19
Approved 1 YANG TERHORMAT : SAUDARA PIMPINAN DAN SEGENAP ANGGOTA DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT. SAUDARA BUPATI DAN WAKIL BUPATI PAKPAK BHARAT. SAUDARA PARA MUSPIDA DAN MUSPIDA PLUS KABUPATEN PAKPAK BHARAT SAUDARA SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT. SAUDARA SEKRETARIS DPRD KAB. PAKPAK BHARAT SAUDARA ASSISTEN I DAN ASSISTEN II , SDR. PARA STAF AHLI BUPATI, SDR.PARA KEPALA DINAS, PARA KEPALA BADAN, INSPEKTUR KABUPATEN, PARA KEPALA KANTOR DAN SEGENAP PEMEGANG JABATAN SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT. SAUDARA PARA CAMAT , SAUDARA PARA KEPALA DESA, PARA KEPALA SEKOLAH DAN PIMPINAN UPT LAINNYA SE KABUPATEN PAKPAK BHARAT. SAUDARA –SAUDARI PARA PENGURUS PARTAI POLITIK DI KABUPATEN PAKPAK BHARAT SAUDARA PARA TOKOH AGAMA, TOKOH MASYARAKAT, TOKOH ADAT DAN BUDAYA, SAUDARA PARA PENGURUS ORGANISASI KEMASYARAKATAN , PARA PENGURUS ORGANISASI KEMASYARAKATAN PEMUDA, PARA PEJUANG PEREMPUAN KABUPATEN PAKPAK BHARAT. SAUDARA-SAUDARI PARA UNDANGAN, PARA WARTAWAN, MEDIA MASSA DAN PERS , PARA AKTIVIS LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT , DAN YANG BERBAHAGIA.PARA UNDANGAN SERTA SAUDARA SAUDARI YANG HADIR PADA SIDANG PARIPURNA INI. SELAMAT PAGI DAN SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEKALIAN, NJUAH – NJUAH ……….. MARILAH KITA MENGUCAPKAN PUJI DAN SYUKUR KE HADAPAN TUHAN YANG MAHA KUASA, ATAS LIMPAHAN RAHMAT DAN KARUNIANYA KITA DAPAT HADIR PADA RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT PADA HARI INI RABU, TANGGAL 16 NOPEMBER 2011 , DENGAN POKOK ACARA YAITU : PENYAMPAIAN PEMANDANGAN UMUM PEMANDANGAN UMUM FRAKSI ASA NDUMA DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT TERHADAP NOTA PENGANTAR BUPATI PAKPAK BHARAT TENTANG RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT TAHUN ANGGARAN 2012.

Pemandangan Umum RAPBD 2012

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

1

YANG TERHORMAT :• SAUDARA PIMPINAN DAN SEGENAP ANGGOTA DPRD KABUPATEN PAKPAKBHARAT.• SAUDARA BUPATI DAN WAKIL BUPATI PAKPAK BHARAT.• SAUDARA PARA MUSPIDA DAN MUSPIDA PLUS KABUPATEN PAKPAK BHARAT• SAUDARA SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT.• SAUDARA SEKRETARIS DPRD KAB. PAKPAK BHARAT• SAUDARA ASSISTEN I DAN ASSISTEN II , SDR. PARA STAF AHLI BUPATI, SDR.PARAKEPALA DINAS, PARA KEPALA BADAN, INSPEKTUR KABUPATEN, PARA KEPALAKANTOR DAN SEGENAP PEMEGANG JABATAN SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAHKABUPATEN PAKPAK BHARAT.• SAUDARA PARA CAMAT , SAUDARA PARA KEPALA DESA, PARA KEPALA SEKOLAHDAN PIMPINAN UPT LAINNYA SE KABUPATEN PAKPAK BHARAT.• SAUDARA –SAUDARI PARA PENGURUS PARTAI POLITIK DI KABUPATEN PAKPAKBHARAT• SAUDARA PARA TOKOH AGAMA, TOKOH MASYARAKAT, TOKOH ADAT DAN BUDAYA,• SAUDARA PARA PENGURUS ORGANISASI KEMASYARAKATAN , PARA PENGURUSORGANISASI KEMASYARAKATAN PEMUDA, PARA PEJUANG PEREMPUANKABUPATEN PAKPAK BHARAT.• SAUDARA-SAUDARI PARA UNDANGAN, PARA WARTAWAN, MEDIA MASSA DAN PERS, PARA AKTIVIS LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT , DAN YANG BERBAHAGIA.PARAUNDANGAN SERTA SAUDARA SAUDARI YANG HADIR PADA SIDANG PARIPURNA INI.SELAMAT PAGI DAN SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEKALIAN,NJUAH – NJUAH ………..MARILAH KITA MENGUCAPKAN PUJI DAN SYUKUR KE HADAPAN TUHAN YANG MAHAKUASA, ATAS LIMPAHAN RAHMAT DAN KARUNIANYA KITA DAPAT HADIR PADA RAPATPARIPURNA DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT PADA HARI INI RABU, TANGGAL 16NOPEMBER 2011 , DENGAN POKOK ACARA YAITU : PENYAMPAIAN PEMANDANGAN UMUM

PEMANDANGAN UMUM FRAKSI ASA NDUMA DPRD KABUPATEN PAKPAKBHARAT

TERHADAP NOTA PENGANTAR BUPATI PAKPAK BHARATTENTANG

RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG ANGGARAN PENDAPATANDAN BELANJA DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT TAHUN ANGGARAN

2012.

Page 2: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

2

FRAKSI – FRAKSI DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT TERHADAP NOTA PENGANTAR

BUPATI PAKPAK BHARAT TENTANG RANCANGAN PERATURAN DAERAH ANGGARAN

PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT TAHUN 2012 .UNTUK ITU PERKENANKAN KAMI SELAIN SEBAGAI ANGGOTA FRAKSI ASA NDUMA JUGAADALAH MEWAKILI PARA KONSTITUEN KAMI , SEJENAK MENYAMPAIKAN TERIMA KASIHKAMI KEPADA SELURUH UNSUR PENYELENGGARA PEMERINTAHAN KABUPATEN PAKPAKBHARAT DPRD PAKPAK BHARAT ATAS NIAT DAN KESUNGGUHAN UNTUK SEGERAMENYELESAIKAN RAPBD 2012TIDAK BERLEBIHAN JIKA PADA SAAT INI KAMI SAMPAIKAN TENTANG SITUASI DANKONDISI PEMBICARAAN TINGKAT II DI DPRD YAITU PEMBAHASAN OLEH BADAN ANGGARANDPRD BERSAMA TIM ANGGARAN PEMERINTAH SESUNGGUHNYA MASIH BELUM SELESAI .SEPERTINYA PEMBAHASAN RAPBD 2012 INI TINGKAT KEPENTINGANNYA HANYA PADAPOSISI RANGKING KE III DARI KEGIATAN PEMERINTAHAN YANG ADA. DEMIKIAN JUGAHALNYA DENGAN PEMBAHASAN DI TINGKAT KOMISI , MASIH KURANG BERJALAN SESUAIHARAPAN . KEHADIRAN TIM ANGGARAN YANG DI UTUS PEMERINTAH PADA RAPAT RAPATBADAN ANGGARAN DI DPRD TIDAK PUNYA HAK PENUH DAN MEREKA YANG HADIR HANYAMENDENGAR SUARA ANGGOTA BANGGAR , LALU PULANG KEMUDIAN MELAPORKANNYAKEPADA BUPATI, ITU SAJA, JADI TIDAK ADA KEPUTUSAN .BADAN ANGGARAN DAN KOMISI-KOMISI DPRD MASIH TERUS BERGELUT DENGANANGGARAN TAHUN 2012, KEJADIAN INI DIPICU OLEH ASSISTENSI TINGKAT PEMERINTAHSEPERTINYA JUGA BELUM SELESAI DAN MASIH TERUS BERUBAH-UBAH. MASIH TERJADIGESER SANA GESER SINI, TAMBAH SINI KURANG SANA. HAL YANG DEMIKIAN INISESUNGGUHNYA TIDAK TERJADI LAGI, JIKALAU KITA SAMA-SAMA PATUH TERHADAPPERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN DAN PATUH TERHADAP KESEPAKATAN DANKEPUTUSAN YANG TELAH DIAMBIL OLEH PEMERINTAH DAN DPRD. KEBIJAKAN UMUMDAERAH DAN PENETAPAN PLAFON ANGGARAN SEMENTARA KAN SUDAH DITANDATANGANI.UNTUK ITU KAMI RASA, WAJAR DAN PANTAS JIKA FRAKSI ASA NDUMAMEMPERTANYAKAN LEGITIMASI MODEL PENGANGGARAN YANG BERBEDA DARI KUA DANPPAS YANG DISEPAKATI. DENGAN MODEL PEMBHASAN SEPERTI INI KITA AKAN DICAPORANG MELANGGAR UNDANG-UNDANG , PERMENDAGRI DAN PERATURAN LAINNYA.UNTUK HAL INI, SEBAIKNYA PIMPINAN DPRD SELAKU PIMPINAN BADAN ANGGARAN HARUSMEMAHAMI JUGA MEMAHAMI PERATURAN DAN MENCEGAH PROSES PELAKSANAAN

