14
Pendidikan Konseling Gizi Lanjut (Pelaksanaan dan Evaluasi Konseling Gizi) Disusun Oleh: 1. Reis ye h ae!un nisa P".#1 .#1.$. 1%.$# & ". Ret!i a O'ta ed ista P" .#1.#1 .$.1% .$# #. *iti +ani i,ah P".# 1.#1.$.1%.$%- Dosen Pe/i/i ng: D!a. Rosida 0agdalena 0a!/un 0.Kes D2223245 6u!usan Gizi Politeknik Kesehatan Keente!ian Kesehatan 6aka!ta 22 7ahun "$18

Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 1/14

Pendidikan Konseling Gizi Lanjut(Pelaksanaan dan Evaluasi Konseling Gizi)

Disusun Oleh:

1. Reisye hae!unnisa P".#1.#1.$.1%.$#&". Ret!ia O'ta edista P".#1.#1.$.1%.$#

#. *iti +anii,ah P".#1.#1.$.1%.$%-

Dosen Pe /i /ing:D!a. Ros ida 0agdalena 0a!/un 0.Kes

D22232456u!usan Gizi

Politeknik Kesehatan Ke ente!ian Kesehatan 6aka!ta 227ahun "$18

Page 2: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 2/14

2. Penge!tian Konseling Gizi

Konseling gizi adalah serangkaian kegiatan sebagai proses komunikasi 2 (dua) arah

untuk menanamkan dan meningkatkan pengertian, sikap dan perilaku sehingga membantu

klien / pasien mengenali dan mengatasi masalah gizi melalui pengaturan makanan dan

minuman yang dilaksanakan oleh nutrisionis/dietisien.

Konseling gizi adalah suatu bentuk pendekatan yang digunakan dalam asuhan gizi

untuk menolong individu dan keluarga memperoleh pengertian yang lebih baik tentang

dirinya dan permasalahan yang dihadapi. Setelah konseling diharapkan individu dan keluarga

mampu mengambil langkah-langkah untuk mengatasi masalah gizi termasuk perubahan pola

makan serta memecahkan masalah terkait gizi kearah kebiasaan hidup sehat.

Konseling yang e ekti adalah komunikasi dua arah antara klien dan konselor tentang

segala sesuatu yang memungkinkan ter!adinya perubahan perilaku makan klien. "al ini dapat

dicapai kalau konselor dapat menumbuhkan kepercayaan diri klien sehingga mampu dan mau

melakukan perilaku baru untuk mencapai status gizi yang optimal. #ntuk itu konselor perlu

menguasai dan menerapkan keterampilan mendengar dan mempela!ari dalam proses

konseling.

22. Pe!en'anaan Konseling Gizi

9. $engumpulan data

%. Data sosial /udaya & suku, agama, pendidikan, keadaan ekonomi dan peker!aan.2. Data !i ayat & data keluarga dan data ri'ayat kesehatan, data ri'ayat gizi

(anamnesa gizi) menyangkut pola dan kebiasaan makan yaitu perkiraan !umlah

asupan zat gizi dalam periode 'aktu tertentu, !enis dan !umlah bahan makanan yang

sering dikonsumsi, makanan pantangan / mitos budaya, alergi, kebiasaan mengolah

atau membeli makanan. $engambilan data ri'ayat gizi (anamnesa gizi) dengan cara

recall makanan 2 !am dilengkapi dgn data ood rek'ensi dan ood record.. $engetahuan tentang gizi, sikap terhadap makanan, aktivitas isik, penggunaan obat-

obatan, penggunaan suplemen zat gizi. Data !i ayat edik & kemungkinan pengaruh penyakit yang lalu, terapi,

pembedahan, radiasi, kemoterapi, atau tindakan lain terhadap kebutuhan, asupan,

pencernaan, absorpsi dan metabolisme zat gizi.

