3
Metode Penyaluran Minyak Pelumasan Sistem atau cara pelumasan dapat dibedakan menjadi, pelumasan manual, percik dan tekan. Yang termasuk pelumasan manual yakni: 1. Pelumasan manual adalah pelumasan yang dilakukan dengan tangan dan menggunakan kuas atau lap. Misalnya pelumasan pada poros luncur. 2. Pelumasan semprot. Pelumasan semprot yaitu pelumasn manual yang menggunakan pelumasan dalam tabung bertekanan. Misalnya pelumasan pada rantai terbuka. 3. Pelumasan pistol gemuk Pelumasan dengan pistol gemuk adalah pelumasan yang dilakukan dengan menggunakan pompa gemuk yang digerakkan dengan tangan. Karena tekanan gemuk masuk melalui nipel. 4. Pelumasan mangkuk gemuk Pada pelumasan mangkok gemuk, gemuk disimpan pada sebuah mangkok yang tertutup dan berulir. Untuk memasukkan gemuk, dilakukan dengan memutar tutup sehingga gemuk masuk melalui lubang nipel. 5. Pelumasan tetes Pelumasan tetes yaitu pelumasan yang terjadi karena tetesan pelumas yang terus menerus melalui pipa yang dapat diatur besar kecilnya aliran pelumas. Tetesan terjadi karena percepatan gravitasi. 6. Pelumasan sumbu

Metode Penyaluran Minyak Pelumasan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jjj

Citation preview

Metode Penyaluran Minyak Pelumasan Sistem atau cara pelumasan dapat dibedakan menjadi, pelumasan manual, percik dan tekan. Yang termasuk pelumasan manual yakni:1. Pelumasan manual adalah pelumasan yang dilakukan dengan tangan dan menggunakan kuas atau lap. Misalnya pelumasan pada poros luncur.2. Pelumasan semprot. Pelumasan semprot yaitu pelumasn manual yang menggunakan pelumasan dalam tabung bertekanan. Misalnya pelumasan pada rantai terbuka.3. Pelumasan pistol gemukPelumasan dengan pistol gemuk adalah pelumasan yang dilakukan dengan menggunakan pompa gemuk yang digerakkan dengan tangan. Karena tekanan gemuk masuk melalui nipel.4. Pelumasan mangkuk gemukPada pelumasan mangkok gemuk, gemuk disimpan pada sebuah mangkok yang tertutup dan berulir. Untuk memasukkan gemuk, dilakukan dengan memutar tutup sehingga gemuk masuk melalui lubang nipel.5. Pelumasan tetesPelumasan tetes yaitu pelumasan yang terjadi karena tetesan pelumas yang terus menerus melalui pipa yang dapat diatur besar kecilnya aliran pelumas. Tetesan terjadi karena percepatan gravitasi.6. Pelumasan sumbuPelumasan sumbu yaitu pelumasan yang perinsipnya seperti pada kompor minyak tanah. Pelumasannya berlangsung secara terus menerus selama mangkok tidak kosong.7. Pelumasan celupPelumasan celup atau pelumasan bak oli yaitu pelumasn komponen mesin dengan cara merendam sebagian dari komponen tersebut kedalam bak pelumas. Ketika komponen bergerak maka oli akan terbawa keatas sekaligus melumasi komponen yang lain.8. Pelumasan percikanPelumasan percikan adalah pelumasan komponen mesin karena percikan oli yang disebabkan oleh komponen itu sendiri dan juga melalui komponen lain yang ada diatasnya.9. Pelumasan pompa mekanikPelumasan pompa mekanik yaitu pelumasan dimana pelumasan disemprotkan melalui pipa kecil ke komponen dengan memampatkan tekanan periodic dari nok (cam)10. Pelumasan kabutPelumasan kabut, pelumasan yang dilakukan dengan cara pengabutan. Pelumasan ini terutama digunakan untuk melumasi alat-alat yang dilalui udara bertekanan, misalnya pada alat-alat pneumatic.11. Pelumasan sendiri Pelumasan sendiri adalah pelumasan dengan pelumasan gemuk yang diberikan pada saat alat itu dibuat, dan pelumasan berlangsung sampai umur pakai alat habis atau rusak. Pelumasan ini biasanya dipakai pada bantalan gelinding.12. Pelumasan sirkulasiPelumasan sirkulasi yaitu pelumasan dengan menggunakan pompa oli untuk mendistribusikan pelumas secara merata dan terus menerus. Pelumasan yang demikian dapat menyerap panas, membersihkan dan membawa kontaminan secara epektif dan diendapkan ditangki.