LAPORAN PRAKERIN SMK

Embed Size (px)

DESCRIPTION

semoga bermanfaat

Citation preview

BAB I PENDAHULUAN

1.1

LATAR BELAKANG PRAKERIN John Oxenham ( 1984:34 ) mengatakan bahwa apabila lulusan suatu sekolah

tidak dapat dipekerjakan atau memperoleh pekerjaan yang sesuai dengan jenis dan tingkat pendidikan yang dimilikinya, sekolah atau guru-guru dianggap tidak berhasil dengan tugasnya. Hal ini berarti sekolah dianggap tidak memenuhi kebutuhan masyarakat atau dunia kerja. Salah satu upaya meningkatkan mutu dan relevensi pendidikan kejuruan adalah meningkatkan keterkaitan dan keterpaduan ( link and match ) dalam

implementasi Pendidkan Sistem Ganda ( PSG ). Dalam hal ini, guru-guru yang terlibat secara langsung dalam pelaksaaan On Job Training ( OJT ). UndangUndang No. 20 Tahun 2003 menyatakan bahwa Pendidikan Nasional merupakan suatu sistem pendidikan terpadu yang mencangkup semua jenis, satuan, jalur, jenjang, dan kegiatan, dan kegiatan pendidikan yang berkaitan satu sama lain, ditata secara sistematis sebagai uapaya untuk mencapai tujuan Pendidikan Nasional. Salah satu jenis sekolah lanjutan tingkat atas yang sekarang mendapat perhatian khusus dari pemerintah adalah SMK. Isi pendidikan sekolah kejuruan

1|PRAKERIN 2011

itu berkaitan langsung dengan proses industrialisasi atau dunia usaha, terutama jika berkaitan dengan fungsinya sebagai produsen tenaga kerja menengah. Finch, C.R. & John.R.c ( 1979:8) menyatakan perlunya melakukan

identifikasi dan seleksi kurikulum , pengembangan materi kurikulum, dan pengembangan paket-paket yang didasarkan atas kompetensi dan pengajaran individual. Oleh karena itu dalam pelaksanaan kurikulum SMK yang berorientasi kepada sistem ganda, perlu dilakukan identifikasi dan pemilihan materi pengajaran yang relevan dengan dunia kerja atau industri. Selain itu, harus dilakukan pengembangan materi secara terpadu yang disesuaikan dengan tuntutan dunia usaha atau dunia industri melalui pengembangan paket paket belajar atau modul. Penerapan kebijakan link and match pada hakikatnya bertujuan untuk meningkatkan relevansi pendidikan dengan kebutuhan lapangan kerja. Hal ini sebagai usaha untuk mencari titik temu antara dunia pendidikan sebagai produsesn dan dunia kerja/industri sebagai konsumen. Menurut Pakpahan (1994:7), tujuan gerakan link and match adalah untuk mendekatkan pemasok ( supplier) dengan mutu sumber daya manusia , terutama yang berhubungan dengan kualitas ketenagakerjaan. Sedangkan konsep dasar penerapan pendidkan sistem ganda itu sendiri adalah penyelenggaraan pendidikan yang mengintgrasikan secara tersistem kegiatan pendidikan di sekolah dengan kegiatan pendidikan ( paraktek ) di dunia industri.

2|PRAKERIN 2011

Praktek kerja industri pada dasarnya merupakan suatu bentuk pendidikan yang melibatkan siswa langsung bekerja di dunia usaha/industri agar siswa memiliki kompetensi yang sesuai dengan harapan dan tujuan industri, Disamping itu juga agar diperoleh pengalam kerja sebagai salah satu hal untuk meningkatkan keahlian profesianal. Hal ini cukup beralasan mengingat dunia industri memerlukan tenaga kerja yang berkualitas dan ahli di bidangnya untuk mengoperasikan peralatan dan teknologi canggih. Upaya pemerintah dalam hal ini Direktorat Menengah dan Kejuruan ( Dikmenjur ) sebagai upaya mendekatkan pendidikan kejuruan dengan dunia kerja, telah dilakukan dengan adanya kebijakan link and match. Sabagai realisasi dan kebijakan tersebut, maka telah dicanangkan konsep pendidikan degan sitem ganda ( PSG / Dual Base System). Pendidikan Sistem Ganda adalah bentuk penyelenggaraan pendidikan yang memadukan pendidikan sekolah dengan penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan bekerja langsung di dunia kerja ( Depdikbud,1994). Realisasi dari Pendidikan Sistem Ganda tersebut adalah dilaksanakannya praktek kerja industri (Prakerin). Pelaksanaan Prakerin dimaksudkan agar program pendidikan di sekolah menacu pada pencapain kemampuan profesional sesuai dengan tuntutan beralasan mengingat dunia industri memerlukan tenaga kerja yang berkualitas dan ahli di bidangnya untuk menoperasikan peralatan dan teknologi canggih. Upaya pemerintah dalam hal ini Direktorat Menengah dan Kejuruan ( Dikmenjur) sebagai upaya mendekatkan pendidkan kejuruan dengan

3|PRAKERIN 2011

dunia kerja, telah dilakukan dengan adanya kebijakan link and match. Sebagai realisasi dan kebijakan tersebut, maka telah dicanangkan konsep pendidikan sitem ganda ( PSG/Dual Base System ). PSG adalah bentuk penyelenggaraan lapangan kerja. Stategi pengembangan yang di tempuh Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan pada tahap awal pelaksanaan Prakerin adalah menunjuk sejumlah SMK tertentu untuk meaksanakan uji coba. Program Prakerin didsusun dan bersumber dari kurikulum yang menacu pada profil kemampuan dan garis-garis besar program pengajaran ( GBPP) (Depdikbud,1995). Salah satu upaya yang

dilakukan dalam merancang program pengajaran adalah melakukan pemetaan profil kemampuan tamatan terhadap bahan kajian komponen pendidikan yang meliputi komponen pendidikan adaftif, teori kejuruan, praktek dasar profesi dan praktek kaahlian profesi. Pelaksanan program pengajaran komponen pendidikan adaptif dan teori kejuruan dilaksanakan di sekolah. Komponen pendidikan praktek dasar profesi dilaksanakan sesuai dengan kesepakatan antara sekolah dengan industri pasangannya. Sedangakn komponen pendidkan praktek kahlian profesi menjadi tanggung jawab dunia usaha, duina industri pasangan masing-masing. 1.2 LANDASAN HUKUM PRAKERIN Pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda akan menjadi salah satu bentuk penyelenggaraan pendidikan menengah kejuruan sesuai dengan ketentuan pada Undang-Undang Nomor 2 / 1989 tentang Sistem pendidikan Nasional, dan4|PRAKERIN 2011

peraturan Pemerintah Nomor 29 tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah, dan Peraturan Pemerintah Nomor 39 tahun 1992 tentang Peranan masyarakat Dalam Pendidikan Nasional, dan Kepmendikbud Nomor 080 / U / 1993 tetntang Kurikulum SMK, sebagai berikut: 1. Penyelenggaraan pendidikan dilaksanakan melalui 2 ( dua ) jalur yaitu jalur pendidikan sekolah dan jalur pendidikan luar sekolah". [ UUSPN, Bab IV, pasal 10, ayat ( 1 ) ] 2. " Penyelenggaraan sekolah menengah dapat bekerjasama dengan

masyarakat terutama dunia usaha dan para dermawan untuk memperoleh sumber daya dalam rangka menunjang penyelenggaraan dan

pengembangan pendidikan". [ PP 29, Bab XI, pasal 29, ayat ( 1 ) ] 3. " Pengadaan dan pendayagunaan sumberdaya pendidikan di lakukan oleh Pemerintah, masyarakat, dan / atau keluarga peserta didik. [ UUSPN, Bab VIII, pasal 33 ] 4. " Masyarakat sebagai mitra pemerintah berkesempatan yang seluas-luasnya untuk berperan serta dalam penyelenggaraan pendidikan Nasional ". [ UUSPN, Bab XIII, pasal 47, ayat ( 1 ) ] 5. " Peranserta masyarakat dapat berbentuk pemberian kesempatan untuk magang dan atau latihan kerja ". [ PP 39, Bab III, pasal 4, butir ( 8 ) ]. 6. " Pemerintah dan Masyarakat menciptakan peluang yang lebih besar untuk meningkatkan peranserta masyarakat dalam Sistem pendidikan Nasional ". [ PP 39, Bab VI, pasal 8, ayat ( 2 ) ]

