33
Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah dalam Pembangunan Nasional Disampaikan pada Konferensi Kuartalan IndonesiaX ke-12 dengan Tema “Government Procurement Procedures: 2019 Onward” Jakarta, 25 Juni 2019 Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas

Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

  • Upload
    others

  • View
    7

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah dalamPembangunan Nasional

Disampaikan pada Konferensi Kuartalan IndonesiaX ke-12 dengan

Tema “Government Procurement Procedures: 2019 Onward”

Jakarta, 25 Juni 2019

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas

Page 2: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Sistematika

1. Pengantar

2. Visi Indonesia 2045

3. Rancangan Teknokratik RPJMN 2020-2024

4. Rancangan Rencana Kerja Pemerintah 2020

5. Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa

2

Page 3: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

1. Pengantar

3

Page 4: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Amanat Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional

4

UUD 45 (VISI MISI ABADI)VISINegara Indonesia yang Merdeka, Bersatu, Berdaulat, Adil, dan Makmur

MISI• Melindungi Segenap Bangsa Indonesia

• Memajukan Kesejahteraan Umum

• Mencerdaskan Kehidupan Bangsa

• Ikut Melaksanakan Ketertiban Dunia yang Berdasarkan Kemerdekaan,

Perdamaian Abadi dan Keadilan Sosial

RPJPN (Visi Misi Interim, 2005-2025)

RPJMN(2004-2009)

RPJMN(2010-2014)

RPJMN(2015-2019)

RPJMN(2020-2024)

dst ...

4

Page 5: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Visi dan Misi Pembangunan Jangka Panjang

5

VISI

INDONESIA

2025 RPJMN 2005-2025

INDONESIA YANG

MANDIRI, MAJU, ADIL DAN

MAKMUR

Mampu mewujudkan kehidupan

sejajar dan sederajat dengan

bangsa lain dengan

mengandalkan pada

kemampuan dan kekuatan

sendiri.

MANDIRIDiukur dari kualitas SDM,

tingkat kemakmuran, dan

kemantapan sistem dan

kelembagaan politik dan

hukum.

MAJUTidak ada

pembatasan/diskriminasi

dalam bentuk apapun, baik

antar individu, gender,

maupun wilayah.

ADILTerpenuhi seluruh kebutuhan

hidupnya, sehingga dapat

memberikan makna dan arti

penting bagi bangsa-bangsa

lain.

MAKMUR

5

Page 6: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Capaian Bidang SDM, Kependudukan, Iptek, dan Kebudayaan

6

Peringkat GlobalCompetitiveness Index (GCI) naik.

2005-2006: 692017-2018: 36

Pendidikan Kesehatan Iptek Kebudayaan Kesetaraan

Gender

Indeks Pemberdayaan Gender (IDG)

meningkat.

2010: 68,15%

2017: 71,74%

Kontribusi ekonomi kreatif berbasis seni budaya terhadap PDB meningkat.

2010: Rp 525,96 Triliun

2016: Rp 922,59 Triliun

21 3 54 6 7

Indeks

Pembangunan

Manusia (IPM)

meningkat.

70,81(2017)

66,53(2010)

Kependudukan

Rata-rata

jumlah anakyang dilahirkanmenurun.

TFR 2003 : 2,63

2015 : 2,28*

*SUPAS

Rata-rata lama sekolahmeningkat.2005: 7,30 tahun2017: 8.45 tahun

Angka Melek Huruf meningkat.2005: 90,9 %2017: 95,50 %

Angka Kematian

Ibu menurun.

2010: 346

2015: 305

(per 100.000

kelahiran hidup)

Stunting Baduta

menurun.

2013: 37,2%

2016: 26,1%

Kepesertaan JKN

meningkat.

