43
ECERAN RP4000,- RABU, 10 APRIL 2013 NOMOR:7999 SENGKETA RATATOTOK SEMENTARA ITU Baca Diduga... Hal: 11 Baca Delapan... Hal: 11 Baca BPOM... Hal: 11 Baca Mitra... Hal: 11 Baca Pemakamannya... Hal: 11 Baca Pdt... Hal: 11 Baca Jerman... Hal: 11 Baca Polda.. Hal: 11 Editor: Budi Siswanto Peliput: Kim Tawaang MANADO—Belum adanya tin- dakan tegas dari aparat kepolisian Polda Diminta Serius KECEWA: Sejumlah warga menggelar demo di Ratatotok, beberapa waktu lalu. Editor: Bahtin Razak Peliput: Kim Tawaang, Melki Karwur MANADO— Senjata api (Senpi) tanpa izin di- duga beredar di Sulut. Na- mun demikian, buru-buru Kepolisian Daerah (Polda) Sulut membantah. Data Polda Sulut, hanya ada 30 warga sipil Sulut yang memiliki Senpi. “Di Sulut hanya 30 buah senjata. Itupun semua senjata tersebut kini status- nya dititipkan di gudang persenjataan Polda Sulut sejak 2006 lalu,” ujar Di- rektur Intelijen dan Ke- amanan (Intelkam) Polda Diduga Senpi Tak Berizin Banyak di Sulut Editor: Tommy Waworundeng MANADO-Delegasi Jer- man memuji peran Dr Sinyo Harry Sarundajang (SHS) yang bisa meredakan konflik horisontal di Provinsi Maluku dan Maluku Utara. Sebab ren- dahnya konflik di dua daerah itu, ikut meredakan konflik di daerah-daerah lain di In- donesia. DIALOG ANTAR NEGARA: Dr SH Sarundajang foto bersama dengan delegasi Jerman yang menghadiri Indonesia-Germany Interfaith and Intercultural Dialogue III di aula Mapalus Kantor Gubernur, Selasa (9/4) kemarin. Jerman Salut Teknik Penanganan Konflik SHS Sarundajang: Kuncinya Pendidikan dan Dialog Editor: Idham Malewa Peliput: Angel Rumeen MANADO- Pertarungan memperebutkan enam kursi DPR RI daerah pe- milihan (Dapil) Sulut pada Pe- milu 2014 bakal seru. Sejumlah muka baru yang track record baik ikut bertarung. Sebut saja Pdt Nico Gara yang diusung Partai NasDem. “Kami mengusung Pdt Nico Gara ke Senayan (DPR RI),” tukas Freddy Roeroe, Pdt Gara Tarung ke Senayan Parpol Sulit Dapat Caleg Nico Gara Editor: Tommy Waworundeng Peliput: Harry Paat MANADO - Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Manado, mengaku akan segera mengeluarkan pub- lic warning terkait produk obat-obatan yang melang- gar aturan. Namun, sem- bari menunggu itu, BPOM mengimbau masyarakat lebih selektif memilih produk obat atau makanan yang akan dikonsumsi. Ini dikatakan Pelaksana Harian (Plh) Kepala Balai BPOM Dra Maria Sar- lota Patabang Apt, Selasa kemarin, terkait temuan BPOM pusat banyaknya obat tradisional mengandung bahan kimia berbahaya yang beredar di Indonesia. BPOM: Hati-hati Memilih Obat KESEHATAN sangat mahal har- ganya. Makanya, kebutuhan masyarakat atas kesehatan sangat tinggi. Apapun akan dilakukan agar sehat. Menegak sembarang obat pun ditempuh, hanya karena sugesti orang bahkan iklan. Pa- dahal belum tentu obat itu aman. Soal yang tidak aman ini bikin Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) meradang. Instansi ‘penya- ring’ apakah obat dan makanan boleh beredar ini menemukan banyak obat tradisional yang dicampur dengan bahan kimia. Padahal, aturannya yang nama- nya obat tradisional, hanya mengguna- kan bahan-bahan alami dari dedaunan, akar, atau batang tumbuhan serta buah- buahan. Jika dicampur bahan kimia, efek sampingnya tidak diketahui