Page 3: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 3/14

*. Data ant!o;o et!i & +inggi badan, erat badan, +, ila, untuk anak-anak & tb dan

bb dibandingkan dengan umur berdasarkan standar baku0"1- 3"S. #ntuk orang

de'asa & +, ila.4. Data klinis & +anda-tanda adanya retensi cairan & oedema, ascites, peningkatan

tekanan darah, penambahan bb, meningkatnya !umlah urine,+anda-tanda adanya

dehidrasi & mata dan pipi cekung, kulit keriput, kurus, menurunnya !umlah urine,

tekanan darah, detak !antung dan perna asan berkurang. kondisi lemah, cengeng,

mudah re'el (bagi anak-anak), tangan dan kaki terasa dingin, haus (mulut kering).5. Data /ioki ia & "b, gula darah, albumin, sgot, sgpt, urine, kolesterol darah, hati,

!antung, gin!al, dsb.

. $engka!ian dan identi ikasi data

6ambaran status gizi, sikap terhadap makanan dan lingkungannya, ri'ayat

sosial, medis, kebutuhan gizi, kebutuhan akan pendidikan gizi, kebutuhan akan motivasi

3. Kesimpulan hasil identi ikasi masalah klien

3ontoh & asupan makanan melebihi dari kebutuhan --7 energi % 8 akg, tinggi

lemak !enuh, dsb. lingkungan klien kurang memadai yaitu pengetahuan gizi dan motivasi

untuk melakukan kebiasaan pola makan hidup sehat masih rendah.

9. embuat perencanaan konseling

$erencanaan konseling dibuat berdasarkan &

%. "asil dari pengka!ian dan identi ikasi data

2. Kesimpulan hasil identi ikasi masalah klien

"itung kebutuhan zat gizi klien & "itung kebutuhan gizi dengan mempertimbangkan bb,

tb, imt, aktivitas, kemampuan organ tubuh akibat penyakit yang diderita. 9sb.+er!emahkan hasil penghitungan kedalam bentuk susunan !umlah bahan makanan dan

ditulis di dalam da tar diet. 9a tar diet merupakan da tar bahan makanan yang dapat

dipedomani klien dalam melaksanakan dietnya sendiri yang di dalamnya !uga tercantum

bahan makanan yang boleh, yang dibatasi, dan tidak dibolehkan dikonsumsi klien

selama men!alani diet.

Page 4: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 4/14

• 0ate!i & ateri disesuaikan dengan permasalahan klien, dia'ali dengan

pen!elasan tentang hal-hal yang mudah sampai ke yang rumit, materi dimuat

dalam da tar diet (lea let) yang sudah !adi.• 0etode & etode yang digunakan dengan menggabungkan berbagai metode

bela!ar seperti& 'a'ancara, diskusi dan tanya !a'ab, demonstrasi dsb• 0edia & Sebaiknya menggunakan lebih dari satu media spt & da tar diet, da tar

bahan makanan penukar, ood model, lembar balik, phantom, nutriclean, contoh-

contoh menu dsb.• Evaluasi & isan dan tulisan tentang pengetahuan, sikap dan tindakan

222. Evaluasi Konseling Gizi

9alam buku $enuntun Konseling 6izi, karya 3ornelia et al., ada langkah kegiatan

evaluasi penyuluhan dan konseling gizi, yaitu &

%. onitoring $erkembangan onitoring ini dilakukan oleh pesuluh atau konselor dalam

memantau perkembangan kliennya, hal ini dapat dilakukan dengan ,a. engecek pemahaman dan ketaatan diet klien

b. enentukan apakah intervensi dilakukan sesuai dengan rencanac. enentukan apakah status gizi klien tetap atau berubahd. engumpulkan in ormasi yang menun!ukan alasan tidak adanya perkembangan dari

kondisi klien.2. engukur hasil

#ntuk mengukur hasil ini kita sebagai pesuluh ataupun konselor harus menetapkan

terlebih dahulu apa yang harus kita ukur. 9alam proses :suhan 6izi Standarhal yang

diukur tergambar pada komponen tanda atau ge!ala dari diagnosis gizi. Sehingga, kita

dapat memilih indikator sesuai dengan ge!ala, tu!uan intervensi, dan diagnosis medis.. ;valuasi "asil