Page 3: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

3

PEMBAHASAN APBD 2012 DARI KESEWENANG-WENANGAN , DPRD SEBAIKNYA HARUSMENOLAK PRAKTEK PENYUSUSUNAN APBD YANG MENYIMPANG DARI ATURAN DANKESEPAKATAN YANG ADA.FRAKSI ASA NDUMA TIDAK DAPAT MEMBAYANGKAN BAGAIMANA JADINYA JIKA PPASYANG SUDAH DITANDATANGANI OLEH PIMPINAN DEWAN ATAS NAMA DPRD DAN OLEHBUPATI ATAS NAMA PEMERINTAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT, MASIH BISA BEROBAHDAN BERGESER SAMPAI MENCAPAI ANGKA MILYARAN RUPIAH. ANEHNYA TAHU DEMIKIANPIMPINAN DEWAN YANG SEKALIGUS PIMPINAN BADAN ANGGARAN DIAM SAJA, ADA APA ?KALAU KE DEPAN TERNYATA HAL SEPERTI INI DINYATAKAN SEBAGAI PENGANGKANGANTERHADAP PERATURAN , MAKA PIMPINAN DEWAN YANG SEKALIGUS PIMPINAN BADANANGGARAN DAN TIM ANGGARAN PEMERINTAH SEMESTINYA HARUS BERTANGGUNGJAWAB,KARENA MENGANGGAP MENYEPELEKAN PEROBAHAN YANG SIGNIFIKAN DARI PLAFONANGGARAN SEMENTARA YANG SUDAH DITANDATANGANI.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN !FRAKSI ASA NDUMA BERUPAYA UNTUK DAPAT MEMAHAMI, MENGETAHUI DAN BEKERJAUNTUK MENTERJEMAHKAN KEMANA ARAH YANG SESUNGGUHNYA YANG HENDAK DICAPAIOLEH PEMERINTAH PADA TAHUN 2012, SEBAGAIMANA TDIURAIKAN PADA KEBIJAKANUMUM DAERAH, DAN NOTA PENGANTAR BUPATI PAKPAK BHARAT . KARENA SEANDAINYAARAH ITU SUDAH JELAS, SUDAH TERPATRON, MAKA SESUNGGUHNYA TDAK TERJADI LAGIPERGESERAN PERGESERAN ANGGARAN ANTAR SKPD.SELAIN HAL TERSEBUT, HAK BUDGETING DPRD KURANG MENDAPAT PORSI DAN RUANGOLEH PEMERINTAH, KARENA BANYAK ASPIRASI YANG DISAMPAIKAN OLEH DPRD DENGANHAK BUDGETINGNYA TIDAK MENDAPAT RESPONSE POSITIF DARI PEMERINTAH.UNTUK ITU, FRAKSI ASA NDUMA TIDAK MEMBERI PEMANDANGAN TERHADAP NOTAPENGANTAR APBD 2012 INI SECARA POINT PER POINT NAMUN BERUPA PEMANDANGANSECARA UMUM DAN ACAK , KARENA SEMUANYA MASIH SEBATAS ASUMSI, ARTINYA KITABERHARAP KETIKA PEMBAHASAN SAMPAI MENCAPAI KESEPAKATAN PADA SIDANGPARIPURNA PENGESAHAN , KITA HARAPKAN ASUMSI PENDAPATAN, ASUMSI BELANJA DANASUMSI SILPA TELAH REAL.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN ,NOTA PENGANTAR SAUDARA BUPATI PAKPAK BHARAT YANG DISAMPAIKAN DIHADAPAN SIDANG PARIPURNA DEWAN PADA TANGGAL 7 NOPEMBER 2011 YANG LALU

Page 4: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

4

MENYAMPAIKAN BAHWA R.APBD PAKPAK BHARAT TAHUN 2012 DISUSUN UNTUKMENCAPAI SASARAN JANGKA MENENGAH SEBAGAIMANA TERTUANG DALAM RENCANAPEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH (RPJMD) KABUPATEN PAKPAK BHARATTAHUN 2010-2015, DENGAN TETAP MEMPERTIMBANGKAN ASUMSI PERTUMBUHANEKONOMI DAN KEBIJAKAN FISKAL OLEH PEMERINTAH PUSAT.KESINAMBUNGAN, KETERPADUAN, SINKRONISASI PROGRAM PEMERINTAH PUSATDENGAN PEMERINTAH DAERAH MUTLAK DIPERLUKAN BERKENAAN DENGAN PEDOMANPENYUSUNAN APBD TAHUN 2012 SEBAGAIMANA DIATUR PADA PERMENDAGRI NOMOR 22TAHUN 2011 .RAPBD TAHUN 2012 INGIN MENEKANKAN PADA PENINGKATAN MUTU DANPEMERATAAN PENDIDIKAN , KESEHATAN UNTUK PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA,PENGEMBANGAN KEMAMPUAN EKONOMI, PENINGKATAN KWALITAS DAN KWANTITASINFRASTRUKTUR WILAYAH SEHINGGA MAMPU MEMBUKA SENTRA-SENTRA PRODUKSI YANGBERDAMPAK POSITIF PADA ARUS BARANG DAN JASA DARI DAN KE KABUPATEN PAKPAKBHARAT YANG DIHARAPKAN BERMUARA PADA KEMAKMURAN RAKYAT.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN ,SINKRONISASI KEBIJAKAN PEMERINTAH PUSAT DENGAN PEMERINTAH DAERAHSETIDAKNYA MENCAKUP BEBERAPA UNSUR YANG SANGAT PENTING DIANTARANYA :- ADANYA PENGUATAN KETAHANAN PANGAN DALAM UPAYA MENJAGAKETERSEDIAAN BAHAN POKOK DAN ENERGI- ADANYA PROGRAM PERCEPATAN PENGURANGAN KEMISKINAN- ADANYA PENINGKATAN KETERLIBATAN PEMANGKU KEPENTINGAN DALAM PROSESPEMBANGUNAN- ADANYA PENINGKATAN NILAI TAMBAH PEMANFAATAN POTENSI DAN PELUANGSUMBER DAYA ALAM, BONUS DEMOGRAFI, RELOKASI INDUSTRI DAN PASARDOMESTIK YANG BESAR DAN- ADANYA IMPLEMENTASI UPAYA-UPAYA PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN.SEDANGKAN PRINSIP PENYUSUNAN APBD TAHUN 2012 , SETIDAKNYA MEMILIKIKANDUNGAN PRINSIP SEBAGAI BERIKUT :1. BAHWA APBD DISUSUN DENGAN KEBUTUHAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHANDAERAH

Page 5: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

5

2. BAHWA APBD HARUS DISUSUN SECARA TEPAT WAKTU SESUAI TAHAPAN DANJADWAL3. BAHWA PENYUSUNAN APBD DILAKUKAN SECARA TRANSPARAN, DIMANAMEMUDAHKAN MASYARAKAT UNTUK MENGETAHUI DAN MENDAPATKAN AKSESINFORMASI SELUAS-LUASNYA TENTANG APBD4. BAHWA PENYUSUNAN APBD HARUS MELIBATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT5. BAHWA APBD HARUS MEMPERHATIKAN RASA KEADILAN DAN KEPATUTAN6. BAHWA SUBSTANSI APBD DILARANG BERTENTANGAN DENGAN KEPENTINGANUMUM, PERATURAN YANG LEBIH TINGGI DAN PERATURAN DAERAH LAINNYA.1. APBD HARUS DISUSUN SECARA TEPAT WAKTU SESUAI TAHAPAN DAN JADWAL.PENETAPAN PERATURAN DAERAH TENTANG APBD2012 DAN RANCANGANPERATURAN KEPALA DAERAH TENTANG PENJABARAN APBD 2012 YANG TELAHDIEVALUASI DITETAPKAN OLEH KEPALA DAERAH MENJADI PERATURAN DAERAHTENTANG APBD DAN PERATURAN KEPALA DAERAH TENTANG PENJABARAN APBDPALING LAMBAT TANGGAL 31 DESEMBER 2011 SEBAGAIMANA DIATUR PADA PASAL116 AYAT (2) PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 13 TAHUN 2006SEBAGAIMANA TELAH DIUBAH DENGAN PERATURAN MENTERI DALAM NEGERINOMOR 21 TAHUN 2011 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN MENTERIDALAM NEGERI NOMOR 13 TAHUN 2006 TENTANG PEDOMAN PENGELOLAANKEUANGAN DAERAH.SEJALAN DENGAN HAL INI, MAKA SEBAIKNYAKITA BERUSAHA DAPAT MENGIKUTIMEMATUHI PROSES PENYUSUNAN APBD , MULAI DARI PENYUSUNAN DANPENYAMPAIAN RANCANGAN KUA DAN RANCANGAN PPAS OLEH PEMERINTAHDAERAH KEPADA DPRD UNTUK DIBAHAS DAN DISEPAKATI BERSAMA PALINGLAMBAT AKHIR BULAN JULI . SELANJUTNYA KUA DAN PPAS YANG TELAHDISEPAKATI BERSAMA TERSEBUT AKAN MENJADI DASAR BAGI PEMERINTAHDAERAH UNTUK MENYUSUN , MENYAMPAIKAN DAN MEMBAHAS RAPBD TAHUNANGGARAN 2012 ANTARA PEMERINTAH DAERAH DENGAN DPRD SAMPAI DENGANTERCAPAINYA PERSETUJUAN BERSAMA ANTARA KEPALA DAERAH DENGAN DPRDTERHADAP RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG APBD PALING LAMBATTANGGAL 30 NOPEMBER.

