23
MEDIA SURVEI NASIONAL REGISTRASI KPU : 004/LS-LHC/KPU-RI/11/2014 GRAHA MUSTIKA RATU, SUITE 707 Jl. Gatot Subroto Kav. 74-75, Jakarta 12870 Telp : 021-83709208, 83709209. Fax : 021-83795585. CP : RICO MARBUN (08121379579) www.median.or.id

MEDIA SURVEI NASIONAL - · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

  • Upload
    dodiep

  • View
    217

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

MEDIA SURVEI NASIONAL

REGISTRASI KPU :

004/LS-LHC/KPU-RI/11/2014

GRAHA MUSTIKA RATU, SUITE 707

Jl. Gatot Subroto Kav. 74-75, Jakarta 12870

Telp : 021-83709208, 83709209. Fax : 021-83795585.

CP : RICO MARBUN (08121379579)

www.median.or.id

Page 2: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

PILKADA PROVINSI

NUSA TENGGARA BARAT 2018

RILIS HASIL SURVEI

27 APRIL – 5 MEI 2017

Page 3: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

H. Asrun, M.Eng. (WALIKOTA KENDARI 2007 – 2017 )

H. Musadar Mappasomba ( WAKIL WALIKOTA KENDARI 2007 – 2017 )

A.M. Nasir, SH. (BUPATI KAPUAS HULU)

H. Atbah Romin Suhaili, Lc.

( BUPATI SAMBAS )

Adriatma Dwi Putra, S.T. ( WALIKOTA KENDARI 2017 – 2022)

Sulkarnain K., S.E. ( WAKIL WALIKOTA KENDARI 2017 – 2022 )

Muh Haris, SS., M.Si

( WAKIL WALIKOTA SALATIGA )

Ibnu Sina, S.Pi., M.Si.

( WALIKOTA BANJARMASIN )

SEBAGIAN KLIEN MEDIAN

Ir. Triwisaksana, M.Sc.

( ANGGOTA DPRD DKI )

Ir. Said Assagaf

( GUBERNUR MALUKU )

Ahmad Heryawan, Lc. ( GUBERNUR JAWA BARAT )

Prof. DR. H. Irwan Prayitno, S.Psi., M.Sc.

( GUBERNUR SUMATERA BARAT )

Drs. H. Mahfudz Siddiq, M.Sc.

( ANGGOTA DPR- RI )

H. Syamsari, S.Pt., M.M.

( BUPATI TAKALAR )

AGUS FEISAL HIDAYAT, S.Sos, M.Si

( BUPATI BUTON SELATAN )

Ahmad Zainuddin, LC

( ANGGOTA DPR –RI )

Page 4: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

AKURASI QUICK COUNT

PEMILU PRESIDEN 9 JULI 2014

LAST UPDATE 19:00 WIB

TPS MASUK = 1.998 (99,9%)

VOTERS TURN OUT = 70,9%

PRABOWO-HATTA JOKOWI-JK

46,85

53,15

47,92

52,08

KPU 2014 MEDIAN

Page 5: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

AKURASI QUICK COUNT

PILGUB DKI PUTARAN 2, 19 APRIL 2017

Page 6: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

POPULASI SURVEI : Seluruh Warga Nusa Tenggara Barat yang

memiliki hak pilih

TARGET SAMPEL 800 responden, dengan margin of error sebesar

+/- 3,4% pada tingkat Kepercayaan 95%

SAMPEL : Dipilih secara random dengan teknik Multistage

Random Sampling dan proporsional atas populasi KOTA /

KABUPATEN dan GENDER

HASIL SURVEI menunjukkan dinamika politik yang terjadi selama

masa pengambilan data ( 27 APRIL – 5 MEI 2017 )