5|PRAKERIN 2011

7. " Pada sekolah menengah dapat dilakukan uji coba gagasan baru yang di perlukan dalam rangka pengembangan pendidikan menengah ". [ PP 29, Bab XIII, pasal 32, ayat ( 2 ) ] 8. Sekolah Menengah Kejuruan dapat memilih pola penyelenggaraan pengajaran sebagai berikut: a. Menggunakan unit produksi sekolah yang beroperasi secara profesional sebagai wahana pelatihan kejuruan. b. Melaksanakan sebagian kelompok mata pelajaran keahlian kejuruan di sekolah, dan sebagian lainnya di dunia usaha atau industri. c. Melaksanakan kelompok mata pelajaran keahlian kejuruan sepenuhnya di masyarakat, dunia usaha dan industri.[

Kepmendikbud, No : 080 / U / 1993, Bab IV, butir C.I kurikulum 1994, SMK ]

1.3

TUJUAN PRAKERIN Tujuan Prakerin diantaranya adalah : 1. Mengembangkan dan memantapkan profesionalisme yang diperlukan siswa untuk terjun ke dunia kerja. 2. Memperkokoh " link and macth " antara sekolah dengan dunia kerja. 3. Memberikan kesempatan siswa untuk memasyarakatkan diri pada dunia kerja.

6|PRAKERIN 2011

4. Memperluas pengetahuan teknologi industri. 5. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian dari proses pendidikan. 6. Meningkatkan, meluaskan, dan memantapkan keterampilan siswa untuk terjun kedunia industri sesuai dengan bidangnya. 7. Sebagai salah satu syarat kelulusan di SMK Negeri 2 Garut.

1.4

TEMPAT DAN WAKTU PRAKERIN Nama Industri/ Perusahaan Alamat Lama Waktu Prakerin : Harian Republika Perwakilan Jawa Barat : Jl. LL RE Martadinata No 126 Bandung : 27 Juni 2011 27 September 2011

1.5

TUJUAN PENULISAN LAPORAN Adapun tujuan dari penyusunan laporan Prakerin ini adalah sebagai

berikut : 1. Salah satu syarat mengikuti sidang pertanggung jawaban hasil Prakerin 2. Sebagai pertanggung jawaban kegiatan Praktek Kerja Industri yang telah dilaksanakan oleh siswa 3. Agar mampu memahami memantapkan dan mengembangkan

pengetahuan yang di dapat dari sekolah dan menerapkannya di dunia industri

7|PRAKERIN 2011

4. Sebagai acuan untuk bekal bagi penerus , dalam hal ini, adik-adik kelas melaksanakan Prakerin kelak 5. Sebagai salah satu tolak ukur keberhasilan siswa dalam belajar di sekolah juga dalam kegiatan Praktek Kerja Industri itu sendiri.

1.6

METODE PENULISAN LAPORAN Dalam penyusunan laporan ini , adapun teknik yang digunakan pada

pengumpulan data yang terdiri dari : 1. Pertama penyusun mengumpulkan data sebagai bahan penyusunan laporan, dengan menggunakan metode : a. Pemagangan/ praktik langsung, yaitu penyusun melaksanakan praktik kerja langsung di Harian Republika perwakilan Jawa Barat dengan pengawasan para pembimbing. b. Observasi, yakni penyusun melakukan pengamatan selama melaksanakan PSG di Harian Republika perwakilan Jawa Barat yang ada kaitannya dengan masalah yang penyusun bahas. c. Wawancara, yakni penyusun mengajukan pertanyaan kepada karyawan perusahaan sesuai dengan keahlian yang relevan dengan masalah yang penyusun bahas. d. Studi Pustaka, yaitu penyusun membaca buku yang ada kaitannya dengan masalah yang penyusun bahas. 2. Data yang sudah terkumpul dikelompokan sesuai dengan bagianbagian masalah yang dibahas dari kartu data yang telah dibuat.

8|PRAKERIN 2011

Selanjutnya data siap diolah menjadi bahan laporan siap saji, dengan menggunakan metode: a. Sintetis, yakni penyusun menggabungkan data terkumpul dari berbagai sumber. b. Komperatif, yaitu penyusun membandingkan pembelajaran praktik di SMK Negeri 2 Garut dengan kenyataan praktek di Harian Republika perwakilan Jawa Barat c. Data yang sudah diolah telah siap disusun untuk menjadi laporan yang baik dan benar sesuai dengan ketentuan yang berlaku; dengan mengguanakan metode Deskripsi, yakni penyusun melukiskan menggambarkan uraian masalah secara kronologis supaya mudah dipahami oleh pembaca. 1.7 SISTIMATIKA PENULISAN LAPORAN Supaya ada gambaran yang utuh mengenai keseluruhan isi laporan, maka perlu dibuat sistematikanya sebagai berikut; BAB 1 PENDAHULUAN Menguraikan; latar belakang Prakerin, landasan hukum Prakerin, tujuan parekrin, tempat dan waktu Prakerin , tujuan penulisan, metode penulisan, dan sistematika penulisan. BAB 2 TINJAUAN PERUSAHAAN Pada bab ini meguraikan , mengenai selayang pandang perusahaan,

struktur organisasi perusahaan , serta produk produk yang dihasilkan perusahaan.

9|PRAKERIN 2011

BAB 3 KEGIATAN PRAKERIN Menguraikan, mengenai materi kajian selama kegiatan praktek di Harian Republika perwakilan Jawa Barat , beserta penulisan kegiatan yang di lakukan selama praktek. langkah demi langkah

10 | P R A K E R I N 2 0 1 1

BAB II TINJAUAN PERUSAHAAN

2.1

SEJARAH SINGKAT PERUSAHAAN Republika adalah koran nasional yang dilahirkan oleh kalangan komunitas

Muslim bagi publik di Indonesia. Penerbitan tersebut merupakan puncak dari upaya panjang kalangan umat, khususnya para wartawan profesional muda yang telah menempuh berbagai langkah. Kehadiran Ikatan Cendekiawan Muslim se Indonesia yang dapat menembus pembatasan ketat pemerintah untuk izin penerbitan saat itu memungkinkan upaya-upaya tersebut berbuah. Republika terbit perdana pada 4 Januari 1993. Penerbitan Republika menjadi berkah bagi umat. Sebelum masa itu, aspirasi umat tidak mendapat tempat dalam wacana nasional. Kehadiran media ini bukan hanya memberi saluran bagi aspirasi tersebut, namun juga menumbuhkan pluralisme informasi di masyarakat. Karena itu kalangan umat antusias memberi dukungan, antara lain dengan membeli saham sebanyak satu lembar saham per orang.PT Abdi Bangsa Tbk sebagai penerbit Republika pun menjadi perusahaan yang menjadi perusahaan publik (http://www.republika.co.id/halaman/23). Kelahiran Republika tidak dapat dipisahkan dari kehadiran Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia (ICMI). Republika lahir sebagai perwujudan salah satu program ICMI. Organisasi ICMI bukan sekedar perkumpulan

