4
LAPORAN PENDAHULUAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA (kunjungan pertama) I. Latar Belakang Dalam memberikan asuhan keperawatan pada keluarga menggunakan diagnosa proses keperawatan yang terdiri dari pengkajian, perumusan diagnosa, perencanaan, implementasi dan evaluasi. Pengkajian merupakan langkah awal yang bertujuan untuk mengumpulkan data tentang status kesehatan klien. Data yang telah terkumpul kemudian dianalisa sehingga dapat dirumuskan masalah kesehatan yang ada pada keluarga. Jadi berdasarkan hal tersebut, sebelum membuat perencanaan untuk mengatasi masalah yang dihadapi klien harus dilakukan pengkajian baik melalui anamnesa, pemeriksaan fisik, atau pemeriksaan penunjang lainnya. I.1 Data yang diperlukan dikaji lebih lanjut a. Data umum 1) Nama KK 2) Alamat 3) Komposisi keluarga 4) Tipe keluarga 5) Suku bangsa 6) Agama 7) Status sosial ekonomi

LP Kunjungan 1 Rematik

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LP Kunjungan 1 Rematik

LAPORAN PENDAHULUAN

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

(kunjungan pertama)

I. Latar Belakang

Dalam memberikan asuhan keperawatan pada keluarga menggunakan

diagnosa proses keperawatan yang terdiri dari pengkajian, perumusan diagnosa,

perencanaan, implementasi dan evaluasi. Pengkajian merupakan langkah awal

yang bertujuan untuk mengumpulkan data tentang status kesehatan klien. Data

yang telah terkumpul kemudian dianalisa sehingga dapat dirumuskan masalah

kesehatan yang ada pada keluarga.

Jadi berdasarkan hal tersebut, sebelum membuat perencanaan untuk mengatasi

masalah yang dihadapi klien harus dilakukan pengkajian baik melalui anamnesa,

pemeriksaan fisik, atau pemeriksaan penunjang lainnya.

I.1 Data yang diperlukan dikaji lebih lanjut

a. Data umum

1) Nama KK

2) Alamat

3) Komposisi keluarga

4) Tipe keluarga

5) Suku bangsa

6) Agama

7) Status sosial ekonomi

8) Aktivitas rekreasi keluarga

b. Lingkungan

1) Karakteristik lingkungan rumah

2) Karakteristik tetangga dan komunitas

3) Mobilitas geografis keluarga

4) Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat

5) Sistem pendukung keluarga

c. Fungsi keluarga

1) Fungsi afeksi

Page 2: LP Kunjungan 1 Rematik

2) Fungsi sosialisasi

3) Fungsi perawatan kesehatan keluarga

4) Fungsi reproduksi

5) Fungsi ekonomi

d. Pemeriksaan fisik khususnya bagi anggota keluarga yang berisiko tinggi

1) Keluhan saat ini

2) Pemeriksaan fisik kepala

3) Pemeriksaan fisik leher

4) Pemeriksaan fisik thorak

5) Pemeriksaan fisik abdomen

6) Pemeriksaan fisik extremitas atas

7) Pemeriksaan fisik extremitas bawah

e. Struktur keluarga

1) Pola komunikasi keluarga

2) Struktur kekuasaan keluarga

3) Struktur peran

4) Nilai dan norma budaya

f. Harapan keluarga

1) Persepsi terhadap masalah

2) Harapan terhadap masalah

I.2 Masalah keperawatan

Disusun berdasarkan respon permasalahan klien yang didapatkan.

II. Rencana Keperawatan

II.1 Diagnosa

Belum ada karena pengkajian belum dilakukan.

II.2 Tujuan umum (kegiatan hari ini)

Dalam waktu 60 menit diharapkan terkumpul data yang dapat menunjang timbulnya

masalah kesehatan pada keluarga.

II.3 Tujuan khusus

a. Terkumpul data umum, lingkungan, fungsi keluarga, pemeriksaan fisik, struktur

keluarga dan harapan keluarga.

b. Teridentifikasi masalah kesehatan

Page 3: LP Kunjungan 1 Rematik

III. Rencana Kegiatan

III.1 Metode

Metode yang digunakan yaitu metode wawancara, observasi, inspeksi, auskultasi,

palpasi, dan perkusi.

III.2 Media dan alat

Media dan alat yang digunakan yaitu format pengkajian, alat tulis dan alat

pemeriksaan fisik.

III.3 Waktu dan tempat

a. Hari/tanggal : Jumat, 29 Januari 2013. Pukul 10.00 Wita

b. Tempat : Di rumah keluarga Ny. MS

III.4 Strategi pelaksanaan

a. Orientasi

- Mengucapkan salam

- Memperkenalkan diri

- Menjelaskan tujuan kunjungan

- Memvalidasi keadaan keluarga

b. Kerja

- Melakukan pengkajian data umum

- Melakukan pengkajian lingkungan keluarga

- Mengidentifikasi masalah kesehatan

- Memberikan reinforcement positif pada hal-hal positif yang dilakukan

keluarga

c. Terminasi

- Membuat kontrak pertemuan selanjutnya.

- Mengucapkan salam

III.5 Kriteria evaluasi

a. Struktur

- LP di siapkan

- Alat bantu/media disiapkan

- Kontrak dengan keluarga tepat dan sesuai dengan rencana

b. Proses

- Pelaksanaan sesuai dengan waktu dan strategi pelaksanaan.

- Keluarga aktif dalam kegiatan

c. Hasil

- Didapatkan : pengkajian data umum dan data lingkungan keluarga.