11
BAB I PENDAHULUAN MCDONALD’S INDONESIA Restoran McDonald's hadir di Indonesia pada tahun 1991 dan merupakan negara ke 70 dari McDonald's seluruh dunia. H. Bambang N. Rahcmadi Msc MBAadalah warga negara Indonesia pertama yang berhasil mendapatkan hak master franchise dari McDonald's Corporation dengan mengalahkan 13.000 pesaing. Sampai sekarang beliau bertindak sebagai Presiden Direktur McDonald's Indonesia. Sebelum membuka restorannya yang pertama di Sarinah-Jakarta, H. Bambang Rahcmadi Msc MBA diwajibkan mengikuti training selama 1 tahun di Australia, Amerika Serikat, Malaysia dan Singapura. Dalam masa training tesebut beliau melakukan semua pekerjaan di restoran McDonald's dari yang paling sederhana termasuk membersihkan toilet sampai ke tingkat manajerial, kemudian menerapkan semuanya di Indonesia. Tepat pada 22 Februari 1991, restoran McDonald's di Sarinah Thamrin Jakarta beroperasi dengan mempekerjakan 460 crew dan 26 manajer. Perkembangan McDonald's Indonesia dalam 10 tahun ini dinilai sangat cepat. Sampai saat ini restoran McDonald's Indonesia telah berjumlah 109 restoran dengan jumlahkaryawan seluruhnya mencapai sekitar 8000 orang yang sebagian besar lulusan SLTA.

perencanaan strategis sistem informasi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PSSI

Citation preview

Page 1: perencanaan strategis sistem informasi

BAB I

PENDAHULUAN

MCDONALD’S INDONESIA

Restoran McDonald's hadir di Indonesia pada tahun 1991 dan merupakan negara

ke 70 dari McDonald's seluruh dunia. H. Bambang  N. Rahcmadi Msc MBAadalah warga

negara  Indonesia pertama yang  berhasil  mendapatkan hak master franchise dari

McDonald's Corporation dengan mengalahkan 13.000 pesaing.   

Sampai sekarang beliau bertindak sebagai Presiden Direktur McDonald's

Indonesia. Sebelum membuka restorannya  yang  pertama di Sarinah-Jakarta,  H.

Bambang  Rahcmadi Msc MBA diwajibkan mengikuti training  selama  1 tahun di

Australia, Amerika  Serikat, Malaysia dan Singapura. Dalam masa  training  tesebut

beliau melakukan semua  pekerjaan di restoran McDonald's dari yang paling sederhana

termasuk membersihkan toilet sampai ke tingkat manajerial, kemudian menerapkan

semuanya di Indonesia.

Tepat pada 22 Februari 1991, restoran McDonald's di Sarinah Thamrin Jakarta

beroperasi dengan mempekerjakan 460 crew dan 26 manajer. Perkembangan McDonald's

Indonesia dalam 10 tahun ini  dinilai sangat cepat. Sampai saat ini  restoran McDonald's

Indonesia telah berjumlah 109 restoran dengan jumlahkaryawan seluruhnya mencapai

sekitar 8000 orang yang sebagian besar lulusan SLTA.

Visi

Visi McDonald’s adalah menjadi restoran cepat saji dengan pelayanan terbaik di

dunia. Untuk mencapai visi ini, McDonald’s selalu menjamin mutu produk-produknya,

memberikan pelayanan yang memuaskan, menawarkan kebersihan dan keamanan

produk pangan serta nilai-nilai tambah lainnya. Bagi McDonald’s, senyum setiap

pelanggan adalah hal terpenting.

Page 2: perencanaan strategis sistem informasi

Misi

1. Menjadi perusahaan terbaik bagi semua karyawan kami di setiap komunitas di seluruh

dunia.

2. Menghadirkan pelayanan dengan sistem operasional yang unggul bagi setiap pelanggan

kami di setiap restoran cabang McDonald’s.

3. Terus mengalami perkembangan ke arah yang menguntungkan sebagai sebuah brand,

serta terus mengembangkan sistem operasional McDonald’s ke arah yang lebih

baik lagi lewat inovasi dan teknologi.

Perjalanan McDonald di Indonesia

22 Februari 1977    McDonald’s pertama kali hadir di Indonesia, restoran

berlokasi di Sarinah Thamrin, Jakarta.  

1984    McDonald’s Indonesia mendapat sertifikasi halal dari MUI, dan menjadi

restoran halal pertama di Indonesia.     

1993    Meluncurkan kampanye “I’m Lovin’ It” untuk menyebarkan semangat

McDonald’s kepenjuru negeri.

9 September 2003    Membuka restoran McDonald’s dengan fasilitas drive thru

pertama.     

21 Desember 2004    Meluncurkan layanan antar McDelivery Service 14045.     

Mei 2007    Bersamaan dengan diluncurkannya sistem “Made For You“, McCafe

pertama hadir di Indonesia, berlokasi di McDonald’s Kemang.     

