MAKALAH EUBACTERIA

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    1/10

    MAKALAH MIKROBIOLOGI BAKTERI

    Oleh :

    Nama : Yulianus Kotouki

    Nim : 1041400

    !"o#i : Biolo$i

    !ROGRAM %T&'Y BIOLOGI

    (AK&LTA% %AIN% 'AN TEKNOLOGI

    INTERNA%IONAL )OMEN &NI*ER%ITY +I)&,

    BAN'&NG

    -01.

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    2/10

    BAB I

    !EN'AH&L&AN

    1/1/ Lata" Belakan$

    Bakteri, berasal dari kata Latin, bacterium (jamak, bacteria); merupakan kelompok raksasa dari organisme hidup. Bakteri memiliki ukuran yang sangat kecil

    (mikroskopis) dan kebanyakan uniselular (bersel tunggal), dengan struktur sel yangrelatif sederhana tanpa nukleus / inti sel, sitoskeleton, dan organel lain seperti

    mitokondria dan kloroplas.

    Bakteri adalah organisme yang paling berkelimpahan dari semua organisme. Bakteritersebar (berada di mana-mana) di tanah, air, dan sebagai simbiosis dari organisme

    lain. Banyak bakteri yang bersifat patogen. Bakteri biasanya hanya berukuran ,!-!

    "m. Bakteri umumnya memiliki dinding sel, seperti sel he#an dan jamur, tetapidengan komposisi sangat berbeda. Banyak yang bergerak menggunakan flagella,

    yang berbeda dalam strukturnya dari flagella kelompok lain.

    $.%.&umusan 'asalah

    $. Bagaimana struktur anatomi bkteri

    %. Bagaimana pengklasifikasian bakteri

    . *pa manfaat bakteri dalam kehidupan manusia

    $.. +ujuan embahasan

    *dapun tujuan pembahasan makalah ini ialah untuk

    $. ntuk mengetahui struktur anatomi dari bakteri

    %. ntuk mengetahui apa manfaat bakteri dalam kehidupan manusia

    . ntuk mengetahui pengklasifikasian dari bakteri

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    3/10

    BAB II

    !EMBAHA%AN

    %.$. engenalan Bakteri

    Bakteri adalah nama sekelompok mikroorganisme yang termasuk prokariotik yang berselsatu, berkembang biak dengan membelah diri dan bahan-bahan genetiknya tidak 

    terbungkus dalam membran inti. ada umumnya bakteri tidak mempunyai klorofil,kecuali beberapa spesies tertentu yang mempunyai pigmen fotosintesis. leh karena itu,

    ada bakteri yang hidupnya heterotrof dan ada juga bakteri yang hidup autotrof. Bakteri

    heterotrof dapat dibedakan menjadi bakteri yang hidup sebagai parsit dan saprofit,

    0edangkan bakteri autotrof dapat dibedakan berdasarkan atas sumber energi yangdigunakan untuk mensentetis makanannya menjadi bakteri fotoautotrof dan

    kemoautotrof. Bakteri dapat hidup dimana saja, ada yang merugikan manusia, he#an

    maupun tumbuhan. 1amun demikian ada juga bakteri yang menguntungkan bagi umatmanusia.

    Beberapa kelompok bakteri dikenal sebagai agen penyebab infeksi dan penyakit,sedangkan kelompok lainnya dapat memberikan manfaat dibidang pangan, pengobatan,

    dan industri. 0truktur sel bakteri relatif sederhana tanpa nukleus / inti sel, kerangka sel,

    dan organel-organel lain seperti mitokondria dan kloroplas. 2al inilah yang menjadi dasar  perbedaan antara sel prokariot dengan sel eukariot yang lebih kompleks.

    Bakteri dapat ditemukan di hampir semua tempat di tanah, air, udara, dalam simbiosis

    dengan organisme lain maupun sebagai agen parasit (patogen), bahkan dalam tubuhmanusia.

