page 21: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

3.2 EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator

kinerja terhadap sasaran strategis program ini adalah sebagai berikut:

SASARAN PROGRAM: Meningkatnya Pengembangan Data/ Informasi Kepegawaian yang diupdate tepat waktu

Pada capaian kinerja sasaran program “Meningkatnya Pengembangan Data/

Informasi Kepegawaian yang diupdate tepat waktu” pada semester 1 ini capaian kinerja

sebesar 37,5% dengan serapan anggaran sebesar 35,40%, hal ini terjadi karena sebagian data

kepegawaian belum terentry (data peserta yang telah mengikuti diklat Pim per sem I Tahun

2017) dan proses pelaksanaan pengadaan finger print masih dalam proses pelelangan.

3.3 RENCANA TINDAK LANJUT.

Dalam periode ke depan untuk pelaksanaan kegiatan lebih dimaksimalkan terutama

update data kepegawaian terbaru dan pelaksanaan pengadaan finger print sehingga pada

akhir tahun nanti target yang telah ditetapkan akan tercapai dengan baik.

4.3 TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG.

Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain ……………………………………………………………………

Page 22: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Bidang Kesejahteraan dan INKA Semester 1 Tahun 2017 dapat

disimpulkan secara ringkas sebagai berikut:

1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Bidang Kesejahteraan dan INKA Semester

1 Tahun 2017 dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya.

2. Dalam pencapaian sasaran program yang diperjanjikan, 1 (satu) Sasaran Program dengan 1

(satu) Indikator Kinerja dengan capaian kinerja 37,5% dan persentase serapan anggaran

35,40% menunjukkan bahwa ada beberapa kegiatan yang belum bisa terealisasi sesuai

dengan perencanaan oleh sebab itu untuk selanjutnya lebih dimaksimalkan agar capaian

kinerja dan serapan anggaran bisa sesuai dengan yang ditetapkan.

Blitar, Juli 2017

Mengetahui, ATASAN LANGSUNG

KEPALA BKPSDM KABUPATEN BLITAR

ACHMAD LAZIM, SE, MM. Pembina Utama Muda

NIP. 19600805 198903 1 013

KEPALA BIDANG KESEJAHTERAAN DAN INKA BKPSDM

HARIS MUKTIONO, SH, MH Pembina

NIP. 19680830 198903 1 006

Page 23: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

LAPORAN KINERJA BIDANG MUTASI

BAB I

PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara

prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap

kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang

perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas

Bidang Mutasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar terhadap

pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan Kinerja Tahun 2017 ini disajikan

beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun ketidakberhasilan

pencapaian kinerja Bidang Mutasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten

Blitar.

Berdasarkan Peraturan Bupati Blitar Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Blitar, dalam melaksanakan tugas-tugas

Bidang Mutasi, dipimpin oleh Kabid Mutasi yang mempunyai fungsi :

a. Merumuskan rencana kerja bidang mutasi;

b. Mengkoordinasikan inventarisasi formasi jabatan struktural dan fungsional;

c. Merumuskan kebijakan dan rencana kerja pengangkatan, pemindahan dan

pemberhentian dalam dan dari jabatan Administrasi dan Jabatan Pimpinan Tinggi;

d. Mengkoordinasikan pelaksanaan administrasi pengembangan karir PNS meliputi

kenaikan pangkat struktural dan fungsional, ujian dinas dan ujian penyesuaian ijasah,

pemindahan antar instansi dan antar daerah dan peninjauan masa kerja;

e. Mengkordinasikan pelaksanaan administrasi perhitungan angka kredit jabatan

fungsional;

f. Mengkoordinasikan evaluasi dan pelaporan dalam Bidang Mutasi; dan

g. Melaksanakan tugas dinas lain yang diberikan oleh Kepala Badan.

Page 24: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

Bidang Mutasi pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kabupaten Blitar

mempunyai peran penting dalam membantu Kepala BKPSDM dalam menyelenggarakan

sebagian urusan pemerintah dalam kepangkatan struktural, kepangkatan fungsional, penataan

dan penempatan pegawai.