Page 6: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

6

2. PENYUSUNAN APBD HARUS DILAKUKAN SECARA TRANSPARAN, DIMANA

MEMUDAHKAN MASYARAKAT UNTUK MENGETAHUI DAN MENDAPATKAN AKSES

INFORMASI SELUAS-LUASNYA TENTANG APBD.DENGAN SINGKATNYA WAKTU PEMBAHASAN APBD 2012 SEPERTI SEKARANG ,MAKA DAPAT DITERIMA AKAL JIKA PENYUSUNAN APBD INI TERLAKSANA “DENGAN

TIDAK TRANSPARAN” DAN DIPASTIKAN BANYAK MASYARAKAT TIDAK MENGETAHUIDAN KURANG MENDAPATKAN AKSES INFORMASI SELUAS-LUASNYA TENTANGPENYUSUNAN APBD 2012.3. PENYUSUNAN APBD HARUS MELIBATKAN PARTISIPASI MASYARAKATBAHWA PARTISIPASI MASYARAKAT SETIDAKNYA TERCERMIN DARI ASPIRASIMASYARAKAT ATAS PELAKSANAAN MUSRENBANG DARI TINGKAT DESA,KECAMATAN DAN KABUPATEN YANG SELAMA INI BARU DIJADIKAN SEBAGAIPRASYARAT SAJA DI DALAM PENYUSUNAN APBD, DAN BELUM DIJADIKAN SEBAGAIDASAR PENYUSUSNAN APBD.HASIL RESES DPRD PUN YANG DILAKSANAKAN TIGA KALI DALAM SATU TAHUNSECARA RUTINITAS , DENGAN MELAKUKAN SERAPAN ASPIRASI LANGSUNG DARIPARA KONSTITUEN DI DAERAH PEMILIHAN MASING-MASING, JUGA KURANGMENDAPAT PERHATIAN DARI PEMERINTAH.4. APBD HARUS MEMPERHATIKAN RASA KEADILAN DAN KEPATUTANPEMBERIAN PAGU ANGGARAN KEPADA SETIAP SKPD BELUM MENJAMIN ADANYAPEMERATAAN PEMBANGUNAN DAN KESEIMBANGAN KEADILAN DAN KEPATUTANBAGI MASYARAKAT KABUPATEN PAKPAK BHARAT. TARGET CAPAIAN PEMERINTAHDI SETIAP KECAMATAN KURANG FOKUS DAN TIDAK TERUKUR. SEPERTINYA PARASKPD LEPAS DAN KURANG KOORDINASI SEHINGGA BANYAK DITEMUKANPENGANGGARAN YANG BERTUMPUK PADA SEBUAH WILAYAH TERTENTU , TERLEPASDARI DISENGAJA ATAUPUN TIDAK DISENGAJA. MENGAKIBATKAN PENGANGGARANUNTUK KEPENTINGAN RAKYAT TIDAK PROPORSIONAL LAGI . PEMERATAANPEMBANGUNAN BAGI MASYARAKAT KABUPATEN PAKPAK BHARAT SEHARUSNYATERKONSEP RAPI DAN MASING-MASING SKPD SEHARUSNYA PUNYA DATA BASERENCANA KEGIATAN PADA SETIAP DAERAH KECAMATAN PAKPAK BHARAT.PERIMBANGAN KEUANGAN SEBAGAIMANA DITERAPKAN OLEH PEMERINTAH PUSATKEPADA PEMERINTAH KABUPATEN MELALUI DANA PERIMBANGAN MEMANGMUTLAK DILAKSANAKAN, APAKAH DENGAN PERTIMBANGAN LUAS WILAYAH,APAKAH DENGAN PERTIMBANGAN JUMLAH PENDUDUK, ATAU DENGAN

Page 7: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

7

PERTIMBANGAN TINGKAT KETERTINGGALAN MASYARAKATNYA, HAL LAIN YANGSEBAIKNYA JUGA TIDAK DILUPAKAN ADALAH , SERING POTENSI ANG ADA PADASEBUAH DESA ATAUPUN KECAMATAN TIDAK DIJADIKAN SEBAGAI OBJEKPENGEMBANGAN.5. SUBSTANSI APBD DILARANG BERTENTANGAN DENGAN KEPENTINGAN UMUM,

PERATURAN YANG LEBIH TINGGI DAN PERATURAN DAERAH LAINNYA.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN !TERHADAP APA YANG DISAMPAIKAN OLEH PEMERINTAH MELALUI NOTAPENGANTAR BUPATI PADA SUATU SISI DAPAT KAMI PAHAMI DAN HARUS KAMI DIDUKUNG ,NAMUN DI SISI LAIN TERHADAP BEBRAPA KEGIATAN HARUS JUGA KAMI KRITISI KARENAPATRON KITA UKURANNYA ADALAH SEJAUH MANA MANFAAT YANG AKAN DIPEROLEHMASYARAKAT DARI SEBUAH KEGIATAN ? YANG KEDUA, SEJAUH MANA MASYARAKAT SELAINMENJADI OBJEK TETAPI JUGA DAPAT SEBAGAI SUBJEK PEMBANGUNAN DI PAKPAKBHARAT?1. BIDANG PERTANIAN , PERKEBUNAN, PERIKANAN, KEHUTANAN , PERTAMBANGANDAN LINGKUNGAN HIDUP TKITA HARAPKAN TETAP MENJADI UJUNG TOMBAK DALAMPENCAPAIAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT SAMPAI KEPADA TINGKAT YANGPALING BAWAH KARENA SELALU BERSENTUHAN LANGSUNG DENGAN MASYARAKATYANG MASIH BERJUANG DALAM MEMENUHI KEBUTUHANNYA. DI DALAMPENYUSUNAN PROGRAM BIDANG INI SEHARUSNYA FOKUS MELIHAT APA YANGSANGAT DIBUTUHKAN OLEH MASYARAKAT, DAN APA PROGRAM TERSEBUTMENYENTUH KEPENTINGAN ORANG BANYAK, APAKAH PROGRAM INI SEBAGAILANJUTAN PROGRAM SEBELUMNYA YANG MASIH PERLU PERHATIAN ATAUMENUNTASKAN KEGIATAN YANG TERBENGKALAI PADA TAHUN LALU UNTUK DAPATDIWUJUDKAN MISALNYA PADA TAHUN 2012 INI ?2. PEMBERIAN BANTUAN BIBIT DENGAN TANPA MENGUTIP RETRIBUSI TELAHBERTENTANGAN DENGAN PERATURAN DAERAH YANG SUDAH KITA TETAPKANBERSAMA. SELAIN ITU, DISAMPING MEMBANTU MASYARAKAT , KITA JUGASEBAIKNYA MEMBIASAKAN MASYARAKAT PUNYA KEWAJIBAN DEMIMENUMBUHKAN RASA TANGGUNG JAWAB , MELANGGAR PERATURAN DAERAH DEMIMEMBANTU MASYARAKAT DENGAN CARA GRATIS DAN ADALAH HAL YANG KURANGBAIK UNTUK PERKEMBANGAN MASYARAKAT KE DEPAN , YANG TERPENTINGADALAH BAGAIMANA MEREKA MAMPU DAN MASIH DAPAT MENJANGKAU RETRIBUSI

