16
06/09/2022 1 Welcome to SMK Negeri 1 Wanareja

Menghitung biaya produksi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 1

Welcome to SMK Negeri 1 Wanareja

Page 2: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 2

TUGINO, S.Pd.Guru KewirausahaanSMK Negeri 1 Wanareja

PROSES PRODUKSI

Presented by

Page 3: Menghitung biaya produksi

3

Proses produksi adalah kegiatan mengolah produk

dengan mengorbankan berbagai biaya produsi, baik biaya langsung maupun tidak langsung, dari bahan

mentah/baku menjadi produk jadi untuk siap dijual

04/12/2023

Page 4: Menghitung biaya produksi

SIKLUS PROSES PRODUKSIProses produksi adalah kegiatan mengolah produk dengan mengorbankan berbagai biaya produksi baik langsung maupun tidak langsung, dari bahan mentah/baku menjadi produk jadi siap konsumsi

Input (Bahan Baku)

Proses Produksi(Barang Dalam Proses)

OUTPUT

(Barang Jadi)

Page 5: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 5

UNSUR BIAYA PRODUSI

BIAYA BAHAN BAKU

BIAYA TENAGA KERJA

BIAYA OVERHEAD

Page 6: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 6

BIAYA BAHAN BAKU

Seluruh komponen biaya yang dikeluarkan

untuk pengadaan bahan baku.

Contoh : Kayu untuk membuat

mejaKulit untuk membuat

sepatuTerigu untuk membuat

roti

back

Page 7: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 7

BIAYA TENAGA KERJA (BTK)

back

Komponen biaya yang dikeluarkan untuk membayar upah tenaga kerja langsung untuk membuat produk

Page 8: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 8

BIAYA OVERHEAD

Selain BBB dan BTK yang dikeluarkan untuk membuat

suatu produk jadi disebut biaya

overhead back

Page 9: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 9

Jenis BOP

BOP Tetap, biaya yang tidak terpengaruh oleh kuantitas produk yang dihasilkancontoh : biaya penyusutan, biaya pemeliharaan gedung, biaya asuransi

BOP Variabel, biaya yang terpengaruh oleh kuantitas produk yang dihasilkancontoh : biaya listrik, biaya bahan bakar, biaya pemeliharaan mesin

Page 10: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 10

PENENTUAN BIAYA PRODUKSI

Biaya Produksi =

BBB + BTK + BOP

back

Page 11: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 11

BIAYA PER UNIT

BIAYA PRODUKSIUNIT

back

Page 12: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 12

CONTOHDIKETAHUI DATA SEBAGAI BERIKUT:• Biaya bahan baku : Rp 10.000.000• Biaya tenaga kerja 500 jam @ Rp 2.500• Biaya overhead : sewa mesin Rp 200.000/bulan,

pemeliharaan gedung Rp 100.000, gaji mandor Rp 400.000

• Produk jadi 50 unitHitung biaya produksi dan harga pokok produksi /

unit

Page 13: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 13

JAWAB

BBB = Rp 10.000.000BTK :

= 500 jam x Rp 2.500= Rp 1.250.000

BOP=Rp 200.000 + Rp 100.000 + Rp400.000=Rp 700.000

Page 14: Menghitung biaya produksi

04/12/2023

14

BIAYA PRODUKSI

BBB+BTK+BOP=10.000.000+1.250.000+700.000

=11.950.000

Page 15: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 15

BIAYA PER UNIT/HARGA POKO PRODUK PER UNIT

11.950.00050

=Rp 239.000

Page 16: Menghitung biaya produksi

04/12/2023 16

TERIMA KASIH