14

Media Sponsorship

Embed Size (px)

DESCRIPTION

sponsor

Citation preview

Page 1: Media Sponsorship
Page 2: Media Sponsorship

INTRODUCTION

Sebagai salah satu Fakultas Kedokteran yang ternama di Indonesia. Fakultas

Kedokteran Universitas Brawijaya setiap tahunnya selalu menghadirkan acara sosial dengan

inovasi baru demi perwujudan kepedulian nyata terhadap masyarakat. Sukses dari event ke

event dan tanggapan baik dari masyarakat menjadi bukti dari keprofesionalisme dan

kesungguhan kepedulian kami terhadap masyarakat sekaligus juga menjadi dasar kami untuk

kembali mempersembahkan event sosial yang bertema “Mengabdi dari Hati Membangun

Masyarakat Mandiri Mencapai Kesehatan Holistic”.

Desa Binaan FKUB kali ini bertempat di Desa Ngadireso Kecamatan Poncokusumo-

Malang, Jawa Timur. Dengan serangkaian acara antara lain: Sekolah Sehat, kegiatan

kerohanian, Baksos, Pengobatan gratis, Sunatan Massal dan berbagai macam Penyuluhan

yang sangat dibutuhkan untuk menghadapi permasalahan permasalahan yang terdapat pada

desa tersebut maupun lingkungan sekitar. Berbagai acara yang diselenggarakan oleh panitia

Desa Binaan FKUB ditargetkan dapat diikuti oleh semua elemen masyarakat mulai dari

anak-anak, dewasa, bahkan lansia. Kegiatan-kegiatan ini berlangsung beberapa pertemuan

dimana setiap pertemuan selalu menghadirkan acara-acara yang inovatif dan berguna bagi

masyarakat.

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821 Tanti : 082140135586

Page 3: Media Sponsorship

DESKRIPSI KEGIATAN

1. Nama Kegiatan

Nama kegiatan ini adalah “Desa Binaan FKUB 2011”

2. Tema Kegiatan

Tema yang diangkat pada kegiatan ini adalah :

“Mengabdi dari Hati Membangun Masyarakat Mandiri Mencapai Kesehatan Holistic”

3. Latar Belakang Kegiatan

Salah satu fungsi dari mahasiswa adalah pengabdian masyarakat. Sudah

sewajarnya jika mahasiswa berpartisipasi dengan terjun langsung ke masyarakat, dan

turut memberikan langkah penyelesaian akurat untuk dapat membantu masyarakat

menjalani kehidupan yang lebih baik di masa yang mendatang. Maka, berdasarkan latar

belakang tersebut, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas

Brawijaya, bekerjasama dengan beberapa LSO dan BK terkait, yaitu Lakesma, LKI,

IMKG, Ormagika dan Himkajaya bermaksud mengadakan Kegiatan Desa Binaan FKUB

2011. Kegiatan tersebut merupakan salah satu inovasi yang menggabungkan beberapa

program kerja LSO, BK, dan BEM, yang memiliki visi yang serupa pada bidang

pengabdian sosial, dengan tentunya tidak menghilangkan ciri khas dari tiap lembaga

dalam pelaksanaannya. Dengan adanya pembinaan masyarakat desa di bidang kesehatan,

diharapkan, selain berbagai masalah yang ditemui dapat diminimalisasi, mahasiswa juga

dapat berperan sesuai dengan bidangnya sebagai mahasiswa fakultas kedokteran.

4. Maksud dan Tujuan Kegiatan

1. Meningkatkan rasa kemanusiaan dan kepedulian sosial mahasiswa FKUB.

2. Mengadakan suatu kegiatan pembinaan kesehatan di suatu desa secara menyeluruh

mulai dari aspek promotif, preventif, dan kuratif.

3. Memberikan informasi kepada masyarakat terkait dengan usaha kuratif dan preventif

terhadap permasalahan kesehatan pada desa tersebut.

5. Sasaran Kegiatan dan Kegiatan Umum

5.1 Sasaran Kegiatan

Warga desa binaan dan mahasiswa FKUB, Desa Ngadireso Kecamatan

Poncokusumo –Malang - Jawa Timur.

5.2 Kegiatan Umum

Sebuah rangkaian acara yang terdiri dari :

Page 4: Media Sponsorship

1. Penyuluhan terkait masalah kesehatan, 2. Pengobatan gratis 3. Sunatan masal 4. Kegiatan kerohanian Islam 5. Bazaar murah dan bakti sosial yang melibatkan warga desa binaan.

6. Pelaksanaan Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakan pada 24 September 2011, 9 dan 23 Oktober 2011, 5

November 2011.

7. Susunan Acara

(terlampir)

8. Anggaran Dana

(terlampir)

9. Denah dan Rute desa

(terlampir)

10. Penutup

Demikianlah proposal ini kami susun, semoga acara ini dapat bermanfaat bagi masyarakat sekitar, dan dapat menjadikan sarana untuk mewujudkan kerjasama yang saling menguntungkan bagi pihak sponsorship dan pihak Desa Binaan FKUB 2011.