2015: 156,8 juta jiwa

2018: 207,8 juta jiwa

Page 7: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Penguatan Konektivitas dan Infrastruktur Pendukung

7

KonektivitasLaut danMultimoda

Transportasi Perkotaan

Pembangunan Angkutan Massal

Perkotaan Berbasis Rel*

Pembangunan Bus Rapid Transit dan Sistem Transit

2014 = 3 kota2018 = 9 kota

2005 = 3 kota2018 = 25 kota

2014 = 6-7

2018 = 4-5

2005 = 193

2018 = 340

2005 = 48

2018 = 152

2005 = 26.866

2018 = 47.017

2005 = 187

2018 = 254

Dwelling Time(hari)

Jumlah Pelabuhan (lokasi)

Angkutan Laut Perintis (rute)

Panjang Jalan Tol

(km)

Panjang Jalan Nasional (km) kumulatif

Jumlah Bandar Udara (lokasi)

2005 = 663,8

2018 = 1.340

Transportasi

1

Perumahan

Permukiman

Capaian Akses Air Minum

Capaian Akses Sanitasi

Kontribusi dalam Penyediaan

Perumahan Layak

Tahun 2005 : 47,62%

Tahun 2018 : 61,29%

Tahun 2007 : 58,77%

Tahun 2018 : 74,58%

Pembangunan Hunian

Layak Baru Tahun 2005-

2017:

4.171.987 unit.

Peningkatan Kualitas Hunian Tahun 2005-2017:2.906.364 unit.

2

Sumber Daya Air

KAPASITAS AIR BAKU DIBANGUN

86,34m3/dtk

2005-2018

ONE RIVER ONE MANAGEMENT ONE

CONSOLIDATED PLANNING

53 dari 128Wilayah Sungai

Telah Memiliki Pola

Pengelolaan

Sumber Daya Air

LUAS LAHAN BERIRIGASI (JUTA HA)

2005

20188.5

9.8

20052018

178

227JUMLAH WADUK (BUAH)

3

Energi dan

Ketenagalistrikan

KapasitasPembangkit Listrik

2005: 26,1 GW2018: 62,6 GW

Rasio Elektrifikasi

98,30%

(2018)62,09%

(2005)

Infrastruktur JaringanGas Kota

2010: 77.833 SR2017: 373.190 SR

12,5%

(2017)0,7%

(2005)

4

TIK

Pengguna internet2004: 5,17%2017: 54,68%

Penetrasi telepon seluler2004: 13,98%2018: 166,20%

Desa blank spot2004: 43.0002018: 4.474

5

Page 8: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

2. Visi Indonesia 2045

8

Page 9: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

9

Page 10: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

10

Page 11: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

11

Page 12: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

12

Page 13: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

13

Demografi dan Urbanisasi

Page 14: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

14

Page 15: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

15

Page 16: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

16

Page 17: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

3. RPJMN 2020-2025 (RANCANGAN TEKNOKRATIK)

17

Page 18: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Kerangka Pembangunan Rancangan Teknokratis RPJMN 2020-2024

Mewujudkan masyarakat Indonesia yang mandiri, maju, adil, dan makmur melalui percepatan pembangunan di berbagai bidang

dengan menekankan terbangunnya struktur perekonomian yang kokoh berlandaskan keunggulan kompetititf di berbagai wilayah

yang didukung oleh SDM berkualitas dan berdaya saing

Berdaulat, Maju, Adil Dan MakmurVISI 2045

Development Constraints : Kondisi Pembiayaan Kondisi Sumber Daya Alam

2020-2024

Indonesia Berpenghasilan Menengah-Tinggi yang Sejahtera, Adil, dan BerkesinambunganTEMA

PENGARUSUTAMAAN

Kaidah Pembangunan : Membangun Kemandirian Menjaga KeberlanjutanMenjamin Keadilan