11 | P R A K E R I N 2 0 1 1

cendikiawan muslim tetapi juga sebagai perhimpunan kekuatan politik islam yang pada masa 70 dan 80-an banyak dipinggirkan oleh rezim Golkar dan militer. Sejak berdiri, motto bukan sekedar menjual berita dipakai oleh Republika. Ideologi Republika adalah ideologi pemiliknya, PT Abdi Bangsa, yaitu Kebangsaan, Kerakyatan dan Keislaman. Republika banyak berupaya menyajikan Islam sebagai agama yang dapat memberi inspirasi terhadap kesadaran sosial selaras dengan aspirasi kontemporer seperti keterbukaan, pluralisme, kecanggihan dunia informasi (Hamad, 2004, p. 120). Terbit, Bertahan, dan Maju Dengan Kreatifitas. Mengelola usaha penerbitan koran bukan perkara sederhana. Selain sarat dengan modal dan sarat SDM, bisnis inipun sarat teknologi. Keberhasilan Republika menapaki usia 15 tahun merupakan buah upaya keras manajemen dan seluruh awak pekerja di PT Abdi Bangsa Tbk yang dilakukan oleh perusahaan yang menerbitkan koran ini sejak 1993 untuk mengelola segala kerumitan itu. Selain dituntut piawai berhitung, pengelola koran juga harus jeli, cerdik, dan kreatif bersiasat untuk tetap bertahan dan memenangkan persaingan. Sejak awal, Republika memang dekat dengan "sesuatu yang baru". Tatkala lahir, Republika menggebrak dengan tampilan "Desain Blok" yang tak lazim. Republika pun mampu menyabet gelar juara pertama Lomba Perwajahan Media Cetak 1993. Tahun 1995, Republika membuka situs web di internet. Republika menjadi yang pertama mengoperasikan Sistem Cetak Jarak Jauh ( SCJJ ) pada tahun 1997. Pendekatan juga dilakukan kepada komunitas pembaca lokal. Republika menjadi12 | P R A K E R I N 2 0 1 1

salah satu koran pertama yang menerbitkan halaman khusus daerah. Selalu dekat dengan publik pembaca adalah komitmen Republika untuk maju. Republika tercatat sebagai perusahaan penerbitan pers (koran) pertama yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta (Listed) tahun 2001 Mulai tahun 2004, Republika dikelola oleh PT Republika Media Mandiri (RMM ). Sementara PT Abdi Bangsa naik menjadi perusahaan induk ( Holding Company ). Di bawah PT RMM, Republika terus melakukan inovasi penyajian. Segala kreativitas dicurahkan untuk sedapat mungkin membuat Republika dan meladeni keinginan publik. Dan saat ini RMM berada di bawah bendera Mahaka Media, kelompok ini juga menerbitkan majalah Golf Digest, koran berbahasa mandarin Harian Indonesia, majalah Parents, majalah a+, radio Jak FM, dan JakTV. Mahaka Media juga melakukan kolaborasi dengan kelompok radio Prambors, terutama radio Female dan Delta. Perbedaan gaya bahasa sebelumnya menambah ruang bisnis dan independensi Republika menjadi lebih kuat. Karena itu secara bisnis koran ini terus berkembang menjadi makin profesional dan matang sebagai koran nasional untuk komunitas muslim. Beberapa terobosanterobosan yang dilakukan oleh koran Republika dari segi isi yaitu kerjasama Republika dengan The New York Times (AS) dan Berita Harian (Malaysia). Kolaborasi Republika dengan dua koran asing itu menunjukan inovasi koran ini terhadap gagasan-gagasan di luar arus sebagai surat kabar komunitas muslim. Selain itu dari sisi Lay Out Republika juga terus melakukan perubahan-perubahan,

13 | P R A K E R I N 2 0 1 1

yang hasilnya pada tahun 2009 memperoleh The Best Newspaper Front Pages Design Asia Media Award dari Asosiasi Surat Kabar Dunia pada WAN-IFRA ke 8. 2.2 VISI DAN MISI PERUSAHAAN 2.2.1 Visi : Menjadikan harian umum Republika sebagai koran umat yang terpercaya dan mengedepankan nilai-nilai universal yang sejuk, toleran, damai, cerdas, dan profesional, namun mempunyai prinsip dalam keterlibatannya menjaga persatuan bangsa dan kepentingan umat Islam yang berdasarkan pemahaman Rahmatan Lil Alamin yaitu Rahmat bagi semua makhluk didunia. 2.2.2 Misi Menciptakan dan menghidupkan sistem manajemen yang efisien dan efektif, serta mampu dipertanggungjawabkan secara profesional. Menciptakan budaya kerja yang sehat dan transparan. Meningkatkan kinerja dengan menciptakan sistem manajemen yang kondusif dan profesional. Meningkatkan penjualan iklan dan koran, sementara menekan biaya operasional (antara lain dengan memiliki mesin cetak). Memprioritaskan pengembangan pemasaran surat kabar Republika di jabodetabek, tanpa harus mematikan di daerah yang sudah ada. Merajut tali persaudaraan dengan organisasi-organisasi Islam di Indonesia.

14 | P R A K E R I N 2 0 1 1

2.3

STRUKTUR ORGANISASI REPUBLIKA JAWA BARAT

2.4

URAIAN TUGAS

KEPALA PERWAKILAN Bertanggung jawab atas berjalan yakni kinerja, baik bisnis dan redaksional di perwakilan REDAKTUR Bertanggung jawab mengedit berita yang masuk dari reporter untuk disajikan dalam koran, serta bertanggung jawab atas isi berita

15 | P R A K E R I N 2 0 1 1

REPORTER Bertugas meliput berita FOTOGRAFER Bertugas meliput berita dalam bentuk berita foto KEPALA BAGIAN IKLAN Bertanggung jawab dalam perolehan penghasilan dalam hal ini iklan ACCOUNT EXECUTIVE Bertugas mencari iklan sebagai penghasilan utama dalam dunia media massa KEPALA BAGIAN SIRKULASI Bertanggung jawab dalam peredaran koran, pelayanan pembaca serta meningkatkan oplah & pembaca MARKETING EXECUTIVE Bertugas menjaga hubungan baik dengan jaringan yang sudah ada serta membuka jaringan baru SALES OFFICER

16 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Bertugas menjaga hubungan baik dengan jaringan, mendistribusikan koran relasi serta meningkatkan oplah dan pelanggan DISTRIBUSI Bertugas mendistribusikan koran dari percetakan ke titik2 distribusi (agen/klien) Bagian UMUM KEUANGAN Mengatur jalannya keuangan operasional serta bertanggung jawab atas penagihan klien/ relasi/ jaringan distribusi UMUM 1. Front Office 2. Pengamanan 3. Rumah Tangga 2.5 PRODUK AND SERVICE REPUBLIKA Republika menampilkan Islam sebagai satu kesatuan. Bingkai Republika yang menonjolkan aspek agama karena harian ini mengusung ideologi keislaman. Harian Republika memilih bermain aman dengan menghindari sesuatu yang kontraproduktif. Karena ideologinya berencana merangkul semua kelompok

17 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Islam, Republika tidak membeda-bedakan Islam radikal-konservatif, moderat dan liberal.

Harian Republika 1. Suplemen Harian 2. Tabloid Mingguan (gratis untuk pembaca) 3. Liputan Khusus (Lipsus) dan Edisi Khusus

4. Majalah Edisi Tahunan 5. Kerjasama Halaman

Brand Activation Corporate Social Responsibility Republika On-Line (website) Penerbit Buku Republika Republika E-Paper Alif TV

2.5.1

Suplemen Harian

Sebagai salah satu koran nasional terbesar di Indonesia, Republika di dalam kehadirannya menyajikan berbagai macam ulasan informasi yang lebih mendalam dalam bentuk suplemen-suplemen yang terbit dari mulai Senin sampai Jumat , dan bertujuan untuk memberikan wawasan yang lebih luas kepada pembaca.

18 | P R A K E R I N 2 0 1 1

HARI NAMA SUPLEMEN TERBIT Senin Suplemen Pendidikan Membedah konsep dan metoda Pendidikan Nasional, dari tingkat sekolah anak-anak, Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah Atas sampai Tingkat Universitas serta informasi seputar lembaga-lembaga pendidikan informal. Senin Suplemen CSR Satu-satunya suplemen yang ada di Indonesia. Suplemen ini memberi ruang kepada perusahaan untuk menginformasikan kegiatan Corporate Social Responsibility- nya sehingga menginspirasi perusahaan lain untuk bersama membangun masyarakat menuju ke arah yang lebih baik. SelasaSuplemen Medika

KETERANGAN

Suplemen yang telah mendapatkan penghargaan jurnalistik dari Koalis Indonesia Sehat dan John Hopkins University. Mengangkat informasi

19 | P R A K E R I N 2 0 1 1

perkembangan dunia farmasi atau dunia kesehatan, terutama dari sisi perkembangan teknologi farmasi (obatobatan), herbal, jamu, dan sebagainya SelasaSuplemen Ponsel

Mengulas seputar gadget, HP dan aksesorisnya. Termasuk info up date harga HP

Rabu

Suplemen Tren Teknologi

Menulis berbagai perkembangan di dunia telekomunikasi, baik jaringan, teknologi komunikasi (CDMA & GSM) maupun 0perator seluler, lengkap dengan peta persaingan bisnis, termasuk peluncuran produk baru,teknologi baru dan sebagainya

Kamis

Suplemen Otomotif

Mengangkat informasi tentang perkembangan teknologi otomotif, bisnis otomotif dengan segala pernakperniknya, termasuk industri ban, cat mobil, velg, pelumas, pengkilap atau asesoris lain

Jumat

Suplemen Properti

Menulis perkembangan bisnis properti,

20 | P R A K E R I N 2 0 1 1

target pasar, pelayanan dari pengembang, bedah produk sarana penunjang seperti cat, lampu dan lainlainJumat Suplemen Haji & Umrah

Suplemen yang menjadi acuan para calon jamaah maupun pembaca yang ingin mencari informasi kebijakan Haji, Biro Travel Haji dan Umrah.

Sabtu

Edisi Akhir Pekan

Mengulas seputar berita positif tentang artis/public figure,tv/radio guide, dvd info. Generasi adalah wadah kreasi remaja.

Sabtu

Suplemen Motor

Mengulas berita seputar motor. Produk Baru, Tip Club Motor & Laporan Utama.

Ahad

Edisi Akhir Pekan

Menampilkan Rubrik Unggulan Laporan Utama : Isu aktual dalam perspektif keluarga

21 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Indonesia Kiriman Anda : Liputan peristiwa dan foto kiriman pembaca Foto Nostalgia : Foto zaman dahulu beserta penjelasannya Kiriman pembaca Boga dan Gaya Liga Inggris

Ahad

Islam Digest

Kupasan tentang Islam dari sisi sejarah,Budaya, ilmu, penemuan, peradaban, tempat- tempat penting, tokoh-tokoh beserta karyanya Menampilkan Rubrik Unggulan Laporan Utama : Isu aktual dunian Islam Indonesia Arsitektur Islam Sastra Islam Situs Budaya Islam Kisah Mualaf

22 | P R A K E R I N 2 0 1 1

2.5.2

LIPSUS, Direktori & Edisi Khusus

LIPSUS Liputan khusus Diterbitkan setiap bulan berisi tentang pemberitaan yang lebih lengkap dan rinci dari berbagai industri. Direktori Direktori terbit tematik dalam bentuk majalah dan tabloid disisipkan gratis sebagai servis kepada pembaca. Direktori yang sudah terbit: Direktori Syariah, Kampus Favorit, Direktori Halal, Direktori Umrah & Haji. Tabloid & Majalah Terbit setiap Jumat, Menginformasikan ulasan yang lebih mendalam seputar perkembangan dunia Islam baik itu dari dalam negeri maupun luar negeri.

23 | P R A K E R I N 2 0 1 1

BAB III KEGIATAN PRAKERIN

3.1 KAJIAN MATERI DESIGN SURAT KABAR Mendesain/Lay Out halaman surat kabar secara garis besar tidak jauh berbeda dengan mendesign poster atau pun produk design lainnya. Surat kabar hanyalah salah satu contoh produk karya design dalam bidang media cetak. Lay Out surat kabar juga merupakan bagian dari proses seni serta kratifitas dalam meracik grafis. 3.1.1 Ruang Lingkup Design Grafis

Secara garis besar, design grafis meliputi : Percetakan/ printing / media cetak meliputi design buku, majalah , poster , pamplet , periklanan, majalah surat kabar, tabloid dll Web Design Animasi, Film Design Arsitek , design industri

24 | P R A K E R I N 2 0 1 1

3.1.2

Design Grafis Dalam Surat Kabar

- Mencipatakan Citra dan mempertahankannya secara visual - Menciptakan daya tarik visual - Memperkuat pesan berita - Memudahkan bagi pembaca - Peyelaras visi dan misi media

3.1.3 Konsep Lay Out Surat Kabar Penguasaan softwere - Image Editor - Vector Graphic - Deskop Publishing : Adobe Phothoshop, Corel Photo Paint : Corel Draw, Adobe Ilustartor, Freehand : QuarkXpress, Adobe Pagemeker, Adobe Indesign

3.1.4 Unsur-unsur dalam meLay Out surat kabar : - Warna - Typograpy - Garis - Foto - Ilustrasi - Ruang

25 | P R A K E R I N 2 0 1 1

3.1.5

Hal hal yang harus diperhatikan saat melay out :

- Sederhana Simple - Seimbang - Keseragaman - Nafas Rubik - Titik Fokus - Target audients/segmen pasar - Tren design - Bedakan design halaman berita umum dengan design halaman khusus

3.1.6

Untuk memadukan semua unsur di butuhkan kratifitas dari si designer .

Beberapa pola Lay Out surat kabar : 1. Pola Tradisional Formal Balance ; berita disusun vertikal. Satu berita per kolom. Quadran Design ; ruang Lay Out design dibagi 4 Focus/Brace Design ; menepatkan Lay Out di daerah perpotongan diagonal Circus/Rezzle-Dazzle ; hiruk pikuk. Semua judul saling menonjol , bereutan menarik mata pembaca. 2. Pola Kontemporer

26 | P R A K E R I N 2 0 1 1

-

Funcitional Design ; meLay Out tidak berdasarkan pola. Berubah sesuai kebutuhan halaman

-

Horizontal Design ; menepatkan judul berita secara mendatar. Dari batas kiri hingga kanan halaman surat kabar

-

Modular Design ; berita dalam kotak. Satau halaman bisa terdiri 2 kotak yang berisi 4 berita. Kekuatan Lay Out ini terletak pada ukuran kotak dan penempatannya.

-

Total/Singgle Thema ; satu berita dalam satu halaman. Umumnya ini untuk format halaman majalah atau tabloid.

-

Grid Design ; meLay Out berita pada kolom yang tetap dengan ukiran yang tidak berubah. Umumnya Lay Out ini berdasarkan pada guide/panduan format yang sudah disipakan pada selembar kertas. Kekutan Lay Out ini terletak pada kombinasi berita vertikal dan horizontalnya.

3.1.7

Teknik Percetakan

Seorang Lay Outer/designer harus memahami teknologi percetakan . Termasuk didalamnya mengenai sperasi warna , kalir, fill, plate, mesin cetak. Terdapat 4 model warna yang harus dipahami terkait proses percetakan : Bitmap Grayscale CMYK/Cyan, Magneta, Yellow, Black

27 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tiga warna diatas adalah proses percetakan surat kabar. RGB/Red,Green,Blue

model warna yang lazim digunakan dalam

Warna RGB hanya bisa digunakan untuk proses direct printing. Model warna ini tidak bisa digunakan untuk seperasi warna. Hindari RGB dalam proses design surat kabar. Terdapat 4 model proses percetakan koran yang lazim digunakan : 1. 2. 3. 4. File Lay Out > Print HVS > Montase > Plate > Cetak File Lay Out > Kalkir > Montase > Plate > Cetak File Lay Out > Filem > Montase > Plate > Cetak File Lay Out > Plate > Cetak

3.1.8

Lay Outer/Designer/Artistik/Art Dept. Dalam sisem kerja surat kabar

Ruang Lingkup Tugas Designer dalam surat kabar juga disebut, artistik, atau art departemen. Para Lay Outer/designer ataupun tim artistik surat kabar merupakan salah satu divisi/departemen yang ada dalam sebuah perusahaan penerbitan surat kabar. Tugas para designer :

28 | P R A K E R I N 2 0 1 1

-

Mendesign halaman sekaligus menyetel foto. Bertanggung jawab terhadap out put design baik dalam bentuk file , film maupun kalkir.

-

Mendesign iklan yang tidak mungkin dikerjakan oleh para designer iklan

-

Bertanggung jawab terhadap design promosi perusahaan surat kabar tersebut.

-

Mendesign setiap ilustarsi maupun skema yang menjadi pendukung berita

-

Membantu readaksi terkait browsing situs situs untuk mencari fotofoto selebriti atau foto foto lainnya sebagai pendukung.

3.2 APLIKASI TATA LETAK HALAMAN QUARKXPRESS ("QUARK") QuarkXPress ("Quark") adalah aplikasi komputer yang digunakan untuk membuat dan mengedit tata letak halaman, Aplikasi ini berjalan di Mac OS dan Windows. Ini pertama kali dirilis oleh Quark, Inc pada tahun 1987 dan masih dimiliki dan diterbitkan pula Oleh Quark. QuarkXPress digunakan oleh desainer individu dan rumah-rumah penerbitan besar untuk menghasilkan berbagai Lay Out, dari satu halaman selebaran ke multi-media proyek diperlukan untuk majalah, koran, katalog, dan sejenisnya. QuarkXPress pernah mendominasi pasar untuk perangkat lunak tata letak halaman dengan lebih dari 95% pangsa pasar di kalangan pengguna profesional.29 | P R A K E R I N 2 0 1 1

3.2.1 Sejarah Quarkxpress ("Quark") Quark Inc didirikan pada tahun 1981 oleh Tim Gill (lahir 18 Oktober 1953), Oleh sebuah pengusaha komputer lunak Amerika dan aktivis hak-hak LGBT. Versi pertama dari QuarkXPress dirilis pada tahun 1987 untuk Macintosh. Sebuah versi Microsoft Windows diikuti pada tahun 1992. Pada 1990-an, QuarkXPress cepat menjadi banyak digunakan oleh desainer halaman profesional, industri typesetting dan printer. Secara khusus, versi Mac 3.3 (dirilis tahun 1996) dipandang sebagai stabil dan bebas masalah, bekerja mulus dengan font PostScript Adobe serta dengan font TrueType Apple. Awal, QuarkXPress dimasukkan

sebuah antarmuka pemrograman aplikasi yang disebut XTensions yang memungkinkan pengembang pihak ketiga untuk membuat fitur kustom add-on untuk aplikasi desktop. Diperkenalkan pada tahun 1989, Xtensions, bersama dengan Apple Computer HyperCard, adalah di antara contoh-contoh pertama dari pengembang yang memungkinkan orang lain untuk membuat perangkat lunak add-ons untuk aplikasi mereka. Setelah memperoleh pangsa pasar sekitar 90% pada 1990-an, mencoba melakukan pembelian Quark bermusuhan Adobe pada tahun 1998, yang ditolak tindakan itu,. Serta kritik bahwa Quark memiliki siklus inovasi yang terlalu panjang dan terlalu mahal, didorong Adobe untuk memulai InDesign pada tahun 1999.

30 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Rilis versi QuarkXPress 5 pada tahun 2002 menyebabkan konflik dengan basis pengguna Apple, seperti Quark tidak mendukung Mac OS X, sementara InDesign 2.0, diluncurkan pada minggu yang sama, lakukan. Pada saat yang sama Quark CEO Fred Ebrahimi berseru bahwa "platform Macintosh menyusut," dan menyarankan bahwa siapa pun tidak puas dengan komitmen Mac Quark seharusnya "beralih ke sesuatu yang lain." Quark mulai untuk menurunkan tingkat harga pada tahun 2004. Pada bulan Desember 2006, Quark lisensi versi Windows QuarkXPress 5 untuk didistribusikan secara gratis di sampul sebuah majalah komputer di Inggris, Computer Shopper, dengan ide menarik konsumen untuk meng-upgrade ke versi kemudian. Setelah datang terlambat dengan Mac OS X versi, Quark mengambil pendekatan yang berbeda untuk port ke Intel-aplikasi di Mac asli (Universal Binary), dan merilis versi Universal Binary-nya 10 bulan sebelum Adobe InDesign porting . 3.2.2 Penggunaan dan fitur Quarkxpress ("Quark") Selain Fungsi dasar font, keselasasan, jarak, dan warna, paket ini juga menyediakan para pengguna dengan pilihan typesetting profesional seperti kerning, teks melengkung sepanjang garis , dan ligatures. Sebuah dokumen berisi teks dan QuarkXPress kotak grafis. Kotak dapat dibentuk kembali, berlapis, dan diberi berbagai tingkat transparansi dan perataan

31 | P R A K E R I N 2 0 1 1

teks (dilempar). Kedua posisi kotak dan grafis atau posisi teks adalah diperbolehkan dalam kotak dengan Akurasi saru seperseribu inci. Kontrol warna memungkinkan penggunaan penuh dari cetak-tekan atau tinta standar Pantone Hexachrome, bersama dengan berbagai warna lain-ruang pilihan. Draft output yang dapat dicetak pada printer desktop konvensional. Proses warna (CMYK) film pemisahan dapat diproduksi untuk mencetak-menekan. QuarkXPress juga menawarkan kemampuan untuk aliran kerja-komposit, baik denga PostScript dan PDF output. QuarkXPress menawarkan sinkronisasi tata letak, beberapa undo / redo fungsionalitas, XML dan halaman web (HTML / XHTML) fitur, dan dukungan untuk impor langsung dan output PDF. Dokumen dapat diverifikasi (prapenerbangan) sebelum mencetak. Ini pratinjau cetak tinggi-tingkat secara otomatis mengidentifikasi konflik dan masalah pencetakan lainnya. Sejak saat itu Adobe telah menerapkan fitur serupa di InDesign CS4. Komposisi zona fitur membuat aplikasi desktop hanya dengan kemampuan multi-user dengan memungkinkan beberapa pengguna untuk mengedit zona berbeda pada halaman yang sama. Zona Komposisi mendorong kolaborasi langkah lebih lanjut dari sekedar simultan teks / gambar (mungkin dengan QuarkCopyDesk sejak 1991), karena memungkinkan tata letak dan grafis elemen yang akan diedit luar aplikasi tata letak.