QUALITY CONTROL dilakukan terhadap 20% sampel yang ada

I. METODOLOGI

Page 7: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

USIA BPS MEDIAN

Dibawah 20 Tahun 4.4 2,0

20 - 29 Tahun 22.5 18,5

30 - 39 Tahun 24.1 29,0

40 - 49 Tahun 22.9 26,0

50 - 59 Tahun 16.9 17,0

60 Tahun / Lebih 9.2 7,5

AGAMA BPS MEDIAN

Islam 96,4 98,0

Non Islam 3,6 2,0

SUKU BPS MEDIAN

Sasak 68.6 70,0

Bima 12.4 11,0

Sumbawa 8.4 7,5

Bali 2.6 2,0

Dompu 2.4 0,5

Jawa 1.5 1,5

Donggo 1.0 2,0

GENDER BPS MEDIAN

Pria 48.5 52,5

Wanita 51.5 47,5

II. DEMOGRAFI RESPONDEN

Page 8: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

NO KOKAB KPU MEDIAN

1 BIMA 10,1 10,0

2 DOMPU 4,4 4,5

3 KOTA BIMA 2,9 3,0

4 KOTA MATARAM 8,3 8,5

5 LOMBOK BARAT 13,6 13,5

NO KOKAB KPU MEDIAN

6 LOMBOK TENGAH 20,6 20,5

7 LOMBOK TIMUR 23,3 23,5

8 LOMBOK UTARA 4,6 4,5

9 SUMBAWA 9,5 9,5

10 SUMBAWA BARAT 2,6 2,5

SEBARAN RESPONDEN

Page 9: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

III. POSISI ELEKTORAL KANDIDAT

Page 10: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

A. POPULARITAS TOKOH

0 10 20 30 40

H. Muazim Akbar

Syamsul Rizal

Lalu Rudy Irham Srigede

Nurdin Ranggabarani

Hj Siti Romi Djalilah.

Johan Rosihan

TGH. Hasanain Djuaini

Mori Hanafi

KH Zulkifli Muhadli

Zulkiflimansyah

Lalu Gede Sakti

H Ahyar Abduh

H Muhammad Amin

Farouk Muhammad

H Moh Suhaili FT

H Ali Bin Dahlan.

5,5

8,0

10,0

13,0

13,5

13,5

15,5

16,0

27,5

30,0

32,0

37,0

37,5

37,7

38,0

39,5

APAKAH ANDA PERNAH MENDENGAR / TIDAK, ADA TOKOH DI NUSA TENGGARA BARAT YANG BERNAMA..?

Page 11: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

HINGGA TANGAL 5 MEI, BERIKUT INI ADALAH 10 TOKOH

TERPOPULER DI NUSA TENGGARA BARAT VERSI SURVEI

11

URUTAN NAMA TOKOH POPULARITAS

1 H Ali Bin Dahlan. 39,5

2 H Moh Suhaili FT 38,0

3 Farouk Muhammad 37,7

4 H Muhammad Amin 37,5

5 H Ahyar Abduh 37,0

6 Lalu Gede Sakti 32,0

7 Zulkiflimansyah 30,0

8 KH Zulkifli Muhadli 27,5

9 Mori Hanafi 16,0

10 TGH. Hasanain Djuaini 15,5

Page 12: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

MELIHAT TINGKAT POPULARITAS SEMUA TOKOH YANG

MASIH DI BAWAH 40%. MAKA MENJADI PEKERJAAN RUMAH

YANG SERIUS BAGI SEMUA CALON UNTUK MENINGKATKAN

POPULARITASNYA DI SELURUH WILAYAH NUSA TENGGARA

BARAT HINGGA DIATAS 75%.

DENGAN POPULARITAS LEBIH DARI 75%, KANDIDAT AKAN

MAMPU MENGOPTIMALKAN UPAYA-UPAYA DAN PROGRAM

PENINGKATAN ELEKTABILITASNYA.

12

Page 13: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

B. ELEKTABILITAS TOKOH

Page 14: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

ELEKTABILITAS GUBERNUR TERBUKA

Jika PEMILIHAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT dilakukan saat ini, siapakah yang anda pilih menjadi GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT MENDATANG ?

