materi KBP

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 materi KBP

    1/5

    Fermentasi

    Fermentasi adalah proses yang

    memanfaatkan kemampuan mikroba untuk 

    menghasilkan metabolit primer dan

    metabolit sekunder dalam suatulingkungan yang dikendalikan. Fermentasi

    merupakan bentuk penerapan atau aplikasi

    tertua dari bidang bioteknologi. Pada

    mulanya istilah fermentasi digunakan

    untuk menunjukkan proses pengubahan

    glukosa menjadi alkohol yang berlangsung

    secara anaerob.

    Makanan fermentasi:

    makanan yang diolah menggunakan

    mikroba lain untuk merubah kandungan

    zat makanan yang terkandung di

    dalamnya.

    Keuntungan Makanan Fermentasi

    1. Nilai gizi lebih baik daripada bahan

    asalnya, karena terjadi pemecahan

    zat makanan yang tidak dapat

    dicerna oleh manusia, misalnya

    serat akan diuraikan oleh enzim

    yang dihasilkan oleh kapang.Mikroba akan memecah senyawa

    kompleks menjadi senyawa yang

    lebih sederhana

    . Makanan hasil fermentasi lebih

    mudah dikonsumsi ! dicerna

    "alam susu fermentasi, laktosa

    dipecah dan akan menjadi bentuk 

    yang lebih mudah untuk dicerna.

    Misalnya saja dalam yogurt.

    Yogurt  menjadi lebih mudah

    dicerna karena proses fermentasi

    itu.

    #. Makanan hasilk fermentasi

    mempunyai citarasa yang lebih

     baik.

    $. %eberapa hasil fermentasi seperti

    alcohol dan asam dapat

    menghambat pertumbuhan mikroba

     patogen di dalam makanan.

    &. 'aya akan enzim

    (ni adalah alasan lain mengapamakanan fermentasi lebih mudah

    dicerna. )car, misalnya, menjadi

    makanan yang kaya akan enzim.

    *nzim ini akan membantu

    memecah nutrisi dalam makanan.

    (ni membuat nutrisi makanan

    menjadi lebih mudah dicerna.

    Keju dengan Yoghurt

    'eju adalah makanan padat yang

    dibuat dari susu sapi, kambing,

    domba, dan mamalia lainnya. 'eju

    dibentuk dari susu dengan

    menghilangkan kandungan airnya

    dengan menggunakan kombinasi

    rennet dan pengasaman. %akteri

     juga digunakan pada pengasaman

    susu untuk menambahkan tekstur dan rasa pada keju. Pembuatan keju

    tertentu juga menggunakan jamur.

    +oghurt +oghurt salah satu dari

     produk fermentasi susu yang sudah

    dikenal lama. +oghurt dapat dibuat

    dari susu apa saja, termasuk susu

    kacang kedelai. etapi produksi

    modern saat ini didominasi susu

    sapi. Fermentasi gula susu -laktosa

    menghasilkan asam laktat, yang

     berperan dalam protein susu untuk 

    menghasilkan tekstur seperti gel

    dan bau yang unik pada yoghurt.

    +oghurt dibuat dengan

    memasukkan bakteri spesifik ke

    dalam susu di bawah temperatur 

    yang dikontrol dan kondisi

    lingkungan, terutama dalam

     produksi industri. %akteri

    merombak gula susu alami danmelepaskan asam laktat sebagai

     produk sisa. 'easaman meningkat

    menyebabkan protein susu untuk 

    membuatnya padat. 'easaman

    meningkat -p/0$& juga

    menghindari proliferasi bakteri

     patogen yang potensial.

    Fermentasi

    Tahapan pengolahan pasca

    panen kakao sebagai berikut :

  • 8/16/2019 materi KBP

    2/5

    1.%uah hasil panen dibelah dan biji

     berselimut pulp dikeluarkan.

    .%iji dikumpulkan pada suatu

    wadah. 2enis wadah yang

    digunakan berupa keranjang yang

    dilapisi oleh daun, dan kontainer kayu. Pada umumnya, dasar 

    kontainer memiliki lubang kecil

    untuk drainase dan aerasi.

    #.%iji yang dimasukkan dalam

    kontainer tidak diisi secara penuh,

    sisakan 13 cm dari atas dan

     permukaan atas ditutupi dengan

    daun pisang yang bertujuan untuk 

    menahan panas dan mencegah

     permukaan biji dari kekeringan.