Page 25: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA

2.1 PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2017 yang ditandatangani antara Bidang Mutasi

dengan Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Blitar adalah dengan menyatakan

menjanjikan akan mewujudkan 1 (satu) Sasaran Program dengan 1 (satu) Indikator Kinerja

yaitu:

1. Meningkatnya Penataan Karier Aparatur sesuai dengan Kebutuhan dan Kompetensi dengan

indikator kinerja program :

a. Persentase Penataan Karier sesuai dengan kompetensi

3.4 CAPAIAN KINERJA

Berikut adalah ringkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2017:

Tabel 2.2.1

Capaian Kinerja Bidang Mutasi Semester I Tahun 2017

NO SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA TARGET REALISASI CAPAIAN

1 Meningkatnya Penataan Karier

Aparatur sesuai dengan

Kebutuhan dan Kompetensi

Persentase Penataan Karier

sesuai dengan kompetensi

100 % 54 % 54 %

Tabel 2.2.2

Cost per outcome Bidang Mutasi Semester I Tahun 2017

Sasaran Program Indikator

Kinerja Anggaran

Target Realisasi Capaian Alokasi Realisasi Capaian

Meningkatnya

Penataan Karier

Aparatur sesuai

dengan

Kebutuhan dan

Kompetensi

Persentase

Penataan Karier

sesuai dengan

kompetensi

100 % 54 % 54 % 1.024.884.010 362.840.640 35,40%

Page 26: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

3.5 EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator

kinerja terhadap sasaran strategis program ini adalah sebagai berikut:

SASARAN PROGRAM: Meningkatnya Penataan Karier Aparatur sesuai dengan Kebutuhan dan Kompetensi

Pada capaian kinerja sasaran program “Meningkatnya Penataan Karier Aparatur

sesuai dengan Kebutuhan dan Kompetensi” pada semester 1 ini capaian kinerja sebesar 54%

dengan serapan anggaran rata-rata sebesar 35,40%, hal ini dapat dijelaskan sebagaimana

berikut :

1. Kegiatan Penyusunan Rencana Pembinaan Karir PNS dengan target kinerja 2 kali telah

dilaksanakan 1 kali pada tribulan II yaitu Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi

Pratama.

2. Kegiatan Penempatan dan Pemindahan Tugas PNS dengan target kinerja 250 SK telah

terealisasi sebanyak 145 SK.

3. Penyerapan anggaran belum bisa maksimal dikarenakan penyelesaian administrasi

keuangan masih dalam proses.

3.6 RENCANA TINDAK LANJUT.

Untuk periode berikutnya akan lebih dimaksimalkan pelaksanaan kegiatan dan

penyelesaian administrasi keuangan agar pada akhir tahun capaian kinerja dan keuangan bisa

tercapai sesuai target yang telah ditetapkan.

3.7 TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG.

Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain ……………………………………………………………………

Page 27: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Bidang Mutasi Semester 1 Tahun 2017 dapat disimpulkan secara ringkas

sebagai berikut:

1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Bidang Mutasi Semester 1 Tahun 2017

dapat dilaksanakan dengan baik.

2. Untuk memenuhi capaian kinerja dan keuangan yang belum sesuai target maka akan

dilakukan upaya-upaya yang maksimal agar capaian kinerja dan keuangan pada akhir tahun

dapat mencapai target sebagaimana yang telah ditetapkan.

Blitar, Juli 2017

Mengetahui, ATASAN LANGSUNG

KEPALA BKPSDM KABUPATEN BLITAR

ACHMAD LAZIM, SE, MM.

Pembina Utama Muda NIP. 19600805 198903 1 013

KEPALA BIDANG MUTASI

AGUS SISWANTO IWA B, SH, MM Penata Tingkat I

NIP. 19640819 199003 1 015

Page 28: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan
Page 29: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan
Page 30: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan
Page 31: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan
Page 32: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan
Page 33: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAHbkpsdm.blitarkab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/LKJiP-2017-Esel… · Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan