58
Laporan Tahunan Annual Report

Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

  • Upload
    others

  • View
    22

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

Laporan Tahunan

A n n u a l R e p o r t

Page 2: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan
Page 3: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

1

2017 Annual Report

PT Pertamina Power Indonesia (Perseroan) merupakan salah satu entitas anak perusahaan PT Pertamina (Persero) yang dipercaya untuk menjalankan bisnis di bidang energy to power sejak tahun 2016. Di tengah kondisi perekonomian yang dinilai masih penuh dengan berbagai tantangan di sepanjang tahun 2017, Perseroan terus membangun semangat dan berfokus pada pengembangan bisnis dengan merampungkan sejumlah proyek inisiatif dan strategis, baik yang masih dalam tahap pra-konstruksi maupun yang telah berjalan, di antaranya Proyek IPP Jawa-1 (1.760 MW), PLTS Badak (1 MW), PLTS Badak (3 MW), PLTS Cilacap (1 MW), PLTS Kantor Pusat (0,2 MW) dan proyek-proyek lain yang merupakan sumber energi di masa depan beserta proyek-proyek pioneer Energi Baru Terbarukan (EBT) lainnya. Langkah ini merupakan pijakan awal yang tepat bagi Perseroan dan dengan dukungan sinergi yang kuat di dalam Pertamina Group, Perseroan optimis dapat mewujudkan visi usahanya di masa depan dan mampu menciptakan nilai yang berkelanjutan bagi seluruh pemangku kepentingan serta dapat berkontribusi dalam mendukung program Pemerintah terutama yang berkaitan dengan pemanfaatan energi bersih yang ramah lingkungan ke seluruh pelosok Indonesia.

PT Pertamina Power Indonesia (the Company) is one of the subsidiaries of PT Pertamina (Persero) which is trusted to run energy to power business since 2016. In the midst of challenging economic conditions throughout 2017, the Company continuously built enthusiasm and focused on business development by finalizing a number of strategic projects and other strategic initiatives both in pre-construction and on-going stages, including IPP Java-1 Project (1,760 MW), PLTS Badak (1 MW), PLTS Badak (3 MW), PLTS Cilacap (1 MW), and PLTS Head Office (0.2 MW) and other projects which is a source of future energy projects along with other New Renewable Energy (NRE) pioneer projects.Those steps is a strategic momentum for the Company and by the support of synergy within Pertamina Group, the Company is optimistic to realize its business vision in the future and be able to create sustainable values for all stakeholders as well as to contribute in supporting the Government's programs especially those related to the utilization of clean and environmental-friendly energy across Indonesia.

Prawacana| Preface

1

Page 4: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

2

Laporan Tahunan 2017

DAFTAR ISIContents

PRAWACANAPreface

1

Daftar Isi | Contents 2

IKHTISAR KINERJA UTAMAMain Highlights

Kebijakan Kesehatan, Keselamatan Kerja, Keamanan dan Perlindungan Lingkungan (K3L)The Policy of Occupational Health, Safety, and Environmental Protection (K3L)

5

Ikhtisar Kinerja Keuangan 2017Financial Highlights

6

Ikhtisar ProyekProject Highlights

7

Ikhtisar Informasi SahamShare Information Highlights

10

Peristiwa Penting Tahun 20172017 Event Highlights

10

LAPORAN MANAJEMENManagement Report

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners' Report

12

Laporan DireksiBoard of Directors' Report

16

Surat Pernyataan Anggota Direksi dan Dewan Komisaris Tentang Tanggung Jawab atas Laporan Tahunan 2017PT Pertamina Power IndonesiaStatement of Member of Board of Directors and Board of Commissioners on the Responsibility for the 2017 Annual Report of PT Pertamina Power Indonesia

20

PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

Data PerusahaanCompany Data

22

Riwayat Singkat PerusahaanCompany in Brief

22

Jejak LangkahMilestone

24

Visi dan MisiVision and Mission

25

Budaya Kerja PerusahaanCorporate Work Cultures

26

Bidang UsahaLine of Businesses

28

Struktur OrganisasiOrganizational Structure

29

Profil Dewan KomisarisBoard of Commissioners’ Profile

30

Profil DireksiBoard of Directors’ Profile

31

Profil PekerjaEmployees’ Profile

32

Komposisi Pemegang SahamShareholders’ Composition

34

Kronologis Pencatatan SahamChronology of Stock Listing

34

Informasi Entitas AfiliasiAffiliation Information

35

Tentang Afiliasi Perusahaan About the Affiliation

35

Lembaga Profesi dan Penunjang PerusahaanSupporting Institutions and Professionals to the Company

35

Page 5: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

3

2017 Annual Report

ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion and Analysis

Tinjauan MakroekonomiMacroeconomic Review

37

Tinjauan Proyek Tahun 2017Project Review in 2017

37

Tinjauan Kinerja KeuanganFinancial Performance Review

41

Kemampuan Membayar UtangAbility to Pay Debt

43

Struktur PermodalanCapital Structure

43

Informasi dan Fakta Material yang Terjadi Setelah Tanggal Laporan AkuntanMaterial Information Subsequent to the Accountant's Report

43

Perbandingan Antara Target dan Realisasi di Tahun 2017Comparison Between Target and Realization in 2017

43

Prospek Usaha dan Aspek PemasaranBusiness Prospects and Marketing Aspects

44

Infomasi Material Mengenai Investasi, Ekspansi, Divestasi, Penggabungan/Peleburan Usaha, Akuisisi, RestrukturisasiUtang/ModalMaterial Information About Investment, Expansion, Divestment, Merger, Acquisition or Debt/Capital Restructuring

45

Perubahan Peraturan Perundang-Undangan yang Berpengaruh Signifikan kepada PerusahaanChanges in Regulations Impacting the Company

46

Perubahan Kebijakan Akuntansi PerusahaanChanges in Acounting Policies in 2017

46

TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

PendahuluanPreface

48

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)General Meeting of Shareholders (GMS)

48

Dewan KomisarisThe Board of Commissioners

48

DireksiThe Board of Directors

51

Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary

52

Unit Audit InternalInternal Audit Unit

53

Kantor Akuntan PublikPublic Accounting Firm

53

Manajemen RisikoRisk Management

53

Perkara Hukum di Tahun 2017Legal Case In 2017

56

Tindakan Perseroan sampai dengan Akhir Tahun 2017The Company’s Actions throughout 2017

56

Sanksi AdministratifAdministrative Sanctions

56

Kode EtikCode of Ethics

56

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN Corporate Social Responsibility

58

LAPORAN KEUANGAN Financial Statements

Page 6: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

4

Laporan Tahunan 2017

IKHTISAR KINERJA UTAMAMAIN HIGHLIGHTS

Page 7: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

5Main Highlights

2017 Annual Report

IKHTISAR KINERJA UTAMAMAIN HIGHLIGHTS

KEBIJAKAN KESEHATAN, KESELAMATAN KERJA, KEAMANAN DAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN (K3L)The Policy of Occupational Health, Safety, and Environmental Protection (K3L)

Sebagai salah satu entitas anak perusahaan PT Pertamina (Persero) yang berkomitmen penuh untuk memprioritaskan aspek Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Perlindungan Lingkungan (K3L) baik kepada pekerja maupun kepada lingkungan sekitar, maka guna meminimalisir risiko kecelakaan dan kesehatan para pekerja, Perseroan juga senantiasa menerapkan praktik K3L yang benar dan sesuai dengan aturan keselamatan yang berlaku baik di lingkungan Pertamina Group, maupun dengan berpedoman pada peraturan perundang-undangan yang berlaku.

As one of the subsidiaries of PT Pertamina (Persero) which fully committed to prioritize the aspects of Occupational Safety, Health and Environmental Protection (K3L) both for workers and the surrounding environment, the Company always implements the right K3L practices in order to minimize the accidental and health risks for the employees, which in accordance with the safety rules applicable in Pertamina Group, or by referring to the prevailing laws and regulations.

Page 8: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

7Main Highlights

2017 Annual Report

IKHTISAR PROYEKProject Highlights

Per 31 Desember 2017, Perseroan telah mengeksekusi sejumlah proyek strategis, baik yang sampai dengan saat ini masih dalam tahap pra-konstruksi maupun yang telah berjalan, antara lain:

As per December 31, 2017, the Company has executed a number of strategic projects, both pre-construction and ongoing projects, including:

Proyek IPP Jawa-1

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan listrik sebesar 1.760 MW di sistem pembangkitan Jawa-Bali. Merupakan proyek pembangkit terintegrasi kedua di dunia, pertama di Asia, yang menggabungkan FSRU dengan Power Plant, dan sekaligus PLTGU (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) terbesar se-Asia Tenggara, dengan nilai investasi sebesar USD1,7 miliar. Spesifikasi umum proyek, antara lain:

Kapasitas IPP : 1.760 MW

Kapasitas FSRU : 170.000 M3

Panjang Saluran Udara Tegangan Extra Tinggi : 52 KM

Skema : BOOT

Jangka waktu proyek : 25 tahun

IPP Java-1 Project

It is the Company’s project aiming to supply 1,760 MW of electricity to Java-Bali power plant system. It is the second integrated power plant project in the world, the first project in Asia, which combines FSRU with Power Plant, and also the largest CPP (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) in Southeast Asia, with the total value of investment of USD1.7 billion. The general project specifications are:

IPP Capacity : 1,760 MW

FSRU Capacity : 170,000 M3

Extra High Voltage Air Channel Length : 52 KM

Schema : BOOT

Project duration : 25 years

Transmission Line

Substation

FSRU

Onshore Pipeline7 km

JAWA SATU POWER

Offshore Pipeline20 km

LNG supplyLNG supplier

Power

Page 9: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

8Ikhtisar Kinerja Utama

Laporan Tahunan 2017

PLTS Badak 1 MW

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan tambahan listrik sebesar 1 MW di daerah PT Badak NGL, sekaligus dalam rangka mendukung program Pemerintah dalam hal pemanfaatan energi bersih yang ramah lingkungan. Spesifikasi umum proyek, antara lain:

Type of plant : Ground Mounted Solar PV

Kapasitas : 1 MWp

Skema : Sewa

Jangka waktu proyek : 25 tahun

PLTS Badak 3 MW

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan tambahan listrik sebesar 3 MW di daerah PT Badak NGL, sekaligus dalam rangka mendukung program Pemerintah dalam hal pemanfaatan energi bersih yang ramah lingkungan. Spesifikasi umum proyek, antara lain:

Type of plant : Ground Mounted Solar PV

Kapasitas : 3 MWp

Skema : Sewa

Jangka waktu proyek : 25 tahun

PLTS Cilacap 1 MW

Pekerjaan pembangunan PLTS di lokasi RU IV Cilacap telah dimulai sejak tanggal 5-9 Desember 2016 untuk target pemasangan PLTS 5 kWp di atap rumah GM dan selebihnya diselesaikan pada 6 Februari – 1 Mei 2017. Adapun nilai produksi energy production yang dihasilkan dari PLTS RU IV Cilacap telah melebihi nilai energy production hasil simulasi, sehingga dapat disimpulkan bahwa performance ratio PLTS di RU IV Cilacap lebih besar dari performance ratio hasil simulasi.

PLTS Badak of 1 MW

It is the Company’s project with the objective to supply an additional 1 MW of electricity to PT Badak NGL area, as well as to support the Government's program in terms of clean and environment-friendly energy utilization. The general project specifications are:

Type of Plant : Ground Mounted Solar PV

Capacity : 1 MWp

Scheme : Rent

Project duration : 25 years

PLTS Badak of 3 MW

It is the Company’s project that focus on supplying an additional 3 MW of electricity to PT Badak NGL area, as well as to support the Government's program in terms of clean and environment-friendly energy utilization . The general project specifications are:

Type of Plant : Ground Mounted Solar PV

Capacity : 3 MWp

Scheme : Rent

Project duration : 25 years

PLTS Cilacap of 1 MW

The construction of PLTS at RU IV Cilacap site has been started from 5-9 December 2016 targeting the installation of PLTS 5 kWp on the roof of GM's house and the rest has been completed on February 6 - May 1, 2017. The production value of energy yield generated from PLTS at RU IV Cilacap has exceeded the simulation of the energy yield , so it can be concluded that the performance ratio of PLTS at RU IV Cilacap is bigger than the performance ratio of the simulation results.

Page 10: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

9Main Highlights

2017 Annual Report

PLTS Kantor Pusat 0,2 MW

Pekerjaan pembangunan PLTS di lokasi Kantor Pusat dimulai sejak tanggal 5 – 9 Desember 2016 untuk target pemasangan PLTS 10 kWp di atap parkiran Firetruck dan selebihnya diselesaikan pada 6 Februari – 13 April 2017. Adapun produksi energy production di PLTS Kantor Pusat pada bulan April (5 – 30 April 2017) sebesar 14.955,55 kWh dan bulan Mei (1 – 31 Mei 2017) sebesar 16.473,81 kWh. Nilai produksi energy production tersebut telah melebihi nilai energy production hasil simulasi, sehingga dapat disimpulkan bahwa performance ratio PLTS terpasang di Kantor Pusat lebih besar dari performance ratio hasil simulasi.

PLTS Head Office of 0.2 MW

The construction of PLTS at the Head Office has been started from December 5 – 9, 2016 targeting the installation of PLTS 10 kWp on the roof of Firetruck parking and the rest has been completed on 6 February – 13 April, 2017. PLTS's energy yield production at the Head Office in April (5 – 30 April 2017) amounted to 14,955.55 kWh and in May (1 – 31 May 2017) was recorded at 16,473.81 kWh. The production value of energy yield has exceeded the simulation of energy yield, so it can be concluded that the performance ratio of PLTS installed at the Head Office is bigger than the performance ratio of the simulation result.

Page 11: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

10Ikhtisar Kinerja Utama

Laporan Tahunan 2017

IKHTISAR INFORMASI SAHAMShare Information Highlights

PERISTIWA PENTING TAHUN 20172017 Event Highlights

Perseroan tidak mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) sehingga tidak berkewajiban untuk mengungkapkan ikhtisar kinerja saham dan kronologi pencatatan saham pada Laporan Tahunan 2017. Namun demikian, jumlah saham Perseroan yang beredar per 31 Desember 2017 adalah sebanyak 1.359.500 lembar saham. Penjelasan lengkap mengenai komposisi pemegang saham Perseroan dapat dilihat pada Bab “Profil Perusahaan”, sub-bab “Komposisi Pemegang Saham”, halaman 34.

Sebagai wujud komitmen untuk senantiasa memberikan yang terbaik kepada seluruh stakeholders, maka di sepanjang 2017, Perseroan berhasil mencatat sejumlah peristiwa penting yang dinilai telah memberikan dampak positif terhadap reputasi Perseroan, di antaranya:

As a form of its commitment to always give the best for all stakeholders, then in 2017, the Company managed to record a number of significant events that have impacted positively to the Company’s reputation, including:

Penandatanganan PPA IPP Jawa-1 antara PT Jawa Satu Power dengan PT PLN (Persero) tanggal 31 Januari 2017.

The signing of PPA IPP Java-1 between PT Jawa Satu Power and PT PLN (Persero) on January 31, 2017.

Penandatangan HoA SBC FSRU IPP Jawa-1 antara Konsorsium Jawa-1 dengan Samsung Heavy Industries tanggal 18 Oktober 2017.

The signing of HoA SBC FSRU IPP Java-1 between Java-1 Consortium and Samsung Heavy Industries dated on October 18, 2017.

Penandatanganan Kesepakatan Bersama dengan total kapasitas 4 MW untuk pembangunan PLTS di PT Badak. Kesepakatan Bersama dengan kapasitas 3 MW ditandatangani pada bulan November 2017.

The signing of Joint Agreement with total capacity of 4 MW for the construction of PLTS in PT Badak. Joint Agreement with a capacity of 3 MW signed in November 2017.

Januari | January Oktober | October November | November

The Company has not listed its shares in Indonesia Stock Exchange (IDX) yet, so it is not obliged to disclose a summary of shares performance and stock listing chronology in the 2017 Annual Report. However, the number of shares outstanding of the Company as per December 31, 2017 is 1,359,500 shares. Further explanation of the Company's shareholders composition can be seen in the Chapter "Company Profile", sub-section "Shareholder's Composition", page 34.

Page 12: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

11Main Highlights

2017 Annual Report

LAPORAN MANAJEMENMANAGEMENT REPORT

Page 13: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

12Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

LAPORAN DEWAN KOMISARISBoard of Commissioners’ Report

Dewan Komisaris yakin bahwa Perseroan memiliki prospek jangka panjang yang cerah dan menjanjikan untuk terus tumbuh serta berkembang secara sustainable dan pada akhirnya mampu memberikan imbal jasa yang memuaskan bagi Pemegang Saham dan Para Pemangku Kepentingan lainnya.

The Board of Commissioners believes that the Company

has bright and promising long-term prospects to keep

growing and developing sustainably and ultimately

yield satisfactory result to the Shareholders and other

Stakeholders.

Yenni AndayaniPresiden KomisarisPresident Commissioner

Page 14: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

13Management Report

2017 Annual Report

Para Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan yang Terhormat,

Pertama-tama, Puji Syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan anugerah-Nya kepada kita semua, Perseroan berhasil melalui tahun 2017 dengan baik.

Pada kesempatan ini, perkenankan kami atas nama Dewan Komisaris Perseroan menyampaikan hasil pengawasan kami mengenai penilaian atas kinerja Direksi, pengawasan terhadap implementasi strategi Perseroan, pandangan atas prospek usaha, pandangan atas implementasi tata kelola perusahaan, dan perubahan komposisi Dewan Komisaris di sepanjang tahun 2017.

Penilaian Terhadap Kinerja Direksi

Sejalan dengan kondisi perekonomian global maupun nasional yang kian menunjukkan tren pergerakan positif di sepanjang tahun 2017, Perseroan juga menunjukkan kinerja yang positif sejak pertama kali berdiri di tahun 2016. Dewan Komisaris menilai bahwa kinerja Direksi dalam mengelola dan menjalankan Perseroan di sepanjang tahun ini sudah baik mengingat perkembangan proyek IPP Jawa-1 telah berjalan sesuai harapan dan proses penyelesaian PPA yang terbilang cepat meskipun ketersediaan sumber daya cukup terbatas. Pada tahun 2017, Perseroan tengah berfokus dalam menjalankan kegiatan pengembangan bisnis usaha sehingga belum dapat menghasilkan pendapatan usaha di tahun pertama perjalanan bisnisnya.

Pengawasan Terhadap Implementasi Strategi Perseroan

Pada tahun 2017, Dewan Komisaris telah melakukan pengawasan terhadap implementasi strategi bisnis dan kebijakan yang dijalankan Direksi guna memastikan kelancaran kegiatan operasional dan bisnis Perseroan. Di sepanjang tahun 2017, salah satu strategi bisnis yang dinilai Dewan Komisaris telah dijalankan dengan cukup baik oleh Direksi antara lain Proyek IPP Jawa-1 yang merupakan bagian dari program kelistrikan nasional 35.000 MW yang dicanangkan oleh Pemerintah. Sebagai informasi, IPP Jawa-1 adalah proyek pembangkit terintegrasi kedua di dunia, pertama di Asia yang menggabungkan FSRU dengan Power Plant, dan PLTGU (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) terbesar se-Asia Tenggara. Selain proyek IPP Jawa-1, Perseroan juga telah mengembangkan proyek PLTS Cilacap 1 MW dan dinilai mampu menangkap peluang bisnis dengan melakukan ekspansi ke luar negeri yaitu dengan menjajaki proyek PLTU 1.400 MW di Bangladesh, di mana kebutuhan terhadap gas dan listrik di negara tersebut dinilai potensial. Pandangan atas Prospek Usaha

Sebagai bagian dari Pertamina Group, Dewan Komisaris memandang bahwa Perseroan senantiasa memiliki keunggulan kompetitif terutama dalam hal sinergi kuat yang terjalin di dalam tubuh Pertamina Group, Dewan Komisaris menilai hal tersebut dapat mendukung prospek bisnis Perseroan di masa mendatang meskipun

Dear Valued Shareholders and Stakeholders,

First, allow us to express our gratitude to God Almighty as by His blessings and guidance the Company could passed through 2017 with good performance.

On behalf of the Board of Commissioners of the Company, we would like to convey our supervision results on assesing the Board of Directors' performance, supervision on the implementation of the Company's strategy, review on business prospects, review on corporate governance implementation, and changes in the composition of the Board of Commissioners throughout 2017.

Assessment on the Board of Directors' Performance

Alligned with the global and national economic conditions that continuously showed a positive trend throughout 2017, the Company also showed its positive performance since the establishment in 2016. The Board of Commissioners considered that the Board of Directors has managed and run the company in a good manner by considering the development of IPP Java-1 project has been running as expected and the completion of the PPA process has fairly quickly despite the availability of resources is quite limited. In 2017, the Company still focused on developing its business so it has not generated revenue yet in the first year of its business journey.

Supervision on the Implementation of the Company's Strategy

In 2017, the Board of Commissioners has supervised the implementation of business strategies and policies implemented by the Board of Directors in order to ensure the smooth-running of the Company's business and operations. The Board of Commissioners assessed one of the right business strategies executed by the Board of Directors during 2017 among others IPP Java-1 Project which was part of the 35,000 MW national electricity program planned by the Government. IPP Java-1 Project is the second integrated power plant project in the world, the first project in Asia, which combines FSRU with Power Plant, and also the largest CPP (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) in Southeast Asia. In addition to the IPP Java-1 project, the Company is also developing the PLTS Cilacap 1 MW project and was considered capable in capturing business prospect by expanding overseas through 1,400 MW-steam power plant project exploration in Bangladesh, where the demand for gas and electricity in that country is considered potential.

Review on Business Prospects

As part of Pertamina Group, the Board of Commissioners showed that the Company has competitive advantages, especially in terms of strong synergy within Pertamina Group, the Board of Commissioners evaluated that the synergy will support the Company's business prospects in the future although many challenges remained exist. In

Page 15: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

14Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

berbagai tantangan masih akan tetap ada. Ke depan, Perseroan akan berfokus dalam mengembangkan proyek eksisting yang bersifat konvensional, seperti IPP Proyek Jawa-1 dan pengembangan proyek Energi Baru Terbarukan (EBT).

Pandangan atas Penerapan Tata Kelola Perseroan

Dewan Komisaris memandang bahwa Perseroan telah menjalankan implementasi tata kelola perusahaan yang baik sesuai dengan best practices yang berlaku umum di Indonesia sebagai pedoman penting bagi perusahaan dan seluruh insan Perseroan dalam menjalankan kegiatan operasional dan bisnisnya sehari-hari. Sebagaimana telah diatur di dalam “Pedoman Pengelolaan Anak Perusahaan” PT Pertamina (Persero), Perseroan sebagai salah satu entitas anak usaha Pertamina akan terus memperkuat implementasi praktik tata kelola perusahaan sebagai bentuk upaya Perseroan dalam menjamin kepentingan dan memberikan nilai tambah kepada para pemegang saham maupun pemangku kepentingan lainnya sebagai bukti bahwa kegiatan bisnis Perseroan sudah dikelola secara baik dan bertanggung jawab.

Perubahan Komposisi anggota Dewan Komisaris

Berdasarkan Akta Pendirian Perseroan No. 17 tanggal 26 Oktober 2016, Komisaris Perseroan adalah Ibu Yenni Andayani. Berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat No. 07 tanggal 13 September 2017, Dewan Komisaris Perseroan terdiri dari Komisaris Utama yaitu Ibu Yenni Andayani, dan Komisaris yaitu Bapak Andy Noorsaman Soomeng.

Penutup

Pada kesempatan ini, izinkan Saya mewakili Dewan Komisaris menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada jajaran Direksi, manajemen, serta seluruh pekerja Perseroan atas dedikasi, integritas serta kerja keras yang sudah diberikan secara maksimal sehingga Perseroan dapat menutup tahun 2017 dengan baik. Semoga dengan terjalinnya sinergi dan kerja sama yang baik selama ini serta didukung juga dengan implementasi strategi bisnis yang tepat, Perseroan senantiasa mampu memanfaatkan setiap peluang bisnis yang ada demi tercapainya visi dan misi Perseroan.

Hormat kami,

the future, the Company will focus on the development of existing conventional projects, such as IPP Java-1 Project and development of New Renewable Energy (NRE) projects.

Review on Corporate Governance Implementation

The Board of Commissioners considered that the implementation of good corporate governance within the Company has complied with best practices generally applicable in Indonesia and it has became an important guideline for the Company and all of the Company's employees in carrying out their daily operations and business activities. As set forth in "Pertamina's Subsidiary Management Guidelines, the Company as one of the subsidiaries of Pertamina will continuously strengthen the good corporate governance practices in order to guarantee the interests and give added values to the shareholders and other stakeholders as a proof that the Company's business activities have been managed well and accountably.

Changes in the Composition of the Board of Commissioners

Based on the Deed of Establishment of Company No. 17 dated on October 26, 2016, the Commissioner of the Company was Mrs. Yenni Andayani. Based on the Deed of Meeting Resolution No. 07 dated on September 13, 2017, the Board of Commissioners of the Company consists of a President Commissioner namely Mrs. Yenni Andayani, and a Commissioner namely Mr. Andy Noorsaman Soomeng.

Acknowledgement

On this occasion, allow me on behalf of the Board of Commissioners to express our gratitude and appreciation to the Board of Directors, management and all the employees of the Company for their dedication, integrity and hard work that has been given maximally so that the Company successfully ended 2017 with good performance. By the strong synergy and good cooperation during this periode and also supported by the implementation of proper business strategy, it is expected that the Company will always be able to seize every business opportunity in order to realize the Company's vision and mission.

Best regards,

Yenni AndayaniPresiden Komisaris

President Commissioner

Page 16: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

15Management Report

2017 Annual Report

PLTS Cilacap 1 MW

Page 17: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

16Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Direksi menilai bahwa implementasi strategi bisnis dan operasional Perseroan di sepanjang tahun 2017 sudah tepat. Adapun total aset Perseroan di tahun 2017 tercatat sebesar USD101.110.187, total liabilitas sebesar USD1.629.965 dan total ekuitas USD101.110.187.

The Board of Directors evaluated that the

implementation of the Company's businesses

and operational strategies throughout 2017

were good enough. Total assets of the Company

in 2017 amounted to USD101,110,187, total

liabilities of USD1.629.965 and total equity of

USD101,110,187.

LAPORAN DIREKSIBoard of Directors’ Report

Laporan Tahunan 2017

GinanjarDirekturDirector

Page 18: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

17Management Report

2017 Annual Report

Para Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan yang Terhormat,

Pertama-tama, perkenankan saya mewakili Direksi Perseroan memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan karunia-Nya Perseroan dapat menutup tahun 2017 dengan kinerja yg baik. Pada kesempatan ini, perkenankan kami selaku Direksi Perseroan menyampaikan laporan pertanggungjawaban Direksi atas pengelolaan Perseroan di sepanjang tahun 2017.

Program Kebijakan Strategis 2017

Dalam rangka mempertahankan pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan di sepanjang 2017, Perseroan sebagai bagian dari Pertamina Group telah menetapkan dan mengeksekusi sejumlah inisiatif strategi bisnis, diantaranya Proyek PLTGU Jawa-1 yang merupakan bagian dari program kelistrikan nasional 35.000 MW yang dicanangkan oleh Pemerintah. Sebagaimana telah diketahui, IPP Jawa-1 adalah proyek pembangkit terintegrasi kedua di dunia, pertama di Asia yang menggabungkan FSRU dengan Power Plant, dan PLTGU (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) terbesar se-Asia Tenggara. Selain itu, dalam rangka merealisasikan visi dan misinya, Perseroan juga terus mengembangkan proyek kegiatan usaha bisnis energi berbasis Energi Baru Terbarukan(“EBT”) di antaranya PLTS Badak 1 MW, PLTS Badak 3 MW, PLTS Cilacap 1 MW, dan PLTS Kantor Pusat 0,2 MW.

Kinerja Perseroan

Dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya selama tahun buku, Direksi menilai bahwa implementasi strategi bisnis dan operasional Perseroan di sepanjang tahun 2017 sudah tepat. Satu tahun setelah didirikan, Perseroan belum dapat menghasilkan pendapatan usaha dikarenakan masih dalam tahap pengembangan dan proses perampungan kegiatan bisnis usaha atas sejumlah proyek yang akan dijalankan ke depan. Meskipun pada tahun ini Perseroan juga sedang berupaya melakukan efisiensi sehingga realisasi anggaran masih di bawah besaran RKAP yang telah ditetapkan. Untuk tahun 2017, Perseroan mencatat total aset sebesar USD101.110.187, total liabilitas sebesar USD1.629.965 dan total Ekuitas USD101.110.187.

Tantangan dan Kendala Tahun 2017

Di sepanjang tahun 2017, Perseroan telah mengantisipasi berbagai kendala dan tantangan yang melekat dengan aktivitas bisnis Perseroan, seperti tidak melanjutkan proyek Jawa Bali 3, dikeluarkannya Peraturan Presiden No. 14 tahun 2017 yang berakibat pada pembatasan kepemilikan investasi bisnis IPP yang tidak dapat lebih dari 51%, dan keterbatasan sumber daya Perseroan karena masih dalam tahap pengembangan bisnis baru. Namun demikian, Perseroan berhasil mengantisipasi dan menyelesaikan setiap kendala yang dihadapi tersebut, di antaranya yang berkaitan langsung dengan negosiasi untuk menyelesaikan penandatangan Power Purchase Agreement maupun negosiasi untuk menyelesaikan penandatanganan Ship Building Contract untuk pelaksaan proyek IPP Jawa-1 dan berhasil melakukan ekspansi bisnis kelistrikan hingga ke mancanegara yaitu ke Bangladesh.

Dear Respected Shareholders and Stakeholders,

First of all, on behalf the Board of Directors please allow me to give praise to the God Almighty for His mercy and grace that enabled the Company to go through the year with a good performance. On this occasion, as the Board of Directors of the Company, we would like to report our accountability in managing the Company throughout 2017.

2017 Strategic Policy Program

In order to maintain a sustainable business growth during 2017, the Company, as part of Pertamina Group, has established and executed a number of business strategy initiatives, including IPP Java-1 Project which is part of the national 35,000 MW electricity program planned by the Government. As well-known, IPP Java-1 is the second integrated power plant project in the world, first in Asia that combines FSRU with Power Plant, and the largest PLTGU (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) in Southeast Asia. In addition, in order to realize its vision and mission, the Company also continues to develop energy business activities with the basis of New Renewable Energy ("NRE") projects including PLTS Badak 1 MW, PLTS Badak 3 MW, PLTS Cilacap 1 MW, and PLTS Head Office 0.2 MW.

The Company’s Performances

In carrying out the duties and responsibilities during the fiscal year, the Board of Directors evaluated that the implementation of the Company's businesses and operational strategies throughout 2017 were good enough. In 2017, a year after its established, the Company has not generated revenue yet as it was still in the development stage and in the phase of completing its business process and projects that will be operated in the future. Although this year, the Company is also working on efficiency so that the realization of the budget is still below the RKAP that has been determined. For the year 2017, the Company recorded total assets of USD101,110,187, total liabilities of USD1,629,965 and total equity of USD101,110,187.

Challenges and Constraints in 2017

Throughout 2017, the Company has anticipated various obstacles and challenges related to the Company's business activities, such as not continuing the Java Bali 3 project, the issuance of Presidential Regulation No. 14 year 2017 which resulted in restrictions on ownership of IPP business investment that should not be more than 51%, and limited Company resources as it is still in the business development phase. However, the Company has successfully anticipated and resolved any obstacles faced, such as those directly related to the negotiations to finalize the signing of the Power Purchase Agreement as well as negotiations to finalize the signing of Ship Building Contract for the implementation of IPP Java-1 Project and succeeded in expanding its electricity business overseas to Bangladesh.

Page 19: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

18Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Prospek Usaha 2018

Ke depan, dengan terus memanfaatkan peluang bisnis yang tercipta melalui sinergi yang terjalin di antara Perseroan dan Pertamina Group, Perseroan optimis prospek usaha dan kinerja Perseroan akan lebih baik meskipun berbagai tantangan dan kendala masih akan tetap ada. Direksi menilai bahwa beberapa proyek yang dijalankan oleh Perseroan ke depannya masih cukup prospektif, di antaranya Proyek Listrik Berbasis Gas baik di Indonesia maupun di luar negeri. Selain itu, Perseroan juga akan terus melakukan penelitian dan eksplorasi terhadap area-area yang tidak terlalu tergantung dengan kebutuhan listrik PLN, termasuk kolaborasi dengan Pertamina Group lainnya, baik untuk gas maupun EBT.

Tata Kelola Perusahaan

Perseroan secara konsisten mengimplementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik di setiap aspek lingkungan kerja Perseroan sebagai salah satu bentuk upaya dalam menciptakan sistem kerja yang efektif dan efisien, serta agar dapat menghasilkan kinerja yang optimal. Dengan tetap mengacu pada regulasi dan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia, Perseroan berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas implementasi tata kelola perusahaan yang sudah dijalankan agar kepentingan para pemegang saham serta pemangku kepentingan lainnya senantiasa terjaga.

Penutup

Akhir kata, Direksi Perseroan mengucapkan terima kasih kepada para pemegang saham dan para pemangku kepentingan lainnya. Selain itu, apresiasi setinggi-tingginya juga kami berikan kepada Dewan Komisaris yang telah menjalankan fungsi pengawasan secara maksimal dan juga kepada seluruh pekerja Perseroan yang telah berkontribusi optimal dalam merealisasikan visi dan misi Perseroan. Ke depan, semoga sinergi yang sudah terjalin dapat semakin erat, serta pengawasan dari Dewan Komisaris kepada Direksi juga semakin kuat agar Direksi senantiasa dapat mengelola serta menjalankan perusahaan dengan sebaik-baiknya.

Hormat kami,

2018 Business Prospects

Onwards, by continuously seizing business opportunities through the synergy between the Company and Pertamina Group, the Company is optimistic that the business prospects and the Company's performance will be going better although challenges and obstacles still remained exist. The Board of Directors believes that some projects running by the Company in the future will still remained prospective, among others Gas Based Electricity Project both in Indonesia and overseas. In addition, the Company will also continue to conduct research and exploration of areas that are not too dependent on the electricity needs of PLN, including collaboration with other Pertamina Group, both for gas and NRE.

Corporate Governance

The Company consistently implemented the principles of good corporate governance in every aspect of its working environment as an effort to create an effective and efficient working system and to produce optimal performance. By referring to the applicable laws and regulations in Indonesia, the Company was committed to continuously improve the quality of the implementation of corporate governance for guaranting the interests of the shareholders and other stakeholders.

Acknowledgement

To conclude, the Board of Directors of the Company would like to express gratitude and appreciation to the shareholders and other stakeholders. In addition, the highest appreciation is also given to the Board of Commissioners who have performed supervisory function optimally and also to all employees of the Company who have optimally contributed in realizing the vision and mission of the Company. Going forward, it is expected that the synergy will be stronger, and a stronger supervision of the Board of Commissioners toward the Board of Directors so that enables the Board of Directors to manage and run the company well.

Best regards,

GinanjarDirekturDirector

Page 20: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

19Management Report

2017 Annual Report

19Management Report

2017 Annual Report

Page 21: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

20Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Surat Pernyataan Anggota Direksi dan Dewan Komisaris Tentang Tanggung Jawab atas Laporan Tahunan 2017

PT Pertamina Power IndonesiaStatement of Member of Board of Directors and Board of Commissioners

on the Responsibility for the 2017 Annual Report of PT Pertamina Power Indonesia

Kami yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa seluruh informasi dalam Laporan Tahunan PT Pertamina Power Indonesia tahun 2017 telah dimuat secara lengkap dan kami bertanggung jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan Perusahaan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

We the undersigned hereby certify that all information in the 2017 Annual Report of PT Pertamina Power Indonesia has been completely presented and we bear the full responsibility for the accuracy of the content of the Company’s Annual Report.

Thus this certification is truly made.

Jakarta, April 2018 Jakarta, April, 2018

Dewan Komisaris | Board of Commissioners

Direksi | Board of Directors

GinanjarDirekturDirector

Yenni AndayaniPresiden Komisaris

President Commissioner

Andy Noorsaman SommengKomisaris

Commissioner

Page 22: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

PROFIL PERUSAHAANCOMPANY PROFILE

Page 23: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

22Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

RIWAYAT SINGKAT PERUSAHAANCompany in Brief

Nama Perusahaan PT Pertamina Power Indonesia (“PPI”) Company Name

Bidang Usaha Energy to power Business Lines

Produk/JasaJasa Pemrosesan Gas/Gas Processing Services

Energi Listrik/Electrical EnergyProducts/Services

Modal Dasar Rp4.531.667.000.000 Authorized Capital

Modal Disetor Rp1.359.500.000.000 Paid-Up Capital

Kepemilikan SahamPT Pertamina (Persero) 99,999%

PT Pertamina Dana Ventura 0,001%Share Ownership

Tanggal Pendirian26 Oktober 2016October 26, 2016

Date of Establishment

Dasar Hukum Pendirian Akta Pendirian Perseroan Terbatas yang dibuat oleh Notaris Lenny Janis Ishak, S.H. Nomor 17 tanggal 26 Oktober 2016. Pendirian Perusahaan didasarkan pada Undang-undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Akta Pendirian PPI telah disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI melalui Surat Keputusan Menteri Hukum dan HAM RI Nomor AHU-0047785.AH.01.01.Tahun 2016 tanggal 27 Oktober 2016 tentang Pengesahan Pendirian Badan Hukum Perseroan Terbatas PPI.

Deed of Establishment of Limited Liability Company made before Notary Lenny Janis Ishak, S.H. No.17 dated on October 26, 2016. The establishment of the Company is based on Law no. 40 Year 2007 regarding Limited Liability Company. The Deed of Establishment of PPI has been approved by the Minister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia through the Decree of the Minister of Law and Human Rights No. AHU-0047785.AH.01.01. Year 2016 dated on October 27, 2016 on the Legalization of Establishment of Limited Liability Company PPI.

Legal Basis of Establishment

Alamat Kantor Pusat Gedung Wisma Nusantara Lantai 20 & 25Jl. MH. Thamrin 59

Jakarta 10350Tel: 021-381 5111

Head Office Address

PT Pertamina Power Indonesia ("PPI") or "the Company" is a subsidiary of PT Pertamina (Persero) or "Pertamina" which was established on 26 October 2016 as a strategic holding company in running, controllingand managing the assets and energy to power business activities with the basis of new and renewable energy ("EBT") owned Pertamina. The Company runs its business professionally and always upholds an effective and efficient corporate governance principles in order to provides continuous added values to the Company's stakeholders.

PT Pertamina Power Indonesia (“PPI”) atau “Perseroan”, merupakan entitas anak perusahaan PT Pertamina (Persero) atau “Pertamina” yang baru didirikan pada tanggal 26 Oktober 2016 sebagai strategic holding company untuk menjalankan, mengendalikan, mengelola aset dan kegiatan usaha bisnis energy to power berbasis gas dan energi baru dan terbarukan (“EBT”) milik Pertamina. Pada pelaksanaannya, Perseroan menjalankan seluruh aktivitas usahanya secara profesional dan tetap berpedoman pada prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang efektif dan efisien agar senantiasa dapat memberikan nilai tambah yang maksimal kepada para pemangku kepentingan (stakeholder) Perseroan.

DATA PERUSAHAANCompany Data

22Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

Page 24: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

23Company Profile

2017 Annual Report

23Company Profile

2017 Annual Report

By a strong synergy with Pertamina, the Company is projected to become a major player in the field of gas-based power business and EBT, including captive power business in Indonesia. To date, after passing through a year of its business operation, the Company has managed a subsidiary named PT Jawa Satu Power ("JSP"), which contributed in IPP Java-1 project. The Company plans to manage new joint venture companies in the future which will be formed as Special Purpose Company ("SPC") in managing the businesses of IPP, CPP and EBT Pertamina.

Dengan terjalinnya sinergi kuat bersama Pertamina, Perseroan diproyeksikan dapat menjadi pemain utama di bidang bisnis power berbasis gas dan EBT, termasuk captive power business di Indonesia. Hingga saat ini, setelah berhasil melalui 1 (satu) tahun perjalanan bisnisnya, Perseroan telah mengelola satu entitas anak usaha bernama PT Jawa Satu Power (“JSP”) yang turut serta dalam menjalankan proyek IPP Jawa-1. Ke depan, Perseroan juga berencana akan mengelola perusahaan-perusahaan patungan baru yang dibentuk sebagai Special Purpose Company (“SPC”) untuk mengelola bisnis IPP, CPP dan EBT Pertamina.

Page 25: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

24Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

31 Januari/January

JSP menandatangani Power Purchase Agreement (PPA) dengan PLN.

JSP signed a Power Purchase Agreement (PPA) with PLN.

18 Oktober/October

Penandatanganan HOA SBC FSRU IPP Jawa-1 antara Konsorsium Jawa-1 dengan Samsung Heavy Industries.

The signing of HOA SBC FSRU IPP Java-1 between Java-1 Consortium and Samsung Heavy Industries.

November/November

Penandatanganan Kesepakatan Bersama untuk pembangunan PLTS PT Badak sebesar 3 MW. Di Tahun 2017 telah ditandatangani Kesepakatan Bersama dengan kapasitas total sebesar 4 MW untuk PLTS Badak.

The signing of a joint agreement for the construction of PT Badak’s PLTS of 3 MW. The agreement of a total capacity of 4 MW for PLTS Badak has been signed in 2017.

26 Oktober/October

Perseroan pertama kali didirikan.

The Company was established

5 Desember/December

Perseroan (40%) bersama-sama dengan Anak Perusahaan Marubeni (40%) dan Anak Perusahaan Sojitz (20%) membentuk PT Jakarta Satu Power (“JSP”) yang turut serta melaksanakan proyek IPP Jawa-1.

The Company (40%) together with the subsidiary of Marubeni (40%) and the subsidiary of Sojitz (20%) established PT Jakarta Satu Power ("JSP") as a vehicle for IPP Java-1 project.

2016 2017

JEJAK LANGKAHMilestone

Page 26: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

25Company Profile

2017 Annual Report

Visi Vision

Menjadi pemain dalam bisnis energy to power berbasis gas dan EBT kelas dunia.

Being a player in the business of energy to power on gas-based and world-class EBT.

Misi Mission

Melaksanakan pengelolaan operasi dan portofolio usaha sektor hilir di bidang energy to power berbasis gas dan EBT secara profesional, berwawasan lingkungan, memiliki keunggulan, mengutamakan safety, serta memberikan nilai tambah bagi stakeholders.

To carry out operations management and downstream business portfolio in the field of energy to power on gas-based and EBT professionally, environment-friendly, have advantages, give priority to safety as well as provide added value for stakeholders.

VISI DAN MISIVision and Mission

25Company Profile

2017 Annual Report

Page 27: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

26Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

BUDAYA KERJA PERUSAHAANCorporate Work Cultures

Dalam menjalankan kegiatan bisnis dan operasional sehari-hari, Perseroan yang merupakan anak perusahaan dari PT Pertamina (Persero) mengimplementasikan tatanan nilai-nilai yang telah ditetapkan oleh PT Pertamina (Persero) sebagai pedoman dalam bersikap dan berperilaku yang wajib dipatuhi oleh seluruh jajaran level manajemen dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya. Adapun tata nilai unggulan tersebut yaitu 6C (”six C”), terdiri dari:

In excecuting its business activities and daily operations, the Company which is a subsidiary of PT Pertamina (Persero) always implements the excellent values set by PT Pertamina (Persero) as a behavioral guidelines obeyed by all levels of management in carrying out their duties and responsibilities. Those excellent values namely 6C ("six C"), consisting of:

CleanCompetitiveConfident

Customer FocusedCommercial

Capable

Page 28: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

27Company Profile

2017 Annual Report

Clean (Bersih)

Dikelola secara profesional, menghindari benturan kepentingan, tidak memberikan toleransi terhadap suap, menjunjung tinggi kepercayaan dan integritas. Berpedoman pada asas-asas tata kelola korporasi yang baik.

Professionally managed, avoid conflict of interest, never tolerate bribery, respect trust and integrity. Based on good corporate governance principles.

Competitive (Kompetitif)

Mampu berkompetisi dalam skala regional maupun internasional, mendorong pertumbuhan melalui investasi, membangun budaya sadar biaya dan menghargai kinerja.

Able to compete both regionally and internationally, support growth through investment, build a cost effective and performance oriented culture.

Confident (Percaya Diri)

Berperan dalam pembangunan ekonomi nasional, menjadi pelopor dalam reformasi BUMN, dan membangun kebanggaan bangsa.

Involvement in national economic development, as a pioneer in State-Owned Enterprise reform, and to build national pride.

Customer Focused (Fokus pada Pelanggan)

Berorientasi pada kepentingan pelanggan, dan berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan.

Focus on customers and commit to give the best services to customers.

Commercial (Komersial)

Menciptakan nilai tambah dengan orientasi komersial, mengambil keputusan berdasarkan prinsip-prinsip bisnis yang sehat.

Create added value based on commercial orientation and make decisions based on fair business principles.

Capable (Berkemampuan)

Dikelola oleh pemimpin dan pekerja yang profesional serta memiliki talenta dan penguasaan teknis tinggi, berkomitmen dalam membangun kemampuan riset dan pengembangan.

Managed by professional, skilled, and highly qualified leaders and workers, committed to building research and development capabilities.

Page 29: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

28Laporan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

BIDANG USAHALine of Businesses

Sesuai dengan Akta Pendirian Perseroan, maka kegiatan usaha dan produk/jasa Perseroan, mencakup:

1. Usaha penyediaan tenaga listrik berupa kegiatan pembangkitan, penyaluran, pendistribusian, penjualan dan pembelian tenaga listrik yang ekonomis bermutu tinggi dan dengan keandalan yang baik.

2. Usaha yang berkaitan dengan penyediaan tenaga listrik yang meliputi:a) Jasa survei, investigasi, disain, konstruksi/pemasangan,

instalasi, operasi, dan pemeliharaan, penyewaan peralatan, pembangkitan, serta pendidikan, pelatihan dan sertifikasi.

b) Produksi, perbaikan dan perdagangan, peralatan tenaga listrik.

c) Produksi, pengolahan, pengangkutan dan perdagangan gas alam.

d) Produksi dan pengusahaan energi listrik dari sumber energi lainnya, yang meliputi, antara lain: gas alam, air, panas bumi, matahari, angin, biomas, biogas, gelombang air laut, gasifikasi batubara, nuklir dan cogeneration.

3. Melakukan pengadaan Fasilitas FSRT yaitu:a) Melakukan pengadaan fasilitas penyimpanan dan

regasifikasi terapung, termasuk tidak terbatas pada fasilitas transportasi gas dan sarana/prasarana terkait;

b) Melakukan pengadaan sumber pasokan LNG baik dari dalam dan luar negeri;

c) Melakukan pengadaan kebutuhan kapal dan pemilihan kapal pengangkut untuk mengangkut LNG dari pelabuhan muat dimana kilang LNG berada sampai dengan Fasilitas FSRT;

d) Memastikan dilakukannya pengelolaan dan pemeliharaan Fasilitas FSRT dengan memperhatikan prinsip kehati-hatian;

e) Melakukan penjualan gas hasil regasifikasi kepada pembeli;f) Menyediakan jasa fasilitas penyimpanan dan/regasifikasi

LNG;g) Melakukan kegiatan lain yang mendukung operasional

Perusahaan;h) Melakukan kegiatan usaha lain dalam rangka/

pengembangan bisnis perusahaan.

In accordance with the Company's Deed of Establishment, the business activities and products/services which currently runned by the Company, among others:1. Power supply business in the form of generating, distributing,

selling and purchasing of high quality eco-electric power supply and with good reliability.

2. Businesses related to the electric power supply, including:

a) Survey, investigation, design, construction, installation, operation and maintenance services, rental equipments, generation, and education, training and certification.

b) Production, repairment and trading, electric power equipment.

c) Production, processing, transportation and trading of natural gas.

d) Production and exploitation of electrical energy from other energy sources, including: natural gas, water, geothermal, sun, wind, biomass, biogas, sea water waves, coal gasification, nuclear and cogeneration.

3. Conducting procurement of FSRT Facility, such as:a) Procurement of floating storage and regasification facilities,

including not limited to gas transportation facilities and related facilities/infrastructure;

b) Procurement of LNG supply sources both from domestic and overseas;

c) Procurement of vessel demand and selection of transport vessels to transport LNG from loading ports whereby the LNG plant is located up to the FSRT Facility;

d) Ensuring the management and maintenance of the FSRT Facility with regards to prudent principles;

e) Conducting sales of regasification gas to the buyers;f) Providing storage facility services and\LNG regasification;

g) Carrying out other activities supporting the Company's operations;

h) Conducting other business activities in order to develop the company's business.

Page 30: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

29Company Profile

2017 Annual Report

STRUKTUR ORGANISASIOrganizational Structure

President Director

DirectorProjects, Operations &

Maintenance

DirectorStrategic Planning &

Business Development

Vice President Gas-Fired

IPP

Vice President

PMO

Vice President Controller

Vice President Captive

Gas-FiredPower

Vice President

Technical & Engineering

Vice President Treasury

Vice President

NRE

Manager QHSSE

Vice President Legal

Corporate Secretary

Vice President Internal Audit

Vice President

Operation & Maintenance

Vice President Human

Resources & Business Support

DirectorFinance, HR &

Business Support

Pengisian jabatan disesuaikan dengan kebutuhan/The job's position fulfillment tailored to the needs

Page 31: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

30Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

PROFIL DEWAN KOMISARISBoard of Commissioners’ Profile

Warga Negara Indonesia, 53 tahun, berdomisili di Jakarta.

Menjabat sebagai Presiden Komisaris Perseroan berdasarkan Akta PKR No. 7 Tanggal 13 September 2017 di hadapan Notaris Lenny Janis Ishak, S.H.

Riwayat Pendidikan:Gelar Sarjana dari Fakultas Hukum, Universitas Parahyangan (1988).

Riwayat Jabatan:• Pada tahun 1991, Beliau pertama kali bergabung di PT Pertamina

(Persero).• 2007-2008: Presiden Direktur PT Nusantara Gas Company

Services di Osaka, Jepang.• 2009-2012: Presiden Direktur PT Donggi-Senoro LNG.• 2013-2014: Senior Vice President of Gas and Power di Direktorat

Gas PT Pertamina (Persero).• 2014-sekarang: Direktur Gas PT Pertamina (Persero).

Indonesian citizen, 53 years old, domiciled in Jakarta.

Appointed as President Commissioner of the Company pursuant to Deed of PKR No. 7 Dated on September 13, 2017 made before the Notary of Ny. Lenny Janis, S.H.

Educational Background:Bachelor Degree from Faculty of Law, Parahyangan University (1988).

Career History:• In 1991, she first joined in PT Pertamina (Persero).• 2007-2008: President Director of PT Nusantara Gas Company

Services in Osaka, Japan.• 2009-2012: President Director of PT Donggi-Senoro LNG.• 2013-2014: Senior Vice President of Gas and Power at the

Directorate of Gas of PT Pertamina (Persero).• 2014-now: Director of Gas of PT Pertamina (Persero).

Warga Negara Indonesia, 59 tahun, berdomisili di Bogor.

Menjabat sebagai Dewan Komisaris Perseroan berdasarkan Akta PKR No. 7 Tanggal 13 September 2017 di hadapan Notaris Lenny Janis Ishak, S.H.

Riwayat Pendidikan:• Gelar Insinyur dari jurusan Teknik Gas, Universitas Indonesia

(1984).• Gelar Master/DEA dari jurusan Teknik Kimia dan Komputer,

University of Compiegne (1989).• Gelar Doktor/PhD dari jurusan Teknik Kimia dan Komputer, Ecole

Centrale Paris (1993).

Riwayat Jabatan:• 1994-2001: Beliau memulai karier nya di Universitas Indonesia

dengan menduduki beberapa posisi jabatan, mulai dari Kepala Laboratorium Sistem Proses Kimia hingga posisi terakhir menjabat sebagai Wakil Dekan IV Bidang Kerjasama di Fakultas Teknik Universitas Indonesia.

• 2001-2010: Beliau melanjutkan kariernya di Kementerian Hukum dan HAM dengan posisi terakhir sebagai Direktur Jenderal HKI di Ditjen. Hak Kekayaan Intelektual.

• 2014-2016: Komisaris Independen Pertamina di PT Badak LNG.• 2012-2017: Kepala BPH MIGAS.• 25 April 2017 – sekarang: Direktur Jenderal Ketenagalistrikan

di Kementerian ESDM.• 8 Agustus 2017 – sekarang: Dewan Komisaris PT PLN (Persero).• Sampai dengan 31 Desember 2017: Dewan Komisaris

Perseroan.

Yenni AndayaniPresiden Komisaris | President Commissioner

Andy Noorsaman SommengKomisaris | Commissioner

Page 32: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

31Company Profile

2017 Annual Report

PROFIL DIREKSIBoard of Directors’ Profile

Warga Negara Indonesia, 53 tahun, berdomisili di Jakarta.

Menjabat sebagai Direktur Perseroan berdasarkan Akta Pendirian No. 17 tanggal 26 Oktober 2016, di hadapan Notaris Lenny Janis Ishak, S.H.

Riwayat Pendidikan:• Gelar Sarjana Ekonomi dari jurusan Manajemen, Universitas

Padjajaran, Bandung (1989).• Gelar Magister Manajemen, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta

(1999).

Riwayat Jabatan:• Pada tahun 1991, Beliau pertama kali bergabung di PT Pertamina

(Persero).• 2009-2010: Manager Corporate Action.• 2010-2011: Business Development Manager.• 2011-2013: BOD Support Manager.• 2013-2015: VP Strategic Planning & Business Development.• 2016-sekarang: Direktur Perseroan.

Saat ini, Beliau juga menjabat sebagai Presiden Direktur PT Jawa Satu Power yang merupakan anak perusahaan Perseroan.

Indonesian citizen, 53 years old, domiciled in Jakarta.

Appointed as Board of Director of the Company pursuant to Deed of Establishment No. 17 dated on October 26, 2016, made before the Notary of Ny. Lenny Janis, S.H.

Educational Background:• Bachelor Degree in Economics majoring Management, Padjadjaran

University, Bandung (1989).• Master Degree in Management, Gadjah Mada University,

Yogyakarta (1999).

Career History:• 2009-2010: Manager Corporate Action.• 2010-2011: Business Development Manager.• 2011-2013: BOD Support Manager.• 2013-2015: VP Strategic Planning & Business Development.• 2016-now: Board of Director of the Company.

Concurrent Positions:Now, he concurrently serves as President Director of PT Jawa Satu Power which is one of the Company's affiliated companies.

Andy Noorsaman SommengKomisaris | Commissioner

GinanjarDiektur | Director

Indonesian citizen, 59 years old, domiciled in Bogor.

Appointed as Board of Commissioners of the Company pursuant to Deed of PKR No. 7 Dated on September 13, 2017 made before the Notary of Ny. Lenny Janis, S.H.

Educational Background:• Bachelor of Engineering from Department of Gas Engineering,

University of Indonesia (1984).• Master/DEA degree from Department of Chemical and Computer

Engineering, University of Compiegne (1989).• Doctorate/PhD Degree from Department of Chemical and

Computer Engineering, Ecole Centrale Paris (1993).

Career History:• 1994-2001: He began his career at the University of Indonesia

by occupying several positions, started as Head of Chemical Process Systems Laboratory and his last position was Vice Dean IV of Cooperation at Faculty of Engineering, University of Indonesia.

• 2001-2010: He continued his career in the Ministry of Justice and Human Rights with the last position as Director General of IPR in the Directorate General of Intellectual Property Rights.

• 2014-2016: Independent Commissioner of Pertamina at PT Badak LNG.• 2012-2017: Head of BPH MIGAS.• 25 April 2017 – now: Director General of Electricity at the Ministry

of Energy and Mineral Resources.• 8 August 2017 – now: Board of Commissioners of PT PLN (Persero).• Up to December 31, 2017: Board of Commissioners of the

Company.

Page 33: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

32Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

PROFIL PEKERJAEmployees’ Profile

Komposisi Pekerja Berdasarkan Status KepegawaianEmployee Composition Based on Employment Status

2017Keterangan Description

1Pekerja Waktu Tertentu (PWT)/Temporary Employee

26Pekerja Waktu Tidak Tertentu (PWTT)/Permanent Employee

27TOTAL

Komposisi Pekerja Berdasarkan Level Pendidikan Employee Composition Based on Level of Education

2017Keterangan Description

18S1/Bachelor Degree

9S2/Master Degree

27TOTAL

Komposisi Pekerja Berdasarkan Jenis KelaminEmployee Composition Based on Gender

2017Keterangan Description

22Laki-laki/Male

5Perempuan/Female

27TOTAL

Komposisi Pekerja Berdasarkan Kelompok UsiaEmployee Composition Based on Age Group

2017Keterangan Description

11>40

1231-40

4<30

27TOTAL

Perseroan senantiasa memahami arti dan keberadaan SDM yang kompeten dan profesional di lingkungan Perseroan sebagai aset penting yang dapat mendukung aktivitas bisnis dan operasional sehari-hari agar tetap dapat berkompetisi di tengah kondisi bisnis yang kian dinamis. Guna menjalankan pengelolaan SDM yang efektif dan efisien, Perseroan senantiasa memaksimalkan seluruh sumber daya yang dimiliki dalam menjalankan seluruh proyek yang sudah dicanangkan.

Komposisi Pekerja

Dalam rangka mendukung pertumbuhan bisnisnya yang baru berlangsung selama 1 (satu) tahun, Perseroan melakukan optimalisasi SDM yang ada. Hingga akhir 2017, total pekerja Perseroan tercatat sebanyak 27 orang yang terdiri dari 26 pekerja tetap dan 1 pekerja kontrak. Pada tabel di bawah ini dapat dilihat komposisi pekerja Perseroan berdasarkan status kepegawaian, level pendidikan, level jabatan, jenis kelamin, dan kelompok usia:

The Company always understands that competent and professional human resources within the Company is an important asset to support every business activity and daily operations in order to remain competitive in the midst of increasingly dynamic business conditions. To run an effective and efficient human resource management, the Company always maximizes all resources in running all the projects planned.

Employee Composition

In order to support its growth of its new business within a year, the Company has optimized its human resources. By the end of 2017, the Company's total employees were 27 persons which consisted of 26 permanent employees and 1 contract employee. The table below showed the Company's employees composition based on the group of employment status, education level, level of position, gender, and age:

Page 34: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

33Company Profile

2017 Annual Report

Komposisi Pekerja Berdasarkan Level JabatanEmployee Composition Based on Career Path

2017Keterangan Description

3Vice President

8Manager

5Senior Officer

1Senior Engineer

1Senior Analyst

3Officer

2Junior Officer

1Engineer

2Analyst

1Secretary

27TOTAL

Kebijakan Pengembangan Kompetensi SDM

Sebagai perusahaan yang memiliki visi besar untuk menjadi pemain di dalam bisnis energy to power berbasis gas dan EBT kelas dunia, maka Perseroan menyadari bahwa pengembangan kompetensi dan kapabilitas SDM melalui implementasi sistem pengelolaan SDM yang efektif dan efisien, menjadi salah satu hal penting yang tak terpisahkan dari rangkaian strategi bisnis Perseroan.

Struktur Organisasi SDM

Struktur organisasi dasar Perseroan ditetapkan efektif berlaku sejak 15 Maret 2017 berdasarkan SK Dirut Pertamina No. Kpts-21/C00000/2017-SO. Selanjutnya, struktur organisasi Perseroan untuk level manager beserta kelengkapannya ditetapkan pada tanggal 18 Juli 2017 berdasarkan SK Direktur SDM, Teknologi Informasi dan Umum Pertamina No. Kpts-038/K00000/2017-SO. Kemudian, per 1 September 2017, telah dilakukan mutasi terhadap 27 pekerja PT Pertamina (Persero) untuk diperbantukan di Perseroan.

Strategi Pengembangan SDM

Perseroan telah menetapkan strategi pengembangan SDM yang akan dijalankan guna menunjang aktivitas bisnis dan operasional Perseroan sehari-hari, antara lain:

1. Pengendalian jumlah pekerja di lingkungan Perseroan sampai dengan beroperasinya Proyek Jawa-1.

2. Pelaksanaan sistem kerja matrix untuk pemberdayaan SDM.

Policy of Human Resources Competency Development

As a company with a great vision to become a player in gas-based energy to power business and a world-class EBT, the Company realizes that the development of competency and capability of HR by implementing an effective and efficient HR management system become one of the important things that inseparatable with the Company's business strategies.

HR Organization Structure

The basic organizational structure of the Company was established effectively on March 15, 2017 based on the Decision Letter of President Director of Pertamina No. Kpts-21/C00000/2017-SO. Furthermore, the Company's organizational structure for manager levels and its equipment was set on July 18, 2017 based on the Decision Letter of Director of Human Resources, Information Technology and General Pertamina No. Kpts-038/K00000/2017-SO. Later, as of September 1, 2017, 27 employees of PT Pertamina (Persero) were mutated to assist the Company.

Human Resource Development Strategy

The Company has established a human resource development strategy that will be implemented to support the Company's daily businesses and operational activities, including:

1. Controlling the number of workers within the Company until the operation of Java-1 Project.

2. Implementing the matrix work system for of human resources empowerment.

Page 35: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

34Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

KRONOLOGIS PENCATATAN SAHAMChronology of Stock Listing

KOMPOSISI PEMEGANG SAHAMShareholders’ Composition

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Pemegang Saham PT Pertamina Power Indonesia tentang Persetujuan Pengalihan Saham dari PT Pertamina Geothermal Energy kepada PT Pertamina Dana Ventura sebagaimana tertuang di dalam Akta No. 57 tanggal 27 Desember 2017, di hadapan Notaris Fenny Juni Aruan S.H. sebagai Notaris pengganti Ny. Marianne Vincentia Hamdani S.H., disetujui adanya pengambilalihan saham PT Pertamina Geothermal Energy di Perseroan kepada PT Pertamina Dana Ventura. Oleh karenanya, komposisi pemegang saham Perseroan per 31 Desember 2017 menjadi sebagaimana telah diungkapkan pada tabel di atas.

Based on the Shareholder Resolution of PT Pertamina Power Indonesia regarding the Approval of Shares Transfer from PT Pertamina Geothermal Energy to PT Pertamina Dana Ventura as stated in Deed No. 57 dated on December 27, 2017, made before the Notary of Fenny June Aruan S.H. acted as a substitute Notary ofMrs. Marianne Vincentia Hamdani S.H., approved the shares acquisition of PT Pertamina Geothermal Energy in the Company to PT Pertamina Dana Ventura. Therefore, the Company's shareholders composition as of December 31, 2017 was as disclosed in the table above.

