Nyeri

Embed Size (px)

DESCRIPTION

perut

Citation preview

  • Nyeri alihNyeri alih terjadi jika suatu segmen persarafan melayani lebih dari suatu daerah.Nyeri kontinyuNyeri akibat rangsangan pada peritoneum parietal akan dirasakan terus-menerus karena berlangsung terus, misalnya pada reaksi radang. Nyeri kolikNyeri kolik merupakan nyeri yang hilang timbul yang menunjukkan suatu obstruksi organ berongga (lumen), organ yang berdinding otot (usus, empedu, duktus biliaris, ureter), Kolik merupakan nyeri viseral akibat spasme otot polos organ berongga dan biasanya disebabkan oleh hambatan pasase dalam organ tersebut (obstruksi usus, batu ureter, batu empedu, peningkatan tekanan intraluminar). Nyeri iskemik Nyeri yang sering terjadi di perut,nyeri ini berupa nyeri yang sangat hebat, menetap, dan tidak menyurut