Kerentanan

Bencana dan

Perubahan Iklim

Tata Kelola Kesetaraan

GenderModal Sosial Budaya

18

Pariwisata, Ekonomi Kreatif

dan Digital

FOKUS PEMBANGUNAN

MANUSIA

FOKUS

PEMBANGUNAN

KEWILAYAHAN

FOKUS PEMBANGUNAN

EKONOMI

Pelayanan Dasar dan

Perlindungan Sosial

Pangan Sentra-Sentra

Pertumbuhan

SDM Berkualitas dan

Berdaya Saing

FOKUS

PEMBANGUNAN

INFRASTRUKTUR

Transportasi

Telekomunikasi

Hukum dan Regulasi

Pertahanan dan Keamanan

Politik

1

2

1

Energi2

3

Industri Manufaktur4

Komoditas Unggulan

Daerah

Pertumbuhan

Perkotaan

1

2

3

1

2

1

2

3

Kelautan dan Kemaritiman 5

Sumber Daya Air3

Perumahan dan

Pemukiman4

FOKUS PEMBANGUNAN POLITIK,HUKUM, PERTAHANAN & KEAMANAN

Pembangunan Karakter

Bangsa3

Transformasi Digital

18

Page 19: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Tema Rancangan Teknokratik RPJMN 2020-2024

19

Berpenghasilan Menengah-Tinggi

• Transformasi struktural berjalan.

• Produktivitas tenaga kerja meningkat.

• Iklim investasi kondusif.

• GNI per kapita USD 3.896 – USD

12.055.

Sejahtera

• Pertumbuhan penduduk seimbang.

• Kualitas hidup meningkat.

• Perilaku disiplin dan beradab.

• SDM berkualitas dan berdaya saing.

Adil

• Ketimpangan menurun.

• Redistribusi berjalan baik.

Berkesinambungan

• RPJMN memperhatikan daya dukung dan

daya tampung (Low Carbon Development).

• RPJMN selaras dengan agenda

pembangunan global dan nasional (SDGs).

“Indonesia Berpenghasilan Menengah-Tinggi yang Sejahtera,

Adil, dan Berkesinambungan”

Page 20: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

Pengarusutamaan dalamRancangan Teknokratik RPJMN 2020-2024

20

Page 21: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

4. RancanganRencana Kerja Pemerintah 2020

21

Page 22: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

22

Pencapaian Pembangunan

TINGKATPENGANGGURAN

turun menjadi

5,34%6,18%

(2015)

5,34%(2018)

ANGKAKETIMPANGAN turun menjadi

0,384 dan semakin membaik

Sumber: Sakernas, Agustus 2018Catatan: Sakernas Februari 2019 menyebutkan bahwa telah tercipta 2,29 juta lapangan kerja, sehingga TPT menjadi 5,01%.

INDEKS PEMBANGUNAN

MANUSIAnaik menjadi

71,3969,55

(2015)

71,39(2018)

Tingkat kemiskinan turun menjadi 9,66% dan jumlah penduduk

miskin berkurang menjadi 25,67 juta jiwa*.

Persentase penduduk miskin berkurang(persen)

Jumlah penduduk miskin berkurang(juta jiwa)

10,96 2014 (Sept)

9,662018 (Sept)

27,73 2014 (Sept)

25,672018 (Sept)

Sumber: Susenas, September 2012-Maret 2018

Sumber: Susenas, September 2018

0,4060,414 0,408 0,402 0,397 0,394 0,393 0,391 0,389 0,384 0,380

0,385

0,3

0,35

0,4

0,45

Ind

eks

Nasional Target RKPSumber: Bappenas dan BPS (perhitungan dengan metode baru)

22

Page 23: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

IPM Indonesia terusMeningkat dan Sudah MasukKategori Tinggi

Capaian Komponen Pembentuk IPM

Tahun 2018 & Target 2019-2020

Angka Harapan Hidup Saat Lahir meningkat

71,20 tahun(Capaian 2018)

Rata-rata Lama Sekolah penduduk 25+ tahun meningkat

8,17 tahun(Capaian 2018)

Pengeluaran per kapita disesuaikan meningkat(dalam ribu rupiah)

11.059(Capaian 2018)

Harapan Lama Sekolah penduduk 7 tahun meningkat

12,91 tahun(Capaian 2018)

71,30 tahun(Target 2019)

71,47 tahun(Target 2020)

8,30 tahun(Target 2019)

11.131 (Target 2019)

13,21 tahun(Target 2019)