Nama Pemegang SahamName of Shareholders

Jumlah SahamTotal Shares

Jumlah Nilai NominalTotal Nominal Value

(Rp)

PersentasePercentage

(%)

PT Pertamina (Persero) 1,359,485 1,359,485,000,000 99.999%

PT Pertamina Dana Ventura 15 15,000,000 0.001%

TOTAL 1,359,500 1,374,485,000 100.000%

Page 36: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

35Company Profile

2017 Annual Report

INFORMASI ENTITAS AFILIASIAffiliation Information

TENTANG AFILIASI PERUSAHAAN About the Affiliation

Nama Perusahaan PT Jawa Satu Power (“JSP”) Company Name

Tanggal Pendirian 2016 Date of Establishment

Bidang Usaha Kelistrikan/Electricity Business Lines

Kepemilikan Saham 40% Share Ownership

Status Belum Beroperasi/Not Operating yet Status

Alamat Gedung Wisma Nusantara Lantai 20 & 25Jl. M.H. Thamrin 59

Jakarta 10350Tel: 021 - 381 5111

Address

PT Jawa Satu Power (“JSP”)

Merupakan entitas afiliasi Perseroan yang bergerak di bidang pembangkit tenaga listrik dimana komposisi kepemilikan saham Perseroan di JSP adalah sebesar 40%, Anak Perusahaan Marubeni sebesar 40%, dan Anak Perusahaan Sojitz sebesar 20%. Pada pelaksanaannya, saat ini, JSP bertugas untuk menjalankan Proyek Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap Jawa-1 (1760 MW) di Karawang.

PT Jawa Satu Power (“JSP”)

It is an affiliation of the Company engaged in power generation with the share ownership of 40%, while the subsidiary of Marubeni owned 40%, and Subsidiary of Sojitz of 20%. In the implementation, JSP is currently in charge in running the Java-1 Steam Power Plant Project (1760 MW) in Karawang.

LEMBAGA PROFESI DAN PENUNJANG PERUSAHAANSupporting Institutions and Professionals to the Company

Akuntan PublikPublic Accountant

Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan (A member of PricewaterhouseCoopers Indonesia)Plaza 89 Jl. H.R. Rasuna Said Kav. X-7 No. 6 Jakarta 12940 - INDONESIA P.O. Box 2473 JKP 10001 Tel: +62 21 5212901 Fax: +62 21 52905555/52905050 www.pwc.com/id

NotarisNotary

Lenny Janis Ishak S.H.Jl. Hang Lekir IX No. 1Jakarta 12120Tel: 021-7221077, 7230749Fax: 021-7233855

Marianne Vincentia Hamdani S.H.Jl. Boulevard Raya Blok K4 No. 3Kelapa Gading PermaiJakarta Utara 14240Tel: 021-4523463, 4532923, 4532708Fax: 021-45854285

Page 37: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

36Profil Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN

MANAGEMENT DISCUSSION AND ANALYSIS

Page 38: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

37Management Discussion and Analysis

2017 Annual Report

Tahun 2017 telah menjadi tahun dengan pertumbuhan yang positif baik pada skala Nasional maupun internasional. Sebagaimana diketahui, suku bunga The Fed di akhir tahun 2017 mengalami kenaikan tipis ke level 1,25% atas pertimbangan laju pemulihan ekonomi AS yang cukup signifikan di sepanjang tahun, serta laju pertumbuhan ekonomi Tiongkok yang juga berhasil menyentuh angka optimisnya di level 6,9% pada akhir tahun 2017. Selaras dengan hal tersebut, dari dalam negeri, kondisi fundamental ekonomi Indonesia di sepanjang tahun ini juga menunjukkan kinerja positif ditopang oleh aktivitas investasi terutama di bidang infrastruktur dan aktivitas ekspor. Pada tahun 2017, beberapa indikator makroekonomi Nasional terpantau cukup terkendali bahkan berhasil tercatat di bawah target yang telah ditetapkan pemerintah, seperti laju inflasi tahun 2017 yang tercatat sebesar 3,61% (YoY) dimana angka ini jauh di bawah target yang telah dipatok sebelumnya yaitu 4% dan nilai tukar Rupiah di akhir tahun berhasil ditutup pada level Rp13.400 dimana angka nilai tukar tersebut masih jauh di bawah target yang semula dipatok Bank Indonesia yaitu pada level Rp14.000. Pada tahun mendatang, perekonomian Indonesia diproyeksikan akan semakin menunjukkan arah pertumbuhan yang lebih baik seiring dengan tren pemulihan ekonomi global sehingga diprediksi akan dapat memberikan dampak positif bagi kinerja operasional Perseroan di kemudian hari.

TINJAUAN PROYEK TAHUN 2017Project Review in 2017

Per 31 Desember 2017, Perseroan telah melaksanakan sejumlah proyek strategis, baik yang masih dalam tahap pra-konstruksi maupun yang telah berjalan, antara lain:

Proyek IPP Jawa-1

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan listrik sebesar 1.760 MW di sistem pembangkitan Jawa-Bali. Merupakan proyek pembangkit terintegrasi kedua di dunia, pertama di Asia, yang menggabungkan FSRU dengan Power Plant, dan sekaligus PLTGU (CCGT: Combined-Cycle Gas Turbine) terbesar se-Asia Tenggara, dengan nilai investasi sebesar 1,7 miliar US Dollar. Spesifikasi umum proyek, antara lain:- Kapasitas IPP : 1.760 MW- Kapasitas FSRU : 170.000 M3

- Panjang Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi : 52 KM- Skema : BOOT- Jangka waktu proyek : 25 tahun

2017 has become a year with positive growth both domestically and globally. As it is known, The Fed interest rates rose slightly to 1.25% at the end of 2017 due to a quite significant economic recovery in US throughout the year, as well as China's economic growth rate which also managed to reach the optimistic level at 6.9% by the end of 2017. In parallel, Indonesian economic fundamental condition throughout the year also showed a positive performance supported by the investment activities mainly in infrastructure and export. In 2017, a number of national macroeconomic indicators were under controlled and even successfully recorded under the target set by the government, such as the inflation rate in 2017 was 3.61% (YoY), which was far below the target of 4% and the Rupiah exchange rate at the end of the year managed to close at Rp13,400 where the exchange rate was far below the target set by Bank Indonesia at the level of Rp14,000. For the coming year, Indonesian economy is projected to show a better growth along with the trend of global economic recovery so it is predicted to bring positive impact on the Company's operational performance in the future.

As of December 31, 2017, the Company has implemented a number of strategic projects, both in pre-construction stage as well in progress projects, among others:

IPP Java-1 Project

It is a Company’s project aiming to supply 1,760 MW of electricity in Java-Bali generation system. It is the second integrated power plant project in the world, the first one in Asia, which combines FSRU with Power Plant, and also the largest PLTGU (Combi-Cycle Gas Turbine) in Southeast Asia, with an investment of 1.7 billion US Dollar. General project specifications, among others:

- IPP Capacity : 1,760 MW- FSRU Capacity : 170,000 M3

- Extra High Voltage Air Channel Length : 52 KM- Scheme : BOOT- Project duration : 25 years

TINJAUAN MAKROEKONOMIMacroeconomic Review

Page 39: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

38Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Lokasi : Desa Cilamaya, Kabupaten Karawang, Provinsi Jawa BaratLocation: Desa Cilamaya, Kabupaten Karawang, West Java Province

Pertamina

PT Pertamina Power Indonesia

Humpuss

Humpuss Transportasi

Kimia

Sojitz

JV FSRUJAWA SATU

POWERPLN

Blue Horizon Jawa Power

Co. BV

Marubeni

Garuda Power Holdings BV

Power Purchase

Agreement (PPA)

FSRU Service Agreement

Marubeni

Garuda Power Holdings BV

Pertamina

PT Pertamina Power Indonesia

Exmar

Exmar NV

Sojitz

Blue Horizon Jawa Power

Co. BV

26% 10% 40%20% 19% 40%25% 20%

Entitas proyek Sponsor Konsorsium Mitra FSRU Kepemilikan Saham PT FSRU Kepemilikan Saham PT IPP

Proyek IPP Jawa-1

Transmission Line

Substation

FSRU

Onshore Pipeline7 km

JAWA SATU POWER

Offshore Pipeline20 km

LNG Supplier

LNG supply

Power

Leader Leader

Page 40: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

39Management Discussion and Analysis

2017 Annual Report

PLTS Badak 1 MW

It is the Company’s project with the objective to supply an additional 1 MW of electricity to PT Badak NGL area, as well as to support the Government's program in terms of clean and environment-friendly energy utilization. The general project specifications are:

- Type of plant : Ground Mounted Solar PV - Capacity : 1 MWp- Scheme : Rent- Project duration : 25 years

PLTS Badak 1 MW

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan tambahan listrik sebesar 1 MW di daerah PT Badak NGL, sekaligus dalam rangka mendukung program Pemerintah dalam hal pemanfaatan energi bersih yang ramah lingkungan. Spesifikasi umum proyek, antara lain:- Type of plant : Ground Mounted Solar PV- Kapasitas : 1 MWp- Skema : Sewa- Jangka waktu proyek : 25 tahun

Lokasi/Location: PT Badak, BontangKalimantan Timur/East Kalimantan

Status: EPC

- Type of plant : Ground Mounted Solar PV- Kapasitas/Capacity : 1 MWp- Skema/Scheme : Sewa- Jangka waktu proyek/ : 25 tahun/years Project duration

Catatan/Notes:- Kesepakatan dengan PT Badak mendukung visi Pertamina di bidang EBT- PT Badak telah mengimplementasikan EBT sebelumnya

Site Survey

Penyusunan FSNegosiasi Komersial dengan PT Badak

• Engineering design work• PO Long lead item• Pengukuran lokasi• Perizinan ke Badak• Finalisasi EPC Contract• Engineering design approval

SPMP terbit

Mechanical completion

Pre-commisioning

Commisioning

COD

• EPC Contract Signing

• Pematangan lahan

Q1 - 2017 Q2 - 2017 Q3 - 2017 Q4 2017 Q1 - 2018Jan MarNovAugFeb

Feb

OctJulAprJan Dec

Sep

JunMar

May

We are here

Page 41: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

40Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

PLTS Badak 3 MW

Merupakan proyek Perseroan yang bertujuan untuk mensuplai kebutuhan tambahan listrik sebesar 3 MW di daerah PT Badak NGL, sekaligus dalam rangka mendukung program Pemerintah dalam hal pemanfaatan energi bersih yang ramah lingkungan. Spesifikasi umum proyek, antara lain:- Type of plant : Ground Mounted Solar PV- Kapasitas : 3 MWp- Skema : Sewa- Jangka waktu proyek : 25 tahun

PLTS Cilacap 1 MW

Pekerjaan pembangunan PLTS di lokasi RU IV Cilacap telah dimulai sejak tanggal 5-9 Desember 2016 untuk target pemasangan PLTS 5 kWp di atap rumah GM dan selebihnya diselesaikan pada 6 Februari – 1 Mei 2017. Adapun energy production yang dihasilkan dari PLTS RU IV Cilacap telah melebihi nilai energy production hasil simulasi, sehingga dapat disimpulkan bahwa performance ratio PLTS di RU IV Cilacap lebih besar dari performance ratio hasil simulasi. PLTS Kantor Pusat 0,2 MW

Pekerjaan pembangunan PLTS di lokasi Kantor Pusat dimulai sejak tanggal 5-9 Desember 2016 untuk target pemasangan PLTS 10 kWp di atap parkiran Firetruck dan selebihnya diselesaikan pada 6 Februari – 13 April 2017. Adapun produksi energy production di PLTS Kantor Pusat pada bulan April (5-30 April 2017) sebesar 14955,55 kWh dan bulan Mei (1-31 Mei 2017) sebesar 16473,81 kWh. Nilai produksi energy production tersebut telah melebihi nilai energy production hasil simulasi, sehingga dapat disimpulkan bahwa performance ratio PLTS terpasang di Kantor Pusat lebih besar dari performance ratio hasil simulasi.

PLTS Badak of 3 MW

It is the Company’s project that focus on supplying an additional 3 MW of electricity to PT Badak NGL area, as well as to support the Government's program in terms of clean and environment-friendly energy utilization. The general project specifications are:

- Type of plant : Ground Mounted Solar PV - Capacity : 3 MWp- Scheme : Rent- Project duration : 25 years

PLTS Cilacap 1 MW

The construction of PLTS at RU IV Cilacap site has been started from 5-9 December 2016 targeting the installation of PLTS 5 kWp on the roof of GM's house and the rest has been completed on February 6 - May 1, 2017. The production value of energy yield generated from PLTS at RU IV Cilacap has exceeded the simulation of the energy yield , so it can be concluded that the performance ratio of PLTS at RU IV Cilacap is bigger than the performance ratio of the simulation results.

PLTS Head Office of 0.2 MW

The construction of PLTS at the Head Office has been started from December 5-9, 2016 targeting the installation of PLTS 10 kWp on the roof of Firetruck parking and the rest has been completed on 6 February - 13 April, 2017. PLTS's energy yield production at the Head Office in April (5-30 April 2017) amounted to 14,955.55 kWh and in May (1-31 May 2017) was recorded at 16,473.81 kWh. The production value of energy yield has exceeded the simulation of energy yield , so it can be concluded that the performance ratio of PLTS installed at the Head Office is bigger than the performance ratio of the simulation result.

Page 42: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

44Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Prospek Usaha dan Aspek Pemasaran

Strategi Pemasaran

Sesuai hasil Analisis SWOT untuk posisi perusahaan, maka strategi yang sebaiknya diterapkan oleh Perseroan pada periode 2018-2020 adalah sebagai berikut:

• Fokus pada bisnis IPP yang sedang bertumbuh:- Membangun pembangkit listrik tenaga gas uap (“PLTGU”)

Jawa-1 (1.760 MW) yang telah dimenangkan pada tahun 2016.

- Ekspansi bisnis kelistrikan hingga ke luar negeri seperti di Bangladesh.

- Mengikuti prospek tender proyek IPP yang diadakan oleh PLN. - Membangun proyek-proyek Unsolicited yang berasal dari

sumber gas Pertamina yaitu IPP Sumur Gas Jambi (100 MW) dan IPP Jambi Merang (275 MW).

• Mengembangan proyek listrik Non-PLN (Captive) untuk menambah added value bisnis gas Pertamina seperti di Mega Proyek Pengolahan Pertamina, Kawasan Industri Maritim (“KIM”) Tanggamus Lampung dan kawasan industri lainnya.

• Melakukan diversifikasi dalam bisnis Energi Baru & Terbarukan:- Pembangunan pembangkit listrik tenaga surya (“PLTS”) Badak

1 MW.- Pembangunan PLTS Badak 3 MW.- Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga BioGas (“PLTBG”) Sei

Mangkei 1,6 MW.- Pembangunan PLTS di beberapa lokasi di lingkungan Pertamina.

• Melakukan investasi secara selektif.

• Melakukan segmentasi pasar untuk mencari posisi yang lebih atraktif.

• Meningkatkan daya saing dengan meningkatkan kapabilitas dan kompetensi SDM internal.

Business Prospects and Marketing Aspects

Marketing Strategy

According to the result of SWOT Analysis of the company's position, the suggested strategy to be applied by the Company in the period of 2018-2020 are as follows:

• Focusing on the emerging IPP business:- Building a Java-1 steam gas power plant ("PLTGU") of 1,760

MW gained in 2016.

- Electricity business expansion to overseas such as Bangladesh.

- Joining the prospected tender of IPP project held by PLN.- Building Unsolicited projects from Pertamina gas sources

namely IPP Gas Jambi Well (100 MW) and IPP Jambi Merang (275 MW).