0 20 40 60 80

TIDAK JAWAB

BAIQ DIAH RATU GANEFI

H BAMBANG M YASIN

H MUAZIM AKBAR

H MUHAMMAD AMIN

JOHAN ROSIHAN

LALU GEDE SAKTI

LALU SUHAITI

SUNARDI AYUB

ZAIN ARONI

FAHRI HAMZAH

KH ZULKIFLI MUHADLI

TGH. HASANAIN DJUAINI

ZULKIFLIMANSYAH

H AHYAR ABDUH

FAROUK MUHAMMAD

H ALI BIN DAHLAN

H MOH SUHAILI FT

65,3

0,5

0,5

0,5

0,5

0,5

0,5

0,5

0,5

0,5

1,0

1,0

1,0

2,0

5,5

5,7

6,0

8,0

RESPONDEN DITANYA SECARA SPONTAN TANPA DIBERI DAFTAR TOKOH

Page 15: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

ELEKTABILITAS GUBERNUR TERTUTUP

MEMASUKKAN SEMUA TOKOH YANG POTENSIAL

1 Farouk Muhammad

2 H Ahyar Abduh

3 H Ali Bin Dahlan.

4 H Moh Suhaili FT

5 H Muhammad Amin

6 H. Muazim Akbar

7 Hj Siti Romi Djalilah.

8 Johan Rosihan

9 KH Zulkifli Muhadli

10 Lalu Gede Sakti

11 Lalu Rudy Irham Srigede

12 Mori Hanafi

13 Nurdin Ranggabarani

14 Syamsul Rizal

15 TGH. Hasanain Djuaini

16 Zulkiflimansyah

Page 16: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

ELEKTABILITAS GUBERNUR TERTUTUP

0 10 20 30 40

Undecided

Johan Rosihan

Lalu Rudy Irham Srigede

Hj Siti Romi Djalilah.

H. Muazim Akbar

Nurdin Ranggabarani

TGH. Hasanain Djuaini

H Muhammad Amin

Lalu Gede Sakti

Zulkiflimansyah

KH Zulkifli Muhadli

H Ahyar Abduh

Farouk Muhammad

H Ali Bin Dahlan.

H Moh Suhaili FT

33,7

0,5

0,5

1,0

1,5

1,5

1,5

2,0

2,0

5,0

5,5

9,6

9,7

11,0

15,0

Jika PEMILIHAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT dilakukan saat ini, Dari TOKOH berikut ini, siapakah yang akan anda pilih menjadi GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT MENDATANG ? Jika pilihan anda tidak ada dalam daftar, silahkan sebutkan saja namanya.

RESPONDEN DIBERI DAFTAR TOKOH DAN DIMINTA MEMILIHNYA

Page 17: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

HINGGA TANGAL 5 MEI, BERIKUT INI ADALAH 5 TOKOH

DENGAN ELEKTABILITAS TERTINGGI :

17

URUTAN NAMA TOKOH ELEKTABILITAS

1 H Moh Suhaili FT 15,0

2 H Ali Bin Dahlan. 11,0

3 Farouk Muhammad 9,7

4 H Ahyar Abduh 9,6

5 KH Zulkifli Muhadli 5,5

Page 18: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

MELIHAT TINGKAT ELEKTABILITAS YANG RELATIF BERIMBANG (GAP

DIBAWAH 5%) DENGAN ELEKTABILITAS TERTINGGI DIANGKA 15%.

MAKA SEMENTARA DAPAT DISIMPUKAN BELUM ADA SATUPUN

KANDIDAT YANG MENDOMINASI KOMPETISI, SEHINGGA SEMUA

TOKOH MASIH MEMILIKI PELUANG YANG RELATIF SAMA UNTUK

MEMENANGKAN KONTESTASI. TERGANTUNG BAGAIMANA

AGRESIFITAS MEREKA DALAM MELAKUKAN SOSIALISASI

(MENINGKATKAN POPULARITAS) DAN PENDEKATAN KEPADA

PUBLIK ( MENINGKATKAN AKSEPTABILITAS & ELEKTABILITAS).