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821 Tanti : 082140135586

Page 5: Media Sponsorship

Lampiran 1

SUSUNAN ACARA DESA BINAAN FKUB 2011

Pertemuan I

07.00 – 07.30 Briefing di Kampus

07.30 – 08.30 Perjalanan ke Desa

08.30 – 08.45 Persiapan (Doa dan Mobilisasi)

08.45 – 09.15 Grand Opening DESBIN (Perangkat desa, Warga desa dan Panitia)

09.15 – 09.30 Mobilisasi ke SD

09.30 – 12.00 Sekolah Sehat (SD) Part 1

09.30 – 10.30 Ahli Gizi Cilik (ORMAGIKA)

10.30 – 11.00 Ice Breaker dan GAMES (Acara)

11.00 – 12.00 Cerita nabi-nabi (LKI)

12.00 – 13.00 Ishoma

13.00 – 13.15 Persiapan Tabligh Akbar

13.15 – 14.15 Tabligh Akbar

14.15 – 14.30 Bersih - Bersih dan Persiapan Pulang

14.30 – 15.30 Perjalanan Pulang

Pertemuan II

07.00 – 07.30 Briefing di Kampus

07.30 – 08.30 Perjalanan ke Desa

08.30 – 09.00 Persiapan (Doa dan Mobilisasi)

09.00 – 12.00 Penyuluhan dan Baksos

09.00 – 09.30 Senam Ibu Hamil (ORMAGIKA)

09.30 – 10.15 Penyuluhan ASI (ORMAGIKA)

10.15 – 10.45 Persiapan Penyuluhan Jajanan Sehat dan Sarapan pagi

10.45 – 11.45 Penyuluhan Jajanan Sehat dan Sarapan pagi

09.00 – 10.45 Sekolah Sehat

Penyuluhan Gigi dan Mulut 45’ materi

60’ praktik menyikat gigi

09.00 – 10.00 Penyuluhan dan Baksos (Janda & Lansia)

09.00 – 10.30 Baksos dan Ceramah Agama

Page 6: Media Sponsorship

11.45 – 12.00 Bersih - Bersih dan Persiapan Pulang

12.00 – 13.00 Perjalanan Pulang

Pertemuan III

07.00 – 07.30 Briefing di Kampus

07.30 – 08.30 Perjalanan ke Desa

08.30 – 09.00 Persiapan (Doa dan Mobilisasi)

09.00 – 12.00 Kegiatan Pengobatan gratis dan Sekolah Sehat

09.00 – 12.00 Kegiatan Pengobatan Gratis dan Konsultasi Gizi Part I

09.00 – 12.00 Pengobatan dan Konsultasi Gigi Gratis Part I (IMKG)

09.00 – 10.00 Penyuluhan Rokokdan GAMES (HIMKAJAYA: SMP)

09.00 – 10.00 Sekolah Sehat PHBS (DEPSOS PD)

12.00 – 12.30 Ishoma

12.30 – 15.00 Kegiatan Pengobatan Gratis

12.30 – 15.00 Kegiatan Pengobatan Gratis dan Konsultasi Gizi Part 2

12.30 – 15.30 Pengobatan dan Konsultasi Gigi Gratis Part 2

15.30 – 16.30 Perjalanan Pulang

Pertemuan IV

07.00 – 07.30 Briefing di Kampus

07.30 – 08.30 Perjalanan ke Desa

08.30 – 09.00 Persiapan (Doa dan Mobilisasi)

09.00 – 12.00 Kegiatan Sunatan Massal dan Penyuluhan

09.00 – 12.00 Kegiatan Sunatan Massal Part I

09.00 – 11.00 Sekolah Sehat Apotek Hidup

09.00 – 10.00 Penyuluhan Perawatan Luka Dasar dan GAMES

(HIMKAJAYA: SMP)

12.00 – 12.30 Ishoma

12.30 – 14.00 Kegiatan Sunatan Massal Part II

14.00 – 14.15 Mobilisasi dan Persiapan Closing DESA BINAAN

14.15 – 14.45 Closing DESA BINAAN

14.45 – 15.00 Persiapan Pulang

15.00 – 16.00 Perjalanan Pulang

Page 7: Media Sponsorship

Lampiran 2

ANGGARAN DANA

2.1 Sie Kestari Rp 1.779.950,00

2.2 Sie Acara Rp 12.562.500,00

2.3 Sie PDDM Rp 466.550,00

2.4 Sie Humas Rp 580.000,00

2.5 Sie Properti Rp 1.640.000,00

2.6 Sie Transportasi dan Survei Rp 3.100.000,00

2.7 Sie Konsumsi Rp 4.335.000,00

TOTAL Rp 24.464.000,00

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821 Tanti : 082140135586

Page 8: Media Sponsorship

Lampiran 3

DENAH LOKASI DAN RUTE DESA

Denah Lokasi -Desbin 2011 Ngadireso-Poncokusumo-Malang

Page 9: Media Sponsorship

Denah Menuju Lokasi Desa Binaan FKUB 2011

Desa Ngadireso - Poncokusumo – Malang – Jawa Timur

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586

Info lanjut mengenai Lokasi serta hal lain terkait program desa Binaan

FKUB 2011 dapat diakses di http://desabinaanfkub.blogspot.com

Page 10: Media Sponsorship

PENAWARAN MEDIA SPONSORSHIP

Adapun bagi pihak sponsor media dalam hal ini media massa dan media elektronik

(radio, televisi), yang sesuai dengan kesepakatan akan mendukung kelangsungan acara Desa