• Developing Non-PLN (Captive) electricity projects to give added value to Pertamina's gas business such as Pertamina Processing Mega Project, Maritime Industrial Zone ("MIZ") in Tanggamus Lampung and other industrial areas.

• Diversifying the business of New & Renewable Energy:- Construction of 1 MW-solar power plant ("PLTS") of Badak.

- Construction of 3 MW-solar power plant ("PLTS") of Badak.- Construction of 1.6 MW-BioGas Power Plant ("PLTBg") of Sei

Mangkei.- Construction of PLTS in several locations in Pertamina area.

• Selective investment.

• Conducting market segmentation to find a more attractive position.

• Improving the competitiveness by increasing capability and competency of internal human resources.

Page 43: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

45Management Discussion and Analysis

2017 Annual Report

Market Segments

Material Information About Investment, Expansion, Divestment, Merger, Acquisition or Debt/Capital Restructuring

There is no transaction material information about investment, expansion, divestment, merger, acquisition or debt/capital restructuring in 2017.

Segmen Pasar

Infomasi Material Mengenai Investasi, Ekspansi, Divestasi, Penggabungan/Peleburan Usaha, Akuisisi, Restrukturisasi Utang/Modal

Pada tahun 2017 tidak terdapat informasi material mengenai investasi, ekspansi, divestasi, penggabungan/peleburan usaha, akuisisi, maupun restrukturisasi utang/modal.

PT PLN (Persero)

Pertamina Group (in-house)

BUMN/Kawasan Industri/KomersialSOE/Industrial/Commercial Area

Captive Market

Perilaku KonsumenSecara umum, konsumen PPI adalah badan usaha yang kegiatan bisnisnya sangat tergantung pada energi listrik yang handal dan ekonomis.

Selain itu, konsumen PPI merupakan badan usaha yang berkategori besar dan memiliki komitmen jangka panjang dalam melakukan bisnis.

Consumer BehaviorIn general, PPI's consumer is a business entity whose business activities are highly dependent on a reliable and economical electrical energy.

In addition, PPI's consumer is a big business entity category and has a long-term commitment to do business.

Page 44: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

46Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Perubahan Peraturan Perundang-Undangan yang Berpengaruh Signifikan kepada Perusahaan

Di sepanjang tahun 2017, Perseroan telah melakukan analisa dan menilai bahwa terdapat sejumlah regulasi atau peraturan perundang-undangan yang memiliki dampak signifikan terhadap kinerja Perseroan, di antaranya:

No.

Regulasi/Peraturan Perundang-Undangan Yang Berdampak Signifikan Terhadap Kinerja

Perseroan Regulation/Legislation which

has a Significant Impact on the Company's Performance

Dampak Bagi PerseroanThe Effects towards the Company

1 Permen ESDM No. 1 Tahun 2017

Minister of Energy and Mineral Resources Regulation No. 1 Year 2017

• Extra Cost: akibat adanya aturan pengenaan biaya premium baru untuk operasi paralel (operasi dimana sistem kelistrikan untuk suatu industri dengan pembangkit sendiri diperkenankan berjalan dengan sistem kelistrikan PLN yang ada untuk industri tersebut). Biaya premium dirasa kurang favorable bagi Perseroan.

• Extra Effort: diperlukan usaha untuk menegosiasikannya kepada PLN.

• Extra Cost: due to the introduction of new premium fee rules for parallel operations (operations where the electrical system for an industry with own power plant is permitted to run with the existing PLN electricity system for the industry). The premium cost is considered less favorable for the Company.

• Extra Effort: it takes effort to negotiate it to PLN.

2 Permen ESDM No. 12 Tahun 2017

Minister of Energy and Mineral Resources Regulation No. 12 Year 2017

• Adanya pembatasan/cap harga jual listrik berbasis EBT 85% dari BPP yang dirasa kurang favorable bagi Perseroan.

• Adanya batasan Tingkat Kandungan Dalam Negeri.

• The availability of 85% EBT-based electricity sales price limit from BPP which is considered less favorable for the Company.

• The existence of limits of Domestic Content Level.

3 Peraturan Presiden No. 14 Tahun 2017

Presidential Regulation No. 14 Year 2017

• Untuk kerja sama PLN/AP PLN dengan badan usaha lain (domestik/asing), dipersyaratkan oleh PLN/AP PLN agar memiliki minimal 51% saham. Aturan tersebut dirasa kurang favorable bagi Perseroan karena membatasi kepemilikan/interest investor dalam suatu proyek.

• Untuk kerja sama PLN/AP PLN dengan badan usaha lain (domestik/asing), dipersyaratkan salah satunya agar badan usaha lain tersebut menyediakan pendanaan yang diperlukan oleh PLN/equity carry. Aturan tersebut terkadang tidak diminati oleh penyedia dana dan juga tidak menunjukan komitmen nyata dari PLN/AP PLN dari sisi pendanaan untuk mewujudkan proyek.

• For the cooperation of PLN/AP PLN with other business entities (domestic/foreign), required by PLN/AP PLN to have at least 51% shares. This rule is considered less favorable for the Company due to the restrictions on the ownership/interest of investors in a project.

• For the cooperation of PLN/AP PLN with other business entities (domestic/foreign), one of them is required to provide other funding which required by PLN/equity carry. These rules are sometimes is not preferred by the funding providers and also does not show the real commitment of PLN/AP PLN in terms of funding to realize the project.

Perubahan Kebijakan Akuntansi Perusahaan

Di sepanjang tahun 2017, tidak terdapat perubahan kebijakan akuntansi di Perseroan.

Changes in Regulations Impacting the Company

In 2017, the Company has conducted an analysis and considered several regulations that have given a significant impact towards the Company's performance, among others:

Changes in Acounting Policies in 2017

In 2017, there was no change in accounting policy of the Company.

Page 45: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

47Management Discussion and Analysis

2017 Annual Report

TATA KELOLA PERUSAHAANGOOD CORPORATE GOVERNANCE

Page 46: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

48Tata Kelola Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

Pendahuluan

Sebagai bagian dari Pertamina Group, Perseroan memandang bahwa implementasi tata kelola perusahaan (Good Corporate Governance/”GCG”) yang efektif dan efisien merupakan salah satu kunci keberhasilan dalam menjaga keberlangsungan bisnis usaha Perseroan di masa depan. Oleh karenanya, Perseroan berkomitmen untuk menjadikan prinsip-prinsip GCG sebagai bagian dari budaya Perseroan dengan merancang dan menetapkan berbagai kebijakan serta perangkat GCG lainnya guna melindungi kepentingan pemegang saham, masyarakat, maupun pemangku kepentingan lainnya. Struktur GCG Perseroan terdiri dari Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Dewan Komisaris dan Direksi.

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)

RUPS merupakan Organ Perseroan yang memiiki kewenangan tertinggi karena memiliki wewenang yang tidak diberikan kepada Direksi dan/atau Dewan Komisaris sesuai dengan peraturan perundang-undangan Perseroan Terbatas dan Anggaran Dasar Perseroan.

Dewan Komisaris

Sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan, serta ketentuan dan regulasi yang berlaku, Perseroan memiliki Dewan Komisaris sebagai salah satu Organ utama di dalam struktur tata kelola perusahaan yang menjalankan fungsi pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan kepengurusan yang dijalankan oleh Direksi. Dalam menjalankan fungsi pengawasannya, Dewan Komisaris bertanggung jawab secara kolektif atas jalannya pengelolaan perusahaan yang dilakukan oleh Direksi dan berwenang untuk memberikan nasihat/masukan kepada Direksi.

Komposisi/Keanggotaan Dewan KomisarisPer tanggal 31 Desember 2017, komposisi Dewan Komisaris Perseroan terdiri dari 2 (dua) orang yang terdiri dari 1(satu) Presiden Komisaris dan 1 (satu) anggota Komisaris, yaitu:

No.NamaName

JabatanPosition

Dasar PenunjukkanBasis of Appointment

1 Yenni Andayani Presiden KomisarisPresident Commissioner

Akta PKR No. 7 Tanggal 13 September 2017 di hadapan Notaris Lenny Janis S.H.The Deed of PKR No. 7 Dated on September 13, 2017 before Notary Lenny Janis S.H.

2 Andy Noorsaman Sommeng KomisarisCommissioner

Akta PKR No. 7 Tanggal 13 September 2017 di hadapan Notaris Lenny Janis S.H.The Deed of PKR No. 7 Dated on September 13, 2017 before Notary Lenny Janis S.H.

Preface

As part of the Pertamina Group, the Company considers that the implementation of effective and efficient Good Corporate Governance ("GCG") become one of the key success in maintaining the Company's business continuity in the future. Therefore, the Company is committed to make GCG principles as part of the Company's culture by designing and establishing GCG policies and tools to protect the shareholders' interests, communities, and other stakeholders. The Company's GCG structure consists of General Meeting of Shareholders (GMS), the Board of Commissioners and the Board of Directors.

General Meeting of Shareholders (GMS)

GMS is the Company's Organ which has the highest authority which can not be granted to the Board of Directors and/or the Board of Commissioners in accordance with the laws and regulations of the Limited Liability Company and the Company's Articles of Association.

The Board of Commissioners

Based on the Articles of Association of the Company, as well as the prevailing laws and regulations, the Company has Board of Commissioners as one of the main Organs in the corporate governance structure that carries out supervisory functions upon the management of the Board of Directors. In carrying out its supervision function, the Board of Commissioners is collectively responsible for the management of the company conducted by the Board of Directors and has the authority to give advice to the Board of Directors.

Composition/Membership of the Board of CommissionersAs per December 31, 2017, the Board of Commissioners' composition consists of 2 (two) members including 1 (one) President Commissioner and 1 (one) Commissioner, among others:

Page 47: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

49Good Corporate Governance

2017 Annual Report

Profil lengkap Dewan Komisaris Perseroan dapat dilihat pada Bab Profil Perusahaan, sub-bab Profil Dewan Komisaris di halaman 30.

Pedoman Kerja Dewan KomisarisPerseroan sudah memiliki Board Manual yang mengatur tentang Tata Tertib Dewan Komisaris dalam menjalankan fungsi pengawasannya terhadap Direksi dalam mengelola perusahaan. Namun demikian, Board Manual masih dalam proses pengesahan yang direncanakan akan dilakukan di tahun 2018.

Tugas dan Wewenang Dewan KomisarisDalam menjalankan fungsi pengawasannya, Dewan Komisaris senantiasa menjalankan tugas dan tanggung jawabnya secara profesional dan independen dengan tetap memperhatikan kepentingan para Pemegang Saham serta Pemangku Kepentingan lainnya. Oleh karena itu, sebagaimana telah ditetapkan di dalam Akta Pendirian PT Pertamina Power Indonesia No. 17 tanggal 26 Oktober 2017, Dewan Komisaris Perseroan telah memiliki sejumlah tugas dan wewenang yang harus dijalankan, antara lain:

1. Dewan Komisaris bertugas melakukan pengawasan terhadap kebijakan pengurusan, jalannya pengurusan pada umumnya baik mengenai Perseroan maupun usaha Perseroan yang dilakukan oleh Direksi serta memberikan nasihat kepada Direksi termasuk pengawasan terhadap pelaksanaan RJPP, RKAP, ketentuan Anggaran Dasar dan Keputusan RUPS, serta peraturan perundang-undangan yang berlaku, untuk kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan.

2. Dalam melaksanakan tugasnya tersebut setiap anggota Dewan Komisaris harus:a) Mematuhi Anggaran Dasar dan peraturan perundang-

undangan serta prinsip-prinsip profesionalisme, efisiensi, transparansi, kemandirian, akuntabilitas, pertanggungjawaban, serta kewajaran;

b) Beritikad baik, penuh kehati-hatian dan bertanggung jawab kepada Perseroan dalam hal ini diwakili oleh RUPS dalam menjalankan tugas pengawasan dan pemberian nasihat kepada Direksi untuk kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan;

c) Dilarang melakukan transaksi yang mempunyai benturan kepentingan dan mengambil kepentingan Perseroan selain honorarium dan fasilitas yang ditentukan oleh RUPS.

3. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat 1 pasal ini, Dewan Komisaris berwenang untuk:a) Melihat buku-buku, surat-surat, serta dokumen-dokumen

lainnya, memeriksa kas, surat berharga lainnya dan kekayaan Perseroan untuk keperluan verifikasi;

b) Memasuki pekarangan, gedung, dan kantor yang dipergunakan oleh Perseroan;

Profile of the Company’s Board of Commissioners can be seen in Company Profile Chapter, sub-chapter of the Board of Commissioners' Profile, on page 30.

Board Manual of the Board of CommissionersThe Company has already had Board Manual that regulates the Code of Conduct of the Board of Commissioners in exercising its supervisory functions on the Board of Directors in managing the company. However, the Board Manual is still in the process of ratification which is planned to be done in 2018.

Duties and Authority of the Board of CommissionersIn performing its supervisory function, the Board of Commissioners always carries out its duties and responsibilities professionally and independently while keeping the interests of the Shareholders and Stakeholders. Therefore, as already stipulated in the Deed of Establishment of PT Pertamina Power Indonesia no. 17 dated on October 26, 2017, the Board of Commissioners of the Company already has a number of duties and authorities to be undertaken, among others:

1. The Board of Commissioners is responsible to supervise the management policy, the Company's general management and the Company's business conducted by the Board of Directors as well as to give advice to the Board of Directors including supervision on the implementation of Company’s Long-Term Plan, Working and Budget Plan, the provisions of the Articles of Association and Resolution of the General Meeting of Shareholders, and the prevailing laws and regulations, for the Company's benefit and in accordance with the Company’s purposes and objectives.

2. In performing its duties, each member of the Board of Commissioners must be:a) Comply to the Articles of Association and the laws and

regulations as well as the principles of professionalism, efficiency, transparency, independence, accountability, accountability, and fairness;

b) Well-intention, prudent, and accountable to the Company which is represented by the GMS in carrying out supervisory and advisory functions to the Board of Directors for the Company's benefit and in accordance with the Company’s purposes and objectives;

c) It is prohibited to conduct transactions with conflict of interest and take the Company's benefit excluding the honorarium and facilities determined by the GMS.

3. In performing the duties stated on paragraph 1 of this article, the Board of Commissioners is authorized to:a) Look at books, letters, and other documents, as well as

check cash, other securities, and the Company's wealth for the purpose of verification;

b) Enter the yard, building, and office used by the Company;

Page 48: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

50Tata Kelola Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

c) Meminta penjelasan dari Direksi dan/atau pejabat lainnya mengenai segala persoalan yang menyangkut pengelolaan Perseroan;

d) Mengetahui segala kebijakan dan tindakan yang telah dan akan dijalankan oleh Direksi;

e) Meminta Direksi dan/atau pejabat lainnya di bawah Direksi dengan sepengetahuan Direksi untuk menghadiri rapat Dewan Komisaris;

f) Mengangkat sekretaris Dewan Komisaris, jika dianggap perlu;

g) Memberhentikan sementara anggota Direksi sesuai dengan ketentuan Undang-Undang Perseroan Terbatas;

h) Membentuk komite-komite lain selain Komite Audit, jika dianggap perlu dengan memperhatikan kemampuan Perseroan;

i) Menggunakan tenaga ahli untuk hal tertentu dan dalam jangka waktu tertentu atas beban Perseroan, jika dianggap perlu;

j) Melakukan tindakan pengurusan Perseroan dalam keadaan tertentu untuk jangka waktu tertentu sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar ini;

k) Menghadiri rapat Direksi dan memberikan pandangan-pandangan terhadap hal-hal yang dibicarakan; dan

l) Melaksanakan kewenangan pengawasan lainnya sepanjang tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan, Anggaran Dasar, dan/atau keputusan RUPS.

