1
7/31/2019 LATAR BELAKANG Diare http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-diare 1/1 LATAR BELAKANG Diare merupakan peningkatan frekuensi dan perubahan konsistensi buang air besar menjadi lembek atau cair. Diare akut berlangsung kurang dari 14 hari, yang biasa diikuti mual, muntah, nyeri peru, gejala sistemik atau malnutrisi. Diare merupakan penyebab utama kesakitan dan kematian anak dinegara berkembang dan penyebab terpenting kejadian malnutrisi. Di dunia sebanyak 4 sampai 6 juta anak meninggla tiap tahunnya karena diare. Dimana sebagian besar kematian tersebut terjadi di Negara berkembang. Pada tahun 2003, kira-kira 1.87 juta anak dibawah usia lima tahun (balita) meninggal karena diare. Delapan dari sepuluh kematian tersebut terjadi dibawah usia 2 tahun. Berdasarkan laporan WHO, kematian karena diare di Negara berkembang diperkirakan sudah menurun dari 4,6 juta kematian pada tahun 1982 menjadi 2,5 juta kematian pada tahun 2003. Walaupun angka kematian karena diare telah menurun, angka kesakitan karena diare tetap tinggi baik di Negara maju maupun Negara berkembang. Di Indonesia dilaporkan bahwa tiap anak mengalami diare sebanyak 1.3 episode pertahun. Manajemen umum diare akut pada anak dan bayi difokuskan pada pencegahan dan pengobatan dehidrasi dengan memberikan cairan yang cukup, mencegah kekurangan gizi dengan memberikan makanan selama dan setelah diare, mengurangi durasi diare serta mencegah kejadian diare berulang dengan memberikan suplemen zink. Keberadaan oralit sebagai terapi pencegahan dehidrasi telah menurunkan angka kematian diare dari 5 juta anak pertahun menjadi 3,2 juta anak pertahun.. Hanya saja pemberian oralit tidak dapat mengurangi keparahhan diare akut. Selain penggunaan suplemen zink, dalam decade terakhir telah banyak studi mengennai penanganan diare akut, salah satunya adalah penggunaan asam folat. Hasil studi pendahuluan di Afrika Selatan menunjukkan bahwa asam folat oral secara signifikan mengurangi durasi diare akut pada anak.

LATAR BELAKANG Diare

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LATAR BELAKANG Diare

7/31/2019 LATAR BELAKANG Diare

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-diare 1/1

LATAR BELAKANG

Diare merupakan peningkatan frekuensi dan perubahan konsistensi buang air besar

menjadi lembek atau cair. Diare akut berlangsung kurang dari 14 hari, yang biasa diikuti mual,muntah, nyeri peru, gejala sistemik atau malnutrisi.

Diare merupakan penyebab utama kesakitan dan kematian anak dinegara berkembang

dan penyebab terpenting kejadian malnutrisi. Di dunia sebanyak 4 sampai 6 juta anak meninggla

tiap tahunnya karena diare. Dimana sebagian besar kematian tersebut terjadi di Negara

berkembang. Pada tahun 2003, kira-kira 1.87 juta anak dibawah usia lima tahun (balita)

meninggal karena diare. Delapan dari sepuluh kematian tersebut terjadi dibawah usia 2 tahun.

Berdasarkan laporan WHO, kematian karena diare di Negara berkembang diperkirakan

sudah menurun dari 4,6 juta kematian pada tahun 1982 menjadi 2,5 juta kematian pada tahun

2003. Walaupun angka kematian karena diare telah menurun, angka kesakitan karena diare tetap

tinggi baik di Negara maju maupun Negara berkembang. Di Indonesia dilaporkan bahwa tiap

anak mengalami diare sebanyak 1.3 episode pertahun.

Manajemen umum diare akut pada anak dan bayi difokuskan pada pencegahan dan

pengobatan dehidrasi dengan memberikan cairan yang cukup, mencegah kekurangan gizi dengan

memberikan makanan selama dan setelah diare, mengurangi durasi diare serta mencegah

kejadian diare berulang dengan memberikan suplemen zink.

Keberadaan oralit sebagai terapi pencegahan dehidrasi telah menurunkan angka kematian

diare dari 5 juta anak pertahun menjadi 3,2 juta anak pertahun.. Hanya saja pemberian oralittidak dapat mengurangi keparahhan diare akut.

Selain penggunaan suplemen zink, dalam decade terakhir telah banyak studi mengennai

penanganan diare akut, salah satunya adalah penggunaan asam folat. Hasil studi pendahuluan di

Afrika Selatan menunjukkan bahwa asam folat oral secara signifikan mengurangi durasi diare

akut pada anak.