Page 8: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

8

DENGAN ATURAN YANG TELAH KITA BUAT. BAHWA RETRIBUSI UNTUK BIBITTANAMAN PERKEBUNAN DIKENAKAN UNTUK GAMBIR PER POLYBAG/BATANG RP.900, MAKA DARI PROGRAM SEJUTA GAMBIR SAJA, SEHARUSNYA DINAS PERTANIANDAN PERKEBUNAN AKAN MEMPEROLEH PENDAPATAN RETRIBUSI SEBESARRP.900.000.000,-(SEMBILAN RATUS JUTA RUPIAH ) HASIL PERKALIAN DARI1.000.000.X RP. 900.TETAPI TERNYATA ANGGARAN PENDAPATAN DI DINASPERTANIAN TIDAK SEPERTI ITU YANG DIANGGARKAN3. SEBAIKNYA PROGRAM INTENSIFIKASI TERHADAP TANAMAN PERKEBUNANMASYARAKAT YANG DIJADIKANNYA SEBAGAI SUMBER MATA PENCAHARIANSEBENARNYA PERLU DIBANTU BIAYA INTENSIFIKASI ? SEBAGAI CONTOH MISALNYAKECAMATAN PAGINDAR YANG MASYARAKATNYA BERGANTUNG TERHADAP HASILKELAPA SAWIT , KARET, SERTA PALAWIJA DAN PADI SECARA MUSIMAN . PERLUDISAMPAIKAN BAHWA PRODUKSI RATA-RATA BUAH KELAPA SAWIT DI KECAMATANPAGINDAR MENCAPAI 200 TON/ BULAN, KARET 5 TON /BULAN, DAN CABE YANGPADA PUNCAKNYA BULAN JANUARI –BULAN APRIL MENCAPAI 3 TON / BULAN.BAHWA LUASAN KEBUN KELAPA SAWIT MILIK MASYARAKAT DI KECAMATANPAGINDAR ADA SELUAS 600 HA DAN KEBUN KARET 500 HA. KESEMUA HASIL INIAKAN DIJUAL KE KABUPATEN SINGKIL . ANDAIKAN PEMERINTAH MELAKUKANINTENSIFIKASI TERHADAP PERKEBUNAN INI, KAMI YAKIN HASIL INI AKANMELIMPAH DAN BERLIPAT-GANDA , NAMUN TIDAK ADA PROGRAM UNTUK ITU.AKANKAH GARA-GARA PROGRAM KITA YANG SELALU BARU, MENGHARUSKANKOMODITI PERTANIAN DAN PERKEBUNAN MASYARAKAT MENJADITERTINGGALKAN?4. FRAKSI ASA NDUMA MENDUKUNG DAN MENDORONG JIKA DINAS KEHUTANANMERENCANAKAN PENGEMBANGAN MADU, NAMUN HARUS DILIHAT WILAYAH YANGDIMUNGKINKAN STRATEGIS MENJADI PENGHASIL MADU, ARTINYA KALAU PROGRAMTERSEBUT MAU DIKEMBANGKAN MAKA KECAMATAN MANA SAJA ADA POTENSINYAHARUSLAH JUGA DIBUAT MASUK TERHADAP PROGRAM INI.5. TERKAIT PROGRAM PENANAMAN GAMBIR SELUAS 300 HEKTAR, FRAKSI ASA NDUMABERKEWAJIBAN MEMBERIKAN MASUKAN PENTING KEPADA PEMERINTAH. BAHWAKITA SETUJU DENGAN PROGRAM INI, YA KITA SANGAT SETUJU DAN MENDUKUNGSEPENUHNYA. APAKAH PENANAMAN 300 HENTAR GAMBIR DIKAITKAN DENGANADANYA BUMD PAKPAK AGRO LESTARI KAMI KURANG TAHU, TETAPI JANGAN SALAHBAHWA AWALNYA PEMBENTUKAN BUMD ADALAH BAGAIMANA PEMERINTAHMELALUI BUMD DAPAT MENJAGA STABILITAS HARGA DAN MENJAGA FLUKTUASIHARGA YANG DAPAT TERJADI SESEWAKTU. MAKA UNTUK PENANAMAN GAMBIR 300

Page 9: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

9

HEKTAR SARAN KAMI, APAKAH TIDAK SEBAIKNYA PEMERINTAHMELAKSANAKANNYA DENGAN CARA BERTAHAP? , MISALNYA TAHUN 2012 DIBUKADAN DITANAM SELUAS 100 HEKTAR, TAHUN 2013 DITAMBAH 100 HEKTAR LAGI DANTAHUN 2014 DITAMBAH LAGI 100 HEKTAR BAHKAN BILA PERLU TAMBAH LAGI,ARTINYA APA ? JIKA KITA BERHASIL TIDAK SALAHNYA KALAUPUN BERTAHAPNAMUN JIKA MISALNYA GAGAL DIKARENAKAN SATU DAN LAIN HAL, MAKA KITAPUNTIDAK GAGAL DAN RUGI BESAR-BESARAN.BAHWA ATAS TERSITANYA DANA UNTUK PENANAMAN 300 HEKTAR GAMBIR ,PENANGANAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN DAERAH MENJADI SANGAT MINIM.PENCETAKAN SAWAH YANG SESUAI LAPORAN PEMERINTAH SUDAH ADA 75 HEKTARPADA TAHUN 2010, TIDAK MENDAPAT PENANGANAN LANJUTAN SECARA SERIUS,DINAS PERTANIAN HANYA MENGANGGARKAN JARINGAN TERSIER DI PARDOMUAN,NAMUN PADA EMPAT LOKASI LAINNYA TIDAK SAMA SEKALI , KENAPA ? APAKAHMEMANG TIDAK LAYAK UNTUK DITINDAK-LANJUTI? JIKA PRINSIP MEMBANGUNKITA SEPERTI INI, MAKA SERUPA KITA MENJADIKAN PAKPAK BHARAT TIDAKPERNAH CUKUP PANGAN KARENA PROGRAM TAHUN KEMARIN TIDAKBERKESINAMBUNGAN DENGAN PROGRAM TAHUN INI.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN,6. DI BIDANG PEMERINTAHAN UMUM, ADA BAIKNYA JIKA PEMERINTAHMENGEFEKTIFKAN ANGGARAN DAN KEGIATAN YANG DIRASA KURANG MEMBAWAHASIL MAKSIMAL SEBAIKNYA DICARI LAGI POLA KEGIATAN LAIN SEHINGGA DAPATMENCAPAI HASIL YANG BAIK.7. SEKRETARIAT DAERAH MENDAPAT ALOKASI DANA TERBESAR KETIGA SETELAHDINAS PENDIDIKAN DAN DINAS PEKERJAAN UMUM YAITU RP. 36.160.955.994 ATAUSEBESAR 12,40 % DARI TOTAL APBD KABUPATEN PAKPAK BHARAT. MENURUTFRAKSI ASA NDUMA ADALAH SEBUAH ANGKA YANG SANGAT BESAR JIKALAUDIBANDINGKAN DENGAN JUMLAH ANGGARAN YANG ADA. JIKA DILIHATPENGGUNAAN DANA DI LINGKUNGAN SEKRETARIAT DAERAH PADA TAHUN 2011,INKLUD DI DALAMNYA PEMBELIAN KENDERAAN BERMOTOR SAJA SEKITAR RP. 4MILYAR, MAKA JUMLAHNYA HANYA RP. 35.261.534.879, UNTUK ITU FRAKSI ASANDUMA MEMINTA MELALUI SIDANG INI SUPAYA BADAN ANGGARAN DPRD, DANKOMISI A,B DAN C DPRD KEMBALI DAPAT MEMBAHAS SECARA KHUSUS MENGENAIBESARNYA ANGGARAN DI LINGKUNGAN SEKRETARIAT PADA TAHUN 2012 INI.

