Megger Pak Weking

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/3/2019 Megger Pak Weking

    1/5

    KATA PENGANTAR

    Puji dan syukur penulis aturkan Kepada Tuhan Yang Maha Esa , karena atas berkat dan

    rahmatnya, tugas makalah ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Tugas makalah ini merupakan

    perwujudan usaha saya untuk senantiasa menambah wawasan.

    Dalam pelaksaan ini penulis banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak yang tidakmungkin disebut satu persatu. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih sedalam-dalamnya

    kepada semua pihak yang telah membantu pelaksanaan penulisan ini.

    Penulis menyadari bahwa tugas makalah ini masih jauh dari kata sempurna sehingga penulistidak menutup diri untuk menerima kritik dan saran dari pembaca, pada akhir kata, besar harapan

    penulisan semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

    Denpasar, 5 April 2011

    Penulis

  • 8/3/2019 Megger Pak Weking

    2/5

    DAFTAR ISI

    JUDUL......................................................................................................... i

    KATA PENGANTAR .................................................................................. ii

    DAFTAR ISI ................................................................................................ iii

    DAFTAR GAMBAR.................................................................................... vDAFTAR TABEL ........................................................................................ vi

    RINGKASAN............................................................................................... viiBAB I PENDAHULUAN............................................................................. 1

    1.1 Latar Belakang ...................................................................................... 1

    1.2 Rumusan Masalah .................................................................................. 1

    1.3 Tujuan.................................................................................................... 11.4 Manfaat.................................................................................................. 2

    1.5 Batasan Masalah..................................................................................... 21.6 Sistematika Pembahasan......................................................................... 2

    BAB II PEMBAHASAN .............................................................................. 3

    2.1 Megger.................................................................................................. 32.1.1 Apa itu Megger ................................................................................. 3

    2.1.2 Megger Test (Test Insulasi /Insulation Test) ..................................... 4

    BAB III PENUTUP ...................................................................................... 253.1 Simpulan................................................................................................ 25

    3.2 Saran ..................................................................................................... 25DAFTAR PUSTAKA................................................................................... 26

    RINGKASAN

    Megger dipergunakan untuk mengukur tahanan isolasi dari alat-alatlistrik maupun instalasi-instalasi, output dari alat ukur ini umumnya adalah

    tegangan tinggi arus searah, yang diputar oleh tangan.Megger ini banyak digunakan petugas dalam mengukur tahanan isolasi

    antara lain untuk:

    1. Kabel instalasi pada rumah-rumah/bangunan

    2. Kabel tegangan rendah3. Kabel tegangan tinggi

    4. Transformator, OCB dan peralatan listrik lainnyaPentanahan (grounding) adalah merupakan suatu mekanisme dimana

    daya listrik dihubungkan langsung dengan tanah (bumi). Tujuan utama dari

    adanya pentanahan adalah menciptakan jalur yang low-impedance (tahanan

    rendah) terhadap permukaan bumi untuk gelombang listrik dan transient voltage.Untuk memperoleh nilai tahanan jenis tanah yang akurat diperlukan

    pengukuran secara langsung pada lokasi. Jika diperlukan di lapangan harusdisiapkan hubungan atau koneksi yang mudah dilepas untuk dapat diadakan

    pengukuran pada tiap-tiap elektrode.

  • 8/3/2019 Megger Pak Weking

    3/5

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Dalam makalah ini, saya membahas tentang suatu alat ukur yaitu megger, alat meger ini sekarang

    sudah banyak di pakai pada kelistrikan, terutama mengukur tanahan isolasi.1.2 Rumusan Masalah

    Dalam makalah ini akan membahas permasalahan tentang :1. Suatu alat ukur yang bernama megger

    1.3 Tujuan

    Adapun tujuan dari penulisan ini adalah sebagai berikut :

    2. Mengetahui apa itu megger.1.4 Manfaat

    Manfaat dari tugas makalah yang saya buat adalah untuk memberi pengetahuan kepada para pembacaagar mengetahui dan memahami megger

    BAB II

    PEMBAHASAN

    2.1 Megger

    2.1.1 Apa itu Megger

    Megger dipergunakan untuk mengukur tahanan isolasi dari alat-alat

    listrik maupun instalasi-instalasi, output dari alat ukur ini umumnya adalah

    tegangan tinggi arus searah, yang diputar oleh tangan.

    Besar tegangan tersebut pada umumnya adalah: 500, 1.000, 2.000 atau5.000 volt dan batas pengukuran dapat bervariasi antara 0,02 sampai 20 meter

    ohm dan 5 sampai 5.000 meter ohm dan lain-lain sesuai dengan sumber tegangandari megger tersebut.

    Dengan demikian, maka sumber tegangan megger yang dipilih tidakhanya tergantung dari batas pengukur, akan tetapi juga terhadap tegangan kerja

    (sistem tegangan) dari peralatan ataupun instansi yang akan diuji isolasinya.