8,39 tahun(Target 2020)

13,41 tahun(Target 2020)

11.283(Target 2020)

Sumber: Bappenas dan BPS (perhitungan dengan metode baru)

Perkembangan Capaian

Indeks Pembangunan Manusia (IPM)

Indonesia 2014-2018 &

Target 2019-2020

23

Page 24: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Indeks Pembangunan Manusia (IPM)

(nilai)

Tingkat Kemiskinan(persen)

Pertumbuhan Ekonomi(persen)

72,51

8,5 – 9,0

5,2 - 5,5

Tingkat PengangguranTerbuka (TPT)

(persen)

4,8-5,1

Gini Rasio(indeks)

0,375 – 0,380

Target Pembangunan Tahun 2020

24

Page 25: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Sasaran Pertumbuhan Ekonomi 2020

25

5,2 – 5,5PERTUMBUHAN EKONOMI

Pertanian: 3,7 – 3,9

Pertambangan: 1,8 – 2,0

Industri: 4,9 – 5,4

Listrik:4,1 – 4,4

Perdagangan:5,3 – 5,7

Konstruksi:5,6 – 5,9

Infokom:7,1 – 7,5

Jasa Keuangan:6,1 – 6,6

Transportasi:7,0 – 7,1

C: 4,9 – 5,1

G: 4,1 – 4,3

I: 6,9 – 7,3

X: 4,7 – 6,6

M: 5,5 – 7,1

Page 26: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Tahun 2020

26

Page 27: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

RKP 2020 merupakan RKP transisi menuju RPJMN 2020 – 2024, untuk itu dilakukan :

• Reviu efektivitas dan efisiensi program

• Reviu/Identifikasi kontribusi Masyarakat-Dunia Usaha-BUMN-Pemerintah dalam pendanaan program

Kerangka Pendanaan

27

Melalui CSR, filantropis, waqaf, ZIS

Kerjasama Pemerintahdan Badan Usaha

(KPBU) danPembiayaan Investasi

Non AnggaranPemerintah (PINA)

Mendukung prioritaspembangunan.

Infrastruktur ekonomi dansosial yang memilikikelayakan ekonomi.

Penugasankepada BUMN

APBN : Memperkuat pengendalianmelalui penyiapan Proyek Prioritas(“satuan 3”)

APBD : Mengembangkan output based transfer melalui DAK Penugasan danHibah Daerah untuk mengamankanprioritas pembangunan di daerah

▪ Mendorong pertumbuhanekonomi

▪ Meningkatkan pelayananpada masyarakat.

Dirarahkan utamanya pada:▪ Fungsi absolut pemerintah (antara

lain politik, hankam).▪ Pelayanan dasar (antara lain

pendidikan, kesehatan, perumahan) dengan Standar Pelayanan Minimal.

MASYARAKAT DUNIA USAHA BUMN PEMERINTAHPemangku Kepentingan

Mekanisme

Keterangan

Page 28: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK INDONESIA

5. Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasadalam Percepatan Pencapaian Sasaran Pembangunan