18

Page 19: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

IV. EVALUASI KINERJA PETAHANA

Page 20: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

SANGAT TIDAK PUAS 1,00%

TIDAK PUAS

16,00%

PUAS 59,50%

SANGAT PUAS

15,00%

TT/TJ 8,50%

Hingga saat ini apakah anda sangat puas, puas,

Tidak puas, atau sangat tidak puas dengan

kinerja TGB ZAINUL MAJDI Selaku GUBERNUR

NUSA TENGGARA BARAT Saat Ini ? Hingga saat ini apakah anda sangat puas, puas,

Tidak puas, atau sangat tidak puas dengan kinerja

MUHAMMAD AMIN Selaku WAKIL GUBERNUR

NUSA TENGGARA BARAT Saat Ini ?

SANGAT TIDAK PUAS 0,50%

TIDAK PUAS

19,00%

PUAS 57,50%

SANGAT PUAS

10,50%

TT/TJ 12,50%

TINGKAT KEPUASAN

Page 21: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

MASALAH PENTING ( TERBUKA )

Tolong anda sebutkan permasalahan yang paling penting yang harus segera diselesaikan di PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT saat ini ?

0 10 20 30

PERIKANAN

HARGA SEMBAKO

JEMBATAN

LAMPU JALAN

PARIWISATA

PASAR

SOSIALISASI AGAMA

TROTOAR

AKHLAK REMAJA

BEASISWA

DANA DESA

PERTANIAN

PELAYANAN MASYARAKAT

BANTUAN SOSIAL

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

PEMBANGUNAN DAN PERBAIKAN MASJID

WC UMUM

BEDAH RUMAH

KEAMANAN

EKONOMI & KESEJAHTERAAN RAKYAT

LAPANGAN PEKERJAAN

KUALITAS DAN FASILITAS PENDIDIKAN

AIR BERSIH

KEBERSIHAN LINGKUNGAN

GANG DIPERBAIKI DAN DIPERLEBAR

IRIGASI

INFRASTRUKTUR & FASILITAS UMUM

PERBAIKAN DAN PELEBARAN JALAN

0,3 0,5 0,5 0,5 0,5 0,5 0,5 0,5 0,8 0,8 0,8 1,0 1,3 1,8 1,8 2,0 2,0 2,3 2,5 3,0 3,5 4,0 4,3 4,5

5,5 5,5

9,0 20,3

Page 22: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

KEPUASAN MASYARAKAT NUSA TENGGARA BARAT TERHADAP KINERJA TGB ZAINUL MAJDI TERLIHAT TINGGI ( TOTAL 74,5% ).

NAMUN DEMIKIAN MASIH ADA PERMASALAHAN YANG DIANGGAP KRUSIAL OLEH PUBLIK YANG MENJADI PEKERJAAN RUMAH BAGI

GUBERNUR MENDATANG, YANG 10 BESARNYA ADALAH :

22

URUTAN NAMA TOKOH ELEKTABILITAS

1 PERBAIKAN DAN PELEBARAN JALAN 20,3

2 INFRASTRUKTUR & FASILITAS UMUM 9,0

3 GANG DIPERBAIKI DAN DIPERLEBAR 5,5

4 IRIGASI 5,5

5 KEBERSIHAN LINGKUNGAN 4,5

6 AIR BERSIH 4,3

7 KUALITAS DAN FASILITAS PENDIDIKAN 4,0

8 LAPANGAN PEKERJAAN 3,5

9 EKONOMI & KESEJAHTERAAN RAKYAT 3,0

10 KEAMANAN 2,5

Page 23: MEDIA SURVEI NASIONAL -  · PDF file5 lombok barat 13,6 13,5 ... tokoh di nusa tenggara ... pembangunan dan perbaikan masjid wc umum bedah rumah keamanan

DENGAN MASYORITAS PUBLIK MASIH MENGELUHKAN MASALAH

JALAN & INFRASTRUKTUR, MAKA SIAPAPUN KANDIDAT YANG

MAMPU MEMBERIKAN SOLUSI DAN PROGRAM BAGI

PEMBANGUNAN JALAN & INFRASTRUKTUR DI NUSA TENGGARA

BARAT AKAN MAMPU MERAIH SIMPATI PUBLIK.

23