15
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah IT Consultant Hal 1 APLIKASI SISTEM PELAPORAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA C.V. PILAR CIPTA SOLUSI

Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

  • Upload
    erizal

  • View
    83

  • Download
    3

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Manajemen pengelolaan laporanPendapatan Asli Daerah Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset DaerahPemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta melalui pemanfaatan data dan informasidalam rangka menyajikan data realisasi pencapaian Pendapatan Asli Daerah yang lebihoptimal.

Citation preview

Page 1: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 1

APLIKASI

SISTEM PELAPORAN PENDAPATAN ASLI DAERAH

DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN

DAN ASET

PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

C.V. PILAR CIPTA SOLUSI

Page 2: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 2

APLIKASI SISTEM PELAPORAN PENDAPATAN ASLI DAERAH

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan manajemen pengelolaan laporan

Pendapatan Asli Daerah Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah

Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta melalui pemanfaatan data dan informasi

dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja organisasi.

Tujuan khusus kegiatan ini adalah sebagai berikut :

• Memberikan kemudahan kepada pengelola Pendapatan Asli Daerah di Dinas

Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

dalam menyajikan data realisasi pencapaian Pendapatan Asli Daerah yang lebih

optimal.

• Memberikan asistensi dan dukungan dalam penyediaan perangkat lunak guna

terwujudnya pelaporan Pendapatan Asli Daerah yang handal.

Ruang Lingkup Sistem

Ruang lingkup implementasi Pemeliharaan Software Aplikasi Pelaporan Pendapatan Asli

Daerah Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Pemerintah Provinsi

Daerah Istimewa Yogyakarta yang akan dilakukan adalah seperti berikut ini :

1. Penataan ulang data-data referensi seperti : UNIT dan OBYEK, baik dari sisi database

maupun data yang sudah ada.

2. Manfaatkan kemampuan multi client pada database MySQL.

3. Pembuatan Report seperti pada contoh report yang tersedia (mengandung data unit

non obyek).

4. Pembuatan report dalam bentuk grafik.

5. Melakukan interview dengan pihak user jika diperlukan kustomisasi interface

aplikasi untuk kenyamanan pemakaian aplikasi.

Beberapa keluaran (output) yang dihasilkan dari Software Aplikasi Pelaporan Pendapatan

Asli Daerah adalah seperti berikut ini :

1. Template laporan pendapatan.

2. Report yang disajikan dalam bentuk grafik.

Page 3: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 3

A. REFERENSI

Gambar A.1 : Instansi

Deskripsi : Form ini berisi data instansi-instansi. Data yang wajib diisi adalah Kd Unit,

Kd Sub Unit, dan Nama Instansi. Data yang lain bersifat sekunder.

Page 4: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 4

Form ini berisi data obyek, yaitu kode rekening beserta unit pemilik kode rekening

tersebut.

Gambar A2 : Obyek

Form ini berisi daftar user/pemakai aplikasi ini.

Gambar A3 : User

Page 5: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 5

B. DATA PENDAPATAN

Gambar B1 : Target Pendapatan

Form ini berisi Target Pendapatan untuk semua kode rekening dari Januari sampai

Desember tahun tertentu.

Cara kerjanya adalah :

1. Tampilkan data target tahun tertentu.

2. Export data tadi ke Excel.

3. Lakukan pengeditan dalam MsExcel, jangan lupa : semua data yang dimodifikasi

harus di beri tanda dengan cara memberikan nilai 1 pada kolom modif.

4. Simpanlah data Excel setelah selesai modifikasi.

5. Sekarang proses Update Data dr Excel bisa dilakukan

Page 6: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 6

Form ini berfungsi untuk melakukan perubahan target pendapatan. Syaratnya adalah

data pada form Target Pendapatan sudah dikunci.

Gambar B2 : Perubahan Target Pendapatan

Form ini berfungsi untuk menginput setoran:

Gambar B3 : Data Pendapatan

Page 7: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 7

Form ini untuk mengedit data setoran. Untuk mempermudah pencarian user bisa

melakukan filtering menurut kode unit dan range tanggal.

Gambar B4 : Edit Data Pendapatan

C. TOOLS

Form ini berfungsi untuk mengambil data STS dari Excel untuk ditampilkan di layer

editor

Gambar C1 : Import STS from Excel

Page 8: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 8

D. LAPORAN

Gambar D1 : Laporan Target dan Realisasi

Gambar D2 : Laporan Target dan Realisasi (Perubahan)

Page 9: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 9

Gambar D3 : Laporan Realisasi Penerimaan SKPD per Hari

Gambar D4 : Realisasi Penerimaan SKPD per Bulan

Page 10: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 10

Gambar D5 : Target dan Realisasi Tri Wulan

Gambar D6 : Target dan Realisasi Satu Tahun

Page 11: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 11

Gambar D7 : Target dan Realisasi Lima Tahun

Gambar D8 : Target dan Realisasi Pajak Daerah

Page 12: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 12

Gambar D9 : Target dan Realisasi Retribusi Daerah dan Pendapatan Lain-lain

Gambar D10 : Target dan Realisasi Dana Perimbangan

Page 13: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 13

Gambar 11 : Grafik Penerimaan Bulanan

Gambar 12 : Grafik Target vs Realisasi

Page 14: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 14

Gambar 13 : Summary Pendapatan Satu Tahun

Gambar 14 : Sumber-sumber Pendapatan Daerah

Page 15: Manajemen pengelolaan laporan Pendapatan Asli Daerah

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan

Aset Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Aplikasi Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah

IT Consultant Hal 15

TECHNICAL SUPPORT

Tim Teknis Pilar Cipta Solusi (PICSI) akan membantu seluruh pemakai

Sistem Pelaporan Pendapatan Asli Daerah. Jika user mempunyai masalah dan

pertanyaan teknis, silahkan menghubungi technical support PICSI baik

melalui telepon, facsimile ataupun email.

Technical Support

Pilar Cipta Solusi

Waras RT.01/RW.31 No.93B Sariharjo, Ngaglik,

Sleman, Yogyakarta, 55581

Perwakilan Jakarta :

Tower E Lt.9 No.E09 CS, Kalibata City,

Jl. Taman Makam Pahlawan, Kalibata, Jakarta Selatan

Telepon : 0274 – 6563390 / 08129911243

Fax : 0274 – 867156

Email : [email protected], [email protected]

Website : http://www.pilarsolusi.com