LI Balkis B22 B

  • Upload
    balhum

  • View
    221

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    1/8

    ANATOMI EKSTREMITAS BAWAH

    Ekstremitas bawah terdiri dari tulang pelvis, femur, tibia, fibula, tarsal, metatarsal, dan tulang-

    tulang phalangs.

    1. Pelvis

    Pelvis terdiri atas sepasang tulang panggul (hip bone) yang merupakan tulang pipih.Masing-

    masing tulang pinggul terdiri atas 3 bagian utama yaitu ilium, pubis dan ischium.lium terletak di

    bagian superi!r dan membentuk artikulasi dengan vertebra sakrum, ischium terletak di bagian

    inferi!r-p!steri!r, dan pubis terletak di bagian inferi!r-anteri!r-medial."agian u#ung ilium disebut

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    2/8

    sebagai puncak iliac (iliac crest).Pertemuan antara pubis dari pinggul kiri dan pinggul kanan

    disebut simfisis pubis.$erdapat suatu cekungan di bagian pertemuan ilium-ischium-pubis disebut

    acetabulum, fungsinya adalah untuk artikulasi dengan tulang femur.

    PE%"E&'' "E$* P'++ '$' &' P%'

    /. Pada wanita, dinding pelvis spurium dangkal, 0'0 menghadap ke ventral. Pada pria, dinding

    pelvis spurium ta#am 1 curam, 0'0 menghadap ke medial.2. Pada wanita, apertura pelvis superi!r berbentuk !val. Pada pria, apertura pelvis superi!r

    berbentuk heart-shaped, lengkung, dengan pr!m!nt!rium !s sacrum men!n#!l ke anteri!r.

    3. Pada wanita, pelvis verum merupakan segmen pendek suatu kerucut pan#ang. Pada pria, pelvis

    verum merupakan segmen pan#ang suatu kerucut pendek.

    . Pada wanita, ukuran-ukuran diameter r!ngga panggul lebih besar (perbedaan sampai sebesar

    4.5-/.5 cm) dibandingkan ukuran-ukuran diameter r!ngga panggul pria.

    5. Pada wanita, apertura pelvis inferi!r berbentuk bundar, diameter lebih besar. Pada pria,

    apertura pelvis inferi!r berbentuk l!n#!ng dan kecil.

    6. Pada wanita, angulus subpubicus adalah sudut lebar 1 besar. Pada pria, angulus subpubicus

    merupakan sudut ta#am 1 kecil.

    $ulang panggul pada wanita

    0etiap wanita mempunyai anat!mi panggul yang unik dan berbeda satu sama lain. Panggul

    terdiri atas bagian keras panggul (dibentuk !leh tulang) dan bagian lunak panggul (dibentuk

    !t!t, #aringan dan ligamen).

    7ungsi bagian keras panggul wanita adalah sebagai berikut

    a. Panggul besar untuk menyangga isi abd!men

    b. Panggul kecil untuk membentuk #alan lahir dan tempat alat genetalia

    0edangkan fungsi bagian lunak panggul wanita adalah sebagai berikut

    a. Membentuk lapisan dalan #alan lahir

    b. Menyangga alat genetalia agar tetap dalam p!sisi n!rmal saat hamil maupun nifas

    c. 0aat persalinan, berperan dalam pr!ses kelahiran dari kala uri

    %uang panggul terbagi men#adi dua yaitu

    a. Panggul besar (pelvis may!r)b. Panggul kecil (pelvis min!r)

    Panggul besar (pelvis may!r)

    Panggul besar adalah bagian panggul yang terletak di atas linea terminalis (falsepelvis).Panggul besar berfungsi mendukung isi perut dan menggambarkan keadaan panggul

    kecil.

    Panggul kecil (pelvis min!r)

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    3/8

    Panggul kecil adalah bagian panggul yang terletak di bawah linea terminalis (true pelvis).

    Panggul kecil ini merupakan wadah alat kandungan dan menentukan bentuk #alan lahir

    serta penting dalam persalinan.

    Panggul terdiri dari bagian yang keras dibentuk !leh tulang dan bagian yang lunak dibentuk

    !leh !t!t-!t!t dan ligamen.

    "agian Panggul 8ang *eras

    "agian keras dari panggul wanita terbentuk !leh tulang panggul.$ulang panggul

    merupakan sebuah c!r!ng, bagian atas yang lebar disebut panggul besar, sedangkan bagian

    bawah untuk menentukan bentuk #alan lahir.

    $ulang panggul terdiri atas

    /. $ulang pangkal paha(!s c!ccae)

    2. $ulang kelangkang (!s sacrum)

    3. $ulang tungging (!s c!9cigys). $ulang pangkal paha (!s c!ccae)

    $ulang pangkal paha ada 2 buah.$ulang pangkal paha terdiri dari 3 buah tulang yang

    berhubungan dengan yang lainnya pada acetabulum.$ulang tersebut adalah tulang usus (!s

    ilium), tulang duduk (!s ischium) dan tulang kemaluan (!s pubis).