    $.4impan kontainer di atas tanahatau di atas saluran untuk 

    menampung pulp juices yang

    dihasilkan selama fermentasi -hasil

    degradasi pulp.

    &.Fermentasi dalam kotak dapat

    dilakukan selama 5 hari, isi kotak 

    dibalik tiap hari dengan

    memindahkannya ke kotak lain.

     

    Fermentasi biji kakao akan

    menghasilkan prekursor cita rasa,

    mencokelathitamkan warna biji,

    mengurangi rasa pahit, asam, manis

    dan aroma bunga, meningkatkan

    aroma kakao dan kacang -nutty,

    dan mengeraskan kulit biji menjadi

    seperti tempurung. %iji yang tidak 

    difermentasi tidak akan memiliki

    senyawa prekursor tersebut

    sehingga cita rasa dan mutu biji

    sangat rendah.Fermentasi biji kakao terjadi dalam

    dua tahap yaitu anaerob dan aerob.

    'eberadaan asam sitrat membuat

    lingkungan di sekitar pulp menjadi

    asam sehingga akan menginisiasi

     pertumbuhan ragi dan terjadi

    fermentasi secara anaerob.

    Fermentasi aerob diinisiasi oleh

     bakteri asam laktat dan bakteri

    asam asetat. Produk fermentasi

    yang dihasilkan yaitu etanol, asamlaktat, dan asam asetat yang akan

     berdifusi ke dalam biji dan

    membuat biji tidak berkecambah.

    4elama proses fermentasi terjadi

     pula akti6itas enzimatik, enzim

    yang terlibat adalah endoprotease,

    aminopeptidase, karboksipeptidase,in6ertase -kotiledon dan pulp,

     polifenol oksidase dan glikosidase.

    *nzimenzim ini berperan dalam

     pembentukan prekursor cita rasa

    dan degradasi pigmen selama

    fermentasi. Prekursor cita rasa

    yang berupa asam amino, peptida

    dan gula pereduksi akan

    membentuk komponen cita rasa di

     bawah reaksi Maillard -reaksi

     pencoklatan nonenzimatis selama penyangraian -)nonimd, 337.

    Mikroorganisme yang digunakan

    sebagai fermentasi makanan

    • Fermentasi empe

    empe merupakan hasil

    fermentasi dari kedelai

    menggunakan jamur 8hizopus oryzae

    • Fermentasi )lkohol

    Mikroorganisme yang

    terlibat adalah khamir dari

    genus 4accharomyces sp.

    4accharomyces yang paling

     banyak digunakan adalah 4.

    cere6isiae dan 4.

    carlbergensis.

    • Fermentasi +oghurt

    campuran Streptococcusthermophilus dan Lactobaci

    llus bulgaricus dalam

     perbandingan 191.

    • Fermentasi Nata de:oco

     Nata de coco sebenarnya

    adalah selulosa murni

     produk kegiatan

    mikrobia Acetobacter 

     xylinum.

  • 8/16/2019 materi KBP

    3/5

    Food Additive dan tujuannya

    Food )dditi6e merupakan bahan tambahan

    yang bertujuan untuk meningkatkan

    kualitas simpan produk dan penerimaan

    konsumen. %ahan tambahan tidak mengandung atau mengandung nutrisi

    sengaja ditambahkan untuk keperluan

    teknologi prosesing dan penyimpanan.

    Contoh TM

    • Penyedap rasa - 'ristal M4;

    M4; sering digunakan sebagai penguat

    rasa makanan buatan dan juga untuk 

    melezatkan makanan. )dapun penguat

    rasa alami diantaranya adalah bunga

    cengkeh, pala, merica, cabai, laos,

    kunyit, ketumbar. :ontoh penguat rasa

     buatan adalah Mononatrium

    glutamat!6etsin -ajinomoto!sasa, asam

    cuka, benzaldehida, amil asetat

    • Pemanis

  • 8/16/2019 materi KBP

    4/5

    "enga$et makanan %food

    preservation&

     bahan kimia yang dapat mencegah atau

    menghambat proses fermentasi-pembusukan, pengasaman, atau

     peruraian lain terhadap makanan yang

    disebabkan oleh mikroorganisme

    sehingga makanan tidak mudah rusak 

    atau menjadi busuk.

    Macam'macam penga$et makanan

    )sam benzoat, kalsium benzoat, 4ulfur 

    "ioksid -4?, kalium nitrit, 'alsium

     propionat!natrium propionat, asamsorbat, natrium metasulfat.