32 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Aturan user-defined, spesifikasi output dan spesifikasi tata letak dapat digunakan untuk template yang cerdas dan memungkinkan berbagi sumber daya (misalnya, definisi server berbasis gaya lembar ). Versi 6.5, dirilis pada akhir tahun 2004, menambahkan dukungan untuk format Photoshop (PSD). Integrasi PSD dan fitur manipulasi gambar menyebabkan QuarkXPress menerima sejumlah penghargaan, seperti Pilihan Editor Macword untuk 2004. Versi 7 menambahkan dukungan untuk OpenType, Unicode, JDF dan juga PDF / X-ekspor. QuarkXPress 7 juga menambahkan fitur unik, seperti transparansi asli di tingkat warna. QuarkXPress 8 memperkenalkan sebuah antarmuka pengguna benar-benar baru, dukungan untuk drag dan drop, PDF 1,7 impor, Impor AI dan format file global. Grid desain dapat ditugaskan ke halaman dan kotak untuk memungkinkan grid baseline terbatas. Karakter Gantung dapat diterapkan dan disesuaikan dengan karakter dan jumlah untuk menggantung di luar kotak. Ini adalah versi pertama untuk menyertakan built-in Adobe Flash authoring. Desainer dapat membuat konten Flash termasuk suara, video animasi, dan interaktivitas tanpa pemrograman. QuarkXPress 8 tersedia untuk Mac OS X v10.4 ("Tiger"), Mac OS X v10.5 ("Leopard"), Mac OS X v10.6 ("Snow Leopard"), Windows XP SP2, Windows Vista dan Windows 7, 32 dan 64 Bit. Versi Mac adalah biner universal yang berjalan secara native di Mac PPC dan berbasis Intel. Pada bulan Oktober 2008, QuarkXPress 8 Award MacUser Softwere Cetak penerbitan of the Year.

33 | P R A K E R I N 2 0 1 1

3.2.3 Server versi Quarkxpress ("Quark") Pada awal tahun 2003 Quark merilis versi server QuarkXPress, [9] disebut QuarkDDS. Hal ini memungkinkan mengedit halaman dan tata letak halaman dalam browser web. QuarkXPress Server sering digunakan untuk web-untukmencetak dalam intranet perusahaan untuk memungkinkan kustomisasi dan memesan bahan cetak, alur kerja otomatisasi iklan di biro iklan, generasi katalog untuk pengecer dan digital printing variabel untuk pemasaran pribadi. Hal ini memungkinkan perusahaan untuk mencetak salinan digital ketika mereka membutuhkan mereka, sering dengan konten yang disesuaikan. Sistem ini bergantung pada XML. Server sering tertanam di cetak pada perangkat lunak permintaan. Pada tahun 2006 diubah namanya Quark QuarkDDS untuk "QuarkXPress Server". 3.2.4 Versi sejarah Dari Tahun Ketahun

Versi QuarkxpressQuarkxpress 1 Quarkxpress 2 Quarkxpress 2.1

Tahun(1987) (1989) (1989)

PendukungMac OS Saja Pertama Versi Non-Inggris (Misalnya Perancis, Jerman) Kontrol Tipografi Ditingkatkan, Seperti User-Didefinisikan Tabel Kerning Versi Pertama Dengan Palet Pengukuran Dan Dukungan Untuk Perpustakaan. Versi Pertama Untuk Juga Mendukung Windows.

Quarkxpress 3

(1990)

Quarkxpress 3.1

(1992)

34 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Quarkxpress 3.2

(1993)

Versi Pertama Untuk Mendukung Applescript Dan Manajemen Warna. Versi Pertama Untuk Mendukung PPC Native. Paspor Pertama Versi (Opsional). Dukungan Untuk Quarkimmedia. Ini Adalah Versi Terakhir Yang Bekerja Pada Windows 3.X (Memerlukan Win32s Akan Diinstal). Versi Dengan Kurva Bezier Pertama. Perbaikan Antarmuka Menonjol Adalah Pop-Up Alat Dan Kotak Dialog Tab. Windows 3.X Tidak Lagi Didukung Versi Pertama Untuk Juga Mendukung PDF Dan XML. Versi Pertama Untuk Menawarkan Tabel Dan Ekspor HTML. Quarkxpress Server (Quarkdds) Dirilis. Versi Pertama Untuk Mendukung Mac OS X. Versi Pertama Dengan Filter Impor Excel. Versi Pertama Untuk Juga Mendukung Document Object Model Dan Gambar Retouching Fitur. Bug Fix Rilis, Dirilis Setelah Rilis Quark 7. Versi Pertama Untuk Mendukung Opentype, Unicode, PDF / X, Shadows / Transparansi, Format Ayub Definisi Dan Zona Komposisi. Versi Asli Pertama Untuk Mac Intel (Universal Biner), Plus Dukungan PPML.

Quarkxpress 3.3

(1996)

Quarkxpress 3.32

(1996)

Quarkxpress 4

(1997)

Quarkxpress 4.1 Quarkxpress 5

(1999) (2002)

Quarkxpress 6 Quarkxpress 6.1 Quarkxpress 6.5

(2003) (2004) (2004)

Quarkxpress 6.52 Quarkxpress 7

(2006) (2006)

Quarkxpress 7.01

(8 Agustus 2006)

35 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Quarkxpress 7.02 (2006) Quarkxpress 7.1 Quarkxpress 7.1 Quarkxpress 7.3 (2007) (2007) (2007)

Dukungan Bahasa Tambahan Di Paspor. Kinerja Pembaruan. Versi Pertama Untuk Mendukung Windows Vista, Bahasa Tambahan. UI Lokalisasi Peningkatan Dan Dukungan PDF, Peningkatan Performa Dan Stabilitas. Sertifikasi Pada Windows Vista, Dukungan Untuk Mac OS X V10.5 ("Leopard"), Perangkat Tambahan Untuk Pemeriksaan Ejaan. Rilis Publik Non, Hanya Untuk Pelanggan QPS. Bug Fix Rilis, Dirilis Setelah Rilis Quark 8. Baru UI, Mendukung Drag & Drop, Manipulasi Gambar Langsung, Penyelarasan Marjin Disesuaikan Optik, Grid Beberapa Dasar, Dukungan Asia Timur, Flash Authoring Built-In. Tambahan Pemeriksa Ejaan Lima Bahasa Baru Dan Baru Pantone Perpustakaan Skala Numerik, Transparansi Asli (PDF-X / 4) Dan Lapisan Dalam PDF, Meningkatkan Spell Checker Dan Perbaikan Fitur Lainnya. Mendukung Snow Leopard Dan Windows 7. Bug Fix Release. Perbaikan Masalah Aktivasi Pada Apple Hardware Tertentu. Optimasi Kecepatan Bug Fix Release. Perbaikan Bug, Auto Updater, Docx

Quarkxpress 7.31

(2007)

Quarkxpress 7.4 Quarkxpress 7.5 Quarkxpress 8

(2008) (2008) (2008)

Quarkxpress 8.01 Quarkxpress 8.02 Quarkxpress 8.1

(2008) (2009) (2009)

Quarkxpress 8.12 Quarkxpress 8.15 Quarkxpress 8.1.6 Quarkxpress 8.1.6.2 Quarkxpress 8.5

(2009) (2010) (2010) (2010) (2010)

36 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Impor. Quarkxpress 9 (2011) Styles Bersarang, Callouts (Unsur Berlabuh Luar Kotak Teks), Peluru & Nomor, Bentuk Wizard, Impor Gambar Multi. Selain Terbesar Untuk Versi Ini Adalah "App Studio", Yang Memungkinkan Untuk Mengekspor Aplikasi Multimedia Untuk Keluar Ipad Quarkxpress. Bug Fix Release

Quarkxpress 9.0.1

(2011)

Tabel Perubahan Versi Dari Tahun Ke Tahun

3.3 MEMULAI MELAY OUT KORAN

1.

