15
1 PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATERI RELASI DAN FUNGSI DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK SMP MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PLAYER SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Matematika Oleh : TIA KUSTIANA 0901060134 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2014

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

  • Upload
    others

  • View
    2

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

1

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATERI RELASI

DAN FUNGSI DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK SMP

MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PLAYER

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Matematika

Oleh :

TIA KUSTIANA

0901060134

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2014

Page 2: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

2

ii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 3: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

3

iii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 4: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

4

iii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 5: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

5

iv

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 6: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

6

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk: menghasilkan media pembelajaran

pada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP

menggunakan adobe flash player, mengetahui kevalidan media

pembelajaran dilihat dari para ahli pada materi relasi dan fungsi dengan

pendekatan kontekstual untuk siswa SMP, mengetahui respon siswa dan

guru terhadap media pembelajaran pada materi relasi dan fungsi dengan

pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash player.

Model pengembangan perangkat pembelajaran yang digunakan mengacu

pada model 4-D yang sudah dimodifikasi yang terdiri dari empat tahap.

Yaitu Define (pendefinisian), Design (desain), Develop (pengembangan),

Disseminate (pendesiminasian). Media adobe flash player ini dinilai

valid oleh para validator, respon guru dalam media ini dalam kategori

“sangat membantu”, dan respon siswa terhadap media pembelajaran

dalam kategori “membantu” dan mendapat respon positif.

Kata kunci : Media Pembelajaran, Kontekstual, Adobe Flash Player

v

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 7: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

7

HALAMAN MOTTO

“Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu,

Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar”

(Q.S. Al-Baqarah : 153)

“Kejujuran adalah dasar yang sangat penting untuk sukses, tanpa kejujuran tidak akan ada

keyakinan dan kemampuan untuk bertindak”

vi

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 8: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

8

PERSEMBAHAN

Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas semua rahmat dan

hidayah-Nya yang telah dilimpahkan. Skripsi ini kupersembahkan

untuk:

Kedua orang tuaku (Bapak Kuwatno dan Ibu Sutinem) yang

senantiasa ada saat suka maupun duka, selalu memanjatkan doa

untukku dalam setiap sujudnya, dan selalu memberikan nasihat

dan dukungan untukku.

vii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 9: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

9

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas ridha dan hidayah-Nya, penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurahkan kepada

junjungan kita Nabi besar Muhammad saw beserta keluarga dan sahabatnya.

Penulis menyadari bahawa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna serta masih

banyak sekali kekurangannya. Semoga skripsi ini dapat memberi manfaat bagi para

pembaca sehingga dapat menambah pengetahuan. Penyelesaian skripsi ini tidak terlepas

dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak yang telah memberikan bantuan yang

sangat berarti bagi penulis, baik secara moral maupun materi. Untuk itu, penulis

mengucapkan terimakasih kepada:

1. Dr. Syamsuhadi Irsyad, S.H, M.H, Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

2. Drs. Ahmad, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberi ijin penelitian.

3. Erni Widiyastuti, M.Si, selaku Ketua Prodi Matematika dan pembimbing II yang

senantiasa sabar memberikan bimbingan, motivasi, dan pengarahan kepada peneliti

dalam penyusunan skripsi.

4. Chumaedi Sugihandardji, M.Si, selaku pembimbing I yang senantiasa sabar,

membimbing dan mengarahkan dalam penyusunan skripsi.

5. Dosen Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah

Purwokerto yang telah memberikan ilmunya kepada kami.

6. Kepala sekolah SMP PGRI Sumbang yang telah memberikan ijin dan kesempatan

kepada penulis untuk bisa melakukan penelitian.

viii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 10: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

10

7. Siswa SMP PGRI Sumbang yang telah memberikan bantuan yang tidak dapat penulis

sebutkan satu persatu.

8. Terimakasih pada Mas Dikin Priyanto yang telah memberikan semangat, doa dan

nasihat selama ini, serta adikku tersayang Vita Wijiarti yang selalu memberikan

semangat, canda, dan tawa.

9. Sahabat-sahabatku Diah, Diana, Silvy, Ika, Thea, Gathit terimakasih untuk semangat

dan nasihat dari kalian.

10. Teman-teman An Nisa Kost (Dewi, Ami, Nana, Dian, Endah, Ari) serta semua adik-

adik kosku terimakasih untuk doa, nasihat, canda, tawa, serta semangat dari kalian.