Kegiatan evaluasi hasil ini merupakan kegiatan dengan membandingkan antara

data terbaru dengan data sebelumnya. 9alam evaluasi hasil ini bertu!uan untuk menilaikeberhasilan penyuluhan dan konseling gizi, sehingga kita dapat mngetahui tingkat

keberhasilan atau bahkan kegagalan. $ada evaluasi hasil ini terbagi me!adi 2 tahap, yaitu&a. ;valuasi proses (<angka $endek) & 9alam melakukan evaluasi proses hal yang

diperhatikan adalah partisipasi klien, kesesuaian materi dan metode yang digunakan

dalam menyampaikan materi, dan 'aktu yang digunakan. ;valuasi sebagai proses

dapat dilakukan melalui langkah-langkah berikut. elakukan pengumpulan data

a'al tentang suatu program

%) $ela!ari tu!uan program tersebut2) enentukan tolak ukurnya, yaitu patokan-patokan untuk pengukurannya

Page 5: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 5/14

) $ela!ari kegiatan-kegiatan yang diperlukan untuk mecapai tu!uan) Sesudah pelaksanaan dimulai, mengadakan penilaian pada 'aktu-'aktu yang

sudah ditentukan. $enilaian akhir diadakan 'aktu pelaksanaan program berakhir

dan !uga beberapa saat sesudah program berakhir

*) +entukan apakah tu!uan tercapai atau apakah prosesnya sudah seperti yangdirencanakan.

b. ;valuasi 9ampak (<angka $an!ang) & ;valuasi dampak lebih ditu!ukan untuk melihat

keberhasilan konselor atau pesuluh, hal ini dapat diketahui dari apakah klien

melakukan kun!ungan ulang, ketepatan asupan gizi yang disarankan,dan apakah

ter!adi perubahan perilaku positi klien terhadap makanan dan kesehatan..

. 9okumentasi ;valuasi

$endokumentasian harus dilaukan secara relevan, tepat, ter!ad'al, dan akurat,termasuk mendokumentasikan kondisi klien saat ini dan hasil yang diharapkan, dan dapat

mengukur kualitas perkembangan klien.

#- Poin Penting dala Pelaksanaan Konseling Gizi

%. $embukaana. engucapkan salam dan memperkenalkan diri

b. engidenti ikasi masalah pasien yang diru!uk/pengalaman konseling pasien

sebelumnyac. en!elaskan tu!uan dan proses konseling gizi

2. :ssessmenta. engukur antropometri ( , + , $ , +inggi utut, $i, pa, dll)

Page 6: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 6/14

b. engidenti ikasi pola dan mengukur asupan makanan ( ood rekuensi, dietary history

ood recall, ood record)c. engka!i data laboratorium yang berkaitan dengan penyakit pasiend. encatat data klinis yang berkaitan dengan penyakit pasiene. encatat data sosekbud dan kepercayaan

. engka!i pola aktivitas dan gaya hidup yang berkaitan dengan masalah gizi pasieng. engka!i ri'ayat perubahan berat badanh. engka!i ri'ayat penyakit pasieni. engka!i ri'ayat penyakit keluarga yang berkaitan dengan penyakit pasien

!. engka!i masalah psikologis yang berkaitan dengan masalah gizi pasienk. enghitung kebutuhan gizi pasien sesuai masalah pasien

. enetapkan 9iagnosa 6izia. enetapkan diagnosa gizi dengan ormat $;S ($roblem, ;tiologi, Sign and

Symptom). mplementasi Konseling 6izi

a. enetapkan preskripsi diet (!enis, bentuk, kandungan zat gizi makanan) b. engisi lea let an!uran makanan diet seharic. en!elaskan an!uran diet yang ditetapkan menggunakan lea let yang sesuaid. endiskusikan perubahan pola makan mengikuti an!uran diet (makanan yang boleh

dan tidak boleh) dengan alat bantu ood modele. endiskusikan hambatan yang mungkin muncul dalam menerapkan an!uran diet

. engukur pengetahuan gizi pasien berkaitan dengan penyakit dan diet yang diberikang. engan!urkan kun!ungan ulang untuk konseling gizi lan!utanh. encatat data konseling gizi di catatan medik

*. Komunikasi

a. enggunakan bahasa yang mudah dimengerti pasien b. enun!ukkan sikap kesetaraan dengan pasienc. enun!ukkan sikap tidak menghakimi/mengguruid. en!aga kontak mata selama proses konseling gizie. engarahkan komunikasi kearah tu!uan konseling gizi