Page 10: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

10

8. PENDAPATAN PENGHASILAN TETAP KEPALA DESA , SUDAH SELAYAKNYA DAPATDPERTIMBANGKAN KENAIKANNYA . BAGAIMANA MUNGKIN SEORANG KEPALA DESADENGAN GAJI RP.900.000, MAMPU MENYURUH ATAUPUN MEMERINTAHKANSEKRETARIS DESANYA YANG SUDAH PEGAWAI NEGERI TENTUNYA DENGAN GAJIL;EBIH BESAR DARI GAJINYA ?. PERATURAN MENGISYARATKAN BAHWA DANA ADDSEHARUSNYA 10 % DARI DANA DAU SETELAH DIKURANGI GAJI PEGAWAI , HINGGASEKARANG MASIH SAJA BELUM DIWUJUDKAN, OLEH KARENANYA PULA KEPALADESA DI DALAM MEMINPIN DESA AKAN DAPAT LEBIH BERSEMANGAT. ALASANKETIADAAN UANG MENURUT KAMI KURANG TEPAT MELIHAT BANYAKNYAPROGRAM PEMERINTAH YANG TIDAK BEGITU PRIORITAS DAN MENDESAKDILAKSANAKAN.9. BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA YANG BERTANGGUNG JAWABSEPENUHNYA DALAM PEMBINAAN DAN PELAYANAN KEPADA MASYARAKATDIMINTA DAPAT MELAKUKAN PEMBINAAN-PEMBINAAN YANG NYATA SEPERTIPNPM , DAN BENAR-BENAR MENGAWAL PELAKSANAANYA, KARENA PADAPELAKSANAAN PNPM SUDAH BANYAK SEKALI PERMAINAN PERMAINAN YANGMENYIMPANG DARI ATURAN SEBENARNYA SEHINGGA KWALITAS HASILPEKERJAANNYAPUN SUDAH SEMAKIN MENURUN.10. FRAKSI ASA NDUMA MEMNYAMBUT BAIK DAN SANGAT MENDUKUNG ADANYAPROGRAM GARDUNANGKIS DI BPMD KARENA KAMI PANDANG SANGAT BAIKDIKEMBANGKAN DAN COCOK DENGAN SITUASI DAN KONDISI MASYARAKAT PAKPAKBHARAT, MAKA JIKA PELUANG INI ADA PEMERINTAH ENGUPAYAKAN BAGAIMANASUPAYA TARGET BEBERAPA DESA PERTAHUN DAPAT TERREALISASI.11. MENGENAI DISIPLIN PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA AKHIR-AKHIR INI SANGATMEMPRIHATINKAN , FRAKSI ASA NDUMA MINTA SUPAYA DILAKSANAKANPEMBINAAN MENTAL DAN MORAL SUPAYA PNS MEMILIKI TANGGUNG JAWAB MORALDI DALAM MELAKSANAKAN TUGAS. MAYORITAS PEGAWAI NEGERI SIPIL TERUTAMAYANG YANG MASIH BARU DIANGKAT, JIKA DISURUH ATASANNYA ATAUPUNKEPALANYA, MAKA JAWABAN ATAUPUN REAKSI DARI MEREKA BUKANLAHMELAKSANAKANNYA, AKAN TETAPI TERJAWAB DENGAN KATA-KATA YANGMEMALUKAN YANG SEHARUSNYA TIDAK DIUCAPKAN OLEH SEORANG PEGAWAINEGERI SIPIL YAITU : “ CAIR MA ????”, JELAS MA ?” “CAIR NYA “, “ JELAS NYA”, PADAHAL PNS SUDAH DIGAJI OLEH PEMERINTAH MELALUI UANG RAKYAT.12. FRAKSI ASA NDUMA KEMBALI MENYAMPAIKAN ANALISA KRITIS KEPADAPEMERINTAH KERJASAMA, HARMONISASI, SALING MEMBANTU DIANTARA BIDANGDAN BAHAGIAN PADA SATU SKPD SEPERTINYA TIDAK BERJALAN BAIK ,BAHKAN

Page 11: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

11

ANTAR BIDANG TERKESAN BERSAING TIDAK SEHAT, APALAGI DI TINGKAT SEKSIATAUPUN SUB BAHAGIAN , BISA-BISA SATU KANTORPUN BAHKAN TIDAK SALINGKENAL DAN TIDAK SALING DUKUNG , TETAPI YANG MUNCUL ADALAH SALINGMENCACI , MEMBURUK-BURUKKAN DAN BAHKAN MENJURUS SALING LEMPAR-LEMPAR KESALAHAN.13. TANPA BERMAKSUD MENCAMPURI PENILAIAN KINERJA APARATUR, NAMUN FRAKSIKAMI, MELIHAT BAHWA ADA BEBERAPA PIMPINAN SKPD SEBENARNYA BELUMMAMPU DAN TIDAK LAYAK UNTUK JABATAN ITU NAMUN DIPAKSAKAN SEBAGAIPEJABAT, DEMIKIAN JUGA ADA BEBERAPA KEPALA BAHAGIAN YANG SANGATSENTRAL MENGURUSI KEPENTINGAN UMUM, TETAPI TIDAK BEKERJA DAN TIDAKLAYAK UNTUK JABATAN ITU SERTA ADA PULA YANG MEMEGANG JABATAN BAIK DISEKSI MAUPUN SUB BIDANG DAN SUB BAHAGIAN KAMI KETEMUKAN SEPANJANGHAYAT TIDAK PERNAH BEKERJA, HANYA MAKAN GAJI BUTA, USAI APEL PULANG DANMONDAR-MANDIR SAJA DI LUARAN SANA. MOHON HAL SEPERTI MENJADIPERHATIAN BAGI SAUDARA BUPATI.14. ROGRAM PENATAAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI DINAS KEPENDUDUKAN &PENCATATAN SIPIL DENGAN PROGRAM E-KTP SEHARUSNYA KITA DUKUNGBERSAMA AGAR KE DEPAN PERMASALAHAN KEPENDUDUKAN DI KABUPATENPAKPAK BHARAT DAPAT TERJAWAB DENGAN BAIK DAN BENAR .SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN ,15. KEMBALI KAMI SARANKAN BAHWA PENATAAN RUANG DAN PENANGANANLINGKUNGAN HIDUP SERTA INFRASTRUKTUR ADALAH MERUPAKAN INTI YANGMENGATUR TATA HIDUP DI KOTA MAUPUN PEDESAAN. KETERLAMBATAN DI DALAMMEMBUAT PENATAAN RUANG TERUS BERKEPANJANGAN HINGGA SAAT INI, FRAKSIASA NDUMA MENDESAK SUPAYA PEMERINTAH DAN JUGA DPRD SUNGGUH-SUNGGUHMENUNTASKAN RTRW PAKPAK BHARAT PADA TAHUN 2012 INI.DEMIKIAN JUGABIDANG KEBERSIHAN DIHARAPKAN MAMPU MENJAWAB TANTANGAN KEBERSIHANKOTA SALAK, ANGGARAN DAN PRASARANA SUDAH CUKUP DAN LENGKAP NAMUNGERAKAN KEBERSIHAN TETAP TIDAK TERLIHAT, DIMOHON BIDANG KEBERSIHANDAPAT MEMOTORI KEBERSIHAN KOTA SALAK.16. SEKTOR PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN DAN KOPERASI SEYOGIANYA MEMPUNYAIPERAN SERTA YANG STRATEGIS DI DALAM PEMBANGUNAN DAERAH. KEGIATANSEKTOR INI SEHARUSNYA DAPAT MENYENTUH SEGALA AKTIFITAS MASYARAKAT.SEKECIL APAPUN SUMBER-SUMBER YANG DAPAT MENAMBAH PENGHASILAN

Page 12: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

12

MASYARAKAT DAN MENGGERAKKAN EKONOMI KEMASYARAKATAN SEHARUSNYADINAS PERINDAGKOP HADIR DAN TERLIBAT DI SANA.17. PENDAPATAN RETRIBUSI PASAR YANG DIASUMSIKAN MENINGKAT SEBESAR 30 %ATAU AKAN MENDAPAT KENAIKAN SEKITAR 30.000.000,- HARUS DIDONGKRAKDENGAN DANA INTENSIFIKASI PENINGKATAN PENDAPATAN RETRIBUSI PASARSEJUMLAH RP. 42.919.825,- ARTINYA BIAYA INTENSIFIKASI LEBIH BESAR DARIKENAIKAN PENDAPATAN YANG DIHARAPKAN. KALAU MODELNYA DEMIKIAN LEBIHBAIK SAJA INTENSIFIKASI PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR INI DI TANGGUHKAN,KARENA BIAYANYA MELAMPAU HASIL YANG AKAN DICAPAI.18. BERKENAAN DENGAN BANYAKNYA PETANI DAN KONSUMEN YANG DIRUGIKAN OLEHPARA PENJUAL DAN PENAMPUNG HASIL PERTANIAN, MAKA SELAYAKNYADISPERINDAGKOP HARUS MELAKSANAKAN KEGIATAN TERA ULANG TERHADAPTIMBANGAN DAN LITERAN DI PASAR. TIDAK JARANG MINYAK YANG DIBELI SATUKILO DI PASAR KETIKA SAMPAI DI RUMAH TIMBANGANNYA HANYA 8 ONS, DANMINYAK YANG DIBELI SATU LITER TERNYATA SEBENARNYA TIDAK SAMPAI SATULITER. LAIN LAGI DENGAN HASIL PERTANIAN MASYARKAT MISALNYA CABEDITIMBANG 1 KILOGRAM DARI RUMAH KETIKA SAMPAI KEPADA PENAMPUNG HANYAMENJADI 8 ONS. HAL SEPERTI INI ADALAH SANGAT MERUGIKAN PARA KONSUMENDAN PENJUAL HASIL PRODUKSI PERTANIAN MASYARAKAT.BAHWA SESUAI DENGANPENGAKUAN DINAS PERINDAGKOP, SEPANJANG KABUPATEN PAKPAK BHARAT ADA,BELUM PERNAH DILAKUKAN KEGIATAN NTERA ULANG DIMAKSUD, UNTUK ITUFRAKSI ASA NDUMA MENDORONG KEGIATAN TERSEBUT UNTUK DAPATTERLAKSANA.19. DALAM RANGKA MENINGKATKAN PENDAPATAN RETRIBUSI PASAR SUPAYA DIUJICOBA SECARA BERSAMA-SAMA DENGAN MELIBATKAN PETUGAS PASAR, ANGGOTADPRD KOMISI BERSANGKUTAN DAN SATPOL PP, DALAM SATU HARI TENTANGPENGUTIPAN RETRIBUSI SECARA BERSAMA-SAMA UNTUK MELIHAT BESARANRETRIBUSI PASAR YANG DIDAPAT DALAM SATU HARI DI SETIAP PASAR KABUPATENPAKPAK BHARAT, KAMI YAKIN DENGAN MODEL SEPERTI ITU AKAN DI DAPATKANPEROLEHAN PERTAMBAHAN PENDAPATAN RETRIBUSI PASAR. FRAKSI ASA NDUMATIDAK YAKIN JIKA HASIL RETRIBUSI DI PASAR HANYA SEBESAR YANG DISAMPAIKANOLEH PETUGAS PASAR, MAKA DENGAN KEGIATAN INI DIHARAPKAN TERJADIPENINGKATAN PENDAPATAN PADA TAHUN 2012.20. PENGGUNAAN DANA UNTUK FASILITASI POKJANIS KNPB PADA TAHUN 2012MENALOKASIKAN DANA SEBESAR RP. 101.347.500, UNTUK MENELUSURI DANMENGUPAYAKAN PENGEMBALIAN DANA KNPB , MENURUT KAMI KURANG REALISTIS,