Langkah pertama masuk kedalam jendela Mac OS

37 | P R A K E R I N 2 0 1 1

2. Setelah anda berada di dalam jendela Mac OS, pilih atau masuklah kedalam aplikasi pengolah tata letak halaman untuk memulai Lay Out koran , yaitu QuarxXpress.

3. Maka setelah itu anda akan di bawa kedalam tampilan QuarxXpress. 4. Untuk memulai pengaturan / peLay Outan tata letak halam koran anda bisa membuka dokumen yang sudah ada , yaitu halaman Lay Out koran , dengan mencar di finder > folder berisi halaman Lay Out koran.

38 | P R A K E R I N 2 0 1 1

5. Setelah anda menemukan halaman yang akan di rubah maka anda cukup mengklik dua kali file halaman tersebut.

6. Dan masuklah anda kedalam halaman koran yang masih acak acakan berisi data data berita bertia sebelumnya yang sudah di terbitkan, untuk mengapus data yang sudah ada dan memulai yang baru anda cukup menekan Camand + A, Untuk menseleksi semua data dan menghapusnya dengan menekan Cammad+K atau Cammand + Delete

39 | P R A K E R I N 2 0 1 1

7. Maka halaman akan terlihat tampak kosonng tidak ada data dan untuk menampilkan jarak antar kolom di koran maka anada cukup menekan F7, maka akan muncul garis berwarna hijau dan biru ( guides ).

8. Sebelum kita membuat dummy atau kerangka Lay Out koran, hal yang paling penting dalam meLay Out koran atau menyusun isi koran adalah, merubah tanggal koran, yang tentunya tanggal koran tersebut akan terbit, dengan menghapus tanggal sebelumnya kemudian isikan tanggal yang baru, untuk menghapus bisa menggunakan backspace.

9. Selanjutnya kita membuat dummy atau kerngka koran untuk dimasukan berita disini, kita membuat dummy 3 berita, 2 berita foto, dan 1 iklan dengan kuran 3 x 200. 10. Apabila kita mendapati Lay Out koran dan didalmnya ada iklan untuk di tampilkan maka kita dahulukan dulu kotak/kolom iklan, disini kita akan mebuat iklan dengan ukuran 3 x 200 yaitu, 3 kolom dengan tinggi 200 mm, dengan menggunkan Picture Conten Tool.

40 | P R A K E R I N 2 0 1 1

11. Setalah mengatur ukuran dari kolom iklan tersebut , selanjutnya kita menebalkan garis dari kolom iklan tersebut dengan menekan Cammand+ B > Frame 1 > OK

41 | P R A K E R I N 2 0 1 1

12. Sebelum memulai dummy berita kita gunakan Picture Content Tool ( R ) , dan disini membuat kolom untuk berita foto dengan jumlah 4,5 kolom dimulai dari 2 kolom ke dua sebelah kanan , dan kolom pertama kolom pertama sebelah kanan untuk caption dari berita foto tersebut.

Picture content tool ( R )

13. Selanjutnya frame kotak/kolom yang di buat tadi di beri ketebalan garis agar memudahkan untuk melihat jarak/ukuran kotak dari foto tersebut dengan menekan Cammand +B > Frame Width > 1 > Ok

42 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Maka akan tampak etebalan garis , dengan ketebalan 1 , dan sesuak an garis kotak tersebut dengan garis kolom

14. Setelah itu buat kotak 1 kolom disebelah kanan kotak/kolom foto untuk caption foto dengan menggunkan Text Conten Tool (T)

15. Kemudian langkah selanjutnya yaitu mebuat kolom berita HL ( Headline ) dengan jumlah kolom 5,5 kolom yang di buat menjadi 5 kolom dengan mengatur jumlah kolom di menu bawah cools,43 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Dan hampir sama apabila telah mebuat kolom / kotak selanjutnya kita memberi ketebalan pada kotak kolom tersebut dengan Command+B 16. Kemudian kita duplikasi kolom berita/ teks tersebut untuk dijadikan judul dari berita HL tersebut, dan terlebih dahulu mengtur Staep and Repeat dengan menekan Command+Ctrl+R > Repat Count 1 > Horizontal Offset 0 > Vertical Offset 0 , Kemudian dupilasi kotak kolom tersebut dengan menekan Cammand+D, kemudian tarik dari kotak kolom pertama sehingga menjadi 2 kotak, 1 kotak untuk judul satu kotak untuk isi berita.

44 | P R A K E R I N 2 0 1 1

17. Kemudian ikuti langkah angkah di atas baik membuat kolom foto atau kolom berita (teks) untuk mebuat kolom kolom lainya sehingga menghasilan 3 kolom berita , 2 kolom berita foto dan satu kolom untuk iklan dengan ukuran masing masing di sesuaikan dengan kebutuhan Lay Out. Dan kemudian beri keterangan pada masing masing kolom seperti gambar di bawah ini. ( untuk memberi keterangan dengan menggunkan Teks Conten Tool )

18. Setelah dummy selesai di buat dan di beri keterangan selanjutnya yaitu kita mengarsipkan dummy yang di buat dengan cara mengekspor nya di jadikan format PDF, dengan mengikuti langkah Windows > Page Lay Out > Page 1 ( karena dummy tersebut berada di page 1 ) , Lanjutkan dengan File > Eksport > Page As EPS > Tuliskan nama file tersebut dan pilih lokasi penyimpanan file > Save

45 | P R A K E R I N 2 0 1 1

19. Untuk di jadikan format PDF , kita buka Adobe Acrobat Distiller > Open dummy tadi yang berformat EPS > Secara otomatis file tersebut akan di rubah menjadi format PDF dengan menunggu beberapa saat

20. Setelah berhasil dummy diarsipkan dalam bentuk PDF langkah selanjutnya adalah mulai mengisikan dummy tersebut dengan berita berita yang sudah di edit oleh redaktur

46 | P R A K E R I N 2 0 1 1

21. Mengisikan berita foto HL dengan klik > kolom /foto tersebut > file > import/Command+E > Selanjutnya pilih Foto 1 Jb 1 ( foto harus berformat .Tiff ) > OK

22. Setelah Foto 1 di import, selanjutnya untuk memproposionalkan foto dengan tekan Cammand+Ctrl+Shiff+F , maka foto tersebut akan berukuran proposional.

47 | P R A K E R I N 2 0 1 1

23. Kemudian untuk menyesuikan foto yang telah di proposionalkan dengan ukuran kolom foto, mka kita tarik ujung ujung foto tersebut dengan menkan Cammand+Shift > tarik ujung ujungnya dari foto tersebut ( Picture Conten Tool , sehingga ukuran foto sama dengan ukuran kolom foto. Setelah selesai di sesuaikan dnegan kolom foto selantutnya klik > Item Tool untuk melihat hasil/menuju langkah berikutnya.

48 | P R A K E R I N 2 0 1 1

24. Selanjutnya mengisikan caption foto/ ketarangan dari berita foto tersebut. Untuk mengisikan kita cari foto 1 tersebut di folder penyimpan lalu klik kanan di gambar > Open With > Phothoshop CS3 / buka program Adobe Phothoshop CS 3 > Open foto 1 tersebut

25. Setalah terbuka foto tersebut di program Phothoshop CS 3 tersebut > klik file > file info , untuk melihat keterangan foto tersebut.

49 | P R A K E R I N 2 0 1 1

26. Select All Description yang muncul di File Info tersebut > Cammand+C Untuk mengcopy keterangan tersebut > Cammand +V untuk mempaste keterangan tersebut di kolom Caption.