    Bahaya Formalin bagi Kesehatan

    Kasus pemakaian formalin pada tahu,ikan segar, ikan asin, dan produkmakanan lainnya menunjukkankurangnya pengetahuan produsen sertaminimnya sosialisasi kepada masyarakatmengenai manfaat dan bahaya bahan

    aditif. Formalin tidak diperkenankan adadalam makanan maupun minuman,karena dalam jangka panjang dapatmemicu perkembangan sel-sel kanker.Formalin sangat berbahaya jika terhirup,tertelan atau mengenai kulit karenadapat mengakibatkan iritasi padasaluran pernapasan, reaksi alergi sertaluka bakar.

    Bahaya Jangka Pendek (Akut)

    1. Bila terhirup dapat menimbulkan

    iritasi, kerusakan jaringan dan

    luka pada saluran pernafasan,

    hidung, dan tenggorokan. Tanda-

    tanda lainnya adalah bersin,

    batuk-batuk, radang tekak,

    radang tenggorokan, sakit dada,

    lelah, jantung berdebar, sakit

    kepala, mual dan muntah. Pada

    konsentrasi yang sangat tinggi

    dapat menyebabkan kematian.

    . Bila terkena kulit akan

    menimbulkan perubahan !arna,yakni kulit menjadi merah,

    mengeras, mati rasa, dan

    terbakar.

    ". Bila terkena mata dapat

    menimbulkan iritasi sehingga

    mata memerah, sakit, gatal-gatal,

    penglihatan kabur dan

    mengeluarkan air mata. Pada

    konsentrasi tinggi dapat

    menyebabkan pengeluaran air

    mata yang hebat sehingga lensa

    mata rusak.

    #. Bila tertelan maka mulut,

    tenggorokan dan perut terasa

    terbakar, sakit, mual, muntah dan

    diare, kemungkinan terjadi

    pendarahan, sakit perut yang

    hebat, sakit kepala, hipotensi

    $tekanan darah rendah%, kejang,atau tidak sadar hingga koma.

    &elain itu juga terjadi kerusakan

    pada hati, jantung, otak, limpa,

    pankreas, sistem susunan syaraf

    pusat, dan ginjal.

    Bahaya Jangka Panjang (Kronis)

    1. Bila terhirup dalam jangka lama

    akan menimbulkan sakit kepala,

    gangguan pernafasan, batuk-

    batuk, radang selaput lendirhidung, mual, mengantuk, luka

    pada ginjal, dan sensitasi pada

    paru. 'fek neuropsikologis

    meliputi gangguan tidur, cepat

    marah, keseimbangan terganggu,

    kehilangan konsentrasi dan daya

    ingat berkurang, gangguan haid

    dan kemandulan pada

    perempuan, serta kanker pada

    hidung, rongga hidung, mulut,

    tenggorokan, paru dan otak.

    . Bila terkena kulit akan terasapanas, mati rasa, gatal-gatal

    serta memerah, kerusakan pada

     jari tangan, pengerasan kulit dan

    kepekaan pada kulit, dan radang

    kulit yang menimbulkan

    gelembung.

    ". Bila terkena mata dapat

    menyebabkan radang selaput

    mata.

    #. Bila tertelan dapat menimbulkan

    iritasi pada saluran pernafasan,muntah-muntah dan kepala

    pusing, rasa terbakar pada

  • 8/16/2019 materi KBP

    5/5

    tenggorokan, penurunan suhu

    badan, dan rasa gatal di dada.

    Dampak Buruk Formalin bagi TubuhManusia

    • Kulit ( )ritatif, kulit kemerahan,

    kulit seperti terbakar, alergi kulit.

    • *ata ( )ritatif, mata merah dan

    berair, kebutaan.

    • +idung ( *imisan.

    • &aluran Pernapasan ( &esak

    napas, suara serak, batuk kronis, sakit

    tenggorokan.

    • &aluran Pencernaan ( )ritasi

    lambung, mual muntah, mules.

    • +ati ( Kerusakan hati.

    Paru-paru ( adang paru-parukarena at kimia $pneumonitis%.

    • &araf ( &akit kepala, lemas, susah

    tidur, sensitif, sukar konsentrasi,

    mudah lupa.

    • injal ( Kerusakan ginjal.

    • /rgan eproduksi ( Kerusakan

    testis, o0arium, gangguan menstruasi,

    infertilitas sekunder.