Page 13: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

13

KALAU KITA HARUS MENGHABISKAN DANA SEBESAR ITU, BUKANKAHTIDAK LEBIHBAIK JUSTERU DANA INI KITA TAMBAHKAN UNTUK MENJADI PERKUATAN MODALPETANI? SELAIN HAL TERSEBUT ADA JUGA DITEMUKAN DANA SURVEY LAPANGANDANA BERGULIR BAGI UMKM SEBESAR RP. 31.603.000,-APAKAH SPPD TIDAK CUKUPUNTUK MELAKSANAKAN KEGIATAN TERSEBUT, KALAU BEGITU KEMANA SPPD YANGDIANGGARKAN BANYAK DI SEKRETARIAT ITU ?21. DARI ANGGARAN KEGIATAN DI DINAS PERIDAGKOP KABUPATEN PAKPAK BHARATTAHUN 2012, TIDAK ADA SATU RUPIAHPUN YANG MENYENTUH KEPENTINGANMASYARAKAT SATU KECAMATAN PAGINDAR. PADA HAL DI SANA SUDAH ADA PEKANDAN BALAIRUNG YANG DIBANGUN DISPERINDAGKOP, APAKAH TIDAK SEBAIKNYAKALAU PASAR PAGINDAR DAPAT DIHIDUPKAN ATAUPUN DIOPERASIONALKAN PADATAHUN 2012 ?SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, PARA UNDANGAN YANG BERBAHAGIA !

22. UNTUK MENUNJUKKAN DAN MEMBUKTIKAN SEJARAH KOTA SALAK SEBAGAI KOTATERTUA DAN KOTA SEJARAH DI KABUPATEN DAIRI DAN KABUPATEN PAKPAKBHARAT DAN JUGA SEBAGAI CERMINAN BAHWA PAKPAK BHARAT DIHARAPKANDAPAT SEBAGAI BENTENG KEBUDAYAAN PAKPAK. BEBERAPA BANGUNANBANGUNAN TUA YANG SARAT DENGAN KESEJARAHAN SUDAH KITA RUNTUHKANDEMI MEMBANGUN AMBISI KITA TANPA MEMPERTIMBANGKAN MAKNA SEJARAHYANG ADA, UNTUK ITU FRAKSI ASA NDUMA MEMANDANG BAHWA KITABERKEWJIBAN MENGEMBALIKAN MARWAH ITU. MAKA FRAKSI ASA NDUMAMEMINTA PEMERINTAH PADA TAHUN 2012 DAPAT MEMBANGUN SAPO MBELLEN

PAKPAK , ATAUPUN SAPO NDENGGAL PAKPAK ATAUPUN SAPO ADAT PAKPAK DIPUSAT KOTA KECAMATAN SALAK UNTUK MENJADI BUKTI SEJARAH DANMENUNJUKKAN BAGAIMANA SESUNGGUHNYA MODEL RUMAH ATAUPUN SAPO ADATPAKPAK ? RUMAH TERSEBUT NANTINYA AKAN DIJADIKAN SEBAGAI LAMBANGKEMEGAHAN BUDAYA PAKPAK DI PAKPAK BHARAT. RUMAH TERSEBUT JUGADIHARAPKAN MENJADI PUSAT BUDAYA PAKPAK DI PAKPAK BHARAT, PUSATLATIHAN BUDAYA , PUSAT SEMINAR, PUSAT PERPUSTAKAAN DAN JUGA PUSATMUSEUM ALAT ALAT BUDAYA PAKPAK, FRAKSI ASA NDUMA SENANTIASA BERDOAKEPADA TUHAN AGAR PROGRAM INI DAPAT DIRIDHOI OLEH TUHAN YANG MAHAKUASA, DAN OLEH PARA LELUHUR PAKPAK DAN MEMBERI KETEGUHAN HATIKEPADA SAUDARA BUPATI MENYEPAKATI DANA PEMBANGUNAN TERSEBUT DAN

Page 14: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

14

FRAKSI ASA NDUMA SEPAKAT MENGUSULKAN PENGANGGARANNYA BERAPAPUNDIBUTUHKAN UNTUK ITU.23. DINAS PENDIDIKAN YANG DIRENCANAKAN MENDAPAT PAGU ANGGARAN SEBESARRP.91.493.907.027, ATAU SEBEBESAR 27,88 % KAMI PANDANG SUDAH TIDAK LOGIS.ARTINYA DENGAN DANA YANG DIMILIKI PADA TAHUN 2012, MAKA PENGALOKASIANANGGARAN KE DINAS PENDIDIKAN MELAMPAU BATASAN UNDANG-UNDANG HARUSDIKAJI MULANG, FRAKSI ASA NDUMA MEMINTA PEMERINTAH SUPAYA KEMBALIMERASIONALISASI ANGGARAN INI, JIKA TERNYATA ANGGARANNYA HARUS SEBESARITU, MAKA SUDAH ADA YANG SALAH KITA LAKSANAKAN DI PAKPAK BHARAT DIDALAM PENANGANAN DINAS PENDIDIKAN DAN BILA PERLU YANG SALAH TERSEBUTHARUS KITA AMPUTASI, AGAR JANGAN MENJADI PARASIT YANG MENGGEROGOTIKEUANGAN PAKPAK BHARAT SECARA TERUS MENERUS. KEMBALI KAMI MINTABADAN ANGGARAN DPRD DAN KOMISI C SUPAYA FOKUS MEMBAHAS ANGGARANDINAS PENDIDIKAN INI.24. DINAS PENDIDIKAN DIMINTA MENGHENTIKAN DAN MENGKAJI ULANGPENAMBAHAN PENDIRIAN SEKOLAH SMP SATU ATAP, FRAKSI ASA NDUMAMEMANDANG JUMLAH SMP SATU ATAP JIKALAU DITINJAU DARI SEGI KEBUTUHANDAN TINGKAT JARAK MURID SEBENARNYA SUDAH MELAMPAU KEBUTUHAN DIPAKPAK BHARAT, MAKA KAMI MEMANDANG SEHARUSNYA SMP SATU ATAP SUDAHDAPAT DIHENTIKAN. SECARA LANGSUNG KITA BANGGA MENDAPAT BANTUAN SMPSATU ATAP, AKAN TETAPI DI SISI LAIN KITA DITUNTUT TERUS MENTIAPKAN GURUYANG BUKAN SEDIKIT , PADA HAL YANG DIBTUHKAN ADALAH GURU BIDANG STUDYYANG BANYAK, DAN TIDAK TERTUTUP KEMUNGKINAN BAHWA SATU SEKOLAH SMPSATU ATAP KELAK AKAN DAPAT LEBIH BANYAK GURU DARI PADA MURIDNYA. MAKADENGAN PERTAMBAHAN SEKOLAH, SELALU AKAN TERJADI PERTAMBAHAN GURUJUGA, SEDANGKAN BILA DIHITUNG PERBANDINGAN ANTARA GURU DENGAN MURIDDI KABUPATEN PAKPAK BHARAT SEBENARNYA SUDAH TIDAK SEBANDING.25. BAHWA SEBAGAIMANA ANALISA DARI PAKAR PENDIDIKAN DIMANA 16,22 % GURU DISUMATERA UTARA MENGAJAR TIDAK SESUAI DENGAN BIDANG STUDY, YANG TERJADIPADA KEBANYAKAN TINGKAT SEKOLAH SD DAN SMP . MENYIKAPI PERMASALAHANINI, DINAS PENDIDIKAN HARUS MELAKSANAKAN PENDATAAN YANG BENAR AGARDAPAT MENCARI SOLUSINYA. BILA HAL INI BERLANJUT SECARA TERUS MENERUSMAKA AKAN DIRAGUKAN KWALITAS MURID YANG DIAJARNYA KARENA DIPANDANGTIDAK MEMILIKI KOMPETENSI MENGAJAR ATAS BIDANG SUTDY TERSEBUT,BUKTINYA SAJA BAHWA DI SMA NEGERI SALAK TERDAPAT 4(EMPAT) ORANG GURULATAR BELAKANG GURU AGAMA YANG DIKUMPUL OLEH DINAS PENDIDIKAN KE

Page 15: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

15

SANA , KEMUDIAN KARENA JAM MENGAJAR AGAMA TERBATAS LALU KEMUDIANDIBERIKAN MENGAJAR BIDANG STUDY YANG SEBENARNYA GURU TERSEBUT TIDAKMENGUASAINYA, MAKA SEPERTI KATA PEPATAH SEBUAH PEKERJAAN YANGDIBERIKAN KEPADA YANG BUKAN AKHLINYA , MAKA TINGGAL AKAN MENUNGGUKEHANCURAN BUKAN PRESTASI..26. PERLU JUGA RASANYA KAMI SAMPAIKAN BAHWA SEBENARNYA TUGAS GURU BUKANHANYA MENGAJAR SAJA, AKAN TETAPI LEBIH DARIPADA ITU TUGAS YANG LEBIHBESAR ADALAH BAGAIMANA PENDIDIK MAMPU MENCIPTAKAN PUSATPEMBELAJARAN YANG MENYENANGKAN. HAL SEPERTI INI MASIH SANGAT MINIMUNTUK UKURAN KABUPATEN PAKPAK BHARAT. FRAKSI ASA NDUMA MENGHIBAUPARA GURU, BAHWA SETIFIKASI YANG TELAH DIPEROLEH OLEH SEBAHAGIAN GURUADALAH MERUPAKN RAHMAT BAGI GURU, NAMUN DI SISI LAIN, TUNJANGANSERTIFIKASI YANG DITERIMA BILA TIDAK DIIMBANGI DENGAN PELAKSANAANTUGAS, AKAN DAPAT MENJADI MUSIBAH DI KEMUDIAN HARI . UNTUK ITU GURUDIAJAK SUPAYA TETAP SUNGGUH-SUNGGUH MELAKSANAKAN TUGAS SEBAGAISEORANG PENDIDIK DENGAN TANGGUNG JAWAB MORAL YANG TINGGI SEBAGAIPAHLAWAN TANPA TANDA JASA.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT, DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN ,

27. DI BIDANG KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KITA FRAKSI ASA NDUMA APRESIATIFATAS BERBAGAI UPAYA PEMERINTAH DALAM MENGGALI DAN MEMAJUKAN BUDAYAPAKPAK . FRAKSI ASA NDUMA MENDUKUNG SETIAP UPAYA PEMERINTAHMENJADIKAN PAKPAK BHARAT SEBAGAI PUSAT UTAMA BUDAYA PAKPAK. UNTUK ITUPEMERINTAH HARUS TETAP SIAP DI DALAM PENGALOKASIAN DANA DEMIPELESTARIAN BUDAYA . KAMI MENGUCAPKAN TERIMA KASIH KEPADASAUDARA BUPATI KARENA TELAH MEMULAI LANGKAH POSITIF DI DALAMMEMPERTAHANKAN DAN MENGEMBANGKAN BUDAYA PAKPAK PADA TAHUN 2011SEBAGAI TAHUN AWAL MASA KEPEMIMPINAN SAUDARA BUPATI DAN WAKILBUPATI . PENGISIAN PAKET KHUSUS BUDAYA PAKPAK DI TAMAN MINI INDONESIABULAN JULI TAHUN 2011, ADALAH MERUPAKAN KEBIJAKAN PENGEMBANGANBUDAYA PAKPAK KE DEPAN.NAMUN FRAKSI ASA NDUMA JUGA MENGUSULKANSUPAYA PEMERINTAH TERUS BERUPAYA MEMBERIKAN PEMBELAJARAN BUDAYAKEPADA MASYARAKAT SECARA MENYELURUH. FRAKSI ASA NDUMA MENGAJUKANBAGAIMANA KALAU PADA TAHUN 2012 PEMERINTAH MELAKUKAN REKAMANTERHADAP PELAKSANAAN KERJA MENDE DAN KERJA NJAHAT DENGAN MELIBATKANRATUSAN TOKOH MASYARAKAT. REKAMAN INIDILAKUKAN DENGAN PRAKTEK

Page 16: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

16

LANGSUNG DI LAPANGAN YANG DIPANDU OLEH PERSINABUL DAN DIIRINGI MUSIKTRADISISONIL PAKPAK YANG BAGUS , LALU DI- VCD KAN KEMUDIAN HASILNYADIBAGIKAN KEPADA SELURUH MASYARAKAT PAKPAK , SEHINGGA MASYARAKATPAKPAK TELAH DAPAT MEMAHAMIDAN MENGETAHUI PELAKSANAAN ADAT DANBUDAYA PAKPAK YANG SESUNGGUHNYA.28. DI BIDANG PARIWISATA SUNGGUHPUN BELUM MERUPAKAN PRIORITAS UTAMA DIPAKPAK BHARAT KAMI TETAP MENDORONG PEMERINTAH UNTUK MEMBERIKANPERHATIAN DI DALAM PENGELOLAAN. NAMUN BELAKANGAN KAMI KETAHUIBAHWA PARIWISATA HANYA MENGALOKASIKAN PENGELOLAAN WISATA LAEMBILULU, HAL SEPERTI INI SEBENARNYA TIDAK BAIK, SEHARUSNYA BEBERAPADAERAH WISATA HARUS DIPERHATIKAN SECARA RUTIN DENGAN PEMBINAAN YANGTIDAK TERPUTUS-PUTUS, SEBAB DENGAN TERPUTUSNYA PEMBINAAN WISATA ATASSEBUAH LOKASI WISATA , MAKA PERHATIAN ORANG TERHADAP DAERAH WISATAITUPUN AKAN TERPUTUS JUGA, DAN KETIKA ITU TERJADI MAKA AKAN SULITMENATANYA KEMBALI29. DINAS KESEHATAN DAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KALAU DIHITUNG-HITUNGPAGU ANGGARANYA PADA TAHUN 2012 DIPERKIRAKAN ADALAH SEBESAR RP.29.869.303.566,- ATAU 9, 101 %, ADALAH SEBUAH ANGGARAN YANG BENAR-BENARINGIN MENCAPAI SEBUAH PRESTASI DI BIDANG KESEHATAN. MAKA UNTUKMENYAHUTI PRINSIP TERSEBUT , SEHARUSNYA SELURUH JAJARAN DINASKESEHATAN DAN RSUD SUPAYA BENAR-BENAR MEMBERI PERHATIANNYA DANMENINGKATKAN KINERJA SERTA KEHADIRAN JUGA MENINGKATKANPRESTASI.PEMBANGUNAN FISIK YANG DIARAHKAN HARUS DIIMBANGI DENGANPENINGKATAN KWALITAS TENAGA MEDIS DAN TANPA ITU SEBESAR APAPUNGEDUNG YANG KITA BANGUN TIADA ARTINYA.MEMBERI KEPERCAYAAN KEPADAPUBLIK ADALAH LEBIH SULIT DARI PADA MEMBANGUN FISIK . UNTUK ITU BIDANGKESEHATAN INI HARUS BENAR-BENAR JUGA MEMILIKI TANGGUNGJAWAB YANGSAMA UNTUK KEGIATAN INI.30. DI BIDANG PEKERJAAN UMUM BAHWA RENCANA PELAKSANAAN DAN PRIORITASANGGARAN PADA TAHUN 2012 MENURUT KAMI MASIH BELUM MENGANUT AZASPEMERATAAN DAN KEADILAN.T ADALAH MASALAH AIR ATAUPUN PSAB, NAMUNDENGAN ANGGARAN 2012, KAMI MELIHAT BAHWA PENANGANAN MASALAH PSAB DIPUSAT KOTA DAN PERKANTORAN PEMERINTAH PAKPAK BHARAT BELUMMENDAPATKAN ALOKASI ANGGARAN UNTUK PENANGANAN YANG SERIUS.PENGADAAN PIPA BARU DARI BESI MUTLAK PERLU DIBUAT DENGAN YANGKEMUDIAN DISALURKAN PADA SEBUAH RESERVOAR RAKSASA DI SEKITAR