27. Setalah keterangan tersebut di Paste di kolom Caption lalu rubahlah jenis fons dalam teks keterangan tersebut dengan > Cammand+A isi Caption > View > Style Sheet > Pilih No Style > Caption

28. Setelah teks Caption di rubah selanjutnya > menyertakan nama phothograper di samping Foto/ kredit foto , dengan meng Cut nama

50 | P R A K E R I N 2 0 1 1

phohogarper > buat kotak kredit foto kemudian paste > lalu font teks di rubah menjadi kredit foto dengan > View > Style Sheets > No Style > kredit foto

29. Masih di Caption foto selanjutnya yaitu, merapihkan Caption foto dengan perataan kiri ( left ) dan merubah font judul caption dengan , blok judul Caption > View > Style Sheet > No Style > Judul Caption

51 | P R A K E R I N 2 0 1 1

30. Kemudian beri garis untuk memshkan antara berita foto dan berita HL , di bawah kerdit foto dengan mengklik Line Tool > kemudian buatlah garis dengan bantuan tombol Shift+Cammand+Ctrl dan tarik memanjang garis tersebut , beri ketebalan Harline .

31. Setelah selesai merapihkan berita foto 1 selanjutnya , mengisikan berita HL 1 dengan cari file berita untuk berita HL1 di Finder > Open > Cammand A > Cammand X > Lalu Cammand V untuk mempaste di kolom berita HL

52 | P R A K E R I N 2 0 1 1

32. Kemudian pindahakan judul HL , dengen menseleksi Judul >Cammand+X > Cammand+V di kolom judul > rubah font judul tersebut menjadi Judul Hl di Style Sheet > Judul HL 1

33. Kemudian kita rapihkan isi berita , mengganti jenis font isi berita tersebut menjadi Body Teks1 , View > Style Sheets> No Style > Body Teks 1 Dan Font yang di rubah lainya adalah penulis berita > View > Style Sheets> No Style > Byline FC , serta Thaicing View > Style Sheets> No Style > Thaicing

53 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Byline Thaicing g

34. Perhatikan bila ada kotak marna merah di pojok kanan bawah berati itu masih ada teks berita yang tersisa maka kita keluarkan teks berita tersebut yang tidak tampil dengan membuat kotak/ kolom baru disamping kolom berita HL selanjutnya tarik berita HL tersebut dengan Text Lingking Tool ( L) Lalu tarik ke kotak yang baru maka akan nampak seluruh teks berita yang tersisa

54 | P R A K E R I N 2 0 1 1

35. Setelah semua teks berita tersebut nampak semua nya maka selantutnya merapihkan teks berita tersebut , baik dengan pemenggalan hurup , menekan Cammand + ( -) ataupun dengan menaikan paragraf teks yang tidak rapat.

Sebelum di penggal teks

Setelah di penggal teks

Sebelum penaikan pargraf teks

Sesudah penaikan pargraf teks

55 | P R A K E R I N 2 0 1 1

36. Kemudiah setlah rapih teks berita tersebut kemudian kita memberi inisial pada setiap akhir dari isi berita tersebut yang berisi nama reporter dan editor atupun nama editor saja, dengan blok inisial tersebut > View > Style Sheets > No Style > Inisial > Blok Huruf (n) kecil > tekan Cammand+Shift+Z maka huruf (n) kecil tersebut akan berubah menjadi kotak kecil hitam menandakan inisail dan beri bold pada tulisan ( ed ):

37. Setelah teks di rapihkan

56 | P R A K E R I N 2 0 1 1

38. Untuk mengimpor iklan sama dengan mengimpor foto, dan ikuti langkah langkah di atas untuk memasukan berita berita lainya baik berita foto ataupun berita teks. 39. Setelah selesai memasukan semua berita maka selanjutnya kita jadikan PDF Halaman koran tersebut langkah langkah hampir sama seperti mengekspor Dummy di atas. Kemudian unttuk melihat Halaman yang sudah selesai di edit di Lay Out klik dua kali ada Adobe Acrobat Distiler setelh menyelsaikan proses pembuatan forman PDF / Buka file Halaman PDF di dokumen folder dokumen data kerja anda saat menyimpan.

57 | P R A K E R I N 2 0 1 1

3.4 CONTOH TAMPILAN KORAN REPUBLIKA

Tampilan Berita Utama

58 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tampilan Headline Republika Jawa Barat

59 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tampilan Dialog Jumat

60 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tampilan Suplemen Medika

61 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tampilan Jurnal Ekonomi Islam

62 | P R A K E R I N 2 0 1 1

Tampilan Edisi Akhir Pekan

63 | P R A K E R I N 2 0 1 1

BAB IV PENUTUP4.1 KESIMPULAN Setelah penyusun melaksanakan Prakerin di Harian Republika Jawa Barat dari tanggal 27 Juni sampai dengan tanggal 27 September 2011, penyusun dapat menyimpulkan bahwa: 1. Proses pelaksanaaan Prakerin merupakan program pelatihan bagi siswa/i Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dalam pencarian data-data atau

pelajaran yang belum penyusun dapatkan di sekolah sekaligus proses latihan bagi para siswa sebelum mereka memasuki dunia usuha atau dunia industri yang sebenarnya. 2. Dalam pelaksanaan Praktek Kerja ini siswa dapat mempertanggung jawabkan skill atau kemampuan yang dimiliki, kususnya dalam hal pelajaran produktif, yang akan menjadi bekal Praktek Kerja Industri. 3. Pelaksanaan Praktek Kerja Industri akan memberi jalan lancar jika di tunjang dengan kedisplinan yang kuat sikap dan perilaku yang baik serta hubungan timbal balik antara perusahaan dengan sekolah. 4. Dengan melaksanakan Praktek Kerja Industri, wawasan pengalaman terhadap dunia usaha semakin bertambah khususnya di bidang media massa.

64 | P R A K E R I N 2 0 1 1

4.2 SARAN Dari pelaksanaan Praktek Kerja Industri yang telah dilaksanakan , ada beberapa saran sebagai bahan acuan dalam pelaksanaan Praktek Kerja Industri dimasa yang akan datang , dengan harapkan semoga pihak sekolah dan para lulusan yang akan datang dapat mempersiapakn dengan lebih baik lagi sehingga dapat tercapai hasil yang maksimal. Adapun beberapa saran sebagai berikut : 1. Pihak sekolah diharapkan mampu memberikan pelayanan yang terbaik kepada para siswanya, baik itu dalam Kegiatan Belajar Mengajar, dalam hal fasilitas, yang akan menunjang tercapainya kualitas lulusan yang sesuai standar yang telah di tetapkan 2. Pihak sekolah harus mempersiapkan para siswanya sebelum mengikuti Praktek Kerja Industri, agar siswa siap dalam melaksankan segala tugas yang telah di tugaskan 3. Sebaiknya dalam penepatan tempat Prakerin, sekolah di harapkan membantu dalam penempatan Praktek Kerja Industri yang sesuai dengan program keahliannya.

65 | P R A K E R I N 2 0 1 1

DAFTAR PUSTAKAhttp://wakhinuddin.wordpress.com/2009/07/09/penerapan-psg-melalui-praktekkerja-industri-pada-smk/ Penerapan PSG Melalui Praktek Kerja Pada SMK http://id.wikipedia.org/wiki/Republika_%28surat_kabar%29 / Republika Surat Kabar Harian Republika Jawa Barat . 2010. Company Profile, Arsip Edy Chandra S.Sn.2008.Perancangan Media Publikasi: Universitas Mercu Buana Quark Corporation.2008.QuarxXpress Xperience Design:

66 | P R A K E R I N 2 0 1 1