    %.%. 0truktur 0el Bakteri

    ada umumnya, bakteri berukuran ,!-! "m, tetapi ada bakteri tertentu yang dapat

     berdiameter hingga 3 "m, yaitu +hiomargarita. 'ereka umumnya memiliki dindingsel, seperti sel tumbuhan dan jamur, tetapi dengan bahan pembentuk sangat berbeda

    (peptidoglikan). Beberapa jenis bakteri bersifat motil (mampu bergerak) dan mobilitasnya

    ini disebabkan oleh flagel. mumnya sel bakteri yang berbentuk bulat berdiameter 

    sekitar ,3 - $, mikron. 0edangkan sel bakteri berbentuk batang lebarnya sekitar ,% -%, "m dan panjangnya ,3 - ,3 "m.

    Bagian tubuh bakteri pada umumnya dapat dibagi atas bagian yaitu dinding sel, protoplasma (di dalamnya terdapat membran sel, mesosom, lisosom, 41*, endospora),

    dan bagian yang terdapat di luar dinding sel seperti kapsul, flagel, pilus. 4i antara bagian

     5 bagian tersebut ada yang selalu didapatkan pada sel bakteri, yaitu membran sel,ribosom dan 41*. Bagian-bagian ini disebut sebagai in6arian. 0edangkan bagian 5 

     bagian yang tidak selalu ada pada setiap sel bakteri, misalnya dinding sel, flagel, pilus,

    dan kapsul. Bagian 5 bagian ini disebut 6arian.

    0usunan bagian-bagian utama sel bakteri, dijelaskan sebagai berikut

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    4/10

    a. 'embran sel

     'embran sel merupakan selaput yang membungkus sitoplasma beserta isinya, terletak disebelah dalam dinding sel, tetapi tidak terikat erat dengan dinding sel. Bagi membran sel

    sangat 6ital, bagian ini merupakan batas antara bagian dalam sel dengan lingkungannya.

    7ika membran sel pecah atau rusak, maka sel bakteri akan mati. 'embran sel terdiri atasdua lapis molekul fosfolipid. ada lapisan fosfo 5 lipid ini terdapat senya#a protein dan

    karbohidrat dengan kadar berbeda-beda pada berbagai sel bakteri.

     b. &ibosom

    &ibosom merupakan bagian sel yang berfungsi sebagai tempat sintesa protein. Bentuknya

     berupa butir-butir kecil dan tidak diselubungi membran. &ibosom tersusun atas proteindan &1*.

    c. 41* (4eo8yribonucleic *cid)

    41* merupakan materi genetik, terdapat dalam sitoplasma. 41* bakteri berupa benang

    sirkuler (melingkar). 41* bakteri berfungi sebagai pengendali sintesis protein bakteridan pemba#a sifat. 41* bakteri terdapat pada bagian menyerupai inti yang disebut

    nukleoid. Bagian ini tidak memiliki membran sebagaimana inti sel eukariotik.

    d. 4inding sel

    4inding sel bakteri tersusun atas makromolekul peptidoglikan yang terdiri dari monomer 

     5 monomer tetrapeptidaglikan (polisakarida dan asam amino). Berdasarkan susunankimia dinding selnya, bakteri dibedakan atas bakteri gram 5 positif dan bakteri gram 5 

    negatif. 0usunan kimia dinding sel bakteri gram 5 negatif lebih rumit daripada bakteri

    gram 5 positif. 4inding sel bakteri gram 5 positif hanya tersusun atas satu lapis

     peptidoglikan yang relatif tebal, sedangkan dinding sel bakteri gram 5 negatif terdiri atasdua lapisan. Lapisan luar tersusun atas protein dan polisakarida, lapisan dalamnya

    tersusun atas peptidoglikan yang lebih tipis dibanding lapisan peptidoglikan pada bakterigram 5 positif. 4inding sel bakteri berfungsi untuk memberi bentuk sel, memberi

    kekuatan, melindungi sel dan menyelenggarakan pertukaran 9at antara sel dengan

    lingkungannya.

    e. :lagel

    :lagel merupakan alat gerak bagi bakteri, meskipun tidak semua gerakan bakteridisebabkan oleh flagel. :lagel berpangkal pada protoplas, tersusun atas senya#a protein

    yang disebut flagelin, sedikit karbohidrat dan pada beberapa bakteri mengandung lipid.