    $ulang usus (!s ilium)

    $ulang usus merupakan tulang terbesar panggul yang membentuk bagian atas dan

    belakang panggul."atas atas yang tebal disebut crista illiaka. #ung depan maupun

    belakang dari crista illiaka men!n#!l disebut spina iliaka anteri!r superi!r dan spina

    iliaka p!steri!r superi!r. $!n#!lan tulang di bawah spina illiaka anteri!r superi!r

    disebut spina illiaka anteri!r inferi!r dan sebelah bawah spina illiaka p!steri!r superi!rterdapat spina illiaka p!steri!r inferi!r.&i bawah spina illiaka p!steri!r inferi!r terdapat

    tekik atau cekungan yang disebut incisura iskhiadika ma#!r.+aris yang membatasi

    panggul besar dan panggul kecil disebut linea in!minata atau linea terminalis.

    $ulang duduk (!s ischium)

    $ulang duduk terletak di sebelah bawah tulang usus, pinggir belakangnya berduri

    disebut spina iskhiadika.&i bawah spina iskhiadika terdapat incisura ischiadika

    min!r."agian pinggir bawah tulang duduk sangat tebal, yang dapat mendukung berat

    badan pada saat duduk, disebut tuber iskhiadikum.$uber iskhiadikum merupakan

    ukuran melintang dari pintu atas panggul.

    $ulang kemaluan (!s pubis)

    $ulang kemaluan terletak di sebelah bawah dan depan dari tulang usus yang disebut

    dengan tulang duduk. $ulang ini membatasi sebuah lubang yang terdapat dalam tulang

    panggul, lubang ini disebut f!ramen !bt!rat!rium.%amus superi!r !ssis pubis

    merupakan tulang kemaluan yang berhubungan dengan tulang usus.0edang yang

    berhubungan dengan tulang duduk disebut ramus inferi!r !ssis pubis.%amus inferi!r

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    4/8

    kiri dan kanan membentuk arkus pubis. 'rkus pubis n!rmal akan membentuk sudut :4-

    /44 dera#at.

    $ulang kelangkang (!s sacrum)

    $ulang kelangkang ada / buah.$ulang kelangkang merupakan tulang yang berbentuk

    segitiga yang melebar di atas dan meruncing ke bawah.$ulang kelangkang terletak di

    sebelah belakang antara kedua tulang pangkal paha.$ulang kelangkang terdiri dari 5ruas tulang senyawa.*iri dan kanan dari garis tampak 5 buah lubang yang disebut

    f!ramen sacralia anteri!r.;rista sacralis merupakan deretan cuat-cuat duri yang terdapat

    di garis tengah tulang kelangkang. "agian atas dari sakrum yang berhubungan dengan 5

    ruas tulang pinggang dan men!n#!l ke depan disebut pr!m!nt!rium.

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    5/8

    bagian distal anteri!r terdapat c!ndyle lateral dan c!ndyle medial untuk artikulasi dengan tibia,

    serta permukaan untuk tulang patella. &i bagian distal p!steri!r terdapat f!ssa interc!ndylar.

    7emur pada u#ung bagian atasnya memiliki caput, c!llum, tr!chanter ma#!r dan tr!chanter

    min!r."agian caput merupakan lebih kurang dua pertiga b!la dan berartikulasi dengan

    acetabulum dari !s c!9ae membentuk articulati! c!9ae.Pada pusat caput terdapat lekukan kecil

    yang disebut f!vea capitis, yaitu tempat perlekatan ligamentum dari caput.0ebagian suplai darahuntuk caput fem!ris dihantarkan sepan#ang ligamen ini dan memasuki tulang pada f!vea.

    "agian c!llum, yang menghubungkan kepala pada batang femur, ber#alan ke bawah,

    belakang, lateral dan membentuk sudut lebih kurang /25 dera#at (pada wanita sedikit lebih kecil)

    dengan sumbu pan#ang batang femur. "esarnya sudut ini perlu diingat karena dapat dirubah !leh

    penyakit.

    $r!chanter ma#!r dan min!r merupakan t!n#!lan besar pada batas leher dan batang. 8ang

    menghubungkan dua tr!chanter ini adalah linea intertr!chanterica di depan dan crista

    intertr!chanterica yang menc!l!k di bagian belakang, dan padanya terdapat tuberculum

    =uadratum."agian batang femur umumnya menampakkan kecembungan ke depan. a licin dan bulat

    pada permukaan anteri!rnya, namun pada bagian p!steri!rnya terdapat rabung, linea aspera.

    $epian linea aspera melebar ke atas dan ke bawah.$epian medial berlan#ut ke bawah sebagai crista

    suprac!ndylaris medialis menu#u tuberculum adduct!rum pada c!ndylus medialis.$epian lateral

    menyatu ke bawah dengan crista suprac!ndylaris lateralis. Pada permukaan p!steri!r batang

    femur, di bawah tr!chanter ma#!r terdapat tuber!sitas glutealis, yang ke bawah berhubungan

    dengan linea aspera."agian batang melebar ke arah u#ung distal dan membentuk daerah segitiga

    datar pada permukaan p!steri!rnya, disebut fascia p!plitea.

