Mitigasi Bencana 01

Embed Size (px)

DESCRIPTION

wewdee

Citation preview

  • Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    Perkuliahan:

    Mitigasi Bencana dan

    Perkuliahan:

    Mitigasi Bencana danPembangunan Berkelanjutang j

    JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALA

  • Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    Kuliah Ke 9Kuliah Ke-9Pengenalan Bencana Gempa

    JURUSAN TEKNIK SIPILJURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIK

    UNIVERSITAS SYIAH KUALA

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKA it G ?

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAApa itu Gempa?

    d k d d b Apa yang dimaksud dengan gempa bumi? Mengapa kehadirannya dapat membuat orang menjadi

    d iki t k t ?sedemikian takutnya? Secara keilmuan, gempa bumi adalah suatu peristiwa

    pelepasan energi gelombang seismic yang terjadi secarapelepasan energi gelombang seismic yang terjadi secaratiba-tiba.

    Pelepasan energi ini Pelepasan energi inidiakibatkan karena adanyadeformasi lempeng tektonikp gyang terjadi pada kerak bumi.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKA it G ?

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAApa itu Gempa?

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKI til h i til h d b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAIstilah-istilah pada gempa bumi

    k d d l b k Hiposenter, titik di dalam perut bumi yang merupakansumber gempa dinamakan hiposenter atau fokus.E i t k i t k l hi t k k Episenter, proyeksi tegak lurus hiposenter ke permukaanbumi dinamakan episenter.

    Gelombang gempa merambat dari hiposenter ke patahan Gelombang gempa merambat dari hiposenter ke patahansesar fault rupture.

    Gempa dangkal (shallow earthquake) terjadi bila Gempa dangkal (shallow earthquake) terjadi bilakedalaman fokus dari permukaan adalah 0 70 km.

    Gempa dalam (deep earthquake) terjadi di kedalaman 70 Gempa dalam (deep earthquake) terjadi di kedalaman 70 700 km.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKI til h i til h d b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAIstilah-istilah pada gempa bumi

    d k l b lk f k l b h Gempa dangkal menimbulkan efek guncangan yang lebihdahsyat dibandingkan dengan gempa dalam. Hal inikarena letak fokus gempa lebih dekat dengankarena letak fokus gempa lebih dekat denganpermukaan, dimana batu-batuan bersifat lebih kerassehingga melepaskan lebih besar regangan (strain).gg p g g ( )

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKI til h i til h d b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAIstilah-istilah pada gempa bumi

    Sesar (fault) adalah celah pada kerak bumi ang berada di Sesar (fault) adalah celah pada kerak bumi yang berada diperbatasan antara dua lempeng tektonik.

    Gempa sangat dipengaruhi oleh pergerakan batuan danl dlempeng pada sesar.

    Sesar normal (normal fault) terjadi apabila batuan yang menumpu merosot ke bawah akibat batuan penumpu dikeduai i b k li j hsisinya bergerak saling menjauh.

    Sesar terbalik (reverse fault) terjadi apabila batuan yang menumpu terangkat ke atas akibat batuan penumpu dikeduai i b k li dsisinya bergerak saling mendorong.

    Sesar geseran-jurus (strike-slip fault) terjadi apabila keduabatuan pada sesar bergerak saling menggelengsar.

    Sesar normal dan sesar terbalik menghasilkan perpindahanarah vertikal, sedangkan sesar geseran-jurus menghasilkanperpindahan horizontal.p p

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKI til h i til h d b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAIstilah-istilah pada gempa bumi

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKGelombang Seismik (Seismic

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALA

    g (Waves)

    k b b b d l h d Gerakan batuan yang tiba-tiba di sepanjang celah padasesar bumi dapat menimbulkan getaran (vibration) yang mentransmisikan energi dalam bentuk gelombangmentransmisikan energi dalam bentuk gelombang(wave).

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKGelombang Seismik (Seismic

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALA

    g (Waves)

    l b b d Gelombang yang merambat disela-sela bebatuan di bawahpermukaan bumi disebutpermukaan bumi disebutgelombang badan (body wave). Sedangkan gelombang yang g g g y gmerambat dari episenter kesepanjang permukaan bumidi b l b kdisebut gelombang permukaan(surface wave).

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKKl ifik i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAKlasifikasi gempa

    d Menurut proses terjadinya:1. Gempa tektonik, gempa yang terjadi akibat adanya tumbukan

    lempeng-lempeng di lapisan litosfer kulit bumi oleh tenagalempeng lempeng di lapisan litosfer kulit bumi oleh tenagatektonik.