    7umlah dan letak flagel pada berbagai jenis bakteri ber6ariasi. 7umlahnya bisa satu, dua,atau lebih, dan letaknya dapat di ujung, sisi, atau pada seluruh permukaan sel. 7umlah dan

    letak flagel dijadikan salah satu dasar penggolongan bakteri.

    f. ilus

    ada permukaan sel bakteri gram 5 negatif seringkali terdapat banyak bagian seperti

     benang pendek yang disebut pilus atau fimbria (jamak dari pilus). ilus merupakan alat

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    5/10

    lekat sel bakteri dengan sel bakteri lain atau dengan bahan 5 bahan padat lain, misalnya

    makanan sel bakteri.

    g. apsul

    apsul merupakan lapisan lendir yang menyelubungi dinding sel bakteri. ada umumnya

    kapsul tersusun atas senya#a polisakarida, polipeptida atau protein 5polisakarida(glikoprotein). apsul berfungsi untuk perlindungan diri terhadap antibodi yang

    dihasilkan sel inang. leh karenanya kapsul hanya didapatkan pada bakteri patogen.

    h.

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    6/10

    hanya membentuk satu endospora, maka sporogenesis pada bakteri bukan merupakan alat

     perkembangbiakan, karena tidak ada pertambahan jumlah sel. 4ipandang dari segi klinis,

    endospora ini sangat penting karena tahan terhadap pemanasan, pendinginan, penggunaan9at-9at kimia dan radiasi. ebanyakan sel 6egetatif akan mati pada suhu 3> sedangkan

    endospora dapat tetap hidup pada air mendidih sampai setengah jam atau lebih.

    %.. lasifikasi Bakteri

    Bakteri dapat digolongkan berdasarkan persamaan ciri 5 ciri morfologi, cara reproduksi,kemampuan menghasilkan spora, motalitas dan siklus hidupnya.

    *. Berdasarkan bentuk tubuh

    4itinjau berdasarkan bentuk tubuhnya, bakteri dikelompokkan lagi menjadi

    $. Bakteri >occus (Bulat)

    Bakteri yang berbentuk kokus, biasanya bulat atau pun berbentuk o6al, memanjang atau

    satu sisinya. *pabila bakteri berbentuk kokus ini berkembang biak dengan membelah dirisel-selnya tetap berdempetan dan tidak akan memisah. Bakteri yang berbentuk kokus ini

    masih dapat dibedakan lagi menjadi beberapa macam yaitu

    • 'onococcus

    • 4iplococcus

    • 0treptococcus

    • 0tafilococcus

    • +etracoccus

    • 0arcina

    %. Bakteri Basil (Batang)

    Bakteri berbentuk hasil menyerupai bentuk batang pendek, silindris, yang ukuran dan bentuknya bermacam-macam. Bakteri Basil ini dapat dibedakan lagi menjadi

    • 'onobacillus

    • >occobacillus

    • 4iplobacillus

    • 0treptobacillus

    . Bakteri 0piral (Lengkung)

    Bakteri yang bentuknya seperti batang, melengkung dan menyerupai bentuk koma.

    Bakteri ini dapat dikelompokkan lagi menjadi

    • ?ibrio

    • 2eliks

    • :ilamentous

    • 0pyrochaeta

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    7/10

    B. Berdasarkan Letak :lagella pada tubuhnya

    :lagella merupakan alat gerak bagi bakteri. :lagel berpangkal pada protoplas, tersusunatas senya#a protein yang disebut flagelin, sedikit karbohidrat dan pada beberapa bakteri

    mengandung lipid. 7umlah dan letak flagel pada berbagai jenis bakteri ber6ariasi.