11. Semua teman-teman seperjuangan Program Studi Pendidikan Matematika Universitas

Muhammadiyah Purwokerto angkatan 2009.

Penulis menyadari adanya kekurangan dalam penulisan skripsi ini, untuk itu

kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun senantiasa kami harapkan.

Semoga semua bimbingan, dorongan, dan bantuan yang telah diberikan kepada peneliti

mendapatkan pahala dari Allah SWT. Teriring harapan semoga skripsi ini dapat

bermanfaat khususnya bagi peneliti dan pembaca.

Purwokerto, Juli 2014

Peneliti

ix

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 11: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

11

DAFTAR ISI

Halaman Judul .......................................................................................................... i

Halaman Persetujuan ................................................................................................ ii

Halaman Pengesahan ............................................................................................... iii

Surat Pernyataan ...................................................................................................... iv

Abstrak ...................................................................................................................... v

Halaman Motto ......................................................................................................... vi

Persembahan ............................................................................................................. vii

Kata Pengantar .......................................................................................................... viii

Daftar Isi ................................................................................................................... x

Daftar Tabel .............................................................................................................. xii

Daftar Diagram ......................................................................................................... xiii

Daftar Lampiran ........................................................................................................ xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .......................................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ..................................................................................... 3

C. Tujuan Penelitian ...................................................................................... 4

D. Manfaat Penelitian .................................................................................... 4

x

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 12: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Media Pembelajaran ................................................................................. 6

B. Adobe Flash Player ................................................................................... 12

C. Pendekatan Kontekstual ............................................................................ 13

D. Model Pengembangan Perangkat Pembelajaran 4-D ................................ 18

E. Materi Relasi dan Fungsi ........................................................................... 21

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ......................................................................................... 22

B. Pengembanagan Media Pembelajaran Adobe Flash Player ....................... 22

C. Metode Pengumpulan Data ....................................................................... 31

D. Teknik Analisis Data ................................................................................ 33

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Pengembangan Media Adobe Flash Player .................................... 36

B. Pembahasan ............................................................................................... 57

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ............................................................................................... 61

B. Saran ......................................................................................................... 62

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................. 63

xi

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 13: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

13

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kriteria Validasi Analisis Rata-rata ............................................... 34

Tabel 2. Kriteria Respon Guru ..................................................................... 35

Tabel 3. Nama-nama Validator .................................................................... 47

Tabel 4. Hasil Angket Validator .................................................................. 48

Tabel 5. Revisi .............................................................................................. 50

Tabel 6.1 Hasil Angket Respon Guru .......................................................... 63

Tabel 6.2 Hasil Angket Respon Siswa ......................................................... 54

xii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 14: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

14

DAFTAR DIAGRAM

Diagram 1.1 Model Pengembangan Perangkat Pembelajaran 4-D Thiagarajan. 19

Diagram 1.2 Modifikasi Model Pengembangan Thiagarajan ........................ 30

Diagram 2. Analisis Materi Relasi dan Fungsi ............................................. 41

Diagram 3.1 Analisis tugas untuk menjelaskan dengan kata-kata dan menyatakan

masalah sehari-hari yang berkaitan dengan relasi dan fungsi ... 42

Diagram 3.2 Analisis tugas untuk menghitung nilai fungsi ........................... 43

Diagram 3.3 Analisis tugas untuk menentukan bentuk fungsi jika nilai dan data

fungsi diketahui ........................................................................ 44

Diagram 3.4 Analisis tugas untuk menyusun tabel pasanagan nilai peubah dengan

nilai fungsi ............................................................................... 44

Diagram 3.5 Analisis tugas untuk menggambar grafik fungsi pada koordinat

Cartesius ................................................................................... 44

Diagram 4.1 Flowchart Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Adobe

Flash Player ............................................................................. 46

xiii

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014

Page 15: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA ...repository.ump.ac.id/4958/1/Tia Kustiana_JUDUL.pdfpada materi relasi dan fungsi dengan pendekatan kontekstual untuk SMP menggunakan adobe flash

15

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A Media Pembelajaran Menggunkan Adobe Flash Player ......... 64

Lampiran B Lembar Validasi dan Angket Respon Guru dan Siswa .............. 99

Lampiran C Surat-Surat ................................................................................. 119

xiv

Pengembangan Media Pembelajaran…, Tia Kustiana, FKIP UMP, 2014