3 Juni 2009    PT Rekso Nasional Food (RNF) adalah pemegang sah waralaba

McDonald’s Indonesia. RNF merupakan anak perusahaan dari Rekso Group.     

23 Desember 2009    Membuka restoran pertama di bawah naungan PT RNF di

KeboIwa, Bali, sekaligus mencetak rekor MURI dengan menampilkan 1008

penari.     

11 Desember 2009    Memulai maraton remodeling store, sampai saat ini sudah

ada lebih dari 45 restoran yang diperbaharui.     

1 November 2010    PT RNF secara resmi menghadirkan Yayasan Ronald

McDonald’s® House Charities (RMHC) di Indonesia.     

Page 3: perencanaan strategis sistem informasi

20 Desember 2010    McDonald’s hadir pertama kali di kota Manado, Sulawesi

Utara.     

1 April 2011    Secara serempak meluncurkan menu Breakfast McDonald’s.     

21 Juni 2011    Pembukaan restoran McDonald’s yang ke 100 di Indonesia,

berlokasi di Kelapa Gading, Jakarta Utara, sekaligus mencetak rekor MURI

dengan menghadirkan 250 ondel-ondel khas Betawi.     

14 Febuari 2011    McDonald’s merayakan ulang tahunnya yang ke-34, sekaligus

hadir kembali di Sarinah Thamrin dan meluncurkan Ronald McDonald® Care

Mobile untuk membantu meningkatkan kesejahteraan anak Indonesia.     

Juni 2011    McDonald’s mendapat penghargaan “Indonesia’s Most Admired

Company” dari Frontier untuk kategori fast food.     

21 Juni 2011    Restoran McDonald’s ke-111 hadir di Tegal, Jawa Tengah.  

Biaya Franchise dan laporan keuangan tahunan

Biaya untuk waralaba mcDonald adalah $ 45.000. Sementara McDonalds

panggilan dengan biaya $ 45.000, hanya biaya waralaba pertama untuk biaya lisensi –

mengisi dikenakan hulu untuk bergabung dengan jaringan. Ada komitmen keuangan yang

jauh lebih besar dan biaya yang terkait dengan waralaba McDonald’s setelah penjualan.

Pada awal investasi, di samping kualifikasi lainnya, dengan uang itu. Beberapa pilihan

McDonald’s McDonald’s franchise pemilik setelah, ada dua cara untuk membeli

waralaba McDonald’s, dan memasuki sistem mereka. Yang pertama dan paling sering

metode ini adalah untuk membeli sebuah restoran yang ada, baik, dari McDonald’s atau

pemilik waralaba McDonald’s atau operator. Pilihan kedua adalah jarang digunakan

untuk membeli hak waralaba sebuah restoran baru. Mari kita mempertimbangkan hal ini

dalam urutan terbalik, seperti McDonalds menawarkan beberapa rincian keuangan

pertama metode yang paling umum digunakan. Membeli waralaba baru untuk lisensi

waralaba McDonald’s untuk McDonald baru, perusahaan membebankan biaya standar $

45.000 pertama dikurangkan. Kategori kedua biaya untuk mendirikan sebuah usaha

waralaba McDonald baru diberikan, “Biaya peralatan dan pra-pembukaan.” Menurut

McDonald’s, biaya-biaya tersebut berkisar dari $ 995.000 sampai $ 1.843.000. Jadi, pada

Page 4: perencanaan strategis sistem informasi

dasarnya waralaba McDonald’s di $ 1.000.000 $ 1 8 juta investasi awal. Faktor-faktor

yang biaya restoran baru adalah: ukuran sistem McDonald’s, bagian dari negara, biaya

pra-pembukaan, persediaan, pemilihan peralatan dapur, signage, dan gaya perabotan dan

lansekap, “ujar McDonald. Sebuah rincian rinci investasi dalam berbagai kategori,

komponen modal kerja termasuk dalam pengungkapan dokumen waralaba McDonalds

FDD.

Harga pembelian dengan nilai perusahaan sebagai kelangsungan hidup,

menghasilkan (dalam kasus McDonald’s) X juta dolar dalam penjualan dan keuntungan

Y $ restoran McDonald yang khas.’s, yang telah menghasilkan setidaknya satu tahun,

sistem operasi pada $ 2.000.000 dalam penjualan tahunan dengan laba dalam enam angka

rendah. saya kira harga jual dari McDonalds ada waralaba (atau restoran milik entitas

dijual sebagai turnkey franchise) dalam kisaran $ 2.000.000, $ 5.000.000 lebih atau

kurang. The McDonald’s franchise – Pasal 19 Indikasi kinerja keuangan terbuka

McDonalds setelah titik FDD 19, volume tahunan rata-rata penjualan restoran tradisional

di Amerika Serikat setidaknya satu tahun dari 12-31-08 adalah $ 2.311.000 di 2008.