    #ung bawah femur memiliki c!ndylus medialis dan lateralis, yang di bagian p!steri!rdipisahkan !leh incisura interc!ndylaris.Permukaan anteri!r c!ndylus dihubungkan !leh

    permukaan sendi untuk patella.*edua c!ndylus ikut membentuk articulati! genu.&i atas c!ndylus

    terdapat epic!ndylus lateralis dan medialis.$uberculum adduct!rium berhubungan langsung

    dengan epic!ndylus medialis.

    3. Tibia

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    6/8

    $ibia atau tulang kering merupakan kerangka yang utama dari tungkai bawah dan terletak

    medial dari fibula atau tulang betis, tibia adalah tulang pipa dengan sebuah batang dan dua u#ung.

    #ung atasnya sangat melebar sehingga menciptakan permukaan yang sangat luas untuk

    menahan berat badan."agian ini mempunyai dua masa yang men!n#!l yang disebut k!ndilus

    medialis dan k!ndilus lateralis.*!ndil-k!ndil ini merupakan bagian yang paling atas dan paling

    pinggir dari tulang.Permukaan superi!rnya memperlihatkan dua daratan permukaan persendian

    untuk femur dalam f!rmasi sendi lutut.Permukaan- permukaan tersebut halus dan diatas

    permukaan yang datar terdapat tulang rawan semilunar (setengah bulan) yang membuat

    permukaan persendian lebih dalam untuk penerimaan k!ndil femur.&i antara kedua k!ndilus

    terdapat daerah kasar yang men#adi tempat pelekatan ligament dan tulang rawan sendi lutut.

    *!ndil lateral memperlihatkan p!steri!r sebuah faset untuk persendian dengan kepala fibula

    pada sendi tibi! fibuler superi!r. *!ndil >k!ndil ini di sebelah belakang di pisahkan !leh lekukan

    p!pliteum. $uberkel dari tibia ada di sebelah depan tepat dibawah k!ndil- k!ndil ini. "agian

    depan memberi kaitaan kepada tend!n patella, yaitu tend!n dari insersi !t!t ekstens!r kwardisep.

    "agian bawah dari $uberkel itu adalah subkutaneus dan sewaktu berlutut menyangga berat badan.

    "atang dalan irisan melintang bentuknya segitiga, sisi anteri!rnya paling men#ulang dan

    sepertiga sebelah tengah terletak subkutan."agian ini membentuk *rista tibia.Permukaan medialadalah subcutane!us pada hampir seluruh pan#angnya dan merupakan daerah berguna darimana

    dapat diambil serpihan tulang untuk transplantasi (b!ne graft).Permukaan p!steri!r ditandai !leh

    garis s!leal untuk linea p!plitea, yaitu garis meninggi di atas tulang yang kuata dan ber#alan ke

    bawah dan medial.

    #ung bawah masuk dalam f!rmasi persendian mata kaki.$ulangnya sedikit melebar dan

    kebawah sebelah medial men#ulang men#adi male!lus medial dan male!lus tibiae. 0ebelah depan

    tibia halus dan tend!n > tend!n men#ulur di atasnya ke arah kaki.

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    7/8

    Permukaan lateral dari u#ung bawah bersendi dengan fibula pada persendian tibi! fibuler

    inferi!r. $ibia membuat sendi dengan tiga tulang yaitu femur, fibula dan talus

    4. Fibula

    7ibula merupakan tulang tungkai bawah yang letaknya lebih lateral dibanding dengan tibia.

    &i bagian pr!ksimal, fibula berartikulasi dengan tibia. 0edangkan di bagian distal, fibula

    membentuk malle!lus lateral dan facies untuk artikulasi dengan tulang-tulang tarsal.

    . Tarsal

    $arsal merupakan ? tulang yang membentuk artikulasi dengan fibula dan tibia di pr!ksimal

    dan dengan metatarsal di distal.$erdapat ? tulang tarsal, yaitu calcaneus, talus, cub!id, navicular,

    dan cuneif!rm (/, 2, 3).;alcaneus berperan sebagai tulang penyanggah berdiri.

    !. Me"a"arsal

    Metatarsal merupakan 5 tulang yang berartikulasi dengan tarsal di pr!ksimal dan dengan

    tulang phalangs di distal.*husus di tulang metatarsal / (ibu #ari) terdapat 2 tulang sesam!id.

    #. P$ala%&s

    Phalangs merupakan tulang #ari-#ari kaki.$erdapat 2 tulang phalangs di ibu #ari dan 3

    phalangs di masing-masing #ari sisanya. *arena tidak ada sendi pelana di ibu #ari kaki,

    menyebabkan #ari tersebut tidak sefleksibel ibu #ari tangan

    'AFTAR P(STAKA

  • 7/26/2019 LI Balkis B22 B

    8/8

    Raven, P. Prof. dr, Atlas Anatomi, Jakarta, Djambatan, 2005.

    Saif!din, ". Drs. #.A$. Anatomi %isiolo&i, '($, )**+

    http11secti!cadaveris.w!rdpress.c!m1artikel-ked!kteran1anat!mi-sistem-rangka1