    7umlahnya bisa satu, dua, atau lebih, dan letaknya dapat di ujung, sisi, atau pada seluruh permukaan sel. 7umlah dan letak flagel dijadikan salah satu dasar penggolongan bakteri.

    Berdasarkan hal tersebut, maka bakteri dapat dibedakan menjadi

    • 'onotrik yaitu berflagel satu pada salah satu ujung.

    • *mfitrik yaitu flagel masing-masing satu pada kedua ujung.

    • Lofotrik yaitu berflagel banyak di satu ujung.

    • eritrik yaitu berflagel banyak pada semua sisi tubuh

    >. Berdasarkan pe#arnaan @ram (@ram strain).

    e#arnaan @ram atau metode @ram adalah suatu metode untuk membedakan spesies

     bakteri menjadi dua kelompok besar, yakni gram - positif dan gram 5 negatif , berdasarkan sifat kimia dan fisik dinding sel mereka. 'etode ini diberi nama berdasarkan

     penemunya, ilmu#an 4enmark 2ans >hristian @ram ($A!5$A) yang

    mengembangkan teknik ini pada tahun $AAC untuk membedakan antara pneumokokusdan bakteri lebsiella pneumoniae.

    4engan metode pe#arnaan @ram, bakteri dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu bakteri @ram 5 positif dan @ram 5 negatif berdasarkan reaksi atau sifat bakteri terhadap

    cat tersebut. &eaksi atau sifat bakteri tersebut ditentukan oleh komposisi dinding selnya.

    leh karena itu, pengecatan @ram tidak bisa dilakukan pada mikroorganisme yang tidak mempunyai dinding sel seperti 'ycoplasma sp. >ontoh bakteri yang tergolong bakteri

    tahan asam, yaitu dari genus 'ycobacterium dan beberapa spesies tertentu dari genus 1ocardia. Bakteri bakteri dari kedua genus ini diketahui memiliki sejumlah besar 9at

    lipodial (berlemak) di dalam dinding selnya sehingga menyebabkan dinding sel tersebutrelatif tidak permeabel terhadap 9at-9at #arna yang umum sehingga sel bakteri tersebut

    tidak ter#arnai oleh metode pe#arnaan biasa, seperti pe#arnaan sederhana atau @ram.

    4alam pe#arnaan gram diperlukan empat reagen yaitu

    Dat #arna utama (6iolet kristal)

    'ordan (larutan =odin) yaitu senya#a yang digunakan untuk mengintensifkan

    #arna utama. encuci / peluntur 9at #arna (alkohol / aseton) yaitu sol6en organic yang

    digunakan uantuk melunturkan 9at #arna utama. Dat #arna kedua / cat penutup (safranin) digunakan untuk me#arnai kembali sel-

    sel yang telah kehilangan cat utama setelah perlakuan denga alcohol.

    Bakteri @ram 5 negatif adalah bakteri yang tidak mempertahankan 9at #arna metil ungu

     pada metode pe#arnaan @ram. Bakteri gram 5 positif akan mempertahankan 9at #arna

    metil ungu gelap setelah dicuci dengan alkohol, sementara bakteri gram 5 negatif tidak.ada uji pe#arnaan @ram, suatu pe#arna penimbal (counterstain) ditambahkan setelah

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    8/10

    metil ungu, yang membuat semua bakteri gram 5 negatif menjadi ber#arna merah atau

    merah muda. engujian ini berguna untuk mengklasifikasikan kedua tipe bakteri ini

     berdasarkan perbedaan struktur dinding sel mereka.

    engecatan gram dilakukan dalam C tahap yaitu

    $. emberian cat #arna utama (cairan kristal 6iolet) ber#arna ungu.%. engintesifan cat utama dengan penambahan larutan mordan 77.