Volume penjualan terbesar untuk McDonald’s di tahun 2008 sebesar US $ 9.552.000

(yang “bintang” performer). Kinerja lemah dalam menjalankan di McDonalds $ 491.000.

Berikut ini adalah daftar dari hasil proforma keuangan untuk restoran dan tiga tingkat

yang berbeda dari penjualan – $ 2.000.000, $ 2 untuk hasil 2.000.000 dan 2.000.000-

4.000.000 acara., biaya penjualan, marjin laba kotor dan pendapatan operasional pada

setiap tingkat.

Sertifikasi Halal

McDonald’s Indonesia telah mendapatkan sertifikasi Halal dari LPPOM MUI (Lembaga

Pengkajian Pangan, Obat-pbatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia). Sertifikasi

Halal adalah fatwa tertulis MUI yang menyatakan kehalalan suatu produk sesuai dengan

syariat Islam.

Page 5: perencanaan strategis sistem informasi

Product McDonald

Menu Andalan

Mc.Spicy Chicken

Chicken McD

Big Mac

Chesee Burger

Double Chese Burger

Filet O’Fish

McNugets

Mc.Chicken

Hemat Setiap Hari

Chicken Snack Wrap

Chicken Burger 11-5 pagi

EggBurger 5-11 pagi

Hash Brown 5-11 pagi

Bubur Ayam

Beef Burger 11-5 pagi

French Fries 11-5 pagi

Minuman (Tehbotol Sosro, Coca Cola, Fanta, Sprite, Nestea, Prim-A, Happy Jus,

dan Fruit Tea, Milo, orange juice, teh dan kopi)

Page 6: perencanaan strategis sistem informasi

Menu Mantap

Mantap Ayam (Nasi, satu potong ayam goreng gurih dan renyah dan minum

ukuran regular)

Mantap Burger (Kentang, satu burger dan minum ukuran regular)

Menu Sarapan

Chicken Muffin

Egg Muffin

Sausage Mc Muffin

Sausage Mc Muffin with egg

Hotcakes

Hash Brown

Happy Meal

Happy Meal Chicken (1 potong ayam, 1 minum regular dan 1 mainan Happy

Meal)

Happy Meal Nuggets (4 potong McNuggets, 1 minum regular dan 1 mainan

Happy Meal)

Happy Meal Cheese Burger (1 cheeseburger, 1 minum regular dan 1 mainan

Happy Meal)

Pencuci Mulut

Ice Cream Cone

Ice Cream Cone with choco top

Mc Flury Choco

Page 7: perencanaan strategis sistem informasi

Mc Flury Caramel Crunch

McFlury Coffe Crunch

McFlury Warna Warni

Sundae StrawBerry

Sundae Choco

Pelayanan yang ada di McDonald

Drive Thru (Memesan tidak pelu turun dari kendaraan

o Promo :

1. Tempelkan stiker Drive Thru di kendaraan Anda

2. Dapatkan gratis menu McDonald’s disertai pembelian

3. Paket apa saja melalui Drive Thru (kecuali paket Mantap)

4. Gratis produk sesuai dengan promo yang berlangsung

5. Tidak dapat digabung dengan promo lain

6. Tidak berlaku kelipatan

7. Stiker dapat diperoleh di McDonald’s Drive Thru terdekat

Kios K (Menyajikan menu pencuci mulut khas McDonald’s, McKiosk hadir di

berbagai lokasi di penjuru tanah air. Lebih dekat dengan es krim favorit, nikmati

kesegarannya sepanjang hari.)

McCafe (McCafe pertama kali dibuka di Melbourne, Australia, pada tahun 1993.

Sejak saat itu, McCafe terus membuat sajian kopi istimewa yang kini telah dapat

dinikmati di lebih dari 18 negara termasuk Indonesia. McCafe menyajikan lebih

dari kopi terbaik, kenyamanan pun menjadi sebuah kepastian. Sajian kopi asli

Page 8: perencanaan strategis sistem informasi

berpadu dengan cake lezat sambil menikmati free internet access untuk

memperluas wawasan Anda, McCafe 24 jam siap melayani Anda dengan

keceriaan.

McD Delivery

McKids Club

Tempat khusus yang sudah didekorasi Untuk Ulang Tahun anak-anak

RMHC (Ronald McDonald® House Charities)

adalah organisasi non-profit yang mempunyai misi untuk menciptakan,

menemukan dan mendukung program-program yang secara langsung

meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan anak di seluruh dunia. RMHC di

masing- masing negara  dapat menjalankan program tambahan yang tepat bagi

peningkatan kesejahteraan anak-anak di negara tersebut  dan berupaya

memberikan dampak langsung dan positif terhadap kehidupan anak-anak melalui 

RMHC di 52 negara dengan tiga program utama:

o Ronald McDonald® Care Mobile

o Ronald McDonald® House

o Ronald McDonald® Family Room.

Semua Outlet McDonald Buka 24 Jam

Semua Outlet McDonald Free Wifi