Page 17: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

17

PERKANTOR SINDEKA, LALU DARI RESERVOAR DIDISTRIBUSIKAN KEMBALI UNTUKPERKANTORAN DAN RUMAH PENDUDUK DAN KAMI YAKIN DIMANAPUN DI KISARANKOTA SALAK INI PASTI AKAN DAPAT DI AIRI, PENGGIUNAAN BESI SEBAGAI SALURANADALAH UNTUK MENJAGA AGAR TIDAK TERJADI KEBOCORAN DAN MEMPUNYAITINGKAT KESULITAN KERUSAKAN . JIKA AIR BELUM TERJAMIN, MAKA KEBERSIHANPERKATORAN DAN RUMAH-RUMAH PENDUDUK DIPASTIKAN AKAN TIDAK DAPATTERPELIHARA, FRAKSI ASA NDUMA MEMBERI MASUKAN INI AGAR PEMERINTAHDAPAT MENANGANINYA DENGAN SERIUS.31. PEMBANGUNAN DAN PENANGAN DAERAH IRIGASI DARI 83 DAERAH IRIGASI, BARUDIKONSENTRASIKAN PADA 40 DAERAH IRIGASI, ITUPUN MENDAPAT ALOKASI DANAYANG TIDAK MERATA. SELAIN HAL TERSEBUT MASIH BANYAK JUGA DAERAH IRIGASIYANG BELUM MASUK DAFTAR DI KEMENTERIAN PU DIRJEN PENGAIRAN IRIGASI,MENYEBABKAN BANYAK DAERAH IRIGASI YANG SAMA SEKALI BELUM PERNAHMENDAPAT JAMAHAN PEMBANGUNAN IRIGASI .32. DINAS PEKERJAAN UMUM DENGAN ALOKASI HANYA SEKITAR RP. 38.969.196.967,DIPANDANG TERLALU SEDIKIT MENDAPAT ANGGARAN BILA DIBANDING DENGANBESAR DAN LUASNYA YANG HARUSA DITANGANI DINAS PEKERJAAN UMUM. NAMUNDEMIKIAN DINAS PEKERJAAN UMUM JUGA HARUS BIJAK DAN MAMPU MELIHATSKALA PRIORITAS, UNTUK ITU TIDAK SALAH JIKALAU PENGASPALAN JALAN LINGKARKANTOR CAMAT SIEMPAT RUBE KE KUTA JUNGAK DAPAT DILAKSANAKAN PADATAHUN INI, JUGA SEBAGAI DAERAH AGROBISNIS SUPAYA DAPAT MEMBANGUNINFRASTRUKTUR UNTUK MENDUKUNG HASIL AGROBISNIS TERSEBUT, DEMIKIANJUGA JALAN LINGKAR KUTA PINANG DAN BALAI DESA SIEMPAT RUBE IV, PERLUUNTUK DIASPAL.SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT DAN PARA UNDANGAN YANG KAMI MULIAKAN !ASUMSI RAPBD 2012.TERKAIT MENGENAI RAPBD KABUPATEN PAKPAK BHARAT KARENA MASIH BERUPAASUMSI MENUNGGU KETETAPAN YANG LEBIH LANJUT, MAKA BERSAMA INI KAMISAMPAIKAN ASUMSI APBD KABUPATEN PAKPAK BHARAT SEBAGAI BERIKUT :ASUMSI PENDAPATAN KABUPATEN PAKPAK BHARAT PADA TAHUN 2012DITARGETKAN SEBESAR Rp. 302.674.567.451,- YANG TERDIRI DARI PENDAPATAN ASLIDAERAH, DANA PERIMBANGAN DAN DANA LAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH.PENDAPAN ASLI DAERAH DITARGETKAN SEBESAR RP. 6.270.625.085, YANG TERDIRIDARI PAJAK DAERAH RP. 840.523.085,- RETRIBUSI DAERAH RP. 1.995.102.000.- HASIL

Page 18: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

18

KEKAYAAN DAERAH YANG DIPISAHKAN SEBESAR RP. 1.200.000.000,- DAN LAIN-LAINPENDAPATAN DAERAH YANG SAH RP. 2.235.000.000,-DANA PERIMBANGAN ADALAH BERJUMLAH RP. 279.852.827.490,- YANG TERDIRIDARI DANA BAGI HASIL PAJAK/ BAGI HASIL BUKAN PAJAK RP. 21.401.653.490,- DANAALOKASI UMUM SEBESAR RP. 232.990.274.000,- dan DANA ALOKASI KHUSUS RP.25.460.900.000,-SEDANGKAN LAIN-LAIN PENDAPATAN YANG SAH ADALAH SEBESAR RP.16.551.114.876.-YANG TERDIRI DARI DANA BAGI HASIL PAJAK DARI PROPINSI DANPEMERINTAH DAERAH LAINNYA RP.3.270.154.876.- DANA PENYESUAIAN DAN OTONOMIKHUSUS RP. 9.000.000.000.- SERTA BANTUAN KEUANGAN PROPINSI ATAU PEMERINTAHDAERAH LAINNYA RP. 4.280.960.000,-BELANJA DAERAH YAITU BELANJA TIDAK LANGSUNG DAN BELANJA LANGSUNGADALAH SEBESAR RP. 328.197.497.292. YANG TERDIRI DARI :BELANJA TIDAK LANGSUNG ADALAH SEBESAR RP. 157.096.878.540.-.-TERDIRI DARIBELANJA PEGAWAI SEBESAR RP. 133.138.853.140,-BELANJA HIBAH RP. 4.690.030.000,-BELANJA BANTUAN SOSIAL RP. 14.812.077.400,-BELANJA BANTUAN KEUANGAN KEPADAPROPINSI/KABUPATEN/KOTA DAN PEMERINTAH DESA SEBESAR RP. 3.455.918.000,-,-DANBELANJA TIDAK TERDUGA SEBESAR RP. 1.000.000.000,-BELANJA LANGSUNG ADALAH SEBESAR RP. 171.100.618.752,- YANG TERDIRI DARIBELANJA PEGAWAI RP.8.729.886.402,- BELANJA BARANG DAN JASA RP. 85.022.566.479,- DANBELANJA MODAL SEBESAR RP. 77.348.165.871,-SEDANGKAN PEMBIAYAAN DAERAH YANG DIHARAPKAN MENUTUPI DEFISIT AKANDIPEROLEH DARI PENERIMAAN PEMBIAYAAN DAERAH SISA LEBIH PERHITUNGAN TAHUNANGGARAN SEBELUMNYA SEBESAR RP.27.372.929.841, DAN PENGELUARAAN PEMBIAYAANDAERAH BERUPA PEMBERIAN PINJAMAN DAERAH RP.1.850.000.000.PENUTUPDEMIKIANLAH PEMANDANGAN UMUM FRAKSI ASA NDUMA INI KAMI SAMPAIKANPADA SIDANG PARIPURNA YANG TERHORMAT INI, , KAMI MENYADARI MASIH BANYAK YANGBELUM TERSAJIKAN DENGAN BAIK, KESEMUANYA ITU AKAN DICOVER NANTINYA PADAPEMANDANGAN AKHIR FRAKSI SETELAH KEMBALI MELAKSANAKAN RAPAT RAPAT KOMISIDAN BADAN ANGGARAN.

Page 19: Pemandangan Umum RAPBD 2012

Approv

ed

19

DI DALAM PENYAMPAIAN INI TENTUNYA ADA KEKURANGAN-KEKURANGAN DANKESILAPAN KAMI SERTA MUNGKIN ADA HAL-HAL YANG KURANG BERKENAN DI HATISAUDARA-SAUDARA, UNTUK ITU FRAKSI ASA NDUMA DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARATMEMINTA KEPADA SEGENAP PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD PAKPAK BHARAT, SAUDARABUPATI DAN WAKIL BUPATI, PARA MUSPIDA, SAUDARA SEKDA, PARA PEJABAT PAKPAKBHARAT DAN PESERTA SIDANG YANG TERHORMAT DAPAT MEMAKLUMINYA.DEMIKIAN , TERIMA KASIH DAN NJUAH-NJUAH BANTA KARINASALAK, 16 NOPEMBER 2011FRAKSI ASA NDUMADEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAHKABUPATEN PAKPAK BHARATKETUA, WAKIL SEKRETARIS,MANSEHAT MANIK,S.Pd.SE,M.Pd. LUKMAN PADANG

1. JUANDA BANUREA SEKRETARIS ___________________2. GENDI BANUREA WAKIL KETUA ___________________3. MHD. SAID DARWIS BOANGMANALU ANGGOTA ___________________4. RINCONG BOANGMANALU ANGGOTA ___________________5. EDISON MANIK,SE. PENASEHAT ___________________