. emperhatikan/menggunakan bahasa non-verbal dengan tepatg. 9apat mengatasi gangguan komunikasi selama proses konselingh. emberikan kesempatan untuk bertanya dan men!a'ab pertanyaan dengan tepati. enga!ukan pertanyaan dengan tepat

!. engklari ikasi pen!elasan yang sudah diberikank. enutup komunikasi dengan sopan

Page 7: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 7/14

ontoh Pelaksanaan Konseling Gizi

<a a Konselo! & +n. lham

7anggal Kegiatan Konseling

= Sesi ($ersiapan) & >abu, %2 9esember 2?%2

= Sesi ($engambilan Keputusan) & Sabtu, %* 9esember 2?%2

= Sesi ( onitoring dan ;valuasi) & inggu, 22 9esember 2?%2

7e ;at Kegiatan Konseling

= Sesi ($ersiapan) & >umah konselor

= Sesi ($engambilan Keputusan) & >umah klien

= Sesi ( onitoring dan ;valuasi) & >umah klien

Konseling erlangsung & @4? menit untuk setiap sesi

2dentitas Klien

Page 8: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 8/14

= ama & +n. lham

= <enis Kelamin & aki-laki

= #mur & 2 tahun

= $eker!aan/$endidikan & uruh/S : Sedera!at

= 9iagnosa $enyakit/ asalah 6izi & K A (Karsinoma aso aring) dengan 6izi uruk

9. Pengkajian Gizi

%. 9ata :ntropometri

= erat adan & % kg

= +inggi adan & %4* cm

= + & %*,%

= Status 6izi & uruk

2. 9ata iokimia/ aboratorium

<enis pemeriksaan "asil ilai normal Ket.#reum %5 mg/9l %?-*? mg/d ormalKreatinin ?,B mg/9l C%,% mg/d ormalS61+ 2? mg/9l C B mg/d ormalS6$+ D mg/9l C % mg/d ormal69S %?2 mg/9l % ? mg/d ormal

atrium % 2 mg/9l % 4-% * mg/d ormalKalium mg/9l ,*-*,% mg/d ormalKlor %?? mg/9l D5-%%% mg/d ormal+abel %. "asil $emeriksaan aboratorium

Sumber: Data Sekunder Terolah, 2012

. 9ata Klinis/Aisik

Klien mengeluh ben!olan yang terdapat pada leher sebelah kanan membuatnya susah

menelan. erasakan nyeri ulu hati dan batuk-batuk.

<enis $emeriksaan "asilKeadaan #mum Sedang

: ancar :K ancar

+ekanan 9arah %2?/B? mm"g+abel 2. "asil $emeriksaan Aisik-Klinis

Page 9: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 9/14

Sumber: Data Sekunder Teroleh, 2012

. >i'ayat akan

= >i'ayat 9ahulu

$ola makan klien baik dan teratur kali sehari. Klien tidak memiliki alergi terhadap makanan

tertentu. akanan klien sehari-hari berupa nasi @ 2?? gr setiap kali makan, sumber protein

berupa ikan setiap hari @ 4? gr sekali sehari, telur 2- kali seminggu, ayam E kali sebulan,

tahu tempe -4E perminggu, sayuran hi!au setiap hari (buncis dan kacang pan!ang), tauge,

dan 'ortel !uga dikonsumsi setiap hari, semua !enis buah-buahan sering dikonsumsi. 9alam

kesehariannya klien sering mengkonsumsi makanan yang dibakar karena menurutnya enak.

Klien sering mengkonsumi ikan bakar dan setiap hari sekali mengkonsumsi !agung bakar.

Klien !uga sering mengkonsumsi mie instan sebanyak kali dalam seminggu.

= >i'ayat Sekarang

a su makan klien baik namun kesulitan menelan akibat tumor pada leher sebelah kanan

yang dirasakan se!ak bulan yang lalu membuat klien kekurangan asupan makanan perhari.

Keluarga klien berinisiati sendiri untuk member makan makanan lunak seperti bubur agar

klien mudah menelan makanan.