    2. Gempa vulkanik, gempa yang terjadi akibat aktivitas gunungb iberapi

    3. Gempa runtuhan atau longsoran, gempa yang terjadi karenaadanya runtuhan tanah atau batuan.y

    4. Gempa jatuhan, gempa yang diakibatkan oleh adanya bendalangit yang jatuh ke bumi.G b j dib l h i i 5. Gempa buatan, gempa yang sengaja dibuat oleh manusia, mis: percobaan nuklir bawah tanah.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKKl ifik i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAKlasifikasi gempa

    b k Menurut bentuk episentrum,1. Gempa sentral, gempa yang episentrumnya berbentuk titik

    Gempa linear gempa yang episentrumnya berbentuk garis2. Gempa linear, gempa yang episentrumnya berbentuk garis

    Menurut kedalam hiposentrum Menurut kedalam hiposentrum,1. Gempa bumi dalam, gempa dengan kedalaman hiposentrum

    lebih dari 300 km di bawah permukaan bumip2. Gempa bumi menegah, gempa dengan kedalaman hiposentrum

    berada antara 60 300 km di bawah permukaan bumiG d k l d k d l hi t3. Gempa dangkal, gempa dengan kedalaman hiposentrumkurang dari 60 km di bawah permukaan bumi

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKKl ifik i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALAKlasifikasi gempa

    k Menurut jarak episentrum,1. Gempa sangat jauh, gempa yang jarak episentrumnya lebih

    dari 10 000 kmdari 10.000 km.2. Gempa jauh, gempa yang jarak episentrumnya sekitar 10.000

    km.3. Gempa lokal, gempa yang jarak episentrumnya kurang dari

    10.000 km.

    Menurut lokasi episentrum Menurut lokasi episentrum,1. Gempa daratan, gempa yang lokasi episentrum berada di

    daratan2. Gempa lautan, gempa yang lokasi episentrum berada di lautan.

    Gempa jenis ini dapat berpotensi tsunami.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKD k b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALADampak gempa bumi

    d k b b Gempa mempunyai dampak yang sangat besar bagimakhluk atau lingkungan yang mengalaminya.K k diti b lk kib t b i Kerusakan yang ditimbulkan akibat gempa bumidipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu:1 Kekuatan gempa;1. Kekuatan gempa;2. Letak hiposentrum;3. Struktur tanah;4. Struktur bangunan.

    Dampak gempa tektonik dapat dikelompokkan menjadi2 jenis, yaitu dampak primer dan dampak sekunder.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKD k b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALADampak gempa bumi

    k d k d k b k l h Dampak primer yaitu dampak yang diakibatkan olehgetaran gempa itu sendiri.D k i b i t l i Dampak primer gempa bumi antara lain: Dapat merusak bangunan dan infrastruktur

    Tanah yang retakakibat gempa

    Jalan kereta api yang menghubungkanmenghubungkanKobe dan Osaka rusak akibat gempa

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKD k b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALADampak gempa bumi

    k k k h b Banyak orang yang tewas karena keruntuhan bangunanrumahnya atau bangunan lainnya.

    Korban-korbangempa bumi

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKD k b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALADampak gempa bumi

    k k hil h b d ik i b Banyak orang kehilangan harta bendanya yang ikut tertimbundalam reruntuhan bangunan

    Rumah pendudukyang roboh karenagempag p

    Jalan layang yang roboh karena gempag p

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKD k b i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALADampak gempa bumi

    k k d d k l d l h Dampak sekunder yaitu dampak lain yang dipicu olehgempa, mis: tsunami, tanah longsor, tanah yang menjadicairan (liquifaksi) kebakaran dllcairan (liquifaksi), kebakaran, dll.

    Kondisi rumahsetelah dilandat i di A htsunami di Aceh

    Gedung yang tenggelam ke tanahyang seolah-olah mencair akibatgempa jepang 1964

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKRi ik di I d i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALARisiko gempa di Indonesia

    l h d k d h d h Wilayah Indonesia mencakup daerah-daerah yang mempunyai tingkat risiko gempa tinggi di antarabeberapa daerah gempa di seluruh duniabeberapa daerah gempa di seluruh dunia.

  • JURUSAN TEKNIK SIPILFAKULTAS TEKNIKRi ik di I d i

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan

    FAKULTAS TEKNIKUNIVERSITAS SYIAH KUALARisiko gempa di Indonesia

    l h k d d h k k Oleh karena itu, pada daerah pemukiman yang cukuppadat, perlu adanya suatu perlindungan untukmengurangi angka kematian penduduk dan kerusakanmengurangi angka kematian penduduk dan kerusakanberat akibat guncangan gempa.

    Dengan menggunakan prinsip teknik yang benar detail Dengan menggunakan prinsip teknik yang benar, detail konstruksi yang baik dan praktis, maka kerugian hartabenda dan jiwa manusia dapat dikurangi

  • Ada Pertanyaan ???Ada Pertanyaan ???

    Minggu depan akan dibahas masalah faktor-faktor dasar dari guncangan gempa dan

    prinsip-prinsip utama dalam membangunprinsip prinsip utama dalam membangunbangunan tahan gempa

    Mitigasi Bencana & Pembangunan Berkelanjutan