Binaan 2011 dengan memberikan fasilitas-fasilitas berikut:

1. Media Elektronik (Radio)

a. Menyiarkan 10 spot dan 5 Ad lips per hari selama H-10 acara.

b. Mengadakan interview dalam rangka promo acara Desa Binaan 2011

c. Apabila bersedia menjadi exclusive media partner bersedia memberikan fresh money.

2. Media Elektronik (Televisi)

a. Memberikan space iklan bagi Desa Binaan 2011 di media terkait.

b. Meliput acara Desa Binaan 2011.

c. Memberikan press release.

d. Apabila bersedia menjadi exclusive media partner bersedia memberikan fresh money

3. Media Massa

1. Memberikan space iklan bagi Desa Binaan 2011di media terkait.

2. Meliput acara Desa Binaan 2011.

3. Memberikan press release.

4. Apabila bersedia menjadi exclusive media partner bersedia memberikan fresh money

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586

Page 11: Media Sponsorship

KONTRAPRESTASI SPONSOR FASILITAS

Bagi pihak sponsor media yang turut membantu acara Desa Binaan FKUB 2011, kami

akan menyediakan kontraprestasi yang berupa pencantuman logo/nama sponsor pada media

sponsor sebagai berikut:

a. Spanduk

b. Poster

c. Banner

d. Pamflet

e. Spanduk sponsor (sesuai perjanjian yang dibuat oleh sponsor dan panitia)

f. Umbul-umbul (sesuai perjanjian yang dibuat oleh sponsor dan panitia)

Bagi sponsor yang menginginkan media sponsor berupa umbul-umbul atau spanduk

pribadi sponsor akan dikenakan biaya tambahan pemasangan @ 150.000,00. Adapun untuk

kontraprestasi exclusive media partner, adalah semua fasilitas yang telah disebutkan diatas,

ditambah dengan:

a. MC runner

b. LCD slide

c. Name tag panitia dan peserta

d. Bebas memasang spanduk/umbul-umbul

e. Pencantuman logo sponsor 2x lebih besar dari sponsor biasa.

f. Dicantumkan logonya pada official blog Desa Binaan FKUB 2011

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586

Page 12: Media Sponsorship

SPESIFIKASI PUBLIKASI

SPANDUK (4 x 1 meter) Media Partner:

1. Exclusive media partner: 2 x lebih besar dari media partner biasa 2. Media partner: 20x20 cm

Sponsorship: 1. 1 : Platinum 75% 2. 2 : Gold 50% 3. 3 : Silver 25% 4. 4 : Bronze 10% 5. 5 : Regular 15x 15cm

SPANDUK a. Ukuran : 4 x 1 m horizontal b. Bahan : Vinyl c. Lokasi : di Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya d. Jumlah : 4 buah e. Waktu Pemasangan : H – 2 minggu f. Ruang Sponsor : 20% g. Pembuatan ditanggung oleh panitia

1 2

3 4

Media

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586

Page 13: Media Sponsorship

POSTER (A3) Media partner:

1. Eksklusif : 3.5 x 4.5 cm 2. Biasa : 2 x 3 cm

Sponsorship: 1. Platinum 19 x 12,5 cm 2. Gold 14,8 x 12,5 cm 3. Silver 6 x 4,5 cm 4. Bronze 3,5 x 4,5 cm 5. Sponsor regular 2x2

POSTER a. Ukuran : A3

b. Bahan : art paper c. Lokasi : di Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya d. Jumlah : 12 lembar e. Waktu Pemasangan : H – 2 minggu f. Ruang Sponsor : 20% g. Pembuatan ditanggung oleh panitia

1

2

3 4

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586

Page 14: Media Sponsorship

PAMFLET (10 x 15cm) Media partner:

1. Exclusive 2 x 2 cm 2. Biasa 1 x 1 cm

Sponsorship: 1. Platinum 6,4 x 4 cm 2. Gold 5 x 4 cm 3. Silver 2 x 1,5 cm 4. Bronze 1 x 1,5 cm 5. Sponsor regular 1x1

PAMFLET a. Ukuran : A6

b. Bahan : HVS c. Lokasi : di Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya d. Jumlah : 200 lembar e. Waktu Pemasangan : H – 2 minggu f. Ruang Sponsor : 20% g. Pembuatan ditanggung oleh panitia

Ukuran yang tertera untuk space logo sponsor adalah ukuran minimal.

1 11 1 1

2

3 4

CONTACT PERSON:

Jade: 08994562821

Tanti : 082140135586