Penilaian Terhadap Kinerja Anggota Direksi dan Anggota Dewan Komisaris

Selama tahun 2017, progress Perseroan pada proyek-proyek eksisting terwujud berupa penandatanganan Power Purchase Agreement (“PPA”) untuk proyek IPP Jawa-1 pada Januari 2017 serta diperolehnya Final Investment Decision (FID) untuk proyek PLTS Badak 1 MW pada Agustus 2017 dan FID untuk proyek PLTS Badak 3 MW pada Desember 2017.

Selain proyek existing, PPI juga melakukan pengembangan bisnis diantaranya dengan mengikuti Prakualifikasi proyek PLTS PLN pada Juli 2017, memasukkan dokumen Expression of Interest (“EOI”) untuk Proyek LNG to Power di Bangladesh pada Agustus 2017 dan EOI untuk proyek IPP Jawa-3 ke PT Pembangkitan Jawa Bali (“PJB”) pada Agustus 2017.

BoC SupportDalam menjalankan fungsi pengawasannya, Dewan Komisaris Perseroan dibantu oleh BoC Support, sebagaimana tertuang di dalam Surat Perintah No. Prin–05/L00000/2017–S0 Tentang Task Force Direktorat Gas untuk Mekanisme Pengambilan Keputusan Direksi dan Dewan Komisaris PT Pertamina Power Indonesia (“PPI”). Adapun tugas BoC Support Perseroan, yaitu:

1. Memastikan proses pengambilan keputusan di BoC berjalan sesuai dengan prinsip GCG.

2. Memastikan administrasi pendukung BoC Meeting.

c) Request an explanation from the Board of Directors and/or other officials regarding any issues related to the management of the Company;

d) Know all policies and actions that have been and will be carried out by the Board of Directors;

e) Request Directors and/or other officials under the Board of Directors by informing the Board of Directors to attend the Board of Commissioners' meeting;

f) Appoint the secretary of the Board of Commissioners, if deemed necessary;

g) Temporarily suspend the members of the Board of Directors based on the provisions of Limited Liability Company Law;

h) Establish committees other than the Audit Committee, if deemed necessary by overseeing the ability of the Company;

i) Using experts for certain things and within a certain period of time at upon Company’s expense, if deemed necessary;

j) Carry out the Company's management actions in certain circumstances for a certain period of time in accordance with the provisions of this Articles of Association;

k) Attend the Board of Directors' meetings and provide views on matters discussed;

l) Carry out other supervisory functions which are not conflicting to laws and regulations, Articles of Association, and/or resolutions of the GMS.

Assessment on the Performance of the Board of Directors and the Board of Commissioners

During 2017, the Company's progress on existing projects was in the form of the signing of Power Purchase Agreement ("PPA") for IPP Java-1 project in January 2017 as well as the acquisition of Final Investment Decision (FID) for PLTS 1 MW Badak project in August 2017 and FID for PLTS 3 MW Badak project in December 2017.

In addition to the existing projects, PPI also conducted business development among others by joining PLN’s PLTS Prequalification project in July 2017, submitting Expression of Interest ("EOI") document for the LNG to Power Project in Bangladesh on August 2017 and EOI for IPP Java-3 project to PT Pembangkitan Jawa Bali ("PJB") on August 2017.

BoC SupportIn carrying out its supervisory function, the Board of Commissioners of the Company is assisted by BoC Support, as set forth in the Letter of Instruction no. Prin-05/L00000/2017-S0 Regarding the Gas Directorate Task Force for Decision Making Mechanism of the Board of Directors and Board of Commissioners of PT Pertamina Power Indonesia ("PPI"). The duties of BoC Support of the Company, such as:1. Ensuring that the decision-making process taken by BoC has in

line with the GCG principles.2. Ensuring the well-managed of supporting administration of BoC

Meeting.

Page 49: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

51Good Corporate Governance

2017 Annual Report

Direksi

Sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan, serta ketentuan dan regulasi yang berlaku, Perseroan memiliki Organ Direksi yang berwenang dan bertanggung jawab penuh atas jalannya kepengurusan perusahaan sesuai dengan visi, misi, dan tujuan perusahaan, serta berperan dalam mewakili perusahaan baik di dalam maupun di luar pengadilan. Dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya, masing-masing anggota Direksi memiliki kedudukan yang setara serta dapat menjalankan tugas dan mengambil keputusan sesuai dengan pembidangan yang telah ditetapkan di dalam Anggaran Dasar Perseroan.

Komposisi/Keanggotaan Direksi

Per tanggal 31 Desember 2017, komposisi Direksi Perseroan adalah:

1 Ginanjar Direktur Director

Akta Pendirian No. 17 tanggal 26 Oktober 2016, di hadapan Notaris Lenny Janis S.H.The Deed of Establishment No. 17 dated on October 26, 2016, before Notary Lenny Janis S.H.

Profil lengkap Direksi Perseroan dapat dilihat pada Bab Profil Perusahaan, sub-bab Profil Direksi di halaman 31.

Pedoman Kerja DireksiPerseroan sudah memiliki Board Manual yang mengatur tentang Tata Tertib Direksi dalam menjalankan kegiatan pengelolaan perusahaan. Namun demikian, Board Manual masih dalam proses pengesahan yang direncanakan akan dilakukan di tahun 2018.

Tugas dan Wewenang DireksiBerdasarkan Akta Pendirian PT Pertamina Power Indonesia No. 17 tanggal 26 Oktober 2017, di bawah ini terlampir tugas, wewenang, dan kewajiban Direksi Perseroan dalam menjalankan kegiatan pengelolaan perusahaan, antara lain:

1. Direksi bertugas menjalankan segala tindakan yang berkaitan dengan pengurusan Perseroan untuk kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan serta mewakili Perseroan baik di dalam maupun di luar Pengadilan tentang segala hal dan segala kejadian dengan pembatasan-pembatasan sebagaimana diatur dalam peraturan perundang-undangan, Anggaran Dasar, dan/atau keputusan RUPS.

2. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada poin 1), maka Direksi berwenang untuk:a) Menetapkan kebijakan dalam memimpin pengurusan

Perseroan;b) Mengatur ketentuan-ketentuan tentang kepegawaian

Perseroan termasuk pembinaan pegawai, penetapan upah.dan penghasilan lain, pesangon dan/atau penghargaan atas pengabdian serta manfaat pensiun bagi para pegawai Perseroan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan/atau keputusan RUPS;

The Board of Directors

In accordance with the Company’s Articles of Association, as well as the prevailing rules and regulations, the Company has the Board of Directors with full authority and responsibility to conduct the company management referring to its vision, mission and objectives, as well as to take a role in representing the company, both inside and outside of the court. In carrying out its duties and responsibilities, each member of the Board of Directors has an equal standing and has an authority to perform his/her tasks and make decisions in accordance with scope of work set forth in the Company's Articles of Association.

Composition/Membership of the Board of Directors

As of December 31, 2017, the composition of the Company's Board of Directors was as follows:

Profile of the Board of Directors of the Company is stated in the Chapter of Company Profile, sub-chapter of the Board of Directors’ Profile, on page 31.

Board Manual of the Board of DirectorsThe Company already has a Board Manual that regulates the Code of Conduct of the Board of Directors in carrying out its management activities. However, the Board Manual is still in the process of ratification which is planned to be done in 2018.

Duties and Authority of the Board of DirectorsBased on the Deed of Establishment of PT Pertamina Power Indonesia No. 17 dated on October 26, 2017, below is the duties, authorities, and obligations of the Company’s Board of Directors in running the company's management activities, among others:

1. The Board of Directors is responsible for carrying out all actions which related to the Company's maintenance for the Company's interest and in accordance with the purposes and objectives of the Company as well as representing the Company both inside and outside the Court on all matters and any events with limitations as regulated in laws and regulations, Articles of Association, and/or resolutions of the GMS.

2. In performing the duties referred to in point 1), the Board of Directors is authorized to:a) Establish policy in leading the management of the Company;

b) Arrange provisions on the Company's employment including employee coaching, determination of wages and other income, severance payment and/or appreciation for dedication, as well as retirement benefits for employees of the Company in accordance with applicable laws and/or resolutions of the GMS;

Page 50: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

52Tata Kelola Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

c) Mengangkat dan memberhentikan pegawai Perseroan berdasarkan peraturan kepegawaian dan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

d) Mengatur penyerahan kekuasaan Direksi untuk mewakili Perseroan di dalam dan di luar pengadilan kepada seorang atau beberapa orang anggota Direksi yang khusus ditunjuk untuk itu atau kepada seorang atau beberapa orang pekerja Perseroan baik sendiri-sendiri maupun bersama-sama atau kepada pihak lain;

e) Direksi dapat mengangkat dan memberhentikan Sekretaris Perseroan berdasarkan aturan dan ketentuan yang berlaku; dan

f) Menjalankan tindakan-tindakan lainnya baik mengenai pengurusan maupun mengenai pemilikan kekayaan Perseroan, sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang diatur dalam Anggaran Dasar ini dan yang ditetapkan oleh RUPS berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Sekretaris Perusahaan

Sekretaris Perusahaan merupakan salah satu Organ penting Perseroan yang berperan penting dalam membangun komunikasi antara Perseroan dengan sesama Organ perusahaan lain, juga dalam menjalin relasi yang baik antara Perseroan dengan stakeholders lainnya. Pada dasarnya, Sekretaris Perusahaan bertanggung jawab atas penyusunan kebijakan, perencanaan, dan pengelolaan kegiatan hukum, komunikasi korporat, hubungan kelembagaan, dan manajemen strategis.

Profil Sekretaris Perusahaan

NamaName

Dasar PenunjukkanBasis Appointment

Riwayat PendidikanEducational Background

Riwayat KarierCareer History

Juwitra Rezki (Ekky) Oroh

SK Direktur SDM Pertamina No. Kpts.P-083/K00000/2017-S8

Master degree in Law (LL.M), Globalization and Law program from Maastricht University, The Netherlands (September 2007 – Agustus/August 2008).

Sejak 2001 – 2009: pengalaman baik sebagai private practice maupun in-house lawyer di beberapa industri mencakup industri pertambangan.

Since 2001 - 2009: experienced both as a private practice and in-house lawyer in several industries including the mining industry.

Sarjana Hukum dari Universitas Parahyangan, Indonesia (Agustus 1997- September 2001).

Bachelor of Law from Parahyangan University, Indonesia (August 1997 - September 2001).

Juli 2009 –April 2017: Pengalaman kerja di Fungsi Legal Counsel & Compliance Pertamina maupun penempatan di Anak Perusahaan.

July 2009 - April 2017:Experienced in the Legal Counsel & Compliance Function of Pertamina as well as placement in Subsidiaries.

Oktober 2017 – sekarang: Diperbantukan Pertamina sebagai Corporate Secretary di Perseroan.

October 2017 - present:Appointed by Pertamina to be Corporate Secretary of the Company.

c) Appoint and dismiss the Company's employees by referring to the applicable regulations;

d) Manage the authority substitution of the Board of Directors to represent the Company inside and outsite of the court to one or several members of the Board of Directors appointed to it or to one or several employees of the Company individually or jointly or to any other party.

e) The Board of Directors may appoint and dismiss the Corporate Secretary based on the applicable rules and regulations; and

f) Carry out other acts both concerning the administration of and the ownership of the Company's property, in accordance with the provisions of this Articles of Association and which are determined by the GMS by referring to the applicable laws and regulations.

Corporate Secretary

The Corporate Secretary is one of the important organ of the Company that plays an important role in establishing communication between the Company and other Company's organs, also in establishing good relations between the Company and other stakeholders. Fundamentally, the Corporate Secretary is responsible for the preparation of policies, planning and management of legal activities, corporate communications, institutional relations, and strategic management.

Profile of Corporate Secretary

Page 51: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

53Good Corporate Governance

2017 Annual Report

Pelaksanaan Tugas Sekretaris Perusahaan Tahun 2017

Membantu pelaksanaan tugas Direksi, seperti pengusulan RKAP tahun berjalan (Revisi) 2017 dan penyiapan Laporan Tahunan 2017.

Unit Audit Internal

Di sepanjang tahun 2017, Perseroan belum memiliki Unit Audit Internal, namun pelaksanaan fungsi Unit Audit Internal Perseroan akan mulai dijalankan oleh induk perusahaan yaitu PT Pertamina (Persero) di tahun 2018.

Kantor Akuntan Publik

Perseroan menunjuk kantor akuntan publik Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan (PWC) dengan Akuntan Publik bernama Daniel Kohar dan audit fee senilai Rp70.000.000 (belum termasuk PPN). Biaya tersebut dikeluarkan untuk jasa audit yang diberikan KAP untuk PT Pertamina Power Indonesia. Dalam hubungan kerja ini, tidak ada hubungan afiliasi antara auditor dan Direksi/Dewan Komisaris/Pemegang Saham Perusahaan.

Manajemen Risiko

Profil & Upaya Mitigasi Risiko

No RisikoRisk

DampakThe Effect

MitigasiMitigation

1 Progres fisik Pembangkit Listrik Energi Terbarukan tidak sesuai dengan target.

Menurunnya perolehan revenue PPI. 1. Melakukan monitoring proyek secara rutin dan berkala (1x seminggu) dengan mengadakan PCR (Power Control Room) di internal PPI.

2. Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan vendor proyek untuk mempercepat proses pengadaan yang telah berjalan.

3. Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan internal stakeholder (PPI maupun Pertamina) dalam rangka percepatan progress FID proyek (Direktorat Gas dan Direktorat PIMR).

4. Memaksimalkan pemanfaatan Project Management Control untuk melakukan pengawasan proyek langsung di lapangan.

Physical Progress of Renewable Energy is incompatible with the target.

The decrease in PPI revenues. 1. Monitoring projects regularly and periodically (1x a week) by holding PCR (Power Control Room) in internal PPI.

2. Coordinating and communicating with the project vendors to accelerate the procurement process that has been running.

3. Coordinating and communicating with internal stakeholders (PPI or Pertamina) in order to accelerate the progress of FID project (Directorate of Gas and Directorate of PIMR).

4. Maximizing the utilization of Project Management Control to conduct the project supervision in the field directly.

2 Potensi risiko mundurnya effective date Power Purchase Agreement.

Opportunity cost atas PDCA yang telah ada di akun PPI.

Terus melakukan persiapan-persiapan yang diperlukan secara menyeluruh dan detail sembari menunggu terpenuhinya conditions precedence.

Potential risks for the pullback effective date of the Power Purchase Agreement.

Opportunity cost of PDCA that already exist in PPI account.

Continuing to make the necessary preparations thoroughly and in detail while waiting for the fulfillment of conditions precedence.

Implementation of Corporate Secretary's Duties In 2017

Assisting the Board of Directors' task implemplementation, such as submitting proposal of Working & Budget Plan for the current year (Revised) 2017 and preparing the 2017 Annual Report.

Internal Audit Unit

During 2017, the Company does not have an Internal Audit Unit, but the implementation of the Company's Internal Audit Unit function will begin to be managed by the holding company, PT Pertamina (Persero) in 2018.

Public Accounting Firm

The Company appointed Public Accountant Firm of Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan (PWC) with a Public Accountant named Daniel Kohar and an audit fee of Rp70,000,000 (excluding VAT). The fee paid for audit services provided by the KAP to PT Pertamina Power Indonesia. In this working relationship, there is no affiliation relationship between the auditor and the Board of Directors/Board of Commissioners/Shareholders of the Company.

Risk Management

Profile & Risk Mitigation Efforts

Page 52: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

54Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

No RisikoRisk

DampakThe Effect

MitigasiMitigation

3 Potensi risiko berubahnya skema proyek tender IPP PLN di tahun 2018.

1. PPI memiliki waktu yang sedikit untuk memperoleh Corporate Approval.

2. Kehilangan peluang bisnis (opportunity loss).

1. Mencari peluang bisnis lainnya dari bisnis captive power dan NRE to Power.

2. Mencoba mengusulkan skema bisnis yang dapat menjadi win-win solution.

The potential risk on the scheme changing of IPP PLN tender project in 2018.