    Dewasa ini telah banyak pula megger yang mengeluarkan tegangan

    tinggi, yang didapatkannya dari baterai sebesar 8 12 volt (megger dengan sistemelektronis). Megger dengan bateri umumnya membangkitkan tegangan tinggi

    yang jauh lebih stabil dibanding megger dengan generator yang diputar dengantangan. Gambar rangkaian dasar megger adalah seperti gambar 2.1.

    Megger ini banyak digunakan petugas dalam mengukur tahanan isolasi

    antara lain untuk:

    1. Kabel instalasi pada rumah-rumah/bangunan2. Kabel tegangan rendah

    3. Kabel tegangan tinggi4. Transformator, OCB dan peralatan listrik lainnya.

  • 8/3/2019 Megger Pak Weking

    4/5

    Gambar 2.1 Rangkaian dasar megger

    2.1.2 Megger Test (Test Insulasi /Insulation Test)

    Mengapa kita melakukan pengetesan insulation / megger test ?? Test

    insulasi dipergunakan untuk mengetahui kondisi konduktor di jaringan. Insulasiyang memadai diperlukan untuk menghindari terjadinya direct contactseperti

    short circuitatauground fault. Buruknya insulasi jaringan bisa mengakibatkan

    terjadinya arus bocor dan bisa membahayakan nyawa seseorang. Dimungkinkan

    juga akan menimbulkan percikan api yang bisa mengakibatkan kebakaran.Pengetesan dilakukan dengan pengukuran tingkat kebocoran jaringan

    line/ phase dengan netral dan line dengan ground. Sebelum melakukan pengetesanterlebih dahulu dilakukan pemutusan hubungan komponen elektronik danpilot

    lamp dengan jaringan. Metode pengetesan bisa dilakukan dengan tegangan yangberbeda sesuai dengan kebutuhan. Batas minimum insulasi yang bisa ditolerir

    untuk pengetesan dengan tegangan 500 VDC adalah 0,5 Meg Ohm sedangkan

    dengan tegangan 1000 VDC adalah 1 Meg Ohm.

    Insulasi menjadi salah satu penyebab utama terbakarnya sebuah motorselain masalah elektrik dan mekanik. Sebuah motor akan mengalami penurunan

    tingkat insulasi karena usia pakai. Jika insulasi motor telah mencapai antara 10 ~1 Meg Ohm maka perlu dilakukanpreventive maintenance . Jika insulasi dibawah

    1 Meg Ohm berarti motor dalam kondisi kritis.

    Rumus Perhitungan PengukuranInsulation Test

    1. Pengukuran tegangan Rendah:Rumus 1000. E (minimal)

    Contoh :E =380 V

    Risolasi = 1000 . 380= 380.000

    = 0.38 M Bila hasil pengukuran lebih dari 0.38 maka alat tersebut masih

    bisa dikatakan baik.2. Pengukuran Tegangan Menengah dan Tinggi :

  • 8/3/2019 Megger Pak Weking

    5/5

    Mengunakan DC TestRumus Risolator Arus bocor

    Max = A

    BAB III

    PENUTUP

    2.1 Simpulan

    Megger dipergunakan untuk mengukur tahanan isolasi dari alat-alatlistrik maupun instalasi-instalasi, output dari alat ukur ini umumnya adalah

    tegangan tinggi arus searah, yang diputar oleh tangan. Megger ini banyak

    digunakan petugas dalam mengukur tahanan isolasi antara lain untuk: kabel

    instalasi pada rumah-rumah/bangunan, kabel tegangan rendah, kabel tegangantinggi, transformator, OCB dan peralatan listrik lainnya.

    2.2 Saran

    Bila hendak melakukan pengukuran apapun haruslah melakukannya dengan prosedur yang benar dan

    selalu mengutamakan faktor keselamatan. Gunakan alat dengan benar dan sesuai dengan fungsinya.

    DAFTAR PUSTAKA

    Elektro Indonesia. 2009.Peraturan Umum untuk Elektrode Bumi danPenghantar Bumi, (online), (http://www.elektroindonesia.com/

    elektro/ener24b.html , diakses 20 Maret 2009).Aslimeri, dkk. 2008. TEKNIK TRANSMISI TENAGA LISTRIK (Jilid 1),Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan.

    Darmanto, Mustafa. 2009.Pengukuran Pengetanahan, (online),

    (http://technoku.blogspot.com/2009/01/pengukuran-pengetanahan.html,diakses 20 Maret 2009).

    Darmanto, Mustafa. 2009.Megger Test, (online),(http://technoku.blogspot.com/2008/11/megger-test.html, diakses 20 Maret

    2009).Salmon, Melky. 2009.Pentanahan (grounding), (online),

    (http://melkyaiboy.com/2008/08/31/pentanahan-grounding/, diakses 20 Maret

    2009).