:dapun data recall 2 !am asupan makanan klien sebelum konseling, yaitu&

- $agi (?5. ?) & bubur F gls, telur rebus % bi!i dan sayur 'ortel rebus F gls.

- Selingan (%?.??) & !us papaya % gls dan susu % gls

- Siang (%2. ?) & bubur F gls, telur % bi!i dan sayur labu siam F gls

- Selingan (%*. ?) & susu % gls

- alam (2?.??) & bubur F gls, telur % bi!i dan sayur bayam labu siam F gls.

- Selingan (22.??) & susu % gls

*. >i'ayat $ersonal

Page 10: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 10/14

Klien beker!a sebagai buruh yang beker!a dari pukul ?5.?? pagi hingga 2%.?? malam. Klien

!arang istirahat karena senang menonton bola. elum ada keluarga klien yang menderita

penyakit yang sama.

5. Diagnosis Gizi

%. 9omain :supan

Kekurangan intake makanan yang disebabkan oleh kesulitan menelan yang ditandai oleh

asupan ;nergi G , H, $rotein G 22, H, emak G 5,* dan Karbohidrat G %,5 H.

;nergi protein lemak K":supan 5BD,B 22, 2B,5 %%Kebutuhan 2 45 %?? 4?, **H :supan , 22, 5,* %,5Sumber: Data Primer Terolah, 2012

2. 9omain Klinis

erat badan kurang yang disebabkan oleh kurangnya asupan oral yang ditandai oleh + G

%*,% (6izi uruk)

. 9omain $erilaku

Kebiasaan makan yang salah yang disebabkan oleh daya beli rendah yang ditandai oleh

konsumsi mie instan kali seminggu dan keseringan konsumsi makanan yang dibakar.

. Penga /ilan Ke;utusan

%. Kondisi asalah Iang 9ihadapi

"asil pemeriksaan yang telah dilakukan disertai dengan analisis gizi dapat digambarkan

masalah gizi yang dihadapi oleh klien, yaitu&

• ntake asupan zat gizi klien sangat kurang dan tidak sesuai dengan kebutuhan dengan

perhitungan asupan ;nergi G , H, $rotein G 22, H, emak G 5,* dan Karbohidrat

G %,5 H.

Page 11: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 11/14

Page 12: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 12/14

- enghindari komplikasi akut dari penyakit yang diderita.

- Sistem tubuh dapat melakukan ker!a lebih baik karena kebutuhan zat gizi tercukupi.

- eningkatkan dera!at kesehatan secara keseluruhan melalui gizi yang optimal.

egati &

- elibatkan keluarga (istri dan sanak keluarga) untuk selalu ikut serta memantau

dan menyediakan makanan bagi klien menginat klien adalah seorang laki-laki.- embutuhkan upaya yang keras dan disiplin serta kemauan yang lebih karena

keputusan ini menyangkut tentang pola makan.- embutuhkan biaya yang lebih dalam pemenuhan kebutuhan yang masih kurang

selama program di!alankan.• engkonsumsi susu khusus ($eptamen) untuk meningkatkan berat badan dan

asupan energi.

$ositi &

- emenuhi kebutuhan zat gizi untuk membantu dalam membantu ker!a sistem

tubuh.- erat badan dapat ditingkatkan untuk mencapai status gizi normal- Sistem imun dan daya tahan tubuh meningkat.- +idak mudah terserang penyakit.- +ubuh terasa segar dan kesehatan men!adi prima.

egati &

- Susu yang lengkap dan berkualitas baik memiliki harga yang tinggi dan sulit

untuk diperoleh setiap hari.- anyaknya suplemen vitamin saat ini sehingga sulit menentukan suplemen mana

yang baik dan yang dibutuhkan dan sesuai oleh tubuh.- utuh penga'asan yang lebih selama mengkonsumsi karena tidak boleh asal

dalam mengkonsumsinya.

