PERHITUNGAN BENDUNG

Embed Size (px)

DESCRIPTION

bendung

Citation preview

Ketentuan :

Ketentuan :

1. Bendung dengan lantai rendah tipe vluger, untuk irigasi

2. Debit banjir rencana adalah 10 m3/dt

3. Elevasi dasar sungai tempat dibangun Bendung adalah pada +50,50

4. Tinggi bendung dari Dasar 5,2 m dari dasar sungai

5. Pengambilan Irigasi sebesar 2 m3/dt.

6. Debit pembilasan sebesar 4 m3/dt

7. Panjang bersih Bendung adalah 4 m3/dt

8. Angka kekasaran Chezy dalam perhitungan dianggap sebesar( C ) = 68,00 m1/2/dt

9. Angka kekasaran basin dalam perhitungan diambil sebesar (

) = 0,87

10. Hidraulik gradient diperhitungkan sebesar (i) = 1/8

11. Grafitasi bumi sebesar 9,87 m/dt212. Ketetntuan lain yang belum ada dan diperlukan dapat diambil / ditetapkan dengan harga yang wajar.

Catatan :

1) Untuk memudahkan perhitungan, lebar rata-rata sungai diambil sebesar panjang bersih Bendung

2) Lebar total pintu pembilasan diambil sebesar 0,6 lebar total pintu pengambilan

3) Kemiringan dasar sungai adalah ( I ) = 4,05 x 10-5Hasil Laporan :

1. Analisa Perhitungan Bendung, dimensi dan stabilitasnya

2. Analisa perhitungan pintu pengambilan dan pintu pembilasan

3. Analisa dan dimensi saluran Induk

4. Gambar denah bendung dan bangunan pelengkapnya

5. Perhitungan disajikan dalam perhitungan dan dibendel diberi cover warna biru dan kertas semuanya berukuran kwarto

6. Gambar denah bendung disajikan pada kertas gambar ukuran A-1

7. Ketentuan harga A, B, C, D dan E dapat dilihat pada tabel masing-masing mahasiswa

I. PERHITUNGAN BENDUNG

1.1. Menentukan Elevasi Bendung

Gambar Sletch :

Elevasi dasar sungai = +55.50

Tinggi bendung dari dasar sungai (P) = 5,2 m

Maka elevasi Crest (puncak) Bendung adalah = EL +55.50 + 5.2 = +60.70

Dari hasil perhitungan di atas maka diketahui elevasi puncak bendung EL = +60.70.

1.2. Menentukan MAN di Downstream.

Jika :

Debit banjir rencana sebesar 10 m3/dt

Lebar bersih bendung sama dengan lebar sungai sebesar 4 m

Maka :

Didapat :

Jika : maka ( 1 )

Dengan menguraikan rumus persamaan chezy :

dengan harga C = 68,00 m1/2/dt

R = Hn

I = 4,05 x 10-5 Maka : .( 2 )

Dari persamaan ( 1 ) = ( 2 )

Hidapat harga = Hn = 3,22 meter

Dari hasil perhitungan diatas diperoleh hasil tinggi air downstream Bendung pada keadaan normal adalah = 3,22 meter atau 322 cm

1.3. Menentukan Dimensi Bendung

Jika bendung difungsikan sebagai peluapsempurna, maka dapat dihitung dengan persamaan berikut ini :

Tipe bendung adalah tipe Vluger, maka :

v

( kecepatan datang terlalu kecil )

v

v

v

v

= 45 cm

v

= 90 cm

Dari data di atas dapat digambar sebagai berikut :

HYPERLINK "http://handokokdw.web.id/wp-content/uploads/2010/06/clip_image040.gif"

II. TINJAUAN HIDRAULIC GRADIENT

Perhitungan :

Dengan menggunakan persamaan :

, maka :

Jika I = 1 : 8, maka h = 3,5 m 8h = 28 m

Jika panjang a j diambil sebesar 20 meter maka kebutuhan lantai sepanjang 28 20 = 8 m, tinjauan terhadah hidraulik gradient tersebut dapat diambar, seperti pada gambar diagram hidraulik gradient di bawah ini :