1. PPI only has a little time to obtain a Corporate Approval.

2. Loss of business opportunity.

1. Looking for other business opportunities from captive power business and NRE to Power.

2. Trying to propose a win-win solution business schemes.

4 Potensi risiko terhambatnya implementasi strategi power dan new-renewable energy.

Menurunnya kepercayaan stakeholders. 1. Pengusulan ulang anggaran proyek pada saat perubahan RKAP.

2. Membuat kajian lebih awal dan komprehensif. 3. Berkoordinasi dengan stakeholder mengenai kebijakan bisnis

Power dan Energi terbarukan terkait.

The potential risks for the implementation of power and new-renewable energy strategy.

The decrease of stakeholders' trust level. 1. Re-proposing the project budget at the time of RKAP change.2. Providing an early and comprehensive review.3. Coordinating with stakeholders regarding the Power and

Renewable Energy business policies.

5 Potensi risiko konsorsium tidak dapat menyampaikan dokumen penawaran kepada PLN.

Konsorsium yang telah terbentuk dinyatakan tidak lolos seleksi untuk maju ke tahap selanjutnya dalam lelang proyek IPP.

1. Mengadakan rapat koordinasi monitoring progress penyiapan dokumen penawaran dengan anggota konsorsium secara berkala.

2. Meminta PLN untuk mengundur bid submition date.

The potential risk of consortium due to can not submitted the offering document to PLN.

The consortium that has been formed is declared not pass the selection to advance to the next stage in the IPP project auction.

1. Conducting coordination monitoring progress meetings on the preparation of bidding documents with consortium members on a regular basis.

2. Requesting PLN to postpone the bid submission date.

6 Potensi risiko tidak ditandatanganinya HoA oleh LNG Seller.

Tidak tercapainya target keekonomian. Melakukan penetapan harga ekonomis untuk proyek LNG dan commercial issue setelah dilakukan koordinasi dengan LNG Seller (PTM) terlebih dahulu.

Potential risks due to the non-signing of HoA by LNG Seller.

Not achieving the economic targets. Conducting economical pricing for LNG projects and commercial issue after coordinated with the LNG Seller (PTM) first.

7 Potensi risiko pemilik lahan menaikkan harga jual tidak sesuai dengan kesepakatan awal (LOI).

Tidak tercapainya target keekonomian. 1. Mengusulkan perpanjangan LOI dengan pemilik lahan. 2. Mengusulkan kepada konsorsium untuk memberi penawaran

pemilik lahan potensial untuk berpartisipasi dalam konsorsium/saham.

Potential risks for land owners to raise the selling price which are not in accordance with the Initial Agreement (LOI).

Not achieving the economic targets. 1. Proposing a LOI extension with the land owner.2. Proposing to the consortium to offer potential land owners

to participate in a consortium/share.

8 Potensi risiko tidak diperolehnya lahan yang sesuai untuk pembangunan IPP.

Terkendalanya pekerjaan konstruksi proyek IPP.

1. Merubah kriteria lahan yang akan digunakan dengan konsekuensi penambahan biaya.

2. Mengusulkan kepada konsorsium untuk memberi penawaran pemilik lahan potensial untuk berpartisipasi dalam konsorsium/saham.

Not obtaining all of the IPP projects. The existence of constraints on the IPP project construction work.

1. Changing the land criteria to be used with the consequence of additional costs.

2. Proposing to the consortium to offer potential land owners to participate in a consortium/share.

9 Potensi risiko tidak dapat memenangkan lelang proyek IPP.Potential risk of not being able to win the IPP project auctions.

1. Tidak diperolehnya semua proyek IPP. 2. Kehilangan potensi bisnis di bidang power. 3. LNG Impor (US dan Mozambique) tidak

sepenuhnya terserap.4. Timbulnya sunk cost.

Melakukan kordinasi dan komunikasi dengan gas sourcing, LNG, Pertagas, Pertagas Niaga untuk melakukan optimalisasi infrastruktur dan LNG portofolio.

1. Not obtaining all of the IPP projects.2. Loss of potential business in the field

of power.3. Import LNG (US and Mozambique) is

not fully absorbed.4. The existence of sunk cost.

Coordinating and communicating with gas sourcing, LNG, Pertagas, Pertagas Niaga to optimize infrastructure and LNG portfolio.

Page 53: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

55Management Discussion and Analysis

2017 Annual Report

No RisikoRisk

DampakThe Effect

MitigasiMitigation

10 Tidak terpenuhinya target penyelesaian lahan IPP Jawa-1 terhitung sejak PPA Effective dan sebelum Financial Close.

Kerugian Finansial. 1. Koordinasi intensif baik formal dan informal dengan Pertagas (harian melalui email, rapat mingguan dan bulanan).

2. Melakukan proses PPJB dengan Pertagas secara paralel dengan proses Balik Nama ke Pertagas (durasi maksimal 1 bulan).

3. Berkoordinasi intensif baik formal dan informal dengan Pertagas untuk mempercepat proses Pemecahan Sertifikat ke BPN.

4. Berkoordinasi, baik secara formal maupun informal dengan JSP agar segera diperoleh kesepakatan harga jual beli.

5. PPI sebagai shareholder utama di JSP, mendorong shareholder lainnya agar segera diperoleh kesepakatan harga jual beli lahan IPP.

Unfulfilled the land settlement target of IPP Java-1 starting from PPA Effective and before Financial Close.

Financial Losses. 1. Coordinating intensively both formal and informal with Pertagas (on a daily basis through email, weekly and monthly meetings).

2. Performing PPJB process with Pertagas in parallel with Reverse Name process to Pertagas (maximum duration of 1 month).

3. Coordinating intensively both formal and informal with Pertagas to accelerate the process of Solving Certification to BPN.

4. Coordinating both formally and informally with JSP in order to obtain a sale price agreement immediately.

5. PPI as the main shareholder in JSP encourages other shareholders in order to obtain an agreement on the sale price of IPP land.

11 Potensi risiko sebagian besar porsi CAPEX berasal dari pendanaan luar yang berasal dari lender (misalnya: Skema Equity Bridge Loan).

Pertamina mengalami loss of opportunities.

1. Menggunakan Pendanaan internal (misalnya: Shareholder Loan).

2. Mengkaji dan mengusulkan alternative pendanaan sesuai dengan karakteristik proyek.

The potential risk of most of the CAPEX portion comes from external funding that coming from lenders (for example: Equity Bridge Loan Scheme).

Pertamina suffered loss of opportunity. 1. The Used of Internal Funding (eg: Shareholder Loan).2. Reviewing and proposing funding alternatives according to

the project characteristics.

12 Potensi risiko tidak mendapatkan advisor yang sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan.

Kualitas pekerjaan yang menjadi ruang lingkup serta tanggung jawab advisor tidak sesuai standar.

1. Melakukan pengadaan advisor sebelum RFP dikeluarkan (umumnya setelah RFP).

2. Melakukan negosiasi ulang setelah didapatkan calon pemenang.

The potential risk of not getting an advisor that matches with the required qualifications.

The quality of work that being in scope as well as the advisor's responsibilities are not according to the standards.

1. Conducting advisor procurement before RFP issued (generally after RFP).

2. Re-negotiating after winning the candidates.

13 Potensi risiko bocornya informasi saat melakukan inisiasi bisnis dengan calon mitra/partner.

Pertamina mengalami loss of opportunities.

Menyusun Legal Framework/CA saat menginisiasi bisnis dengan potensial partner.

The potential risk of leaking information when initiating the business with potential partners/existing partners.

Pertamina suffered loss of opportunity. Developing a Legal Framework/CA when initiating the business with potential partners.

14 Potensi risiko tidak disetujuinya Pertamina dalam konsorsium IPP oleh BOD Pertamina (untuk proyek-proyek yang belum diumumkan oleh PLN).

Hilangnya potensi pendapatan serta keuntungan bagi Pertamina.

1. Melakukan perencanaan biaya proyek paling eifisien. 2. Melakukan pemilihan partner yang memiliki working capital

& financial access yang cukup serta pengalaman membangun IPP di Indonesia.

Potential risks of Pertamina's disagreement in IPP consortium by BOD Pertamina (for projects which not yet announced by PLN).

The loss of potential revenue as well as profits for Pertamina.

1. Conducting the most cost-efficient project planning.2. Selection of partners who have sufficient working capital and

financial access and experience in building IPP in Indonesia.

15 Potensi risiko tidak disetujuinya usulan anggaran IPP sesuai pra-FS yang diajukan.

Image Pertamina yang kurang baik dalam membangun IPP di mata PLN.

1. Melakukan sourcing teknologi dengan CAPEX dan OPEX yang paling kompetitif.

2. Melakukan sourcing gas dan metode distribusi yang paling efisien.

3. Melakukan pemilihan lokasi yang tepat dan efisien.

The potential risk of non-approval of the proposed IPP budget proposal based on the pre-FS proposed.

Pertamina's image looks less good in building IPP in the eyes of PLN.

1. Doing sourcing technology with the most competitive CAPEX and OPEX.

2. Doing sourcing with the most efficient gas and distribution methods

3. Conducting selection of the precise and efficient location.

Page 54: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

56Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporan Tahunan 2017

Perkara Hukum di Tahun 2017

Di sepanjang tahun 2017, Perseroan dan seluruh Organ di dalamnya tidak terlibat dalam perkara hukum apapun, baik secara perdata maupun pidana.

Tindakan Perseroan sampai dengan Akhir Tahun 2017 Tindakan Perseroan untuk dapat diakui, yang dilakukan oleh Direksi maupun Dewan Komisaris Perseroan, terhitung sejak tanggal Perseroan didirikan yaitu pada tanggal 26 Oktober 2016 sampai dengan akhir tahun 2017, sepanjang tindakan tersebut tidak bertentangan dengan hukum yang ada, mencakup penandatanganan dokumen sebagai berikut:1. Segala perjanjian/kontrak yang ditandatangani oleh Direktur

Perseroan, antara lain: MoU antara Perseroan dan Engie tentang Renewable Energy Project (Solar PV) in Lawe Lawe-Kalimantan, dan juga tentang Pengembangan Gas untuk Power yang bersumber dari JOB Pertamina – Talisman Jambi Merang, serta Kesepakatan Bersama antara Perseroan dengan PT Badak NGL tentang Pemanfaatan Pembangkit Listrik Tenaga Surya di Kawasan PT Badak NGL;

2. Segala korespondensi surat-menyurat dari Perseroan kepada pihak eksternal manapun;

3. Segala dokumentasi korporasi internal Perseroan, seperti dokumentasi kepada Pemegang Saham dan lain sebagainya.

Sanksi Administratif

Di sepanjang tahun 2017, Perseroan tidak mendapatkan sanksi administratif dalam bentuk apapun.

Kode Etik

Perseroan sudah memiliki Pedoman Kode Etik (Code of Conduct) yang mengikat seluruh pekerjanya dalam berperilaku di lingkungan Perseroan, namun pengesahannya baru akan dilakukan pada tahun 2018.

Legal Case In 2017

In 2017, the Company and all of the Company's Organs did not involved in any legal case, whether civil or criminal.

The Company’s Actions throughout 2017

The Company’s actions, both conducted by the Board of Directors and the Board of Commissioners of the Company, since its establishment on 26 October 2016 up to the end of 2017, required acknowledgment as long as such actions were not contrary to existing law, including the signing of the following documents:

1. All agreements/contracts signed by the Director of the Company, among others: MoU between the Company and Engie on Renewable Energy Project (Solar PV) in Lawe Lawe-Kalimantan, and also on Gas Development for Power sourced from JOB Pertamina - Talisman Jambi Merang , and the Joint Agreement between the Company and PT Badak NGL concerning the Utilization of Solar Power Generation in PT Badak NGL Area;

2. Any correspondence of the Company to any external party;

3. Any documentation of the Company's internal corporation, such as documentation to Shareholders etc.

Administrative Sanctions

Throughout 2017, the Company did not receive any administrative sanctions.

Code of Ethics

The Company already has Code of Conduct which binds all of its employees in behaving within the Company, but the ratification will be done in 2018.

No RisikoRisk

DampakThe Effect

MitigasiMitigation

16 Potensi risiko rencana proyek yang dijalankan dengan partner tidak berjalan dengan baik.

1. Tidak tercapainya target dan sasaran Fungsi.

2. Kepercayaan stakeholders hilang.

Melaksanakan due diligence terhadap partner yang ingin bekerja sama dengan Pertamina.

The potential risk of a project plan which runs with a partner was not going well.

1. Unable to reach the target and Function targets.

2. Lost the stakeholders' trust.

Conducting due diligence against partners who wants to work with Pertamina.

17 Potensi risiko perjanjian strategis tidak dapat ditandatangani (consortium agreement, PPA, MoU, HoA).

Terkendalanya proses keikutsertaan lelang proyek IPP.

Berkoordinasi dengan para pihak, terkait persiapan penandatanganan perjanjian strategis.

The potential risk of a strategic agreement can not be signed (consortium agreement, PPA, MoU, HoA).

There are constraints in the IPP project tender auction process.

Coordinating with the parties related to the preparations for signing strategic agreements.

18 Potensi risiko JV Co tidak dapat dibentuk sehingga tidak dapat melakukan penandatanganan PPA.

Terkendalanya pengambilan keputusan-keputusan strategis yang diperlukan konsorsium.

Meminta pendampingan, advice dan mediasi oleh Fungsi Legal dan Legal Advisor Pertamina.

The potential risk of JV Co can not be established so it can not sign the PPA.

There are constraints in the strategic decision-making which required by the consortium.

Asking for mentoring, advising, and mediating by Legal Functions and Legal Advisors of Pertamina.

Page 55: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

57Company Profile

2017 Annual Report

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

COPRORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

Page 56: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

58Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Laporan Tahunan 2017

Sebagai bagian dari perusahaan energi Nasional yaitu PT Pertamina (Persero), Perseroan senantiasa berupaya untuk tidak hanya berfokus pada keberhasilan dalam mengelola aspek finansial semata, tetapi juga memprioritaskan keseimbangan dan kelestarian alam, lingkungan dan masyarakat. Perseroan meyakini bahwa dengan terciptanya harmonisasi dengan alam, lingkungan dan masyarakat, maka Perseroan akan mampu mencapai pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan. Di sepanjang tahun 2017, yang merupakan tahun pertama perjalanan bisnisnya, Perseroan belum melakukan kegiatan CSR dalam bentuk apapun karena masih berfokus pada proses pengembangan bisnis usaha, namun seluruh proyek Perseroan yang kini masih dalam tahap pra-konstruksi dipastikan telah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, terutama dalam hal terjamin keamanan dan pengelolaannya sehingga tidak akan memberikan dampak negatif terhadap lingkungan di sekitar proyek.

As part of the national energy company, PT Pertamina (Persero), the Company always strives to not only focus in managing the financial aspect successfully, but also prioritizing the balance and the preservation of the nature, environment, and society. The Company believes that the harmony with the nature, environment and society, will enable the Company to achieve a sustainable business growth. Throughout 2017, which is the first year of the company's business journey, the Company has not undertaken any CSR activity yet in any form as it still focused on business development process, but the entire project of the Company which is still in the pre-construction stage is ascertained in accordance with the prevailing laws and regulations, especially in terms of security and management so that it will not have a negative impact on the environment around the projects.

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Social Responsibility

PT PERTAMINA POWER INDONESIA

Page 57: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan
Page 58: Laporan Tahunan Annual Report - Pertamina Powerpertaminapower.com/cfind/source/files/annual-report/annual report ppi 2017.pdf · LAPORAN MANAJEMEN Management Report Laporan Dewan

Laporan Tahunan

A n n u a l R e p o r t

PT Pertamina Power IndonesiaGedung Wisma Nusantara Lantai 20 & 25Jl. M.H. Thamrin 59Jakarta 10350Tel: 021 - 381 5111