lagi. Seperti yang dicontohkan Kepala BPOM Lucky S Slamet soal bahan kimia fenilbutazon yang memang ter- bukti ampuh dalam waktu singkat, tapi akan memberikan efek buruk dalam jangka panjang. Yang paling sering jadi efek samping adalah kerusakan ginjal, karena organ ini menjadi penyaring akhir sebelum menjadi urine. Hingga April 2013 ini ada sebanyak 7.891 jenis obat tradisional yang teregistrasi di BPOM. Tapi BPOM menduga ada lebih banyak lagi yang beredar di pasa- ran karena banyak juga obat tradisional hasil produksi rumahan. Masalah ini bukan saja tugas BPOM, tapi semua pihak. Terutama masyarakat sebagai konsumen, harus lebih hati-hati dan bijak memilih obat tradisional. Ingat, tidak ada penyem- buhan yang sangat cepat, melainkan melalui proses. Dan, untuk lebih aman lagi serahkan penyelesaian penyakit Anda kepada ahlinya: dokter.(***) Obat Tradisional Belum Tentu Aman Editor Budi Siswanto Peliput: Tim MP MANADO- Euforia ma- syarakat di empat daerah yang tak lama lagi akan meng- gelar pemilihan kepala da- erah (Pilkada) makin terasa. Rakyat Mitra, Kota Kotamo- bagu (KK), Sitaro dan Bolmut sedang larut dalam kemeriahan pesta demokrasi ini. SEPEDA TERPANJANG: Warga Desa Blawe, Kediri, Jawa Timur membuat sepeda sepanjang 44 kaki atau 13 meter lebih. Sepeda yang dibuat dari besi bekas ini telah memecahkan rekor MURI. Sepeda ini hanya berjalan di jalan lurus. Mitra dan KK Lebih Menggigit Bolmut dan Sitaro Kurang Greget Beberapa hal yang bisa dipertimbang- kan meliputi adanya tanda BPOM pada kemasan. Jangan dikonsumsi bila ter- jadi perubahan warna dan kemasan produk rusak.” Dra Maria S Patabang Apt Kepala Balai BPOM Editor: Tommy Waworundeng JAKARTA- Komisi Ke- polisian Nasional (Kompolnas) bergerak cepat merespon ren- cana pergantian Kapolri Jen- deral Timur Pradopo. Calon- calon terbaik di kepolisian segera diseleksi. Kompolnas juga meminta masyarakat me- nyampaikan usulan. “Kita sedang melakukan pendataan dan seleksi rekam jejak. Ada sekitar tujuh atau delapan calon yang disiapkan, “ ujar komisioner Kompolnas Edi Saputra Hasibuan di Ja- karta kemarin (9/4). Mantan wartawan yang be- lasan tahun meliput di kepoli- sian ini menuturkan, jumlah calon masih bisa bertambah. “Tentu semua orang ini akan kami dalami track record-nya, dan kami akan lihat tingkat penerimaaan masyarakat ter- hadap calon tersebut,” katanya Penerimaan publik, kata Edi, sangat penting. “Kalau masyarakat punya data tentang rekam jejaknya tolong sampai- Delapan Calon Kapolri Disiapkan THATCHER mening- gal dunia di usia 87 tahun, Senin (8/4) lalu. Banyak yang suka dan tidak se- dikit pula yang mem- benci Thatcher, perem- puan pertama di Inggris yang menjadi perdana menteri hingga 11 tahun lamanya (1979-1990). Namun, para lawan dan sekutu politik Thatcher di Partai Konservatif mengakuinya sebagai pemimpin besar Inggris setelah Perdana Men- Pemakamannya Diusulkan Semegah Churchill Thatcher Bawa Banyak Perubahan di Dunia Pemakaman Mantan Perdana Menteri Inggris Margaret Thatcher 17 April nanti akan megah. Diperkirakan memakan anggaran sampai Rp119 M, didatangi Ratu Elizabeth dan disiarkan di televisi. Editor: Budi Siswanto BERJASA: Margaret Thatcher semasa hidup. James Sumendap Telly Tjanggulung