• engurangi konsumsi bahan makanan berpenga'et (mie instan)

$ositi &

- enghindari dari resiko penyakit bertambah parah- embantu memberikan asupan zat gizi yang lebih bervariasi dan tidak melulu

mengandung karbohidrat sa!a

Page 13: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 13/14

- embantu men!aga agar kadar natrium dalam tubuh tetap dalam keadaan

normal

egati &

- embutuhkan upaya yang keras karena merubah kebiasaan makan terlebih

lagi bagi seseorang yang sudah terbiasa mengkonsumsi mie instan.- embutuhkan biaya yang lebih karena mengganti bahan makanan yang lebih

bervariasi- embutuhkan pengetahuan dan kemampuan yang lebih dalam mengolah

makanan sehingga tidak makan yang itu-itu sa!a setiap harinya.

• en!aga stamina dengan berolahraga secara teratur setiap harinya.

$ositi &

- embantu mencapai berat badan men!adi ideal.- +ubuh terasa segar dan kesehatan men!adi prima.- embantu meningkatkan ker!a sistem imun dan daya tahan tubuh sehingga

tidak mudah terserang penyakit.- $enampilan !adi lebih menarik.

egati &

- embutuhkan kedisiplinan yang besar.- embutuhkan 'aktu dan tempat yang sesuai dan nyaman.- embutuhkan pemilihan !enis olahraga yang tepat sesuai aktivitas dan 'aktu

luang yang dimiliki.

D. Ke;utusan Klien

:dapun beberapa keputusan yang klien ambil untuk di!alankan dari beberapa pilihan

yang dita'arkan oleh konselor antara lain&

= eningkatkan intake makanan sehingga asupan energi, protein, lemak, dan

karbohidrat dapat meningkat pula.= engkonsumsi susu khusus ($eptamen) untuk meningkatkan berat badan dan asupan

energi.= engurangi konsumsi bahan makanan berpenga'et (mie instan)

E. 0onito!ing Dan Evaluasi

Page 14: Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

8/19/2019 Pelaksanaan Dan Evaluasi Konseling Gizi

http://slidepdf.com/reader/full/pelaksanaan-dan-evaluasi-konseling-gizi 14/14

%. ;valuasi pelaksanaan program yang telah disepakati &

- Saat ini klien sudah mulai meningkatkan asupan energi dan zat gizi seperti energi,

karbohidrat, protein, dan lemak sehingga dapat mendekati kebutuhan melalui makan

teratur.- Klien mengonsumsi susu khusus ($eptamen) dengan penga'asan keluarga sehingga

berat badannya sudah mulai bertambah.- Sebelum konseling dilakukan, klien sudah mulai menghindari mengkonsumsi

makanan dan minuman yang manis-manis yang mengandung gula murni setelah

didiagnosa menderita diabetes mellitus tipe .

2. Kesulitan yang dialami klien dalam men!alankan progam &

- erubah kebiasaan baru terasa sangat sulit untuk di!alani sampai dengan saat ini

seperti kebiasaan makan (pola makan) dan kebiasaan berolahraga.- Aaktor penyakit yang diderita (ben!olan pada naso aring) membuat klien kesulitan

dalam mengunyah makanan sehingga saat ini klien masi dalam tahap membiasakan

diri dengan makanan saring lunak.- Kendala dalam men!alankan program ini dalam !angka 'aktu yang lama karena akan

membutuhkan biaya yang lebih dimana dihadapkan pada kebutuhan yang lebih

penting untuk dipenuhi di atas kebutuhan pribadinya.

. Kesepakan kembali yang dibangun bersama klien &

- Klien akan tetap berupaya untuk melaksanakan kesepakatan sebelumnya.- Klien dan keluarga klien meminta kembali kepada konselor untuk melakukan evaluasi

perkembangan pelaksanaan program di 'aktu yang telah ditetapkan.

=. Pe! asalahan >ang Dihada;i Konselo! *aat 0elakukan Konseling Dengan Klien

+idak terdapat masalah yang besar yang dialami oleh konselor saat melakukan

konseling terhadap klien, karena klien cukup kooperati dengan memberikan keterangan yang

!elas dan benar. "anya sa!a, keluarga klien yang lebih banyak berbicara karena klien adalah

pribadi yang agak sedikit pemalu mungkin karena klien merasa dera!at pendidikannya lebih

rendah sesuai dengan statement keluarga yang menemani.