    . encucian (dekolarisasi) dengan larutan alkohol asam.C. emberian cat la#an yaitu cat #arna safranin.

    erbedaan dasar antara bakteri gram 5 positif dan gram 5 negatif adalah pada komponen

    dinding selnya. Bakteri gram 5 positif memiliki membran tunggal yang dilapisi peptidoglikan yang tebal (%!-! nm) sedangkan bakteri gram 5 negatif lapisan

     peptidoglikogannya tipis ($- nm).

    4. Berdasarkan ebutuhan akan ksigen

    Berdasarkan kebutuhan akan oksigen, bakteri dikelompokkan menjadi % kelompok yaitu

    $. Bakteri *naerob

    'erupakan bakteri yang tidak membutuhkan oksigen bebas untuk mendapatkan energi,

    misalnya 'icrococcus denitrificans.

    %. Bakteri *erob

    'erupakan bakteri yang membutuhkan oksigen bebas untuk mendapatkan energi,

    misalnya 1itrosomonas, 1itrobacter, 1itrosococcus.

    %.C. Bakteri yang menguntungkan

    Banyak bakteri yang menguntungkan dalam kehidupan manusia. Bakteri tersebut ada

    yang berperan dalam bidang pertanian, kelautan, industri, kesehatan dan masih banyak 

    lagi. 0alah satunya adalah dalam bidang pertanian.

    $. Bacillus cereus yang mampu mengendalikan laju pertumbuhan hama 0podoptera

    litura pada tanaman kubis

    %. Leuconostoc mesenteroides bac$ merupakan bakteri yang mampu menghasilkan bakteriosin yang berperan sebagai bakterisida dan juga penga#et makanan secara

    alami.

    . Lactobacillus Bulgaricus yang membantu dalam proses pembuatan keju dari susu

    kacang hijauC. ur6ularia sp yang menyebabkan penyakit bercak daun pada tanaman mentimun

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    9/10

    BAB III

    !EN&T&!

    .$.esimpulan

    Berdasarkan pembahasan diatas,maka dapat ditarik kesimpulan

    Bakteri merupakan organisme yang berukuran sangat kecil, dengan ukuran ,!-! "m,

    tetapi ada bakteri tertentu yang dapat berdiameter hingga 3 "m. Bagian tubuh bakteri

     pada umumnya dapat dibagi atas bagian yaitu dinding sel, protoplasma dan bagian yangterdapat di luar dinding sel.

    engelompokkan bakteri dibedakan berdasarkan bentuk tubuh, letak dan jumlah alatgerak, kebutuhan akan oksigen serta berdasarkan pe#arnaan pada gram (strain).

    erbedaan yang paling mendasar antara Bakteri @ram 5 ositif dan Bakteri @ram 5 

     1egatif adalah dari komponen penyusun dinding sel.

  • 8/16/2019 MAKALAH EUBACTERIA

    10/10

    'A(TAR !&%TAKA

    2asanah, s#atun. %$!. 'ikrobiologi. nimed ress 'edan

    usnadi,dkk. %. >ommon te8tbook 'ikrobiologi. 7=>* = Bandung

    'alik, *malia dan usmiati. %%. 'akara, esehatan,?ol.E, 1o.$.*kti6itas Bakteriosin

    dari Bakteri Leuconostoc 'esenteroides bac$ ada Berbagai 'edia. usat enelitianBioteknologi-L== >ibinong

     1ur#ahyuni, =snaini.,dkk. %$!. emanfaatan Bakteri itinolitik dalam 'enghambat

    ertumbuhan >ur6ularia 0p. enyebab enyakit Bercak 4aun ada +anaman

    'entimun. 4epartemen Biologi 0 'edan

    0alaki, >hristina, dkk. %$%. emanfaatan Bakteri Bacillus cereus terhadap hama

    0podoptera litura ada +anaman ubis .?ol. $A 1o. %. nsrat 'anado

    Fuanti, ki, dkk. %!.