Manado Post Rabu 10 April 2013

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Pdt Gara Tarung ke Senayan

Citation preview

Page 1: Manado Post Rabu 10 April 2013

��������������������������

�������������������������������

������������������������������������

���������� ������������� ����������������

�����������������������������

����������������������������

�������������������������������

�����������������������������

����������������������� ���

��� �������

ECERAN RP4000,-R A B U , 1 0 A P R I L 2 0 1 3NOMOR:7999

SENGKETA RATATOTOK

SEMENTARA ITU

Baca Diduga... Hal: 11

Baca Delapan... Hal: 11

Baca BPOM... Hal: 11 Baca Mitra... Hal: 11

Baca Pemakamannya... Hal: 11

Baca Pdt... Hal: 11

Baca Jerman... Hal: 11

Baca Polda.. Hal: 11

Editor: Budi SiswantoPeliput: Kim Tawaang

MANADO—Belum adanya tin-dakan tegas dari aparat kepolisian

Polda Diminta Serius

KECEWA: Sejumlah warga menggelar demo di Ratatotok, beberapa waktu lalu.

Editor: Bahtin Razak Peliput: Kim Tawaang, Melki Karwur

MANADO— Senjata api (Senpi) tanpa izin di-duga beredar di Sulut. Na-mun demikian, buru-buru Kepolisian Daerah (Polda) Sulut membantah. Data Polda Sulut, hanya ada 30 warga sipil Sulut yang

memiliki Senpi. “Di Sulut hanya 30

buah senjata. Itupun semua senjata tersebut kini status-nya dititipkan di gudang persenjataan Polda Sulut sejak 2006 lalu,” ujar Di-rektur Intelijen dan Ke-amanan (Intelkam) Polda

Diduga Senpi Tak Berizin Banyak di Sulut

Editor: Tommy Waworundeng

MANADO-Delegasi Jer-man memuji peran Dr Sinyo Harry Sarundajang (SHS) yang bisa meredakan konflik horisontal di Provinsi Maluku

dan Maluku Utara. Sebab ren-dahnya konflik di dua daerah itu, ikut meredakan konflik di daerah-daerah lain di In-donesia. DIALOG ANTAR NEGARA: Dr SH Sarundajang foto bersama dengan delegasi Jerman

yang menghadiri Indonesia-Germany Interfaith and Intercultural Dialogue III di aula Mapalus Kantor Gubernur, Selasa (9/4) kemarin.

Jerman Salut Teknik Penanganan

Konflik SHSSarundajang: Kuncinya Pendidikan dan Dialog

Editor: Idham MalewaPeliput: Angel Rumeen

MANADO- P e r t a r u n g a n memperebutkan enam kursi DPR RI daerah pe-milihan (Dapil) Sulut pada Pe-milu 2014 bakal seru. Sejumlah muka baru yang track record baik ikut bertarung. Sebut saja Pdt

Nico Gara yang diusung Partai NasDem. “Kami mengusung Pdt Nico Gara ke Senayan (DPR RI),” tukas Freddy Roeroe,

Pdt Gara Tarung ke SenayanParpol Sulit Dapat Caleg

Nico Gara

Editor: Tommy WaworundengPeliput: Harry Paat

M A N A D O - B a l a i Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Manado, mengaku akan segera mengeluarkan pub-lic warning terkait produk obat-obatan yang melang-gar aturan. Namun, sem-bari menunggu itu, BPOM mengimbau masyarakat lebih selektif memilih produk obat atau makanan yang akan dikonsumsi.

Ini dikatakan Pelaksana Harian (Plh) Kepala Balai BPOM Dra Maria Sar-lota Patabang Apt, Selasa kemarin, terkait temuan BPOM pusat banyaknya obat tradisional mengandung

bahan kimia berbahaya yang beredar di Indonesia.

BPOM: Hati-hati Memilih Obat

KESEHATAN sangat mahal har-ganya. Makanya, kebutuhan masyarakat atas kesehatan sangat tinggi. Apapun akan dilakukan agar sehat. Menegak sembarang obat pun ditempuh, hanya karena sugesti orang bahkan iklan. Pa-dahal belum tentu obat itu aman.

Soal yang tidak aman ini bikin Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) meradang. Instansi ‘penya-ring’ apakah obat dan makanan boleh beredar ini menemukan banyak obat tradisional yang dicampur dengan bahan kimia. Padahal, aturannya yang nama-nya obat tradisional, hanya mengguna-kan bahan-bahan alami dari dedaunan, akar, atau batang tumbuhan serta buah-buahan. Jika dicampur bahan kimia, efek sampingnya tidak diketahui lagi.

