12

Makalah Perilaku Sosial Tawuran Antara Kelompok Pelajar(1)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

makalah

Citation preview

Mata Kuliah : Ilmu Sosial Dasar

Dosen : Muhhamad Burhan Amin

Topik Makalah

Perilaku Sosial Tawuran Antara Kelompok Pelajar

Kelas : 1KA39

Tanggal Penyerahan Makalah : 04 Oktober 2012

Tanggal Upload Makalah : 05 Oktober 2012

P E R N Y A T A A N

Dengan ini saya menyatakan bahwa seluruh pekerjaan dalam penyusunan makalah ini saya buat sendiri tanpa meniru atau mengutip dari tim/ pihak lain.

Apabila terbukti tidak benar, saya siap menerima konsekuensi untuk mendapat nilai 1/100 untuk mata kuliah ini

P e n y u s u n

N P M

Nama Lengkap

Tanda Tangan

11112789

DEDI CIPTO ANUGRAH

Progam Sarjana Informasi

Universitas Gunadarma

KATA PENGANTAR

Dengan mengucap puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan makalah Ilmu Sosial Dasar yang berjudul Perilaku Sosial Tawuran Antara Kelompok Pelajar, ini dengan tepat pada waktunya.

Dengan selesainya makalah ini, penulis mengucapkan terimakasih kepada kedua orang tua penulis yang telah memberikan dorongan meteri, mental dan spiritual serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah memberikan saran dan pendapat yang mempunyai sifat membangun.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa pembuatan makalah ini belum sempurna dan masih ada kekurangan yang harus diperbaiki. Oleh sebab itu, kritik dan saran sangat penulis harapkan. Akhirnya saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan dorongan semangat untuk menyelesaikan makalah ini sehingga bermanfaat bagi pembaca dan umumnya.

DAFTAR ISI

Pernyataan....................................................................................................................1

Kata Pengantar2

Daftar Isi.3

BAB I PENDAHULUAN

1. Latar Belakang4

2. Tujuan.5

3. Sasaran....5

BAB II PERMASALAHAN

1. Kekuatan (Strength)...6

2. Kelemahan (Weakness)..................................................................................6

3. Peluang (Opportunity)...................................................................................6

4. Tantangan/Hambatan (Threats)......................................................................6

BAB III KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

1. Kesimpulan...................................................................................................7

2. Rekomendasi................................................................................................7

BAB I

PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

Fenomena tawuran antar pelajar akhir-akhir ini semakin marak terjadi di Indonesia. Meskipun selama ini pemerintah, lembaga pendidikan dan juga masyarakat telah melakukan berbagai upaya untuk mencegah hal tersebut, tapi kejadian ini tetap saja terjadi. Ini menjadi tugas bagi para instansi-instansi terkait untuk lebih meningkatkan dan mensosialisasikan upaya-upaya pencegahan dalam mengatasi fenomena tawuran antar pelajar.

Tawuran antar pelajar sering kali identik dengan hal-hal dalm pemuasan diri pribadi atau sekelompok tertentu yang berada didalamnya. Akibatnya sikap egosentrisme yang mereka tonjolkan mengarah pada kebiasaan buruk.

Memang dalam hal ini generasi muda, yang merupakan cikal bakal generasi bangsa tentunya perlu pengarahan,bimbingan dan tindakan yang bersifat meluruskan dan tidak menyebabkan adanya perlawanan. Sehingga generasi pelajar bias menjadi penerus bangsa yang memiliki moralitas tinggi, berintelektual dan berkecerdasan.

2. TUJUAN

Untuk mengetahui peran serta keharmonisan keluarga, guru dan pemrintah terhadap kecerendungan kenekaln remaja khususnya tawuran antar pelajar dan cara mengatasi tawuran antar pelajar.

Melalui tindakan penceghan, diharapkn dapat mencegah terjadinya tawuran pelajar, atau minimal mengurangi bahkan menghilangkan sama sekali.

3. SASARAN

Penulis menyusun makalah ditujukan kepada generasi muda dan generasi yang akan datang khususnya para pelajar dan orang tua terutama yang anaknya terlibat dalam tawuran.

BAB II

PERMASALAHAN

Analisis pemasalahan perilaku sosial antara kelompok pelajar dengan memperhatikan dan mempertimbangkan kondisi lingkungan internal maupun eksternal dilihat dari aspek :

1. KEKUATAN (Strength)

a. Memiliki solidaritas sosial tinggi.

b. Mampu membela diri.

c. Menambah pengetahuan beladiri

d. Memiliki difat patriotisme.

2. KELEMAHAN (Weakness)

a. Kekurang mampuan para pelajar dalam beradaptasi

b. Kekurangmampuan para pelajar dalam mengatasi situasi yang dapat menimbulkan tekanan

c. Adanya masalah psikologis pada pelajar

d. Adanya konflik batin dan mudah frustasi.

3. PELUANG (Opportunity)

a. Meningkatkan fungsi, peranan bimbingan dan penyuluhan / konseling di sekolah

b. Menjalin kerja sama antara sekolah dengan orang tua

c. Menambah jam pelajaran akademik dan ikut aktif dalam kegiatan ekstrakulikuler

d. Menanamkan pendidikan agama dan moral.

4. TANTANGAN / HAMBATAN (Threats)

a. Adanya kerawanan perkembangan pada remaja.

b. Adanya masalah keluarga

c. Anggota lingkungan sekitar yang berperilaku buruk

d. Kegiatan ekstrakulikuler yang kurang memadai

BAB III

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

1. KESIMPULAN

a. Memiliki solidaritas sosial yang tinggi

b. Adanya konflik batin dan mudah frustasi

c. Menanamkan pendidikan agama dan moral

d. Anggota sekitar yang berperilaku buruk

2. REKOMENDASI

a. Memiliki solidaritas tinggi baik suka maupun duka yang menjadikan pelajar menjadi ikut-ikutan.

b. Adanya konflik batin dan mudah frustasi baik masalah dalam keluarga, sekolah maupun masyarakat.

c. Menambah pendidikan agama dan moral sedini mungkin agar pelajar memahami kerugian dari tawuran

d. Adany pembelajaran sosial yang negatif seperti film kekerasan yang hampir setiap hari disaksikan.

Referensi : https://docs.google.com/viewer?a=v&q=cache:GYFLYrbVlpwJ:file.upi.edu/Direktori/FIP/JUR._PEND._LUAR_BIASA/195412071981121-AHMAD_NAWAWI/Intervensi_Sosial_Tawuran_Pelajar.pdf+pembuatan+makalah+tentang+tawuran+sasaranya&hl=id&gl=id&pid=bl&srcid=ADGEESinBW_HQ7cKj1VOj8nb0rHlHNtMNyR88ri2NvWez4YBEOpRE7KBP1MVR272wuSeUXjcWxueXpsdULO2Ww6Ycpu9huKMpSAE2QaIaU8gTaA8sRbMURde6FWkuew2aO060tmhW2ic&sig=AHIEtbR3-Nv3jp6dzcCVVeMwDB0XRcfLjw