8
1 METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN KESALAHAN (LEARN OF ERROR) YANG DIBANTU DENGAN FILM KARTUN TOM AND JERRY SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATERI ELASTISITAS BENDA Oleh: Ika Windiarti NIM: 192007045 TUGAS AKHIR Diajukan Kepada Program Studi Pendidikan Fisika, Fakultas Sains dan Matematika guna memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012

METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

  • Upload
    lynhu

  • View
    224

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

1

METODE PEMBELAJARAN FISIKA

BERDASARKAN KESALAHAN (LEARN OF ERROR)

YANG DIBANTU DENGAN FILM KARTUN TOM AND JERRY

SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATERI

ELASTISITAS BENDA

Oleh:

Ika Windiarti

NIM: 192007045

TUGAS AKHIR

Diajukan Kepada Program Studi Pendidikan Fisika, Fakultas Sains dan Matematika

guna memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA

FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2012

Page 2: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu
Page 3: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu
Page 4: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu
Page 5: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

5

“Mintalah, maka kamu akan diberi,

karena sesungguhnya Dia Maha Pemurah

lagi Maha penyayang”

“Kebahagiaan hidup adalah ketika kita

bisa menikmati apa yang kita dapatkan “

“Bertaqwalah pada Tuhan semampumu

agar mendapat kebahagiaan”

“Taatlah pada Tuhan, Utusan Tuhan, dan

Pemimpin agar kamu bijaksana”

“Berbuat baiklah kepada kedua orang

tuamu agar kamu mendapatkan Rahmat”

Page 6: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

6

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan

rahmat dan hidayahNya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

Skripsi ini ditulis dan disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan

memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Fisika di Universitas Kristen Satya

Wacana Salatiga.

Dalam penyusunan skripsi ini, tidak lepas dari bantuan dan dukungan

dari berbagai pihak. Atas segala bantuan dan dukungan tersebut, pada

kesempatan ini penilis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Ibu Dra. Marmi Sudarmi, M.Si selaku Dosen pembimbing I dan ibu Diane

Noviandini, S.Pd selaku dosen pembimbing II yang telah bersedia

meluangkan waktu, tenaga, bimbingan, dan memberikan masukan ,

dorongan , semangat, serta pengertian dengan penuh kesabaran kepada

peneliti selama penelitian hingga skripsi ini selesai.

2. Keluargaku tercinta, bapak dan Ibu tercinta atas dukungan doa, materiil,

semangat, dan perhatiannya selama ini. Kalian adalah orang tua yang

paling baik sedunia.

3. Ayah Chayank yang selalu memberikan smangat, doa, menghibur disaat

sedih, dan memberikan dukungan serta selalu menemani dalam suka

maupun duka. Trimakasih atas cinta dan kasih sayang yang slama ini

ayah brikan pada Nda.

“Nda Luph Ayh”

4. Mas Tri, Mas Sigit, dan Pakdhe Tafip selaku laboran Fisika UKSW.

Terimakasih atas bantuannya selama ini.

5. Keluarga besarku, Dek Adji, De2x Bella yang selalu menjadi malaikat

kecilku yang maniz. Mbah kakung, Mbah Uti, Bulik tini, Om Ipin, Bulik

Yani, serta seluluh keluargaku dimana berada. Trimakasih atas doa dan

dukungan kalian selama ini.

6. Ibu Dekan FSM dan seluruh Dosen pengajar FSM UKSW khususnya

Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

persatu. Terimakasih atas bantuan dan dudungan yang kalian berikan

pada penulis.

7. Teman seperjuangan Pendidikan Fisika 2007 (Siti, Indun, Ani, Cicil, Siska,

Evie, Rendy, Aloysius, Thamrin, Apri, Wilson dan yang lain yang tak bisa

saya sebutkan satu persatu). Terimakasih atas perjuangan bersama

selama ini.

8. Teman-teman kost Dipo86B, terimakasih atas dukungan selama ini.

9. Kakak angkatan ( Kak Rambu, mbak Octhorisa, Bang Oscar, Mbak Risa,

Kak Etha, Kak Veni, Kak Ike, Mbak Ayu, bang Hendra, Kak Amelia, Mbak

Tiwi, Pak hadi, Bu Darmayani) terimakasih atas dukungan dan

kerjasamanya selama ini.

Page 7: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu

7

10. Ibu Kepala Sekolah dan Ibu Sigit selaku guru fisika SMA Theresiana

Salatiga yang telah membantu dalam mengambilan data tugas akhir ini.

Terimsakasih atas kerjasama dan kesempatan yang telah diberikan pada

penulis.

11. Segenap pihak yang penulis tidak dapat tuliskan namanya satu persatu

yang turut menbantu dan terlibat dalam penyelesaikan karya tulis ini.

Terimakasih atas bantuannya.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan dan

penyelesain skripsi ini. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan sara yang

bersifat membangun bagi perbaikan penulis. Apabila dalam penyusunan skripsi

ini ada kata-kata yang kurang berkenan di hati pembaca, penulis mohon maaf

yang sebesar besarnya, akhirnya penulis berharap, kiranya melalui skripsi ini

akan bermanfaat bagi pembaca khususnya bagi pihak-pihak yang

bekepentingan.

Salatiga, 13 Januari 2012

Penulis

Page 8: METODE PEMBELAJARAN FISIKA BERDASARKAN …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/611/1/T1_192007045... · Dosen Fisika dan Pendidikan Fisika yang tidak bisa saya sebutkan satu