Seperti yang dicontohkan Kepala BPOM Lucky S Slamet soal bahan kimia fenilbutazon yang memang ter-bukti ampuh dalam waktu singkat, tapi akan memberikan efek buruk dalam jangka panjang. Yang paling sering jadi efek samping adalah kerusakan ginjal, karena organ ini menjadi penyaring akhir sebelum menjadi urine. Hingga April 2013 ini ada sebanyak 7.891 jenis obat tradisional yang teregistrasi di BPOM. Tapi BPOM menduga ada lebih banyak lagi yang beredar di pasa-ran karena banyak juga obat tradisional hasil produksi rumahan.

Masalah ini bukan saja tugas BPOM, tapi semua pihak. Terutama masyarakat sebagai konsumen, harus lebih hati-hati dan bijak memilih obat tradisional. Ingat, tidak ada penyem-buhan yang sangat cepat, melainkan melalui proses. Dan, untuk lebih aman lagi serahkan penyelesaian penyakit Anda kepada ahlinya: dokter.(***)

Obat Tradisional

Belum Tentu Aman

Editor Budi SiswantoPeliput: Tim MP

MANADO-Euforia ma-syarakat di empat daerah yang tak lama lagi akan meng-gelar pemilihan kepala da-erah (Pilkada) makin terasa.

Rakyat Mitra, Kota Kotamo-bagu (KK), Sitaro dan Bolmut sedang larut dalam kemeriahan

pesta demokrasi ini.

SEPEDA TERPANJANG: Warga Desa Blawe, Kediri, Jawa Timur membuat sepeda sepanjang 44 kaki atau 13 meter lebih. Sepeda yang dibuat dari besi bekas ini telah memecahkan rekor MURI. Sepeda ini hanya berjalan di jalan lurus.

Mitra dan KK Lebih MenggigitBolmutdan Sitaro KurangGreget

Beberapa hal yang bisa dipertimbang-

kan meliputi adanya tanda BPOM pada kemasan. Jangan

dikonsumsi bila ter-jadi perubahan warna dan kemasan produk

rusak.”

Dra Maria S Patabang AptKepala Balai BPOM

Editor: Tommy Waworundeng

JAKARTA- Komisi Ke-polisian Nasional (Kompolnas) bergerak cepat merespon ren-cana pergantian Kapolri Jen-deral Timur Pradopo. Calon-calon terbaik di kepolisian segera diseleksi. Kompolnas

juga meminta masyarakat me-nyampaikan usulan.

“Kita sedang melakukan pendataan dan seleksi rekam jejak. Ada sekitar tujuh atau delapan calon yang disiapkan, “ ujar komisioner Kompolnas Edi Saputra Hasibuan di Ja-karta kemarin (9/4).

Mantan wartawan yang be-lasan tahun meliput di kepoli-sian ini menuturkan, jumlah calon masih bisa bertambah. “Tentu semua orang ini akan kami dalami track record-nya, dan kami akan lihat tingkat penerimaaan masyarakat ter-hadap calon tersebut,” katanya

Penerimaan publik, kata Edi, sangat penting. “Kalau masyarakat punya data tentang rekam jejaknya tolong sampai-

Delapan Calon Kapolri Disiapkan

THATCHER mening-gal dunia di usia 87 tahun, Senin (8/4) lalu. Banyak yang suka dan tidak se-dikit pula yang mem-

benci Thatcher, perem-puan pertama di Inggris yang menjadi perdana menteri hingga 11 tahun lamanya (1979-1990).

Namun, para lawan dan sekutu politik Thatcher di Partai Konservatif mengakuinya sebagai pemimpin besar Inggris setelah Perdana Men-

Pemakamannya Diusulkan Semegah ChurchillThatcher Bawa Banyak Perubahan di Dunia

Pemakaman Mantan Perdana Menteri Inggris Margaret Thatcher 17 April nanti akan megah.

Diperkirakan memakan anggaran sampai Rp119 M, didatangi Ratu Elizabeth dan disiarkan di televisi.

Editor: Budi Siswanto

BERJASA: Margaret Thatcher semasa hidup.

James Sumendap Telly Tjanggulung

Page 2: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 3: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 4: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 5: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 6: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 7: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 8: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 9: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 10: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 11: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 12: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 13: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 14: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 15: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 16: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 17: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 18: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 19: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 20: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 21: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 22: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 23: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 24: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 25: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 26: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 27: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 28: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 29: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 30: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 31: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 32: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 33: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 34: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 35: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 36: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 37: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 38: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 39: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 40: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 41: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 42: Manado Post Rabu 10 April 2013
Page 43: Manado Post Rabu 10 April 2013