28

Page 29: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

29

TIM KOORDINASI SPBE NASIONAL

Menteri Dagri• Mengoordinasikan proses

bisnis Pemda

• Mengoordinasikanpenerapan SPBE di Pemda

Menteri PPN/ Bappenas• Mengoodinasikan perencanaan

SPBE K/L dan Nasional

• Mengoordinasikan tata keloladata dan manajemen data

Menteri Keuangan• Mengoordinasikan

penganggaran SPBE K/L danNasional

Menteri Kominfo• Mengoordinasikan

pembangunan aplikasi

• Mengoordinasikan

pembangunan infrastruktur TIK

• Kebijakan umum audit TIK

• Melaksanakan manajemen aset

TIK dan Layanan

Kepala BPPT• Melaksanakan audit

Infrastruktur SPBE Nasional danAplikasi Umum

• Menetapkan manajemenpengetahuan dan alih teknologi

Kepala BSSN• Melaksanakan pengamanan

SPBE

• Menyusun standar keamanan

SPBE Nasional

• Menetapkan manajemen dan

melaksanakan audit keamanan

SPBE

MenteriPANRB

MenteriDagri

MenteriKominfo

MenteriKeuangan

MenteriPPN/

Bappenas

KepalaBSSN

KepalaBPPT

Menteri PANRB• Mengoordinasikan

seluruh aktivitas SPBE

Nasional

• Mengoordinasikan proses

bisnis pemerintahan

• Menetapkan aplikasi

umum

• Menetapkan manajemenrisiko, SDM, perubahan

PASAL 59 PERPRES 95/2018 ANGGOTAKETUA

Sumber: Kementerian PANRB

Page 30: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Peran Strategis PBJ dalam Pembangunan Nasional

Perlu dukungan PBJ yang handal dan efisien

PN

1

PN

2

PN

3

PN

4

PN

5

Page 31: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

REPUBLIK

INDONESIA

Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah diarahkan pada:

1. Penerapan policy mix antara demand side dan supply side di sektor industri pengolahan guna menciptakan nilai tambah ekonomi.• Cognitive procurement dengan artificial intelegence untuk

mendeteksi kebutuhan barang/jasa pemerintah • Kerjasama N-Helix (Pemerintah-Perguruan Tinggi-

Swasta/Industri-Masyarakat-Individu untuk mengembangkan inovasi pengadaan.

• Pemberian insentif fiskal bagi R&D.

2. Peningkatan peran dan daya saing UKM, industri dalam negeri, serta pelaku usaha dalam pengadaan barang jasa pemerintah.• Kebijakan peningkatan kapasitas UMKM dalam pengadaan.• Pengembangan kemitraan dengan industri dalam negeri.

3. Pembinaan terhadap SDM pengadaan khususnya di daerah• Metode pembelajaran di daerah terpencil dan secara

demografi sukar dijangkau akan lebih secara remote learning. • KPBU yang melibatkan pemerintah daerah dan BUMD.

4. Penerapan 100% e-procurement dan penyederhanaan syarat/prosedur pengadaan.

Peran Strategis PBJ dalam Pembangunan Nasional

Memberikan Dampak

Pelaksanaan kegiatan proyek prioritas terlaksana lebih cepat, efisien, dan transparan.

1

2

3

Berkontribusi pada peningkatan peringkat Indonesia dalam Global Competitiveness Index4.0.

Percepatan realisasi penyerapan anggaran pada kegiatan proyek prioritas secara efisien dan akuntabel.

Page 32: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

Peran PBJ dalam Percepatan Pelaksanaan Proyek Prioritas 2020

PrioritasNasional

2020

300-anProyek

Prioritas2020

Proyek prioritas di KL1. Dana Desa - KemdesPDT.2. PKH – Kemsos.3. Vokasi – Kemnaker.

Kemhub, KemESDM, dll.4. Jaminan sosial bagi petani

dan nelayan – Kemtan, KemKP, Kemhut.

5. Proyek Infrastruktur dengan skema pembiayaan KPBU –Kemhub, KemPUPR.

6. Proyek terkait “Ketahanan Pangan” – Kemtan.

7. Proyek terkait “Ketahanan Air” – KemPUPR.

8. Dll.

FasilitasiMinimal20 KL

Katalog Sektoral

Perlindungan dan bantuansebagai saksi ahli dari LKPP

IT BackboneE-Katalog

Kriteria Barang dalam Katalog Sektoral

(TKDN, Green Products, SDGs, Halal)

PenguatanJabfung

Penguatan UKPBJ Daerahdan Penguatan Jabfung

Penguatan Payung Regulasi Mekanisme Kerja

Pendampingan dan Bantuan Penyusunan Kontrak Kerja

Tema 2020: Pembangunan

Manusia

Katalog Daerah

Di Provinsi yang mempunyai kunci strategis dalam menjalankan proyek prioritas.

Starting IntegrasiKRISNA-SIRUP-SPAN

Page 33: Peran Strategis Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah …

TERIMA KASIH