III. PERHITUNGAN STABILITAS BENDUNG

2.1. Pengaruh Terhadap Gulinga. Momen Negatif akibat berat sendiri Bendung

No.BERAT (TON)Lengan/Tangan (m)Momen (M) ton meter

I0,1156 x 2,4 = 0,27744,164,16 x 0,2774 = 1,1540

II0,1590 x 2,4 = 0,38164,524,52 x 0,3816 = 1,7248

III0,6867 x 2,4 = 1,64814,604,60 x 1,6481 = 7,5813

IV0,2025 x 2,4 = 0,48604,164,16 x 0,4860 = 2,0218

V0,1013 x 2,4 = 0,24314,674,67 x 0,2431 = 1,1353

VI0,2895 x 2,4 = 0, 69483,563,56 x 0,6948 = 2,4735

VII0,6848 x 2,4 = 1,64354,064,06 x 1,6435 = 6,6726

VIII0,9112 x 2,4 = 2,18694,374,37 x 2,1869 = 9,5568

IX1,0138 x 2,4 = 2,43313,003,00 x 2,4331 = 7,2993

X3,9473 x 2,4 = 9,47354,154,15 x 9,4735 = 39,3150

XI10,3911 x 2,4 = 24,93862,412,41 x 24,9386 = 60,1020

Jml44,4066 ton139,0364 ton meter

Jadi besarnya momen negative sebesar= 139,0364 ton.meter

b. Momen Positif

v Akibat Tekanan Air

Jadi besarnya momen positif sebesar 20,69 ton. meter

v Pengaruh Uplift

Dengan menggunakan persamaan umum :

Dimana :

Dengan menggunakan persamaan umum di atas dapat dihitung besarnya momen positif akibat uplift sebagai berikut :

NoBerat

( ton )Lengan

( m )Momen

( ton.m )

11,5 x 4,8 x 1 = 7,2 ton1,957,2 x 1,95 = 14,04

21,5 x 1,35 x 1 = 2,0254,142,025 x 4,14 = 8,38

31,5 x 1,4 x 1 = 2,12,632,1 x 2,63 = 5,52

41 x (1,5 + 0,4) /2 x 1 = 0,952,480,95 x 2,48 = 2,36

Total12,27 ton30,3 ton meter

lock;">

HYPERLINK "http://www.bidvertiser.com" affiliate program

Total Mp = Momen akibat Tekanan air + M Uplift

2.2. Tekanan Yang Timbul terhadap Tanah Dasar Pondasi.Jika :

Berat total bendung = 44,4066 ton

Luas dasar pondasi = 5,57 m2

(OK) tekanan terhadap tanah dasar pondasi aman

2.3. Pengaruh terhadap Geseran.Berat total bendung = 44,4066 ton

Tekanan Air F = 13,52 m

Luas dasar pondasi = 5,57 m2Tekanan air ke atas (Uplift) Bendun = 12,27 ton

Berat bendung diperhitungkan :

44,4066 12,27 = 32,14 ton

Koefisien gesekan

Berarti bendung aman terhadap geseran.

2.4. Pengaruh Terhadap Eksentrisitas.Total momen = M(neg) M(pos)

= 139,0364 51,19

= 87,79 tm

Berat total = 44,4066 ton

Lengan momen total =

Letak resultante masih di dalam teras.

IV.

PERHITUNGAN PINTU PENGAMBILAN

Dengan persamaan umum :

Dimana :

Maka harga

Jika v2 diambil sebesar 2,0 m3/dt maka :

Dengan persamaan umum :

Dimana :

Maka harga

I. PERHITUNGAN PINTU PEMBILASANSket gambar

Lebar pintu pembilasan diambil sekitar 0,6 x B2 = 0,6 x 1,75 = 1,05m = ~1,00 m

Debit minimum sebesar 2 m3/dt.< Debit pembilasan sebesar 4 m3/dt, maka debit pembilasan diambil sama dengan Q minimum sungai = 2 m3/dt. Dan jika besarnya nilai v diambil sebesar 2,5 m/dt maka :

Syarat :

Pembilasan akan bersifat pengaliran meluncur jika h pembilasan < h kr, sehinggan dapat dihitung :

pembilasan pada keadaan pengaliran meluncurII. PERHITUNGAN MAIN CANAL

Debit saluran sebesar 2 m3/dt

.( 1 )

diambil harga

, m = 1,5

A = h ( b + m.h )

= h ( 5h + 1,5h )

= 6,5 h2 ... ( 2 )

( 1 ) = ( 2 )

4 = 6,5 h2

Sehingga didapat :

Dengan persamaan :

Dengan persamaan kesepatan pengaliran dengan menggunakan rumus chezy, didapat :

dimana :

C = 68,00 m1/2/dt

R = 0,6 m

V =

Jadi :

Dari perhitungan perhitungan di atas, didapat dimensi main canal sebagai berikut :